KOTA Vol. 06 / 2017 HARAPAN INDAH

Gaya Urban Rumah Vertikal

Hidup lebih mudah dengan APLIKASI ONLINE Apartemen Nyaman Mendatangkan Keberuntungan

SMALL ROOM LITTLE PROBLEM

Kota Harapan Indah - 1 Editorial Ilustras i : Dokumentas Pr ba di HIGH LIFE

Kesibukan dan mobilitas yang tinggi membuat masyarakat kelas menengah banyak memilih apartemen sebagai tempat tinggal. Dengan harga lebih terjangkau, rumah vertikal menawarkan kepraktisan dan keamanan di lokasi strategis. Belum lagi berbagai fasilitas yang ditawarkan, mulai dari klub kebugaran, kolam renang, commercial area, Majalah Kota Harapan Indah playground hingga kawasan kuliner yang mendukung gaya hidup urban keluarga adalah majalah komunitas masa kini. wilayah Kota Harapan Indah yang diterbitkan oleh Damai Putra Tinggal di rumah vertikal tentu saja membutuhkan berbagai penyesuaian. Untuk itu Group, PT.Hasana Damai Putra kami mempersembahkan edisi ini sebagai pendukung diluncurkannya Apartemen bekerja sama dengan: SAYANA di Kota Harapan Indah yang juga memiliki potensi investasi yang sangat baik. Pilih dan lakukan reservasi unit apartement Sayana sekarang, dan nikmati gaya hidup masa kini yang serba praktis.

Jangan lupa untuk bahagia! Jl. Kebon Kacang Raya No.1 Flat IV 10240 Salam, T. o21.3141710 F. 021.31935677

Marketing Communication Claudya Hayat Catherine Gunawan 021.8898 6688 ext. 153

Marketing & Iklan Ria Larasati [email protected]

2 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 3 28 Family Teknologi (jangan) 6 KHI News Menjauhkan Kota Harapan Indah Meraih My Home At Home Awards 2017 16 - Trends Alerts 18 - Feature 22 - Home Solutions Yang 28 - Family Tetap 31 - Recipe 3 - Editorial 4 - TOC 32 Health 6 - KHI News Urban Fun and 12 Event Refreshing Merayakan 36 Tahun Damai Putra Group 9 - Hello Living 10 - Events 26 - Digital Life 14 - Highlights 34 - Feng Shui 46 - Directory 36 - Finance 38 - Hobby 40 - Hangout UPDATE 30 - Beauty 14 Highlight 40 Hangout Sayana Apartment, 32 - Health Hawkers Food Street The Art of Bersantap lezat Comfortable Sambil Selfie Living 42 - Travel

4 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 5 KHI News Damai Putra Peduli Berbagi kebaikan kepada masyarakat Desa Sindang Jaya Foto: Dokumentas i Pr ba di Kota Harapan Indah Meraih My Home Awards 2017 Setiap produk KHI dikembangkan dengan sentuhan green development beserta segala fasilitasnya.

Damai Putra Group memandang Ramadhan untuk lebih dekat menjalin Pada acara MY HOME AWARDS IV Tahun 2017 ini, Damai Putra telah bergabung di dalam Kota Harapan Indah. Kawasan ini anak-anak merupakan masa depan silaturahmi dengan masyarakat. Group dengan proyek Kota Harapan Indah mendapatkan juga di lalui oleh Trans Jakarta yang memiliki halte sendiri di bangsa, maka Damai Putra Group Acara dibuka dengan sambutan penghargaan “Kota dengan Konsep Green dilengkapi Fasilitas dalam Kota Harapan Indah. bertanggungjawab untuk menjadikan dari Kepala Desa Sindang Jaya Premium”. Penghargaan ini diberikan dewan juri dengan Selain itu, belum ini, Damai Putra Group telah meresmikan hidup mereka lebih baik secara mental Bapak Ruslan Abdul Gani yang sangat alasan karena Kota Harapan Indah mengembangkan ground breaking flyover untuk menambah fasilitas jalan menuju dan spiritual. Sebagai pengembang, gembira dengan kunjungan dari tim kota dengan sentuhan green development yang Cluster Lavesh, Cluster Lavesh mempunyai konsep rumah 2 lantai Damai Putra Group mempunyai Damai Putra Peduli, sedangkan dari mengedepankan unsur ramah lingkungan pada setiap terbaru bergaya modern tropis. Dalam penataan ruang, kamar tanggung jawab sosial kepada pihak Damai Putra Peduli sambutan produknya. tidur semuanya menghadap ke timur. Menghadap matahari lingkungan dan masyarakat sekitar Kota diwakili oleh Ibu Ayuningtyas. Acara Kota Harapan Indah dengan luas mencapai 2.200 hektar, terbit sehingga pencahayaan alami yang menyehatkan akan Harapan Indah, karena itu masyarakat berlangsung meriah dengan berbagai berada di ruas Jl Raya telah menjelma menjadi kota bebas masuk ke seluruh ruangan kamar tidur. Sementara ruang Desa Sindang Jaya selalu dianggap games serta sharing sesion dari di dalam kota dan telah menjadi ikon Kota Bekasi. Secara terbuka yang berbentuk taman tidak hanya di bagian depan sebagai mitra yang turut membantu karyawan Damai Putra Group. umum, kota Bekasi termasuk termasuk ideal untuk kawasan tapi juga di bagian belakang yang berukuran luas. dalam menempuh pencapaian di Pembagian santunan dan bingkisan hunian karena harga hunian di kawasan ini belum semahal Keunggulan lain dari Lavesh adalah cluster ini memiliki masa yang akan datang. sebagai puncak acara dilakukan di Jakarta. Bekasi pun juga ditunjang oleh sektor transportasi danau yang dapat menjadi destinasi keluarga dalam bersantai Bertempat di Desa Sindang sekaligus menjadi penutup dalam alat sekolah serta uang santunan. Para sehingga hal tersebut membuat potensi Bekasi di sektor menikmati pemandangan ruang terbuka hijau, lengkap Jaya, Kecamatan Cabangbungin, acara ini. Ibu Sandrajanti sebagai tokoh masyarakat Desa Sindang Jaya propeti terhitung luar biasa. dengan area jogging track di dalamnya. Kota Harapan Indah Kabupaten Bekasi, Damai Putra Group perwakilan dari Damai Putra Group berharap, acara ini dapat dilakukan Kota Harapan Indah memiliki fasilitas yang lengkap. Saat juga memiliki sport club yang besar dengan fasilitas, lengkap menggelar acara yang bertajuk langsung turun tangan ikut dalam secara berkala setiap tahunnya sehingga ini sudah ribuan unit rumah berdiri di Kota Harapan Indah. dengan kolam renang ukuran olympic size. Hal ini akan ‘Damai Putra Peduli’, pada 14 Juni kegiatan ini. Para peserta menerima dapat membantu dalam mengedukasi Selain itu ratusan unit usaha, baik perdagangan, perbankan, memudahkan penghuni KHI untuk berolahraga tanpa harus 2017 lalu. Acara ini diselenggarakan dengan senang hati dan sangat masyarakat dan turut meringankan supermarket, sekolah, universitas, rumah sakit, dan lainnya berpergian jauh. dalam rangka memperingati bulan antusias bingkisan yang berupa paket beban keluarga.

6 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 7 KHI News Hello

VOUCHER DAMAI PUTRA Group bersama MELI MELO Halo KHI!

Damai Putra Group mengadakan program bonus Voucher Meli Melo, program ini di adakan untuk memanjakan Konsumen Damai Putra Group sehingga konsumen dan calon konsumen dapat mengetahui merasakan fasilitas Kirimkan pertanyaan, masukan maupun saran seputar Kota Harapan Indah ke kuliner dan Hiburan yang telah tersedia di Kota Harapan Indah. Konsumen akan mendapatkan Voucher MeliMelo Redaksi Majalah Kota Harapan Indah melalui email ke [email protected] secara gratis setelah maupun sebelum pembelian produk Damai Putra Group, Program ini telah diadakan sejak atau www.kotaharapanindah.com. Kami akan menjawab pertanyaan Anda dan pertengahan tahun 2017 dan mendapatkan respons baik dari konsumen Damai Putra Group. mendengarkan saran/masukan Anda demi kemajuan Kota harapan Indah yang kita cintai ini.

Damai Putra Group mulai memasarkan proyek Apartemen pertama di Kota Harapan Indah sejak awal KAPAN KOTA HARAPAN INDAH Bulan Agustus 2017. AKAN MEMBANGUN APARTEMEN? Proyek apartemen ini sendiri lokasinya sangat strategis karena akan berseberangan dengan Universitas Esa Unggul dan bersebelahan dengan Eka Hospital.

Damai Putra Group memliki Kegiatan CSR yang berkonsentrasi di lingkungan dan pendidikan, sudah banyak kegiatan APAKAH DAMAI PUTRA Group yang dijalankan Damai Putra Peduli pada sector pendidikan dengan cara memberikan workshop dan edukasi sehingga MEMILIKI KEGIATAN CSR? pelajar dapat menanamkan kecintaan dan peduli terhadap Damai Putra Group telah bekerja sama dengan beberapa tenant yaitu : Desa, Kapal Laut, Transera Waterpark lingkungan sekitar dan masih ada beberapa kegiatan amal Kota Harapan Indah, Ichiban Sushi, Ta Wan, Xo Suki, Old Town, Bang Nawie Steak dan masih banyak tenant yang yang telah dilakukan oleh Damai Putra Group. akan bergabung.

APA SAJA FASILITAS YANG TERSEDIA DI KOTA HARAPAN INDAH? 1. Bumbu Desa 4. Ichiban Sushi Restoran dengan nuansa pedesaan dimana menu Sesansi Sushi dengan rasa yang begitu nikmat. yang ditawarkan adalah menu khas jawa barat. 5. Ta Wan 2. Kapal Laut NIkmati kelezatan menu hidangan Chinese food hanya Restoran dengan design interior dan eksterior yang di Ta Wan. unik dimana para konsumennya diajak serasa 6. Xo Suki Sebagai kota mandiri, Kota Harapan Indah membangun banyak fasilitas untuk warganya, seperti Sekolah bertaraf berada didalam kapal laut dengan fasilitas karoke Fresh meats and vegetables served with an aromatic broth. internasional (Al-Azhar, John Paul School, Penabur, dll), keluarga. Adapun menu yang ditawarkan oleh 7. OLD Town Universitas Esa Unggul, Transera Waterpark, Hotel Santika restoran ini adalah Chinesse food. Nikmati kenikmatan coffee dengan cita rasa khas dari Old Premiere, Harapan Indah Club, Giant, Courts, Mitra10, Carrefour, Area Culiner Meli-Melo, Rumah Sakit, Busway Trans 3. Transera Waterpark Town Kota Harapan Indah. Jakarta dan masih banyak lagi fasilitas yang akan dibangun. Dapatkan Sensasi Histeria Transera Waterpark Sensasi 8. Bang Nawie Steak Afrikanya, Gw Bangeeet!!! hanya di Transera Kota Nikmati hidangan dengan menu kekinian hanya di Bang Harapan Indah. Nawie Steak.

8 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 9 Events Grand Launching Kebutuhan akan kenyamanan Cluster Lavesh dirancang untuk memenuhi kebutuhan kenyamanan tempat tinggal, dengan berbagai fasilitas. Dengan terobosan tipe dan konsep rumah 2 lantai terbaru bergaya modern tropis, cluster ini diperkirakan akan digemari dan menjadi Cluster Lavesh idola para investor maupun end user. Salah satu keunggulan dari tipe-tipe yang akan dirilis adalah seluruh letak kamar menghadap timur arah matahari pagi. “Posisi kamar seperti ini sangat disukai oleh orang . Selain itu kami juga merilis rumah dengan tipe dua facade depan belakang, dimana area belakangnya terbentang taman yang dapat menjadi area bermain anak atau pun keluarga,” jelas Hadi Putra, Sales Dept. Head Damai Putra Group.

Keunggulan lain dari Cluster Lavesh adalah memiliki danau yang dapat menjadi destinasi keluarga dalam bersantai menikmati pemandangan ruang terbuka hijau, lengkap dengan area jogging track di dalamnya.

