Buletin

Nomor 1146/III/IV/2021 Ÿ April 2021

Pembangunan Infrastruktur Surakarta Harus Mampu Pulihkan Ekonomi

3 Bandara Taufiq Kiemas 4 Azis Syamsuddin Diharapkan Tingkatkan Dukung Kesejahteraan Pembentukan

BULETIN Masyarakat Satgas BLBI BULETIN Parlementaria Pembangunan Infrastruktur Surakarta Harus Mampu Pulihkan Ekonomi

DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK im Kunjungan Kerja Reses Komisi V DPR RI menekankan bahwa sejumlah infrastruktur yang Tdibangun di Kota Surakarta, Provinsi Jawa Tengah harus mampu mendorong pertumbuhan ekonomi dan penyerapan tenaga kerja lokal di seluruh daerah. Wakil Ketua Komisi V DPR RI Arwani Thomafi mengatakan, kondisi ekonomi nasional saat ini sangat terdampak akibat pandemi Covid-19, sehingga harus dilakukan refocusing atau penghematan dalam tahun anggaran 2021, serta rincian program kerja setelah penghematan tersebut. “Kita telah meninjau ke sejumlah

titik rencana pembangunan yang Tim Kunker Komisi V DPR RI meninjau pembangunan infrastruktur di Kota Surakarta, Jawa Tengah. Foto: Jaka/Nvl akan dibiayai APBN di antaranya jembatan layang (flyover) Purwosari, pengembangan Plaza sangat penting untuk melestarikan dalam kerja dengan para menteri untuk Ngarsopuro, revitalisasi Taman budaya, pengembangan pariwisata dan usulan dari Kota Surakarta. Mudah- Budaya Balekambang sebagai pusat juga sebagai tempat bermain untuk mudahan pemerintah pusat dan daerah kebudayaan Kota Surakarta, rehabilitasi masyarakat. “Untuk rehabilitasi Kawasan ini melaksanakan programnya dengan Kawasan Bendung Tirtonadi dan Bendung Tirtonadi, kita harapkan selain baik,” harap legislator dapil Jateng III ini. bantuan perumahan di Kelurahan sebagai fungsi untuk air baku dan Dalam kesempatan yang sama, Wali Semanggi. Saya kira dari masterplan pengendalian banjir, tapi kita harapkan Kota Solo Gibran Rakabuming Raka dan kesiapan lainnya sudah cukup, juga dipercantik sebagai fungsi wisata. mengatakan, pihaknya ingin secepatnya hanya perlu pengawasan dari seluruh Kemudian juga untuk penataan Kawasan mengakselerasi pemulihan ekonomi di pihak agar berjalan dengan baik. Ngarsopuro juga harus ditegaskan Kota Solo. Karena kota-kota lain sudah Intinya pembangunan ini bisa untuk Surakarta sebagai kota budaya dan mulai mempersiapkannya, jangan mempercepat pemulihan ekonomi harus lebih tertata,” imbuhnya. sampai kota ini tertinggal. “Saya ada Kota Surakarta,” kata Arwani saat Arwani menambahkan, tindak lanjut beberapa ide seperti Taman Budaya memimpin Tim Kunker Reses Komisi rehabilitasi Kawasan Bendung Tirtonadi Balekambang bisa menjadi pusat V DPR RI meninjau sejumlah rencana harus ada regulasi semacam peraturan kebudayaan Jawa. Harapannya Solo jadi pembangunan infrastruktur di Kota daerah tentang sampah. “Saya kira ini sebuah kota yang dijadikan benchmark Surakarta, Jateng, Sabtu (10/4). penting untuk menjaga dan merawat kebudayaan Jawa. Mohon saya juga Selain itu, politisi Fraksi Partai sarana dan prasarana bersama, jadi bisa dibantu untuk mengambil alih Persatuan Pembangunan (F-PPP) tidak hanya tanggung jawab pemerintah, tanah provinsi agar Balekambang bisa tersebut menilai rencana revitalisasi tapi masyarakat punya andil juga untuk terintegrasi dengan Stadion Manahan Taman Budaya Balekambang sebagai menjaga. Apa yang kita lihat dan tinjau Solo sebagai kawasan olahraga,” harap pusat kebudayaan Kota Surakarta pada hari ini akan menjadi bahan Gibran kepada Komisi V DPR RI. jk/sf

2 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 3 BULETIN Parlementaria

Bandara Taufiq Kiemas Diharapkan Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat

PENGAWAS UMUM Pimpinan DPR RI KETUA PENGARAH Ir. Indra Iskandar, M.Si (Sekretaris Jenderal DPR RI) WAKIL KETUA PENGARAH Dra. Damayanti , M.Si (Deputi Bidang Persidangan) PIMPINAN REDAKSI Drs. Mohammad Djazuli, M.Si (Kabag Media Cetak) W.K PIMPINAN REDAKSI Sugeng Irianto, S.Sos., M.A. (Kasubag Media Cetak) Suciati, S.Sos. (Kasubag Media Analisis) Nita Juwita, S.Sos. (Kasubag MedSos dan Website) REDAKTUR Erman Suhendri, S.Sos.I, Sofyan Efendi REDAKTUR FOTO M. Andri Nurdiansyah SEKRETARIS REDAKSI Guntur Dewanto, Andi Nurul Nauval Ramadhina, A.Md.Ds ANGGOTA REDAKSI Rizka Arinindya, S.Sos, Erlangga Panji Samudro, S.Ikom, Alfi Widoretno, S.I.Kom, Ridwan Budiman, S.I.P, Agung Hidayat, S.I.P, Tiara Saum, S.I.Kom, Hira Askamal, S.I.Kom, Bianca Destianti, S.I.Kom, Rahayu Ketua DPR RI Dr. (H.C.) saat meresmikan perubahan nama Bandar Udara Pekonserai menjadi Setyowati, Muhammad Husen, Virgianne Meiske Patuli, Ria Nur Mega, Bandar Udara Muhammad Taufiq Kiemas di Kabupaten Pesisir Barat, Lampung.Foto: Eno/Man Devi Iriandi, Surahmat Eko Budi Setianto, Taufan Syahrulli, Puntho Pranowo, Singgih Kinanti Rimbani, Siti Nadiah, Nafisa Hanum Alaydrus FOTOGRAFER Prima Danutirto, A.Md, Naefuroji, Jaka Nugraha, Runi Sari Budiati, Arief etua DPR RI Dr. (H.C.) Puan maupun bagi bangsa Indonesia,” ujarnya. Rachman, R. Kresno PD. Moempoeni, Azka Restu Afdhillah, Maharani terharu dan Puan menuturkan, Taufiq Kiemas Geraldi Opie, Hasri Mentari ANALIS MEDIA bangga saat meresmikan adalah mantan Ketua MPR RI dan Supian, S.E, Natasya Arnanda Prihandini, S. Kom, Larissa Amanda Indianti Siahaan, S.I.P, Eki Baehaki, S.Sos, M. Rizki Ramadhan, S.I.Kom, perubahan nama Bandar dikenal sebagai negarawan yang gigih M. Rizki Nugraha, Sunarya, Fahmi Harfa, Safitri Restu Widyowati, Rosnita KUdara Pekonserai menjadi Bandar menjaga konstitusi Indonesia dan bisa INFOGRAFIS Tiara Annisa, Chasbi Chusna Mulia, Udara Muhammad Taufiq Kiemas. Puan menyatukan semua elemen bangsa. Dia Dipa Natalio, Aisyah Salmah, Dewa Pratama ADMINISTRASI berharap operasional bandara itu mampu melanjutkan, Taufiq Kiemas juga terus Suhendi, Lutfi Suci Nur’aini, Damar Maulana Taher, Fitrianto meningkatkan kesejahteraan masyarakat. mengedepankan kerukunan bangsa dan PENERBITAN “Sebagai anak dari almarhum Pak selalu mengingatkan pentingnya menjaga PIMPINAN PENERBITAN Djoko Hanggoro, ST (Kabag Penerbitan) Taufiq Kiemas, saya mewakili keluarga dan menerapkan Pancasila, UUD 1945, PENANGGUNG JAWAB PRODUKSI mengucapkan terima kasih kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia, dan Mediantoro, S.E (Kasubag Produksi) STAF PRODUKSI semua pihak yang sudah mengusulkan Bineka Tunggal Ika. Subadri, S.E, Barliansyah DESAIN GRAFIS dan mendukung sehingga nama orang “Saya berharap bandara ini sekarang Dito Sugito PHOTOGRAFER ART tua kami disematkan menjadi nama menyandang nama almarhum Pak Friederick Munchen bandara ini,” kata Puan di Kabupaten Taufiq Kiemas, maka bandara ini turut IT MEDIA DIGITAL Muhamad Hendar Assifa, S.Kom Pesisir Barat, Lampung, Sabtu (10/4). berperan dalam menjaga semangat PENANGGUNG JAWAB DISTRIBUSI Eko Priyanto, S.E. (Kasubag Distribusi) Puan lalu mengungkapkan pepatah, kebangsaan dari Almarhum,” ungkap KOORDINATOR DISTRIBUSI DAN SIRKULASI Siti Nur Aidah S.A.P., M.AP, Isfandi Mulyana, Yudi Kresna, bahwa ketika manusia dipanggil oleh politisi PDI-Perjuangan itu. Semangat Handhal Dwi Akbar, Nabila Khairunnisa Allah SWT Yang Maha Kuasa, maka dia kebangsaan lain dari Pak Taufiq Kiemas, ADMINISTRASI STAF DISTRIBUSI DAN SIRKULASI akan meninggalkan “nama”-nya di bumi. kata Puan, adalah adalah meningkatkan Arif, Lamin, Yuliana Puspita Telp. 021-571 5697 Fax. 021-571 5421 “Alhamdulillah nama Pak Taufiq Kiemas kesejahteraan masyarakat. Hal itu dia Email : [email protected] ISI BERITA DAN MATERI FOTO yang beliau tinggalkan adalah nama yang harap dapat terwujud melalui bandara DI LUAR TANGGUNG JAWAB BAGIAN PENERBITAN harum, nama yang dihormati, nama yang yang baru diresmikan pergantian HUBUNGI BAGIAN PENERBITAN UNTUK PERMINTAAN HASIL CETAK DAN DISTRIBUSI (GRATIS) membanggakan bagi kami keluarganya namanya itu. eno/sf

