Mendorong Swadaya, Meningkatkan Produktivitas Memandirikan
Total Page:16
File Type:pdf, Size:1020Kb
Berkarya untuk dunia dengan nilai-nilai baru. EDISI 15 I 2015 I 16 HALAMAN Dipublikasikan oleh Divisi Komunikasi PT Vale Indonesia Tbk Informasi, Interaksi, Inspirasi - Tidak Diperjualbelikan - SOSOK > HAL 6 WAWASAN > HAL 8 KOMUNITAS > HAL 13 Suhaebah: PKBM Amanagappa “Manfaatkan Setiap Mengemas Produk Pendidikan untuk Potensi, Sekecil Makanan Rumahan Apapun Itu” Semua PMDM Sektor Pertanian Mendorong Swadaya, Meningkatkan Produktivitas Wawasan > Hal 7 Laporan Utama > Hal 5 Berbagai Manfaat Tanaman Memandirikan Pebisnis Obat Rumahan Dokter Menjawab > Hal 11 Waspada, Demam Berdarah masih Mengintai! Petani Desa Tole, Kecamatan Towuti memanfaatkan traktor tangan yang berasal dari dukungan Program Mitra Desa Mandiri (PMDM) untuk membajak sawahnya. 2 EDITORIAL VERBEEK EDISI 15 | 2015 Pembaca yang budiman. SURAT PEMBACA Dengan berakhirnya siklus pertama Program Mitra Desa Mandiri (PMDM), Halaman Kurang Tebal Menelusuri potensi sumber daya alam dua sektor perlu diberi catatan khusus, Kehadiran tabloid Verbeek menurut saya Luwu Timur berdasarkan peta agro ekologi yakni sektor pertanian dan kesehatan. Ke- cukup memenuhi kebutuhan informasi pembaca. zone (AEZ), sektor perkebunan akan menjadi giatan-kegiatan yang dilaksanakan di dua Namun dengan ketebalan hanya 16 halaman, ra- tulang punggung perekonomian Luwu Timur, sektor ini telah menumbuhkan partisipasi sanya kurang lengkap sebagai tabloid. Usul saya, dengan catatan jika dikelola dengan baik. masyarakat, tujuan utama PMDM. jumlah halaman ditambah sehingga informasi Peta tersebut menggambarkan kondisi lahan Di Desa Langkea Raya, Towuti, masya- yang disajikan lebih banyak dan beragam. dan iklim Luwu Timur sangat sesuai untuk rakat berswadaya membangun jalan tani Ismail, Sorowako mengembangkan berbagai jenis komoditas sepanjang 1 kilometer dan lebar 4 meter. perkebunan yang mempunyai pasar dan daya Mereka memberikan lahannya secara Terima kasih atas masukan Pak Ismail. Saat saing. cuma-cuma karena sadar akan manfaat ini, kami baru bisa mengakomodasi 16 halaman Daya tarik sektor pertanian di sekitar wi- terbangunnya jalan tani tersebut. per edisi dengan titik berat berita seputar layah PT Vale mungkin selama ini tertutupi Masih di kecamatan yang sama, di Desa Program Terpadu Pengembangan Masyarakat oleh daya tarik sektor pertambangan. Tetapi Lioka, pembangunan bendungan dan re- PT Vale. Namun kami juga menyajikan variasi saat ini telah terjadi perubahan. Masyarakat habilitasi saluran irigasi dikerjakan oleh tulisan ringan untuk memberi warna pada yang berprofesi sebagai karyawan atau peng- 27 warga tanpa bayaran. “Karena mereka tabloid ini. usaha atau pegawai negeri sipil sekarang amat bersemangat, lima hari bisa selesai menggarap lahan-lahan pertanian. Terutama semua. Petani ingin proyek ini cepat se- Distribusi ke Fasilitas Umum di hari libur. lesai dan bagus kualitasnya,” ujar Aliasar, Saya usul, Verbeek sebaiknya juga didistri- Topik yang dibahas oleh kebanyakan Kepala Dusun Molindowe, Desa Lioka. busikan ke berbagai fasilitas umum di desa dan orang dalam berbagai pertemuan tidak lain Di sektor kesehatan, partisipasi masya- kecamatan, misalnya