16422001 Retno Tri Rahayu.Pdf (2.509Mb)
Total Page:16
File Type:pdf, Size:1020Kb
PENGARUH TINGKAT KEAKTIFAN MAHASISWA DALAM LEMBAGA DAKWAH KAMPUS TERHADAP PRESTASI AKADEMIK MAHASISWA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA YOGYAKARTA SKRIPSI Diajukan kepada Program Studi Pendidikan Agama Islam Fakultas Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indonesia Untuk memenuhi salah satu syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Oleh : Retno Tri Rahayu 16422001 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM FAKULTAS ILMU AGAMA ISLAM UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA YOGYAKARTA 2020 PENGARUH TINGKAT KEAKTIFAN MAHASISWA DALAM LEMBAGA DAKWAH KAMPUS TERHADAP PRESTASI AKADEMIK MAHASISWA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA YOGYAKARTA SKRIPSI Diajukan kepada Program Studi Pendidikan Agama Islam Fakultas Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indonesia Untuk memenuhi salah satu syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Oleh: Retno Tri Rahayu 16422001 Pembimbing: Dr. Junanah, MIS. PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM FAKULTAS ILMU AGAMA ISLAM UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA YOGYAKARTA 2020 LEMBAR PERNYATAAN i PENGESAHAN ii NOTA DINAS Yogyakarta, 11 Syawal 1441 H_ 3 Juni 2020 M Hal : Skripsi Kepada : Yth. Dekan Fakultas Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indonesia Di- Yogyakarta Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Berdasarkan penunjukkan Dekan Fakultas Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indonesia dengan surat nomor: 862/Dek/60/DAATI/FIAI/VI/2020 tanggal 03-06-2020. Atas tugas kami sebagai pembimbing skripsi Saudara: Nama : Retno Tri Rahayu Nomor Pokok/NIMKO : 16422001 Mahasiswa Fakultas Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indonesia Jurusan/Program Studi : Pendidikan Agama Islam Tahun Akademik : 2019/2020 Judul Skripsi : Pengaruh Tingkat Keaktifan Mahasiswa Dalam Lembaga Dakwah Kampus Terhadap Prestasi Akademik Mahasiswa Pendidikan Agama Islam Universitas Islam Indonesia Yogyakarta Setelah kami teliti dan kami adakan perbaikan seperlunya, akhirnya kami berketetapan bahwa skripsi saudara tersebut diatas memenuhi syarat untuk diajukan ke sidang munaqasah Fakultas Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indonesia. Demikian, semoga dalam waktu dekat bisa dimunaqasahkan, dan bersama ini kami kirimkan softfile skripsi yang dimaksud. Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Dosen Pembimbing Dr. Junanah, MIS iii MOTTO ِ َّ ِ ٍ ِ ِ ِ إ َّن اللهَ ََل ي ُغَيِّ ُر َما بَقْوم َحََّّٰت ي ُغَيِّ ُروا َما بأَنْ ُفسه ْم “Sesungguhnya Allah tidak merubah keadaan sesuatu kaum sehingga mereka merubah keadaaan yang ada pada diri mereka sendiri”. (QS. Ar-Ra’d : 11)1 ِ ِ ِ ِ ِ ِ َولْتَ ُك ْن مْن ُك ْم أَُّمةٌ يَْد عُوَن إََل ا ْْلَْْي َويَأُْمُروَن بالَْمْعُروف َوي َْن َهْوَن َع ِن الُْمْن َكر ِٰ ِ َوأُولَئ َك ُه ُم الُْمْفل ُحوَن “Dan hendaklah diantara kamu segolongan umat yang mengajak kepada kebaikan, menyuruh kepada yang berbuat ma’ruf dan mencegah kepada yang munkar dan mereka itu adalah orang orang yang beruntung”. (QS. Ali-Imran : 104)2 1 Tim Penerjemah Al-Qur’an UII, Al-Qur’an dan Tafsir, (Yogyakarta: UII Press, 2014), hal. 441. 