Startegi Komunikasi Manager Rumah Makan Pempek Beringin Dalam Meningkatkan Image Perusahaan

Total Page:16

File Type:pdf, Size:1020Kb

Startegi Komunikasi Manager Rumah Makan Pempek Beringin Dalam Meningkatkan Image Perusahaan STARTEGI KOMUNIKASI MANAGER RUMAH MAKAN PEMPEK BERINGIN DALAM MENINGKATKAN IMAGE PERUSAHAAN SKRIPSI DiajukanUntuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Sosial (S.Sos) Dalam Bidang Ilmu Dakwah Dan Komunikasi Jurusan Komunikasi Penyiaran Islam Konsentrasi Public Relations DISUSUN OLEH QOYYUM INKANDRINATIAR NIM : 11510017 FAKULTAS DAKWAH DAN KOMUNIKASI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN FATAH PALEMBANG 2017 HALAMAN PENGESAHAN Nama : Qoyyum Inkandrinatiar NIM : 11510017 Fakultas/ Jurusan : Dakwah dan Komunikasi/ Komunikasi Penyaiaran Islam (KPI) Judul Skripsi : Strategi Komunikasi Manager Rumah makan Pempek Beringin Dalam Meningkatkan Image Perusahaan Telah dimunaqosyah dalam sidang terbuka Dakwan Dan Komunikasi Universitas Islam Negeri palembang Hari/ Tanggal : Rabu, tanggal 25 januari 2017 Tempat : Ruang Sidang Munaqosyah Fakultas Dakwan Dan Komunikasi Universitas Islam Negeri palembang Islam Negeri Raden Fatah Palembang Skripsi Ini telah diterima sebagai salah satu Syarat untuk memperoleh gelar sarjanah program starata 1 (S1) pada jurusan komunikasi penyiaran islam konsentrasi hubungan Masyarakat . Palembang, April 2017 DEKAN Dr. Kusnadi, MA. NIP. 19710819 200003 1 002 TIM PENGUJI KETUA SEKERTARIS Manalillaili, M.Ed. Anita Trisiah, M.Sc NIP. 19720415 200312 2003 NIP. 19820924 201101 2 010 PENGUJI I PENGUJI II Drs. Syahiri Badruddinh, M.Si Mohd. Aji Isnaini, MA NIP: 19521223 198303 1003 NIP: 197004172 003312 1 001 iii MOTTO DAN PERSEMBAHAN MOTTO. JANGAN MENUNGGU CONTOH LALU BERGERAK MENGIKUTI, TAPI BERGERAKLAH MAKA KAMU AKAN MENJADI CONTOH UNTUK DI IKUTI PERSEMBAHAN. Sembah sujud serta syukur kepada ALLAH SWT, karena rakmad dan kasih sayangmu yang telah memberikanku kekuatan,dan membekaliku dengan ilmu. Atas karunia dan kemudahan yang engkau berikan akhirnya skripsi ini dapat terselesaikan. Sholawat dan salam selalu terlimpahkan kepada Nabi Muhammad Saw. kupersembahkan skripsi ini untuk : 1. Islam Agamaku 2. Sebagai tanda bakti, hormat dan rasa terima kasih yang tak terhingga kepada Ayahanda Purnomo dan Ibunda Purwanti Asriningtyas tercinta yang telah memberikan kasih sayang dan seluruh hidupnya untukku. 3. Kupersembahkan cinta dan sayangku. Kepada kakandaku Hermah wawanto dan Adindaku tersayang Helwa Septi Tricahyani S.Sos yang telah menjadi motivasi, inspirasi dan yang telah memberikan dukungan serta doanya. 4. Terima kasihku juga persembahkan kepada para sahabat-sahabatku, Umi Kalsum Am.Keb, Mustopa SE, Ana Fatunwalidah S.Kom.I , Utari S.Kom.I, Chairunissah Putri A.N S.Kom.I, Ageng Thohir Prabowo S.Kom.I, RobinHut S.Kom.I, Hade Saputra S.Kom.I, Achmad Syukrillah S.Sos, Hamdal hadi S.Sos Umi Kalsum S.Sos dan lain-lainya yang tidak bisa kusebutkan satu persatu. yang senantiasa menjadi penyemangat dan menemani disetiap hariku. 5. Teruntuk teman-teman angkatanku KPI 2011 yang selalu membantu, berbagi keceriaan dan melewati setiap suka dan duka selama kuliah, terima kasih. Hari-hari yang indah yang akan menjadi sebuah kenangan. 