EMPOWERING ENTREPRENEUR

MoneyVOL.&I 104 OCT-NOV ’18

TRINITY 87 NEGARA 2 DEKADE & MASIH ‘NAKED TRAVELER’

KARENA ‘ULAHNYA’, KINI BERMUNCULAN BANYAK TRAVELER YANG ‘NAKED’ BERTUALANG KE NEGERI ORANG. BAGAIMANA IA MEMULAI SEMUA INI?

“KOK BISA” Channel yang satu ini baru saja menembus sejuta subscribers, kontennya video edukasi yang menjelaskan hal- hal yang terjadi disekitar kita. Salah satu pendirinya, Gerald Sebastian, berkisah disini

CEO BuSINESS fORum INDONESIA Komunitas pengusaha yang misinya menelurkan para pebisnis yang berkarakter.

Rp. 32.500 WWW.MONEYINSIGHT.ID MONTHLYVol. 104 MAGAZINE | Oct - Nov 2018 1 ISSN: 2087-5975 HEALTH

2 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 HEALTH

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 3 FROM THE EDITOR

Arif Rahman IG @arif.journal

SANDANG, PANGAN & JALAN-JALAN

Ilustrasi gambar : Freepik.com

erlalu dini untuk bilang Terlebih belakangan, terutama bagi luar negeri, saat ini bukan lagi satu hal kita sudah di penghujung kalangan milenial, media sosial menjadi yang mahal dan eksklusif, namun menjadi tahun, tapi kalau bicara wahana unjuk gigi pembuktian diri, bahwa keharusan seperti kebutuhan pokok, Tsoal agenda liburan dan kita sudah menjelajah jauh sampai ujung sandang, pangan dan jalan-jalan. Untuk jalan-jalan, maka sekarang waktu negeri, melihat pelosok yang berbeda dari itulah kami mencoba mengangkat isu yang tepat untuk merencanakannya. pemandangan harian di kota, mencicipi ini sebagai laporan utama, dan mencari Libur Natal dan Tahun Baru adalah kuliner daerah setempat yang menantang, narasumber yang bisa memberikan ‘gala premier’ bagi para traveller, dan bahkan bagi sebagian orang, hal ini pandangan lebih luas tentang dunia terutama yang memang punya jadwal bukan hanya untuk bersenang-senang, travelling, dan nama Trinity tak bisa di aktifitas harian padat di kantor, maka namun juga profesi yang menghasilkan pungkiri adalah salah satunya. akhir tahun adalah libur panjang bak uang. berkah. Apalagi jika bonus akhir tahun Sebelum era travelling menggeliat seperti meluncur ke rekening, maka rasanya Maka jadilah topik ini sebagai highlight di sekarang, Trinity sudah memulainya 20 tak ada alasan untuk bilang ‘No’ pada meja redaksi kami, fakta bahwa liburan tahun lalu, jauh ketika sosial media ada, Holiday. dan jalan-jalan ke luar kota dan bahkan dan teknologi seperti sekarang. “Kalau

4 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 MONeY&I MAGAZINe Akubank College Jl. Dewi Madri III Sumertha Klod Denpasar - Bali T. +62 823 3996 4020 COVER [email protected] Foto oleh Pinkan Veronique www.moneyinsight.id Desain oleh Sahal Putra

For advertising enquiries please send an email to : dulu, kalau kita lost, yang memang lost, kita tersesat ya beneran PUBLISher tersesat. Kalau sekarang kan tinggal buka gadget,” urainya PT Literatur Negeri saat wawancara kepada kami. Wanita yang sudah mengunjungi eDITOrIAL BOArD Indah Kencana Putri 87 negara selama lebih dari 2 dekade ini, bercerita tentang [email protected] Alex P. Chandra M. 0823 3996 4020 pandangannya soal pariwisata Indonesia, sebagai seorang penulis dan tentu saja motivasinya untuk menginspirasi orang- eDITOr IN ChIeF Desak Putu Widyawati Arif rahman [email protected] orang. Wawancara ini tersaji di rubrik Interview, melengkapi M. 0823 4112 7767 tema utama kita di Special Feature yang memang mengangkat KOreSPONDeN DISTrIBUTION SUPPOrT soal ‘jalan-jalan’. Khoirur rozy I Jakarta Adi Setiawan rheza Alfian I Jakarta [email protected] Cucuk espe I Jatim M. 081 337 666 430 Sementara di rubrik entrepreneur, kita mengangkat profil Jahja Yeti Kartika Sari I Jatim For transfers and payments : B. Soenarjo, konsultan bisnis yang telah malang melintang Angga Wijaya I Bali PT Literatur Negeri dalam dunia wirausaha, kini ia mendirikan CeO Forum, BCA KCP Teuku Umar Denpasar 7680391216 komunitas para pengusaha nasional yang anggotanya telah COMMUNICATION OFFICer mencapai 4000an orang. Dan di rubrik suplemen Creator.Inc, Confirm / Info about transfer & Kadek Pebriyanti payment to : kami mengangkat profil Gerald Bastian, pemuda kreatif yang sukses dengan program pendidikannya yang ia beri nama Kok DeSIGN & ArT WOrKING eka Putri Widyasari [email protected] Ida Bagus Baruna Luhur Bisa, seperti apa produknya, kenali profilnya lebih jauh dalam M. 0878 6151 1609 Sahal Putra rubrik The rookie. Semoga sajian ini, memperkaya khazanah para pembaca, dan menginspirasi kita semua, selamat @MNImagz membaca. Money&I Magazine @moneyandimagz Jabat erat, Arif rahman

Money & I Magazine is published monthly by PT. Literatur Negeri, Jalan Dewi Madri III, Bali, Indonesia. Tel: +62 821 4402 1868. No part of this publication may be reproduced or transmitted in any form or by any means, electronic or mechanical, including photocopy, recording or any information storage or retrieval system without permission in writing from PT. Literatur Negeri. While the editors do their utmost to verify information published, they do not accept responsibility for its absolute accuracy; Editorial & Advertising E-mail: [email protected]. Tel: +62 821 4402 1868.

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 5 CONTENTS

Special Feature Bisnis 14 Jalan-Jalan 26 Also In this edition Interview With Trinity 04 From the Editor Jalan-jalan keliling dunia, rasanya ini menjadi mimpi banyak orang, apalagi memiliki 10 Technology pekerjaan yang dilakukan dengan cara ‘Jalan-jalan’ dan menghasilkan pula. Ini yang dilakukan oleh Trinity, dari hobinya yang suka menjelajah dunia, ia menulis kisahnya dalam Grab dan NUS hadirkan sebuah blog yang membawanya kini menjadi seorang ‘travel writer’. Ikuti kisah lengkapnya pada rubrik Interview. Laboratorium AI atasi Kemacetan Kota 38 Book Review 44 Investment

Enam Manfaat Perusahaan “Go Public” 58 Front Of Mind

Erik Gordon - Carabiner Coffee 66 Tech Powerbank Tanpa Kabel 62 76 50 68 Apps The Rookie Snapshot Community Gerald Sebastian Motor Custom Surya CEO Business Forum Bidbox Dealer Mobil Online Indonesia Co Founder ‘Kok Bisa’ Nation dengan Inovasi cerdas, Berawal dari dorongan untuk Berita ‘hoax’ yang sering Belakangan, terutama cermat, dan cepat membuat wadah edukasi muncul, membuat Gerald sejak Presiden Jokowi kepada pengusaha Indonesia, 72 Corporate News membuat channel ‘Kok membuat motor custom, geliat industri kreatif ini agar menjadi wirausaha yang Bisnis Tumbuh, BPR Lestari Bisa’ di YouTube, dengan berkarakter, Jahja B. Soenarjo visual animasi, channel ini semakin menjadi, dan Bali buka kantor ke-15 di pun mendirikan komunitas sekarang sudah menembus salah satu pabrikan besar CeO Business Forum Benoa sejuta subscribers. dengan tema Suryanation, menggelar Motorland. Indonesia.

6 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 7 CONTRIBUTORS

12 Notes From A Friend - While You Were Alex P ChAndrA Chairman Lestari Group Sleeping oleh Alex P Chandra Memulai karir sebagai profesional banker di BCA selama 8 tahun sebelum akhirnya memutuskan untuk mendirikan bisnisnya sendiri BPR Lestari, perusahaan yang dibawanya menjadi BPR terbesar di Bali dalam waktu 5 tahun.

YuswohAdY Marketing Consultant

Penulis 40 buku mengenai pema-saran. Pernah bekerja selama 12 tahun di MarkPlus Inc dengan posisi terakhir sebagai Chief Executive. Di bidang keorganisasian Yuswohady pernah menjadi Sekjen Indonesia Marketing Association (IMA). “Competitiveness tidak dibangun sehari.

Keunggulan kompetitif kita dibangun hari demi Ben ABAdi hari, sedikit demi sedikit, dengan aktivitas harian www.benabadi.com. kita.” Menciptakan seseorang untuk menjadi 34 Insight - Leisure Marketing miliuner & pebisnis. Penulis buku laris yang sudah melatih lebih dari 200 pengusaha oleh Yuswohady dan pemimpin dari ribuan sales. Misinya menciptakan miliader me-lalui training yang 40 Smart Family - Service Recovery inovatif

oleh Suzana Chandra PriBAdi Budiono 48 Leadership - Anda hanya dapat CEO BPR Lestari

mendapat Jawaban dari Pertanyaan Ulasannya erat terkait dengan kepemimpinan yang banyak di adopsi yang Anda ajukan oleh Pribadi dari sejumlah pemikir besar. Memberikan alternatif solusi pada permasalahan yang Budiono kerap dihadapi bangsa ini khususnya yang ada di Bali. 56 Coaching Clinic - Sosok dibalik

Kesuksesan Para Atlet ASIAN suZAnA ChAndrA Managing Director Kampoeng Villa Games 2018 di Indonesia oleh Ben Smart Family adalah rubrik yang diasuh. Abadi Wanita yang pernah menimba pengalaman hidup di ini dengan lugas memaparkan bagaimana kiat cerdik untuk mengelola investasi khususnya di bidang properti.

8 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 9 TECHNOLOGY

Ilustrasi gambar : breakingnews.co.id

juta, merupakan laboratorium Al pertama untuk Grab dan laboratorium Al pertama GRAB DAN NUS HADIRKAN juga bagi NUS yang bekerja sama dengan LABORATORIUM AI ATASI mitra komersil. Dengan lebih dari dua miliar perjalanan, KEMACETAN KOTA kumpulan data Grab itu memberikan wawasan lebih mendalam tentang pergerakan kota-kota di Asia Tenggara una mengembangkan meluncurkan laboratorium Artificial saat ini. Dengan menggabungkan data solusi-solusi untuk Intelligence (AI). Berlokasi di NUS Institute Grab dan keahlian riset NUS dalam bidang mentransformasikan of Data Science, Al Grab-NUS Lab akan Artificial Intelligence, dua mitra tersebut Gtransportasi di perkotaan memanfaatkan data dari platform Grab dapat memetakan pola lalu lintas dan serta mempersiapkan jalan bagi untuk menyelesaikan tantangan nyata mengidentifikasi cara untuk meningkatkan kota-kota yang lebih pintar (smarter yang kompleks di Asia Tenggara. Grab- mobilitas dan tingkat kenyamanan di cities) di Asia Tenggara, Grab dan NUS AI Lab, yang telah dibangun dengan perkotaan di Asia Tenggara secara National University of Singapore (NUS) investasi gabungan awal senilai Sin $6 langsung.

10 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 TECHNOLOGY

Anthony Tan, Co-founder & CeO Grab, mengungkapkan hasil dari Grab-NUS AI Lab ini dapat menciptakan perubahan. “Data dari platform Grab dapat memetakan pola lalu lintas dan evolusi dalam mobilitas di perkotaan di Asia Tenggara”.

Grab-NUS AI Lab akan berfokus untuk meningkatkan efisiensi dan keandalan transportasi pada platform Grab di kota- kota Asia Tenggara terlebih dahulu dan akan diperluas ke penelitian terhadap tantangan-tantangan yang lebih besar yang dihadapi kota-kota di Asia Tenggara, seperti kemacetan dan kelayakan hidup di perkotaan. Para peneliti di Grab- NUS AI Lab akan menciptakan platform Ilustrasi gambar : moneyinsight.id AI yang kuat untuk machine learning berskala besar dan analisis visual yang dapat mengembangkan aplikasi baru menjadi mitra pertama Laboratorium Al mengimplementasikan transportasi yang dari kumpulan data yang dimiliki Grab. Grab. Grab-NUS AI Lab merupakan upaya lebih pintar di kota-kota di Asia Tenggara. Laboratorium ini memungkinkan Grab kolaborasi besar dimana para peneliti untuk memahami dan mengantisipasi NUS akan bekerja sama dengan para data Laboratorium AI ini juga akan kebutuhan para pelanggan dan mitra. scientist Grab untuk menciptakan inovasi berkontribusi bagi pengembangan bakat AI lokal melalui pelatihan terhadap Anthony mencontohkan data Grab AI yang unik berdasarkan pengetahuan mahasiswa Ph.D yang akan belajar menunjukkan bahwa waktu perjalanan yang relevan dengan Asia dan juga dunia. di NUS. Didukung dengan Economic dari Jalan Mangga Besar ke Tanah “Ini juga merupakan kesempatan besar Development Board (eDB) Singapura, Abang dapat dipersingkat secara drastis. bagi para peneliti dan pelajar dalam program pelatihan Ph.D memberikan Jika rute ini lebih cocok ditempuh oleh menciptakan dampak yang nyata melalui kesempatan bagi pada mahasiswa untuk transportasi bersama seperti bus, kereta penelitian kami mengenai data ilmiah dan tidak hanya melatih kemampuan yang dan GrabShuttle, maka dapat mengurangi AI.” ungkap Tan eng Chye. relevan, tetapi juga menggunakannya waktu perjalanan saat jam sibuk sebesar untuk menghadapi tantangan nyata 25% atau dari 60 menit menjadi 45 menit. Grab memiliki misi besar untuk mengatasi melalui platform Grab. “Saya menantikan untuk bekerja sama tantangan paling kompleks di Asia dengan pemerintah guna mengubah data Tenggara, khususnya kemacetan yang Grab-NUS AI Lab berlokasi di bangunan dari Grab-NUS AI Lab menjadi solusi yang melumpuhkan banyak kota dengan inovasi 4.0 yang terletak pada kampus bermanfaat,”jelasnya. memanfaatkan kekuatan data Grab dan NUS Kent ridge dan akan menjadi rumah machine learning untuk menjadi alat bagi para 28 peneliti yang terlibat dalam Presiden Direktur NUS, Professor Tan eng berharga bagi pemerintah yang sedang beragam proyek AI. Chye, mengatakan, NUS sangat senang

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 11 NOTES FROM A FRIEND

Alex P. Chandra @alex_lestari Komisaris BPR Lestari & Founder of Lestari Group

www.alexpchandra.com

Competitiveness tidak dibangun sehari. Keunggulan “ Ilustrasi gambar : Freepik.com kompetitif kita dibangun hari demi hari, sedikit demi sedikit, dengan WHILE YOu WERE aktivitas harian kita.” SLEEPING “Our competitive Advantages was built by our activities day by day”

alam film While“ You Were Sleeping”, Sandra Bullock yang berperan sebagai Lucy seorang petugas karcis kereta api berkenalan dengan seorang pria. Lucy suka kepada pria ini, mengaguminya, membayangkannya menjadi Dkekasihnya. Suatu ketika sang ‘pujaan hatinya’ kecelakaan, ‘tersenggol’ kereta api. Selama sang ‘pujaannya’ koma, Lucy menemaninya di rumah sakit, dan berkenalan dengan adik dari pria pujaannya yang terbaring tak sadarkan diri. Singkat cerita, keduanya akan menikah. Namun saat di altar, Lucy kemudian mengatakan bahwa cintanya adalah kepada adiknya.

12 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 NOTES FROM A FRIEND

Keunggulan barang satu“ atau dua jam kelihatan tidak akan membuat perbedaan. Namun jika dilakukan secara konsisten, dalam rentang 5 atau 10 tahun, perbedaannya sebesar bumi dan langit, bagaikan siang dan malam.

pagi supaya lebih segar. Ketika kompetitor secangkir kopi. Saya mempersiapkan kita bangun, kita sudah bekerja. Lebih pikiran saya di pagi hari. siap, lebih fokus. Ketika mereka baru bekerja, kita sudah selesai. Dalam satu Banyak ide-ide dan strategi yang muncul hari, kita lebih produktif barang satu atau pada magic moment di pagi hari. Tulisan- dua jam. Ketika mereka tidur beristirahat, tulisan saya juga biasanya dibuat saat kita masih bisa berolahraga dan pagi hari. membaca. Saya menyempatkan diri untuk

Keunggulan barang satu atau dua berolahraga. Minimal 30 menit, bisa jam kelihatan tidak akan membuat lebih. I have to keep my vitality, ini kritikal Terkejut mendengar calon kekasihnya perbedaan. Namun jika dilakukan secara buat saya. Kondisi yang fit menurut dicuri oleh adiknya sendiri, dia bertanya, konsisten, dalam rentang 5 atau 10 tahun, kawan saya, Pak Iwi Sanjaya membuat “kapan kau mulai jatuh cinta kepadanya?” perbedaannya sebesar bumi dan langit, diri kita turbo charged. Buat saya, Lucy tersenyum malu dan menjawab, bagaikan siang dan malam. exercise membuat saya lebih segar dan “while you were sleeping…” bersemangat. Our competitive advantages was built by Competitiveness tidak dibangun sehari. our activities, day by day, month by month, Demikian saya lakukan setiap hari, Keunggulan kompetitif kita dibangun hari year by year. dan jika 10 tahun kemudian, ada yang demi hari, sedikit demi sedikit, dengan bertanya bagaimana dan kapan saya aktivitas harian kita. Saya berusaha bangun lebih pagi, saya membangun bisnis saya. Saya bisa biasakan membaca buku. Buku apa saja menjawabnya, “while you were sleeping.” Ketika ‘kompetitor’ kita masih tidur, kita yang sedang menarik perhatian saya. sudah bangun. Bersiap-siap, berolahraga Setiap pagi saya lakukan, sambil ditemani

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 13 Created by Dashu83 - Freepik.com Created

14 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 SPECIAL FEATURE BISNIS JALAN-JALAN JALAN-JALAN, DAPAT uANG..! BIsnIs TRavEllIng KE luaR nEgERI KIan laRIs, sTaRT up pEnDuKung TuMBuH suBuR

i kalangan milenial, tren Beberapa faktor yang mendukung traveling ke luar negeri meluasnya mobilitas traveler ke berbagai beberapa tahun belakangan negara adalah semakin rendahnya Dkian meningkat. Bepergian ke hambatan bepergian (travel barriers) berbagai negara di Asia Tenggara hingga seperti proses pembuatan paspor dan eropa dan Amerika kini bukan lagi menjadi perizinan VISA yang makin mudah, barang mewah dan hanya bisa dinikmati makin banyaknya pilihan penerbangan kalangan tertentu saja. internasional dengan biaya terjangkau, dan tentunya rute-rute penerbangan langsung riset global yang dikeluarkan oleh World yang banyak dibuka setiap tahunnya. Travel and Tourism Coucil tahun 2018 menyebutkan, Asia kini menjadi benua Faktor lain seperti peningkatan disposable dengan pertumbuhan sektor Travel dan income kelas menengah dan tren sharing Tourism tercepat dibanding negara- cost juga ternyata cukup memberikan negara lainnya. Dalam riset ini disebutkan pengaruh pada gaya traveling masyarakat Indonesia termasuk salah satu negara khususnya generasi milenial saat ini. dengan pertumbuhan traveler tercepat (7.7%).