Acara Grand Launching Cluster Lavesh yang diadakan di Marketing Gallery Kota Harapan Indah, ditandai penjualan dengan harga perdana mulai Rp 1 Milyar Pilihan baru bagi keluarga untuk tipe Vinesh ukuran 7x12 meter. Seluruh penjualan pada yang mendambakan saat acara akan mendapatkan tempat tinggal strategis, hadiah langsung tanpa diundi nyaman sekaligus asri. berupa Samsung Galaxy S8 Plus, dan pembeli pun akan diberikan kemudahan mencicil DP hingga 2 Kota Harapan Indah (KHI), kawasan tahun tanpa bunga. populer seluas 2200 Hektar yang sering disebut sebagai icon kota Bekasi ini Bagi Anda yang tertarik untuk menunjukkan perkembangan yang tinggal di Cluster Lavesh, silakan luar biasa. Ratusan unit usaha, baik menghubungi lebih lanjut, perdagangan, perbankan, hypermarket, Marketing Gallery di 021-8898.6688 sekolah, universitas, rumah sakit, dan atau www.kotaharapanindah.com. lain-lain telah bergabung dalam Foto & Ilustras i : Dokumentas Pr ba di KHI. Kawasan ini juga dilalui oleh bus juga memiliki sport club yang besar dengan berbagai fasilitas, lengkap dengan kolam yang memiliki halte sendiri renang ukuran olympic size. Hal ini akan memudahkan penghuni KHI untuk berolahraga di dalam KHI. Damai Putra Group selaku tanpa harus berpergian jauh. pengembang KHI belum lama telah Dengan berbagai fasilitas itu, produk-produk cluster yang ditawarkan KHI selalu Cluster Lavesh: meresmikan ground breaking flyover disambut antusias oleh masyarakat. Seperti tampak pada Sabtu & Minggu, 20-21 Mei 1. Tipe Vinesh, LB: 56m², LT: 7x12m, Mulai Rp 1 Milyar untuk menambah fasilitas jalan menuju 2017 lalu, peluncuran produk terbaru KHI, Cluster Lavesh, mendapat sambutan meriah 2. Tipe Akasha, LB: 60m², LT: 6x15m, Mulai Rp 1,189M cluster terbaru. Kota Harapan Indah dari konsumen. 3. Tipe Lavana (mezanine), LB: 60m², LT: 6x15m, Mulai Rp 1,090M 4. Tipe Prada (2 facade), LB: 63m², LT: 7x18m, Mulai Rp 1,533M

10 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 11 Events Peluncuran Perdana Merayakan 36 Tahun Cluster Feia Damai Putra Group di Segara City: Saatnya Memiliki Rumah Idaman 36 tahun berkarya mempersembahkan produk yang terbaik untuk masyarakat Stop sewa rumah! Cluster Feia siap menjadi hunian idaman Anda dan keluarga.

Damai Putra Group yang dikenal sebagai pengembang Kota Harapan Indah (KHI) di Bekasi, awalnya adalah sebuah pengembang skala kecil di Jawa Tengah dan Jawa Timur. Kini, dengan memiliki lahan 2.200 ha di kawasan yang dikembangkan sebagai kota baru mandiri di kawasan Bekasi, Damai Putra Group menjadi salah satu pengembang yang diperhitungkan di jagad industri property di Indonesia. Tahun 2017 ini, Damai Putra Group memasuki usia 36 tahun. Kota Harapan Indah, sebagai salah satu masterpiece karya dari Damai Putra Group ikut merayakan kebahagian Damai Putra Group (DPG), kembali mengembangkan cluster hari jadi Damai Putra Group ke-36. Berbekal pengalaman, dengan harga terjangkau di Kota Harapan Indah mengikuti trend Kota harapan Indah menjadi produk yang semakin digemari permintaan pasar di kelas menengah yang tak pernah surut. segala kalangan masyarakat. Fasilitas pun terus bertambah Bekasi saat ini telah berubah menjadi sebuah kekuatan ekonomi seiring berjalannya waktu, sebut saja Transera Waterpark, besar, baik dalam bisnis dan perdagangan, hunian, maupun Hotel Santika Premiere, Courts Megastore, Giant, Carrefour, perhotelan. Bahkan aktivitas properti di Bekasi saat ini diperkirakan Sekolah BPK Penabur, Gramedia World, ditambah lagi tenant- lebih tinggi bila dibandingkan dengan wilayah penyangga Jakarta tenant yang akan hadir di KHI, seperti Eka Hospital, Universitas lainnya seperti Bogor, Depok, maupun Tangerang. Ditambah lagi Esa Unggul, Living Plaza, dan akan masih banyak lagi. dengan sedang dilaksanakannya pengerjaan jalan tol Bekasi Peringatan hari ulang tahun Damai Putra Group Cawang Kampung Melayu (Becakayu) dan tol Cilincing-Cibitung dilaksanakan pada 8 dan 9 April 2017 di Marketing Gallery yang ditargetkan selesai pada tahun 2018 akan memberikan nilai Kota Harapan Indah dengan menggelar open house. tambah tersendiri bagi properti di Bekasi. Kehadiran dua jalan tol Acara spesial bertajuk Celebrate With Us ini memanjakan tersebut akan membuat arus transportasi dari dan menuju Jakarta pengunjung dengan menggandeng Sushi Tei sebagai akan semakin mudah. Untuk faktor lokasi, Feia sangat strategis dan mudah dijangkau penyedia hidangan. Tidak hanya itu, diskon-diskon besar juga Peluncuran perdana Cluster Feia di Segara City digelar pada dari arah Marunda, Cakung, Cilincing, Kelapa Gading, dan diberikan Damai Putra Group dalam rangka memperingati tanggal 25-26 Februari 2017 di Marketing Gallery Kota Harapan Sunter. Harga yang ditawarkan berkisar Rp 500 jutaan hingga Rp hari jadinya. Pada kesempatan kali ini Kota Harapan Indah Indah yang baru. Selama event launching berlangsung pembeli 1M-an. Pembeli akan diberikan kemudahan cara bayar dengan mengemas penawaran yang bisa dibilang unik. Rizky mendapatkan unit dengan harga perdana yang hanya berlaku dapat mencicil uang muka selama 2 tahun tanpa bunga, per Hendrick, selaku Head Dept Sales KHI mengatakan, “Apa 2 hari, ditambah dengan bonus kanopi carport untuk semua bulan hanya 3 jutaan. “Angka yang cukup bersahabat untuk yang akan kami hadirkan ini belum pernah dilakukan oleh tipe rumah, serta hadiah langsung berupa AC, iphone 7, TV LED, kondisi saat ini, dari pada uangnya untuk sewa rumah, jauh lebih kami atau developer mana pun sebelumnya. Setiap motor, kulkas, dll. bijak bila digunakan untuk mencicil dp. Manfaatkan kesempatan pembelian pada periode ulang tahun DPG tanggal 8 dan Acara pun juga akan bertambah semarak dengan ini karena stok nya terbatas, kami hanya rilis 240 unit,” ujar Hadi 9 April kami berikan hadiah langsung berupa logam mulia Selain bonus hadiah langsung, pada ulang tahun Damai penampilan bintang tamu Judika, penampilan tarian daerah menutup pembicaraan. 36 gram sebagai simbol tanda terima kasih kami akan Putra Group ke-36, KHI juga makin memanjakan calon pembeli dari sekolah-sekolah di Kota harapan Indah, dan lomba kepercayaan konsumen selama 36 tahun DPG berkarya. dengan memberikan cicilan DP hingga 30x tanpa bunga, tidak mewarnai layang-layang. Serta pesta kuliner Holycow, spaghetti, Datang dan pilih unitnya! Tidak hanya itu, kami juga berikan Gratis Service Charge (IPL) hanya itu kosumen juga diberikan fasilitas peningkatan sertifikat dan Calais bubble tea. “Konsep Cluster Feia berbeda dari yang Saatnya memiliki hunian idaman. selama 36 bulan bagi pembeli produk-produk di KHI.” yang nantinya menjadi sertifikat hak milik (SHM). sebelumnya, dimana kami menambahkan security system pada Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi: (021) 8898 6688, 2937 3060/61, 4870 3480, (021) 2245 2299 setiap rumah berupa panic button, RFID card, dan kamera cctv Marketing Gallery Komplek Meli Melo 3 JL.Harapan Indah Boulevard Kav.26A

Foto: Dokumentas i Pr ba di di lingkungan cluster,“ ujar Hadi Putra, Sales Dept Head DPG.

12 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 13 Highlights

Fasilitas premium Bagi Anda para profesional muda dan keluarga modern tentu mengharapkan Sayana sebuah hunian yang praktis dan dilengkapi oleh fasilitas pendukung Apartments, kehidupan yang lengkap. Sayana Apartment yang akan dibangun di atas lahan 2200 ha di Kota Harapan Indah The Art of ini dibangun dengan konsep yang sangat humanis dan dekat dengan Comfortable alam. Menawarkan kenyamanan dan suasana yang rileks sebagai peraduan Living setelah lelah beraktivitas seharian. Sayana Apartment dilengkapi dengan fasilitas-fasilitas bintang lima seperti; Outdoor Infinity Pool, CCTV, Internet broadband, Access Card, Study Hall, Gym/Fitness Centre, Jogging Track, Commercial Area, Kids Play Ground, Sky Garden dan 24 Hours Security System. Sayana Apartment tersedia dalam 3 tipe unit; Tipe studio (21,84 m²), Tipe 1 bedroom (32,76 m²), Tipe 2 bedroom (36,40 m²). Tiga tipe ini dijual dengan harga yang sangat terjangkau dari mulai Rp 290 juta-an. Dengan nilai hunian disekelilingnya yang mencapai milyaran, Sayana Apartment menawarkan nilai investasi yang layak untuk Anda pertimbangkan. Lokasi strategis, bernilai investasi dan universitas menjadikan hunian ini

Foto & Ilustras i : Dokumentas Pr ba di tinggi memiliki nilai sewa yang tinggi jika Anda Sayana Apartements yang terletak ingin mempertimbangkannya sebagai Kota Bekasi saat ini tengah berkembang pesat. Tidak hanya perbaikan dari sektor di Jalan Harapan Indah Boulevard ini investasi jangka panjang. Pihak developer Nikmati investasi infrastruktur jalan untuk mengatasi kemacetan, pengembangan hunian dari mulai memiliki lokasi yang sangat strategis di juga mempermudah pembayaran dan hunian perumahan hingga apartemen kian menjamur. Hal ini tidak hanya menunjukan adanya tengah Kota Harapan Indah. Lokasi ini dengan cash bertahap 48 x (flat) dan nyaman di Kota demand yang tinggi akan kebutuhan hunian yang nyaman di pinggir Jakarta tetapi juga dibangun kawasan Central Business kemudahan cicil DP bagi konsumen juga persaingan ketat untuk menciptakan produk hunian yang bersaing dan berdaya District KHI dan 0 KM dari Universitas Esa yang ingin membeli dengan fasilitas Harapan Indah jual tinggi. Kota Harapan Indah yang telah melihat potensi besar yang dimiliki Bekasi Unggul (UEU) dan Eka Hospital. Hunian cicil Kredit Pemilikan Apartemen (KPA). dengan harga sejak dulu kini menciptakan sebuah hunian apartemen modern yang tidak hanya ini sangat ideal dijadikan sebagai Apartement mulai dipasarkan pada terjangkau. menjanjikan kenyamanan tetapi juga nilai investasi yang terjangkau dan berkembang tempat tinggal karena juga dekat Agustus 2017 ini. Ayo, berburu properti di masa depan. “Sayana Apartment”, pilihan hunian terkini dengan fasilitas modern dengan kawasan area komersial, bernilai investasi tinggi yang menjanjikan dan terlengkap di Bekasi Barat. hiburan dan juga Transera Waterpark. kenyamanan dan kemudahan bagi Lokasi yang dekat dengan rumah sakit Anda dan keluarga tercinta!

14 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 15 Trends Alerts Siasat Freedom in Life Hunian Terbatas Berkat teknologi terkini, Anda Asal tahu triknya, ruang terbatas seperti di apartemen bisa mendapatkan kebebasan pun bisa tampak apik dan menarik. berekspresi dan menikmati hidup yang berkualitas. Tahun yang baru, tak ada salahnya untuk memberi sentuhan-sentuhan baru di dalam rumah. Pilih warna-warna yang memberi semangat, ruangan di rumah lebih indah, nyaman, juga tampak cerah. Berikut pernak-pernik Terbebas Lebih tajam, Landasan cantik yang bisa menjadi inspirasi saat menata hunian Anda dan keluarga. dari Polusi Lebih Detail Telapak Tangan Pemurni udara Dengan menekan tombol power dua dalam ruangan kali, DJI Spark akan mengenali wajah Gaya Sudut Sofa Santai Honeywell Anda dan segera mengudara. Drone Meski ruangan terbatas, Anda Setelah beraktivitas seharian, akhiri hari Air Touch paling mungil dari DJI ini juga dapat masih bisa manfaatkan semua dengan bersantai di sofa yang empuk hadir dengan lepas landas dari telapak tangan, serta bagiannya,bahkan hingga ke sambil membaca majalah atau buku. teknologi mendarat kembali ke telapak tangan sudut. Letakkan rak sudut berdesain Sofa yang berkualitas dengan material penyaringan Mendukung konten 4K UHD, Samsung Anda. Spark juga dapat otomatis sederhana namun cantik di ruang yang dapat menyerap panas semakin udara 3 lapis: UBD-M8500 menampilkan detail dan kembali ke lokasi asal dengan panduan keluarga untuk menambah kesan membuat penghujung hari Anda lebih filter HiSiv yang telah dipatenkan ketajaman gambar 4x lebih baik GPS atau menekan tombol RTH (Return menarik tetapi fungsional. Pilih rak menenangkan. Dapatkan aneka pilihan Honeywell, HEPA filter, dan pre filter. ketimbang pemutar Blu-ray biasa, to Home). dengan material kuat agar lebih sofa nyaman koleksi VL Brio by Halistya. Perpaduan ketiganya diklaim mampu serta cakupan warna 2x lebih luas. Saat digunakan, Spark dapat awet, seperti koleksi yang tersedia di menghilangkan berbagai polutan, Tapi pastikan film Blu-ray yang Anda mengirimkan transmisi video 720p dari ifurnholic.com. seperti partikel debu, bakteri, hingga putar beresolusi 4K. jarak maksimal hingga 2 km, merekam Sentuhan Floral gas berbahaya. Tertanamnya Samsung Smart video Full HD 1080p, dan memotret foto Jangan ragu dalam menata interior Filter tersebut dapat digunakan Hub 2017 di perangkat ini bikin 12 MP. Drone yang dapat memanfaatkan di hunian Anda, meskipun luasnya hingga sekitar 3.000 jam, tergantung Anda dapat menambahkan banyak smartphone sebagai unit pengendali terbatas. Penataan ruangan yang kualitas udara. Saat akan tiba waktu aplikasi streaming video populer, ini tersedia dalam pilihan warna putih, apik akan membuat suasana hunian penggantian filter, ada indikator yang seperti Netflix, Amazon Video, Hulu, kuning, merah, hijau, dan biru. semakin nyaman dan menarik. memberi tahu Anda. dan YouTube. Tambahkan aksesori interior bermotif floral untuk memperindah ruangan Anda. Dapatkan beragam pilihannya, koleksi Atelier, di Courts. Meja dan Penyimpanan Rumah Terawasi EZVIZ C6T Mini 360 Plus menggunakan Tinggal di hunian terbatas seperti Kamera pengawas EZVIZ C6T Mini resolusi video high definition 1080P serta Efek Cahaya apartemen mengharuskan penghuninya 360 Plus dapat berotasi penuh untuk fitur infra red hingga jarak 10 meter, Pencahayaan adalah salah satu hal yang esensial pandai-pandai menyiasati penyimpanan. mengawasi semua sudut ruangan untuk tampilan gambar maksimal dalam penataan interior. Pilih lampu gantung maupun Meja makan yang juga memiliki fungsi rumah Anda berkat lensa panoramic meski ruangan dalam keadaan spotlight yang terpasang di sisi yang tepat di dalam penyimpanan ini desainnya sederhana 360 derajat dengan vertical view 180 gelap. Sementara, kehadiran mikrofon ruangan, sehingga cahayanya membantu memberi namun modern untuk keluarga masa derajat. Anda dapat melihat setiap memungkinkan Anda berbicara dari efek ruangan lebih luas dan terang. Beragam pilihan kini. Dapatkan koleksi menarik lainnya dari sudut yang Anda inginkan pada layar jauh dengan bayi atau orangtua Anda, lampu pendant cantik, seperti koleksi Maskros ini, bisa Funika Furniture. smartphone Anda. Hati pun tentram bahkan bercanda dengan hewan Anda dapatkan secara online maupun berkunjung walau berada jauh dari rumah. peliharaan di rumah. langsung ke IKEA.