2 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 3 BULETIN Parlementaria Azis Syamsuddin Dukung Pembentukan Satgas BLBI

akil Ketua DPR RI untuk menyelesaikan kasus BLBI secara maksimal,” ujar Pimpinan DPR M. Azis Syamsuddin yang sudah cukup lama tak kunjung RI Koordinator Bidang Politik dan mengapresiasi selesai, diharapkan satgas dapat Keamanan (Korpolkam) itu. DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA Presiden Joko Widodo menjalankan tugas dengan optimal Azis meminta Satgas yangW telah menerbitkan Keputusan untuk mengembalikan dana BLBI dari Penanganan Hak Tagih Negara Presiden (Keppres) Nomor 6 Tahun para obligor. Dana BLBI untuk bersinergi dengan 2021 tentang pembentukan Satuan “Pemerintah menjelaskan struktur seluruh stakeholder agar dana Tugas (Satgas) Penanganan Hak Tagih dan mekanisme kerja dari Satgas dan aset negara dapat segera Negara Dana Bantuan Likuiditas Bank Penanganan Hak Tagih Negara Dana dikembalikan, serta para pelaku Indonesia (BLBI). BLBI, sehingga tujuan dan target yang terlibat kasus BLBI dapat “Saya mendukung kebijakan pembentukan Satgas dapat dicapai ditindak hukum. Pemerintah untuk Presiden bahwa (Satgas) ini untuk melakukan pengawasan kuat dan menagih perjanjian yang sudah evaluasi berkala terhadap kinerja ditandatangani untuk penyerahan dari Satgas tersebut, sehingga dana dan aset yang masih belum penyelesaian kasus BLBI dapat terselesaikan. Jika terjadi diselesaikan sesuai target waktu transaksional dalam Satgas ini, maka yang sudah ditentukan. kami persilakan masyarakat atau “Satgas dan pemerintah elemen lain dapat melaporkan ke untuk melakukan keterbukaan lembaga DPR dan bisa melalui informasi mengenai perkembangan Komisi III atau Pimpinan DPR,” penyelesaian kasus ini, sehingga kata Azis dalam keterangan pers publik juga dapat memantau dan yang diterima Parlementaria, mengawasi proses penyelesaian Selasa (13/4). kasus BLBI, pemerintah untuk Lebih lanjut, politisi Partai berkomitmen menyelesaikan kasus Golkar itu menilai langkah BLBI tersebut dengan tuntas, tidak Presiden menunjukkan bahwa hanya sekadar retorika,” tutupnya. pemerintah berkomitmen sf

Wakil Ketua DPR RI M. Azis Syamsuddin. Foto: Mario/Man

4 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 5 BULETIN Parlementaria Gus AMI Berharap Muktamar Pemikiran Dosen PMII Lahirkan Solusi Kebangsaan

SAYA BERSYUKUR BISA HADIR DI SINI, MENGAPA? KARENA DI TENGAH PANDEMI, ANCAMAN RESESI DI BELAHAN DUNIA MENYERUAK SEBUAH ACARA MUKTAMAR PEMIKIRAN DOSEN PMII INI

Wakil Ketua DPR RI Abdul . Foto:Ist/Man

akil Ketua DPR RI dosen PMII untuk menggagas (dan) menaruh harapan besar muncul Abdul Muhaimin mencari solusi problematika itu,” jelas jalan keluar, minimal roadmap untuk Iskandar mendukung Pimpinan DPR RI Koordinator Bidang menyelesaikan berbagai problem penuh Muktamar Kesejahteraan Rakyat (Korkesra) itu. tersebut. “Mereka pemikir, para ahli, PemikiranW Dosen Pergerakan Gus AMI mengaku bangga bisa Guru Besar akan menggunakan ilmu- Mahasiswa Islam Indonesia (PMII). Ia menghadiri Muktamar Pemikiran Dosen ilmunya. Apalagi kalau bicara soal pun berharap dalam muktamar tersebut PMII lantaran serasa bernostalgia Indonesia pasti soal keislaman,” ujarnya. muncul gagasan dan solusi konkret dengan organisasi yang ia geluti semasa Untuk itu, mantan Ketua Umum bagi Indonesia dalam menyelesaikan kuliah di Yogyakarta dulu. Terlebih Pengurus Besar PMII itu secara khusus problem sosial, ekonomi, keagamaan, acara besar itu digelar di saat Indonesia menyampaikan selamat sekaligus kebangsaan dan kenegaraan. berjuang mencari solusi terbaik bangga kepada pengurus Ikatan Alumni Hal tersebut disampaikan Gus AMI, terbebas dari pandemi Covid-19. (IKA) PMII yang sudah menggagas sapaan akrabnya, ketika menghadiri “Saya bersyukur bisa hadir di sini, Muktamar Pemikiran Dosen PMII sekaligus membuka secara resmi mengapa? Karena di tengah pandemi, tersebut. “Juga kepada para Guru Muktamar Pemikiran Dosen PMII yang ancaman resesi di belahan dunia Besar, para Dosen, para Dekan yang digelar di UIN Tulungagung, Jawa Timur, menyeruak sebuah acara Muktamar hadir dan mengikuti acara ini. Selamat Senin (5/4). Muktamar tersebut dinilai Pemikiran Dosen PMII ini. Di sisi yang bermuktamar,” tutup Gus AMI. Gus AMI sangat tepat digelar saat ini, lain, selama ini berjuang melalui jalur Hadir dalam kesempatan itu, Ketua karena Bangsa Indonesia, bahkan dunia, politik tentu saja, modal saya modal Umum PBNU KH. Said Aqil Siroj sedang gelisah sekaligus berjuang dengkul, bukan modal otak. Makanya secara virtual, Ketua PWNU Jatim KH. mencari solusi yang tepat dan efektif. saya menggantungkan kepada senior- Marzuki Mustamar, Ketua Umum PB “Lalu lahirlah gagasan untuk senior, pemikir-pemikir jalan keluar apa IKA PMII Ahmad Muqowam, Anggota bersama-sama berpikir menggunakan yang terbaik bagi Indonesia di masa DPR RI M. Hasanuddin Wahid, Cucun berbagai kajian, teori dan seluruh yang akan datang,” ungkap Gus AMI. A. Syamsurijal, Anggia Ermarini serta ilmu-ilmu yang ada di kampus maupun Melalui Muktamar ini, Ketua Umum sejumlah Anggota DPRD F-PKB Provinsi/ di luar kampus, wabil khusus para Partai Kebangkitan Bangsa tersebut Kabupaten/Kota. er/sf

4 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 5 BULETIN Parlementaria Komisi I Soroti Areal Latihan dan Alutsista Yonkav 4 Kijang Cakti • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA RAKYAT PERWAKILAN I • DEWAN KOMISI

Ketua Komisi I DPR RI Meutya Viada Hafid saat memimpin Tim Kunker Reses Komisi I DPR RI ke Yonkav 4/Kijang Cakti, di Bandung, Jabar. Foto: Runi/Man

im Kunjungan Kerja Reses Lokasi latihan yang terlalu jauh juga memberikan perhatian lebih kepada Komisi I DPR RI menyoroti mendapat perhatian Komisi I DPR RI. peningkatan kekuatan dari pada persoalan areal lahan latihan “Ini perlu menjadi perhatian khusus bagi peran TNI itu sendiri. Pasalnya peran dan alat utama sistem senjata negara. Saya rasa ini perlu kerja sama dan dan keikutsertaan TNI sudah terbukti. T(alutsista) di Batalyon Kavaleri 4/Kijang sinergitas kepada pihak-pihak terkait untuk Ditugaskan tidak hanya untuk menjaga Cakti (Yonkav 4/KC). Ketua Komisi I DPR mendapatkan izin areal dan lahan untuk pertahanan militer saja, namun dalam RI Meutya Viada Hafid mengatakan, latihan. Sebagaimana yang dibutuhkan kondisi Operasi Militer Selain Perang pihaknya mendapati informasi saat ini teman-teman Yonkav 4/KC dalam (OMSP) sudah dilakukan sudah sangat Yonkav 4/ Kijang Cakti tidak memiliki mengatasi masalah yang krusial yang saat baik,” papar Meutya. areal latihan yang luas untuk latihan ini,” kata Meutya. Di tempat yang sama, Komandan menggunakan kendaraan berat. Usia Saat ini Yonkav 4/KC sedang berusaha Batalyon Kaveleri 4/Kijang Cakti Letnan alutsista yang tua juga dinilai sudah tidak untuk mendapatkan izin di areal latihan Kolonel Kavaleri Cristian Gordon Rambu relevan. Ciwidey. Diharapkan nantinya Yonkav 4/KC menjelaskan bahwa Yonkav 4/Kijang Hal tersebut mengemuka saat Komisi I bisa menjalankan latihan sesuai prosedur. Cakti saat ini sudah tidak lagi memiliki DPR RI melaksanakan Kunjungan Kerja ke Meutya menambahkan, pihaknya juga lahan areal latihan yang relevan untuk Yonkav 4/Kijang Cakti, di Kota Bandung, memberikan perhatian terhadap beberapa melaksanakan latihan, pasalnya sudah Provinsi Jawa Barat, Senin (12/4). Tim alusista milik Yonkav 4/KC yang dinilai padat penduduk dan ramai lalu lintas. Kunker Komisi I DPR RI diterima Kepala sudah cukup tua. Salah satunya kendaraan “Untuk itu saya mengharapkan Staf Komando Daerah Militer III/Siliwangi yang sudah dipakai sejak tahun 1958. bantuan Komisi I agar mendorong Brigjen Kunto Arief Wibowo, Komandan Politisi Partai Golkar itu menilai alutsista tua pemerintah daerah untuk memfasilitasi Batalyon Kavaleri 4/Kijang Cakti Letnan tersebut perlu peremajaan. daerah latihan yang sesuai dengan PP Kolonel Kavaleri Cristian Gordon Rambu “Kami rasa ini perlu menjadi perhatian Nomor 68 Tahun 2014 tentang penataan serta pejabat Kodam III Siliwangi, dan pemerintah, yakni Kementerian Keuangan wilayah pertahanan negara,” harap pejabat Yonkav 4/Kijang Cakti. selaku pemegang anggaran, harus Komandan Yonkav 4/KC. rni/sf