Puskesmas, pasar, dan adalah lada. Sampai-sampai ada anggapan rakat dalam pengadaan jamban keluarga tempat-tempat lain. Distribusi ke kantor-kantor jika tidak memiliki kebun lada gengsi sosial di Desa Tole, Kecamatan Towuti, patut desa tetap penting, tapi tidak semua masyarakat masyarakat akan turun. Begitu dahsyatkah dicontoh. Awalnya, musyawarah desa ha- datang ke kantor desa, dan tidak setiap hari. pengaruh komoditas lada di wilayah ini? nya memprioritaskan 40 KK, tapi masya- Kalaupun ada warga yang datang ke kantor Jika demikian, sudah sewajarnya Pemerin- rakat kemudian merasa jumlah penerima desa, mungkin mereka segan untuk mengambil tah Daerah Luwu Timur bersama PT Vale me- manfaat perlu ditambah. Maka dana yang Verbeek. Kalau tabloid ini diletakkan di fasilitas rinci dan menetapkan kawasan pengembang- diterima tiap kepala keluarga pun menyu- umum, pasti lebih banyak masyarakat yang an komoditas pertanian. Ini sebagai arahan sut, namun warga bersedia mengeluarkan membaca dan membawa pulang. bagi masyarakat untuk membudidayakaan uang dari kantong sendiri. Ideham, Fasilitator PMDM Kecamatan Nuha komoditas perkebunan sesuai daya dukung Partisipasi masyarakat tersebut adalah lahan yang ada. bukti telah terjadinya perubahan pola Terima kasih atas usul Pak Ideham. Selama Sebagai gambaran, kakao pernah men- pikir. Patut disimak usaha pembuatan ini kami sudah mendistribusikan tabloid Verbeek jadi primadona Sulawesi Selatan, termasuk tas dari tali kur oleh ibu-ibu di Desa ke tempat-tempat umum, seperti Puskesmas dan Luwu Timur, melalui program perwilayahan Wasuponda. Per bulan, tiap ibu mampu rumah sakit, rumah makan dan kantin, bandara, komoditas yang dikenal dengan “Tri Kon- menjual 4-5 tas dengan harga Rp250 dan sebagainya. Mungkin kami perlu mengubah sep Pembangunan Sulsel”, yang tergabung ribu per buah. Hasil yang lumayan bagi persentase distribusi dengan memperbanyak dalam wilayah pengembangan Mandar-Luwu kaum ibu yang hendak mengembangkan porsi ke fasilitas umum dibandingkan (Mandalu). keterampilan. fasilitas pemerintahan. Masukan Anda sangat Bahrun Abidin, pemerhati pertanian Pembaca, paparan di atas hanya seke- bermanfaat. Luwu Timur lumit dari laporan utama Verbeek kali ini. Dengan gembira Redaksi senantiasa me- Tulisan Seputar Pertanian Terima kasih atas inisiatif Pak Bahrun ngabarkan setiap kemajuan PMDM untuk Saya tertarik ketika melihat tabloid Verbeek menulis untuk Verbeek. Silakan mengirimkan Anda. Semoga laporan-laporan tersebut berserakan di atas meja salah satu Warnet di naskah melalui email tabloid.verbeek@gmail. bisa lebih meneguhkan tekad kita dalam Malili. Lantas saya mengambil satu eksemplar com atau melalui surat ke Redaksi Verbeek, mewujudkan cita-cita bersama: kemandi- dan mencoba membaca halaman demi halaman. Kantor Departemen Communications & rian masyarakat di 38 desa di 4 kecamat- Karena tertarik dengan beberapa tulisan, saya External Affairs, Jl. Ternate No. 44 Sorowako. an terdampak operasi PT Vale. tergerak untuk ikut menulis. Kami menunggu ulasan pertanian dari Anda. Seperti yang sudah-sudah, kami juga Sebagai seorang pemerhati pertanian, bisakah Tentu akan sangat berguna bagi pembaca menyuguhkan tulisan-tulisan lain yang saya memberi