Ilustrasi gambar : Freepik.com

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 15 SPECIAL FEATURE BISNIS JALAN-JALAN

Ceruk bisnis pariwisata luar negeri sampai saat ini masih menjadi daya tarik tersendiri. Data dari Direktorat Jenderal (Ditjen) Imigrasi memprediksi tahun 2018 tren wisata ke luar negeri akan semakin naik. Selama tahun 2016 jumlah warga negara Indonesia yang ke luar negeri mencapai 8.4 juta orang dan melonjak di tahun 2017 mencapai 9.1 juta orang.

Kenaikan jumlah wisatawan asal Indonesia ini juga semakin dipermudah dengan maraknya eksibisi wisata yang digelar oleh beragam maskapai ataupun perusahaan travel di Indonesia. Sebut saja maskapai Garuda Indonesia yang rutin menggelar Garuda Indonesia Travel Fair (GATF) dengan target pengunjung 80.000 orang dan total transaksi ratusan miliar di setiap fasenya.

Dampak peningkatan perjalanan ke luar negeri tidak hanya dirasakan oleh industri yang berkaitan langsung tetapi juga bagi bisnis-bisnis industri pendukung lainnya. Menyasar karakter generasi milenial yang tech savvy dan gemar memilih pengalaman (live experience) ketimbang Ilustrasi gambar : Yanalya - Freepik.com materi, kini semakin banyak bermunculan penyedia jasa yang menopang kebutuhan traveler di luar negeri misalnya saja untuk di Indonesia. “Dari perspektif investor, menjanjikan.” Khususnya jika dilihat urusan akomodasi, transportasi, tiket kondisi seperti ini berpeluang untuk dari kalangan milenial yang menjadikan atraksi dan wahana, paket tur privat menumbuhkan bisnis-bisnis pendukung traveling sebagai lifestyle, tentunya akan dan terbuka, sampai jasa dokumentasi trend traveling ke luar negeri. Namun membuat ceruk pasar travel makin besar. dan penyewaan modem internet guna yang perlu diperhatikan bagi pelaku menopang konektivitas selama berada di start-up adalah, mereka perlu kreatif Secara kompetisi, kolaborasi juga bisa negara lain. dalam memilih segmen. Jangan sampai menjadi pilihan bagi pelaku start up. keliru dan justru malah berhadapan Pemain horizontal dengan layanan paling Menurut Managing Partner - Ideosource dengan pemain horizontal (consumer lengkap bisa berkolaborasi dengan VC, edward Ismawan Chamdani, apps travel) yang sudah besar”. edward pemain niche agar tercipta layanan one- pertumbuhan bisnis traveling memberikan menambahkan, tren bisnis startup yang stop transaction portal. Inisiatif yang angin segar bagi pengusaha startup fokus pada kebutuhan travel ini sangat kreatif semacam ini sangat menarik,

16 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 terutama bagi para investor,” sambung edward.

Studi dari World Economic Forum Dari perspektif investor, kondisi seperti ini menunjukkan bahwa konektivitas “berpeluang untuk menumbuhkan bisnis-bisnis merupakan salah satu kebutuhan primer pendukung trend traveling ke luar negeri. Namun generasi milenial dalam bepergian ke yang perlu diperhatikan bagi pelaku start-up luar negeri. Selain untuk kebutuhan adalah, mereka perlu kreatif dalam memilih segmen. dasar komunikasi, kebutuhan untuk Jangan sampai keliru dan justru malah berhadapan sharing informasi lokasi dan penggunaan dengan pemain horizontal (consumer apps travel) media sosial menjadi alasan mengapa yang sudah besar.” konektivitas berbasis internet menjadi penting.

Salah satu cara termudah untuk Maraknya bisnis travelling ke luar negeri menawarkan biaya internet yang sangat mengakses internet di luar negeri tentu diyakini hiro juga berdampak positif terjangkau dengan sistem rental yang juga adalah membeli kartu SIM di negara bagi bisnis Passpod. “Semakin tech mudah dengan tiga opsi pengambilan masing-masing atau membeli paket savvy dan terkoneksi seseorang, maka produk, kurir antar jemput gratis, dan data roaming dari negara asal. Namun, kebutuhan untuk berkomunikasi secara pengambilan mandiri di store atau di tingginya biaya di kedua opsi ini kerap real time lewat beragam media juga bandara yang bermitra dengan Passpod,” menjadi penghambat para traveler untuk menjadi penting bagi mereka. Passpod tutup hiro. tetap up-to-date dengan lingkungannya.

Melihat tantangan di atas, salah satu perusahaan teknologi penyedia jasa sewa modem Wifi Passpod hadir memberikan solusi lengkap bagi calon traveler guna tetap menjaga konektivitas sekaligus mendapatkan informasi kegiatan-kegiatan yang tengah berlangsung di beberapa negara yang menjadi destinasi favorit seperti Singapura, Malaysia, Bangkok dan hong Kong.

CeO Passpod, hiro Whardana menyatakan, traveler milenial kerap mengandalkan banyak sumber untuk menentukan layanan, jasa transportasi dan lokasi-lokasi yang ingin mereka kunjungi di suatu negara. “Terlalu banyak informasi dampaknya justru akan membuat dan kehilangan waktu saat Ilustrasi gambar : rawpixel.com - Freepik.com traveling,” tutur hiro

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 17 SPECIAL FEATURE BISNIS JALAN-JALAN

PRODuK LEISuRE uNTuK TRAvELER JAmAN NOW

Ilustrasi gambar : Freepik.com

ari survei Badan Pusat rumah tangga turun dari 4,6 persen pada Angka itu lebih tinggi 14% dibandingkan Statistik (BPS), hingga akhir tahun lalu ke angka 4,26 persen. target yang ditetapkan sebesar 221,5 tahun 2017, konsumsi yang juta orang. Sedangkan jumlah wisatawan Pergerakan angka-angka itu menunjukkan berkaitan dengan rekreasi mancanegara, dikutip dari World Tourism D kebutuhan leisure meningkat tajam setelah dan budaya melonjak ke level 6,5 persen, Organization (UNWTO), pada periode bertahun-tahun kebutuhan masyarakat jauh lebih cepat dari pertumbuhan Januari-Agustus 2017 sebesar 25,68 didominasi oleh hal-hal mendasar konsumsi masyarakat di dalam komponen persen. Jumlah ini pun jauh melampaui (sandang, pangan, papan). pembentuk Produk Domestik Bruto (PDB) rata-rata regional ASeAN yang tumbuh 7 persen dan rata-rata dunia sebesar 6 yang hanya 4,95 persen di periode yang Bisnis pariwisata bergerak kencang. persen. sama. Tren wisata tak terbendung, kehadiran wisatawan semakin naik daun. Kini, Pertumbuhan konsumsi restoran dan hotel Yuswohady, pengamat dan penulis buku traveler menjadi primadona yang sepanjang tahun 2017 tercatat di angka Leisure Economy yakin pada tahun 2018 diperebutkan banyak merek. 5,53 persen atau tumbuh dibanding tahun pariwisata akan menjadi penyumbang devisa terbesar untuk Indonesia. sebelumnya 5,40 persen. Sementara itu, Menurut data Kemenpar, kunjungan Jumlahnya yang terus berkembang pertumbuhan konsumsi pakaian dan alas wisatawan Nusantara secara kumulatif ini menurut Yuswohady akan menjadi kaki turun dari 3,29 persen ke 3,1 persen, sejak Januari-Oktober 2017 menunjukkan primadona yang diburu banyak pemasar dan pertumbuhan konsumsi perlengkapan jumlah 252.569.465 orang.

18 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 dan pemilik merek. Wisatawan akan Menurut Siwo, dalam dunia leisure, menjadi target pasar menggiurkan. co-branding bisa menjadi sinergi yang saling menguatkan. Misalnya, sebuah “Di era leisure ekonomi yang tren merek memberikan hadiah berupa liburan Pemasar dan pemilik perkembangannya tak terbendung seperti ke tempat wisata di Tanah Air atau sekarang, sebuah kesempatan sangat “merek juga harus bahkan ke mancanegara pada program baik bagi pemasar dan pemilik merek promonya dengan menjalin kerjasama bisa mengembangkan untuk memanfaatkannya” . dengan airlines dan hotel yang digunakan. kreativitas untuk “Strategi tersebut merupakan cara Yuswohady menyarankan para pemasar marketer brand memaksimalkan potensi branding produk atau dan pemilik merek untuk bersiap diri tren leisure yang terjadi saat ini,” papar membangun merek dan melakukan jasanya dengan unsur Yuswohady. program branding serta mengembangkan leisure. “Strategi strategi pemasaran dengan menyertakan Sejauh ini upaya membangun merek unsur leisure pada positioning brand-nya. ini yang masih para pemasar dan pemilik merek yang memanfaatkan tren leisure memang masih jarang dilakukan hampir semua produk atau brand menurut sangat terbatas. Pada umumnya baru Yuswohady yang akrab dipanggil Siwo produk atau brand di pada produk atau jasa yang ditujukan ini bisa terkait dengan leisure, baik yang untuk anak muda (kalangan milenial) yang Tanah Air.” terkait langsung seperti hotel dan airlines, berani terang-terangan memanfaatkan atau yang tidak terkait langsung seperti leisure economy sebagai momentum salon, dan kuliner. “Pemasar harus pintar- komunikasi. pintar untuk memahami positioning seperti ini dan harus bisa mengkonversi produknya ke arah leisure melalui serangkaian strategi marketing,” tegasnya.

Pemasar dan pemilik merek juga harus bisa mengembangkan kreativitas untuk branding produk atau jasanya dengan unsur leisure. “Strategi ini yang masih jarang dilakukan produk atau brand di Tanah Air,” ungkap Siwo seraya menunjuk beberapa merek yang sudah melakukannya, seperti produk perbankan, asuransi atau credit card, yang mulai menyasar ke kalangan traveler dengan memberikan iming-iming fasilitas lounge di bandara bagi nasabahnya. Atau juga produk memberikan fasilitas diskon saat hang out di sejumlah resto atau tempat kuliner bagi nasabahnya.

Pemasar dan pemilik merek bisa melakukan kerjasama merek agar mendapatkan hasil maksimal. Ilustrasi gambar : Snowing - Freepik.com

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 19 SPECIAL FEATURE BISNIS JALAN-JALAN

SEmBILAN STRATEGI uNTuK mENDORONG PARIWISATA SEBAGAI SumBER PERTumBuHAN EKONOmI DAN PENERImAAN DEvISA

emerintah, Bank Indonesia, Berbagai inisiatif kebijakan sedang dan kapasitas pelaku pariwisata (3A2P), dan Otoritas Jasa akan ditempuh oleh Pemerintah untuk guna meningkatkan jumlah kunjungan Keuangan menyepakati mendorong pengembangan sektor wisatawan mancanegara dan penerimaan upaya untuk mendorong pariwisata, terutama di destinasi wisata devisa dari pariwisata, terutama untuk P destinasi wisata prioritas seperti Danau pengembangan sektor pariwisata prioritas. rapat Koordinasi menyepakati 9 dengan memperkuat koordinasi (sembilan) strategi kebijakan yang menjadi Toba, Borobudur-Joglosemar (Jogjakarta- dan mensinergikan kebijakan antar prioritas bersama Pemerintah Pusat, Solo-Semarang), Mandalika, Labuan Bajo, pemangku kepentingan. Pengembangan Pemerintah Daerah, Bank Indonesia, dan Bali, Jakarta, Banyuwangi, Bromo, dan sektor pariwisata diharapkan dapat Otoritas Jasa Keuangan, sebagai berikut: Kepulauan riau. mempercepat penerimaan devisa yang dapat memperbaiki defisit transaksi #1 #2 berjalan serta berdampak positif pada Penetapan strategi pencapaian Penguatan data dan informasi pariwisata penyerapan tenaga kerja dan peningkatan kinerja pariwisata melalui peningkatan melalui penetapan nomenklatur klasifikasi pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan aksesibilitas, keragaman atraksi, jenis usaha yang termasuk dalam bidang dan inklusif. kualitas amenitas, didukung oleh pariwisata sebagai dasar perumusan penguatan promosi, dan peningkatan kebijakan, serta peningkatan kualitas Demikian kesimpulan yang mengemuka pada rapat Koordinasi Pemerintah Pusat, Pemerintah Daerah, Bank Indonesia, dan Otoritas Jasa Keuangan (rakorpusda) pada 29 Agustus 2018 di Yogyakarta yang merupakan inisiasi bersama antara Gubernur Bank Indonesia dan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman, serta dihadiri oleh Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan, Menteri Pariwisata, Menteri Perhubungan, Wakil Menteri Keuangan, Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta selaku tuan rumah, serta sejumlah Kepala Daerah dan Perwakilan Kepala Daerah dari Sumatera Utara, Nusa Tenggara Timur, Nusa Tenggara Barat, Jawa Tengah, dan Jawa Timur. Ilustrasi gambar : www.kbc.co.ke

20 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 Ilustrasi gambar : www.detikepri.com survei profil wisatawan mancanegara #6 #8 untuk mengetahui pola perjalanan, pengeluaran dan umpan balik dari hasil Penguatan akses atau konektivitas darat Peningkatan amenitas di destinasi kunjungan ke destinasi wisata. dan udara menuju destinasi wisata, wisata, melalui percepatan penyelesaian melalui: penataan area Kampung Ujung di Labuan #3 Bajo, percepatan penyelesaian proses • Percepatan pengembangan kapasitas sertifikasi lahan untuk pembangunan Peningkatan akses pembiayaan bagi Bandara Blimbingsari, Banyuwangi fasilitas pendukung di sekitar Danau Toba kegiatan usaha di sektor pariwisata untuk mendukung peningkatan status dan peningkatan manajemen penanganan melalui penetapan ketentuan umum menjadi bandara internasional. sampah dan limbah, serta penyediaan penyaluran Kredit Usaha rakyat (KUr) fasilitas air bersih pada wilayah-wilayah untuk usaha pariwisata yang didukung • Peningkatan daya tampung destinasi wisata. sosialisasi mekanisme penyalurannya. penumpang dan penguatan prasarana pendukung navigasi untuk #4 meningkatkan frekuensi penerbangan #9 ke destinasi wisata, antara lain di Penerapan intensifikasi layanan sistem Bandara Silangit. pembayaran dan ekonomi digital serta Peningkatan kualitas SDM dan usaha pariwisata melalui pendidikan vokasi ekosistemnya di semua destinasi wisata, • Percepatan operasional New kepada pekerja di sektor pariwisata. dengan Bali sebagai champion program Yogyakarta International Airport pada saat penyelenggaraan IMF-World (NYIA) serta pembangunan jalur Pemerintah Pusat, Pemerintah Daerah, Bank Annual Meeting 2018. kereta api bandara NYIA ke pusat Bank Indonesia, dan Otoritas Jasa kota Yogyakarta. Keuangan akan melakukan monitoring #5 #7 dan evaluasi secara periodik terhadap Penguatan sinergi promosi destinasi pelaksanaan strategi kebijakan pariwisata antara Pemerintah Pusat, Pengembangan atraksi terintegrasi di pengembangan sektor pariwisata yang Pemerintah Daerah dan Bank Indonesia. destinasi wisata, seperti paket wisata menjadi kesepakatan prioritas bersama. Borobudur-Joglosemar, Bali-Banyuwangi.

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 21 SPECIAL FEATURE

Ilustrasi gambar : Mrsiraphol - Freepik.com

avaMifi--penyedia layanan sewa pocket Wifi bagi traveler Indonesia— merilis hasil studi LImA NEGARA Jselama periode libur Lebaran 2018 lalu yang menunjukkan bahwa ada lima PALING SERING destinasi wisata yang menempati posisi teratas yang dikunjungi traveler Indonesia, DIKuNJuNGI termasuk pelanggan JavaMifi. INDONESIA Kelima negara itu adalah Jepang (24,1%), Traveler eropa (17,5%), Singapura (12,5%), Tiongkok termasuk hong Kong dan Macau (8,4%), dan Australia-Selandia Baru (7,9%).

22 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 Namun Singapura tetap menjadi tujuan utama bagi mereka yang hanya memiliki Keindahan alam Jepang beberapa hari liburan untuk menyegarkan “ pikiran. Banyaknya pilihan penerbangan beserta pesona budaya dengan harga terjangkau dan jarak dan kuliner yang tempuh yang pendek menjadikan unik, hingga ragam Singapura menjadi pilihan ideal bagi traveler. pilihan penerbangan memikat hati traveler China dan Australia – Selandia Baru Indonesia untuk masuk kelompok lima besar sebagai tujuan utama traveler Indonesia. “China memasukkan Jepang ke dan Australia-Selandia Baru mampu dalam list favorit menggeser Korea Selatan yang masuk destinasi liburan kelompok lima besar destinasi liburan luar negeri periode sebelumnya (April-Mei mereka,..” 2018),” tambah Andintya.

hasil studi JavaMifi juga mencatat durasi pemesanan pocket Wifi oleh traveler Indonesia. Kebanyakan penggunaan Sedangkan bagi traveler yang telah pocket Wifi berada di rentang 6 hingga 8 mempersiapkan rencana liburan jauh-jauh hari. Adapun tren pemesanan langsung hari dan memiliki bujet tersendiri, menurut melalui website dan platform chat Andintya lagi, mereka lebih suka memilih yang dimiliki JavaMifi masih cukup Benua eropa, baik eropa Barat maupun mendominasi, yaitu 83,2% dari total eropa Timur untuk menghabiskan waktu pelanggan. Sisanya, 16,8% datang dari libur mereka. OTA (Online Travel Agency).

Andintya Maris, Founder JavaMifi mengungkapkan Jepang menunjukkan grafik stabil menjadi destinasi utama traveler Indonesia, sejak musim mekarnya bunga Sakura di awal April hingga musim libur Juni lalu.