6. Almamaterku UIN Raden Fatah Palembang. iv KATA PENGANTAR Alhamdulillahrabbil’alamin atas segala nikmat iman, islam, kesempatan, serta kekuatan yang telah diberikan ALLAH SWT sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Shalawat beriring salam senantiasa tercurahkan kepada suri tauladan Rasulullah shallallahu a’laihi wasalam beserta keluarga, dan sahabat beliau yang senantiasa menjunjung tinggi nilai-nilai islam sampai saat ini dapat dinikmati oleh seluruh manusia di penjuru dunia. Segala puji bagi Allah SWT yang telah menlimpahkan kasih sayangnya kepada penulis hingga dapat menyelesaikan skripsi ini yang berjudul “Strategi Komunikasi Manager Rumah Makan Pempek Beringin dalam Meningkatkan Image Skripsi ini dibuat sebagai salah satu syarat untuk mendapatkan gelar sarjana sosial (S.Sos) dari program studi Komunikasi Penyiaran Islam Konsentrasi Hubungan Masyarakat Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang. Di dalam penuyusunan skripsi ini, penulis banyak mendapatkan bantuan dari berbagai pihak. Sehingga penulisan skripsi ini dapat diselesaikan. Namun penulis menyadari bahwa skripsi ini jauh dari kata sempurna masih banyak terdapat kesalahan dan kekurangan. Untuk itu penulis ingin menyampaikan ucapan terimah kasih yang tak terhingga kepada: v 1. Bapak Prof. Drs. H. M. Sirozy, M.A, Phd, Selaku Rektor UIN Raden Fatah Palembang. 2. Bapak Dr. Kusnadi MA selaku Dekan Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Raden Fatah Palembang beserta staf yang telah memberi kemudahan, baik dalam urusan adminitrasi maupun dalam perkuliahan sehingga skripsi ini selesai. 3. Bapak Achmad Syarifudin. MA, selaku pembimbing I dan Ibu Muzaiyana. M.Pd.I selaku pembimbing II yang telah banyak meluangkan waktu untuk menilai tulisan-tulisan, memotivasi, memberikan ilmu, Nasehat dalam skripsi ini. 4. Bapak Mohd. Aji Isnaini MA selaku Penasehat Akademik yang selalu memberikan saran dan motivasi 5. Dicky Poerwadi Selaku Owner R.M Pempek Beringin yang telah mengizinkan saya Untuk melakukan Penilitian di Perusahaannya, sehingga dapat mempermudah saya menyelesaikan skripsi ini 6. Ibu Maryati selaku HRD Pempek Beringin yang telah menerima saya untuk dapat melakukan penelitian sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. 7. Bapak Nurwan Suhanda sebagai Manager dan Ibu Veny sebagai Super Visior R.M Pempek Beringin Radial Palembang yang telah memberikan data penelitian sehingga saya dapat menyelesaikan skripsi ini. vi 8. Ayahanda Purnomo dan Ibunda Purwanti Asri Ningtyas yang telah menjadi orang tua terhebat, yang selalu memberikan motivasi, nasehat, cinta, perhatian, dan kasih sayang serta doa yang tentu takkan bisa penulis balas. 9. kakandaku Hermah wawanto dan Adindaku Helwa Septi Tricahyani S.Sos yang telah memberikan dukungan, motivasi, inspirasi serta doanya terima kasih banyak telah menjadi bagian dari motivator yang luar biasa sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian ini. 10. Sahabat- sahabatku Umi Kalsum Am.Keb, Mustopa SE, Anafatun walidah S.Kom.I, Utari S.Kom.I, Chairunissah Putri A.N S.Kom.I, Ageng Thohir Prabowo S.Kom.I, RobinHut S.Kom.I, Hade Saputra S.Kom.I, Andik Sutra S.Kom.I Umi Kalsum S.Sos, Achmad Syukrillah S.Sos, Hamdal Hadi S.Sos yang senantiasa menjadi penyemangat dan menemani disetiap hariku. 11. Teman-teman Angkatanku KPI 2011 yang selalu membantu berbagi keceriaan dan melewati setiap suka dan duka selama kuliah. 12. Serta Teman-teman di Fakultas Dakwah dan Komunikasi. Pada akhirnya penulis hanya berharap semoga ALLAH akan membalas jasa- jasa yang telah mereka berikan kepada penulis dengan limpahan pahala yang berlipat ganda. “aamiin” dan semoga skripsi ini dapat bermanfaat untuk kita semua. Penulis, Qoyyum Inkandrinatiar 11 51 00 17 vii DAFTAR ISI Hal HALAMAN JUDUL ................................................................................................i NOTA PEMBIMBING ............................................................................................ii HALAMAN PENGESAHAN ..................................................................................iii MOTO DAN PERSEMBAHAN .............................................................................iv KATA PENGATAR.................................................................................................v