ulasan singkat beberapa topik di Verbeek. menarik di berbagai rubrik. Selamat sektor pertanian dan perkebunan yang ada di membaca. wilayah pemberdayaan PT Vale dan ditayangkan di Verbeek? Tabloid ini diterbitkan sebagai upaya mengampanyekan transparansi dari pelaksanaan Program Terpadu Pengembangan Masyarakat (PTPM) PT Vale. Juga sebagai media alternatif masyarakat dalam memperoleh informasi dan wawasan. Kirimkan kritik dan saran Anda untuk tabloid Verbeek melalui email ke: [email protected] atau kirimkan surat ke alamat redaksi. TabloidVerbeek @TabloidVerbeek Pelindung: Dewan Direksi PT Vale | Penasihat: Basrie Kamba (Direktur Komunikasi & Urusan Luar), Busman Dahlan Shirat (Senior Manajer Program Sosial) | Penanggungjawab: Teuku Mufizar Mahmud (Senior Manajer Komunikasi) | Redaktur Pelaksana: Sihanto B. Bela | Editor: La Ode M. Ichman, Sohra, Aswaddin, Iskandar Ismail, Andi Zulkarnain, Baso Haris, Misdar | Redaksi: Rohman Hidayat Yuliawan, Nala Dipa Alamsyah, Nuki Adiati, Maman Ashari, Wahyudi | Kontributor: Fitri Damayanti | Fotografer: Doni Setiadi | Desain & Tata Letak: Azwar Marzuki | Alamat Redaksi: Kantor Departemen Komunikasi & Urusan Luar, Jl. Ternate No. 44 Sorowako, Kabupaten Luwu Timur, Sulawesi Selatan - 92984. LAPORAN UTAMA 3 VERBEEK EDISI 15 | 2015 Bendungan dan irigrasi di Dusun Molindowe, Desa Lioka, Kecamatan Towuti. Infrastruktur pertanian ini merupakan dukungan PMDM untuk kelompok tani di wilayah tersebut. Mendorong Swadaya, Meningkatkan Produktivitas Kegiatan PMDM di sektor pertanian memberi manfaat bagi petani. iklus pertama PMDM (Program Mit- kualitasnya,” tutur Aliasar, Kepala Dusun Semula tidak ada usaha itu,” ujar Marti- Tole subur sekali. Kalau bagus mengo- ra Desa Mandiri) telah tuntas de- Molindowe, Desa Lioka. nus Tomana, Ketua Badan Permusyawa- lahnya, hasilnya juga bagus,” tambah Tahir. S ngan diselenggarakannya Musyawa- Swadaya masyarakat juga tampak pada ratan Desa Wasuponda. Meskipun lima unit traktor dirasa masih rah Desa Serah Terima (MDST). Meskipun kegiatan pembangunan jalan tani dan sa- Di Desa Tole, Kecamatan Towuti, sem- kurang, mereka bersyukur karena tidak hingga kuartal pertama 2015, masih ada luran irigasi di Desa Langkea Raya, To- bilan kelompok tani merasakan manfa- perlu lagi mengeluarkan uang sewa trak- beberapa desa dan kecamatan yang be- wuti. Jalan tani sepanjang 1 kilometer at bantuan lima unit traktor tangan dari tor sekitar Rp800 ribu untuk menggarap lum melakukan MDST. dan lebar 4 meter itu dibangun di atas dana PMDM. Sebelum ada hand tractor, satu hektar lahan. “Idealnya satu traktor Catatan di sektor pertanian, pembu- lahan pribadi warga. “Mereka lepaskan hanya 15 hektar sawah yang terbuka dan itu untuk 10 hektar. Sekarang masih un- atan jalan dan jembatan tani serta ban- lahannya untuk dijadikan jalan tani tan- bisa digarap petani. “Sekarang kelompok tuk 29 hektar,” kata Sukka, anggota Ke- tuan sarana pertanian menjadi kegiatan pa kompensasi. Mereka sadar betul ka- saya saja sudah garap 42 hektar sawah. lompok Tani Mario. andalan. lau kegiatan ini manfaatnya besar,” ujar Lahan-lahan di sini sudah bukan lahan Karena keberadaan traktor sangat pen- Di Desa Kawata, Kecamatan Wasupon- M. Tajarianto, Kader Pemberdayaan