BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian Vans

Total Page:16

File Type:pdf, Size:1020Kb

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian Vans BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian Vans merupakan Brand Sneakers yang melegenda dan mendunia sampai saat ini. Vans membuka tokonya pertama kali pada 16 Maret 1966, di jalan 704E Broadway, di Anaheim, California. Paul Van Doren dan tiga sahabatnya ketika itu mereka menamakan wearhouse store mereka Van Doren Rubber Company, dan sangat unik ketika itu karena mereka langsung memproduksi sepatu mereka disana dan menjualnya langsung kepada publik, seperti toko roti yang membuat roti dadakan dan langsung menjualnya secara langsung ke konsumen dimana konsumen bisa melihat proses pembuatannya secara langsung. Nama series sepatu pertama mereka The Vans #44 deck shoes, yang sekarang dikenal sebagai Vans Authentic, yang dapat dilihat pada Gambar 1.1 berikut. Gambar 1.1 Vans Authentic Sumber: website vans Pada tahun 1970 pemain skateboard di Southern California pada awal tahun 1970 hampir semuanya menyukai dan memakai sepatu Vans. Salah satunya 1 adalah model Vans # 95 atau yang sekarang dikenal sebagai Vans Era yang dirancang oleh Tony Alva dan Stacy Peralta. Dengan bagian kerah yang empuk dan kombinasi warna yang berbeda, Vans Era menjadi sepatu pilihan bagi generasi pemain skateboard pada masa itu. Bentuk Vans Era dapat dilihat pada Gambar 1.2 berikut. Gambar 1.2 Vans Era 1975 Sumber: Vansevolution, 2019 Meskipun penjualan sepatu Vans dapat dikatakan laris manis, berbagai macam polemik yang dihadapi seperti jumlah produk yang diproduksi sangat besar, dan menyerap sumber daya yang besar serta manajemen perusahaan yang kurang baik memaksa Vans Company memiliki hutang yang besar dan mengalami kebangkrutan pada tahun 1983. Hanya berselang tiga tahun dari kebangkrutannya, Vans telah membayar kembali semua kreditur dan keluar dari kebangkrutannya. Kemudian, pada tahun 1988 pemilik asli Vans menjual perusahaan Vans ke sebuah perusahaan investasi perbankan, dan dengan dukungan finansial pemilik baru, Vans memperluas dan meningkatkan eksistensinya di seluruh dunia hingga saat ini. Vans membuat fashion dengan pengaruh subkultur skateboard menjadi trend, straight pants, hoodie, wallet, trucker cap, oversized t-shirt. Vans menjadi salah satu merk yang hadir paling awal merespons hal ini. (tirto.id, 2019). Seperti yang dapat dilihat pada gambar 1.3 berikut. 2 Gambar 1.3 Produk vans Sumber: vans.com, 2019 Untuk penyebaran official store di indonesia, tersedia di kota-kota besar seperti, Bandung (Paris Van Java Mall), Bekasi (Summarecon Mall Serpong), Jakarta (Mall Kota Kasablanka, Kemang Village, Mall Pondok Indah II, Mall Kelapa Gading, Mall Grand Indonesia, Mall Plaza Senayan. Vans juga bisa didapatkan di beberapa retailer resmi yang menjual sepatu Vans seperti di zalora.co.id, lazada.co.id, poinbreak, SOGO atau Skate Shop lokal di kota-kota besar biasanya menjual Original product atau personal seller di forum-forum jual belia tau social media. tapi yang pasti jika kita membeli sepatu Vans dari Personal seller mesti jeli karena banyak sekali penjual sepatu vans yang menjual sepatu replika. 1.1.1 Visi “Our purpose is to embody and represent the creativity and self expression at the core of action sports and youth culture.” 