“Keindahan alam Jepang beserta pesona budaya dan kuliner yang unik, hingga ragam pilihan penerbangan memikat hati traveler Indonesia untuk memasukkan Jepang ke dalam list favorit destinasi liburan mereka,” ujar Andintya. Ilustrasi gambar : www.engadget.com

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 23 SPECIAL FEATURE BISNIS JALAN-JALAN Ilustrasi gambar : Freepik.com

HALAL TRIP muSLIm mILLENIAL

Bagi para Muslim milenial, ilai bisnis pasar wisatawan Meningkatnya pengaruh teknologi perjalanan mereka bukan muslim milenial diprediksi serta keinginan untuk berwisata keliling “ dunia merupakan salah satu faktor sekadar liburan, namun juga mencapai US$ 100 miliar seringkali dianggap sebagai Npada tahun 2025 mendatang. yang mendorong peluang pertumbuhan sebuah kesempatan untuk Secara total segmen wisatawan muslim, pasar wisatawan muslim milenial hingga mengembangkan diri mereka, nilainya diperkirakan mencapai US$ mencapai nilai sebesar US$ 100 miliar. serta mencari pengalaman baru 300 miliar pada tahun 2026. Itu artinya, Ada delapan fakta menarik yang dijumpai dan membuat hubungan yang segmen wisatawan muslim milenial dari hasil laporan Mastercard-halalTrip lebih erat dengan keluarga berkontribusi sepertiga-nya dari total Muslim Millenial Travel report 2017 serta teman.” market wisatawan muslim di global. (MMTr2017) terkait muslim milenial.

24 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 #1 #3 Dari muslim milenial yang disurvei terungkap bahwa selain berwisata #2 Muslim milenial adalah wisatawan untuk liburan (93%), mereka juga yang sangat memperhatikan biaya melakukan perjalanan dengan tujuan Mayoritas dari muslim milenial juga saat berwisata, di mana mayoritas dari untuk menikmati budaya dan warisan gemar berwisata, di mana mereka mereka mengeluarkan uang dengan lokal (63%) dan mengunjungi teman melakukan perjalanan sebanyak dua rata-rata sebesar US$ 101 hingga US$ dan kerabat (43%). hingga lima kali per tahun (46 persen) 500 untuk komponen pengeluaran dan rata-rata empat hingga enam di setiap perjalanan (penerbangan, hari per-perjalanan (41 persen). akomodasi, makanan, belanja, dan #4 biaya tak terduga lainnya).

responden yang disurvei dalam #5 penelitian ini menunjukkan preferensi untuk perjalanan yang bebas dan Mayoritas dari muslim milenial #6 mengatakan bahwa mereka independen (72 persen). Sebab, Sepuluh destinasi yang paling banyak menghabiskan antara satu hingga mereka menghargai fleksibilitas dan dikunjungi oleh muslim milenial enam bulan dalam merencanakan kontrol selama melakukan perjalanan. adalah Malaysia, Indonesia, Jepang, sebuah perjalanan (61 persen) serta Segmen muslim milenial juga paham Thailand, Australia, Singapura, Uni melakukan riset mendalam dan akan teknologi, percaya diri, dan emirat Arab, Inggris, Amerika Serikat, meninjau berbagai sumber, baik nyaman dalam merencanakan dan India. perjalanan mereka sendiri melalui secara tradisional dan platform platform online. hanya 5 persen online, sebelum berpergian. dari mereka yang memilih untuk

menggunakan paket tur untuk Laporan yang bertujuan untuk mengevaluasi potensi dari pasar muslim milenial perjalanan mereka. bagi destinasi-destinasi wisata, operator tur, maskapai penerbangan, dan industri pariwisata serta perhotelan ini juga memberikan wawasan-wawasan terkait #7 dengan pasar wisatawan muslim milenial yang berkembang pesat dan memiliki pengaruh yang semakin besar serta peluang-peluang yang dihadirkan oleh tren Biaya penerbangan dan akomodasi, global. keamanan dan kekhawatiran terhadap Perjalanan wisata bagi generasi muslim milenial, kini berkembang dengan pesat terorisme, serta ketersediaan makanan seiring dengan adanya konsumen yang memiliki penghasilan yang lebih besar halal, merupakan tiga faktor utama mencari pengalaman yang lebih eksotis dengan tujuan yang lebih jauh dibanding bagi para muslim milenial dalam orang tua mereka. Nilai-nilai yang dipegang oleh kaum milenial juga beralih dari merencanakan perjalanan mereka. hanya ingin memiliki sebuah barang, kini juga ingin mendapatkan pengalaman #8 seperti yang dapat diperoleh saat melakukan perjalanan. Bagi para muslim milenial, perjalanan mereka bukan sekadar liburan, namun juga Untuk keputusan pemilihan makanan seringkali dianggap sebagai sebuah kesempatan untuk mengembangkan diri di sebuah destinasi, muslim milenial mereka, serta mencari pengalaman baru dan membuat hubungan yang lebih erat menilai keterjangkauan harga, pilihan dengan keluarga serta teman. Karena itu penyedia layanan yang ingin masuk ke makanan khas lokal yang halal dan segmen muslim milenial, perlu memahami hubungan muslim milenial tersebut otentik, serta makanan lokal yang dengan nilai-nilai yang mereka miliki. Di antaranya, nilai keaslian (authenticity), otentik sebagai tiga pertimbangan keterjangkauan (affordability), dan aksesibilitas (accessibility). terpenting bagi mereka.

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 25 26 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 INTERVIEW SPECIAL FEATURE

Jalan-Jalan ‘naKED’ ala TRInITy, 87 COuNTRIES, 2 DECADES & STILL COuNTING “TETAP, YANG PALING CANTIK ITu INDONESIA...”

alan-jalan keliling dunia, rasanya hanya sendirian saja. Ia pula yang kemudian ini menjadi mimpi banyak orang, mempopulerkan profesi Travel Bloger & namun sayangnya, tidak semua Writer di Indonesia. orang bisa mewujudkannya. J Bukan hanya itu, dari jalan-jalan dan blog, Kalaupun ada, mungkin tak banyak pula yang berasal dari orang-orang kebanyakan yang kemudian perjalanan kisahnya diangkat memang punya niat luar biasa dan mampu dalam bentuk buku yang berjudul sama, mewujudkan ini, namun inilah jalan hidup The Naked Traveler yang diterbitkan secara Trinity, seorang perempuan yang sejak muda berseri dan terjual sangat sukses, kini punya keinginan kuat untuk menjajal dunia, menjadi salah satu buku travelling yang eksplorasi tiap sudut kota di belahan benua berkali-kali naik cetak, dan puncaknya, yang berbeda, mencicip aneka kuliner dan diangkat ke layar lebar tahun 2016 lalu. memompa adrenalin dengan berbagai risiko Inilah yang kemudian membuat semakin perjalanannya. banyak orang ‘kesemsem’ dengan profesi ini, terutama generasi milenial yang memang Kini setelah lebih dari dua dasawarsa, doyan jalan-jalan. Keliling dunia, dapat 87 negara telah dikunjunginya, berbagai uang dan menginspirasi banyak orang. pengalamannya keliling dunia ini kemudian Bagaimana Trinity menjalani semua ini, ia bagi di blognya “The Naked Traveler”, kepada kami, wanita yang resign dari tempat yang merujuk dari kata Nekat Traveler, yang kerjanya untuk menjadi traveller ini bercerita maksudnya nekat keliling lintas negara bahkan panjang, berikut petikannya.

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 27 SPECIAL FEATURE INTERVIEW

BISA CERITAKAN MOTIVASI MENJADI DARI ORANG TUA? kemudian ada teman yang membaca dan TRAVELER, DAN APAKAH INI BISA menurutnya tulisan saya bagus jadi dia Oh enggak, tapi memang keluarga saya DISEBUT SEBAGAI PROFESI? bantu untuk membuatkan blog biar bisa senang membaca dan saya percaya dibaca banyak orang, itu sekitar tahun Sebenarnya tidak ada motivasi khusus penulis itu awalnya dari suka membaca. 2005 dan masih aktif sampai sekarang. sih kenapa memilih travelling, tapi Kebetulan memang keluarga besar karena memang sudah kebiasaan dari ada om dan tante yang kerja di media, BLOG DIKELOLA SENDIRI? kecil, kebetulan memang keluarga suka mungkin karena ditanamkan gemar baca Iyaa.. travelling. Jadi setelah sudah mandiri, sih jadi gitu.

ya meneruskan hobi itu. Ini bisa disebut APAKAH SETIAP TRAVELLING SELALU Dan memang sebelum seperti sekarang Travel Blogger, tapi kalau untuk profesi, DENGAN TIM? jadi travel writer & bloger, dari kecil sudah lebih suka disebut sebagai travel writer. senang nulis dan jalan-jalan, mulai SD, Karena kalau nulis bukan hanya di blog Biasanya sih saya pergi sendiri, jadi kalau SMP, SMA kuliah selalu jadi reporter di saja, ada buku dan di media mana aja mau foto, kadang minta tolong difotoin koran sekolah. Dulu juga sering nulis bisa. sama orang yang kebetulan ada di sana. tentang jalan-jalan dan dimuat di majalah DALAM JANGKA PANJANG, BISAKAH yang kemudian dapat uang. Sampai TERAKHIR DARI MANA DAN PROFESI INI BERKEMBANG, SEPERTI PUNYA SEMACAM JENJANG KARIR?

Ini kan bukan pekerjaan yang dari apa kemudian bisa jadi apa. Ini disebut self employment, kita bekerja untuk diri kita sendiri, jadi tidak ada jenjang karirnya. Kalau untuk penulis sendiri juga kan beda- beda, ada yang bukunya best selling-kah atau istilah lainnya. Jadi bisa beda-beda, definisinya tergantung siapa juga.

SEBAGAI SEBUAH PEKERJAAN, SUMBER PEMASUKAN DARI MANA?

Sejauh ini sumber utama pemasukan terbesar masih dari royalti buku, lalu berikutnya dari media sosial.

KEBERHASILAN NAKED TRAVELER KAN KARENA BERHASIL MENUANGKAN PENGALAMAN JALAN- JALAN MENJADI TULISAN, APAKAH INI KETERAMPILAN YANG DIDAPATKAN Ilustrasi gambar : www.naked-traveler.com1

28 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 SELANJUTNYA ADA RENCANA KE seperti yang kemarin ke Singapura, itu MANA? sudah direncanakan dari jauh-jauh hari. Sebenarnya tidak ada motivasi khusus sih kenapa Kemarin habis dari Singapura, tapi itu UPDATE, SUDAH MENGUNJUNGI “ memilih travelling, urusan kerjaan, minggu depan mau ke BERAPA NEGARA SAMPAI SAAT INI, Peru. Kalau jalan-jalannya sih terakhir dari DAN BERAPA LAMA WAKTU UNTUK tapi karena memang sudah Kyrgyzstan, Uzbekistan, Tajikistan. MENCAPAI JUMLAH TERSEBUT? kebiasaan dari kecil, kebetulan memang keluarga BAGAIMANA MANAJEMENNYA, 87 negara dan ini dijalanin selama lebih suka travelling. Jadi APAKAH SETIAP PERJALANANNYA dari 2 dekade. setelah sudah mandiri, SELALU ADA SCHEDULE DALAM ya meneruskan hobi itu. JANGKA WAKTU TERTENTU, ATAU TEMPAT YANG PALING KEREN YANG Ini bisa disebut Travel BAGAIMANA? SELAMA INI PERNAH DIDATANGI? Blogger, tapi kalau untuk

Kalau jalan-jalan selalu bebas-bebas aja, Sudah pastilah Indonesia, baik pulau- profesi,lebih suka disebut mau kemana atau kapan saja pas waktu pulaunya, atau daerahnya, anywhere deh. sebagai traveler..” kosong, tapi kalau untuk urusan kerjaan Di Indonesia Timur juga cakep-cakep.

BAGAIMANA DENGAN BALI, MASIHKAH MENJADI PRIMADONA?

Kalau kenyamanan untuk turis, iya, masih Malaysia punya banyak budget airline, jadi banyak yang sudah ke sana dan balik lagi. mau nggak mau, banyak turis bisa mampir kesana. NAMUN PARIWISATA INDONESIA MASIH TERTINGGAL DARI THAILAND, Untuk Thailand sendiri, mereka sudah SINGAPURA, MALAYSIA? sejak lama kencang mempromosikan pariwisatanya. Jadi kalau orang eropa Di Bali kan ada gunung meletus dan pertama kali ke Asia, ya mereka ke sejumlah faktor lain, hal ini tidak Thailand, yang pariwisatanya juga bisa digunakan sebagai tolak ukur, lebih maju, dan mereka juga lebih karena secara nasional yang saya kecil dari Indonesia. Sedangkan kita tahu, pariwisata kita malah mengalami negara kepulauan, punya dua sisi yang kenaikan. Dan ada banyak hal yang bisa sebenarnya sebagai keunggulan, karena kita lakukan. Kalau kita membandingkan memiliki pantai yang bagus dan under Indonesia dengan Singapura, Malaysia water yang keren, tapi susah manage- atau Thailand, kondisinya beda-beda, dari nya. Taruh saja dari Bali ke Jakarta, kan segi geografis kita jauh di sebelah selatan, nggak bisa jalan darat, sementara kayak negara kita juga tidak memperlakukan negara-negara lain, gampang dijangkau bandara sebagai hub antar Benua. Kalau dengan jalan darat. Berbeda dengan Singapura, mereka negara kecil, sedang Thailand, Kamboja, Laos dan sebagainya kita punya banyak pulau. Sementara yang bisa dijangkau dengan jalan darat.

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 29 SPECIAL FEATURE INTERVIEW

Municipal palace of liMa “Sometimes you have to be lucky to take pictures without people around in the most popular tourism place. i guess i'm lucky this time!

iG @trinitytraveler

30 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 Jadi sebenarnya bukannya kita tidak bisa disamakan dengan Malaysia, Singapura atau Thailand tapi kita memang masih punya kekurangan dibanding dengan negara-negara tersebut. Belum lagi jalur maskapai dan sebagainya, atau ekonomi yang memang belum merata antar pulau, apalagi infrastruktur.

Jadi banyak yang sebenarnya bisa kita benahi, misalnya dari website tourism Indonesia kita saja masih kalah bagus dibanding dengan Singapura, Malaysia atau Thailand, juga media sosial kita juga masih belum digarap dengan benar dibandingkan dengan Australia.

NEGARA MANA YANG COCOK UNTUK DIJADIKAN PEMBELAJARAN OLEH Ilustrasi gambar : www.s3-ap-southeast-1.amazonaws.com INDONESIA?

Sebenarnya tiap negara itu unik, siapa sih yang bisa menandingi Indonesia dengan 17 ribu pulaunya, yang paling cocok mungkin Filipina, tapi mereka lebih sedikit ..travelling untuk anak jaman sekarang adalah untuk membuat konten foto lagi jumlah wisatawan asingnya dibanding “untuk sosial medianya. Nggak ada yang salah sih, orang duit-duit dia, cuma kita. Namun secara geografis lebih dekat jadinya ya berbeda makna traveling antara anak sekarang dan orang jaman dengan Korea atau Jepang, meskipun dulu. Kesannya sekarang, maknanya lebih dangkal gitu..” pariwisatanya belum dipromosikan besar- besaran banget.

KINI BANYAK ANAK MUDA KARENA di mana dan harus kemana. Bener-bener sekarang maknanya lebih dangkal gitu. PENGARUH SOSIAL MEDIA, AKHIRNYA eksplorasi, harus ngomong langsung Apalagi untuk dapat foto yang bagus MENJADIKAN TRAVELLING SEBAGAI ke penduduk lokal karena kita harus dibela-belain selfi sampe akhirnya HOBI, BAGAIMANA ANDA MELIHAT bertanya. membahayakan dirinya sendiri, sampe INI? tewas atau sampe menunggangi hewan Kalau sekarang semua sudah serba yang seharusnya tidak dilakukan, jadinya pakai gadget, peta kita tinggal lihat, Nggak ada salahnya sih, dengan alasan salah kaprah. apapun, memang kebanyakan anak ngomong tinggal di-translate. Sehingga muda sekarang beda dengan jaman aku travelling untuk anak jaman sekarang KAPAN SIH BAIKNYA UNTUK travelling dulu, apalagi kalau dibanding adalah untuk membuat konten foto untuk SESEORANG MULAI TRAVELLING? dengan jaman sebelum ada handphone media sosialnya. Nggak ada yang salah Sedini mungkin menurutku, bahkan aku dan internet. Jadi benar-benar beda, kalau sih, orang duit-duit dia, cuma jadinya ya suka ngomong ke mahasiswa atau anak lost, ya itu memang lost dalam arti yang berbeda makna travelling antara anak sekolah gitu, sisihkan uang, menabung sebenarnya, di mana kita tidak tahu ada sekarang dan orang jaman dulu. Kesannya

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 31 SPECIAL FEATURE INTERVIEW

ShahriSabz GulfoSS, iceland iG @trinitytraveler iG @trinitytraveler bisa keliling dunia.

APA SUKA DUKANYA SEBAGAI TRAVELER?

Sebagian besar suka saja, hampir nggak ada dukanya. Paling juga nggak enaknya kalau pesawat delay atau bagasi hilang, ya gitu-gitu saja, tapi itu bukan hal yang terus bikin kapok buat travelling. Yang penting antisipasinya, misalnya kalau urusan jalan- jalan di Indonesia nggak usah banyak- banyak bawa bagasi, sudah keluarnya lama, juga sering hilang, tapi kan hal semacam itu tidak bisa diprediksi.

ADAKAH HARAPAN YANG SELAMA INI BELUM TERCAPAI?

Hhm apa ya.., pengen jalan-jalan lebih jauh dan lebih banyak lagi, misalnya sampai 100 negara.

TEMPAT YANG PALING INGIN DIKUNJUNGI, DAN KENAPA?

Antartika, mungkin karena itu yang terjauh di Kutub Selatan, tapi memang biayanya banda iSlandS mahal juga, jadi uangnya belum cukup iG @trinitytraveler ha..ha..

SELAIN TRAVELLING, ADA KESIBUKAN untuk jalan-jalan selagi masih kuliah. masih muda, kita masih bisa cuek duduk APALAGI? Karena waktu liburnya paling panjang di mobil bak terbuka dan sebagainya, seumur hidup. Maksudnya jadwal liburnya kalau sudah tua kan susah, dan lebih Sekarang lagi nulis buku, sedang kan panjang, manfaatkan buat jalan-jalan. merasa tidak nyaman. menyiapkan Naked Traveler yang ke-8. Dan ini juga sedang ada rencana ke Peru, Sementara ketika kita sudah kerja, kita ADA NGGAK CARA TRAVELLING YANG karena aku dapat beasiswa unggulan dari punya banyak uang tapi kita sudah tidak GRATISAN? Kemendikbud residensi untuk penulis, punya waktu. Cuti cuma 12 hari dalam jadi disana membuat semacam penelitian setahun, itu sudah kepotong ini itu paling Waaahhh.., itu ada di buku terbaru nih, untuk membuat buku, untuk riset gitu. cuma sisa seminggu. Kalau mau nunggu 69 cara travelling gratis, harus dibaca tuh Programnya selama dua bulan, jadi ini sampai pensiun, lah iya kalau masih kuat nanti. Sebenarnya ada banyak cara, bisa bisa dikatakan tugas negara juga. dan sehat, mana biaya yang kita keluarkan kayak aku nih., jadi travel writer, cari kerja bisa jadi lebih mahal. Anggap saja kalau selain kantoran, kerja di kapal pesiar, jadi

32 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 bafGh deSert “Watching sunset on top of the sand dunes in bafgh desert, iran.” iG @trinitytraveler

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 33 INSIGHT

Yuswohady Praktisi Pemasaran dan ex. Sekjen Indonesia Marketing Association

www.yuswohady.com

Ilustrasi gambar : rawpixel.com - Freepik.com

..era leisure ekonomi konsumen sangat haus untuk mendapatkan kebahagiaan “ (happiness), penghargaan LEISuRE (esteem) dari orang lain, dan makna hidup (meaning). mARKETING Karena apapun produk dan layanan yang Anda berikan khir tahun lalu saya menulis bahwa kini kita memasuki era leisure economy dimana konsumen mulai bergeser perilakunya dari konsumsi barang harus menciptakan HEP (goods-based consumption) ke konsumsi pengalaman (experience-based (happiness, esteem, meaning) consumption). Konsumen pun bermetamorfose menjadi apa yang disebut ke konsumen.” A leisumer (leisure consumers).