6 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 7 BULETIN Parlementaria Komisi I Tinjau Kesiapan Yon Arhanud I Laksanakan OMP dan OMSP

Wakil Ketua Komisi I DPR RI Bambang Kristiono memimpin Tim Kunker Komisi I DPR RI meninjau sarpras Batalyon Arhanud 1/PBC/1 Kostrad. Foto: Cashbi/Man

im Kunjungan Kerja Reses Militer Selain Perang (OMSP) di wilayah adalah untuk mengkaji rencana induk Komisi I DPR RI dipimpin tugasnya. pengadaan alutsista Minimum Essential Wakil Ketua Komisi I DPR “Kunjungan ini sangat bermanfaat Force (MEF) 2020-2024. RI Bambang Kristiono untuk mengetahui secara langsung “Kami (Komisi I DPR RI, Tmenggelar Rapat Dengar Pendapat satuan-satuan TNI yang ada di bawah. red) berharap, hasil kunjungan kerja ini (RDP) dengan Komandan Batalyon Secara prinsip, satuan ini masih dapat menambah temuan yang akan (Danyon) Artileri Pertahanan Udara memerlukan dukungan yang lebih baik menjadi rujukan dalam pengambilan (Arhanud) I Divisi Infanteri I/Purwa lagi. Kita sudah himpun dan akan kita kebijakan,” tambah politisi Partai Bajra Cakti Letkol Arh Helmy Ariansyah rapatkan bersama dengan Menteri Gerindra itu. beserta jajarannya. Pertahanan,” kata Bambang di Kota Dalam kunjungan tersebut, tim Bambang menjelaskan, tujuan Tangerang, Banten, Senin (12/4). kunker reses Komisi I DPR RI juga Kunker Komisi I DPR RI kali ini adalah Hal ini sejalan dengan apa yang meninjau pangkalan asrama Yonarhud untuk mendapatkan penjelasan terkait sedang menjadi fokus di Komisi I DPR 1/K, kompleks barak, garasi alutsista, dengan kesiapan dan peran Batalyon RI saat ini, bahwa saat ini Komisi I lapangan tembak pistol, lapangan Arhanud 1/PBC/1 Kostrad dalam DPR RI telah membentuk Panitia Kerja tembak senapan dan juga menyaksikan melaksanakan tugas pokok Operasi Alat Utama Sistem Pertahanan (Panja demonstrasi drill alutsista di lapangan Militer Perang (OMP) dan Operasi Alutsista), yang salah satu tujuannya sepak bola Yonarhud. cas/sf

6 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 7 BULETIN Parlementaria Komisi I Kunjungi Lanud Atang Sendjaja

im Kunjungan Kerja (Kunker) Reses Komisi I DPR RI yang dipimpin oleh Wakil Ketua

• DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA RAKYAT PERWAKILAN I • DEWAN KOMISI Komisi I DPR RI Abdul Kharis TAlmasyhari melakukan kunjungan ke Lanud Atang Sendjaja (ATS) di Kota Bogor, Provinsi Jawa Barat. Kharis mengatakan, melalui kunjungan ini Komisi I DPR RI ingin menyerap aspirasi mengenai permasalahan yang dihadapi jajaran Lanud ATS. “Jadi, Komisi I DPR RI telah melakukan pertemuan di Kantor Lanud Atang Sendjaja yang diterima langsung oleh Komandan Lanud Atang Sendjaja Marsma TNI Fakhrizet beserta jajarannya. Selama agenda tanya jawab, kami sudah mendengarkan berbagai penjelasan mengenai permasalahan yang dihadapi oleh Lanud Atang Sendjaja,” ungkap Kharis usai pertemuan dengan Komandan Lanud

Wakil Ketua Komisi I DPR RI Abdul Kharis Almasyhari bertukar cenderamata dengan Komandan Lanud Atang Sendjaja (ATS) Marsma TNI Fakhrinet. Foto: Hanum/Man

ATS beserta jajarannya di Pangkalan peran Lanud Atang Sendjaja dalam TIM KUNKER KOMISI I DPR Udara Atang Sendjaja, Bogor, Jabar, pelaksanaan Tugas Pokok Operasi RI AKAN MENJADIKAN Senin (12/4). Militer Untuk Perang (OMP) dan Operasi BERBAGAI MASUKAN Karenanya, politisi Fraksi Partai Militer Selain Perang (OMSP) di Wilayah YANG TELAH DIDAPAT Keadilan Sejahtera ini menegaskan Tugas,” kata politisi Jawa Tengah V itu. DARI PERTEMUAN bahwa Tim Kunker Komisi I DPR RI Untuk diketahui, Pangkalan TNI DENGAN KOMANDAN akan menjadikan berbagai masukan Angkatan Udara (AU) Atang Sendjaja yang telah didapat dari pertemuan merupakan salah satu pangkalan udara LANUD ATS BESERTA dengan Komandan Lanud ATS beserta yang berada di dalam jajaran pembinaan JAJARANNYA UNTUK jajarannya ini untuk dijadikan sebagai Komando Opersi TNI AU I (Koopsau I) DIJADIKAN SEBAGAI bahan dalam perumusan kebijakan . Lanud ATS juga memiliki tugas BAHAN PERUMUSAN melalui fungsi legislasi, fungsi anggaran, untuk menyiapkan dan melaksanakan KEBIJAKAN MELALUI dan fungsi pengawasan. pembinaan serta pengoperasian seluruh FUNGSI LEGISLASI, “Komisi I DPR RI memberikan satuan dalam jajarannya, pemberdayaan apresiasi kepada Lanud Atang wilayah pertahanan udara dan FUNGSI ANGGARAN, DAN Sendjaja atas berbagai upaya yang menyelenggarakan dukungan operasi FUNGSI PENGAWASAN telah dilakukan. Salah satunya, terkait bagi satuan lainnya. hnm/sf

8 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 9 BULETIN Parlementaria Komisi II Apresiasi Tingginya Partisipasi Pemilih pada Pilkada Serentak di NTB • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA RAKYAT PERWAKILAN II • DEWAN KOMISI

Foto bersama Tim Kunker Komisi II DPR RI dengan mitra kerja di Kantor Gubernur NTB. Foto: Alfi/Man

omisi II DPR RI menggelar Kantor Gubernur NTB, Mataram, Senin telah membuat panitia kerja (panja) Kunjungan Kerja Reses ke (12/4) Pilkada 2020. Doli menjelaskan, kerja Provinsi Nusa Tenggara Meski berjalan mulus, Doli panja sudah selesai mengevaluasi Barat. Dipimpin oleh Ketua menyampaikan sejumlah catatan pelaksanaan pilkada serentak tahun KKomisi II DPR RI Ahmad Doli Kurnia evaluasi Pilkada serentak 2020. lalu. Hasilnya akan dilaporkan kepada Tanjung, tim kunker menjaring aspirasi Salah satunya terkait Daftar Pemilih Tim Kerja yang telah dibentuk terdiri terkait evaluasi pelaksanaan oleh Tetap (DPT). Komisi II sendiri dari Komisi II DPR, Kementerian Dalam Pilkada Serentak 2020. Disampaikan sebenarnya telah berkesimpulan Negeri, KPU, Bawaslu, dan DKPP, Doli, tingkat partisipasi pemilih bahwa DPT sudah diwanti-wanti yang nantikan akan merancang desain pada Pilkada Serentak 2020 di NTB akan menjadi permasalahan di setiap dan konsep penyelenggaraan Pemilu merupakan salah satu yang tertinggi penyelenggaraan pemilu. 2024. dibandingkan daerah lainnnya. “Masalah di hulunya adalah soal “Itu (Pemilu 2024, red) akan jadi “Penyelenggaraan Pilkada 2020 data kependudukan kita, makanya kita sejarah baru. Dimana, Indonesia akan di NTB ini cukup berhasil. Tadi berkali-kali sudah sampaikan kepada menyelenggarakan Pemilu dalam satu disampaikan bahwa tingkat partisipasi Mendagri supaya persiapan 2024 tahun penuh, mulai dari Pileg, Pilpres, pemilihnya paling tinggi dibandingkan nanti mumpung masih 2 tahun lagi, kita dan Pilkada pada Maret dan November daerah lain. Rata-rata seluruh NTB di 7 harus bisa mengejar, mempersiapkan, 2024. Tentu, hal itu jadi pekerjaaan kabupaten/kota mencapai sekitar 82 hingga menyelesaikan semua yang maha berat, makanya harus kita persen, bahkan di Kabupaten Dompu persoalan tentang DPT. Sehingga cicil persiapannya supaya nanti tidak mencapai 93 persen. Ini prestasi luar terbentuk sistem database yang menumpuk. Jadi, Tim Kerja akan mulai biasa, artinya sosialisasi yang selama valid, terintegrasi, dan tidak terjadi bekerja minggu ini selama masa reses, ini dilakukan oleh penyelenggara permasalahan lainnya,” ungkap politisi sehingga saat masa sidang sudah bisa pemilu daerah setempat sudah Partai Golkar itu. dibahas melalui rapat kerja dan bisa berhasil,” kata Doli saat diwawancara Terkait evaluasi Pilkada serentak diputuskan konsep, tahapan dan waktu usai pertemuan yang berlangsung di 2020, Komisi II sebenarnya telah yang fix,” papar Doli. alw/es