DAFTAR ISI.............................................................................................................viii DAFTAR TABEL ....................................................................................................xi DAFTAR GAMBAR ................................................................................................xii ABSTRAK ................................................................................................................xiii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ................................................................................1 B. Rumusan Malah .............................................................................................5 C. Tujuan dan Kegunaan Penelitian ...................................................................6 D. Tinjauan Pustaka ............................................................................................7 E. Kerangka Teori ..............................................................................................11 F. Metode Penelitian ..........................................................................................23 G. Jenis dan Sumber Data ...................................................................................24 H. Metodologi Pengumpulan Data .....................................................................24 I. Analisi Data ...................................................................................................25 J. Sistematika Pembahasan ................................................................................26 BAB II LANDASAN TEORI HUMAS, STRATEGI, DAN CITRA A. Konsep Strategi 1. Pengertian strategi .....................................................................................27 2. Strategi komunikasi ...................................................................................33 3. Tujuan strategi komunikasi .......................................................................33 4. Fungsi dalam mencapai strategi komunikasi yang baik ...........................34 B. Konsep komunikasi 1. Pengertian komunikasi ..............................................................................35 2. Proses komunikasi .....................................................................................42 viii 3. Unsur – Unsur Komunikasi
Recommended publications
  • Booklet Indonesian Culinary Week 2019
    The Brunch Menu SOUP SOTO AYAM * Authentic Indonesian chicken soup served with vermicelli, potato chips and fried onion BETAWI BEEF SOUP Indonesian beef soup with coconut milk OXTAIL SOUP Oxtail served with vegetables in a rich but clear beef broth soup condiments: Indonesian fried potato patties, potato SALAD fries, fried onion, and Indonesian traditional hot sauces GADO GADO** Mix vegetables salad served with egg and peanut sauce URAP * may contain eggs Vegetables with grated coconut ** contains egg and peanuts dressing The Brunch Menu APPETIZER SATE AYAM Chicken satay SIDE DISH & SATE SAPI Beef satay CONDIMENTS SATE KAMBING BALINESE SAMBAL MATAH Lamb satay Balinese traditional hot sauce SATE UDANG SAMBAL BAJAK Shrimp satay Multi chili relish SATE LILIT SAUS KACANG * Balinese minced meat satay Peanut sauce SAMBAL KECAP Spicy sweet soy sauce KERUPUK PULI DAN KERUPUK UDANG Puli and shrimp crackers * contains peanuts VEGETABLE FRITTERS The Brunch Menu MAIN DISHES NASI GORENG Indonesian fried rice BETUTU CHICKEN Balinese roasted chicken with herbs NASI KUNING Indonesian turmeric coconut rice SOY CHICKEN Braised chicken cooked with sweet-soy NASI ULAM Indonesian mixed herb coconut rice GALANGAL FRIED CHICKEN Deep-fried chicken seasoned with galangal BEEF RENDANG West Sumatran dry beef curry made TRADITIONAL GRILLED CHICKEN from coconut milk Grilled chicken with traditional spices BEEF BALADO MANADONESE WOKU FISH Seasoned beef cooked with various Spicy Basil Fish Curry types of chillis BUMBU PADANG FISH KALIO CHICKEN Spicy Padangnese Herbs