Experience-based consumption seperti liburan, dine-out, nongkrong di kafe, nonton konser, nge-gym, yoga, hingga online games meningkat pesat menjadikan sektor leisure tumbuh begitu cepat melampaui sektor-sektor yang lain.

Pertanyaannya, bagaimana strategi yang harus kita terapkan untuk menangkap experience-based consumption yang beberapa tahun ke depan bakal menggeliat?

Saya punya enam strategi yang bisa kita ambil untuk sukses di era leisure economy. enam strategi ini akan menjadi intisari dari buku baru saya yang berjudul Welcome Leisure Economy (2018) yang akan terbit bulan depan.

34 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 INSIGHT

dan makin bergairah karena mereka “Wow!!! Experience” bisa berupa menempatkan experience sebagai “menu pengalaman yang menyentuh sisi utama” tawaran mereka ke pengunjung. kognitif, emosi, maupun aksi dimana konsumen larut (immerse) dalam setiap Orang ke mal bukan semata untuk pengalaman yang kita ciptakan. “Wow!!! berbelanja barang. Mereka ke mal untuk Experience juga bisa tercipta dengan “berliburan” mendapatkan pengalaman dengan mengoneksikan leisumers mengesankan di tengah kepenatan kerja dengan leisumers lain sehingga mereka yang kian menghimpit. menemukan jati diri dan eksistensinya.

Baca Juga: Milenial Jaman Now #3. Leisumers Search for Penggerak Leisure Economy Happiness, Esteem, and Meaning. Leisurize Your Offering #2. Create Moment. Inspire

Customers to Recommend Di era leisure ekonomi konsumen sangat haus untuk mendapatkan kebahagiaan Di era leisure economy, marketing is about (happiness), penghargaan (esteem) dari creating moment. Mencipta pengalaman orang lain, dan makna hidup (meaning). yang menjadikan leisumers bilang: Karena apapun produk dan layanan “Wow!!!” Dan kemudian menceritakan yang Anda berikan harus menciptakan “Wow!!! Experience” itu ke konsumen #1. Every Business is Leisure heP (happiness, esteem, meaning) ke lain melalui posting di Facebook, Twit di Business konsumen. Twitter, atau rating dan review di situs-

Apapun bisnis Anda, Anda harus situs online. Ingat, di era media sosial: memperlakukannya sebagai bisnis leisure. “Your leisumers are your best salesmen”. Caranya dengan menyuntikkan elemen experience ke dalam value proposition yang kita tawarkan ke para leisumers. Offer experience or you will die!!!

Matahari dan ramayana struggling Di era leisure economy, marketing is about creating moment. beberapa tahun terakhir. Begitu juga “ Pasar Glodog dan roxi kian hari kian Mencipta pengalaman yang menjadikan leisumers bilang: sepi. Kenapa? Karena mereka tidak “Wow!!!” Dan kemudian menceritakan “Wow!!! Experience” menyuntikan elemen experience ke dalam value proposition yang mereka tawarkan itu ke konsumen lain melalui posting di Facebook, Twit di ke para leisumers. Twitter, atau rating dan review di situs-situs online. Ingat, di

Mal Kasablanka, Mal Gandaria City, era media sosial: “Your leisumers are your best salesmen”.” Mal Central Park atau Citos yang memposisikan diri sebagai pusat kuliner kelas menengah justru tumbuh pesat

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 35 INSIGHT

Gerai-gerai kopi artisan seperti Tanamera Story creates FOMO (“Fear of Missing atau Filosofi Kopi misalnya, memberikan Out”). Cerita-cerita otentik (bukan “meaning” bagi para leisumers dengan cerita jualan) selalu membuat leisumer Orisinalitas dan otentisitas menunjukkan kepedulian kepada kopi “ menjadi penasaran alias kepo. Cerita dan petani kopi Indonesia. Mereka memiliki value yang amat tinggi memungkinkan pesan-pesan brand melestarikan kopi Indonesia, membantu bagi para leisumers. Karena itu menjadi viral dari satu leisumers ke pengolahan kopi petani, dan menerapkan leisumers yang lain. konsep fair trade. Kepedulian ini diferensiasi akan tercipta jika memberikan “meaningful life” ke produk dan layanan kita memiliki Di depan saya katakan bahwa, “marketing leisumers. is about creating moment thru wow!!! unsur orisinalitas dan otentisitas. experience”. Nah, momen-momen tak #4. Build Authenticity. It’s the Dengan orisinalitas-otentisitas, terlupakan itu haruslah bisa dikemas Ultimate Cutomization dalam sebuah cerita yang mengesankan. Anda akan mendapatkan Orisinalitas dan otentisitas memiliki value kemewahan mendapatkan Falcon adalah rumah produksi yang piawai yang amat tinggi bagi para leisumers. mengemas sebuah cerita, dan kemudian premium pricing.” Karena itu diferensiasi akan tercipta jika mengonversi cerita tersebut menjadi produk dan layanan kita memiliki unsur sebuah “gerakan viral” oleh para penonton orisinalitas dan otentisitas. Dengan yang dikemas dengan topping aneka film-filmnya. Contoh terakhir adalah film orisinalitas-otentisitas, Anda akan menu dan rasa, tapi juga oleh tampilan Dilan 1990 yang mampu menggerakan mendapatkan kemewahan mendapatkan interior atau eksterior gerainya yang para penontonnya untuk memviralkan premium pricing. kekinian dan Instagramable. Warung meme-meme di media sosial, di arisan- Upnormal memberikan “panggung” dan arisan kampung, di obrolan di ruang Pada saat diluncurkan, Goods Dept memfasilitasi para leisumers untuk pamer makan, dan di manapun. mengusung konsep yang orisinil-otentik jati dirinya. dengan mengurasi brand-brand lokal yang Doakan buku saya bisa cepat terbit, unik. Karena keunikannya, maka gerai #6. Entice Customer’s Curiosity tanpa aral-melintang. Welcome the leisure ritel ini kemudian menjadi hub bagi fesyen through Story economy alternatif dan produk-produk lifestyle.

#5. Give Them Stage. Facilitate Your Customer to Express

Leisumers menginginkan momen-momen berkesan dari setiap pengalamannya diabadikan dan di-share ke teman-teman lain. Dengan men-share pengalaman (bukan barang), mereka menemukan eksistensi dan jati dirinya. Karena itu, berikanlah “panggung” kepada mereka untuk berekspresi dan menampilkan jati dirinya.

Kesuksesan Warung Upnormal, tak hanya ditentukan oleh menu Indomie Ilustrasi gambar : Mrsiraphol - Freepik.com

36 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 37 BOOK REVIEW Best Of Japan

oleh Maria Fransiska Merinda

Jepang merupakan salah satu negara maju di Asia Timur yang menarik untuk dikunjungi. Pemandangan alam, tata kota yang indah, taman-taman khas Jepang yang asri, atraksi wisata yang menarik, bangunan-bangunan tradisional dan modern seperti di roppongi, Shinjuku, Shibuya, Tokyo Sky Tree serta bangunan modern lainnya, kuil-kuil Shinto dan Buddha, wisata kuliner, budaya serta adat istiadatnya membuat kagum banyak orang yang sudah pernah berkunjung ke Jepang.

Dengan buku ini, Anda dapat mengunjungi Jepang tanpa khawatir tersesat. Anda akan dipandu sejak mendarat di bandara, menuju ke hotel, dan sampai ke destinasi-destinasi wisata favorit Anda. Peta-peta penting terlampir dalam buku ini. Masalah bahasa yang menjadi kekhawatiran banyak orang, tidak lagi menjadi kendala dengan panduan buku ini.

Wisata Hemat Turki

oleh Awan Yulianto

Sejarah panjang yang dimiliki Turki, serta perpaduan antara budaya Barat dan Timurnya menjadi sesuatu yang unik dan tidak dapat Anda temukan di negara lain mana pun. Turki bagai magnet tersendiri yang menarik puluhan juta wisatawan dari berbagai penjuru dunia untuk berkunjung. Perjalanan sejarahnya tercatat sejak sekitar 25.000 tahun lalu dan merupakan tempat kelahiran peradaban- peradaban besar. Banyak sejarah dunia diawali di sini. Tidak heran jika Turki juga menjadi salah satu tujuan wisata religi yang penting di dunia. Wisatawan dari berbagai penjuru datang ke negara ini untuk berziarah ke situs-situs yang tertulis dalam kitab suci umat Islam maupun Kristen.

38 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 BOOK REVIEW

Cheating East Coast Australia oleh Rifki Ramadhan Amin

Kata siapa biaya hidup di Australia mahal? Kata banyak orang, dan itu memang benar. Tapi bukan berarti, berwisata ke Negeri Kangguru membutuhkan biaya yang berlebihan. Perpaduan sibuknya kota besar dan cantiknya alam, interaksi dengan hewan-hewan asli Australia, kopi khas Benua seberang, dan taman-taman ria yang seru bisa ditaklukkan selama dua belas hari, hanya dengan rp. 11 juta!

Buku ini merupakan “contekan” yang pas bagi para backpackers untuk mengakali perjalanan di , Sydney dan Gold Coast. Dengan rekomendasi itinerary dan anggaran, serta puluhan tip “curang” untuk menjelajahi kota-kota destinasi turis favorit Pesisir Timur Benua Australia, Anda dapat merasakan pengalaman berwisata ala Barat di belahan selatan Bumi, dengan biaya ‘ketimuran!’

18 hours Before Jet lag: GerMAnY - MuniCh

oleh Ashni Sastrosubroto

Mengapa harus Jerman?

Sebelumnya tak pernah tebersit dalam pikiran kami untuk tinggal di salah satu negara maju yang satu itu, khususnya Munich. Boleh dibilang kami naif sekali sewaktu memutuskan hal itu. Saat itu kami sama sekali tidak tahu banyak hal tentang negara yang akan kami tinggali itu. Kami juga sama sekali tidak menyangka kalau persiapannya bikin “sport jantung”.

Membawa satu keluarga pindah ke negeri orang tentu tidak bisa dibilang mudah. Selain waktunya mepet, pada waktu itu anak kami baru menginjak 2 tahun. Benar-benar pengalaman luar biasa yang tak bisa kami lupakan.

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 39 SMART FAMILY

Suzana Chandra Managing Director, Lestari Living

..komplain yang di ikuti dengan recovery service yang bagus, dapat menciptakan “ “pelanggan yang loyal”. Nah.., pertanyaan saya Created by Freepik adalah, sudahkan Anda mempersiapkan recovery service atas bisnis atau pelayanan Anda? Kalau belum, ayo dipikirkan, disiapkan, dilatih dan SERvICE dipraktekan secara konsisten.“ RECOvERY

“Kesalahan dalam melakukan ejadian yang memompa darah saya, service atau pelayanan bukanlah (note: saya tuh berbakat tekanan darah sesuatu yang tidak mungkin rendah, tetapi kejadian sore ini lumayan terjadi”. Nah, yang lebih penting Kmemacu tekanan darah saya, mungkin adalah apa yang dilakukan untuk diambang batas tekanan darah tinggi). mengubah “kesalahan” tersebut menjadi kesempatan melakukan Anak saya di Jakarta, mengirimkan 2 paket service.. itu yang biasa kita ukuran lumayan besar melalui salah satu delivery namakan “Service Recovery”. company yang cukup besar ke Denpasar”.

40 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 SMART FAMILY Ilustrasi gambar : Freepik.com

melanjutkan perjalanan ke Denpasar. Lewat trace and track system PT J, diketahui bahwa paket tidak terkirim dan masih ada di Jakarta. Kunjungan ke kantor PT. J di Bali juga memberikan informasi sama, bahwa paket tidak ada di Bali. Sedangkan kunjungan dan telepon ke kantor Jakarta, mengatakan bahwa paket sudah ada di Bali pada tanggal 24 Kesalahan atau Agustus 2018. Nah lho…, kemana tuh “ paket? ketidakpuasan pelanggan pada saat melakukan Akhirnya setelah beberapa kali telepon kanan dan kiri, membuat laporan kanan pelayanan bukanlah hal yang kiri, sore ini saya (selaku yang “akan” luar biasa. Artinya, kesalahan menerima paket) mendapat telepon dari PT J Jakarta, yang bunyinya sebagai atau ketidakpuasan dapat berikut, “Bu … paket ibu sudah ada Ilustrasi gambar : Freepik.com saja terjadi. Tetapi bagaimana di Denpasar, Bali pada tanggal 24 meng”handle” complaint dan Agustus, dan mohon maaf belum bisa dikirimkan karena belum ada yang bisa melakukan “service recovery” Melalui perusahaan pengiriman yang mengantarkan ke alamat tujuan.” kita sebut saja namanya PT J. Paket itu yang sangat penting.” dikirimkan pada tanggal 23 Agustus 2018 Sejenak, saya menahan nafas sambil melalui salah satu agen perusahaan di melihat kalender dimeja saya, berikut daerah Jakarta Selatan. Sampai tanggal adalah jawaban saya, “Mbak…, PT J 3 September (11 hari kemudian), kedua ini delivery company khan ya? Selama paket tersebut belum sampai ditempat 10 hari, paket tersebut nongkrong di tujuan. Dan selama seminggu terakhir, Denpasar, dan belum ada yang bisa ngirim kami sibuk mencari lokasi dimana kedua ke alamat tujuan? Bisa pake GOJeK lho boxes tersebut berada. mbak. Ada di mana paketnya? Saya minta paket dikirim sore ini.” Jakarta office atau representative menginformasikan bahwa paket Jawaban si Mbak, “kami tidak bisa tidak lulus screening karena ada 2 menjamin pengiriman, mohon waktunya botol hairspray dalamnya. Hairspray supaya saya buatkan laporan sehingga sudah dikeluarkan dan boxes tersebut paket ibu bisa kami optimalisasikan.

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 41 SMART FAMILY

Kalau ibu mau ambil sendiri, mohon maaf saya belum bisa memberikan lokasi paket, saya harus buat laporan dulu.”

Tidak usah saya teruskan cerita ini, akhirnya dengan beberapa usaha, paket tersebut dapat saya temukan, yang menyedihkan adalah kondisi paket yang morat-marit. Padahal sudah pake stiker “fragile”. Hadeuh…, serasa mau gubrag deh ya.

Kesalahan atau ketidakpuasan pelanggan Ilustrasi gambar : Freepik.com pada saat melakukan pelayanan bukanlah Melakukan recovery pelayanan bukanlah dan terima ini sebagai tanggung jawab. hal yang luar biasa. Artinya, kesalahan “rocket science”, melainkan sesuatu yang Pada saat handle complain, ini bukanlah atau ketidakpuasan dapat saja terjadi. harus dipersiapkan, dilatih, diencourage saatnya untuk melakukan argumentasi, Tetapi bagaimana ”handle” complaint dan dipraktekan secara konsisten. Ketiga ataupun mencoba menjelaskan situasi dan melakukan “service recovery” itu hal ini sangat penting, karena “urgency” penyedia jasa. Ini adalah saatnya untuk yang sangat penting. Alih-alih bolak-balik nya dalam handle complain adalah “reaksi mendengarkan situasi pelanggan. nulis laporan, akan beda sekali respon dan solusi yang cepat”. pelanggan kalau customer service itu Tahap selanjutnya adalah, berikan fokus memberikan “solusi”. Sampaikan Yang pertama harus dilakukan adalah alternatif solusi dari kondisi yang ada, permohonan maaf, berikan solusi dan mengantisipasi kebutuhan pelanggan. jalan keluar yang diberikan harus mungkin kompensasi. Bukannya mohon Komplain terjadi, biasanya karena membuat pelanggan “back in control”. maaf, dan buat laporan. Customers tidak pelanggan kehilangan “kontrol” atas butuh laporan, kita butuh solusi. situasi. Misalnya pada contoh kasus saya Tahap terakhir adalah lakukan perbaikan diatas, saya kehilangan kontrol atas paket atas sistem atau permasalahan yang Dalam service recovery, tujuannya adalah yang tidak dapat saya “trace”, dan sudah menyebabkan komplain tersebut terjadi. mengambil balik kepercayaan nasabah hari ke 11 masih belum ketemu juga. yang kemungkinan sudah “tercoreng” Seperti saya utarakan, komplain yang Membaca situasi saya, yang “harusnya” karena kesalahan yang terjadi. Kuncinya diikuti dengan recovery service yang dilakukan oleh pihak PT J adalah mencari adalah reaksi dan solusi yang ditawarkan bagus, dapat menciptakan “pelanggan parcel tersebut dan meyakinkan saya, harus cepat, dan hampir dipastikan ada yang loyal”. Nah.., pertanyaan saya bahwa paket aman dan PT J akan kompensasi atas “ketidaknyamanan” adalah, sudahkan Anda mempersiapkan melakukan apapun yang dibutuhkan untuk yang terjadi. Komplain malah bisa recovery service atas bisnis atau mengantarkan secepatnya. dijadikan kesempatan untuk memperbaiki pelayanan Anda? Kalau belum, hmm.., pelayanan yang ada, dan dengan strategi Kemudian, berikan empati atas ayo dipikirkan, disiapkan, dilatih dan yang tepat, malah dapat menciptakan komplain, ucapkan permintaan maaf dipraktekan secara konsisten. loyalty dari pelanggan. atas kesalahan atau situasi yang terjadi,

42 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 43 INVESTMENT

ENAm mANfAAT PERuSAHAAN “GO PuBLIC”

Ilustrasi gambar : Freepik.com

asar modal menjadi tempat 1. Memperoleh sumber dibandingkan perolehan dana melalui bertemunya pihak yang perlu pendanaan baru. perbankan”. Selain itu di masa mendatang dana jangka panjang dengan dengan telah menjadi perusahaan publik, Ppihak yang perlu investasi di Seperti diketahui dana untuk perusahaan juga dapat melakukan instrumen finansial. Pasar modal menjadi pengembangan baik untuk penambahan secondary offering sehingga perusahaan sumber pembiayaan jangka panjang bagi modal kerja maupun untuk ekspansi mempunyai akses dana yang tanpa batas perusahaan dalam mengembangkan usaha adalah faktor yang sering menjadi melalui global fund manager. usahanya. kendala banyak perusahaan. Dengan menjadi perusahaan publik, kendala b. Dapat mempermudah akses Saptono Adi Junarso, Kepala Divisi pendanaan tersebut akan lebih mudah perbankan. Dengan menjadi perusahaan Privatisasi, Start Up, SMe dan Foreign diselesaikan dengan : publik yang sahamnya diperdagangkan Listing Bursa efek Indonesia (BeI) di bursa, kalangan perbankan akan dapat menyatakan ada enam manfaat dan a. Perolehan dana melalui hasil penjualan lebih mengenal dan percaya kepada konsekuensi perusahaan go public, yaitu ; sebagian saham kepada publik melalui perusahaan. penawaran umum perdana saham atau initial public offering (IPO). hal tersebut tidak berlebihan mengingat setiap saat perbankan dapat mengetahui “Dengan cara ini perusahaan dapat kondisi keuangan perusahaan melalui memperoleh dana dalam jumlah yang berbagai keterbukaan informasi yang besar dan diterima sekaligus dengan diumumkan perusahaan melalui bursa. cost of fund yang relatif lebih rendah