8 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 9 BULETIN Parlementaria Komisi II Pertanyakan Pembatalan Sertifikat APL Masyarakat Riau oleh Menteri LHK • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA RAKYAT PERWAKILAN II • DEWAN KOMISI

Wakil Ketua Komisi II DPR RI Junimart Girsang saat memimpin tim Kunjungan Kerja Komisi II DPR RI ke Kantor Wilayah ATR/BPN Provinsi Riau. Foto: Ayu/Man

akil Ketua Hidup dan Kehutanan melalui SK ini menjadi lebih dari 5 juta hektar. Komisi II DPR RI 903/MENLHK,” ungkap Junimart saat Ia merasa, masih ada informasi yang Junimart Girsang memimpin tim Kunjungan Kerja Reses belum terbuka terkait jumlah APL di mempertanyakan Komisi II DPR RI ke Kantor Wilayah provinsi Riau yang dibatalkan dengan ArealW Penggunaan Lain (APL) yang ATR/BPN Riau di Pekanbaru, Minggu SK 903/MENLHK, sehingga sekarang sudah dikuasai masyarakat Riau dan (11/4). menjadi lebih dari 5 juta hektar. sudah mendapat sertifikat, namun bisa Politisi Fraksi PDI Perjuangan itu “Ini akan kami dalami dalam dibatalkan oleh Menteri Lingkungan melanjutkan, saat ini masyarakat pertemuan berikutnya dengan Hidup dan Kehutanan (LHK) melalui SK Riau merasa haknya terenggut dan pemerintah Provinsi Riau. Bahkan 903/MENLHK. dirugikan dan mereka menuntut kami juga akan mendiskusikan hal ini “Cukup menggelitik penjelasan Pemerintah Provinsi Riau. “Ini tentu dengan Menteri ATR/BPN dalam rapat dari Kakanwil BPN Provinsi Riau ini. Di harus kita cermati dan kritisi di Komisi kerja Komisi II DPR RI, apakah bisa APL mana ada APL yang sudah dikuasai II DPR RI,” imbuh Junimart. yang sudah mendapat sertifikat, bisa masyarakat dan sudah tersertifikasi Junimart menyampaikan, dari dibatalkan semena-mena oleh Menteri atau mendapat sertifikat, tapi bisa penjelasan Kakanwil ATR/BPN Provinsi LHK lewat SK 903 tadi,” pungkas dibatalkan oleh Menteri Lingkungan Riau, kawasan hutan lindung di Riau Junimart. ayu/es

10 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 11 BULETIN Parlementaria Rifqinizamy Dorong Pemerintah Terapkan Standardisasi Nasional Seleksi PPPK

• DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA RAKYAT PERWAKILAN II • DEWAN KOMISI nggota Komisi II DPR RI Rifqinizami Karsayuda mendorong Badan Kepegawaian NegaraA (BKN) dan Kementerian Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN- RB) untuk segera menerapkan standardisasi nasional dalam proses seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK). Tujuannya, demi menghindari potensi conflict of interest dan menjaga netralitas. Demikian dipaparkan Rifqi, usai menghadiri pertemuan Tim Kunjungan Kerja Reses Komisi II DPR RI dengan Wakil Gubernur Kalimantan Tengah, Badan Kepegawaian Daerah Kalteng dan jajaran di Kantor Gubernur Kalteng, Palangka Raya,

Senin (12/4). Adapun, pembahasan Anggota Komisi II DPR RI Rifqinizamy Karsayuda. Foto: Puntho/Nvl tentang evaluasi persiapan proses penerimaan PPPK dan evaluasi Pilkada 2020. pemerintah khususnya BKN dan digitalisasi pemilu demi terwujudnya "Komisi II DPR RI melihat belum Kemenpan-RB agar segera mencari pemilu yang lebih akuntabel dan adanya standardisasi tingkat solusi atas permasalahan tersebut. transparan. Mengingat, sistem nasional dalam seleksi PPPK oleh "Jadi, ada dua item honorarium. informasi rekap (Sirekap) yang dimiliki masing-masing daerah. Mengingat, Pertama, honorarium daerah dan KPU kalah cepat dibandingkan rekap prosedurnya masing-masing daerah pusat. Sebagaimana diketahui, manual di Pilkada 2020. melakukan seleksi lalu kemudian hasil gaji ASN di-support melalui skema "Ketika rekap manual sudah seleksi ditetapkan oleh SK Gubernur DAU yakni dari APBN ke APBD. 100 persen sementara Sirekap yang menjadi dasar penetapan. Khusus PPPK, sebagian besar harus belum mencapai persentase yang Sehingga, kemudian berpotensi dialokasikan oleh masing-masing sama, maka rekap manual dijadikan muncul conflict of interest dan APBD sehingga kemudian daerah dasar untuk memenuhi Sirekap. menjaga netralitas dalam seleksi," ujar merasa belum siap. Maka, Kemenpan- Hal ini persoalan administratif Rifqinizamy. RB dan BKN harus mencarikan jalan yang berimplikasi pada persoalan Di sisi lain, politisi Fraksi PDI- tengah dan berkonsultasi dengan substansial. Karena itu, saya meminta Perjuangan ini juga menyoroti Kemenkeu," tandasnya. KPU dan Bawaslu untuk memetakan banyaknya daerah yang mengeluhkan Selain itu, berkaitan dengan betul persoalan terkait dengan ketidakmampuan untuk memberikan evaluasi Pilkada 2020, Rifqi digitalisasi Pemilu agar jangan honorarium kepada PPPK. Terkait mengusulkan, ke depannya terulang di 2024," pungkas legislator hal itu, Rifqinizamy mengingatkan pemerintah wajib memprioritaskan dapil Kalimantan Selatan I itu. pun/es

10 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 11 KOMISI III • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA 12 BULETIN Wakil Ketua Komisi IIIDPRRIAdiesKadir bertukarcenderamatadenganKapolda Bali. Persoalan diLapas Penyelesaian Terintegrasi Kerja yang Sama BULETIN memimpin pertemuanTimKunjungan kunci utamapenyelesaianmasalah. hukum. Kerja samainiakanmenjadi terintegrasi antaraaparatpenegak saja. Melainkan,perlukerja samayang Wilayah Kementerian HukumdanHAM merta diserahkanseutuhnyake Kantor narkoba didalamlapas,tidakserta manusia penjagaan,hinggaperedaran over capacity,minimnyasumberdaya lembaga pemasyarakatan(lapas)terkait W Hal tersebut disampaikan Adies usai Hal tersebutdisampaikanAdies usai Nomor 1146/III/IV/2021 permasalahan di Kadir mengatakan, III DPRRIAdies akil Ketua Komisi Parlementaria • April 2021 Jadi memang harus dicarikan solusi, Jadi memangharusdicarikansolusi, selalu terjadi,danakanterjadilagi. pergantian dirjenpasdanlain-lainnya kakanwil, pergantianmenteri,dan dan terusterjadibaikitupergantian solusi, halinitidakakanberakhir, Terus suatu solusi.Kalau tidakdicarikansatu penegakan hukumuntukmencarikan mitra-mitra kerja, khususnyadalam Denpasar, Bali,Sabtu(10/4). Pengadilan Tata UsahaNegaraBali,di Pengadilan Agama,Pengadilan Negeri, dihadiri jajaranPengadilan Tinggi, Kanwil Kemenkumham Bali,yangjuga Kerja Reses Komisi IIIDPRRIdengan “Kita berupaya untuk merangkul “Kita berupayauntukmerangkul Kunci Kunci Foto: Nadia/Man ini,” tegasSudding. maupun petugaslapasyangada diBali tegas sepertisidakterhadappenghuni Bali iniagarmelakukansuatutindakan meminta aparatkepolisian daerahdi transaksi peredarannarkoba. Kitajuga mereka yangmasihbisamelakukan lapas. Lalu kemudian jugatentang mungkin narkoba itubisamasukdi tindakan yangkonkret bagaimana Kemenkumham betul-betulmelakukan sangat memprihatinkanbaginya. narkoba. Tentunya, halinimenjadi Bangli mayoritasdiisiolehtahanan Bali, baikituLapas GrobokandanLapas Bali, bahwapenghunilapasyangadadi disampaikan Kanwil Kemenkumham tinggi. Sesuaidenganpaparanyang peredaran narkoba dilapasyangcukup DPR RISarifuddinSudingmenyoroti Kemenkumham saja. tidak dapatdilakukanolehKanwil narkoba. Dimana,haltersebut hukuman bagipengedardanpemakai yang lain,kemudian jugapemisahan dari satulapasyangpadatke lapas contoh, memindahkannarapidana mengurangi kendala tersebut.Sebagai kebijakan daripusatyangdapat dapat dilakukanjikatidakada Namun langkahyangdiambiltidak seluruh persoalanyangdihadapi. semaksimal mungkin,untukmengatasi Kemenkumham sudahberusaha narapidana narkoba ini,” kataAdies. over crowdeddilapaskhususnya bagaimana mengatasikapasitasyang SUATU SOLUSI UNTUK MENCARIKAN PENEGAKAN HUKUM KHUSUSNYA DALAM MITRA-MITRA KERJA, UNTUK MERANGKUL KITA BERUPAYA “Kita mendorongagar Sementara itu,AnggotaKomisi III Dirinya menyadari,Kantor Wilayah ndy/es Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 13 BULETIN Parlementaria Komisi III Soroti Kelebihan Kapasitas Lapas di Aceh