    [Show full text]
  • Karakteristik Pempek Instan Dengan Pengolahan Pengeringan Oven Dan Freeze Drying
    KARAKTERISTIK PEMPEK INSTAN DENGAN PENGOLAHAN PENGERINGAN OVEN DAN FREEZE DRYING CHARACTERISTICS OF INSTANT PEMPEK WITH DRYING PROCESSING OVEN AND FREEZE DRYING Alhanannasir, Amin Rejo*, Daniel Saputra, Gatot Priyanto Faculty of Agriculture, Sriwijaya University *Corresponding author, email: [email protected] ABSTRACT Palembang capital of South Sumatra Province is famous for its typical pempek food. Pempek is processed food from fish (snakehead fish) milled, tapioca starch, salt, and water. The dough is shaped into the form called lenjer (small and large lenjer), oyster shape, wrapped in banana leaf, adaan, curly, and submarine. Pempek is generally in wet form. Pempek wet has 50-60% water content, so pempek can last 3-4 days, for that there should be treatment for pempek can last long. This study studied the treatment of various concentrations of CaCl2 with oven drying and freeze drying pressure on rehydration and water content. The treatment of CaCl2 concentration of 0,5%, 1%, 1,5%, 2%, 2,5% and 3% with oven drying had a very significant effect on water content and instant pemper rehydration. Average moisture content is 4,43%, and rehydration or absorbed water is 4,09% per 60 minute.Instant pempek with freeze drying at 0.002 bar pressure, 0.004 bar, 0.006 bar, and 0.008 bar at -50 ° C temperature temperature. The pressure is very significant on water content and rehydration. The average moisture content of 2.85% and rehydration was 45,29% per 20 minute. Keywords: Freeze drying, instant pempek, oven ABSTRAK Palembang ibukota Propinsi Sumatera Selatan terkenal dengan makanan khasnya pempek. Pempek merupakan makanan olahan dari adonan bahan ikan (ikan gabus) giling, tepung tapioka, garam, dan air.
    [Show full text]
  • SNACKS) Tahu Gimbal Fried Tofu, Freshly-Grounded Peanut Sauce
    GUBUG STALLS MENU KUDAPAN (SNACKS) Tahu Gimbal Fried Tofu, Freshly-Grounded Peanut Sauce Tahu Tek Tek (v) Fried Tofu, Steamed Potatoes, Beansprouts, Rice Cakes, Eggs, Prawn Paste-Peanut Sauce Pempek Goreng Telur Traditional Fish Cakes, Egg Noodles, Vinegar Sauce Aneka Gorengan Kampung (v) Fried Tempeh, Fried Tofu, Fried Springrolls, Traditional Sambal, Sweet Soy Sauce Aneka Sate Nusantara Chicken Satay, Beef Satay, Satay ‘Lilit’, Peanut Sauce, Sweet Soy Sauce, Sambal ‘Matah’ KUAH (SOUP) Empal Gentong Braised Beef, Coconut-Milk Beef Broth, Chives, Dried Chili, Rice Crackers, Rice Cakes Roti Jala Lace Pancakes, Chicken Curry, Curry Leaves, Cinnamon, Pickled Pineapples Mie Bakso Sumsum Indonesian Beef Meatballs, Roasted Bone Marrow, Egg Noodles Tengkleng Iga Sapi Braised Beef Ribs, Spicy Beef Broth, Rice Cakes Soto Mie Risol Vegetables-filled Pancakes, Braised Beef, Beef Knuckles, Egg Noodle, Clear Beef Broth 01 GUBUG STALLS MENU SAJIAN (MAIN COURSE) Pasar Ikan Kedonganan Assorted Grilled Seafood from Kedonganan Fish Market, ‘Lawar Putih’, Sambal ‘Matah’, Sambal ‘Merah’, Sambal ‘Kecap’, Steamed Rice Kambing Guling Indonesian Spices Marinated Roast Lamb, Rice Cake, Pickled Cucumbers Sapi Panggang Kecap – Ketan Bakar Indonesian Spices Marinated Roast Beef, Sticky Rice, Pickled Cucumbers Nasi Campur Bali Fragrant Rice, Shredded Chicken, Coconut Shred- ded Beef, Satay ‘Lilit’, Long Beans, Boiled Egg, Dried Potato Chips, Sambal ‘Matah’, Crackers Nasi Liwet Solo Coconut Milk-infused Rice, Coconut Milk Turmeric Chicken, Pumpkin, Marinated Tofu &