1.1.2 Logo Vans Dalam setiap perusahaan memiliki logo, dalam logo itu mempunyai makna tersendiri, seperti halnya Vans. 3 Gambar 1.4 Logo Vans Sumber : Triangletowncenter.com Gambar 1.4 menggambarkan makna logo yang bertuliskan Vans yaitu huruf V yang ada pada logo tipografi itu, mengesankan keunikan karena paling menonjol dan memberi naungan garis menyambung di atas huruf lainnya. Sementara itu, warna merah di logo Vans mewakili, semangat, energi dan sukacita, sedangkan warna putih berarti keanggunan dan kemurnian produk perusahaan secara keseluruhan. Sedangkan istilah "Off the Wall" itu bermula dari para pemain skateboard bermain di beton kolam renang, seperti melawan gravitasi, lalu melakukan pose di udara, kemudian meluncur lagi ke bawah kolam renang. (tirto.id, 2019) 1.2 Latar Belakang Penelitian Perkembangan industri fashion di Indonesia khususnya untuk produk sneakers untuk saat ini sangatlah pesat, baik itu produk lokal ataupun dari luar. Awalnya sepatu jenis ini dikenal sebagai sepatu olahraga. Namun, kini sneakers menjelma jadi alas kaki yang dikenakan dalam berbagai kesempatan, bahkan acara formal sekalipun. Sneakers seolah 'bunglon' yang mampu beradaptasi dengan beragam situasi hingga busana sang pemakai. (terasjakarta.id,2019). tren penggunaan sneakers lebih berkembang di luar negeri dibandingkan Indonesia. Sederet label kenamanaan pun hadir dari mancanegara seperti Adidas, Nike, Puma, Vans, dan masih banyak lagi. Budaya berjalan kaki yang berkembang di negeri-negeri Barat, dilihat Sayed, sebagai salah satu faktor perkembangan sneakers yang pesat. Mereka membutuhkan sepatu yang nyaman dikenakan untuk berjalan kaki. Sayed melihat, ada perubahan gaya hidup yang 4 terjadi selama 10 tahun terakhir. Jika dulu para pekerja wajib mengenakan busana formal, kini mulai banyak dari mereka yang memilih berdandan kasual dan menjadikan sneakers sebagai padanannya.Sneakers perlahan berubah, dari sepatu fungsional, khusus untuk olahraga, menjadi sepatu 'serba bisa'. (terasjakarta.id,2019). Dengan adanya trend sneakers yang sangat pesat, maka dari itu produsen sepatu memanfaatkan peluang dalam kenyataan ini dengan berlomba-lomba mengeluarkan berbagai jenis dan merek yang dikeluarkan di Indonesia. Kepribadian seseorang pun dapat dilihat dari model sepatu yang mereka gunakan sehari-hari, seperti orang yang biasa menggunakan sepatu sneakers merupakan ciri kepribadian orang yang lincah, bernergi dan bersemangat. Dan biasanya ciri- ciri seperti itu terdapat di dalam fase remaja sampai dewasa (Merdeka.com, diakses pada Maret 2019). Invasi vans di Indonesia melalui musisi independen yang menggunakan produk dari vans dan juga vans menjadi sponsor di dalam sebuah event independen. Satu lagi jalur invasi brand ini di tanah air adalah dari budaya pop Jepang yang bisa dikonsumsi kawula muda lewat majalah-majalah impor, rupanya ada juga yang terpengaruh oleh style fashion Jepang. Meski jumlahnya jauh lebih dikit, tapi mereka adalah orang-orang yang memang suka fashion, banyak membaca buku atau majalah yang memang menjadikan gaya Jepang sebagai referensi. Faktanya memang, kehadiran yang dibawa oleh arus streetwear Jepang itu sama sekali nggak mengganggu atau bahkan mempengaruhi pemakai yang datang dari kalangan skateboard atau musik. Mereka cukup nggak peduli sama gaya Jepang itu, karena mereka sesungguhnya menganggap vans sebagai sneakers yang fungsional untuk bermain skate. (hai.grid.id, 2019) Pada awalnya masyarakat Indonesia mendapatkan sepatu vans melalui kolektor dan pebisnis yang membelinya dari luar negeri untuk kemudian dijual kembali di Indonesia. Pada tahun 1990-an penyebarannya masih hanya kepada 5 kalangan tertentu, seperti kehidupan permainan skateboard, atau kehidupan para pecinta musik independen. Barulah pada tahun 2013 Vans membuka store pertamanya di Kota Kasablanka, Jakarta (hai.grid.id, 2019). Gambar 1.5 Gerai vans Kota Kasablanka, Jakarta Sumber: (Ishared.id, diakses pada 2019) Di hampir penghujung tahun 2014 ini, akhirnya Vans membuka gerai pertama diluar Jakarta yaitu di Paris Van Java, Bandung pada 1 November 2014. Gambar 1.6 Gerai Vans Paris Van Java, Bandung Sumber: (pinterest.at, diakses pada 2019) Pada 31 Mei 2019, vans menutup took resmi nya karena distributor vans yaitu PT. Gagan Indonesia dinyatakan bangkrut setelah gagal menjadwal ulang tagihan dari pihak kreditor sebesar Rp273,69 miliar, setara 86,11 persen dari total utang perusahaan. Berdasarkan analisis beberapa pihak, toko resmi Vans di Indonesia gagal bersaing