44 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 INVESTMENT

“Dengan demikian tidak hanya proses perusahaan untuk menerbitkan surat hal tersebut disebabkan karena mereka pemberian pinjaman baru akan lebih utang dengan tingkat bunga yang lebih sebagai salah satu pemegang saham mudah dibandingkan pemberian pinjaman bersaing karena tingkat kepercayaan akan memberikan komitmen yang lebih kepada perusahaan yang belum dikenal pasar tersebut itu juga sudah go public. tinggi untuk turut serta membantu namun tingkat bunga yang dikenakan pengembangan perusahaan di masa juga dimungkinkan akan lebih rendah 2. Memberikan keunggulan depan. Dengan menjadi perusahaan mengingat kredit perusahaan terbuka kompetitif atau competitive publik, perusahaan dituntut oleh banyak relatif lebih kecil dibandingkan kredit pada advantage untuk pihak untuk dapat selalu meningkatkan perusahaan tertutup”. pengembangan usaha. kualitas kerja operasionalnya seperti dalam hal pelayanan kepada pelanggan Dengan menjadi perusahaan publik, c. Dapat mempermudah akses atau pun kepada para stakeholders perusahaan akan memperoleh perusahaan untuk masuk ke pasar uang lainnya, sistem pelaporan dan aspek banyak competitive advantage untuk melalui penerbitan surat utang baik pengawasan. Dengan demikian akan pengembangan usaha di masa yang akan jangka pendek maupun jangka panjang. tercipta suatu kondisi yang senantiasa datang. Pada umumnya membeli surat utang memacu perusahaan yang seluruh atau calon investor akan lebih menyukai “Melalui penjualan saham kepada publik, karyawannya untuk dapat selalu jika perusahaan yang menerbitkan surat perusahaan berkesempatan untuk memberikan hasil yang terbaik kepada utang tersebut sudah menjadi perusahaan mengajak para partner kerjanya seperti para stakeholder-nya. “Bila kondisi ini publik. Dengan menjadi perusahaan publik pemasok dan pembeli untuk turut menjadi tercapai maka perusahaan dari waktu citra dan nama perusahaan dengan status pemegang saham perusahaannya”. ke waktu akan menjadi lebih baik dalam Tbk atau terbuka akan lebih dikenal di menyajikan produk dan jasanya yurt komunitas keuangan. Kondisi demikian hubungan yang akan terjadi tidak sehingga akan membuka peluang untuk tentunya tidak hanya akan sangat hanya sebatas hubungan bisnis tetapi mengembangkan operasi selanjutnya. membantu mempermudah penerbitan berkembang menjadi hubungan yang lebih Banyak perusahaan yang mampu surat utang tetapi juga memungkinkan tinggi tingkat kualitas dan loyalitasnya. mempertahankan kelangsungan usahanya dalam waktu yang sangat panjang dengan menjadi perusahaan publik”.

3. Melakukan merger atau akuisisi perusahaan lain dengan pembiayaan melalui penerbitan saham baru.

Pengembangan usaha melalui merger atau akuisisi merupakan salah satu cara cukup banyak diminati untuk mempercepat pengembangan skala usaha perusahaan. Saham perusahaan publik yang diperdagangkan di bursa memiliki nilai pasar tertentu. “Dengan demikian perusahaan pabrik yang sahamnya

Ilustrasi gambar : Freepik.com

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 45 INVESTMENT

diperdagangkan di bursa pembiayaan untuk merger atau akuisisi dapat lebih mudah dilakukan yaitu melalui penerbitan saham baru sebagai alat pembiayaan merger atau akuisisi tersebut”.

4. Peningkatan kemampuan going concern.

Kemampuan going concern bagi perusahaan adalah kemampuan untuk tetap dapat bertahan dalam kondisi apapun termasuk dalam kondisi yang dapat mengakibatkan bangkrutnya perusahaan, seperti, terjadinya kegagalan pembayaran utang kepada pihak ketiga, perpecahan di antara para pemegang saham pendiri atau bahkan karena adanya perubahan dinamika pasal yang dapat mempengaruhi kemampuan perusahaan untuk tetap dapat bertahan di bidang usahanya.

Dengan menjadi perusahaan publik, kemampuan perusahaan untuk dapat mempertahankan kelangsungan hidupnya akan jauh lebih baik dibandingkan dengan perusahaan tertutup. Ilustrasi gambar : Freepik.com

Seperti pada beberapa contoh berikut: sahamnya di perdagangan di bursa, setiap pihak yang menjadi pemegang saham a. Perusahaan Keluarga hari dapat menjual seluruh atau sebagian perusahaan. Banyak pihak yang akan porsi kepemilikannya kepada pihak lain turut memikirkan solusi-solusi terbaik agar Bagi perusahaan yang dimiliki melalui bursa. Selain itu basis harga perusahaan dapat terus berkembang. oleh keluarga, hingga suatu tahap penawaran juga dapat dengan mudah pengembangan tertentu sering terjadi diperoleh karena harga pasar saham b. Dalam hal terjadi kegagalan perbedaan cara pandang di antara pendiri setiap saat dapat diperoleh di bursa. pembayaran utang. yang dapat menimbulkan perpecahan Dalam hal terjadi kegagalan pembayaran di antara mereka. Dengan menjadi Dengan menjadi perusahaan publik utang kepada pihak ketiga sehingga perusahaan publik hal tersebut dapat berbagai kendala dan permasalahan yang diperlukan suatu restrukturisasi tertentu diselesaikan tanpa mengakibatkan dihadapi perusahaan untuk bertahan dan dengan menjadi perusahaan publik maka perusahaan harus dilikuidasi terlebih berkembang tidak lagi semata hanya proses restrukturisasi dapat menjadi lebih dahulu. hal tersebut menjadi mudah menjadi persoalan pendiri perusahaan mudah. hal tersebut dimungkinkan karena karena dengan menjadi perusahaan yang tetapi juga menjadi permasalahan banyak

46 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 INVESTMENT

Setiap saat dapat diperoleh evaluasi terhadap nilai perusahaan. Setiap Hal ini sangat dirasakan “ peningkatan kinerja operasional dan oleh banyak perusahaan kinerja keuangan umumnya akan yang berskala kecil hingga mempunyai dampak terhadap harga menengah karena dengan saham di bursa yang pada akhirnya akan menjadi perusahaan meningkatkan nilai perusahaan secara publik yang sahamnya keseluruhan.

diperdagangkan di bursa, Kendati demikian, ada konsekuensi yang citra perusahaan mereka harus diterima perusahaan go public, yaitu menjadi setara dengan - Pertama, berbagi kepemilikan. perusahaan besar lainnya yang telah memiliki skala hal ini dapat diartikan bahwa persentase bisnis yang besar dan kepemilikan akan berkurang. Banyak perusahaan yang hendak go public pengalaman historis yang merasa enggan karena kuatir akan lama” kehilangan kontrol atau kendali perusahaan. Sebenarnya hal tersebut tidak perlu dikhawatirkan karena jumlah minimum saham yang dipersyaratkan untuk dijual kepada publik melalui proses

perusahaan tersebut untuk mendapat penawaran umum atau IPO tidak akan publikasi secara cuma-cuma sehingga mengurangi kemampuan pemegang dapat meningkatkan citranya. Peningkatan saham pendiri untuk tetap dapat citra tersebut tentunya akan memberikan mempertahankan kendali perusahaan. dampak positif pengembangan usaha di - Kedua, mematuhi peraturan pasar modal dengan menjadi perusahaan terbuka yang masa depan. yang berlaku. Pasar modal memang sahamnya diperdagangkan di bursa akan “hal ini sangat dirasakan oleh banyak menerapkan berbagai peraturan. Namun tersedia jalan keluar bagi kreditor yaitu perusahaan yang berskala kecil hingga semua ketentuan tersebut pada dasarnya melalui konversi utang menjadi saham di menengah karena dengan menjadi justru akan membantu perusahaan mana saham tersebut selanjutnya dapat perusahaan publik yang sahamnya untuk dapat berkembang dengan cara dijual kepada publik melalui mekanisme diperdagangkan di bursa, citra yang baik di masa mendatang. Para perdagangan saham di bursa. perusahaan mereka menjadi setara pemegang saham pendiri dan manajemen 5. Meningkatkan citra dengan perusahaan besar lainnya yang perusahaan tidak perlu khawatir dengan perusahaan dengan go public telah memiliki skala bisnis yang besar dan berbagai pemenuhan peraturan tersebut (company image). pengalaman historis yang lama” karena terdapat pihak profesional yang dapat dimanfaatkan jasanya untuk Suatu perusahaan akan selalu mendapat 6. Dapat meningkatkan nilai perusahaan membimbing dan usaha untuk membantu perhatian media dan komunitas keuangan. dengan menjadi perusahaan publik yang pemenuhan peraturan tersebut. hal ini memberikan keuntungan bagi sahamnya diperdagangkan di bursa.

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 47 LEADERSHIP

Pribadi Budiono Direktur Utama BPR Lestari

..saya juga menghabiskan Ilustrasi gambar : Mindandi - Freepik.com waktu untuk mempersiapkan diri. Mempersiapkan segala “ pertanyaan, yang ingin ANDA HANYA mENDAPAT saya ketahui jawabannya. Pertanyaan yang terfokus JAWABAN DARI dan menembus ke jantung PERTANYAAN YANG ANDA masalah. Saya percaya, AJuKAN semakin tepat pertanyaannya, semakin baik jawabannya. ua hal yang memberi di bidangnya. Setiap keberhasilan pasti Pertanyaan berkualitas pengaruh besar dalam meninggalkan jejak. Saya bisa belajar menciptakan kehidupan karir dan kehidupan saya. langsung dari sumbernya. Tidak melalui berkualitas.“ DPertama ketika saya menjadi cerita orang, tidak melalui media, tidak pimpinan di Bank Mega dan BPr Lestari. melalui buku. Tapi langsung berhadapan Karena posisi saya sebagai pimpinan, dan tatap muka. Kesempatan ini saya memungkinkan saya untuk bertemu pergunakan dengan baik. Saya menyimak dengan orang-orang hebat dan tokoh- dengan baik dan bertanya kepada beliau- tokoh besar. Baik daerah maupun beliau. nasional. Setiap bertemu mereka, saya tidak pernah menyia-nyiakan. Banyak sekali pertanyaan yang saya ajukan. Apa saja yang dilakukan setiap Ini kesempatan hebat. Tidak banyak orang harinya. Mulai dari bangun tidur dan yang mengalami ini. Mereka telah berhasil sampai tidur kembali. Faktor X-nya yang

48 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 LEADERSHIP

menyebabkan mereka di posisi puncak. Beruntungnya, sebelum terlambat saya mereka. Saya berusaha untuk menemui Mereka dengan senang hati menceritakan menyadari bahwa jika saya tekun dan beberapa orang yang saya kagumi berbagai hal, dari A sampai Z-nya. terus bertanya. Saya mulai mengetahui dan hormati. Minimal lima kali dalam pertanyaan yang tepat untuk ditanyakan. setahun. Sebelum melakukannya, Perjuangan yang mereka lalui. Semuanya Jika saya terus mengajukan pertanyaan saya juga menghabiskan waktu untuk tidak mudah dan sangat sulit. Kita hanya yang tepat, pada akhirnya itu akan mempersiapkan diri. Mempersiapkan mengetahui babak akhir. Sekarang hidup mengantarkan saya ke orang yang tepat. segala pertanyaan, yang ingin saya orang-orang sukses ini berkecukupan dan ketahui jawabannya. Pertanyaan yang enak. Keberhasilan mereka tidak dibuat Proses ini memakan waktu yang lama. terfokus dan menembus ke jantung dalam semalam, tapi bertahun-tahun. Bahkan bertahun-tahun. Semakin lama masalah. Saya percaya, semakin tepat Perjuangan mereka meninggalkan jejak- pertanyaan yang saya ajukan, semakin pertanyaannya, semakin baik jawabannya. jejak. Ketika kita mengikuti jejak mereka, bagus, terfokus dan terasah. Demikian Pertanyaan berkualitas menciptakan maka kita bisa menjadi seperti mereka. juga dengan jawaban yang saya peroleh, kehidupan berkualitas. semakin baik. hampir sebagian besar orang memiliki begitu banyak masalah. Bisnis tidak Saat Anda mengetahui pertanyaan tepat berkembang, cenderung menurun. Karir dan mendatangi orang tepat yang bisa yang bertahun-tahun tidak bergerak. Dan menjawab pertanyaan itu. Anda pada begitu banyak masalah lain yang dihadapi. akhirnya akan mendapatkan jawaban yang Tidak banyak yang ingin meng-explore tepat. Tidak semua orang menemukan Saat Anda mengetahui masalahnya dan bertanya. Kenapa sampai rahasia ini. “Mencari pertanyaan yang terjadi seperti ini? Ini masalah terbesar tepat adalah kunci keberhasilan”. Kita pertanyaan tepat dan mereka, tidak mau bertanya. Bertanya apa akan mengetahui semua tahapan untuk mendatangi orang tepat yang harus dilakukan? Bagaimana cara menjadi berhasil. Ketika tahu dan yang bisa menjawab melakukan? Justru, mereka berpura-pura mengikuti semua tahapan. Kita akan “ mengetahui segala hal. Percayalah, itu sampai tujuan. pertanyaan itu. Anda pada bukan resep terbaik untuk kepemimpinan akhirnya akan mendapatkan Malu bertanya sesat dijalan. Beberapa yang sukses. jawaban yang tepat. Tidak orang baru menyadari pentingnya Seperti pepatah Cina, “Orang yang bertanya setelah melewati pengalaman semua orang menemukan bertanya, bodoh selama 5 menit. Orang buruk. Bertanya sering kali memisahkan rahasia ini. “Mencari yang tidak bertanya akan tetap bodoh orang sukses dari mereka yang tidak Pertanyaan yang Tepat selamanya.” Saya memutuskan untuk sukses. Mengapa? Karena Anda hanya menjadi si bodoh selama lima menit. mendapatkan jawaban dari pertanyaan adalah Kunci Keberhasilan”. Bertanya kepada banyak orang, mencari yang Anda ajukan. Tidak bertanya, tidak Kita akan mengetahui jawaban yang ingin saya ketahui. ada jawaban. Jutaan orang melihat semua tahapan untuk apel jatuh, tetapi hanya Newton yang menjadi berhasil. Ketika Saya berharap ini bisa menyelesaikan menanyakan alasan, kenapa apel jatuh semua masalah dan mengubah keadaan dari atas ke bawah. Newton berusaha tahu dan mengikuti semua saya menjadi lebih baik. Tetapi, sayangnya mencari jawaban. hukum Gravitasi, tahapan. Kita akan sampai tidak. Kenapa? Mula-mula, pertanyaan jawabannya. saya bukan pertanyaan yang tepat. tujuan. Namun itu juga bukan masalah. Karena Sampai saat ini, saya masih mencari saya bertanya pada orang yang salah. pemimpin sukses dan bertanya pada

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 49 COMMUNITY

CEO BusInEss FORuM InDOnEsIa JAHJA B.SOENARJO, mEmBANGuN KOmuNITAS PENGuSAHA BERKARAKTER

anggal 1 Juni adalah hari lahirnya Pancasila, namun di tahun 2016 lalu, bertepatan Tdengan tanggal yang sama, ada momen kelahiran lainnya yang juga monumental, yakni komunitas pengusaha yang bernama CeO Business Forum, salah satu pendirinya adalah entrepreneur kawakan Jahja B Soenarjo.

Pebisnis yang sudah malang melintang selama 25 tahun di bidang konsultan APA PROGRAM YANG BAPAK 31 Agustus 2018, yakni Indonesia ini dipercaya sebagai CeO forum kelas JALANKAN SEKARANG? Invesment Day. Karena dari pertemuan nasional yang sudah memiliki 400-an ini kami mengetahui, bahwa investor Minggu lalu saya baru datang dari anggota. Dan kami cukup beruntung bisa Singapura yang melirik Indonesia itu Singapura, kebetulan saya ke sana bersua dengannya di sela-sela waktunya banyak. Pertemuan itu dibuka oleh membawa 18 CeO untuk sebuah acara yang padat, persis di sebuah acara Bapak Duta Besar republik Indonesia networking dengan business club yang dimana beliau menjadi narasumbernya, untuk Singapura, I Gusti Ngurah Swajaya ada di Singapura, bersama Duta Besar kami berbincang pagi sembari ditemani dan Thomas Lembong (Kepala Badan juga. Dari pertemuan yang di Singapura, secangkir kopi. Ia pun bercerita panjang Koordinasi Penanaman Modal) sekaligus saya ada pembahasan dengan Duta soal komunitas yang kini tengah menggelar proyek-proyek apa saja yang besar untuk sebuah event yang digelar dibesarkannya tersebut. akan ditawarkan, di samping peluncuran

50 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 COMMUNITY

Glexindo, sebuah portal yang menjadi jendela ekspor dari Indonesia.

Untuk saat ini saya sedang mencoba membantu 3 proyek, satu di Lombok Selatan, satu di Bintan dan satu lagi di Kalimantan. Begitulah aktifitas saya saat ini sebagai konsultan, apa yang bisa saya lakukan, ya saya jalani.