    [Show full text]
  • 35. Isi Dan Sampul Kuliner Indonesia Barat.Pdf
    Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Bacaan untuk Anak Setingkat SD Kelas 4, 5, dan 6 MILIK NEGARA TIDAK DIPERDAGANGKAN Kuliner Indonesia Barat Rumaysha Milhania Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa KULINER INDONESIA BARAT Penulis : Rumaysha Milhania B. Penyunting : Setyo Untoro Penata Letak : Lenggar Wiedo W. Diterbitkan pada tahun 2017 oleh Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Jalan Daksinapati Barat IV Rawamangun Jakarta Timur Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang Isi buku ini, baik sebagian maupun seluruhnya, dilarang diperbanyak dalam bentuk apa pun tanpa izin tertulis dari penerbit, kecuali dalam hal pengutipan untuk keperluan penulisan artikel atau karangan ilmiah. Katalog Dalam Terbitan (KDT) PB 398.296 41 Milhania B., Rumaysha MIL Kuliner Indonesia Barat/Rumaysha Milhania B.; Setyo k Untoro (Penyunting). Jakarta: Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2017. viii; 53 hlm.; 21 cm. ISBN: 978-602-437-313-9 CERITA RAKYAT, MASAKAN MASAKAN – INDONESIA Sambutan Sikap hidup pragmatis pada sebagian besar masyarakat Indonesia dewasa ini mengakibatkan terkikisnya nilai-nilai luhur budaya bangsa. Demikian halnya dengan budaya kekerasan dan anarkisme sosial turut memperparah kondisi sosial budaya bangsa Indonesia. Nilai kearifan lokal yang santun, ramah, saling menghormati, arif, bijaksana, dan religius seakan terkikis dan tereduksi gaya hidup instan dan modern. Masyarakat sangat mudah tersulut emosinya, pemarah, brutal, dan kasar tanpa mampu mengendalikan diri. Fenomena itu dapat menjadi representasi melemahnya karakter bangsa yang terkenal ramah, santun, toleran, serta berbudi pekerti luhur dan mulia. Sebagai bangsa yang beradab dan bermartabat, situasi yang demikian itu jelas tidak menguntungkan bagi masa depan bangsa, khususnya dalam melahirkan generasi masa depan bangsa yang cerdas cendekia, bijak bestari, terampil, berbudi pekerti luhur, berderajat mulia, berperadaban tinggi, dan senantiasa berbakti kepada Tuhan Yang Maha Esa.
    [Show full text]
  • TCA Dinner Menu
    appetizers soup & salad MUSSELS AL VINO* $14 SOUP DU JOUR $5 | $8 mussels / white wine & garlic shallot butter broth / cup or bowl of soup du jour featuring seasonal beer bread / Millstream IPA aioli / parsley ingredients RED PEPPER & RIBEYE SOUP & SALAD $8 FLATBREAD $11 cup of soup du jour & half-house salad ribeye / roasted red pepper spread / white cheddar / onions / balsamic drizzle / naan HOUSE SALAD $5 | $9 spring greens / roasted red & golden beets / goat CRAB DIP $12 cheese / spiced pecans / blood orange vinaigrette crab / cream cheese / parmesan / breadcrumbs & scallions / beer bread crostini CHEF SALAD $13 spring greens / ham / turkey / egg / bacon / POMMES FRITES $10 onion / tomatoes / white cheddar creole ketchup / ranch / malt vinegar aioli add seared salmon* ($6) or grilled chicken* ($5) to any salad blood orange vinaigrette / sandwiches honey-balsamic vinaigrette / ranch THE CLASS ACT BURGER* $15 entrées 8oz angus patty / white cheddar cheese / GRILLED RIBEYE* cherrywood-smoked bacon / traditional garnish / $37 aioli / challah bun 12 oz ribeye / creamy mashers / seasonal vegetables / de Burgo sauce CLUB $13 ham / turkey / bacon / white cheddar / lettuce / SEARED HALIBUT* $32 tomato jam / aioli / honeywheat crisp fingerlings / shallot, bell pepper, & leek / lemon gastrique / GRILLED PORK RIBEYE* $16 SMOKED PORK RIBEYE* pork ribeye / fennel slaw / horseradish- $31 stoneground mustard / beer bread prosciutto macaroni & cheese / seasonal vegetables / mustard chimichurri REUBEN $14 corned beef / mixed cabbage kraut / swiss /