dengan reseller online serta membanjirnya Vans versi 6 replika. Selain itu, hal yang mempengaruhi citra vans yaitu stock best seller yang selalu tidak ada karena adanya staff dari vans itu sendiri berbuat curang dengan mengambil produk untuk dijual kembali, menurut salah satu pecinta vans di Jakarta. (vice.com, 2019) Vans memiliki kompetitor yang sangat kuat didalam industri sepatu, yaitu Nike, Adidas, dan Converse. Penulis melakukan wawancara terhadap 30 orang pengguna sneakers di Kota Bandung mengenai pilihan untuk sneakers yg mereka gunakan, yang memiliki hasil sebagai berikut 2% Vans 33% 30% Adidas Nike Converse Other 13% 17% Gambar 1.7 Kompetitor Sepatu Vans Sumber: Wawancara penulis Berdasarkan gambar 1.7 di atas, diketahui bahwa Vans memiliki beberapa kompetitor yang cukup kuat di kalangan masyarakat. Dari hasil wawancara yang dilakukan oleh penulis, dapat dilihat Vans (33%) bersaing dengan converse (30%) mengenai pilihan dari konsumen, karena menurut konsumen, Vans dan Converse lebih mudah ditemui dan harga dari Vans dan Converse cenderung lebih terjangkau. Sementara untuk Adidas (17%) dan Nike (13%) memiliki presentase yang lebih rendah dibandingkan Vans dan Converse, karena jenis dari sepatu yang banyak diminati oleh konsumen sebagian besar tidak masuk ke Indonesia, dan 7 konsumen harus membeli lewat reseller dengan harga yang lebih tinggi dari harga retail nya. Sementara seagian kecil nya sebesar 2% memilih sepatu merek New Balance. bahwa kompetitor vans lebih dulu memasarkan produknya dibandingkan vans. Vans bisa mendapat persentase yang lebih tinggi dari kompetitor lain di dalam wawancara peneliti tersebut karena Vans memiliki desain yang tidak kalah menarik dibandingkan pesaingnya dan Vans memiliki puluhan varian warna sehingga memenuhi kebutuhan para konsumen. Istilah untuk orang-orang yang menggilai trend fashion yaitu Hypebeasts, biasanya orang-orang dengan sebutan
Recommended publications
  • NO Betawi Corner Address Phone Area City 1 Betawi Corner Neo Soho LG - Unit 118, Jl S Parman Kav 28, Tanjung Duren Selatan, Grogol Petamburan 11470 021
    NO Betawi Corner Address Phone Area City 1 Betawi Corner Neo Soho LG - Unit 118, Jl S Parman Kav 28, Tanjung Duren Selatan, Grogol Petamburan 11470 021. 27893418/ 19 Tanjung Duren West Jakarta NO Kafe Betawi Address Phone Area City 1 PIM 1 Pondok Indah Mall 1 Lt. 2/ Jl Metro Duta Niaga Blok B5 Pondok Indah, 12310 021.7512279/62 Pondok Indah South Jakarta 2 Cilandak Town Square Lt 1 - Jl TB Simatupang Kav 17 12430 021.75920360/361 Cilandak South Jakarta 3 Senayan City Lantai Lower Ground/Jl. Asia Afrika Senayan Loft 19, Jakarta 10270 021.72781626/ 1272 Senayan Center Jakarta 4 Pacific Place Lt 4 - Jl Jend Sudirman Kav 52-53, 12190 021.51402709/710 Sudirman Center Jakarta 5 Setia Budi One Building Setiabudi One Building Lt. 1 B 220 / Jl. HR.Rasuna Said Kav.62 021. 52900830/831 Kuningan South Jakarta 6 Grand Indonesia Lt LG - Jl MH Thamrin No1, 10310 021.23580500/501 Thamrin Center Jakarta 7 Emporium Pluit Lt 4 - Jl Pluit Selatan Raya 14440 021.66676570/569 Pluit North Jakarta 8 Central Park Lt LG - Jl Letjen S Parman Kav 28 021.56985066/67 Tanjung Duren West Jakarta 9 Teras Kota Lt Dasar Unit G37- Jl Pahlawan Seribu CBD Lot VII Lengkong Gudang Serpong BSD City 15322 021.55695808/18 Serpong Tangerang 10 Gandaria City Main Street Lt Upper Ground Unit MU-36, Jl KH M Syafii Hadzami no 8 Kebayoran Lama 12210 021.29053086/96 Kebayoran Lama South Jakarta 11 Lippo Mall Kemang Mall Kemang Village Jl Pangeran Antasari Lt. 1 Unit 11 021.29528446 Kemang South Jakarta 12 Plaza Indonesia Jl MH Thamrin Kav 28 - 30 Lt 5 #E05 021.29923828/27 Thamrin Center Jakarta 13 Kota Kasablanka Jl Casablanca Raya Kav 88 12870, #MFU 11, Lt UG 021.29465202/01 Kuningan South Jakarta 14 Tunjungan Plaza Jl Basuki Rachmad No 8-12/ Embong Malang No 7-21 OS 031-032 031.5473842 Surabaya Surabaya 15 Mall Bali Galeria Mall Bali Galeria / Jl.