Saya juga redaktur ahli majalah Franchise, dulu saya salah satu yang ikut mendorong berdirinya majalah tersebut, dan jadi kontributor opini di majalah SWA, memberikan rekomendasi kepada banyak redaksi media soal profil pengusaha yang akan diangkat, karena kadang ada pengusaha besar yang tidak diketahui oleh umum. Contohnya salah satu pabrik akrilik terbesar didunia, itu milik orang Indonesia yang pabriknya ada di Bangkok, dan ini tidak banyak orang tahu. Dengan beberapa saluran televisi, khususnya Metro-TV dan TVrI kami juga membangun hubungan yang baik dan saling mengisi, Kalau di grup ini membahas soal bisnis, eko Putro Sandjojo (Menteri Desa, bila membutuhkan narasumber yang dan masalah-masalah yang dihadapi Pembangunan Daerah Tertinggal dan kompeten, kami tentu akan membantu. pengusaha. Pertama kali acaranya Transmigrasi Indonesia), Pak rosan diselenggarakan di Bali bulan Februari roslani (Ketum Kadin), Pak Badrodin BAGAIMANA DENGAN LAHIRNYA CEO 2018 lalu, dengan peserta hampir 80 haiti (mantan Kapolri), Pak Kemal Gani BUSINESS FORUM INDONESIA? orang. Sekarang anggota keseluruhan (Ketum Forum Pemimpin redaksi). Nanti kurang lebih 400 orang dan bertambah rencananya yang akan kami ajak masuk Ini adalah forum CeO, yang berdiri dengan sangat selektif, tidak asal terima juga seperti Pak Airlangga hartanto 1 Juni 2016, awal terbentuknya atas asal ajak. (Menteri Perindustrian), juga Pak Imam dorongan dari Tantowi Yahya dan Nahrawi, atau setidaknya mereka layak Chandra Darusman, karena saat itu SIAPA SAJA YANG BISA MENJADI menjadi narasumber dalam forum-forum ingin memiliki satu grup WA (WhatsApp) ANGGOTA KOMUNITAS INI? diskusi kami. yang anggotanya adalah para CeO Latar belakang pengusahanya sih campur, sesungguhnya, dimana nanti dalam grup APAKAH SUDAH TERBENTUK ada nama hengki Setiawan (pemilik tersebut, yang diobrolin juga seputar STRUKTUR ORGANISASINYA? masalah-masalah bisnis, bukan seminar Telesindo Group) yang kerap masuk dan promosi melulu. Sementara itu, sudah peringkat Forbes, ada yang masih baru Tidak formal, karena kita adalah ada forum sejenis yang sudah dibentuk, naik daun atau yang memang sudah komunitas, jadi bentuknya tidak pakai tapi pembicaraannya lebih banyak oleh besar. Di jajaran Dewan Kehormatan struktur yang formal, seperti club, motivator. ada Pak Arif Yahya (Menteri Pariwisata), sehingga kita lebih mudah sosialisasi

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 51 COMMUNITY

satu dengan yang lain. Tapi kita sedang mengeluhkan, sebagian memahami, dalam proses pembentukan menjadi sebagian lagi tidak bisa menerima sebuah perkumpulan. Tapi kami memiliki perubahan ini. Bahkan perubahan paling Dewan Kehormatan, Ketua, Sekjen dan dasar, perubahan perilaku saja mereka Bendahara. tidak bisa terima.

ANGGOTA TERBANYAK DARI Itulah sebabnya topik seputar change MANA? itu selalu kita angkat, tidak hanya dalam pengertian terbatas bahwa berubahlah Jakarta, ada juga Surabaya, Medan, namun bukan sekedar dari manual ke Manado, Bali, Pontianak bahkan juga ada otomatisasi, tapi dalam artian luas, yang berminat dari Singapura. Beberapa change quotient tinggi, kemampuan Duta Besar juga menjadi anggota kami beradaptasi dalam perubahan disruptif dan dapat berkomunikasi dengan grup dan radikal sekalipun. Dalam situasi yang atau dengan beberapa anggota untuk bagaimanapun juga, kita pengusaha bertukar informasi. harus bisa menyesuaikan, meskipun tatanan politiknya berubah. Nah, melalui harapan saya nanti, kalau ini sudah komunitas ini anggota akan saling berbagi, berkembang, kita mau bikin CeO Summit saling mengisi dan mungkin juga sinergi sebagai pertemuan puncak. Kemungkinan untuk menjadi lebih cerdas, lebih kokoh akan dibuat di Bali. dan adaptif, melihat peluang-peluang, LEBIH DETIL, APA TUJUAN DARI melakukan turn around dan sebagainya. KOMUNITAS INI? dengan inflasi yang sudah ditekan oleh APAKAH INI KENDALA YANG TENGAH pemerintahan baru juga sudah membuat DIHADAPI PENGUSAHA SAAT INI? Begini, ekonomi kita masih banyak ekonomi kita masih tangguh. kendala, saya bilang ekonomi transisi, Sekarang impor susah, ada soal pajak, jamannya disebut era disruptif, dimana Tapi masalahnya, masyarakat kita masih pengusaha masih belum siap untuk banyak tatanan yang berubah yang kurang cerdas dalam mengelola keuangan taat pajak dan ikut jalur resmi. Ada diakibatkan oleh beberapa hal. Satu, pribadi, kadang mereka, daripada kelompok yang teriak, dibilang bisnis diakibatkan oleh tekanan teknologi yang nabung, lebih baik konsumsi, lebih baik sekarang susah, padahal kalau kita lihat berubah cukup drastis. beli barang, sekalipun nyicil, tapi ujung- pertumbuhan ekonomi Indonesia masih ujungnya macet. Yang kedua, dengan tatanan perubahan tergolong bagus, 5% itu di seluruh dunia teknologi, membuat juga perubahan masih tergolong bagus, bahkan untuk Masyarakat kita masih kurang cerdas perilaku, munculnya mazhab baru, kalau ASeAN, sementara yang lain jeblok kena dalam mengelola keuangan, makanya dulu ada jaman baby boomer, maka imbas guncangan global. perlu edukasi soal ini, bahkan UMKM saja sekarang sudah masuk era milenial yang masih kurang cerdas, kadang kantong kiri Perbandingan seperti yang pernah berbeda sekali cara berperilakunya, cara dan kantong kanan nyambung, untung disampaikan oleh Miranda Goeltom berbisnis, cara konsumsi, cara hidup yang sedikit langsung dibelanjakan sampai (mantan Deputi Senior Gubernur Bank mengakibatkan bisnis ikut berubah. Yang habis, bukan diputar lagi, makanya banyak Indonesia dan Guru Besar Fakultas ketiga tatanan politik, secara geo politik, UMKM yang mati ditengah jalan, karena ekonomi Universitas Indonesia), itu benar dengan kemenangan Trump di Amerika, setelah sukses sedikit, langsung belanja adanya. rasio UMK dengan penghasilan seluruh dunia kena imbasnya, mata uang boros, bukan menambah modal buat per kapita dengan harga BBM sekarang berubah, akibatnya tatanan ekonomi berinovasi, selalu saja menunggu bantuan sudah jauh berbeda, jauh lebih baik, dunia berantakan, sebagian pengusaha Pemerintah atau BUMN.

52 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 COMMUNITY

Itulah yang membuat mereka jadi pengusaha kurang tangguh. Kalau kita rangkum, ada banyak masalahnya, bukan hanya soal sosial politik, dan bukan hanya karena salah pemerintah.

ANDA MELIHAT ARAH PEMERINTAH SUDAH BAIK UNTUK MENDUKUNG KONDISI EKONOMI TERUTAMA EKOSISTEM BAGI PENGUSAHA?

Di pemerintah sendiri ada kebijakan yang mau semua masih dalam masa transisi, beberapa pengusaha sudah melirik tumpang tindih, karena bagaimanapun percuma teriak-teriak pemerataan Papua, sebelum Papua jadi seperti juga, kabinet itu multi partai, dan ada ekonomi, pemerataan pembangunan sekarang, begitu mau dibangun mereka juga dari kalangan profesional non partai, kalau yang dibangun hanya Pulau Jawa siap-siap. Mulai ekspansi lagi bukan sehingga terjadi perang kepentingan. Jadi saja, pulau lain tidak. Nanti kalau semua hanya Jayapura, tapi ke Sorong, Merauke. presiden itu sebenarnya pusing, mau main sudah rapi, taat pajak, infrastruktur sudah Beberapa investor disana saya tanya, cantik di bully, emang mau presidennya merata, semua bukan Jawa saja yang mengapa berinvestasi disana, katanya diktator, nanti juga di bully lagi he..he.. dibangun, ekonomi juga akan merata, mumpung murah, ini kasusnya seperti maka peluang-peluang usaha di luar Jawa Beruntunglah komunitas CeO Business yang terjadi di NTT, Sulawesi Tenggara, itu bakal tambah mentereng. Forum Indonesia itu anggotanya dan Papua, mulai banyak investor luar memahami situasi ini, dan selalu kita Pengusaha yang cerdas sudah melirik juga melirik. diskusikan. Memang saat ini, mau tidak luar-luar daerah, bahkan 20 tahun lalu

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 53 COMMUNITY

Jadi di sinilah peran komunitas ini, yang kita bahas itu soal bisnis, bukan melulu motivasi saja. Seorang pengusaha yang sukses itu sudah membuktikan dia motivator yang hebat untuk dirinya sendiri, yang kesuksesannya itu menginspirasi orang lain. Dia tidak menjual kata-kata, tapi jual fakta dan usahanya nyata. Saya juga konsultan yang terjun bisnis, jadi tahu mana konsep mana praktek, kalau didiskusikan akan muncul solusi-solusi aplikatif.

BAGAIMANA TIPE PENGUSAHA INDONESIA MENURUT BAPAK?

Ada pengusaha tipikal yang suka ekspose, ini yang gue punya, ada yang suka ekspose tapi menginspirasi, dari situ kita mengenal karakter. Karena pengusaha yang dibutuhkan Indonesia saat ini, adalah pengusaha yang berkarakter, dan ini yang masih sulit kita temui, tidak banyak. Diperlukan pengusaha-pengusaha yang berkarakter untuk membangun komunitas

ekonomi yang lebih kuat, itu yang saya Kita lihat contoh kasus yang ramai di pemimpin, kepala daerah, Gubernur juga tekankan di CeO Business Forum. Kalau Solo, soal pengusaha cat yang menabrak harus memiliki karakter yang kuat agar ditanya ada tidak yang keluar dari grup, pengendara motor pakai Mercy sampai daerahnya maju dan bawahannya segan ya ada, karena karakternya mungkin tidak meninggal. Pengusaha yang berkarakter serta meneladani, seperti Nurdin Abdullah, sesuai dengan kebanyakan anggota, ada akan lebih humble, dia akan lebih banyak Gubernur terpilih Sulawesi Selatan yang seleksi alam di sana. menginspirasi dan menyebarkan hal-hal juga ketua APKASI dan mantan Bupati positif, tapi bisnisnya sukses, profesional Bantaeng. Karena filosofi saya dan teman-teman tanpa harus banyak bicara sendiri sana- itu sederhana, kita membangun satu BERARTI KOMUNITAS INI JUGA sini berpromosi tanpa henti. komunitas di mana anggotanya adalah MENJADI JEMBATAN ANTARA para pengusaha yang berkarakter, yang PENGUSAHA LEVEL 5? PENGUSAHA DAN PEMERINTAH? ingin membangun karakter. Sebaiknya memang pengusaha itu harus ikut Ya betul, kalau Stephen Covey bilang, Kita rencanakan ada pertemuan antara program Lemhannas (Lembaga Ketahanan pengusaha yang harus meninggalkan pemerintah dan para pengusaha, juga Nasional) agar memahami konsensus legacy, mewariskan sesuatu buat kepala daerah dan pengusaha setempat bangsa, kalau itu dipahami, maka masyarakat, contohnya Wiliam Surya agar dapat dibangun aliansi dan tidak akan timbul kasus-kasus yang Wijaya, meskipun dia sudah tidak ada di kolaborasi, terutama dengan pengusaha merugikan masyarakat yang dilakukan Astra, tapi nilai-nilainya masih mengakar keturunan agar tidak ada lagi gap, oleh pengusaha, seperti misalnya disana, atau Akio Morita di Jepang. supaya mereka sama-sama membangun pencemaran lingkungan, kebetulan saya Mewarisi karakter itu susah dibandingkan daerahnya dengan rasa persatuan dan juga terlibat di Yayasan Citarum harum. dengan hanya mewarisi aset. Pemimpin- nasionalisme yang tinggi.

54 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 COMMUNITY

..negeri ini dibangun“ oleh orang- orang yang idealis, kalau tidak, tidak pernah merdeka. Idealis itu menghasilkan ideologi, dan memang orang-orang idealis akan selalu banyak musuhnya, banyak yang beroposisi. Buat saya sulit untuk bersosialisasi dengan orang-orang seperti itu, tapi itulah prinsip saya. “

Itulah pemikiran-pemikiran saya yang katanya dibilang idealis, tapi negeri ini dibangun oleh orang-orang yang idealis, kalau tidak, tidak pernah merdeka. Idealis itu menghasilkan ideologi, dan memang orang-orang idealis akan selalu banyak musuhnya, banyak yang beroposisi. Buat saya, kita sulit untuk bersosialisasi dengan orang-orang seperti itu, tapi itulah prinsip saya dan rekan-rekan di grup, bukan untuk popularitas kami, tapi untuk Indonesia.

SELAIN DI GRUP WA, APAKAH ADA CHANNEL LAIN?

Facebook juga ada, namun yang paling aktif itu memang WAG, apalagi sekarang orang jarang juga bukan Facebook, tidak sesering membuka WA. Direncanakan Kami merencanakan tatap muka serupa di dalam dan di luar negeri. juga dengan aplikasi dan yang penting kita dengan beberapa Menteri, selain tentu Kami juga sedang dalam penjajakan sering bertemu kelompok-kelompok kecil. saja kami menjadwalkan pula dengan dengan berbagai organisasi lain dan juga Bapak Presiden. Kami juga membangun berencana berkontribusi untuk salah satu APA AGENDA BERIKUTNYA? hubungan dengan komunitas-komunitas televisi swasta terkemuka, Metro-TV.

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 55 COACHING CLINIC

Ben Abadi Founder of Ben Abadi Rapid Profit

Ilustrasi gambar : Makyzz - Freepik.com Everybody needs a coach! Coach really works “ SOSOK DI BALIK KESuKSESAAN PARA ATLET ASIAN GAmES 2018 DI INDONESIA

etelah keberhasilan Indonesia di acungkan jempol. Pasalnya, mereka menggelar perhelatan Asian ingin membuktikan kepada seluruh dunia Games 2018 lalu, apresiasi bahwa Indonesia mampu bersaing dengan Spun datang silih berganti. Dan negara-negara di Asia. Indonesia yang awalnya hanya di prediksi Keberhasilan yang mereka capai saat mendapatkan 16 medali emas, namun ini juga di dukung oleh adanya sosok di luar ekspetasi, mampu memborong Coach yang selalu mendampingi dan 31 medali emas. Sungguh sangat memberikan semangat kepada mereka. menakjubkan dan tidak disangka, karena Indonesia dapat membawa harum nama Banyak pelatihan yang mereka terima Indonesia ke kancah dunia. dari Coach, contohnya saja dalam bidang olahraga badminton. Sikap percaya pada Tidak hanya itu, usaha para atlit dalam kemampuan diri dan tidak silau dengan menghadapi Asian Games sangatlah patut

56 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 COACHING CLINIC

untuk mempraktekkan secara langsung, dan proses perbaikan juga dijalankan secara langsung.

Seperti halnya Anthony Ginting, dia mengalamai cedera ketika bertanding melawan Tiongkok. Di awal permainan ia masih bisa mempertahankan stamina dan kegigihannya berkat Coach yang selalu memberi semangat dan dukungan. Mulai dari situ, terlihat bahwa Coach memang berpengaruh besar karena kita diajarkan untuk terus mau berjuang, dan selalu mau berusaha untuk segala sesuatu yang sedang kita hadapi, walau sesusah apapun itu, sekalipun takdir berkata lain, dimana Anthony Ginting akhirnya menyerah karena cedera yang ia alami kelebihan lawan ditunjukkan tunggal bertujuan untuk memberikan pengetahuan sangat parah, dan tidak bisa melanjutkan putri pertama Indonesia, Fitriani ketika dan keterampilan baru kepada permainan. menghadapi tunggal putri China ranking pesertanya, namun permasalahan yang 8 dunia, Chen Yufei di laga terakhir terjadi adalah ketika seorang karyawan Tetapi satu hal yang membuat Indonesia penyisihan Grup Z . Tanpa kepercayaan kembali ke tempat kerjanya, masih bangga, ia sudah berjuang dengan Coach diri yang kuat, mustahil bagi Fitriani sering menemukan kesulitan bagaimana yang ada untuk dia, untuk mengharumkan yang dalam empat kali pertemuan hanya mengimplementasikan ilmu dan nama bangsa Indonesia. menang sekali, bisa mengalahkan Chen keterampilan yang dia dapat dari pelatihan Yufei. ke pekerjaannya. Dengan adanya proses Di era gonjang-ganjing pemilik bisnis, coaching, dapat memastikan karyawan terkadang butuh seseorang untuk diajak Peranan Coach sangatlah penting bukan tersebut dapat menerapkan ilmu dan brainstorming agar tidak salah membuat hanya dalam bidang olahraga tetapi dalam keterampilan barunya untuk pekerjaannya keputusan bisnis. Keputusan yang salah semua bidang khususnya bisnis. Disaat sehari-hari, sehingga investasi yang telah berakibat pada kerugian perusahaan, dan kita mempunyai seorang Coach yang ditanam oleh perusahaan tidak sia-sia. tidak jarang, momentum jadi hilang karena berpengalaman dan hebat mereka akan terlalu lambat “action”. membimbing kita menjadi seseorang yang Coaching sendiri memiliki konsep dimana berhasil. memungkinkan bagi individu untuk Para manager sering kehabisan ide, ketika dinilai langsung di lapangan. Sehingga harus membimbing para milenial agar Mungkin banyak orang diluaran yang ketika ditemukan permasalahan atau mencapai target. Apalagi saat ini tahun belum tahu apa guna dan fungsinya jika penyimpangan, dapat langsung diperbaiki. 2018 segera usai, pastikan Anda genjot kita memiliki seorang Coach. hal inilah yang membedakan antara fungsi penjualan habis-habisan agar rencana coaching dengan fungsi pelatihan, yang tercapai. Everybody needs a coach! Coach Coaching berfungsi sebagai penyempurna mana dalam coaching individu diminta really works! pelatihan karena pada umumnya pelatihan

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 57 FRONT OF MIND Carabinererik Gordon Coffee

enjalankan hobi dan menghasilkan uang adalah hal yang menjadi impian bagi kebanyakan orang. Menariknya, kemajuan teknologi semakin memudahkan orang untuk mencapai hal tersebut, sebut saja travel bloger layaknya Trinity, atau mungkin seorang Barista si peracik kopi. Tapi bagaimana kalau meracik kopi sambil Mberpetualang, mungkinkah itu bisa menghasilkan uang. Unik dan mungkin baru ada satu orang yang menjalankan cara ini di dunia.

Nama usahanya Carabiner Coffee, bisnis yang didirikan oleh erik Gordon. Dibuka di Colorado dengan menggunakan sebuah mobil VW Ol’Blue keluaran tahun 1971, Carabiner Coffee dioperasikan sendiri oleh erik, berjualan kopi keliling sembari menikmati hobinya berpetualang dari satu tempat ke tempat lain di Amerika.

Bukan suatu kebetulan yang tiba-tiba memang hingga ide ini datang ke benaknya, tetapi sebuah sejarah yang membuatnya yakin bahwa ini adalah bisnis yang ingin ia jalankan. Itu dimulai seminggu setelah erik lulus kuliah dibidang seni. Dengan sebuah sepeda, ia melakukan perjalanan dari Minnesota terus menuju barat, melewati Glacier National Park, Portland, kemudian menuju California melalui encinitas. Sekitar tiga bulan dihabiskan erik dijalan bersepeda, kurang lebih 112-160 km ditempuh dalam setiap hari.

