Perang Bharata (Bharatayuddha) Di Era Reformasi
Total Page:16
File Type:pdf, Size:1020Kb
GUNA WIDYA : JURNAL PENDIDIKAN HINDU VOLUME 7 NOMOR 1 MARET 2020 JURUSAN PENDIDIKAN AGAMA ISSN : 2355-5696 (CETAK) FAKULTAS DHARMA ACARYA ISSN : 2655-0156 (ONLINE) INSTITUT HINDU DHARMA NEGERI DENPASAR http://ejournal.ihdn.ac.id/index.php/GW PERANG BHARATA (BHARATAYUDDHA) DI ERA REFORMASI I Ketut Agus Murdiana1, I Made Arsa Wiguna2 Institut Hindu Dharma Negeri Denpasar [email protected], [email protected] Diterima 4 Pebruari 2020, direvisi 15 Pebruari 2020, diterbitkan 1 Maret 2020 ABTRAK War Of Bharatayuddha is a story that tells about the war of cousins in Mahabarata. It happened because of tri incidents, which are power struggle, envy, and incitement of Sengkuni. The goal in this Research is to analyze the incident of Bharatayuddha war, in Mahabarata story. Basically this story has already occured in Indonesia, as we can see and analyze from the conflicts that happened in the country. Conflict is the root of a war that spilled lots of blood. This very conflict had also happened in Indonesia, which is the fight between the people in the country. The essence of Indonesia is being an independent nation filled with diversity in unity, which is built upon the hopes and determination of our ancestors and the nation heroes to create the big nation. The unity of the entire country is absolutely priceless. It is a heritage, a gift from our ancestors who had fought with their lives for unity and independence. Key Word : Bharatayuddha War, Conflict and Unity PENDAHULUAN semua keberagaman Indonesia. Pancasila Indonesia merupakan Negara yang bersumber dari kepribadian bangsa Indonesia besar yang terdiri dari banyak pulau, provensi, asli, yang menjiwai seluruh aspek kehidupan kabupaten dan kota, serta didalamnya terdapat bangsa Indonesia, budaya dan kehidupan keberagaman budaya dan adat-istiadat, sosial bangsa Indonesia. Dengan pancasila, agama, suku, ras dan golongan tertentu. Dari bangsa Indonesia hidup rukun dengan sikap keberagaman tersebut, Negara Indonesa saling menghargai (toleransi) setiap menjadi kaya akan warisan budaya leluhur perbedaan yang ada. Keragaman bangsa dari keragaman seni dan budaya yang Indonesia itu tertuang dalam semboyan menakjubkan. Sehingga pandangan bangsa bhineka tunggal ika, yang artinya walaupun lain terhadap Indonesia adalah bangsa yang berbeda-beda tetap satu jua yakni bangsa besar, bangsa eksotis/ indah karena Indonesia. Menurut Janu Ismadi (2019: 41) keragamannya dan bangsa yang menarik dasar negara adalah landasan kehidupan perhatian dunia, karena persatuan dan bernegara. Setiap negara harus mempunyai kesatuan bangsanya meskipun dengan landasan kehidupan dalam melaksanakan keberagaman yang ada. Semua itu berjalan kehidupan bernegaranya. Dasar negara bagi selaras dan harmonis serta hidup damai suatu Negara merupakan suatu dasar untuk dibawah landasan dasar bangsa Indonesia mengatur penyelenggaraan negara. yakni pancasila. Persatuan dan kesatuan bangsa Pancasila sebagai dasar Negara Indonesia yang menyebabkan Indonesia dapat Indonesia yang merangkul, dan mengayomi meraih kemerdekaannya. Dengan sikap Perang Bharata (Bharatayuddha) Di Era Reformasi Institut