2 Tim Penerjemah Al-Qur’an UII, Al-Qur’an dan Tafsir, (Yogyakarta: UII Press, 2014), hal. 111. iv PERSEMBAHAN Bismillahhirrahmannirrahim Alhamdulillahirabbil’alamin, Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan karunianya yang selalu Ia berikan kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang menjadi salah satu syarat dalam menyelesaikan studi S-1. Shalawat serta sama penulis haturkan kepada Nabi Muhammad SAW yang telah membawa umat manusia dari zaman yang penuh dengan kegelapan menuju zaman yang terang benderang dengan ilmu pengetahuan. Skripsi ini penulis persembahkan kepada: 1. Almamater tercinta, Program Studi Pendidikan Agama Islam Universitas Islam Indonesia. 2. Ibu Dr. Junanah, MIS selaku dosen pembimbing yang dengan sabar membimbing dalam penyusunan skripsi. 3. Kepada seluruh dosen yang ada di Program Studi Pendidikan Agama Islam Universitas Islam Indonesia atas segala ilmu yang telah diberikan kepada penulis. 4. Kedua orangtua, Bapak Tri Widodo dan Ibu Dra. Dwi Retnowati, serta kedua kakak tercinta, Retno Widya Ningtyas, Retnaviar Widiyasifah. Terimakasih atas kasih sayang, arahan, pengorbanan dan menjadi support system sehingga saya bisa menyelesaikan studi hingga sarjana. 5. Kepada teman seperjuangan skripsi Pendidikan Agama Islam Angkatan 2016, serta kepada sahabat terdekat saya selama kuliah Ida Nur Hidayah, Vita Lastriana Candrawati, Dania Nurisa, dan Nur Azizah Ummah v Setyowati dan teman-teman yang belum bisa disebutkan satu persatu yang selalu memberikan dukungan dan semangat serta menemani lika-liku selama kuliah. Semoga kita bisa menjalin kebersamaan yang sudah terjalin ini dan tidak akan pernah putus tali silahturrahmi ini dimanapun berada. 6. Kepada teman-teman pengajar TPA Al-Hidayah Tanjungsari yang telah menjadikan hubungan pertemanan biasa menjadi hubungan kekeluargaan yang hangat selama di Yogyakarta, khususnya kepada Rizqon, Agus Ali Syafa’at, Rendra Musthofa, Tresna Ghufron Faza, Ali, Alwi Fahrozi, Dwi Sofa Yuniarti, Sayyidatun Nafisah, Ika Nahdati Rahmah, Endang Ngatiningsih, Roiyan Nangim, Nur Najmi Anggraeni, Nita Anisatul, Pepy Marwinata, dan Erna Lailatul. 7. Kepada sahabat-sabahat terdekat dari Madrasah Tsanawiyah sampai Sekolah Menengah Atas, Yulita Ekasari, Nurfitriana Diah, Neo Kaspara, Rizke Yuana, dan Tiara Fitri yang selalu memberikan semangat serta doa- doa nya untuk menyelesaikan skripsi ini. 8. Kepada Herdya Kartika Dharmastya yang selalu menjadi penyemangat saya untuk segera lulus sarjana agar harapan serta mimpi-mimpi yang telah tersusun untuk segera di realisasikan. vi TRANSLITERASI ARAB-LATIN Pedoman Transliterasi ini diletakkan sebelum halaman Daftar Isi. Transliterasi kata Arab-Latin yang dipakai dalam penyusunan Skripsi ini berpedoman pada Surat Keputusan Bersama Menteri Agama dan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor: 1581987 dan 0543bU1987 tertanggal 22 Januari 1988. A. Konsonan Tunggal Huruf Arab Nama Huruf Latin Keterangan Alīf tidak ا - dilambangkan - Ba’ b ب - Ta’ t ت (a’s ˙s s (dengan titik di atas ˙ ث - Jīm J ج ḥ h (dengan titik di ’Ḥa ح bawah) - Kha’ kh خ - Dāl d د (Żāl ż z (dengan titik di atas ذ - Ra’ r ر - Za’ z ز - Sīn s س - Syīn sy ش vii s (dengan titik di Ṣād ṣ ص bawah) d (dengan titik di Ḍād ḍ ض bawah) t (dengan titik di Ṭa’ ṭ ط bawah) z (dengan