58 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 Ilustrasi gambar : www.carabinercoffee.com

Kegemarannya berpetualang, memberikan semangat Sebelum memulai Carabiner Coffee, erik menimba yang luar biasa kepadanya, untuk terus melanjutkan ilmu dengan bekerja di sebuah kedai kopi kecil perjalanannya meskipun panas jalanan sangat di Summit County, Colorado, disanalah ia belajar menyengat. Namun masalah datang ketika sepeda yang tentang bisnis kedai kopi, dan terus mencari cara digunakannya rusak akibat kelebihan beban bawaan. untuk membuka kedai kopinya sendiri, dengan tetap melakukan hobinya, berpetualang. Ketika suatu saat Tak patah semangat, erik pun membeli sebuah sepeda dia melihat Ol’Blue, muncullah ide untuk membuat baru, sampai akhirnya disatu hari pinggiran Oregon, erik Carabiner Coffee, dengan membeli kopi hasil terlalu lelah untuk mendayung lagi sepedanya, udara roasting dari salah satu produsen di daerah Boulder pun sangat dingin. Satu-satunya tempat terhangat yang yang telah berpengalaman selama 30 tahun. bisa ia temui adalah sebuah toko yang ternyata hanya menyediakan menu kopi untuk minuman hangatnya. Tidak gampang untuk memulai bisnis kopi yang benar-benar dilakukan dengan cara berpindah- erik bukan pecinta kopi, bukan juga peminum kopi, dan pindah tempat, apalagi tidak semua tempat yang saat itulah pertama kali dia memesan secangkir kopi. pernah disinggahinya memberikan ijin untuknya Namun tak disangka, justru inilah yang menjadi momen berjualan. Seperti saat dia ingin berjualan di yang kemudian merubah hidupnya, perasaan hangat Breckenridge, ternyata kota itu tidak memberikan dari secangkir kopi yang dinikmati oleh seorang biker ijin untuk penjual keliling sepertinya, kemudian erik diantah-berantah, serta kegembiraan yang benar-benar tetap memaksa dan berjualan di pinggiran kota, dirasakannya saat itu, adalah sensasi yang membawanya namun petugas kehutanan pun mengusirnya. Belum jatuh cinta pada kopi. lagi petugas-petugas lain yang sering sekali datang untuk mengecek kelengkapan surat-suratnya.

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 59 FRONT OF MIND

Atau jika ingin bertemu langsung dan ngopi di Carabiner Coffee, pembeli bisa mencari info atau memesan di media sosial saat Carabiner Coffee melalui daerah pembeli.

Pada VW Ol’ Blue milik erik, tercetak sebaris moto yang memiliki nilai filosofi tersendiri, Find Your Line. Menurutnya, setiap orang harus memiliki cara sendiri untuk melakukan apa yang diinginkan, karena hidup bukan hanya soal menjadi apa yang diinginkan orang lain, atau apa yang orang lain ingin kita lakukan. hidup adalah tentang siapa sebenarnya diri kita, bagaimana kita menghabiskan hari-hari Ilustrasi gambar : www.doityourselfrv.com dan menemukan arah untuk menjalaninya.

Tidak hanya soal surat ijin yang menjadi penghambat pergerakan Carabiner Coffee, ternyata pengalaman bekerja di kedai kopi sebelumya belum cukup untuk membuat semua berjalan lebih baik. Tantangan untuk mengoperasikan sebuah kedai kopi dalam sebuah Van pun dia rasakan. Mulai rusaknya mesin esspresso, atau soal undang-undang kesehatan tentang penyajian makanan dan minuman, akhirnya menjadikannya lelah dan memutuskan untuk memilih menyajikan Ilustrasi gambar : www.philosfx.blogspot.com kopi klasik saja sampai sekarang. Baru setelah 6 bulan erik bekerja dalam Van Bisnis erik terus berkembang dan Bagi erik, Carabiner Coffee bukan miliknya hingga bisa menjual secangkir dia terus menikmati petualangannya, hanya sekedar kedai bergerak, namun kopi pertamanya. menikmati suasana saat bercengkrama menjadi jalan baginya untuk memberikan dorongan, inspirasi dan cinta pada erik yakin dengan menjalankan usaha dengan para pembeli yang ia temui di dunia. Bertemu dengan orang-orang ini, mimpi-mimpinya bisa terwujud. tempat pendakian, atau dengan penduduk yang berbeda, memberikan kesempatan Setiap pagi, ia bangun jam 5.30 untuk lokal dimana dia berhenti dan melakukan baginya untuk terhubung dengan orang memulai secangkir kopinya sendiri, bisnisnya. Saat ini, cita rasa produk kopi baru dan mencerahkan mereka, meski kemudian kembali ke perkemahan dan olahannya sudah dapat dinikmati bukan cuma hanya satu menit, dan itu semua berjualan kopi 2-3 jam. Setelah itu sekitar hanya oleh orang-orang di bagian barat mengubah cara pandangnya pada pertengahan hari, erik akan melakukan Amerika, tapi sudah bisa dipesan secara kehidupan. hobinya memanjat tebing. online.

60 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 Creator.Inc September-Oktober’18

Si pembuat konten anti ‘hoax’ GERALD SEBASTIAN Vol 66 68 70 #32 TECH APPS CORPORATE NEWS Vol. 104 | Oct - Nov 2018 61 THETHE ROOKIEROOKIE

Gerald Bastian, Co-Founder Kok Bisa Membongkar Alam Semesta ala “Kok Bisa?”

Awalnya, merekapun sama, kerap kali merasa penasaran akan hal-hal yang menjadi isu di media akan suatu topik, sebagai jebolan Ilmu Komunikasi, keduanya tidak tahu detil soal ekonomi, politik atau isu lain yang kerap kali menjadi perbincangan heboh di masyarakat, dari sinilah kemudian, dua anak muda ini tercetus ide untuk membuat saluran sendiri yang bisa mengedukasi masyarakat, maka lahirlah ‘Kok Bisa’.

Dengan modal dari kantong sendiri, mereka memulai proyek ini pada bulan Juni 2015 sebagai Kreator Konten, membuat video animasi dengan program Ilustrasi gambar : youtube.com Adobe After effect dengan tema yang yang membahas topik-topik menarik, “Kok bisa?” Melemah” kemudian muncul di jejaring terkadang unik dan kerap tak terpikirkan, digital, tak dinyana, visual bergambar seperti ‘Perdebatan mana yang duluan ejak krisis kecil di tahun 2013 animasi tersebut kemudian viral, dishare antara Ayam atau Telur”, soal “Mengapa lalu, Indonesia mengalami di banyak grup WhatsApp, Facebook Bumi Bulat, ndak Kotak” atau “Pergi pelemahan mata uang, hingga dan sejumlah media sosial lainnya, ke Bulan hoax” yang mempertanyakan di tahun 2015, hal ini menjadi S bahkan hingga TV nasional. Penjelasan keabsahan apakah sungguh orang bisa diskursus ramai masyarakat, -persis singkat dan menarik melalui animasi pergi ke bulan. hingga puncaknya video sebagaimana saat ini juga tengah terjadi-. ini rupanya dirasa mudah dicerna oleh “Melemahnya rupiah” yang kemudian kebanyakan orang, yang tidak cukup tahu Tentu saja ramai, karena tahun- menjadi milestone bagi kedua anak muda bagaimana sistem ekonomi terutama tahun sebelumnya, Indonesia adalah ini untuk kian yakin dengan apa yang makro bekerja, dan video ini, memberikan emerging country yang tengah bersinar, mereka kerjakan ini. penalaran penjelasan yang mudah dan pertumbuhan mencapai mencapai 7%, “mencerahkan”. Dalam laman channel-nya pun, mereka dan di gadang-gadang sebagai kekuatan menuliskan : poros baru ekonomi dunia. Mulailah Adalah Kok Bisa, channel YouTube yang masyarakat waspada dengan kondisi ini, bertanggung jawab atas kehadiran video Tanyakan pertanyaan aneh Anda disini! tidak sedikit berita hoax yang simpang tersebut, digawangi dua orang muda NGGA ada pertanyaan yang bodoh! siur bertebaran. Namun kemudian, sebuah bernama Ketut Yoga dan Gerald Bastian, ‘Kok Bisa’ ngga cuma sekedar mencoba video pendek berjudul “Mengapa rupiah alumnus Universitas Indonesia. menjawab pertanyaan-pertanyaan yang

62 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 THE ROOKIE

terlihat bodoh, aneh dan dungu disini, tapi juga mencoba menumbuhkan rasa ..ketika hoax,fake news dan berita kebencian juga ikut keingintahuan Anda terhadap segala hal di membanjiri internet, seakan tidak ada lagi pilihan. dunia ini. Saat ini memang pemerintah sudah melakukan banyak Sekarang, channel “Kok Bisa” telah pemblokiran. Namun, itu saja“ tidak cukup. Kita juga harus memproduksi sekitar 200-an video, membanjiri internet kita dengan pilihan konten edukatif, dengan lebih dari sejuta Subcribers. maka dari itu kami berusaha mengisi kekosongan konten Namun perjuangan mereka baru di mulai, tersebut dan mengunggahnya di YouTube.” tantangan besar sebagai start up adalah bertumbuh, disinilah Gerald kemudian bercerita panjang soal seluk-beluknya banyaknya. Parahnya adalah ketika hoax, Tentu, awalnya penuh perjuangan. Video untuk merawat “bayi” yang sudah berhasil fake news dan berita kebencian juga ikut pertama yang kami upload cuma di mereka lahirkan ini, kepada Money&I, ia membanjiri internet, seakan tidak ada tonton 12 orang. Kami terus melakukan bercerita soal pengalamannya tersebut. lagi pilihan. Saat ini memang pemerintah perjuangan tersebut, sampai akhirnya sudah melakukan banyak pemblokiran. video kami yang ke 14 booming dan GIMANA PERKEMBANGAN KOK BISA Namun, itu saja tidak cukup. Kita juga disebar kemana-mana. Video ke 14 SAAT INI? harus membanjiri internet kita dengan tersebut membahas “Kenapa rupiah Kok Bisa baru saja menembus angka pilihan konten edukatif, maka dari itu kami Melemah?” pada tahun 2015. 1 juta Subscribers di YouTube. Kok berusaha mengisi kekosongan konten KENAPA HARUS PAKAI ANIMASI Bisa sendiri saat ini berfokus pada tersebut dan mengunggahnya di YouTube. pengembangan konten edukasi dan mendukung pemikiran kritis lewat video animasi yang kami unggah di YouTube dengan bahasa yang ringan dan diselipkan humor agar mudah dimengerti.

CERITAKAN DONG ALASAN KENAPA BIKIN KOK BISA?

Awalnya dimulai dari Co-Founder saya, Ketut Yoga Yudistira yang kebetulan juga teman dari kampus. Kami memiliki keresahan yang sama karena banyaknya konten yang kurang mendidik, baik apapun platform-nya. entah itu di TV, maupun di internet. Lebih terfokus di internet, karena akses dan kemudahannya. Belum lagi, informasi yang kita terima di internet tersebut sudah mengalami “Tsunami Informasi” bukan lagi banjir informasi, karena saking

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 63 THE ROOKIE

BUKAN ORANG?

Animasi sendiri dapat diterima oleh berbagai kalangan, mulai dari anak-anak sampai dewasa. Terutama di Kok Bisa, animasi kami lebih terfokus kepada milenial yang berumur 18-24 tahun. Mungkin lebih tepatnya yang kami lakukan adalah jenis animasi motion graphic. Banyak sekali keuntungan animasi lainnya. Salah satu yang paling besar adalah durasi. Jika di video “shooting” kita harus menjelaskan sesuatu dengan panjang dan membutuhkan waktu 5-10 menit. Dengan animasi, kita dapat menjelaskan konsep sulit dengan waktu singkat. Sekitar 2-3 menit saja.

BERAPA LAMA PROSES PEMBUATAN SATU KONTEN SEBELUM DI UPLOAD?

Wah, prosesnya bergantung dengan tema yang akan kita bahas. Jika dijabarkan, proses yang paling lama adalah Ilustrasi gambar : mac-inner.com proses riset. Misalkan kita membahas

hal berat seperti “kenapa rupiah mulai dari website-website yang tentunya BAGAIMANA MENDAPATKAN IDE melemah?” atau “Apa itu gravitasi?” bukan dari blogspot, buku-buku referensi UNTUK DIANGKAT SEBAGAI TEMA hal tersebut membutuhkan riset sampai jurnal internasional. Kami ingin VIDEO? dengan waktu yang lama dan kita cek informasi yang kami sampaikan itu valid. ulang agar informasi yang keluar harus Bahkan, kami memberikan referensi di Macam-macam. Kami menjunjung mempertanggungjawabkan apapun yang setiap video yang kami unggah. Sebagai tinggi rasa ingin tahu yang ada. Kami kita sampaikan. channel pendidikan, kami sadar kami juga mengambil pertanyaan dari harus bertanggung jawab atas apapun audiens kami dari kolom komentar di Setelah itu, proses menerjemahkan ke yang kami sebarkan. YouTube. Itu bisa dijadikan ide video bahasa yang lebih mudah dipahami, juga kami. Menyedihkannya, gap pendidikan menjadi proses yang cukup panjang. BERAPA LAMA DURASI SETIAP VIDEO? di Indonesia itu kerasa sekali. Banyak Karena banyak istilah-istilah di dalam orang yang malu untuk bertanya. Bahkan berbagai industri yang ribet banget dan Biasanya, satu video berdurasi 2-3 menit. terkadang pertanyaan mereka sudah di ga dimengerti manusia (tertawa) dan Durasi tersebut dirasa sangat efektif, halangi dahulu oleh banyak orang. “Ah, jadilah script yang rampung yang kita terutama untuk target audiens utama kami lo banyak nanya!” padahal, segala ilmu terjemahkan ke dalam animasi yang dapat yang tidak lain adalah milenial. Namun, pengetahuan itu mulainya dari pertanyaan, disebarkan ke banyak orang. tergantung topiknya juga. Terkadang dari rasa penasaran. Di situlah, kami ada topik yang butuh pembahasan lebih merasa mengisi kekosongan pendidikan DARIMANA BAHAN RISETNYA? mendalam dan detail jadi membutuhkan Indonesia dengan memberanikan orang durasi yang cukup panjang, biasanya 5 Tentunya bahan-bahan yang reliable, untuk menanyakan apapun segala hal menit.

64 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 THE ROOKIE

..di era sosial media saat ini, semua orang dan perusahaan“ adalah pemilik media, seperti kata Gary Vaynerchuk, tinggal bagaimana membuat sosial media itu memberikan impact, dan ‘Kok Bisa’, adalah salah satu jaringan sosial media dimana kami hendak membuat impact.” yang ada, serta mencari jawabannya. trainee, promosi, dll. Facebook, mereka mengganti objective Karena sebenarnya, pertanyaan yang mereka setiap tiga bulan sekali untuk terkesan bodoh seperti “kenapa ya BERAPA JUMLAH TIM KERJA menyesuaikan dengan perkembangan apel bisa jatuh dari pohonnya?” Malah SEKARANG? teknologi. Mereka juga “memotong” menjadi permulaan hukum gravitasi. Atau komunikasi yang panjang, hirarkis dan Tujuh orang, dan kami juga pertanyaan seperti “kenapa kita bisa bertingkat, memungkinkan kita untuk mengembangkan komunitas. Sebagai kentut?” yang justru malah membahas berkomunikasi dan berinovasi luas dengan kanal edukasi sains terbesar, kami tentang pencernaan manusia dan organ- banyak orang untuk memberikan inovasi memiliki acara offline. Seperti diskusi organ penting yang ada. yang baru. sains “ANTerO” yang menjadikan diskusi

ADA REVENUE DARI SITU? sains yang berat, menjadi ringan dengan Terakhir, di era sosial media saat ini bentuk format yang berbeda, seperti, “Everyone of you is a media company,” Tentu, revenue kami datang dari iklan stand up comedy. Kami juga memiliki begitu kata Gary Vaynerchuk, tinggal di YouTube yang biasanya bervariasi, kelas menulis dan visual bagi mereka yang bagaimana membuat sosial media itu dari iklan yang kita tidak bisa skip, iklan ingin membuat video dengan gaya Kok memberikan impact, dan bagaimana cara banner, dll. Tapi sebagian besar, kami Bisa. kita memposisikan diri kita di media sosial. mendapatkan revenue dari sponsor untuk Dan ‘Kok Bisa’ saat ini memposisikan APA TANTANGANNYA DI PROGRAM membuat video. Di luar itu, Kami juga diri untuk terus memberikan dampak dan INI? berperan sebagai science communicator mengisi kekosongan konten edukasi di jadinya, jasa video kami digunakan oleh Inovasi di dunia digital ini sangat cepat! Indonesia dan terus memberdayakan beberapa korporasi, pemerintah dan Tidak lagi yang besar akan mengalahkan konten kreator untuk membuat konten brand untuk menjelaskan hal sulit dan yang kecil, melainkan yang cepat akan edukasi populer yang berdampak di dibuat menjadi motion graphic animasi mengalahkan yang lambat. Bahkan di Indonesia. untuk company profile, management beberapa perusahaan seperti Google dan

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 65 TECH POWERBANK TANPA KABEL

ingginya pertumbuhan ponsel melakukan pengisian baterai. Bisa juga membawa serta teknologi Triple Fast pintar di Indonesia yang sangat melalui USB Fast Charging, USB Type-C, Charging System, yang meliputi 2,4A Fast pesat dalam tiga tahun terakhir, dan juga wireless charging. Dan yang Charge, Qualcomm Quick Charge 3.0 dan Tberdampak juga pada kenaikan paling penting, W10PrO diproduksi support USB PD (Power Delivery) yang permintaan powerbank. menggunakan standard keamanan menjadi standar universal untuk pengisian internasional dan mengantongi sertifikasi baterai dengan cepat dengan kemampuan Tahun 2017, penjualan powerbank Ce, FCC, dan rohS. Dengan demikian, mengalirkan daya hingga maksimum 5A. mencapai 500 ribu unit per bulannya aman digunakan kapan dan dimanapun, Ketiga teknologi ini akan membuat ACMIC dengan nilai rp 60-70 miliar. Nilai itu termasuk saat digunakan dalam kabin W10PrO dapat melakukan pengisian diperkirakan akan terus meningkat hingga pesawat,” yakinnya. daya ke hampir semua perangkat, mulai lima kali lipat pada 2020. dari ponsel pintar hingga perangkat digital Selain itu, lanjut heri, ACMIC W10PrO Potensi pasar ini digarap ACMIC, merek lokal hasil kolaborasi PT Satu Pro Global Niaga dengan ShenZhen Utopia-Originality Technology dengan menghadirkan powerbank ACMIC W10PrO berkapasitas 10.000 mAh dengan teknologi wireless charging dan triple fast charging system.

heri hertanto, CeO PT Satu Pro Global Niaga selaku distributor tunggal ACMIC di Indonesia, menyatakan teknologi wireless charging dalam ACMIC W10PrO bisa menghantarkan daya hingga 5W dan aman digunakan untuk melakukan pengisian baterai pada perangkat yang support wireless charging seperti Samsung Galaxy S8, Galaxy S9, Galaxy Note 8, iPhone 8, dan iPhone X.