Hindu Dharma Negeri Denpasar I Ketut Agus Murdiana, I Made Arsa Wiguna 27 GUNA WIDYA : JURNAL PENDIDIKAN HINDU VOLUME 7 NOMOR 1 MARET 2020 JURUSAN PENDIDIKAN AGAMA ISSN : 2355-5696 (CETAK) FAKULTAS DHARMA ACARYA ISSN : 2655-0156 (ONLINE) INSTITUT HINDU DHARMA NEGERI DENPASAR http://ejournal.ihdn.ac.id/index.php/GW bergotong royong bersama-sama melawan terkadang dilakukan berbagai cara untuk bisa penjajah akhirnya Indonesia dapat mengusir mendapatkan kekuasaan tersebut, Karena rasa penjajah dari ibu pertiwi. Namun dengan ego yang tinggi sehingga kadang kemerdekaan Indonesia bukan berarti bangsa menimbulkan iri hati dan menghilangkan rasa Indonsia terbebas dari masalah-masalah toleransi terhadap lawan politik. Cara-cara kehidupan bangsa untuk selalu merdeka. yang tidak baik seperti menebarkan isue Karena tugas yang lebih berat yang terjadi saat hoaks, berita-berita yang menjatuhkan lawan ini adalah mempertahankan kemerdekaan. politiknya untuk dapat memenangkan Kemerdekaan itu dapat dihancurkan dengan kekuasan itu. Tanpa disadari juga pihak luar strategi yang tidak terlihat, seperti halnya yang menginginkan kehancuran bangsa ini, paham-paham baru yang dapat merubah ikut memberikan hasutan-hasutan yang minsed (pemikiran) masyarakat sehingga berpura-pura memberi dukungan. Dan menimbulkan niat untuk merubah segala yang akhirnya memusuhi saudara, kerabat, maupun sudah ada, merubah warisan leluhur, bangsa Indonesia sendiri. menganti landasan dan tantanan hidup bangsa Contoh kasus perang saudara yang ada Indonesia, yang sudah tertata rapi. Seperti di Indonesia diantaranya yakni perang saudara yang diutarakan oleh Ir. Soekarno bahwa diambon pada tahun 1999 yang disebabkan “ perjuangaku lebih mudah karena melawan oleh konflik antar ras. Konflik ini bermula penjajah, tetapi akan lebih sulit ketika dari konflik lokal antara seorang sopir Taxi melawan bangsa sendiri”. Dari pidato itu dengan penumpangnya. Namun konflik ini dapat kita simpulkan bahwa kehancuran dari menjadi besar karena adanya provokator dan sebuah Negara yang besar dikarenakan provokasi yang menyulut api kemarahan hilangnya persatuan, rasa persaudaraan, dan kedua pihak akhirnya membawa suku dan ras kepercayaan terhadap pemimpinnya. agama sehingga terjadinya perang saudara. Ketika rakyat sudah kehilangan kepercayaan Kemudian perang saudara yang diakibatkan terhadap pemimpinnya, maka perselisihan oleh politik yang ingin merusak persatuan akan sering terjadi, kerusuhan dimana-mana, bangsa dengan paham-paham baru dan perpecahan pun tidak bisa elakan lagi. diantaranya adalah konflik pemerintah Penyebab-penyebab terjadinya melawan kelompok sparatis kasus GAM perpecahan persatuan dan kesatuan adalah (gerakan aceh merdeka), kasus trisakti, dan kekusaan, adanya penindasan, tidak adanya kasus SUPERSEMAR. Dan masih banyak sikap toleransi, politik adu domba, rasa ego lagi kasus-kasus perang saudara, yang terjadi dan iri hati yang tinggi. Hal ini bisa kita di Indonesia akibat dari berkurangnya sikap melihat dari cerita mahabarata dimana sebuah toleransi untuk mengahargai dan perang saudara (Bharatayudha) terjadi karena menghormati satu sama lain. perebutan kekuasan, adanya penindasan, Berdasarkan kasus yang sudah terjadi memudarnya rasa toleransi, rasa ego dan iri dapat diuraikan kedalam Rumusan masalah hati yang tinggi, dan tentunya yang sangat yakni : 1). Apa Hakikat dari perang saudara ? fatal adalah politik adu domba yang 2) apa yang menyebabkan terjadinya perang mengelapkan pikiran sehingga melupakan saudara (Bharatayudha))? 