16 - Vol. 0605 2017 Kota Harapan Indah - Foto: Dokumentasi Pribadi 17 Feature

tinggal di rumah vertikal, tidak ada salahnya bagi Anda untuk mengingat hal-hal berikut ini: • Dibandingkan dengan tinggal di rumah biasa, di apartemen ada peraturan dari pengelola yang harus dipatuhi. Misalnya larangan membawa binatang peliharaan, mengadakan pesta di unit tempat tinggal, mengubah bentuk bangunan/jendela, juga Anda harus bertenggang rasa ketika akan mendengarkan musik atau kegiatan lainnya agar tidak mengganggu penghuni lainnya. • Lahan parkir biasanya sudah ditentukan. Bagi Anda yang memiliki kendaraan lebih dari satu, maka Anda perlu melapor kepada pihak manajemen untuk mendapatkan lahan parkir tambahan, atau terpaksa harus memarkir kendaraan di luar gedung. • Ada biaya perawatan (maintenance fee) atau service charge yang harus dibayar setiap bulan, misalnya untuk membayar penggunaan listrik di tempat umum, lift, kebersihan tempat umum, biaya petugas keamanan, kebersihan, dan lainnya. Biaya ini biasanya dihitung tiap meter persegi dari luas unit apartemen yang dimiliki. Jangan heran bila tagihan air dan listrik yang dibebankan juga lebih tinggi, karena untuk apartemen biasanya perhitungannya berbeda dengan rumah biasa. • Tingkat sosialisasi penghuni apartemen cenderung sangat sedikit. Jarangnya bertemu dengan penghuni Foto: 123 R F yang bersebelahan dan ruangan yang tertutup memperkecil hubungan sosialisasi antar tetangga. Belakangan ini bisnis dan peminat rumah vertikal atau Beberapa keuntungan tinggal di apartemen adalah: Ditambah dengan tingkat kesibukan yang tinggi dari bangunan apartemen semakin berkembang, terutama di • Lokasinya biasanya juga dilengkapi fasilitas pendukung, masing-masing penghuni, membuat keakraban dan Gaya Urban kota-kota besar Indonesia, salah satunya Jakarta. Bahkan misalnya function room, lobby untuk menerima tamu, sikap tolong menolong berkurang. perkembangannya pun sudah sampai di lokasi-lokasi café dan resto, mini market, salon, pusat kebugaran, sub urban yang berdampingan dengan ibukota. Konsep bengkel, bahkan mall. Harus Ditata Dengan Baik bangunan dan penataannya juga semakin menarik, • Lebih aman karena sudah dilengkapi dengan sekuriti Saatnya mengubah mindset. Lupakan kebiasaan menumpuk Rumah sehingga masyarakat pun berlomba untuk memilikinya, baik 24 jam. barang di rumah karena saat tinggal di apartemen Anda akan sebagai hunian pribadi maupun untuk disewakan. Bila Anda • Huniannya compact, jadi memanfaatkan seluruh sulit untuk menyimpan barang. Mau tidak mau Anda harus dan keluarga berkeinginan untuk menempati rumah vertikal, bagian dengan cermat. bersiasat agar semua kebutuhan Anda tetap tersedia di unit Vertikal ini dia beberapa hal yang bisa Anda jadikan referensi agar • Bagi pasangan muda, tinggal di apartemen dinilai apartemen namun tempat tinggal tetap rapi dan asri, misalnya: Asal tahu triknya, tinggal di tinggal di apartemen tetap nyaman dan asri, seperti tinggal lebih praktis dan trendi. • Trik cermin dan pencahayaan di rumah biasa. Salah satu trik klasik untuk menyamarkan kesan ruang apartemen juga tetap bisa Ada Aturan dari Pengelola yang sempit adalah dengan memasang cermin dan asri dan nyaman. Banyak Untungnya Perlu diingat bahwa karena apartemen biasanya dikelola menata lampu di tempat yang tepat. Pasang cermin Tinggal di apartemen memang membuat Anda memiliki khusus oleh manajemen gedung, maka ada cara-cara dan besar secara strategis sehingga ruangan Anda tampak kenyamanan yang berbeda dibandingkan dengan tinggal di aturan yang berlaku, yang tidak Anda temui saat tinggal di lebih luas. Gunakan lampu-lampu spotlight untuk cahaya rumah biasa. kompleks perumahan biasa. Sebelum memutuskan untuk yang tepusat, sehingga ruangan terlihat lebih lega.

18 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 19 Feature

• Focal point Agar terlihat lebih luas, Anda tak perlu memasang meja khusus untuk TV. Pasang TV Anda di dinding, percantik dengan beberapa elemen artwork di sekitarnya sehingga tampak lebih menarik. Di sekitarnya, Anda bisa memasang rak minimalis yang cantik. Anda bisa menyewa jasa penata interior untuk mendapatkan saran terbaik untuk hunian Anda. • Gallery display atau Open storage Gunakan floating shelves atau rak tempel untuk memajang benda-benda hiasan atau memento koleksi, atau dengan rak penyimpanan yang terbuka. Tata rak Anda dengan cara yang unik agar tidak terlihat membosankan. • Bermain warna atau floor coverings Keterbatasan lahan sering membuat ruangan tampak sempit. Cobalah untuk mengecat ruangan dengan warna-warna menarik atau pasang wallpapers dan karpet-karpet unik sehingga unit Anda tetap terlihat cerah Trik Penataan Barang dan tak terkesan sempit. Agar hunian tetap rapi dan tampak lega, penataan barang di dalamnya haruslah seksama. Berikut ini adalah beberapa triknya. 1. Kuasai teknik melipat pakaian ala Konmari Agar pakaian terlihat lebih rapi dan mudah terlihat, Ayo tetap hijau jangan menyimpannya dengan cara ditumpuk, melainkan Ketiadaan halaman di unit rumah vertikal bukan berarti Anda diberdirikan. Kaos kaki, pakaian dalam, T-shirt, hingga jeans harus meninggalkan hobi bercocok tanam. Selain mempercantik bisa dilipat dan digulung hingga dapat ditata secara berdiri. hunian, kegiatan menanam juga menurunkan stres, lho…! 2. Sortir benda berdasarkan kategori, 1. Pot gantung bukan tempat. Agar lantai tetap bersih, manfaatkan pot gantung sebagai Rapikan benda berdasarkan kategori dengan urutan sebagai lahan tanam Anda. Bila ditata dengan rapi, pot gantung bisa berikut: baju, buku, dokumen, barang lain dan barang-barang terlihat cantik. yang memiliki nilai sentimentil. Selebihnya, buang. 2. Container garden 3. Terapkan metode capsule wardrobe Anda bisa memanfaatkan balkon unit Anda untuk bercocok Metode ini meminimalkan isi lemari sesuai dengan fungsinya. tanam, dengan memanfaatkan container (pot mungil, box Pilih busana yang berkualitas dan lakukan pembaharuan plastik, ember, dan sebagainya). Tata kontainer Anda koleksi setiap 3-4 bulan. Batas maksimal isi di dalam lemari dalam rak beroda sehingga Anda bisa memindahkannya adalah 40 barang, tidak boleh lebih. dengan mudah. 4. Bersikap tega 3. Tanaman fungsional Ingatlah bahwa ruang Anda terbatas. Berikanlah benda- Agar tetap fungsional, tak ada salahnya Anda menanam benda yang kurang terpakai di hunian Anda kepada orang bibit-bibit tanaman herba atau bunga-bungaan yang bisa lain atau dibuang. Tanamkan pemikiran “buang dulu, dimanfaatkan untuk memasak, misalnya oregano, thyme, simpan kemudian”. mint, rosemary, atau lavender. Foto: 123 R F

20 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 21 Home Solutions

Feel Spacious in a It Looks Bigger Jika tidak memungkinkan untuk meng- upgrade size apartemen Anda, ada solusi untuk membuatnya tampak lebih besar Small Room dan luas. Berikut adalah beberapa trik dari para ahli interior yang bisa Anda terapkan Re-visual ruang di hunian mungil Anda! • Pilih furniture yang low-profile apartemen Anda Furniture dengan desain yang yang terbatas sederhana akan membuat tampilan sehingga tampak luas apartemen tidak hanya lebih luas dan nyaman. tetapi juga terlihat lebih elegan. Kini banyak furniture minimalis yang Memiliki hunian dengan luas yang multi fungsi sehingga Anda bisa terbatas adalah hal lumrah yang terjadi memanfaatkan fitur-fitur tambahan di perkotaan. Harga properti yang yang ada di furniture sebagai tempat kian selangit membuat tren hunian penyimpanan atau bahkan nilai pun berubah mengikuti gaya dan estetika. Seperti meja makan yang kebutuhan saat ini. Apartemen berupa bisa dipanjangkan, sofa bed, lemari bangunan hunian vertikal kini tengah berpintu cermin dan lain sebagainya. menjadi alternatif hunian yang banyak • Jangan menutupi jendela dicari. Selain praktis dan harga yang Sistem penerangan alami sangat lebih masuk akal, apartemen juga kerap berpengaruh pada visual ruangan. dilengkapi oleh fasilitas kebutuhan gaya Terlebih jendela yang menghadap hidup yang lengkap, sehingga sangat ke balkon. Jangan tutupi area ini sejalan dengan kebutuhan orang kota dengan benda apapun. Jendela yang sibuk dan ingin serba praktis. di apartemen secara otomatis Banyak nilai lebih dari sebuah membuat pandangan ruangan lebih apartemen bukan berarti tidak memiliki luas karena menghadap ke arah luar. kekurangan. Salah satu yang kerap • Benda-benda memantul dikeluhkan adalah ruang apartemen Cermin besar yang diletakkan di yang terbilang sempit dan terbatas. ruang tengah atau ruang tamu, atau Jika Anda tidak pandai-pandai dalam benda-benda hiasan/ furniture yang menata ruang apartemen jangan terbuat dari bahan yang mampu heran jika hunian Anda akan lebih memantulkan cahaya seperti seperti mirip gudang dari pada rumah tinggal. kristal, almunium atau platinum akan Namun, dengan trik tata ruang yang lebih bermanfaat memberikan efek tepat apartemen Anda bisa jadi hunian ruangan lebih luas dibandingkan yang nyaman dan instagramable! permukaan yang matte. Foto: 123 R F

22 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 23 Home Solutions Choose The Right Color Warna tidak hanya mampu memengaruhi mood kita tetapi juga dapat memberikan efek luas dan sempit pada ruangan. • Built in storage Sebagai tempat beristirahat, apartemen maupun rumah dengan warna dinding yang tepat akan memberikan efek psikologis Setiap inchi dalam ruangan sangat berharga. Membangun yang menenangkan, memberikan energi positif dan semangat baru bagi penghuninya. Meski Anda memiliki ruang yang terbatas, built in storage untuk wardrobe, atau kitchen set akan pilihan warna dinding ruangan apartemen atau rumah mungil Anda tidak selalu putih, warna-warna berikut ini dapat memberikan lebih memaksimalkan manfaat ruang dibandingkan efek lapang yang sama untuk ruangan Anda. standing unit. Contoh bagaimana kamar hotel kerap memanfaatkan gaya ini sehingga ruang kamar dapat terlihat luas namun tetap memiliki fungsi ruang maksimal. • Lantai yang terang Warna yang lebih terang selalu membuat kesan lebih luas. Hal ini juga berlaku untuk pemilihan warna lantai apartemen Anda. Jika menggantinya akan memakan biaya, Anda bisa mensiasatinya dengan menggunakan rug/karpet yang berwarna terang sebagai trik visual. • Go vertical Manfaatkan dinding sebagai tempat penyimpanan bahkan taman. Seringkali tata ruang mengandalkan bidang horizontal. Dari pada melebar dan makan tempat, desain furniture/tempat penyimpanan yang memanfaatkan ruang-ruang vertikal seperti celah dibalik pintu ,dinding balkon dan lain sebagainya.