nggota Komisi III DPR RI asimilasi yang sudah dilakukan pada Eva Yuliana menyoroti tahun lalu bisa signifikan,” pungkas Eva kasus kelebihan kapasitas saat mengikuti Kunjungan Kerja Reses lapas di Provinsi Aceh. Komisi III ke Mapolda Aceh, di Banda JADI DI ACEH IaA mendapati informasi, kelebihan Aceh, Sabtu (10/4). kapasitas rutan di Aceh sejauh ini Dari hasil paparan Kakanwil KHUSUSNYA NAPI cukup tinggi, hampir 500 persen. Kemenkumham Aceh, Eva NARKOBA, MESKIPUN Bahkan hal ini tidak hanya terjadi di menyimpulkan bahwa mayoritas napi SUDAH ADA LAPAS Aceh, melainkan hampir di seluruh dan tahanan tersebut tersandung kasus KHUSUS, TAPI KARENA provinsi. Menurutnya, kondisi ini narkoba, selebihnya kasus korupsi, KAPASITAS TERBATAS, tentunya semakin rentan terjadinya hingga tindak pidana umumya lainnya. MAKA SETIAP LAPAS konflik antar penghuni lapas tersebut Meskipun saat ini Aceh sudah memiliki akibat kelebihan kapasitas. lapas khusus narkotika di Kota Langsa, YANG ADA DI ACEH, “Hal ini kemudian menjadi catatan namun kapasitasnya belum juga PASTI TERDAPAT NAPI kami (Komisi III DPR RI) dan kami mencukupi. NARKOBA DI DALAMNYA mempertanyakan bagaimana program “Jadi total semuanya lebih dari 50 persen berkaitan dengan kasus “Persoalan lain melalui usulan dari narkoba. Jadi di Aceh khususnya Kanwil Kemenkumhan Aceh, yakni napi narkoba, meskipun sudah ada adanya pulau terluar yang sudah Lapas khusus, tapi karena kapasitas diusulkan untuk dibangun lapas. Hal ini terbatas, maka setiap lapas yang ada dilakukan untuk mengurangi kelebihan di Aceh, pasti terdapat napi narkoba kapasitas lapas, nah usulan seperti ini di dalamnya,” ujarnya. saya dukung penuh,” pungkas politisi Lanjutnya, dalam mengantisipasi Partai NasDem ini. kelebihan kapasitas tersebut, Melihat hal ini, Eva menambahkan ia bersama Komisi III DPR RI bahwa pemidahan lapas dengan jarak mendukung adanya rencana yang tidak terlalu jauh ini dapat menjadi pemindahan narapidana ke lapas langkah cepat pemerintah. Tentu hal ini yang baru. Hal ini dilakukan menjadi langkah terbaik, sebagai bagian seiring dengan kapasitas lapas dalam hal meminimalisir anggaran yang yang terus meningkat, nantinya akan dikeluarkan. sehingga tidak sesuai “Saya sangat setuju sehingga dengan daya tampung pemerintah tidak perlu mengeluarkan narapidana di biaya besar ketika memindahkan dalamnya. narapidana dari lapas ini ke Nusa Kambangan. Usulan ini nantinya

Anggota Komisi III DPR RI bisa kita bawa, serta bisa menjadi Eva Yuliana. Foto: Dipa/Man bahan evaluasi dirapat masa sidang mendatang bersama dengan mitra kita yaitu Kementerian Hukum dan HAM. Selain itu, kita bisa tahu sejauh mana anggaran pemerintah dapat meng- cover terhadap usulan tersebut,” tutup legislator dapil Jawa Tengah V itu. dip/sf

12 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 13 KOMISI III • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA 14 BULETIN politisi Partai Gerindraitu. penjelasannya Pak (Kakanwil),” kata media denganmudahnya,mohon di sanamasihbisabermainsosial untuk pencegahannarkoba bila masih terjadisepertiini,bagaimana langkah pencegahannya,jika dalam lapas. narkoba yangbisadikendalikan dari itu, bagaimanadenganpencegahan masih bisaterjadikejadian seperti sampai terjadi.MenurutBima,apabila lapas, sehinggakejadian itubisa lapas ataupunkepala keamanan yang sudahdilakukanolehkepala langkah pencegahansertapengawasan (UNP), Padang, Minggu(11/4). Center UniversitasNegariPadang Kemenkumham Sumbar, di Convention Komisi IIIDPRRIdenganjajaranKanwil dalam pertemuanTimKunker Reses viral denganbermainTikTok,” kataBima Pariaman. Disituadaseorangnapiyang terutama yangberadadiLapas Kelas IIB handphone yang beredardilapas, dan terlihatdimediaonlinemengenai sedang adakasusyangviral HAM SumateraBarat,sekarangini Kakanwil Kementerian Hukumdan digunakan daridalamlapas. gawai merupakanbarangyangdilarang bisa terjadididalamlapas,mengingat sangat menyayangkankejadian tersebut Barat. Bima,sapaanakrabBimantoro Lapas Kelas IIBPariaman, Sumatera ( aplikasi TikTok dengan sebuahgawai sejumlah narapidanamenggunakan BULETIN A ) yang diduga terjadi di handphone) yangdidugaterjadidi “Nah inibagaimanalangkah- Bima mempertanyakanlangkah- “Saya mendapatkaninfoPak Soroti Kasus Video Komisi IIISoroti Nomor 1146/III/IV/2021 ‘TikTok’ viral yang merekam viral yangmerekam menyoroti kasusvideo RI BimantoroWiyono nggota Komisi IIIDPR Parlementaria • April 2021 depannya. “Yang inginsayaperdalam tersebut tidakterulanglagike suatu langkahkonkret agarkejadian Andika. Bimamenginginkanadanya merasa puasdenganjawabandari pencabutan remisi. pembinaan, sepertidiantaranyaadalah sudah diberisanksipencabutanhak-hak berlaku. Sedangkanuntukparanapi, peraturan perundangan-undanganyang juga sanksitegasdenganketentuan pembinaan diKanwil dandiberikan itu sudahdinonaktifkanuntukdilakukan ataskejadian yang bertanggungjawab kepala lapasdankepala keamanan mengambil langkahcepat,dimana saat terjadinyaperekamanitu. keamanan lapasdantimyangbertugas lapas, yaknikepala lapas,kepala dilakukan olehmanajemen juga satukesalahan yang oleh narapidanayangberarti pelanggaran yangdilakukan kejadian itusebagaisalahsatu Andika. di awalJanuaritahun2021,” kata sebanyak empatorangitudibuat sebagai pelakuyaitunarapidanawanita pendalaman dariyangkitasangkakan Lapas IIBPariaman, ituberdasarkan yang dilakukanolehnarapidanadi Januari 2021. dan videotersebutdibuatpadaawal pelaku sebanyakempatorangwanita dilakukan, pihaknyasudahmengantongi berdasarkan investigasiyangsudah Lapas IIBPariaman. MenurutAndika, dilakukan olehparanarapidanadi adanya videoviral TikTok yang R. AndikaDwiPrasetyamembenarkan di LapasPariaman Kendati demikian,Bimabelum Andika melanjutkan,pihaknyasudah Andika menjelaskan, “Betul Pak, adanyavideoviralTikTok Kakanwil Kemenkumham Sumbar

Andika. siap mengisijabatankapalas,” tutup dan banyakkader-kaderterbaik yang banyak pengisianuntukmenggantikan Pak MenteridanPak Dirjenitutegas, kalapas tidakberanimain-main, karena yakin teman-temandilapangan,para baik danbenar. “Namunkamitetap sungguh menjalankantugasnyadengan yang beradadiSumbar, bersungguh- lapangan, khususnyapadalapas-lapas lebih lanjut. memungkinkan terjadiPak,” tegasBima terjadi pastikasus-kasuslainmasih saya pikir, bilamanahalinimasihbisa tidak terjadikasussepertiinilagi,karena Pak, bagaimanaupayadaribapakagar Anggota Komisi IIIDPRRIBimantoroWiyono. Andika meyakini petugas-petugas di Andika meyakinipetugas-petugasdi qq/sf Foto: Kiki/Man Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 15 BULETIN Parlementaria Pemanfaatan Padi Inpari Nutri Zinc Guna Atasi ‘Stunting’

im Kunjungan Kerja Reses Politisi Fraksi Partai Gerindra ini petani,” harap legislator dapil Kalimantan Komisi IV DPR RI dipimpin mengatakan kegiatan ini sangat penting, Timur itu. Wakil Ketua Komisi IV DPR karena Komisi IV DPR RI dapat meninjau Sementara itu, Direktur Jenderal

• DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA RAKYAT PERWAKILAN IV • DEWAN KOMISI RI Budisatrio Djiwandono langsung dan melihat hasil kerja Bupati Tanaman Pangan Kementan Suwandi Tmelakukan panen perdana padi jenis Kulon Progo, Kelompok Tani, dan menjelaskan, padi Inpari Nutri Zinc Inpari Nutri Zinc di Desa Sendang, dukungan dari Kementerian Pertanian. adalah padi dengan kandungan tinggi Kecamatan Pengasih, Kabupaten Dalam kesempatan itu pihaknya juga Zinc guna mengatasi masalah stunting. Kulon Progo, Provinsi Daerah Istimewa ingin mendengarkan aspirasi langsung Varietas unggul baru (VUB) padi Yogyakarta (DIY). Padi kaya akan dari petani, dinas pertanian dan biofortifikasi Inpari IR Nutri Zinc sebagai kandungan Zinc ini kabarnya dapat kelompok tani. salah satu sumber pangan dengan dimanfaatkan dalam mengatasi stunting. “DPR RI akan mendukung dan kandungan gizi Zinc 6 persen lebih “Segenap Anggota Komisi IV mendorong semua kebijakan, tinggi daripada varietas padi lainnya. memberikan apresiasi kepada para khususnya mitra kerja kami, Lebih lanjut Suwandi mengatakan, petani, dengan lahan cetak sawah baru Kementerian Pertanian, yang dapat pada 2020 Kementan telah menanam dapat menghasilkan padi sekitar 7,1 mewujudkan program–program yang seluas 10.000 ha, rencananya 2021 ton per hektar, ini sebagai contoh yang pro terhadap para pertani. Kita ingin akan menanam seluas 50.000 hektare baik bagi provinsi lain,” ucap Budi saat para petani langsung mendapat manfaat di 95 kabupaten dengan daerah rawan memimpin Tim Kunker Komisi IV DPR RI dari program kementerian dan dalam pangan guna menanggulangi stunting. ke Kulon Progo, DIY, Sabtu (10/4). rangka menuju kesejahteraan para opi/sf

Wakil Ketua Komisi IV DPR RI Budisatrio Djiwandono saat memimpin Tim Kunker Komisi IV DPR RI ke Kulon Progo, DIY. Foto: Geraldi/Man

14 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 15 BULETIN Parlementaria Komisi IV Pastikan Stok Beras Nasional Aman Hingga Juni

• DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA RAKYAT PERWAKILAN IV • DEWAN KOMISI KOMISI IV MENOLAK TENTANG RENCANA ATAU ISU IMPOR 1 JUTA TON BERAS. SAAT ISU INI DIGULIRKAN BANYAK PETANI DI NEGERI INI DIRUGIKAN

solusi atas permasalahan Bulog selama ini yang berkaitan dengan distribusi beras. Diketahui, hasil pengadaan impor tahun 2018-2019 sebelumnya masih menumpuk dan berpotensi mengalami penurunan mutu. “Libatkan Bulog dalam pemberian bantuan nontunai kepada rakyat. Kedua, setiap bansos yang diberikan Wakil Ketua Komisi IV DPR RI Hasan Aminuddin usai memimpin Tim Kunjungan Kerja Reses Komisi IV DPR RI kementerian mana pun berasnya beli meninjau Pergudangan GBB Paceda Bitung Perum Bulog, Sulawesi Utara. Foto: Anne/Man kepada Bulog. Saya pikir ini adalah solusi untuk menjawab pertanyaan akil Ketua Komisi Politisi Fraksi Partai NasDem masyarakat,” usul legislator dapil Jawa IV DPR RI Hasan itu menambahkan, sebagaimana Timur II itu. Aminuddin penjelasan dari Bulog dan Kementerian Sebelumnya, Direktur Bisnis Perum memastikan stok Pertanian, stok beras Bulog seharusnya Bulog Febby Novita menyampaikan berasW Bulog aman hingga bulan cukup untuk memastikan kebutuhan realisasi pengadaan nasional per 8 April Juni mendatang. Hal itu sekaligus masyarakat biasa terpenuhi. Apalagi, 2021 mencapai 322 ribu ton. Sedangkan menegaskan penolakan Komisi IV DPR saat ini memasuki masa panen raya. realisasi tahun lalu 1,26 juta ton atau RI terhadap kebijakan impor beras “Penjelasan dari Bulog dan persentase 89,75 persen dari target sebesar satu juta ton dan meminta Kementan, stok beras cukup 1,4 juta ton. “Jumlah stok nasional per Perum Bulog memperhatikan serapan sampai bulan Juni sehingga terakhir 8 April 1,1 juta ton, realisasi pengadaan produksi gabah petani. Presiden sudah menyakinkan dari 307 ton. Khusus di Sulut, stok kita ada di “Komisi IV menolak tentang rencana rekomendasi Komisi IV, akhirnya beliau 7 ribu ton,” katanya. atau isu impor 1 juta ton beras. Saat isu menyampaikan rekomendasi tersebut Stok beras yang tersedia di Gudang ini digulirkan banyak petani di negeri diterima dan tidak akan melakukan Bulog mencapai 1,1 juta ton merupakan ini dirugikan, karena begitu isu harga importasi beras sampai dengan bulan stok cadangan beras pemerintah beras jadi turun di seluruh Indonesia,” Juni,” terangnya. dan stok beras komersial. Ia menilai, papar Hasan usai memimpin Tim Hasan juga meminta kepada stok tersebut cukup untuk kebutuhan Kunjungan Kerja Reses Komisi IV DPR pemerintah agar memberikan penjualan, Program Ketersediaan RI meninjau Pergudangan GBB Paceda kewenangan yang seimbang antara Pasokan dan Stabilisasi Harga (KPSA) Bitung Perum Bulog, Sulawesi Utara, menyerap gabah petani dan penugasan dan tanggap darurat bencana sesuai Sabtu (10/4). penyaluran Bulog. Hal itu juga sebagai dengan kebutuhan Bulog. ann/sf

16 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 17 BULETIN Parlementaria Komisi IV Pastikan Stok Beras Sumbar Aman saat Hari Raya

akil Ketua Komisi IV ada serapan maksimal dari beras petani begitu diberikan kepada masyarakat DPR RI Anggia Erma saat memasuki masa panen di bulan ternyata tidak layak untuk dikonsumsi,” Rini mengatakan Maret dan April. Sementara bulan Juni, tukas Muslim. afr/es Kunjungan Kerja kami meminta data ketersediaan beras KomisiW IV ke Sumatera Barat ingin Bulog untuk mengkaji kebijakan impor melihat langsung ketersedian stok beras,” jelas Anggia. beras di gudang Bulog dalam rangka Pada kesempatan yang sama, menghadapi Hari Raya Idul Fitri 2021. Anggota Komisi IV DPR RI Muslim “Kita ingin melihat ketersediaan menilai ketersediaan beras di Bulog dari beras aman terutama menjelang untuk tahun ini cukup kondusif dan KITA INGIN MELIHAT Ramadan dan hari raya Idulfitri karena tidak ada kendala. Ia meminta agar KETERSEDIAAN DARI bersamaan dengan hari kenaikan Isa pemerintah tidak melakukan impor BERAS AMAN TERUTAMA Almasih, jika dilihat sejauh ini aman ketika petani sedang panen raya. MENJELANG RAMADAN tetapi kita meminta dipastikan betul “Kita berharap kembali menjadi DAN HARI RAYA karena ternyata lebih banyak yang negara yang swasembada pangan IDULFITRI KARENA impor dan bahkan ada yang stok beras seperti dulu. Kita juga pernah 2018,” kata Anggia usai meninjau swasembada pangan dan kita BERSAMAAN DENGAN Gudang Bulog Wilayah Padang, berharap stok-stok HARI KENAIKAN ISA Sumatera Barat, Minggu (11/4). beras Bulog segera ALMASIH Politisi Fraksi Partai didistribusikan, Kebangkitan Bangsa (F-PKB) jangan sampai ini berharap, saat panen raya nanti ditahan di pada bulan Maret-April, ada gudang Bulog ketegasan dari Bulog untuk yang pada akhirnya menyerap hasil panen para petani secara maksimal. “Kami meminta Bulog agar

Wakil Ketua Komisi IV DPR RI Anggia Erma Rini. Foto: Arief/Man

16 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 17 KOMISI V • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA 18 BULETIN BAIK KUALITAS YANGKURANG DIAKIBATKAN OLEH KECELAKAAN YANG MEREDUKSI ANGKA DIJAGA (JALAN TOL)ITUBISA BAHWA KUALITAS KITA BERHARAP SATU DANLAINNYA, ANTARA PERUSAHAAN PERBEDAAN-PERBEDAAN SUPAYA TIDAKTERJADI BULETIN lebih seriusdariseluruhpemangku harus mendapatperhatianyang maka persoalanpembebasan lahan pembangunan infrastrukturjalantol, tersebut itumenuturkan,dalamupaya Jawa Timur, Sabtu(10/4). pembangunan infrastrukturdiSidoarjo, Reses Komisi VDPRRImeninjau sela memimpinTimKunjungan Kerja kurang baik,” tuturAndiIwandisela- yang diakibatkanolehkualitas bisa mereduksiangkakecelakaan tol)itubisadijaga,sehingga (jalan lainnya, kitaberharapbahwakualitas perbedaan antaraperusahaansatudan dibutuhkan. dapat memenuhistandarkualitasyang dari seluruhpelaksanajalantolagar tersebut, iamenilaidiperlukanupaya masyarakat. Untukmencapaitujuan memberi kemudahan akseskepada Probolinggo -Malangtentudapat jalan tolsepertiSurabaya- penyediaan infrastrukturberupa menekan biayalogistik.Menurutnya, guna menciptakan efisiensidan mendukung sistemlogistiknasional tol memilikiperanpentingdalam W Politisi FraksiPartai Gerindra “Supaya tidakterjadiperbedaan- Nomor 1146/III/IV/2021 SEHINGGA BISA SEHINGGA BISA menyatakan jalan Darmawan Aras DPR RIAndiIwan Ketua Komisiakil V Parlementaria • April 2021 Komisi VDPRRImeninjaupembangunaninfrastrukturdiSidoarjo, JawaTimur. Wakil Ketua Komisi VDPRRIAndiIwanDarmawanAras(tengah)disela-selamemimpinTimKunjungan Kerja Reses semua stakeholder harusterlibatdalam dalam prosespembebasanlahan ini, proyek-proyek pemerintah.“Sayakira faktor penghambatdalamperjalanan proyek tolselalumenjadisalah satu proses pembebasanlahandalam kebutuhan umum. stakeholder dalamupayapemenuhan dan PerumahanRakyat(PUPR) dari Kementerian Pekerjaan Umum Ia berharapadanyaketerlibatan ditujukan untukkepentingan umum. hambatan proyekpemerintahyang masalah pembebasanlahanmenjadi jangan sampaidikemudian hari, kepentingan. Iamengingatkanagar Perhatian Jalan Tol HarusJadi Standar Kualitas Andi Iwanmenyadaribahwa uangnya belumada,” tutupnya. yang adasudahbisadibebaskan tapi tersebut. Karena terkadang,lahan pembebasan-pembebasan lahan ada untukbisamenyelesaikansemua dibebaskan, anggarannyapunsudah apabila lahanyangsudahsiapuntuk melalui LMAN.“Kitaberharapbahwa dukungan dariKementerian Keuangan pun menyinggungakanpentingnya legislator dapilSulawesiSelatanIIitu kegiatan pemerintahan,” tegasnya. menjadi penghambatdidalamsetiap proses pembebasanlahanyangselalu umum, karenakitatahubahwadalam konteks untukpemenuhankebutuhan Tidak luputdarihematnya, Foto: Fitri/Man