titik di Ẓa’ ẓ ظ bawah) Huruf Arab Nama Huruf Latin Keterangan Aīn ‘ koma terbalik ke atas‘ ع - Gaīn g غ - Fa’ f ف - Qāf q ق - Kāf k ك - Lām l ل - Mīm m م - Nūn n ن - Wāwu w و - Ha’ h ه Hamzah ’ Apostrof ء - Ya’ y ي viii B. Konsonan Rangkap karena Syaddah ditulis rangkap Ditulis muta‘addidah ُمت َع ِد َّدةَ Ditulis ‘iddah ِعدةََّ C. Ta’ Marbūṭah di akhir kata 1. Bila ta’ marbūṭah dibaca mati ditulis dengan h, kecuali untuk kata-kata Arab yang sudah terserap menjadi bahasa Indonesia, seperti salat, zakat, dan sebagainya. Ditulis ḥikmah ِح ْك َمة Ditulis Jizyah ِج ْزیَة 2. Bila ta’ marbūtah diikuti dengan kata sandang “al” serta bacaan kedua itu terpisah, maka ditulis dengan h ’ditulis karāmah al-auliyā َك َراَ َمةََُا ْْل ْولِیَاء 3. Bila ta’ marbūṭah hidup atau dengan harakat, fatḥah, kasrah, dan ḍammah ditulis t. ditulis zakāt al-fiṭr َز َكاةََا ْلفِ ْط ِرَ D. Vokal Pendek fatḥah ditulis a -َ َََ------- Kasrah ditulis i -------َ ََِ- ḍammah ditulis u -َ ََُ------- E. Vokal Panjang 1. fatḥah+ alif ditulis ā ditulis jāhiliyyah َجا ِھلِ َّیَة 2. fatḥah+ ya’ mati ditulis ā ditulis tansā ت ْنـَ َسى ix 3. kasrah + ya’ mati ditulis ī ditulis karīm َك ِرَْ ْیم 4. ḍammah+ wawu mati ditulis ū ditulis furūḍ ف ُر ْوض F. Vokal Rangkap 1. fatḥah + ya’ mati ditulis ai ditulis bainakum ب ْی َن ُك ْمَ 2. fatḥah + wawu mati ditulis au ditulis qau قَ َوَ G. Vokal Pendek yang berurutan dalam satu kata Penulisan vokal pendek yang berurutan dalam satu kata dipisahkan dengan tanda apostrof (’). Ditulis a’antum أأَ ْنتُمَ Ditulis la’in syakartum لَئِ ْنَ َش َك ْرَتُمَ H. Kata Sandang Alīf + Lām 1. Bila kata sandang alīf + lām diikuti huruf Qamariyyah ditulis dengan al. ditulis al-Qur’ān ا ْلقُ ُرآ ditulis al-Qiyās ا ْلقِیَاس 2. Bila kata sandang alīf + lām diikuti huruf Syamsiyyah ditulis dengan menggunakan huruf Syamsiyyah yang mengikutinya, serta dihilangkan huruf l (el)-nya. ’ditulis as-Samā اَلَ َّس َ َماء ditulis asy-Syams اَلَ َّشَْ ْمس I. Huruf Besar Penulisan huruf besar disesuaikan dengan Ejaan Yang Disempurnakan (EYD) x J. Penulisan kata-kata dalam rangkaian kalimat Kata-kata dalam rangkaian kalimat ditulis menurut bunyi atau pengucapannya. ditulis żawi al-furūḍ َذ َوَا ْلف ُر ْوض ditulis ahl as-Sunnah أ ْھ ُلَال ُّسنَّة xi ABSTRAK Kegiatan organisasi merupakan kegiatan yang dilakukan oleh mahasiswa di luar jam kuliah dalam rangka mengembangkan soft skill. Banyak manfaat yang dapat diperoleh ketika mahasiswa dapat aktif dalam sebuah organisasi khususnya lembaga dakwah kampus. Terutama untuk mahasiswa pendidikan agama Islam yang diharapkan dapat melaksanakan pengabdian pada masyarakat dan dakwah Islamiyah. Disamping itu lembaga dakwah kampus juga dapat memberikan berbagai hal seperti menambah wawasan serta menjadi bekal untuk para aktivis untuk meningkatkan prestasi akademiknya selama perkuliahan, menambah kreatifitas, membangun ukhuwah islamiyah, menambah relasi dan jaringan, serta dapat menebarkan kebermanfaatan dan kebaikan kepada masyarakat. Akan tetapi, dari berbagai manfaat positif tersebut kenyataannya banyak dari mahasiswa yang masih enggan untuk mengikuti kegiatan organisasi dikarenakan ketakutan serta kekhawatiran akan prestasi akademik yang menurun karena kesibukan kegiatan organisasi maupun amanah-amanah yang akan diemban nantinya. Maka dari