1 Aksen dinding turquoise (tosca) 2 Krem (beige) Anda bisa mengecat satu atau dua sisi dinding dengan Berbeda dengan putih, warna krem memberikan kesan warna cerah seperti warna tosca. Tujuannya adalah untuk natural pada ruangan. Warnanya yang terang tentu memberikan efek separasi visual dan memberikan kesan dapat memberikan kesan luas. Warna krem juga menjadi luas pada ruangan tersebut. Warna tosca selain cerah pilihan tepat jika Anda memiliki furniture dengan warna juga memberikan efek sejuk pada ruangan Anda. kayu sehingga ruangan terasa hangat.

3 Warna 4 Abu-abu Warna-warna pastel tidak hanya tepat diberikan pada Warna dinding kombinasi abu-abu muda dan putih ruang anak. Warna pastel juga bisa menjadi pilihan akan memberikan efek ruangan yang tampak luas cantik untuk ruang apartemen Anda. Anda bahkan bisa dan juga modern. Warna abu-abu muda juga mampu mengombinasikan beberapa warna pastel tanpa perlu memberikan efek pantulan pada ruangan sehingga khawatir ruangan akan tampak sempit karena warna- memberikan efek luas. Warna ini juga memungkinkan warna ini sangat lembut dan memberikan efek ceria. Anda menggunakan furniture warna cerah sehingga menghasilkan kohesi warna ruang yang cantik. Foto: 123 R F

24 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 25 Digital Life makanan apa yang sudah habis dan perlu dibeli lagi. Praktisnya lagi, daftar Rumah (Pintar) barang atau bahan makanan yang harus dibeli tersebut dapat dipesan langsung melalui situs belanja online Istanaku atau via aplikasi belanja di Dengan teknologi terkini, urusan smartphone. Speaker Pusat Pengendali Mengelola stok Kalau Anda tengah rumah tangga makin simpel, Kian Trendi bahan makanan bingung ingin masak apa, hidup kian nyaman. Menyusul Amazon Echo dan Google Home, Apple menciptakan Tak sekadar mendinginkan lemari es ini juga dapat speaker pintar perdananya, HomePod. Kalau Amazon Echo bahan makanan agar tahan menampilkan daftar aneka Sejak beberapa tahun terakhir, sejumlah perusahaan dilengkapi Alexa, dan Google Home punya Google Assistant, lebih lama, kulkas Samsung resep menu makanan dari teknologi giat mengembangkan konsep rumah pintar. Apple yang akan merespons perintah suara Anda, Apple HomePod Family Hub 2.0 membantu berbagai penjuru dunia. misalnya, memperkenalkan HomeKit, yang memungkinkan menghadirkan asisten virtual Apple yang sudah populer. Ya, Anda mengelola stok bahan Ukuran teks pada layar kita mengendalikan lampu, pemanas air, pengatur suhu siapa lagi kalau bukan Siri. makanan yang tersimpan sentuhnya dapat diperbesar ruangan, kunci pintu, dan sebagainya dari ponsel iPhone. Dengan bantuan Siri, HomePod akan melakukan streaming di dalamnya. Saat tengah agar terlihat lebih jelas Pada pameran teknologi IFA (Internationale musik dari Apple Music, menginformasikan berita terkini, pergi berbelanja kebutuhan dan mempermudah aktivitas Funkausstellung) Berlin 2014 silam, Kent Larson, Director menjalankan fungsi alarm dan timer, hingga menterjemahkan makanan, misalnya, Anda memasak di dapur. of City Science Iniative MIT Laboratorium, pernah berujar bahasa, sesuai perintah Anda. Speaker pintar ini juga telah dapat mengecek isi kulkas bahwa rumah masa depan harus menyatu dengan cara dibekali fitur Airplay 2 yang baru diperkenalkan di iOS 11, untuk lewat smartphone, untuk hidup penghuninya. Artinya, rumah menjadi lebih responsif, terkoneksi dengan Apple HomeKit. mengetahui kira-kira bahan Langkah Apple ini diikuti mampu mengenali dan menyesuaikan dengan kebiasaan Selain itu, HomePod dapat menjadi terminal untuk Antara Apple CarPlay oleh rivalnya, Google, yang serta perilaku tuan rumah. Termasuk memahami apa yang mengendalikan perangkat pintar lain dari ekosisistem Apple dan Android Auto menghadirkan sistem serupa tuan rumah butuhkan serta memenuhinya sebelum diminta, HomeKit yang ada di rumah. Tak ketinggalan, teknologi juga bernama Android Auto. Tentunya, serta memberi rasa aman dari gangguan pencurian. Berpatroli merambah ke isi garasi Anda. pada Android Auto, operating Terasa seperti film fiksi ilmiah? Mungkin. Tapi hal tersebut menjaga rumah Mengingat mengemudi sambil system yang tampil pada layar kian nyata. Riley namanya, sebuah mengoperasikan ponsel amat tambahan di dalam mobil adalah robot kreasi perusahaan berisiko, Apple merancang Android dari ponsel pengguna, Era Internet of things bernama iPatrol. Ia didesain CarPlay, sebuah sistem yang dan memanfaatkan perintah suara Coba perhatikan, deh, kini gadget kita yang terkoneksi untuk menjaga rumah Anda menghubungkan iPhone ke mobil dari Google Assistant. internet semakin pintar mengenali minat kita, dapat dari kehadiran tamu tak speaker untuk memberitahu sebagai interface tambahan. Baik CarPlay maupun Auto menyajikan berita tentang topik yang kita sukai, hingga diundang. Dalam berpatroli, penyusup bahwa polisi akan Sederhannya, iOS pada iPhone sama-sama membuka ruang mengenali fashion item yang menarik perhatian kita. Riley dilengkapi, kamera segera datang. pengguna akan tampil di layar bagi aplikasi pihak ketiga untuk Ini karena zaman terus melangkah menuju era internet HD, fitur penglihatan dalam Kini Anda akan tambahan di mobil, berikut berjalan di ekosistem masih- of things (IoT) – ketika gadget, kendaraan, peralatan rumah gelap, pendeteksi gerakan, merasa lebih aman kala fungsi-fungsinya. masing. Di antaranya Spotify, tangga, dan perangkat lainnya memanfaatkan internet. Memahami selera Anda serta mikrofon. meninggalkan rumah, Anda dapat memerintahkan Soundcloud, dan Pandora. Ditambah lagi, pada ajang CES (Consumer Electronics Tertanamnya sistem AI (Artificial Intelligence) bernama Jika ada gerak-gerik karena ada Riley yang Siri untuk melakukan berbagai Dari sisi pengadopsian, Show) 2016 di Las Vegas, raksasa internet Google Patchwall pada Xiaomi Mi TV 4 bikin televisi tersebut mampu maupun suara yang berjaga-jaga. hal saat berkendara. Misalnya, kian banyak brand mobil dunia memperkenalkan sebuah sistem operasi untuk IoT. Diberi memahami dan merekomendasikan konten yang paling mencurigakan, Riley akan memutar musik, mengakses peta, yang mendukung Apple CarPlay nama Brillo, sistem operasi turunan dari Android ini potensial relevan kepada masing-masing pemirsanya. memberi tahu ke smartphone Nah, berbagai notifikasi, dan membaca pesan maupun Anrdoid Auto pada ditujukan bagi pengembangan rumah pintar. Anda penggemar film komedi? Atau anggota keluarga Android atau iOS Anda. Ia juga pengembangan telah teks serta mendikte balasan. Selain produknya. Mulai dari Audi, Anda ada yang menyukai film animasi? Dengan Patchwall, dapat menyiarkan secara dan terus berjalan. Dalam lewat perintah suara, pengguna Lamborghini, Volvo, Bentley, Perabot rumah pintar pengalaman menyaksikan televisi terasa lebih personal. langsung apa yang tengah beberapa waktu ke depan, juga tetap dapat menggunakan hingga Honda, Mitsubishi, dan Rumah menjadi cerdas tentu berkat dukungan perangkat Penonton yang berbeda akan menapat rekomendasi tayangan dilihatnya. Dan meski tidak kita tinggal menunggu jarinya pada layar sentuh, seperti masih banyak lagi. cerdas di dalamnya. Hasilnya, berbagai urusan rumah yang berbeda pula, berdasarkan hal-hal yang disukai maupun memiliki senjata, sebagai semua itu terpadu di bawah kala menggunakan iPhone.

makin praktis buat dikerjakan. yang tidak disukai. Foto: Dokumentas i Pr ba di gantinya Riley dilengkapi atap ekosistem hunian pintar.

26 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 27 Family Batasi pemakaiannya Tentu saja perlu kesadaran dan usaha ekstra untuk melepaskan TEKNOLOGI ketergantungan pada gadget. Khususnya pada anak-anak. Beri penjelasan tentang bahaya negatifnya. (JANGAN) MENJAUHKAN 1. Radiasi. Tidak hanya memengaruhi kesehatan mata, radiasi juga Smartphone adalah gadget paling penting dalam hidup kita saat ini. Setuju? berisiko menyebabkan gangguan terhadap perkembangan otak dan sistem imun anak. 2. Kecanduan. Terlalu asyik mengulik gadget membuat anak kehilangan waktu bermain dan bersosialisasi bersama teman sebayanya. Hal ini dapat memengaruhi kepribadiannya. 3. Hambatan tumbuh kembang. 4. Gangguan tidur. Karena asyik bermain game anak cenderung jadi susah Karena cenderung kurang tidur. Hal ini tentu berpengaruh pada tumbuh kembangnya. bergerak, kemampuan motorik 5. Pengaruh tayangan. Pastikan Anda mendampingi anak Anda bila jadi kurang terasah dan berisiko menggunakan koneksi internet saat beraktivitas dengan gadget. Pastikan ia menderita obesitas. menonton tayangan sesuai usianya.

Restoran anti gadget Beberapa restoran di merespon fenomena kecanduan IKEA, Taiwan gadget ini dengan langkah nyata. Mereka ingin Inovasi menarik manajemen IKEA Taiwan terjadi saat Imlek mengembalikan fungsi restoran sebagai tempat berkumpul tahun lalu. Mereka mengundang beberapa keluarga untuk keluarga dengan meniadakan fasilitas wifi serta memberi makan bersama di atas meja yang dilengkapi tungku bulat. diskon khusus bila tidak memainkan gadget saat bersantap Semua anggota keluarga diminta meletakkan smartphone di restoran. Menarik bukan. mereka di bawah tungku dan menggunakan energi dari Foto: 123 R F smartphone sebagai alat untuk memanaskan sup! Siapa yang bisa hidup tanpa smartphone saat ini? Dari anak Smartphone juga membuat kita mudah mengakses Chick-Fil-A, Georgia, AS remaja hingga lansia semua membutuhkan smartphone informasi. Baca berita, belanja online atau melihat Pengunjung diminta meletakkan smartphone mereka Aghadoe Heights Hotel, Irlandia untuk dapat terhubung. Lembaga riset digital marketing perkembangan anak cucu bisa dilakukan lewat media pada kotak kecil di meja. Sebagai hadiah bagi yang bisa Di Irlandia, mobile free zone telah diterapkan di banyak restoran. Emarketer memperkirakan jumlah pengguna aktif smartphone sosial. Bahkan smartphone juga bisa jadi penghibur kita mengabaikan smartphone mereka selama bersantap, Hal ini telah menjadi gerakan nasional yang didukung oleh para di Indonesia akan mencapai 100 juta orang lebih pada 2018. disaat menunggu dengan berbagai layanannya yang tersedia hadiah berupa es krim gratis! pemilik restoran dan pengelola hotel. Salah satunya adalah menyenangkan. Kita bisa mendengarkan musik, menonton Aghadoe Heights Hotel, sebuah hotel bintang lima di pinggir Smartphone Power drama Korea terbaru, atau bermain games. Lebro’s Restaurant, New York, AS Danau Killarney yang memberlakukan larangan menggunakan Perkembangan teknologi memang membuat interaksi kita Sayangnya, kemudahan ini membuat kita jadi tidak merasa Di restoran Italia ini, pelanggan yang bersedia mematikan smartphone khusus di ruang restoran mereka. Dengan adanya dengan teman dan kerabat menjadi berubah. Kini kita cukup perlu bertemu langsung, melakukan kontak sosial secara smartphone-nya diberikan diskon 10% tujuannya agar peraturan itu, pengunjung jadi lebih menikmati hidangan serta membuka smartphone untuk bisa terhubung dengan teman nyata. Bahkan ketika bertemu secara langsung pun banyak kualitas kebersamaan pengunjung yang datang bersama pemandangan indah danau di sekitar mereka. dan keluarga. Bercakap-cakap pun bisa dilakukan melalui chat dari kita yang masih merasa perlu melakukan aktivitas di orang terdekat mereka. room atau video call. Tidak perlu lagi menembus kemacetan dunia maya, seperti membalas chat, mengecek email, atau untuk bertemu secara fisik. Media sosial pun menyediakan mengunggah foto. Kita jadi kehilangan interaksi secara nyata. berbagai fasilitas untuk membuat kita tetap terhubung. Jangan jadikan smartphone menghilangkan kehangatan dan keakraban kita pada orang-orang yang kita sayang.