srw/sf Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 19 BULETIN Parlementaria Komisi V Dorong Percepatan Pembangunan Infrastruktur Demi Terwujudnya Konektivitas

akil Ketua Komisi Bandara Internasional Yogyakarta, V DPR RI Syarief maupun pembangunan Jalur Kereta Api Abdullah Alkadrie Kedundang – Bandara Kulon Progo. mengatakan, perlunya “Kegiatan pembangunan ini KEGIATAN percepatanW pembangunan infrastruktur diharapkan dapat meningkatkan PEMBANGUNAN INI dalam rangka pemulihan ekonomi konektivitas antar kawasan strategis DIHARAPKAN DAPAT nasional dan terwujudnya konektivitas pariwisata nasional di Yogyakarta dan MENINGKATKAN antar simpul transportasi, baik bandara, sekitarnya serta demi mendukung KONEKTIVITAS ANTAR stasiun, pelabuhan, dan terminal. Hal pelayanan transportasi yang prima KAWASAN STRATEGIS itu disampaikannya saat memimpin Tim kepada masyarakat,” ucap Syarief di PARIWISATA NASIONAL Kunjungan Kerja Komisi V DPR RI ke Kulon Progo, DIY, Sabtu (10/4). DI YOGYAKARTA DAN Provinsi Yogyakarta. Dikatakannya, ada beberapa hal SEKITARNYA Syarief mengungkapkan, di yang menjadi catatan Komisi V dalam Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta rangka mewujudkan infrastruktur dan (DIY) saat ini telah dan sedang transportasi yang berkinerja baik ke yang terintegrasi, baik moda transportasi dilakukan sejumlah pembangunan depan di Provinsi DIY, diantaranya yaitu darat maupun kereta api agar kinerja infrastruktur, baik yang mendukung dengan lokasi Bandara Internasional bandara ini semakin baik. konektivitas, seperti pembangunan Yogyakarta, Kulon Progo yang terletak “Selain itu, PT Angkasa Pura I sebagai Jalan Tol Jogja – Solo – Kulon Progo, di luar Kota Yogyakarta, tentu perlu pengelola bandara ini diharapkan pembangunan Jalur Lintas Selatan, dukungan fasilitas moda transportasi memberikan kinerja pelayanan bandar udara yang prima dalam memenuhi harapan masyarakat melalui pengelolaan sumber daya manusia yang unggul dan fasilitas bandara yang baik,” tuturnya. Politisi F-NasDem itu menambahkan, Yogyakarta dan sekitarnya secara tektonik merupakan kawasan dengan tingkat aktivitas kegempaan yang cukup tinggi di Indonesia. Oleh karena itu, Komisi V DPR RI meminta agar semua simpul transportasi dilengkapi dengan alat deteksi gempa dan tsunami demi keamanan dan keselamatan pengguna jasa transportasi. “Pembangunan yang dilakukan oleh mitra kerja Komisi V DPR RI di Yogyakarta ini diharapkan melibatkan masyarakat setempat melalui program berbasis kemasyarakatan demi mendorong pertumbuhan ekonomi di masa pandemi Covid-19 ini,” imbuh Wakil Ketua Komisi V DPR RI Syarief Abdullah Alkadrie memimpin Tim Kunker Komisi V DPR RI ke DIY. Foto: Devi/Man legislator dapil Kaltim I itu. dep/es

18 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 19 BULETIN Parlementaria Diplomasi Parlemen KITA INGIN MEMBANGUN DIPLOMASI TOTAL, Menambah KARENA HAKEKAT POLITIK LUAR NEGERI Ruang Diplomasi KITA DALAM KERJA SAMA DI BERBAGAI BIDANG

DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA Indonesia

eberadaan diplomasi kerja sama regional, internasional, kebebasan melakukan diplomasi. Isu- parlemen menambah ruang bilateral, dan administrasi luar negeri. isu sensitif pun bisa disampaikan. diplomasi dalam merespon “Secara individu Anggota DPR juga Dan beberapa isu nasional dan isu-isu internasional untuk bisa berdiplomasi sesuai kepentingan internasional yang berhasil dilakukan Kkepentingan nasional. Ini bagian dari dapil dan nasional,” ujar politisi Partai lewat diplomasi parlemen adalah soal diplomasi total Indonesia. Ketua Badan Gerindra itu. Ia menilai, diplomasi Papua merdeka dan produk sawit Kerja Sama Antar Parlemen (BKSAP) parlemen sering kali lebih efektif Indonesia. DPR pernah mengundang DPR RI Fadli Zon mengemukakan, daripada diplomasi pemerintah. negara-negara Pasifik Selatan untuk diplomasi parlemen sering kali lebih Parlemen, lanjut Fadli, bisa memiliki menjelaskan sekaligus meluruskan sukses, karena tidak terikat tata krama isu Papua merdeka. Begitu juga diplomasi resmi yang kaku. soal sawit, DPR sudah mendesak “Kita ingin membangun diplomasi parlemen Uni Eropa untuk tidak total, karena hakekat politik luar negeri lagi melarang produk sawit kita dalam kerja sama di berbagai Indonesia masuk Eropa. bidang adalah untuk kepentingan Sementara untuk isu-isu nasional. Di kamar eksekutif ada internasional, masih kata Fadli, Kementerian Luar Negeri yang DPR intens membicarakan berdiplomasi dan di kamar legislatif isu kemanusiaan Rohingya dilakukan oleh BKSAP,” kata Fadli saat dan kemerdekaan memimpin pertemuan dengan Wakil Palestina. Kedua isu itu Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta selalu disuarakan DPR di (DIY), di DIY, Senin (6/4), dalam forum regional maupun rangkaian acara BKSAP Day. internasional. mh/sf Disampaikan Anggota Komisi I DPR RI tersebut, di era globalisasi ini semua negara tidak bisa mengisolasi diri. Membangun kerja sama antarnegara jadi keniscayaan, baik regional maupun internasional. Dan di parlemen, diplomasi dan kerja sama itu dilakukan BKSAP yang memiliki empat bagian, yaitu Ketua BKSAP DPR RI Fadli Zon. Foto: Husen/nvl

20 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 21 BULETIN Parlementaria BKSAP DPR Bangun Sinergi Diplomasi Parlemen di Kampus

Foto bersama Pimpinan dan Anggota BKSAP DPR RI dengan sivitas akademika Universitas Sebelas Maret (UNS). Foto: Oji/Man

ampus dan mahasiswa terhormat yang juga dihadiri para guru 700 juta dolar AS. Dalam rapat internal merupakan cikal bakal besar dan sivitas akademika ini, dengan saya mengkritisi itu, bahwa kita harus lahirnya demokrasi di masuknya BKSAP DPR ke kampus untuk memperkuat imbal balik dari pada Republik Indonesia melalui menjelaskan tugas-tugas DPR yang ekspor dan impor,” tandas Hafisz. Kproses reformasi yang legendaris tahun kadang kala juga dikritisi secara positif “Sebagai negara yang bersahabat 1998 silam. Wakil Ketua Badan Kerja oleh mahasiswa. maka kita bisa mendorong adanya Sama Antar Parlemen (BKSAP) DPR RI Mengenai fungsi konvensional DPR, balance (keseimbangan) antara ekspor Achmad Hafisz Tohir mengemukakan Hafisz melanjutkan, yang sudah berjalan dan impor. Katakanlah kalau kita banyak dipilihnya kampus sebagai media puluhan tahun yaitu anggaran, legislasi, impor gandum dari Ukraina, mereka sosialisasi diplomasi parlemen karena dan pengawasan. “Ada satu fungsi juga harus bersedia mengambil kelapa mahasiswa menjadi agen perubahan yang kadang rakyat tidak tahu, yaitu sawit kita, itu yang saya usulkan kemarin bagi Negara Kesatuan Republik menciptakan perdamaian dunia dan saat rapat dengan Ketua DPR Ukraina. Indonesia (NKRI). berperan aktif dalam pergaulan dunia Bagaimana kalau itu di-counter trade, “Kami pilih kampus karena melihat dalam bentuk bebas aktif. DPR berperan ternyata Ukraina belum bisa melakukan dalam demokrasi itu mahasiswa menjadi serta terhadap diplomasi dunia, itu,” beber legislator dapil Sumatera cikal bakal munculnya demokrasi di makanya kami namanya ‘second track Selatan I ini. Republik Indonesia, tanpa mahasiswa diplomation’, karena di ujung tombaknya “Kita pernah lakukan diplomasi kita tidak mungkin mengalami masa tetap pemerintah,” tandas politisi Partai counter trade saat pembelian reformasi yang sangat legendaris Amanat Nasional (PAN) ini. pesawat Sukhoi dari Rusia yang tidak tersebut,” ungkap Hafisz usai memimpin Sebagai contoh, di forum sepenuhnya kita bayar dengan uang. pertemuan BKSAP DPR RI dengan internasional BKSAP selalu melihat figur Kita kasih bahan makanan kita seperti Rektor, Guru Besar, mahasiswa dan negara yang akan dikunjungi. “Ketika kelapa sawit dan lain sebagainya. sivitas akademika Universitas Sebelas ke Ukraina yang secara hubungan Ini menjadi contoh langkah-langkah Maret (UNS) di Solo, Jawa Tengah, diplomasi sangat bersahabat, hubungan perbaikan ekonomi melalui jalur Kamis (8/4). dagang juga lancar, hubungan politik diplomasi parlemen yang dilakukan Menurut Hafisz, pemikiran-pemikiran juga baik sekali. Di sini saya melihat ada BKSAP di panggung Internasional,” mahasiswa itu tidak ada intrik-intrik gap (celah) di mana ekspor kita hanya pungkas Anggota Komisi XI DPR RI itu. politik, mereka begitu riil. Melalui forum 200 juta dolar AS, sedangkan impornya oji/sf