    [Show full text]
  • 1 Hotel Duniatex Group, Pakuwon Tambah Portofolio Recurring Income
    Beli 2 mal & 1 Hotel Duniatex Group, Pakuwon Tambah Portofolio Recurring Income PROPERTY INSIDE – PT Pakuwon Jati Tbk. melalui anak usahanya membeli 3 aset properti yang terdiri dari 2 pusat perbelanjaan atau mal dan 1 hotel di Yogyakarta dan Solo. Untuk transaksi tersebut, emiten properti dengan kode saham PWON ini merogoh kocek hingga Rp 1,359 triliun. Direktur dan Sekretaris Perusahaan Pakuwon Jati Minarto Basuki menjelaskan alasan transaksi tersebut untuk diversifikasi geografis bisnis perseroan di luar Surabaya dan Jakarta. Baca juga: Intiland Luncurkan DUO, Produk Inovatif Dengan Harga Rp700 Jutaan “Diversifikasi geografis untuk memperoleh potensi basis pertumbuhan baru di luar Surabaya dan Jakarta,” tulis Minarto dalam keterbukaan informasi, Senin (30/11). Minarto menjelaskan aset yang dibeli perseroan adalah Hartono Mall Yogyakarta, Hotel Marriott Yogyakarta, dan Hartono Solo Baru. Awalnya ketiga aset tersebut dimiliki oleh PT Delta Merlin Dunia Properti sebagai pemilik gedung dan Sumitro selaku pemilik tanah. Perusahaan properti tersebut merupakan entitas Duniatex Group. Baca juga: Pasokan Apartemen Q3 2020 Naik 114%, Meikarta Penyumbang Terbanyak Transaksi jual-beli tersebut dilakukan Pakuwon Jati melalui PT Pakuwon Permai yang merupakan anak usaha dengan kepemilikan saham sebesar 67,13 persen. Minarto menyampaikan nilai transaksi tersebut mencapai Rp 1,35 triliun dan sumber pendanaan diambil dari kas internal. Dengan tambahan aset properti tersebut, portofolio PWON yang menghasilkan tambahan berulang atau recurring income pun semakin
    [Show full text]
  • Download E-Brochure
    REVERSIBILITY INTO EMPTINESS The First in Indonesia. APARTMENT UNIT DESIGNED FOR EFFICIENCY & FLEXIBILITY. The Loggia introduces the Japanese living concept of “Reversibility into Emptiness.” Designed for maximum space efficiency, optimal organization and healthier lifestyle. 3 CHOICES OF UNIT PACKAGE LIMITED WHITE LABEL EDITION STANDARD UPGRADED Discover the freedom to design your Enjoy the extraordinarily spacious Fully-furnished package designed by own apartment unit! layout of Japanese concept apartment. award-winning Japanese Studio. INTERIOR PACKAGE Bare Unit Semi-Furnished unit Fully-Furnished unit by Atelier Bow-Wow LAYOUT Design-It-Yourself Layout Defined Layout by Atelier Bow-Wow Defined Layout by Atelier Bow-Wow FLOORING Bare Flooring Marble & Homogenous Tiles Marble & Homogenous Tiles KITCHEN n/a Franke or equiv. cooking hob, sink & hood. Toto or Franke or equiv. cooking hob, sink & hood. Toto or equiv. Mixer Tap. equiv. Mixer Tap. WARDROBE n/a Wardrobe installed (Master Bedroom) Wardrobe installed (All Bedrooms) BATHROOM Homogenous tile, Toto / equiv. sanitary wares Homogenous tile, Toto / equiv. sanitary wares Homogenous tile, Toto / equiv. sanitary wares CEILING Exposed Ceiling. Up to 3.3 m Gypsum board, emulsion paint finish. Gypsum board, emulsion paint finish. Height up to 3 m. Height up to 3 m. ADDITIONAL ITEMS AC, Smoke / Heat / Gas Detector provided. Hot AC, Smoke / Heat / Gas Detector installed. Hot AC, Smoke / Heat / Gas Detector installed. Hot water supply installed in all bathrooms. water supply installed in all bathrooms. water supply installed in all bathrooms. SAVE BIG! UP TO STARTS AT GET FULLY-FURNISHED WITH ONLY 20% OFF! 1.4 BILLION ADDITIONAL 10% LIMITED 1 WHITE LABEL EDITION UNLEASH YOUR CREATIVITY & BE YOUR OWN DESIGNER.