28 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 29 Beauty Recipe

Hidangan pencuci Matcha mouse: ORISKIN mulut kekinian • 20 g gelatin bubuk • 3 sdm air (I) Matcha yang nikmat RENEW YOUR BEAUTY • 1 sdm air jeruk lemon disantap setelah • 250 ml susu cair Klinik kecantikan eksklusif yang membantu Anda menemukan kembali makan besar. • 70 g gula pasir (I) kecantikan alami kulit Anda. • 4 kuning telur Mousse Bahan: • 25 g madu ORISKIN menggunakan produk Murad yang telah • Sponge cake (Anda bisa • 2 sdm matcha (teh hijau bubuk) berpengalaman lebih dari 28 tahun, hasil temuan ahli membeli sponge cake jadi) • 120 g gula pasir (II) dermatologi Dr. Howard Murad yang telah lulus uji klinis dan • 25 g biskuit marie, haluskan, • 3 sdm air (II) badan POM. Produk yang digunakan oleh ORISKIN mengandung campur dengan 1 sdt matcha • 2 putih telur anti inflamasi, anti oksidan dan hydrator sehingga tidak hanya (teh hijau bubuk) • 250 ml krim kental dingin mampu mengatasi masalah kulit, tetapi juga mengembalikan • Whipping cream untuk hiasan kecerahan dan kelembapan alami kulit Anda. Bagi Anda yang memiliki masalah khusus dan ingin melakukan operasi plastik, ORISKIN juga memiliki kerja sama dengan salah satu Cara membuat: rumah sakit di Korea sehingga Anda bisa berkonsultasi dan 1. Belah mendatar sponge cake menjadi 3 bagian, cetak mendapatkan rekomendasi terbaik untuk masalah Anda. menggunakan ring cutter diameter 18 cm, sisihkan. Masukkan • ORISKIN memberikan pelayanan berupa dua jenis selembar cake ke dalam loyang bongkar pasang, sisihkan membership yakni Membership Reguler dan Membership 2. Matcha mouse: tim gelatin, air (I) dan air jeruk lemon hingga larut Premium dengan masa keanggotaan 6 bulan-1 tahun. dan bening, sisihkan. Rebus susu dan setengah bagian gula pasir (I) Dengan menjadi anggota member Anda tidak akan dengan api kecil sambil diaduk hingga mendidih, kecilkan apinya. dikenakan biaya tambahan apapun selama waktu Kocok kuning telur dan sisa gula hingga kental dan pucat, tuang keanggotaan dan bebas melakukan treatment yang beberapa sendok sayur susu panas, kocok rata. Tuang kembali ke sesuai dengan anjuran dokter. dalam panci susu, masak kembali hingga kental, angkat. Dinginkan • Nikmati program member get member, dengan sambil diaduk-aduk, tambahkan gelatin, madu dan matcha, saring. Foto: Dokumentas i Pr ba di mendapatkan 1 bulan gratis sesuai dengan jenis 3. Rebus gula pasir (II) dan air (II) tanpa diaduk hingga mendidih dan Sejak Februari 2017 lalu, ORISKIN membuka cabangnya yang membership Anda. menjadi sirop gula kental. Kocok putih telur hingga hampir kaku, ke-16 di Kota Harapan Indah sebagai klinik kecantikan premium • ORISKIN menyediakan special harga untuk new customer, masukkan sirop gula panas, kocok terus hingga kental, biarkan dingin. dengan harga terjangkau yang memberikan pelayanan hanya dengan membayar Rp 49 ribu untuk mencoba 4. Masukkan campuran telur-susu-matcha ke dalam putih telur, aduk komprehensif dari ujung rambut hingga ujung kaki, mulai pelayanan OXY Facial pertama kali. searah menggunakan spatula hingga tercampur rata. Kocok krim dari manikur pedikur, facial, body treatment, eye lashes, hair • Dengan Rp 3 Juta, nikmati garansi seumur hidup, hair kental dingin hingga kental, masukkan secara bertahap ke dalam treatment, produk slimming sampai dengan special treatment removal menggunakan laser. adonan mousse, aduk dengan pengocok kawat. seperti facelift, botox, filler dan laser. • Dapatkan installment 0% (6 bulan -12 bulan) melalui 5. Tuang setengah bagian mousse ke dalam cetakan berisi cake. kerjasama dengan Bank BCA, Mandiri, BRI, BNI, HSBC, ANZ, Masukkan ke dalam freezer hingga bagian atasnya mengeras. Produk dan pelayanan berkualitas UOB, OCBC, dan Panin Bank. Tumpuk bagian cake yang lain di atasnya, tuangi sisa adonan ORISKIN merupakan klinik kecantikan yang mengutamakan • All Treatment dan produk di bulan September, diskon mousse, tutup lagi atasnya dengan selembar cake. Simpan dalam perawatan alami dan aman dengan menggunakan produk mulai dari 20 sampai 50%. freezer hingga membeku. perawatan yang terbukti mampu memaksimalkan penampilan 6. Lepaskan cetakan menggunakan bantuan serbet hangat atau hair kulit Anda. Menggunakan bahan-bahan organik yang tidak dryer agar mudah terlepas. Olesi permukaan dan sisi cake dengan menimbulkan ketergantungan dan kulit kemerahan, serta Hubungi lebih lanjut: krim kocok. Taburi dengan remah biskuit yang telah dicampur Jam operasional: Pukul 8.00 -20.00 (Senin-Jum’at) menghindari penggunaan krim resisten yang mengandung matcha, hias bagian atasnya dengan krim kocok dan hiasan dan 10.00 - 18.00 (Sabtu-Minggu) bahan kimia. cokelat. Potong bentuk segitiga menjadi 8 bagian. Sajikan segera. Alamat: Ruko Sentra 5, Blok SN 510, No. 30, Harapan Indah, Telepon: 021 883 83007/8. Foto dan resep: Femina no. 25, 18-24 Juni 2017

30 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 31 Health Serunya bermain air

Fun and 3 Arung jeram (Rafting) Olahraga air ini merupakan olahraga rekreasi yang bisa membantu tubuh lebih rileks karena dilakukan di lokasi sungai Refreshing yang alami dan teduh. Tapi jangan salah, beberapa water park juga menyediakan wahana serupa rafting tetapi memang Transera Water Park Olahraga Air. Sehat, seru dan… menyenangkan! arus yang digunakan tidak sekuat jika Anda melakukannya di Jika Anda penggemar air, Transera Water Park di Kota Harapan sungai. Olahraga ini tergolong olahraga high risk. Mengikuti Indah bisa menjadi tujuan hiburan dan beraktivitas seru yang bisa arahan pemandu dan kondisi tubuh yang fit menjadi modal menyehatkan tubuh Anda. Didesain layaknya Water Park kelas dunia utama. Jika Anda pemula, pilih lokasi jeram yang tidak terlalu dengan tema eksotis Afrika. Banyak wahana yang menyediakan sulit, gunakan semua perlengkapan safety dan ikuti arahan kegiatan yang menyenangkan, unik, penuh petualangan yang cocok pemandu, juga berkomunikasi baik dengan peserta lainnya. untuk anak-anak, remaja juga orang dewasa. Anda bisa menantang tubuh untuk menahan arus dan melawan ombak di wahana Golwe Pool, atau berpetualang seru dari ketinggian 4 dan meluncur melalui Crazy Cone. Mosi Oa Tunya juga bisa menjadi Surfing pilihan wahana menarik untuk melakukan lomba seluncur bersama Kegiatan surfing memang identik dengan pantai. Kegiatan dengan teman dari ketinggian. Ingin yang sedikit santai? Coba wahana menantang ombak ini memang mampu memicu adrenalin Zambesi River yang mampu merilekskan tubuh Anda berkeliling sungai juga melatih keseimbangan. Jika Anda penyuka pantai dan buatan dengan suasana yang sejuk dan menenangkan. laut, melatih diri dengan olahraga ini akan membuat kegiatan Harapan Indah Boulevard Kavling V, Kota Harapan Indah, liburan pantai Anda akan semakin seru. Surfing mampu Telepon : 021- 29465555

Foto: 123 R F & Dokumentas i Pr ba di menguatkan lengan, punggung, leher dan bahu. Berdiri di papan surfing menguatkan otot kaki. Melompat ke atas papan Kunci tubuh sehat dan bugar adalah konsisten berolahraga. Sayangnya, menjaga konsistensi bukanlah perkara mudah. Anda (pop up) dan mengejar ombak, melatih keseimbangan dan perlu merasa fun untuk terus konsisten. Nah, mengapa tidak mencoba olahraga air? kordinasi tubuh Anda. Banyak sekali aktivitas yang bisa dilakukan di air dari mulai olahraga ringan hingga yang menantang. Yuk, bereksplorasi dengan aktivitas air, sesuai dengan kondisi dan kebutuhan tubuh Anda! 5 Kitesurfing 1 2 Renang Aquarobic Mau olahraga air yang lebih menantang lagi? Coba Olahraga air yang paling ringan ini merupakan aktivitas Anda tentu mengenal aerobic sebagai aktivitas olahraga kitesurfing! Olahraga ini memiliki tingkat kesulitan yang cukup Harapan Indah Sport Club yang paling mudah dan sering kali dilakukan sebagai yang highimpact. Dengan prinsip kegiatan yang serupa, tinggi. Seluruh tubuh Anda dituntut untuk bekerja dan menjaga Harapan Indah Sport Club merupakan pusat kebugaran yang terletak aktivitas hiburan keluarga. Renang seringkali dilakukan aquarobic mengadaptasinya di dalam air. Tekanan di keseimbangannya, sehingga olahraga ini tergolong cukup di tengah-tengah Kota Harapan Indah. Sesuai dengan namanya, sport sebagai terapi kesehatan untuk anak dengan penyakit asma bawah air membuat gerakan aerobic memiliki beban melelahkan. Melakukan kitesurfing setengah jam saja, efeknya club ini memiliki fasilitas lengkap yang akan membantu Anda untuk maupun yang memiliki masalah dengan sensori mereka. tambahan namun minimal risiko cidera. Aquarobic juga sama seperti Anda habis melakukan lari maraton selama 1 melakukan aktivitas yang menyehatkan tubuh seperti; Fitness Centre Renang membantu meningkatkan fungsi paru-paru, jantung, bisa dilakukan dengan alat bantu seperti water dumbbell, jam. Untuk bisa melakukan olahraga ini, ada baiknya Anda & Gym, Jogging Track, Tennis Court, Table Tennis, Badminton Hall, menghilangkan kalori dan juga stres. Renang bisa dilakukan noddle foam dan jog belt untuk memaksimalkan hasil sebelumnya tergabung dalam moderate level di kelas fitness Billiard Room, dan tentunya fasilitas olahraga air yang seru seperti dengan berbagai gaya. Namun yang terpenting adalah olahraga. Aquarobic umumnya dilakukan bersama untuk membantu tubuh Anda lebih kuat mengontrol tali. Children Pool & Water Castle dan Olympic Size Pool. Kolom renang renang dengan menambah daya tempuh secara bertahap dengan terapis atau guru yang berpengalaman karena Perhatikan arahan instruktur dan selalu gunakan perlengkapan Olympic ini sangat cocok bagi Anda yang ingin menguji kemampuan dan kosisten sehingga hasilnya terlihat. selain menyehatkan beberapa gerakan aquarobic bisa safety mengingat olahraga ini termasuk olahraga high risk. renang layaknya seorang professional. Semakin jauh jarak tempuh digunakan sebagai terapi penyakit sendi, backpain, renang Anda tentu akan semakin menyehatkan. osteoarthritis dan lain sebagainya. Jl. Harapan Indah Boulevard No.10-12, Medan Satria, Telepon: 021-88876688

32 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 33 Feng Shui Arah Hadap Bangunan Dalam perhitungan angka he tu, dikenal pengelompokan Apartemen Nyaman sebagai berikut: Angka Elemen Arah Mata Angin

Mendatangkan Keberuntungan 1 & 6 Air Utara

Memilih apartemen yang tepat dan melakukan penataan interior yang 2 & 7 Api Selatan apik akan ‘mengundang’ energi positif ke dalam unit apartemen Anda. 3 & 8 Kayu Timur