20 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 21 BULETIN Parlementaria

Selain keterlambatan juknis, politisi dari F-PKS ini juga menyoroti sistem Alokasi DAK Harus perencanaan dan penganggaran DAK melalui aplikasi KRISNA (Kolaborasi Perencanaan dan Informasi Kinerja Sesuai Kebutuhan Anggaran) yang belum sinkron dengan prioritas atau kebutuhan daerah. “Jadi, kadang-kadang daerah Daerah membuat perencanaan lebih dulu, tapi kemudian setelah itu ketika mereka harus mengisi di aplikasi ternyata kebutuhan itu tidak ada di aplikasi,” DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA adan Akuntabilitas karena sudah pasti kebutuhan daerah jelasnya. Keuangan Negara (BAKN) di Jawa dengan kabupaten di luar Anis menambahkan, masukan- menjaring masukan Pulau Jawa kebutuhannya pasti beda,” masukan dan saran dari akademisi dari sivitas akademika jelas politisi Partai Demokrat itu. sangat penting bagi BAKN untuk BUniversitas Brawijaya (UB) terkait Sementara itu, Wakil Ketua menyikapi laporan BPK RI terhadap penelaahan atas laporan hasil BAKN Anis Byarwati meminta DAK. Nantinya, dana transfer pemeriksaan Badan Pemeriksa pemerintah pusat dan pemda untuk daerah diharapkan mampu menjadi Keuangan (BPK) terhadap Dana Alokasi memperbaiki perencanaan keuangan katalisator pembangunan nasional Khusus (DAK). Hasil pemeriksaan DAK. Mengingat, seringkali terjadi serta meningkatkan pemerataan pada pemerintah pusat dan daerah keterlambatan petunjuk teknis pembangunan di daerah dalam yang dilakukan setiap tahun oleh (juknis) dari pemerintah pusat yang kerangka desentralisasi fiskal. “Ini BPK RI menunjukkan masih terdapat mengakibatkan serapan menjadi menjadi masukan penting bagi BAKN permasalahan terkait dengan DAK. rendah. “Misalnya program harus bahwa perlu ada pembenahan- Ketua BAKN DPR RI Wahyu Sanjaya dilaksanakan, tetapi juknisnya belum pembenahan DAK, sehingga daerah mengatakan salah satu permasalahan ada. Sehingga tidak bisa direalisasikan bisa mendapatkan apa yang benar yang sering ditemukan ialah anggaran dan dana itu menjadi hangus,” ujarnya. mereka butuhkan,” tutupnya. ann/sf DAK meningkat setiap tahunnya, namun serapannya masih rendah. “Kenapa serapan itu rendah, karena yang diusulkan oleh daerah dan diberikan pemerintah pusat itu tidak sinkron. Belum lagi kendala teknisnya lainnya, maka serapan itu jadi rendah,” kata Wahyu di Universitas Brawijaya, Malang, Jawa Timur, Selasa (6/4). Sisi lain, Wahyu menegaskan alokasi DAK harus selaras dengan kebutuhan daerah. Menurutnya, pemerintah perlu memperhatikan usulan daerah sehingga dana yang bersumber dari APBN itu dapat menunjang pelayanan publik dan berdampak luas bagi masyarakat. Dia menambahkan, DAK dari APBN yang dialokasikan ke daerah, semestinya kegiatan yang didanai merupakan kebutuhan daerah dan sesuai dengan prioritas nasional. “Kita juga harap ada transparansi tentang pemberian DAK ini, juga diberikan reward dan punishment. Kedua, bahwasanya pemerintah pusat bisa lebih mendengar usulan daerah, Ketua BAKN DPR RI Wahyu Sanjaya bertukar cenderamata dengan sivitas akademika UB di Malang. Foto: Anne/Nvl

22 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 23 BULETIN Parlementaria BURT DPR Nilai RS Centra Medika Cibinong Layak Layani Peserta Jamkestama

adatnya kegiatan DPR RI “Jadi kami hadir hari ini bersama tim “Saya rasa dengan adanya dua dalam melaksanakan tugas guna melihat dan mendengar secara pelayanan yang diunggulkan dan konstitusional, menuntut langsung bagaimana pelayanan rumah diprioritaskan rumah sakit ini, dinilai sangat kesiapan Anggota Dewan sakit yang ada di sini, baik dari jumlah baik. Tak hanya itu, pelayanan kesehatan Puntuk dapat mengikuti seluruh agenda kamar yang ada, ataupun dokter-dokter lainpun bisa dibilang mumpuni, baik dari kegiatan yang sangat padat. Hal ini yang beroperasi apakah sudah layak dokter-dokter yang profesional maupun berimplikasi terhadap Anggota Dewan sebagai rumah sakit rujukan bagi pelayanan kesehatan lainnya,” imbuh untuk mendapatkan jaminan pemelihara Anggota DPR beserta keluarganya,” Dimyati. Selain itu, terkait pelayanan kesehatan melalui pelaksanaan kata Dimyati pertemuan dengan pasien Covid-19, RS Centra Medika sudah Program Jaminan Kesehatan Utama jajaran manajemen RS Centra Medika mempunyai aturan dan protokol kesehatan (Jamkestama) yang prima dan Cibinong, di Kabupaten Bogor, Provinsi sesuai aturan Kementerian Kesehatan. memadai sesuai dengan peraturan dan Jawa Barat, Rabu (7/4). “Dimana akses pasien penderita ketentuan. Politisi Partai Keadilan Sejahtera Covid-19 terpisah dari akses pasien Untuk itu Tim Kunjungan Kerja (PKS) itu menilai, layanan RS Centra lainnya. Adapun saluran udara maupun Badan Urusan Rumah Tangga (BURT) Medika sudah sangat baik dan layak AC terpasang dari kamar per kamar tidak DPR RI dipimpin Wakil Ketua BURT dalam memberikan pelayanan kepada melalui AC central, jadi dengan demikian DPR RI Achmad Dimyati Natakusumah peserta Jamkestama, dalam hal ini sirkulasi udara berjalan dengan baik. meninjau Rumah Sakit Centra Medika Anggota Dewan beserta keluarga, Sehingga kalau kita dengarkan seksama Cibinong, sebagai rumah sakit maupun masyarakat pada umumnya. penjelasan tersebut, pelayanan penyakit provider PT Asuransi Jasindo dalam Diketahui RS Centra Medika ini Covid-19 sudah memenuhi standar program Jamkestama. Kunjungan memiliki dua layanan kesehatan yang protokol kesehatan,” tandas legislator dapil tersebut guna melihat fasilitas dan diunggulkan dan menjadi rujukan bagi Banten I itu sembari berharap RS Centra layanan sarana/prasarana rumah sakit sejumlah rumah sakit di Bogor, yakni Medika bisa melayani pasien Jamkestama dalam memberikan pelayanan kepada pelayanan kesehatan jantung dan dan masyarakat secara profesional dan Anggota Dewan beserta keluarga. kesehatan otak. lebih baik lagi. rni/sf

Foto bersama BURT DPR RI dengan jajaran manajemen RS Centra Medika Cibinong, di Kabupaten Bogor, Provinsi Jawa Barat. Foto: Runi/nvl

22 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 Nomor 1146/III/IV/2021 • April 2021 23 DPR RI mengesahkan Rancangan Undang-Undang tentang Persetujuan Kemitraan Ekonomi Komprehensif Indonesia dengan Negara-negara EFTA (RUU IE CEPA) pada Rapat Paripurna di Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta, Jumat (9/4). Foto: Dok/Man

Sekretaris Jenderal DPR RI Indra Iskandar memimpin upacara pelantikan pejabat di lingkungan Sekretariat Jenderal DPR RI di Ruang Pustakaloka, Gedung Nusantara IV, Senayan, Jakarta, Rabu (14/4). Foto: Prima/nvl

Pusat Kajian Akuntablitas Keuangan Negara (PKAKN) Badan Keahlian DPR RI menggelar seminar bertema "Membangun Kemandirian Melalui Wirausaha" di Universitas Muhammadiyah Cirebon, Jawa Barat, Kamis (8/4). Foto: Azka/nvl

Sampaikan aspirasi Anda melalui SMS ASPIRASI DPR RI di 08119443344 @dpr_ri DPR RI @DPR RI DPR RI