    [Show full text]
  • Jurnal Studi Penerimaan Konsumen Terhadap Otak
    JURNAL STUDI PENERIMAAN KONSUMEN TERHADAP OTAK-OTAK IKAN PATIN (Pangasius hypophthalmus) DENGAN PENGOLAHAN BERBEDA OLEH MAYER TITUS SIBURIAN NIM: 1404110739 FAKULTAS PERIKANAN DAN KELAUTAN UNIVERSITAS RIAU PEKANBARU 2019 STUDI PENERIMAAN KONSUMEN TERHADAP OTAK-OTAK IKAN PATIN (Pangasius hypophthalmus) DENGAN PENGOLAHAN BERBEDA Oleh Mayer Titus Siburian1), Dewita 2), Sumarto2) Email : [email protected] ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui penerimaan konsumen terhadap otak-otak ikan patin dengan pengolahan berbeda. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen yaitu melakukan pembuatan otak-otak ikan patin dengan pengolahan berbeda yaitu X1 (digoreng) dan X2 (dibakar). Selanjutnya dilakukan studi perbandingan (comperative experiment) untuk membandingkan otak-otak digoreng dan dibakar dengan menggunakan Uji t. Berdasarkan hasil penelitian dari penilaian organoleptik, otak otak ikan patin X2 berbeda nyata dengan otak otak ikan patin X1 pada tingkat kepercayaan 95%. Dilihat dari rata-rata aspek rupa X1 7,19 X2 7,44 rasa X1 6,93 X2 7,46, tekstur X1 6,92 X2 7,13 dan aroma X1 7,04 X2 7,34 pada otak otak ikan patin X2 lebih tinggi daripada otak otak ikan patin X1. Sedangkan nilai kadar abu X1 1,51 X2 1,43 dan kadar karbohidrat X1 46,56 X2 46,36 dan kadar protein X1 24,97 X2 22,47 pada otak otak ikan patin X1 lebih tinggi dari pada otak otak ikan patin X2. Sebaliknya dengan kadar air X1 22,68 X2 26,85 pada otak otak ikan patin X2 lebih tinggi dari pada otak otak ikan patin X1. Pengolahan otak otak ikan patin dengan dibakar merupakan yang lebih disukai dilihat dari nilai organoleptik dan nilai kimia, yaitu rupa (cukup cemerlang tanpa lendir), rasa (spesifik otak otak ikan), tekstur (cukup padat dan elastis) dan aroma (spesifik bau otak otak ikan) dengan nilai kadar abu 1,43%, kadar lemak 4,26%, kadar protein 15,34%, kadar air 22,68% dan kadar karbohidrat 53,00%.
    [Show full text]
  • PROPORSI PENAMBAHAN TEPUNG TAPIOKA DAN LAMA PEREBUSAN TERHADAP KUALITAS PEMPEK IKAN BELUT (Monopterus Albus)
    p-ISSN : 2087-9679 Jurnal Teknologi Pangan Vol 8 (1): 9-16 Th. 2017 e-ISSN: 2597-436X PROPORSI PENAMBAHAN TEPUNG TAPIOKA DAN LAMA PEREBUSAN TERHADAP KUALITAS PEMPEK IKAN BELUT (Monopterus albus) The Proportion Of Tapioca Flour Addition On The Quality Pempek Old Boiling Fish Eels (Monopterus albus) Moch Rofiq 1), Ernawati 1) 1)Prodi Teknologi Hasil Perikanan, Universitas Yudharta Pasuruan [email protected] ABSTRACT Pempek it a traditional food, made from minced fish meat, tapioca or sago flour, water, salt, and spices as flavor enhancer. Eel (Monopterus albus) is a fish that live in the area of rice fields or water that has high nutritional value. The purpose of this study was to determine differences in the quality of pempek eels with a variety starch and long boiling, as well as determine the level of consumer preferences. The mentod using randomized block design (RAK) two factors, factor 1 consists of three substan variation tapioca starch and eels (40:60, 50:50, 60:40) and the second factor duration long boiling (20, 30, 40) minutes. The second factors were obtained nine attempts, observations made include chemical test that levels of protein, fat and water content, organoleptic test covering the taste, aroma and texture. Data analysis was performed using ANOVA analysis of variance with a confidence interval of 1%. If found influence on one variebel then continued with real difference test. Results from the study indicate the best treatment for chemical tests on samples contained A1B1 with provisions protein content 6.49% and fat 0.41%. The best treatment for water content contained in the sample A1B3.