Pemandangan gedung-gedung yang sangat jernih, maka kolam 4 & 9 Logam Barat pencakar langit makin hari makin tersebut hanya ditumbuhi lumut ketika 5 & 0 (10) Tanah Tengah menghiasi wajah kota-kota besar di terkena matahari dalam beberapa tanah air. Bangunan yang menjulang waktu tertentu. Berbeda halnya tersebut bukan hanya berupa kalau kita membuat kolam yang Perhitungan tersebut bisa dilipatgandakan sampai tingkat perkantoran dan hotel, tapi juga cukup luas dan memiliki kedalaman tak terhingga. Intinya, kalau ketemu angka 1 di belakang, maka apartemen. Bahkan kini apartemen tertentu. Meskipun dalam beberapa berarti mengandung elemen air dan arahnya utara. Akan sudah mulai merambah ke wilayah- hari ditumbuhi lumut, namun kolam tetapi, pendekatan elemen tingkat tidak mutlak bisa diterapkan wilayah penyangga kota besar. Dan tersebut akan berkembang dengan berdasarkan angka kelahiran karena angka kelahiran dalam ternyata, peminat apartemen memang menciptakan kehidupan lain dan satu keluarga bisa berbeda-beda. terus bertambah seiring waktu. membentuk sebuah harmoni. Elemen tingkat diaplikasikan dengan arah hadap sebuah Lantas, apakah ilmu feng shui berlaku Jadi, kalau ada suatu kawasan bangunan. Sebuah apartemen biasanya terdapat lobby dalam memilih apartemen berikut perumahan yang cukup luas, depan dan (mungkin) lobby belakang. Akan tetapi hanya ada pengaturan tata letaknya? Seperti halnya lengkap dengan hunian dan satu akses, yakni dari tangga atau lift untuk menuju ke setiap rumah tapak, sudut pandang feng shui fasilitas pendukung, kawasan itu unit dan ruangan lain. Langkah pertama keluar dari lift, itu juga bisa diterapkan pada apartemen sudah tergolong harmonis. Bahasa disebut arah datangnya energi. Energi akan mengalir masuk agar kenyamanan dan keberuntungan sederhananya, kita bisa hidup di ke masing-masing unit apartemen melalui pintu utama. Hal ini Posisi Pintu Masuk bisa dirasakan oleh penghuninya. kawasan tersebut tanpa harus keluar Konsultan: Xiang Yi, sekaligus menyatakan bahwa hadap utama unit apartemen Desain apartemen yang baik memang tergantung dari luas Seperti pada umumnya, perhitungan dari kawasan. Master Feng Shui Indonesia adalah dilihat dari pintu masuknya, bukan dari balkon. unit yang dipilih. Akan tetapi, untuk pintu masuk dianjurkan feng shui pada apartemen dilakukan Elemen tingkat kemudian diselaraskan dengan energi dari berada di sebelah kanan atau setidaknya ada di bagian untuk memperkuat aliran energi chi arah pintu masuk unit dengan perhitungan secara khusus. samping dari unit. Pintu masuk jangan membelah antara atau energi positif. Energi chi yang Contoh sederhananya, jika memilih unit di tingkat 6, maka kamar dan dapur agar akses tidak terganggu. memenuhi unit apartemen inilah yang mengandung elemen air. Nah, kalau elemen air dapat Apartemen yang baik memiliki akses ke ruang tamu dan dipercaya membawa hoki. mengalir masuk ke dalam unit, maka unit tersebut akan hoki. dapur. Semacam pintu samping pada rumah tapak. Ditambah lagi jika di dalam unit terdapat elemen kayu, unit Kawasan Harmonis tersebut semakin harmonis karena elemen air menghidupkan Jaga Kebersihan Secara umum, adanya sejumlah hunian elemen kayu. dan Pemeliharaan Berkala dalam suatu kawasan sudah memenuhi Yang perlu menjadi perhatian penting, tidak boleh ada Tipe unit apapun yang menjadi pilihan Anda, penting untuk persyaratan untuk mengikat energi chi hambatan di setiap akses masuk (dari lobby ke unit), baik selalu dijaga kebersihannya. Apalagi jika Anda memilih di kawasan tersebut. Suatu habitat yang melalui lift, tangga, maupun tangga darurat. Sebaliknya, bila tipe studio. Feng shui untuk tipe studio tetap diperhitungkan cukup luas akan mampu berkembang Anda memilih unit di lantai yang tinggi, jangan biarkan jendela meski luasnya sangat terbatas. Untuk itu, kebersihan dan menjadi sebuah harmoni kehidupan atau saluran udara lainnya terbuka lebar. Apabila di sekeliling kerapian unit harus selalu dijaga untuk mempertahankan tersendiri. Contoh, jika di alam terbuka apartemen tidak ada gedung lain, maka angin akan masuk ke energi chi. Untuk pemeliharaan unit, lakukan minimal lima kita hanya membuat sebuah kolam dalam unit dengan ‘kencang’ lalu membuyarkan energi yang tahun sekali, seperti pengecatan kembali agar suasana di yang kecil kemudian dimasukkan air terkumpul di dalam. dalam unit tetap terlihat indah dan terasa nyaman. Foto: 123 R F & Dokumentas i Pr ba di

34 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 35 Finance

Ramai-ramai Melirik apartemen yang cukup masif. Hal ini bisa disewakan. Nah, pada saatnya semakin membuktikan bahwa animo menemukan momentum yang tepat masyarakat untuk memiliki apartemen untuk menjual kembali, bisa diperoleh Apartemen cukup tinggi, terlepas dari tujuannya keuntungan hingga dua kali lipatnya. Ditunjang dengan fasilitas yang lengkap dan menarik, serta harga yang apakah untuk dijadikan tempat tinggal Sewanya bagus, jual kembalinya pun relatif lebih terjangkau dibanding rumah tapak, hunian vertikal disebut-sebut ataupun sebagai investasi. bagus,” jawab Bram. menjadi pilihan investasi yang prospektif. Di samping kondisi perekonomian Menurut data dari Colliers International yang mulai membaik serta respon Indonesia untuk kuartal II-2015, kinerja Tertarik membeli apartemen? masyarakat yang tinggi, tahun ini juga apartemen sewa, baik servis maupun non- Ini tipnya! ditengarai sebagai siklus booming- servis, dan apartemen yang disewakan Untuk mendapatkan keuntungan yang nya sektor properti. Banyak pengamat tetap stabil, yakni mencapai 75 persen. optimal dari investasi apartemen, Anda perlu properti memprediksi bahwa di Sementara potensi keuntungan yang memerhatikan beberapa hal sebagai berikut: antara sektor properti yang booming, diperoleh jika ingin menjual kembali 1. Lokasi yang Strategis apartemen disebut-sebut akan menjadi apartemen bisa sampai 80 persen. Untuk Pilih lokasi apartemen yang dekat primadonanya. Senada dengan unit apartemen yang dijual kembali dengan pusat keramaian, misalnya pendapat tersebut, Bram pun merasa sebelum seluruh gedung terbangun, tempat perbelajaan, rumah sakit, sekolah, optimis apartemen akan mengalami keuntungannya berkisar 30-50 persen. kampus, dan sebagainya. prospek yang cukup bagus. Untuk apartemen yang dijual kembali 2. Fasilitas yang lengkap pada kurun waktu dua sampai tiga tahun Salah satu fasilitas yang wajib Anda Imbal Hasil Dari Jual setelah terbangun, keuntungannya bisa utamakan adalah dari sisi keamaman, Atau Sewa mencapai 50-80 persen. disusul kemudian fasilitas, seperti kolam Di mana, sih, letak keuntungan Keuntungan secara optimal apabila renang, pusat kebugaran (gym), jogging berinvestasi apartemen? “Rate sewa hendak menyewakan apartemen track, cleaning service, arena bermain, apartemen lebih tinggi dibanding ditentukan melalui tarif sewa yang dan lain-lain. rumah. Jadi, kalau ingin memperoleh tepat. Harga sewa bisa Anda tetapkan 3. Lingkungan nyaman income yang kontinyu, apartemen dengan mengenali terlebih dulu target Apartemen di kawasan yang humanis Foto & Ilustras i : Dokumentas Pr ba di segmen penyewa dan harga sewa menawarkan lingkungan yang interaktif, Memasuki semester kedua tahun 2017, geliat ekonomi, Seiring dengan gaya hidup kaum urban yang lebih senang standar di lokasi apartemen. Selain baik sesama penghuninya maupun dengan terutama di sektor properti dirasa ada peningkatan dengan hal-hal praktis, tinggal di apartemen menjadi pilihan itu, perhitungkan biaya-biaya yang fasilitas yang tersedia. yang cukup signifikan dibanding semester awal. Hal itu yang cukup marak belakangan ini. Tak dipungkiri, hunian akan dan sudah dikeluarkan ketika 4. Harga dan cara pembayaran diungkapkan oleh Bram Pratama Sanusi, Sales Head PT vertikal yang memiliki sifat praktis dengan lokasi yang strategis menyewakan apartemen. Boleh saja tergiur dengan penawaran Damai Putra Group. Apalagi ditambah dengan progresifnya serta harga lebih rendah dari harga rumah tapak bisa Jika pilihan Anda membeli harga yang murah, tapi tetap perhatikan pembangunan infrastruktur yang dilakukan oleh pemerintah, menjadi hunian alternatif bagi masyarakat kelas menengah. apartemen ingin dijual kembali, maka lokasi, kawasan, dan fasilitas yang sektor properti semakin terdongkrak. “Khusus di wilayah Bekasi, Belum lagi soal fasilitas, pengembang apartemen biasanya perlu memerhatikan berbagai biaya disediakan. Pastikan juga harga apartemen pembangunan tol Becakayu (Bekasi-Cawang-Kayuringin) menyediakan fasilitas lengkap, mulai dari kolam renang, yang akan Anda keluarkan. Biaya sesuai dengan kondisi finansial Anda. serta tol Cakung Timur yang tersambung ke JORR (Jakarta commercial area, taman bermain, pusat kebugaran, hingga tersebut meliputi pajak terkait jual beli Bisa bayar tunai, tunai bertahap, atau Outer Ring Road) yang progresnya mulai terlihat membawa kawasan kuliner. apartemen, seperti Pajak Pertambahan kredit. Tentu Anda bisa memilih yang prospek yang bagus bagi sektor properti,” ujar Bram. “Fasilitas yang lengkap dan harga yang lebih terjangkau Nilai (PPN), biaya Bea Perolehan Hak tidak memberatkan ‘kantong’ dan menjadi pertimbangan tersendiri bagi mereka yang memilih atas Tanah dan Bangunan (BPHTB), memperhitungkan kemungkinan imbal Primadona Investasi apartemen. Apalagi bagi generasi milenial yang mulai pajak atas barang mewah, akta jual hasil yang akan diperoleh. Memilih sektor properti sebagai investasi jangka panjang tumbuh saat ini, dimana mereka lebih menyukai kepraktisan,” beli, pertelaan, biaya balik nama, 5. Reputasi pengembang merupakan salah satu langkah yang tepat. Pasalnya, setiap kata Bram. serta biaya perawatan. Setelah semua Dengan reputasi yang baik, diharapkan tahun properti senantiasa mengalami pertambahan nilai. Seperti diketahui, pembangunan apartemen tidak hanya Bram Pratama Sanusi, itu dikalkulasi dengan tepat, Anda bisa apartemen yang Anda beli memiliki Tidak heran bila dalam kurun waktu tertentu, keuntungan ramai di Jakarta. Di wilayah penyangga Ibukota, seperti Bekasi Sales Dept Head Damai Putra Group mulai memasarkan apartemen. prospek yang bagus. yang diperoleh bisa mencapai dua kali lipatnya. pun kita sudah sudah bisa menyaksikan pembangunan