“ACMIC W10PrO hadir untuk memberikan lebih banyak pilihan dalam

Ilustrasi gambar : mix.co.id

66 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 TECH

lainnya yang mendukung USB Type-C seperti Nintendo Switch, Apple iPad Pro, ataupun MacBook Pro generasi terbaru. Dengan kecepatan 4 kali lebih baik dari powerbank standar. Selain itu, untuk memberikan perlindungan menyeluruh terhadap perangkat, ACMIC W10PrO juga dilengkapi 9 perlindungan pintar demi mengantisipasi kesalahan-kesalahan yang mungkin dilakukan saat melakukan pengisian baterai. ACMIC memberikan garansi 18 bulan rusak ganti baru tanpa batas untuk para konsumen.

ACMIC W10PrO ini akan tersedia secara eksklusif di Tokopedia dengan harga rp 549 ribu. “ACMIC akan masuk dalam program flash sale Tokopedia pada 27 Agustus-2 September nanti dengan potongan harga 50% menjadi rp 274.500,” pungkas heri.

Ilustrasi gambar :yangcanggih.com

“ACMIC W10PRO hadir untuk memberikan lebih banyak pilihan dalam melakukan pengisian baterai. Bisa melalui USB Fast Charging, USB Type-C, dan juga wireless charging. Dan yang paling penting, W10PRO diproduksi menggunakan standard keamanan internasional dan mengantongi sertifikasi CE, FCC, dan RoHS.”

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 67 APPS

BIDBOX DEALER MOBIL ONLINE DENGAN INOVASI CERDAS, CERMAT DAN CEPAT

swa.co.id

idbox, perusahaan online multi- pembelian mobil. Kami di Bidbox dapat terwujud dengan cepat disebabkan brand car dealership pertama menawarkan solusi beli mobil secara bingung mencari mobil baru sesuai di Indonesia, memperkenalkan online dengan harga kompetitif, bisa dengan anggaran yang sesuai uang muka Blayanan pembelian mobil dicicil, mudah dan banyak gimmick. dan angsuran atau bingung menentukan sebagaimana dealer mobil secara online Semua merek mobil kami layani,” ungkap merek mobil yang tepat, repot mendatangi dengan cicilan khusus dan bebas uang Michael, CeO Bidbox. dealer dari satu tempat ke tempat lainnya muka. dan bertemu dengan banyak sales person Kebutuhan masyarakat terhadap untuk melakukan negosiasi. Semuanya “Selama ini masyarakat, khususnya kendaraan roda empat di Indonesia butuh waktu yang lama. generasi milenial yang sudah bekerja, menurut Michael masih tergolong tinggi. mengeluhkan tingginya uang muka Pembelian mobil sering kali tidak selalu

68 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 APPS

Bidbox yang memiliki platform Bidbox.id, Selama ini masyarakat, khususnya“ generasi milenial yang sudah memungkinkan para calon pembeli mobil bekerja, mengeluhkan tingginya uang muka pembelian mobil. Kami baru untuk mendapatkan mobil idamannya di Bidbox menawarkan solusi beli mobil secara online dengan harga dengan cara baru, mendapatkan harga kompetitif, bisa dicicil, mudah dan banyak gimmick. Semua merek terbaik secara cepat, aman dan jauh lebih mudah dibandingkan proses pembelian mobil kami layani,,” mobil konvensional.

Melalui Bidbox calon pembeli dapat langsung melihat dan memilih jenis mobil yang diinginkan, melakukan perbandingan harga dan simulasi pembiayaan, meminta penawaran secara online, bahkan melakukan booking schedule untuk test drive. “Semuanya dapat dilakukan dalam genggaman dan kapan pun tanpa harus menempuh perjalanan jauh. Selain harga terbaik, Bidbox juga memberikan keuntungan lain seperti fasilitas trade-in, jual mobil lama Anda untuk mendapatkan mobil baru di Bidbox,” tambah Michael.

Michael menjelaskan, Bidbox merupakan cara pintar untuk memiliki mobil baru. Berbasis platform online yang aman dan bisa diakses kapan saja dan di mana saja, Ilustrasi gambar : aftermarketplus.id memberikan solusi yang cerdas, cermat dan cepat kepada calon pembeli mobil. unit di tiap-tiap dealer yang diajak bekerja Konsumen tetap dapat menikmati garansi, Cerdas, karena menyediakan lebih dari sama. Emergency Road Assistance yang 1.300 merek mobil baik kendaraan disediakan oleh dealer-dealer. penumpang maupun niaga. Cermat, tidak Mandiri Tunas Finance, Kredit Kendaraan hanya terbaik, terdapat juga kemudahan Bermotor (KKB) BCA, Maybank, Di Bidbox, mulai dari pilih jenis mobil, dalam pembayaran di mana pembelian MPMFinance, BNI Multifinance, Mitsui hitung uang muka dan cicilan, sampai mobil di Bidbox dapat disesuaikan dengan Leasing, dan beberapa mitra lainnya pengisian data untuk booking mobil kebutuhan masing-masing calon pembeli, bidang asuransi, bengkel, dan suku dikemas praktis, karena hanya tinggal antara lain down payment yang fleksibel cadang digandeng Bidbox untuk klik menu-menu yang tersedia. Tanpa karena bisa dimulai dari 0%, dan cicilan bersinergi, sehingga Bidbox mampu menunggu lama, tim Bidbox akan suka-suka sesuai kemampuan. Cepat, menawarkan gratis jasa servis tambahan menghubungi untuk follow up pengurusan karena Bidbox mengetahui ketersediaan di atas garansi yang diberikan dealer. surat-surat dan pengantaran mobil.

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 69 COR PORATE NEWS

ASIA BLOCKCHAIN HACKATHON 2018

cara Asia Blockchain itu kegiatan ini juga mempunyai tujuan sebagai karyawan atau wirausaha untuk hackathon di Kampus untuk memberikan pengetahuan teknologi bisa mengikuti kegiatan ini. Udayana Bukit Jimbaran blockchain di kawasan Asia Tenggara. Bali telah berakhir yang Pada acara ini seminar yang diangkat Adapun materi yang dibawakan sebagai A topik seminar adalah: diselenggarakan pada tanggal 31 Agustus bertajuk blockchain teknologi baik itu dan tanggal 01 September 2018. Kegiatan memberikan pengetahuan tentang hal 1). Stable economic model design yang ini berlangsung dengan dukungan dari mendasar sampai ke tingkat expert dan dibawakan oleh Ganggeon Lee (A.I Anet ANeT Blockchain inc. Dan ChaintoB juga mengadakan kontes mengenai materi Blockchain Inc.) yang di sponsori oleh Korea Credible seminar yang bisa diikuti oleh berbagai Bureau (KCB), CNT Tech Co., Ltd dan juga macam kalangan. 2). Blockchain basic curriculum & Mini Universitas Udayana. Blockchain scheme yang dibawakan oleh Meskipun acara ini diadakan di Universitas Joshua Choi (CTO Anet Blockchain Inc.) Adapun tujuan dari kegiatan ini adalah Udayana, namun pihak penyelenggara untuk mempromosikan projek blockchain membuka dan memberi kesempatan bagi 3). Cryptocurrency analytics platform yang ke dunia international yang mana kali mahasiswa dari universitas luar dan juga dibawakan oleh Yangcheol Choi (Director ini dimulai dari Bali, Indonesia. Selain masyarakat umum baik itu berprofesi ChaintoB)

70 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 COR PORATE NEWS

4). ICO & Blockchain project yang bisa berdiskusi langsung dengan pihak meraih posisi pertama dengan coding dibawakan oleh Yi hongjun ( CeO Anet panitia. hal ini merupakan kesempatan sederhana yang mereka rancang. Mereka Blockchain Inc.) yang sangat jarang ada. Dan salah pun berhasil membawa pulang rewards satu dosen di Universitas Udayana pun sebesar 2.000.000 WON . 5). Private Blockchain & Decentralized app ikut memberikan semangat kepada yang dibawakan oleh Kyutaek Lee mahasiswanya untuk semangat dan positif Sedangkan pemenang kedua diraih oleh dalam mengikuti ajang lomba ini. GuideMe team dengan topik rencana Kegiatan ini diikuti oleh lebih dari 100 service yang dibuat untuk guide dan mahasiswa baik itu dari Universitas Bukan hal yang tidak mungkin, namun tourist dengan sistem p2p di Bali, dan Udayana dan juga mahasiswa dari jika melihat rewards yang disediakan oleh Indonesia. Mereka berhasil meraih universitas lainnya di Bali. Dan beberapa pihak penyelenggara, kegiatan ini sangat rewards sebesar 1.000.000 WON dari nya mengikuti kegiatan lomba Asia layak untuk diperjuangkan. Blockchain hackathon 2018 ini dengan Pemenang ketiga dan keempat masing- details : Bisa kita lihat bersama-sama bagaimana masing akan mendapatkan 500.000 WON. kebahagiaan mahasiswa ini setelah 1 Tim yang beruntung berikutnya adalah Jhony, AXAS, The Sun, rumpi, Patji, hari berjuang untuk membuat hasil karya di posisi 3 rumpi Tim dengan topik Zeamays, V & Lock, einstain, extention, mereka terkait Blockchain, dan harga ini Blockchain teknologi di bidang kesehatan GuideMe, Valock. layak diberikan kepada : dengan intregasi informasi dan solusi. Posisi ke-4 Diraih oleh tim einstain yang Selama 1 hari mengikuti seminar, peserta AXAS sebagai tim pertama yang berhasil berencana untuk menggunakan teknologi lomba diberikan waktu di hari kedua untuk memenangkan posisi pertama dengan blockchain di Kampus Udayana sebagai bertanya mengenai konsep yang akan rencana kerja mereka membuat ethereum- media pembayaran uang sekolah. (adv) mereka ambil sebagai topik dan juga based voting Dapp. Tim ini berhasil

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 71 COR PORATE NEWS

BISNIS TUMBUH, BPR LESTARI BALI BUKA KANTOR KE-15NYA DI BENOA

Pr Lestari Bali kembali melebarkan jangkauan Dengan pembukaan kantor cabang ini, bisnisnya dengan meresmikan maka BPr Lestari Bali telah memiliki 1 Bkantor cabang baru yang Misi kami adalah melayani kantor pusat, 2 kantor cabang dan 12 terletak di kawasan Benoa Bali. Kantor “ kantor kas. Dan seperti semua kantor- ini merupakan unit ke-15 BPr Lestari nasabah secara cepat dan kantor Lestari Group, kantor Lestari Bali (member of Lestari Group). Dengan bersahabat. Untuk itu kami cabang Benoa ini juga dibangun dengan berstatus kantor cabang. BPr Lestari hadir di beberapa pusat “wajah khas Lestari” dan konsep yang Cabang Benoa ini merupakan kantor mengutamakan kenyamanan bagi para ke 2 milik BPr Lestari Bali, setelah bisnis di wilayah Denpasar nasabah sebagaimana layanan standar kantor cabang Jimbaran. Berlokasi di dan Badung dengan yang ada di kantor pusat Teuku Umar. Jl. Diponegoro, Pesanggaran Benoa, standar yang sama. Fasilitas First Lounge juga tersedia untuk kantor ini dihadirkan untuk memenuhi misi nasabah premium sebagaimana yang ada Lestari, yakni melayani nasabah dengan JOKO WIYANTO di Teuku Umar. cepat dan bersahabat.

72 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 COR PORATE NEWS

Selain itu kantor cabang Benoa juga memiliki fasilitas yang mendukung kinerja karyawan, dengan ruang kerja yang lebih luas dan modern. Disamping itu, tempat parkiran yang luas sudah pasti akan memberikan kemudahan dan keleluasaan bagi nasabah memarkirkan kendaraan saat melakukan aktifitas di sana.

“Misi kami adalah melayani nasabah secara cepat dan bersahabat. Untuk itu kami hadir di beberapa pusat bisnis di wilayah Denpasar dan Badung dengan standar yang sama. Nasabah di sekitaran Benoa bisa melakukan transaksi perbankannya disini. Parkir disini lebih luas dan tersedia The First Lounge juga, Sebelumnya, Joko Wiyanto menjabat untuk mengembangkan Lestari Cabang jadi para nasabah tidak perlu ragu untuk sebagai kepala Kantor Kas BPr Lestari Benoa. “Kami sangat optimis dengan mampir dan bertransaksi,” ujar Joko Gatot Subroto Tengah, keberhasilannya perkembangan Lestari cabang Benoa Wiyanto, selaku Kepala Kantor Cabang melakukan penetrasi pasar di kawasan kedepan, apalagi saat ini sudah memiliki 6 BPr Lestari Benoa selepas peresmian bisnis Gatot Subroto (Gatsu) tersebut di team leader yang sudah bekerja bersama pada hari Selasa, 28 Agustus 2018 lalu. harapkan bisa menjadi modal baginya sejak masih di Kantor Kas Gatsu, apalagi

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 73 COR PORATE NEWS

kami juga masih akan menambah sampai juga berhasil menyabet gelar “The Best Keberhasilan BPr Lestari Bali dalam 10 tim, agar bisa segera mencapai target Digital Brand” di industri BPr nasional mengembangkan bisnis dan memperoleh yang sudah dipatok oleh Lestari Group. untuk kedua kalinya pada bulan Mei penghargaan tidak lepas dari dukungan 2018 dan penghargaan “Golden Awards” masyarakat Bali, khususnya nasabah Target yang diberikan memang sebagai BPr dengan predikat kinerja yang telah mempercayakan kebutuhan bukan angka yang kecil, namun keuangan “Sangat Bagus” untuk kategori perbankannya kepada BPr Lestari Bali. melihat pertumbuhan bisnis BPr BPr dengan aset di atas rp. 1 Triliun Lestari sepanjang tahun ini yang selama 8 tahun berturut-turut dari Majalah Selain melebarkan sayap di Bali, melalui menggembirakan, rasanya bukan tidak Infobank di bulan Agustus 2018. holding company-nya, saat ini Lestari mungkin target yang diberikan kepada Group telah hadir di Jawa Timur, Jawa tim Kantor Cabang Lestari Benoa akan “Kami sangat bersyukur atas pencapaian Barat, Jawa Tengah, Banten dan DKI terealisasi. Melihat kinerja keuangan bisnis di Semester I tahun ini. Walau Jakarta. “Kami akan terus berupaya secara keseluruhan, BPr Lestari menutup kondisi ekonominya masih sulit, kami meningkatkan kinerja bisnis dengan semester I tahun ini dengan mencatat mampu tumbuh di sektor penyaluran terus melakukan penetrasi market dan laba sebesar rp. 95 miliar. Kenaikan laba kredit sebesar 11%. Pembukaan kantor mendekatkan bisnis kami pada market- ini didorong oleh peningkatan penyaluran cabang Benoa ini juga menjadi salah satu market yang potensial,” tutup Pribadi. kredit sebesar 11% dari tahun lalu di indikator bahwa bisnis kami tumbuh,” (adv) angka rp. 2,435 triliun menjadi rp. 2,704 ujar Pribadi Budiono, Direktur Utama BPr triliun tahun ini. Selain itu, BPr Lestari Bali Lestari Bali di sela-sela peresmian.

74 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 BATCH 7 sEp-DEs 2018 BREVET A & BREVET B #MUDAH MEMAHAMI PAjAk

BREVET A OKTOBER - nOvEMBER 2018 • Pertemuan 1 : Ketentuan Umum & an Tata Cara Perpajakan (KUP) • Pertemuan 2 : PPh Potong dan Pungut (PPh Pasal 21/26) • Pertemuan 3 : PPh Potong dan Pungut (PPh Pasal 21/26) • Pertemuan 4 : SPT PPh Orang Pribadi 1770 / 1770 S • Pertemuan 5 : PPN & PPn BM + SPT PPN & PPnBM • Pertemuan 6 : Bea Materai & Penagihan Pajak dengan Surat Paksa (PPSP) • Pertemuan 7 : Review & Ujian

BREVET B nOvEMBER - DEsEMBER 2018 • Pertemuan 1 : Pajak Bumi Bangunan & Bea Perolehan Hak atas Tanah & Bangunan & Bea Materai • Pertemuan 2 : PPh Potong dan Pungut (PPh Pasal 22/23/4 (2) • Pertemuan 3 : PPh Potong dan Pungut (PPh Pasal 22/23/4 (2) • Pertemuan 4 : Pajak Penghasilan Badan (PPh Badan) • Pertemuan 5 : SPT PPh Badan 1771 • Pertemuan 6 : e-(elektronik) SPT & e-Filing • Pertemuan 7 : Akuntansi Pajak • Pertemuan 8 : Review & Ujian

WAKTU PELATIHAN SETIAP KAMIS-JUMAT JAM 18.00 s/d 22.00 Wita TEMPAT : KAMPUS AKUBANK JL. DEWI MADRI III RENON DENPASAR

FASILITAS

Akuntansi Rp. 1.850.000 SERTIFIKASI Brevet A Rp. 1.850.000 COFFEE MODUL PROFESI / BREAK MATERI Brevet B Rp. 1.850.000 KEAHLIAN* Semua Paket Rp. 4.500.000

Desak (0821 4463 9670) www.akubank.co.id [email protected] Vol. 104 | Oct - Nov 2018 75 GELIAT KREATIF CUSTOM BIKE & ARTWORK

76 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 etika Presiden Jokowi membuat motor Chopper, salah satu varian dari model Custom Bike, industri kreatif ini Kkemudian mendapatkan sorotan dari sejumlah media luas, sekalipun sejatinya Custom Bike & Artwork sudah ada sejak lama dengan penggila yang sangat militan. Sejumlah perusahaan pun menjadikan ini sebagai salah satu bahasa komunikasi mereka, sebagaimana yang dilakukan oleh pabrikan tembakau dengan nama Suryanation Motorland 2018, ajang modifikasi motor yang pada perhelatannya di Bali, berlangsung pada hari Sabtu 25 Agustus 2018 di Maisonette Area, Inna Bali Beach Sanur, Denpasar.

Acara dimeriahkan dengan Freestyle Contest, Bike Rendezvous, Garage Shop & Sale, hiburan dan ekshibisi. Juga hadir Shaggydog dan PAS Band yang menghentakkan acara. Tampak cukup banyak terlihat para komunitas pecinta motor kustom pada perhelatan ini, karena memang tempat mencari ide terbaik untuk ‘utak-atik’ si kuda besi, adalah di ajang ini. Bagi Anda yang melewatkan momen ini, jepretan fotografer kami di rubrik snapshot ini semoga bisa sedikit mengobati.

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 77 78 Vol. 104 | Oct - Nov 2018 ...inspiring you with GREAT & RELIABLE SUCCESS STORY

INFO ADVERTISING : INDAH KENCANA PUTRI (0823 3996 4020)

Vol. 104 | Oct - Nov 2018 79 80 Vol. 104 | Oct - Nov 2018