    [Show full text]
  • Download Download
    Pusaka: Journal of Tourism, Hospitality, Travel and Busines Event Volume 3, No.1 (2021) 37-43 ISSN 2656-1301 (Online) 2656-1336 (Print) Strategi Pengembangan Pindang Palembang Menggunakan Model Bisnis Canvas (MBC) Untuk Wisatawan Melati Pratama Program Studi Seni Kuliner, Politeknik Pariwisata Palembang [email protected] ABSTRACT didukung dari hasil survey yang dilakukan oleh Ekaprana et al. (2015) pada 200 responden wisatawan. Berdasarkan Pindang Palembang is one of traditional culinary in South hasil survey diperoleh sebanyak 100% wisatawan Sumatra which had uniqe special taste like sour, salty and sweet mengetahui bahwa pempek adalah kuliner khas flavour. But, this culinary was not popular in tourist who come Palembang, dan sebanyak 96% diantaranya menyatakan in Palembang. So, strategy of development for Pindang palembang need to be done. Development strategy was kesukaannya terhadap pempek. conducted based on BMC (Business Model Canvas) method by interview dan share quitioner with 24 hotels tourist. The initial Berdasarkan permasalahan tersebut, maka perlu dilakukan identification showed that there were 24.39% foreign tourists pengembangan terhadap kuliner Pindang Palembang. who interest to Pindang palembang, the number of 45.45% Pengembangan Pindang Palembang pada tulisan ini taste was be value proposition, only 33.33% hotels gave offers dianalisis menggunakan Model Bisnis Canvas (MBC). about Pindang , the number of 30.91% unique was be customer Model Bisnis Canvas (MBC) adalah alat yang digunakan relationships, the easy channel to reached was 85.37% online, untuk menganalisis dan mengembangkan bagaimana the number of 66.67% hotels promoted Pindang palembang, Pindang Palembang dapat tampil secara menarik, 91.67% hotels had chef and 83.33% had website.
    [Show full text]
  • THE SPICE ISLANDS COOKBOOK: Indonesian Cuisine Revealed
    THE SPICE ISLANDS COOKBOOK: Indonesian Cuisine Revealed __________________________________________Copyri !" #y Ta"ie Sri $ulandari %&'% 1 ________________________________________________________________ ((()tas"y*indonesian*+ood),o- THE SPICE ISLANDS COOKBOOK: Indonesian Cuisine Revealed __________________________________________Copyri !" #y Ta"ie Sri $ulandari %&'% TABLE OF CONTENTS The Author.................................................................................................................................7 PREFACE....................................................................................................................................8 Indonesian Food Main Ingredients.......................................................................................16 Indonesian Main Kitchen TOOL............................................................................................19 Important spices (The ROOTS, LEAVES, SEEDS and FLOWERS).......................................21 THE ROOTS..............................................................................................................................21 THE LEAVES............................................................................................................................22 THE SEEDS...............................................................................................................................25 THE FLOWERS and LEAVES.................................................................................................28 VEGETABLES in
    [Show full text]
  • Rehydration, Porosity Diameter, and Colors of Instant Pempek out of Treatment with Freeze Drying Pressure
    Food Science and Quality Management www.iiste.org ISSN 2224-6088 (Paper) ISSN 2225-0557 (Online) Vol.67, 2017 Physical Characteristics: Rehydration, Porosity Diameter, and Colors of Instant Pempek Out of Treatment with Freeze Drying Pressure Alhanannasir 1 Amin Rejo 2* Daniel Saputra 3 Gatot Priyanto 3 1.Student of Doctoral Program of Agricultural Science, Faculty of Agriculture,Sriwijaya University 2.Promotor / Lecturer at Faculty of Agriculture, Sriwijaya University 3.Co-Promoter / Lecturer at Faculty Agriculture, Sriwijaya University Abstract The objective of this study was to study the freeze drying pressure on the rehydration, the porosity diameter, and the color of the instant pempek. Pempek is a typical food of the city of Palembang, South Sumatra, Indonesia which contains lots of protein, carbohydrates, fats, and other micro nutrients. Pempek is a processed food product made from the mixture of main ingredients of milled Snakehead fish, tapioca starch, salt, and water. The dough is shaped into the forms called lenjer (sausage-like bar ), pastel (oyster shape), otak-otak (wrapped in banana leaf), keriting (curly), and kapal selam (submarine) in the form of wet pempek.Instant pempek is obtained from processing the wet pempek by using freeze drying pressure technique with the pressure of 0.002 bar, 0.004 bar, 0.006 bar and 0.008 bar at a condensing temperature of -50 oC. The pressure has a very significant effect on rehydration, diameter of porosity, and color (lightness, chroma, hue). Instant pempek has the characteristics of porosity diameter size 1138.21 µm, rehydration (amount of water absorbed) 17.04 g, lightness 83.01%, chroma 18.29%, and hue 89.93%.