36 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 37 Hobby Events HIDROPONIK Bertanam di Lahan Terbatas NIGHT RUN Sayuran merupakan sumber vitamin dan mineral yang sangat Tahapannya adalah sebagai berikut : bermanfaat untuk kesehatan. Dengan memanfaatkan halaman Bersama C-Gen dan Pemda Kota Bekasi pekarangan, berbagai jenis sayuran dapat dihasilkan untuk sekedar 1 3 memenuhi kebutuhan sendiri. Tapi bagaimana jika halaman dan C-GEN Bekasi baru saja menggelar Night Run tanah di rumah Anda sangat terbatas? Jangan khawatir, (lari malam) yang diadakan di Patung Tarian Anda masih bisa menanam sayuran dengan teknik hidroponik. Langit yang menjadi Icon dari Kota Harapan Ya, hidroponik adalah teknik menanam tanaman sayuran Indah, Sabtu (26/8) pukul 19.00-22.00 WIB. dengan menggunakan media air yang dicampur dengan nutrisi Sebagai gerakan sosial, C-Gen didukung khusus tanpa menggunakan tanah. Menanam hidroponik di Pertama-tama, Aturlah net pot ke dalam lubang penuh oleh pemerintah Kota Bekasi dan rumah memang cukup mudah. Anda bisa menggunakan media potonglah styrofoam styrofoam. Putar dan tata bagian Damai Putra Group selaku pengembang daur ulang atau media-media yang tidak terpakai. Atau kalau sesuai dengan kebutuhan dasar pada net pot, hingga Kota Harapan Indah. Anda tak mau repot, kini sudah banyak tersedia hidroponik kit yang ukuran permukaan pada menyentuh bagian permukaan Acara yang bertujuan untuk menyatukan dijual secara online dengan harga yang terjangkau. bak plastik, kemudian pada larutan nutrisi. Bisa juga anak-anak muda Bekasi ini, berhasil menarik lapisilah menggunakan ketinggian net pot dibuat rata- hampir 900 peserta dengan target peserta Hidroponik Sistem Rakit Apung alumunium foil. rata 5 cm dari dasar wadah bak mulai berumur 15-30 tahun dengan Cara bertanam hidroponik yang sederhana, salah satunya adalah plastik tadi. mayoritas peserta dari anak-anak muda dengan sistem rakit apung. Prinsip hidroponik rakit apung adalah Bekasi dan Jakarta. dengan menempatkan tanaman terapung tepat berada di atas Mengambil lokasi strategis di Kota Harapan cairan nutrisi. Kelebihan dari metode ini adalah nantinya tanaman 2 4 Indah yang merupakan perbatasan Bekasi akan mendapatkan pasokan air dan juga nutrisi secara rutin, dan Jakarta, dimulai dan diakhiri di Bundaran sehingga bisa memudahkan perawatan. Patung Tarian Langit – Kota Harapan Indah. Sebelum memulai, jangan lupa untuk menyemai benih di Pemenang dipilih dari peserta yang sampai media sekam bakar hingga tumbuh 4 daun sejati (biasanya ke titik finish tercepat dengan 2 kategori Pria berumur 14 hari). Untuk membuat hidroponik sistem rakit dan Wanita. apung sederhana, peralatan yang perlu disiapkan adalah Acara lari 5 km ini juga dimeriahkan oleh sebagai berikut: penampilan DJ dan penilaian kostum terbaik • Sebuah bak plastik yang berukuran 50 x 30 cm, lalu tinggi 20 serta selfie/wefie terbaik dengan hadiah cm yang berguna untuk menampung adanya larutan nutrisi Buatlah lubang di Yang terakhir, potonglah jutaan rupiah. Seru banget! • Rockwool (bisa dibeli secara online) sebagai media tanam permukaan styrofoam, rockwool menyerupai kubus • Gelas air mineral sebagai net pot sebagai wadah dengan jarak antar berukuran 3 x 3 x 3 cm. tumbuhnya sayuran lubang agak rapat. Kemudian guntinglah, supaya • Sediakan juga styrofoam yang berukuran 50 x 30 cm Lubang ini nantinya untuk terbentuk celah. Di sinilah, bibit • Cutter yang gunanya untuk memotong bagian stryrofoam menempatkan gelas sayuran tadi diletakkan di area • Aluminium foil sebagai pelapis styrofoam air mineral tadi. Pada celah rockwool. Setelahnya, • Paku untuk melubangi beberapa bagian dari gelas gelas air mineral, bagian tempatkanlah bibit sayuran air mineral bawahnya dilubangi. tersebut pada dasar net pot.

Sukses bertanam hidroponik 1. Tempatkan bak plastik pada area yang terkena cukup sinar matahari 4. Setelah 30 hari, sayuran bisa dipanen, tergantung jenis sayuran dan 2. Senantiasa jaga kondisi cairan nutrisi agar senantiasa ada sinar matahari. Mudah, bukan? Selamat mencoba ya. 3. Pastikan akar tanaman tetap menempel pada larutan nutrisi

Foto: Dokumentasi Pribadi 38 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 39 Hangout

Hawkers Food Street masih terhitung baru tapi tempat ini tidak pernah HAWKERS FOOD STREET sepi pengunjung. Berdiri pada Oktober 2016, Hawkers Food Street yang FOOD NATION Bersantap lezat Sambil Selfie terletak di kawasan Medan Satria ini menawarkan beragam menu Serba Terjangkau yang menggoda selera. Ada 6 penjaja makanan yang ikut bergabung Makan kenyang, nongkrong asik, gak perlu di Hawkers, karena seperti namanya, hawkers sendiri artinya adalah mahal! Begitu tagline yang diusung Food kumpulan para pedagang. Jadi, saat berkunjung ke sini, Anda dapat Nation, kafe yang baru berdiri hampir 1 tahun menemukan deretan penjaja kuliner seperti, martabak, menu nasi, yang lalu di kawasan Kota Harapan Indah. (Aceh, Kintamani, Java, Flores, Mandailing), mie, roti, sushi dan . Tagline tadi memang tak salah, jika Anda Lychee Spring, atau Shake ovomaltine Untuk urusan harga, makanan dan minuman di Hawkers relatif bersantap di sini, Anda akan mendapatkan (dengan varian rasa lain). terjangkau. Bila ingin bersantap di sini, pengunjung cukup menyediakan pilihan menu makanan rumahan yang Harga menu makanan dan minuman di dana sekitar Rp 10 ribu sampai Rp 75 ribu. Sedangkan untuk berbagai disajikan layaknya restoran mahal, namun Food Nation juga sangat terjangkau, yaitu menu minuman, harga yang termurah mulai dari Rp 5 ribu hingga harganya sangat ramah di kantong. mulai dari Rp 3 ribu hingga Rp 35 ribu. Menurut kisaran Rp 30 ribu. Sebut saja menu crispy special XXX, Ferdi, Manager Food Nation, dengan tingkat Selain menu makanan yang lezat, Hawkers juga ramai oleh Ropang Ovomaltine, Rice bowl Pop chic, harga yang sangat terjangkau ini dapat pengunjung yang ingin berfoto atau selfie. Tempat kuliner ini Dori matah, Chicken Pedas Edan, membuat semua kalangan bisa menikmati menyediakan ruangan untuk kamu berfoto. Background foto pun Chicken/ Dori blackpepper, Mee susu dan bersantap di Food Nation. Konsep ini terbukti dibuat dengan sangat unik, sehingga hasil foto seperti miring ke Mee Salted Egg. Dan ada yang paling dicari berhasil, meski masih terhitung baru, kafe ini samping. Hasilnya, foto-foto keren yang instagramable. Hawkers Food pengunjung di sini, menu Sambal XXX alias hampir selalu ramai pengunjung. Pengunjung Street mulai buka pada jam 4 sore, jadi pas sekali untuk Anda yang sambal yang memiliki level pedas 1, 2 dan 3 bisa datang mulai jam 9 pagi hingga 11 ingin mencari camilan di sore hari sebelum bersantap makan malam. (paling pedas. Kalau kepedasan, Anda bisa malam, dengan merogoh kocek sedikit, perut Hawkers buka setiap hari sampai jam 11 malam. memilih menu minuman seperti, kopi tetes Anda dijamin kenyang.

Hawkers Street Food, Jl. Duta Bumi Raya Blok d1 No.15, Pejuang, Medan Satria Food Nation, Ruko Commercial Park 2-1 no. 11, Jl. Harapan Indah 2, Medan Satria.

Dari luar, Sausalito Café & Bistro tampak tidak terlalu luas. Ada FIND OUT COFFEE SAUSALITO CAFÉ & BISTRO beberapa meja kursi berjejer di teras depan. Begitu masuk, langsung Nongkrong Asik di Kedai Kopi Cantik Hadirkan Movie Night & Live Music terlihat meja bar dan beberapa bangku dengan interior minimalis. Menikmati secangkir kopi bersama teman atau sendirian dapat Masuk ke dalam lagi, Anda akan menemukan dinding-dinding dengan menjadi salah satu cara untuk melepas penat, sekaligus berbagi cerita mural dan lukisan keren. Nuansa artsy ini akan semakin terasa bila Anda dan kegembiraan. Interior kafe dengan atsmosfer yang mendukung berkunjung pada Minggu malam, bakal ada Movie Night pada jam 7 menjadi penting saat Anda ingin menikmati secangkir kopi di sebuah malam. Atau jika Anda lebih suka menonton pertunjukkan Live Music, kafe. Selain tentunya, aroma dan rasa kopi yang disajikan. Sausalito menggelarnya pada setiap hari Sabtu jam 8 malam. Find Out Coffee punya semuanya, tempat ngopi ini tampak cantik Sausalito terdiri dari 2 lantai, untuk suasana yang lebih nyaman dan dari luar dengan cat dominan hijau dan bangku-bangku kuning di privat, Anda bisa langsung ke lantai 2. Lampu-lampu yang redup cocok bagian depan. Sementara interiornya didominasi warna putih yang sekali buat Anda yang datang dengan pasangan. Yang lebih oke lagi, memberi kesan simple dan cozy. Anda bisa memilih duduk di deretan di lantai 2 ini ada ruangan outdoor yang instagramable abis! sofa-sofa cantik dengan warna cerah atau bangku-bangku kayu Lanjut ke makannya, menu mereka terdiri dari snack, maincourse, berwarna putih dengan meja yang serasi. Interiornya pas sekali untuk dan dessert yang tentunya menarik untuk dicoba. Ada Sausalitan Snack Anda yang hobi selfie atau foto bareng dengan teman. Platter, Thai Sauce Chicken Drum Stick, Sausalito Home Made Burger, Coffee shop ini menawarkan banyak pilihan menu minuman, seperti Nasi Ayam Spesial Sausalito dan Banana Roll. Untuk menu minuman, Espresso, Long Black, Piccolo, Cappucino, Café Late, Frappe, Thai Tea, Anda bisa cicipi Butterbeer, Blue Lagoon, Bloody Ocean dan masih Tea Pot dan masih banyak lagi. Tersedia juga menu makanan seperti, banyak varian menu minuman lainnya. Sausalito Café & Bistro cocok Fristo Misto, Green Rice with Sambal Matah, Dori Fish & Fries, beragam banget buat nongkrong dan juga yang ingin mengisi perut dengan menu pasta dan beberapa menu lainnya. Tersedia pula wi-fi gratis dan menu-menu lezat dengan harga terjangkau. Sausalito buka dari hari table game untuk Anda yang bosan mengobrol. Kafe ini buka setiap Selasa sampai Minggu mulai jam 10 pagi hingga 12 malam. hari mulai jam 1 siang sampai tengah malam. Sausalito Kafe & Bistro, Ruko Harapan Indah Blok AA No. 3, Jl. Raya Harapan Indah. Find Out Coffe, Ruko Asia Tropis Blok AT17 No. 22, Jalan Harapan Indah Boulevard, Medan Satria. Foto: Dokumentas i Pr ba di

40 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 41 Travel Ke Labuan Bajo? Let’s Go! Menguak pesona alam Nusantara di timur Indonesia. Manfaatkan Apps Selama Liburan Berbagai aplikasi di gadget hadir untuk menemani liburan Anda. Fungsinya pun kian beragam, tidak cuma membantu akomodasi seperti pemesanan tiket transportasi dan penginapan. Anda dapat memanfaatkan beberapa aplikasi berikut ini agar liburan lebih praktis dan Anda lebih maksimal menikmatinya.

Pantai Pede membentang di antara dua bukit, yakni Bukit Pramuka dan Bukit PackPoint TripIt Gorontalo. Pemandangan terbenamnya Dengan bantuan aplikasi ini Anda tidak akan Itinerary perlu disiapkan agar jadwal perjalanan matahari yang tersaji di sini merupakan melupakan barang yang harus dibawa. PackPoint lebih teratur dan waktu terpakai secara optimal salah satu yang terbaik di Labuan Bajo, membantu Anda mencatat dan mengatur barang dalam menjelajahi berbagai lokasi. Kalau tidak dengan hamparan pasir putih yang bawaan berdasarkan waktu tempuh perjalanan mau repot membawa catatan, gunakan saja panjang serta hiasan pulau-pulau kecil Anda dan jenis kegiatan yang akan Anda lakukan aplikasi ini. TripIt juga dapat menyinkronkan di depannya. sesampainya di tempat tujuan. itinerary dengan Google Calendar.