    [Show full text]
  • Results Presentation – 1H 2020 Disclaimer
    Results Presentation – 1H 2020 Disclaimer By attending this presentation, you are agreeing to be bound by the restrictions set out below. Any failure to comply with these restrictions may constitute a violation of applicable securities laws. The information and opinions contained in this presentation are intended solely for your personal reference and are strictly confidential. The information and opinions contained in this presentation have not been independently verified, and no representation or warranty, expressed or implied, is made as to, and no reliance should be placed on the fairness, accuracy, completeness or correctness of, the information or opinions contained herein. It is not the intention to provide, and you may not rely on this presentation as providing, a complete or comprehensive analysis of the condition (financial or other), earnings, business affairs, business prospects, properties or results of operations of the company or its subsidiaries. The information and opinions contained in this presentation are provided as at the date of this presentation and are subject to change without notice. The company (including any of its affiliates, advisors and representatives) shall have any responsibility or liability whatsoever (in negligence or otherwise) for the accuracy or completeness of, or any errors or omissions in, any information or opinions contained herein nor for any loss howsoever arising from any use of this presentation. In addition, the information contained in this presentation contains projections and forward-looking statements that reflect the company's current views with respect to future events and financial performance. These views are based on a number of estimates and current assumptions which are subject to business, economic and competitive uncertainties and contingencies as well as various risks and these may change over time and in many cases are outside the control of the company and its directors.
    [Show full text]
  • No STORE NAME ADDRESS2 CITY STORE PHONE 1 TBS
    No STORE_NAME ADDRESS2 CITY STORE_PHONE 1 TBS PONDOK INDAH MALL JKT Pondok Indah Mall Lt. 1 - JL. Metro Pondok Indah Blok IIIB Jakarta Selatan 021-7692353 2 TBS CIPUTRA SERAYA MALL PEKANBARU Mall Ciputra Seraya Lt. Dasar No.18 - Jl. Riau No. 58 Pekanbaru 0761-868618 3 TBS PARIS VAN JAVA BANDUNG RL B20 Paris Van Java - Jl. Sukajadi 137 - 139, Bandung Bandung 022-82063649 4 TBS GANDARIA MAIN STREET JKT Gandaria City - Jl. Sultan Iskandar Muda No. 57 Jakarta Selatan 021-29053091 5 TBS E-WALK BALIKPAPAN E Walk Superblok GF - Jl. Jendral Sudirman No. 71 Balikpapan 0542-7586881 6 TBS KELAPA GADING MALL JKT Kelapa Gading - Jl. Boulevard Raya Kav. 144 Jakarta Utara 021-4533422 7 TBS PLAZA SENAYAN JKT Plaza Senayan 2 ND Floor - JL. Asia Afrika No. 8 Jakarta Pusat 021-5725179 8 TBS GALAXY MALL SURABAYA Galaxy Mall G.101-102 - Jl. Dharmahusada Indah Timur No.14 Surabaya 031-5915032 9 TBS PLUIT MEGA MALL JKT Mega Mall Pluit GF - JL. Pluit Indah Raya No. 36 Jakarta Utara 021-6683878 10 TBS TAMAN ANGGREK MALL JKT Mall Taman Anggrek UG Floor - JL. Letjen S. Parman Kav. 21 No. 78 Jakarta Barat 021-5639296 11 TBS BANDUNG INDAH PLAZA BANDUNG Bandung Indah Plaza GF NO. 5 - Jl. Merdeka No. 56 Bandung 022-4233521 12 TBS BLOK M PLAZA JKT Blok M Plaza UG - 01 - 02 - Jl. Bulungan No. 76 Keb. Baru Jakarta Selatan 021-7209041 13 TBS INDONESIA PLAZA JKT Plaza Indonesia LB# B-08 FLOOR - Jl. MH Thamrin Kav.28-30 Jakarta Pusat 021-29923853 14 TBS TRANS STUDIO MALL BANDUNG Bandung Supermall 1ST Floor - Jl.