    [Show full text]
  • Appetizers Salads Pastas Chef's Specialties Meats & Seafood Dinner Menu
    DINNER MENU APPETIZERS CHEF’S SPECIALTIES PISTACHIO BRIE Chef’s dishes served with choice of salad or soup Brie cheese, pistachio-crusted and fried, served on raspberry sauce with fresh fruit and crackers 15 CHICKEN BRAVURA La Quercia Prosciutto, Italian cheeses, stuffed chicken breast, wrapped COCONUT SHRIMP in a light puff pastry, served with rosemary cream sauce and grilled asparagus 25 Coconut-crusted tempura Gulf shrimp served with a sweet chili sauce, garnished with potato hay 16 MACADAMIA CRUSTED HALIBUT Fresh wild-caught halibut crusted with Hawaiian macadamia nuts, served SHRIMP COCKTAIL with a spicy noodle spring roll and citrus ginger buerre blanc 33 Colossal shell-on shrimp served with cocktail sauce and fresh lemon 15 RACK OF LAMB* HUMMUS PLATTER Traditional and roasted red pepper hummus served with A rack of New Zealand lamb Dijon crusted with creamy whipped potatoes, warm naan bread, Kalamata olives, feta crumbles, fresh cucumber, grilled asparagus and cabernet demi-glace 37 and side of tzatziki dipping sauce 14 STEAK DE BURGO* CALAMARI Pan-seared Vegas strip steak, brie and bacon hasselback potatoes, Iowa organic Dusted with our own seasonings, fried and tomato and herb buerre blanc and asparagus, topped with onion rings 37 served with a house-made spicy remoulade 15 PORTOBELLO NAPOLEON PEANUT CRUSTED CHICKEN Two balsamic and garlic marinated Portobello mushrooms, stacked between sauteed summer Peanut crusted chicken served with crispy vegetables and spinach, topped with asparagus, potato hay and red pepper coulis 20 wonton
    [Show full text]
  • BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Kota Palembang Adalah Ibu Kota Provinsi Sumatera Selatan. Palembang Adalah Kota
    BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Kota Palembang adalah ibu kota provinsi Sumatera Selatan. Palembang adalah kota terbesar kedua di Sumatera setelah Medan. Kota Palembang memiliki luas wilayah 358,55 km² yang dihuni 1,8 juta orang dengan kepadatan penduduk 4.800 per km². Diprediksikan pada tahun 2030 mendatang kota ini akan dihuni 2,5 Juta orang.Pembangunan LRT (kereta api layang), dan rencana pembangunan sirkuit motor GP di kawasan Jakabaring dan sirkuit F1 di kawasan Tanjung Api-Api merupakan proyek pengembangan Kota Palembang terkini (https://id.wikipedia.org/wiki/Kota_Palembang). Selain itu, Palembang juga sering menjadi tuan rumah dalam event internasional seperti Sea Games, Islamic Solidarity Games, University Games dan menjadi tuan rumah untuk Asian Games pada tahun 2018 mendatang. Dengan adanya event internasional maka akan meningkatkan sektor pariwisata di Kota Palembang. Karena sektor pariwisata yang berstandar internasional dapat menarik minat pengunjung pariwisata di Kota Palembang. Diharapkan juga dengan diselenggarakannya Event Asian Games pada tahun 2018 dimana Kota Palembang terpilih menjadi tuan rumah penyelenggara eventakan berdampak pada pariwisata dan meningkatkan jumlah pengunjung di kota Palembang. Pada table 4.1 dapat dilihat jumlah kunjungan wisatawan nusantara dan mancanegara yang berkunjung ke Kota Palembang mulai dari tahun 2014 hingga tahun 2016. 1 2 Tabel 1.1 Kunjungan Wisatawan Nusantara Dan Mancanegara Di Kota Palembang Tahun 2016 Jumlah Kunjungan Orang Tahun Jumlah Orang Nusantara Manca negara 2014 1.819.346 8.861 1.828.207 2015 1.724.275 8.028 1.732.303 2016 1.899.887 9.261 1.909.148 Sumber: Olahan data Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Palembang Menurut etimologi kata “pariwisata” diidentikkan dengan kata “travel” dalam bahasa Inggris yang diartikan sebagai perjalanan yang dilakukan berkali– kali dari satu tempat ke tempat lain.
    [Show full text]