3) bagaimana asal usul, perasudaraan, dan bagaimana kita strategi pemerinah Indonesia mengantisipasi bisa ada menikmati segala yang telah ada. terjadinya perang saudara yang dapat Dalam realita saat ini Negara Indonesia sudah menimbulkan perpecahan persatuan dan mengadapi persoalan tersebut. Semua orang kesatuan Indonesia? Dengan rumusan menginginkan memliki kekuasan untuk bisa masalah ini, peneliti berupaya untuk mengusai dan mengatur segalanya serta memberikan hasil berupa gambaran tentang dihormati karena kekuasaanya itu. Ini perang saudara (Bharatayudha) yang terjadi Perang Bharata (Bharatayuddha) Di Era Reformasi 28 Institut Hindu Dharma Negeri Denpasar I Ketut Agus Murdiana, I Made Arsa Wiguna GUNA WIDYA : JURNAL PENDIDIKAN HINDU VOLUME 7 NOMOR 1 MARET 2020 JURUSAN PENDIDIKAN AGAMA ISSN : 2355-5696 (CETAK) FAKULTAS DHARMA ACARYA ISSN : 2655-0156 (ONLINE) INSTITUT HINDU DHARMA NEGERI DENPASAR http://ejournal.ihdn.ac.id/index.php/GW di Indonesia dan langkah-langkah yang sudah benang merah bahwa makhluk yang ada di dilakukan pemerintah dalam menanggapi dan dunia ini adalah bersaudara. Bukan karena memecah masalah tersebut. adanya hubungan darah maka dikatakan saudara, tetapi melihat dari penciptaan Tuhan Hakikat perang saudara (Bharathayuddha) Yang Maha Esa semua adalah bersaudara. Kisah Bharatayuddha terdapat Namun saudara itu terdapat tingkat kedekatan berbagai versi dan pengertian. Di Indonesia berdasarkan tempat dan keberadaannya. Jika sendiri terdapat lakon pewayangan yang antar keluarga, suku, agama yang sama mengisahkan tentang Bharatayuddha. Namun disebut saudara dekat yang memiliki pada intinya dalam kisah Bharatayuddha baik kepercayaan atas keyakinan yang sama. Antar dalam lakon pewayangan maupun versi cerita saudara warga Negara, merupakan saudara Mahabarata adalah sama, menceritakan tanah air, karena berada pada satu tentang perang saudara. Dalam cerita Jawa negara/bangsa . Dan jika saudara hidup Bharathayudda merupakan lakon didunia disebut warga negara dunia, karena pewayangan dan familier dalam masyrakat. berada pada planet yang sama yakni bumi. Bharathayudha sendiri merupakan sebuah Maka dari itu pada hakekatnya semua mahluk lakon gubahan Mpu Sedah (dan Mpu Panuluh termasuk manusia adalah saudara. Ketika sebagai penerus penulis Barathayudda) pada terjadi konflik atau perang, maka hal itu dapat tahun 1079 dibawah perintah raja Jayabaya. dikatakan sebagai perang saudara. Kekawin / Serat Bharatayuddha ini Dalam konteks keberadaanya banyak merupakan pengambaran peperangan saudara terjadinya perang saudara di Indonesia, yang antara Kerajaan Kediri dan Kerajaan Jenggala diakibatkan oleh konflik-konflik internal (Widyaswoko, 2018 :125). bangsa Indonesia sendiri. Untuk itu bangsa Menurut Si Luh Nyoman Seriadi indonesa perlu untuk mengintropeksi diri (2016:36), pada dasarnya mannusia melalui cerita Maha Bharata, dalam mencegah diciptakan di dunia