    [Show full text]
  • List Store Ibox
    List Store iBox NO Store Name Addres 1 IBOX NEW KOTA KASABLANKA JL. Casablanca Raya Kav. 88, Jakarta Selatan, DKI 2 IBOX CILANDAK TOWN SQUARE Cilandak Town Square Ground Floor #065, Jl. T.B. 3 IBOX GANDARIA CITY Gandaria City 1st Floor #189, Jl. KH. M. Syafi'i Hadzami 4 IBOX KEMANG Lippo Mall Kemang 2nd Floor L2-27, Jl. Pangeran 5 IBOX PEJATEN VILLAGE Pejaten Village Lt. L2 – 08-09 Jl. Warung Jati Barat No. 6 IBOX RATU PLAZA 2 Ratu Plaza 1st Floor #8, Jl. Jendral Sudirman No. 9 7 IBOX MALL OF AMBASSADOR II Mal Ambasador 3rd Floor #18, Jl. Prof. Dr. Satrio Kav. FIRST FLOOR, UNIT NO. FL1 - 22 MARGO CITY, JL. 8 IBOX MARGO CITY MARGONDA RAYA NO. 358, DEPOK 16423 Ground Floor / 01 Jl. Juanda No. 99 Bakti Jaya Sukma 9 IBOX PESONA SQUARE DEPOK Jaya, Kota Depok, Jawa Barat 16418 10 IBOX FLAGSHIP SENAYAN CITY Senayan City 4th Floor #4-29 Jl. Asia Afrika Lot 19 Kode IBOX FLAGSHIP SUMMARECON Jl. Boulevard raya Gading Serpong Pakulonan Barat 11 MALL SERPONG Kelapa Dua Unit #GF211-212-215 IBOX BAYWALK MALL (GREEN Bay Walk Mall 4th Floor #36 Green Bay Pluit Jl. Pluit 12 BAY PLUIT) Karang Ayu, Penjaringan, Jakarta Utara 14450 Unit GF A3 001,002,016,017 Jl. Boulevard Artha Gading 13 IBOX MAL ARTHA GADING No.1, RT.18/RW.8, Klp. Gading Bar., Kec. Klp. Gading, Kota Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14240 Mall of Indonesia Ground Floor #GF–A5 Jl. Raya 14 IBOX MALL OF INDONESIA NEW Boulevard Barat, Kelapa Gading, Jakarta Utara 14240 Jl.
    [Show full text]
  • Announcement Lippo Mall Kemang: Extension of Master Lease Agreements and Other Updates
    (Constituted in the Republic of Singapore pursuant to a trust deed dated 8 August 2007 (as amended)) ANNOUNCEMENT LIPPO MALL KEMANG: EXTENSION OF MASTER LEASE AGREEMENTS AND OTHER UPDATES 1. INTRODUCTION LMIRT Management Ltd., in its capacity as manager of Lippo Malls Indonesia Retail Trust (“LMIR Trust” and as manager of LMIR Trust, the “Manager”), wishes to provide an update concerning the master lease agreements over certain areas of Lippo Mall Kemang (the “Property”) as well as other updates in respect of the Property. The Property is owned by LMIRT Trust through its indirect wholly-owned subsidiary, PT Kemang Mall Terpadu (the “Lessor”). The Lessor had earlier granted master leases over certain areas of the Property in relation to the car park space, the casual leasing space and the area known as the Avenue of the Stars to the Sponsor Lessees1 for a period of three years from 17 December 2014 to 16 December 2017 (the “LMK Master Leases”). Under the terms of the LMK Master Leases, the Lessor has an option to require the Sponsor Lessees to extend the term of the LMK Master Leases for an additional period of up to 24 months. The Lessor has today exercised its option to extend the term of the LMK Master Leases, with the extended term expiring on 16 December 2019. The Manager also wishes to provide updates in respect of improving the performance of the Property, as set out below in this announcement. 2. THE PROPERTY 2.1 Description of the Property The Property is located at Jalan Kemang VI, RT.012/RW.05, Bangka Sub-District, Mampang Prapatan District, South Jakarta, Indonesia.
    [Show full text]
  • Living, Reimagined
    ARCHITECTURE IS THE WILL OF AN EPOCH TRANSLATED INTO SPACE. Ludwig Mies van der Rohe Living, Reimagined. The Loggia welcomes you home with an open-air living space in South Jakarta. Designed by award-winning international architects, the development offers two, 20 stories towers with two & three-bedroom types of apartment units and with dozens of recreational amenities. It is located just minutes away from education and health institutions, and easy access to international airports. Perfect for couples and small family, the residence favors simplicity and clean design. Putting functionality as a vital role in today’s lifestyle needs. THINK BEYOND TRUST BEYOND THE ERA FARPOINT is an Indonesian real estate developer Tokyo Tatemono Co. Ltd. was established in 1896 that delivers and manages distinctive properties and is now the oldest property developer in Japan. of high quality standard and design. We are part With diverse interests in the property business, of the Gunung Sewu Group, a respected and well- Tokyo Tatemono is responsible for prestigious urban established business group in Indonesia. commercial developments, including the renowned Otemachi Tower where AMAN Tokyo is located on Embracing the vision, “To be a trusted real estate the top floors, premium residential developments, company with passionate employees delivering property management, and hospitality business. innovative products and quality experiences, creating value for stakeholders”, FARPOINT is backed by more Tokyo Tatemono Asia Pte. Ltd., established in than 30 years of solid experience in the development Singapore in 2014, is striving for further business and asset management of residential, commercial, opportunities in South East Asia by extending its hospitality and retail properties.
    [Show full text]
  • Bab I Pendahuluan
    BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian 1.1.1 Sejarah Singkat Perusahaan Hennes & Mauritz AB merupakan perusahaan multinasional yang bergerak dibidang fashion dan memproduksi busana sendiri. Perusahaan berdiri pada tahun 1947 yang bermarkas di Stockholm, Swedia. Sekarang perusahaan ini beroperasi di lebih dari 28 negara dan mempekerjakan 60.000 pekerja. Fashion brand ini pada awalnya hanyalah toko kecil di kawasan Västerås, Swedia. Awal mula bisnis ini yaitu berasal dari Pria yang berumur 30 tahun bernama Erling Persson, yang mulanya jalan-jalan di New York lalu tertarik untuk menjual pakaian wanita dan akhirnya pada 1947 dia membuka toko bernama Hennes yang memiliki arti perempuan. Kata ini diambil dari bahasa Swedia. Gambar 1.1 Store H&M ditahun 1947 Sumber : Dokumen H&M Sepuluh tahun kemudian Mauritz Widforss yang menjadikan nama Hennes menjadi Hennes & Mauritz. Berkat Mauritz kini fashion brand yang mulanya dikhususkan untuk wanita menjual pakaian juga untuk pria dan juga anak kecil. Ekspansi besar-besaran pun membuat mereka memiliki 42 gerai di beberapa wilayah. Lalu di tahun 1973 Hennes & Mauretz mulai menjual pakaian dalam, baik untuk wanita maupun pria. Kemudian di tahun berikutnya Hennes & Mauretz resmi rebranding menjadi H&M. 1.1.2 Lokasi H&M di Indonesia Menurut Detik Finance, hingga kini brand asal Swedia tersebut udah berekspansi hingga berbagai negara dan memiliki lebih dari 1.000 gerai termasuk salah satunya berada di Indonesia. H&M mulai memasuki Indonesia dengan membuka toko pertamanya di Gandaria City Mall, Jakarta Selatan. Toko seluas 2.400 meter persegi ini akan dibuka pada 5 Oktober 2013. Alasan untuk memilih Indonesia untuk mengembangkan bisnisnya karena menurut beliau, Indonesia memiliki pasar yang sangat menarik, penduduknya banyak lebih dari 200 juta orang, ini salah satu negara terbesar di dunia, dan ekonominya tumbuh, fashion tinggi, kami melihat banyak mode yang berbeda di sini dan kami menawarkan fashion untuk semua orang.
    [Show full text]
  • Mahkamah Agu Mahkamah Agung Republik Indo Mahkamah Agung Republik Indonesia Hkamah Agung Republik Indonesia Epublik Indonesia
    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia putusan.mahkamahagung.go.id P U T U S A N Nomor 678 PK/Pdt/2014 DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Mahkamah Agung MRepublik A H K A M A H A G U N G Indonesia memeriksa perkara perdata dalam peninjauan kembali telah memutuskan sebagai berikut dalam perkara: I. PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA c.q. KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA, berkedudukan di Jalan Lapangan Banteng Timur Nomor 2-4, Jakarta Pusat, yang diwakili oleh atas nama Menteri Keuangan Republik Indonesia, Sekretaris Jenderal, Kiagus Ahmad Badaruddin, dalam hal ini memberi kuasa kepada Dr. Indra Surya, S.H., LL.M., dan kawan-kawan, semuanya adalah Pegawai pada Sekretariat Jenderal Kementerian Keuangan Republik Indonesia, berdasarkan Surat Kuasa Khusus tanggal 19 Juni 2014; II. PT SARINAH (PERSERO), berkedudukan di Jalan M.H. Thamrin Nomor 11, Jakarta Pusat, yang diwakili oleh Direktur Utama, Mira Amahorseya, beralamat di Jalan Tulodong Bawah VIII/44, RT.091 RW.001, Kelurahan Senayan, Kecamatan Mahkamah AgungKebayoran RepublikBaru, Kotamadya Jakarta Selatan, Indonesia dalam hal ini memberi kuasa kepada Prof. Dr. Yusril Ihza Mahendra, S.H., M.Sc., Para Advokat, beralamat di 88 Kasablanka Office Tower, Tower A, Lantai 19, Kota Kasablanka, Jalan Casablanca, Kavling 88, Jakarta, berdasarkan Surat Kuasa Khusus tanggal 14 Mei 2014; Pemohon Peninjauan Kembali I dan II dahulu Pemohon Kasasi I dan II/Tergugat III dan I/Pembanding III dan I; Melawan: 1. FARIDA DJAYA, bertempat tinggal di Taman Laguna Blok K4/1, RT.003/002, Jatikarya, Kota Bekasi; 2. NOOR M.AULIA, bertempat tinggal di Taman Laguna Blok K4/1, RT.003/002, Jatikarya, Kota Bekasi; 3.
    [Show full text]
  • Universitas Indonesia Hubungan Harga Tanah Dengan Persebaran
    UNIVERSITAS INDONESIA HUBUNGAN HARGA TANAH DENGAN PERSEBARAN MIXED USE DEVELOPMENT DI DKI JAKARTA SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana MUHAMMAD ABRIAN 0304060533 FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM DEPARTEMEN GEOGRAFI DEPOK 2009 Hubungan harga..., Muhammad Abrian, FMIPA UI, 2009 HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS Skripsi ini adalah hasil karya sendiri, dan semua sumber baik yang dikutip maupun dirujuk telah saya nyatakan benar Nama : Muhammad Abrian NPM : 0304060533 Tanda Tangan : Tanggal : Hubungan harga..., Muhammad Abrian, FMIPA UI, 2009 HALAMAN PENGESAHAN Skripsi ini diajukan oleh : Nama : Muhammad Abrian NPM : 0304060533 Program Studi : Geografi Judul Skripsi : Hubungan Harga Tanah Dengan Persebaran Mixed Use Development di DKI Jakarta Telah berhasil dipertahankan di hadapan Dewan Penguji dan diterima sebagai bagian persyaratan yang diperlukan untuk memperoleh gelar Sarjana Sains pada Program Studi Geografi, Fakultas Matematika dan Ilmu pengetahuan Alam, Universitas Indonesia DEWAN PENGUJI Pembimbing : Dra. Tuty Handayani, M.S ( ) Pembimbing : Drs. Taqyuddin, M.Hum ( ) Penguji : Dra. Astrid Damayanti, MS ( ) Panguji : Dra. Ratna Saraswati, MS ( ) Ditetapkan di : Depok Tanggal : Hubungan harga..., Muhammad Abrian, FMIPA UI, 2009 UCAPAN TERIMA KASIH Atas selesainya skripsi saya, saya akan mengucapkan banyak terima kasih bagi orang-orang yang telah membantu kelancaran pengerjaan skripsi saya ini. Ucapan terima kasih akan saya berikan kepada : 1. Kedua orang tua saya yang telah memberi dukungan doa serta semangat untuk selesainya skripsi ini. 2. Kakak dan adik saya yang telah memberikan dukungan doa bagi saya. 3. Ibu Tuty Handayani yang telah meberi banyak bimbingan untuk kerampungan skripsi saya. 4. Bapak Taqyuddin yang jug atelah membimbing saya dalam menyelesaikan skripsi ini. 5. Dan untuk seluruh kawan-kawan di departemen Geografi yang telah membantu kelancaran skripsi saya.
    [Show full text]
  • Effective October 1, 2016
    MEDIA KIT 2 017 EFFECTIVE OCTOBER 1, 2016 INDONESIA EXPAT MEDIA KIT 2017 1 2 INDONESIA EXPAT MEDIA KIT 2017 Solid Positioning A Focused Choice Indonesia Expat is Indonesia’s number one We focus our print distribution to places free expatriate-focused magazine. Over the where expatriates live and frequent, past six years, we have built a powerful reader providing a targeted readership of 32,000 demographic and become the trusted source English-speakers from our printed publication for in-depth investigative articles covering per month. On our mobile-responsive Business, Lifestyle and Outreach. website, we have 30,000 unique visitors per month, thus widening the total reach with us to 62,000 English-speaking readers in Numbers You Can Trust Indonesia per month. Indonesia Expat prints 16,000 copies every fortnight – that’s 32,000 magazines per month! INDONESIA EXPAT MEDIA KIT 2017 3 ia, with ranging 4 INDONESIA EXPAT MEDIA KIT 2017 Fast Facts * Distributed at over 1,400 locations * Visible all over Indonesia, including Jakarta (77 percent), Java, Bali, Kalimantan, Sumatra, Lombok, West Papua * Our magazines are distributed in embassies, apartments, international schools, international and local companies and public venues where expatriates frequent * We target English speakers who live and work in Indonesia, with nationalities ranging from Indonesian, North American, British, Australian, New Zealand, European, Asian, Southeast Asian, African, Russian, and South American * Our readers’ occupations include executives, business owners, CEOs,
    [Show full text]