Trekking berbuah Google Maps XE Currency setimpal Jangan sampai tersesat di tempat yang asing Ketika sedang berlibur ke luar negeri, dan butuh Selain wisata pantai khas kepulauan, kala traveling. Manfaatkan aplikasi Google mengonversi mata uang asing, aplikasi ini alam Labuan Bajo juga asyik buat Maps yang siap membantu Anda mencari alamat menyediakan konversi lebih dari 100 mata uang trekking. Menyusuri hutan dan tebing di lokasi tujuan. asing, dan akan merekomendasikan mata uang Foto: 123 R F Cunca Wulang sekira 45 menit, peluh populer yang digunakan di banyak negara. Labuan Bajo belakangan meroket pantai ini memiliki perairan dangkal yang menetes sama sekali tidak sia- Waze pamornya sebagai destinasi wisata. Desa yang indah berhiaskan terumbu dan sia begitu tiba di hadapan Air Terjun Info update kemacetan Waze berguna saat Anda WeatherBug itu disebut-sebut menjadi pintu gerbang biota karang yang menawan. Cunca Wulang. bepergian ke kota dengan lalu lintas super padat. Aplikasi ini dapat memberi peringatan jika menuju berbagai keindahan alam yang Tempat yang juga menarik bagi Air terjun yang meluncur di antara Anda juga dapat membagikan info lalu lintas diperkirakan akan terjadi cuaca buruk. Ini tersimpan di Nusa Tenggara Timur. Seperti aktivitas serupa adalah Taka Makassar, bebatuan besar menyuarakan bunyi kepada Wazer (pengguna Waze) lain. tentunya akan sangat berguna kala Anda apa pesonanya? Simak, yuk! sebuah gugusan beberapa pulau kecil. deras yang khas. Airnya jernih berwarna berkunjung ke tempat yang berada di wilayah Beberapa di antaranya bahkan tidak toska, amat cantik. Kalau punya cukup Expensify geografis dengan cuaca ekstrem. Komodo dan pantai sampai seluas lapangan sepak bola. nyali, Anda dapat menjajal lompat dari Membantu Anda merekap pengeluaran keuangan Menumpang kapal atau speedboat Yang bikin tambah menarik, pulau- batu setinggi 4 meter untuk menceburkan selama liburan. Anda dapat dengan mudah Joox selama 1,5 sampai 2 jam dari Labuan pulau di sini bersifat "pasir timbul", yakni diri ke air, dan rasakan sensasi sergapan membuat laporan pengeluaran kapan pun dan di Mendengarkan streaming musik menjadi hiburan Bajo, Anda akan tiba di Loh Liang. muncul hanya saat air laut surut. Asyik kesegaran airnya. mana pun. tambahan di perjalanan. Joox menyediakan musik Daerah wisata utama di Pulau Komodo buat beach hopping atau foto-foto. Dan Menyempatkan diri ke Puncak baru yang sedang hit maupun playlist yang sesuai ini menyajikan pemandangan satwa ketika Anda sedang tidak ingin berenang, Golo Dewa juga membawa kepuasan Google Translate selera musik Anda. Komodo langsung di habitatnya. memandangi begitu beningnya tersendiri. Karena, dari atas sini Berada di tempat asing, tentunya kita bakal Di samping itu, di Pulau Komodo perairan di sekitar Taka Makassar sudah terpampang pesona Danau Sano berjumpa dengan orang maupun istilah asing. terdapat sebuah pantai yang unik. Pantai amat menghibur mata. Nggoang, danau vulkanik terbesar Karena itu aplikasi ini diperlukan untuk membantu Pink namanya, dengan hamparan pasir Menjelang sore, saatnya bersiap di bagian timur Indonesia. Luasnya menerjemahkan bahasa yang tak kita mengerti. yang tampak berwarna pink. Warna menikmati matahari yang terbenam sekitar 513 hektar dan kedalamannya tersebut berasal dari fragmen-fragmen di horizon. Pantai Pede adalah diperkirakan 500 meter. Hutan di sebelah karang merah yang bercampur pasir tempatnya. Pantai yang terletak di Desa timur Danau Sano Nggoang menjadi putih. Jangan lewatkan untuk mencoba Gorontalo ini dipisah jarak sekitar 1 km hunian bagi 90-an jenis burung dan 4 di snorkeling atau diving di sini. Sebab, dari Labuan Bajo. antaranya adalah endemik Flores.

42 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 43 Review Cullinary

Film Buku Musik KEKINIAN Seperti fashion, dunia kuliner juga mengenal trend. Dan saat ini yang sedang digemari adalah kue-kue kekinian rasa Jepang. Coba yuk!

Cheese Cake Cheese cake sebenarnya sudah menjadi favorit sejak tahun 90an. Lembut dan meleleh di mulut membuat cheese cake menjadi pilihan pencuci mulut yang digemari. Namun belakangan cheese cake ala Jepang dengan tekstur seperti chiffon cake yang lembut dan moist dengan tambahan cokelat putih, bubuk teh hijau atau mangga menjadi favorit baru. Justice League Ben Affleck, Gal Gadot, Henry Cavill, Jason Indonesia Bercerita: Momoa, Ezra Miller, Ray Fisher, Amy Adams, Kisah-Kisah Rakyat yang Willem Dafoe, Jesse Eisenberg, Diane Lane Terlupakan One More Light DC Films, RatPac Entertainment, Atlas Yoana Dianika, Redy Kuswanto, Ruwi Meita, dkk Linkin Park Entertainment, Cruel and Unusual Films, 2017 Alvabet, 2017 Warner Bros. Records, 2017

Pulihnya keyakinan dirinya kepada Cerita rakyat merupakan salah satu Album ini seolah menjadi salam Cari di Kota Harapan Indah! kemanusiaan, ditambah pengorbanan kekayaan yang negeri ini miliki. Kisah perpisahan Chester Bennington Temukan kue-kue kekinian rasa Jepang Superman, menggerakkan Bruce Wayne Bawang Merah Bawang Putih, Malin kepada para penggemar Linkin Park, di KOTA HARAPAN INDAH untuk mengajak Diana Prince demi Kundang, dan Jaka Tarub bisa jadi sebelum ia tewas secara tragis lewat menghadapi sebuah ancaman besar. sudah akrab ditelinga Anda. Namun bunuh diri. Entah pertanda atau bukan, Cafe Pepe () Bersama-sama, mereka kemudian masih banyak cerita menarik lain yang yang jelas tidak ada lagi ‘scream’ khas Jl. Boulevard Hijau Raya No. 11 segera merekrut anggota lain untuk selama in tak banyak diketahui, dan sang vokalis di sini, bikin rasa kehilangan membentuk tim yang akan melawan nyaris terlupakan mengingat lebih sering yang dialami para penggemarnya The Cubitee musuh yang baru dibangunkan. disampaikan secara lisan. makin mendalam. Jl. Boulevard Hijau Blok SN No.22 Dengan mengenakan kostum Buku ini ibarat gerbang untuk Namun Nobody Can Save Me yang sebagai Batman dan Wonder Woman, mengenal lebih dekat Indonesia lewat menjadi tembang pembuka terasa Dapur Cokelat kemudian dilengkapi oleh Flash, cerita nenek moyang, yang berasal menenangkan. Alunan melodi yang Ruko Sentra Niaga Boulevard Aquaman, dan Cyborg, mereka dari berbagai penjuru Nusantara. Pesan lembut juga dapat dirasakan pada Blok SN 2 No.3 Cheese tart Kue Cubit bersatu berusaha menyelamatkan moral yang dibawa mengajarkan betapa Heavy, single buah kolaborasi dengan Ada beberapa macam cheese tart Kita mengenal kue cubit sebagai bumi dari bencana. Hanya saja, bisa pentingnya menghargai keberagaman penyanyi Kiiara. Harvest yang perlu kamu coba. Cheese tart cemilan ringan dengan rasa manis. jadi itu sudah terlambat. bagi segala usia. Jl. Boulevard Hijau Raya No.26 dengan filling pastry cream atau cheese Mengikuti trend, kue cubit kini hadir tart dengan dasar kue menggunakan dengan berbagai rasa, dengan favorit adonan pie crust ala Barat yang sudah baru yang Jepang banget… rasa kita kenal, dengan isian yang melumer green tea! karena disajikan hangat. Foto: 123 R F

44 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 45 Directory Kota Harapan Indah 2017 • Riung Tenda I JL. Raya Harapan Indah Blok G No 1, • Family Day I Ruko RV 2 06C I021-88383000 • Rapirus ( Tire/ Spooring/Balancing ) I Ruko Commercial Park KULINER • Dapur Kawanua I Ruko Commercial Park 2-1 No 2 • Mie Keriting Kelinci Dalam I 081294477746 I Ruko Boulevard Samping Giant, RW.3, Medan Satria I 021- 88866006 • Inul Vizta I Jl. Sentra Kuliner Kavling 1F Harapan Indah. CP21 No 15 I 88383760 / 081296921269 • De Kopi Cofee I 02129465480 I Ruko Boulevard Hijau C5 No 33 • Rumah Makan Nasi Rames I Ruko Symphony HX1 No 33 Kelurahan Medan Satria, Jawa Barat 17131 I (021) 88866338 • Sentra Furniture I Jl. Ruko Mega Boulevard RV 1 No 03B • Alfamart I Harapan Indah Hijau Blok B2 No 25 I Shinta • Sate Ananda I Ruko Heliconia HO2 No 33A I 081281006370 • Happy Party I Ruko Harmoni HZ2 No 24 I 0895356514334 • Shine Wash I Ruko Sentra Onderdil 2 Harapan Indah • Angkringan Solo I Ruko HY 46 No 31 I 085693494115 • Mie Bangka AFI I Perum. Harapan Indah (Ruko Sentral Onderdil) • Doa Bunda I Ruko HY No 116 I 081286862829 • Salero Bundo Jaya I 0218874622 I Ruko Taman Cemara U5 • Lyrics Karaoke I Ruko Mega Boulevard Blok RV1 No 3A, Blok FA No. 6 • Angkringan Jogja I Jl. Boluevard Hijau Raya Blok C2 No 3 I Blok FB No 59 • Dunia Susu Dairy Store I Ruko Grand Boulevard Blok AT 15 No 5 & Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 29 021-163165 • Shop & Drive I Ruko Commercial Park Cp21 No 10 I 021-29465547 • Mie Keriting Luwes I Ruko Boulevard HIjau Blok B2 No 19C I No 17, Boulevard Harapan Indah 2, Bekasi, Jawa Barat 17214 I • Sate Batibul Bang Awie Khas Tegal I Ruko Boulevard Hijau • Sasana Billiard I Ruko RV 3 No 07A 021-15-000-15 • AW I Jl. Harapan Indah, Medan Satria, Kota Bekasi, Jawa Barat 08151861329 021-29475876/02144667826 SN5 Blok 9 No 5 • Transera Family KTV I Jl. Harapan Indah Boulevard Asia tropis AT • SKF Enduro I Ruko Toko Aralia HY 43 No 45 17132 I 021-88866422,021-14061 • Mn 21 Cefe Resto I Ruko Asia Tropis 16 No 53 • Eighty Nine Coffee Shop I Jl.Harapan Indah Raya Blok EA No 16 • Sate Taichan I Ruko Asia Tropis 15 No 16 16 No 57 Kota Harapan Indah, Pejuang, Bekasi Barat, Jawa Barat • Siaga Motor I Ruko Asia Tropis AT 17 No 21 I 021-29475926 • Ayam Bahagia I 087780805848 I Jl. Raya Bolevard HIjau Blok B8 • Momocha I 08174924179 I Ruko Asia Tropis 17 No 39 Perum Harapan Indah sebrang Intermedia Harapan Indah • Sedap Malam I Jl. Duta Bumi Raya Blok D10 No 8 17131, (021)29475845 / Reservation : (021) 29475846-47 • Sinar Agung I Ruko Harmoni HZ2 No 27 No 36 I Pal Rizky • Moroseneng I Ruko HY 47 No 2 I 085285306444 • Family Chinese Food I Perum. Harapan Indah • Sederhana Minang ( Masakan Padang ) I Ruko Aralia HY 45 No 44 • Transera Karaoke I Ruko Asia Tropis AT 16 No 55-56 • Super Wash I Ruko Symphony HX1 No 55 I 021-29459427 • Fatmawati I Ruko Sentra Niaga, Jl. Boulevard Hijau • Bang Moch. I Ruko Sentra Niaga Timur Blok A3 No 27 (Ruko Sentral Onderdil) Blok FB No. 38 • Seto Bundo I Ruko Asia Tropis 15 No 12 I 29475912 • Sky Auto Film I 02129475951 I Ruko Asia Tropis 17 No 32 Raya Blok B1 No.25 • D’Losari I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 40 I • Fat – Fat Chinese Food I Ruko Sentra Niaga 31-31A I • Ayam Kampoeng I Ruko Sentra Niaga Blok C No 29 • Spesialis de Mobil I Ruko Sentra Onderdil 2 Harapan Indah • Karawaci I Jl. Ruko Mega Boulevard RV 1 No 3C I 083875689399 021-8880216 • Soto Betawi Mak Nyos I Perum. Harapan Indah PASAR & SUPERMARKET Blok FA No. 5 085710885888 / 085710885222 • Nasi Uduk Kebon Kacang Bang Hepy I 021-22163333 I • Find Out Coffee I Ruko Asia Tropis AT 17 No 22 I 081210656522 (Ruko Sentral Onderdil) Blok FB No. 6 • Alfamart I Kota Harapan Indah • Spring Legacy I Ruko HX2 No 38 I 081213869631 • Ayam Presto Ny Nita I 02188976892 I Ruko Boulevard Hijau Blok Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 15 • Fun Baking I 02188882552 I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 20 • Soto Betawi Senen I Jl. Boulevar Hijau Raya Blok A1 No 1 • Bulevard Fresh Market I Ruko Sentra Niaga Boulevard • Pipa Air Panas Wefatherm I Ruko Taman Cemara U8 No 11 I B8 No 49 • Nasi Uduk Kebon Kacang Bang Jali I 081281651110 I • Food Nation I Ruko Commercial Park CP21 No 11 • Soto Betawi Sop Iga Bang Bul I 085100230058 I Ruko Boulevard Blok SN2/03 I 021-88386775 8838471 • Ayam Goreng Sakura I Ruko Symphony HX1 No 56 I 17214 Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 19 • Great Bakes I Ruko Commercial Park 22 No 5 I 22163660 Hijau BlokB2 No 26 • Courts I Jl. Harapan Indah Boulevard kav. 33-35, • PT. Vityn Anugrah Adiperkasa ( Pusat Ban Truck ) I • Bensu I Jl. Boulevard Hijau Raya Blok C5 No 42 • NAWIE STEAK and Grill I Sentra Kuliner Harapan Indah Kavling • Green House I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 8 I Ibu Elly • Soto Cobek Ranjau Pak Gendut I 087804222020 I Kota Harapan Indah, Jawa Barat 17132 I (021) 29810555 Ruko Commercial Park 22 No 6 I 88382221/ 081311088066 • Ayam Sam Set & Seafood I02122163814 I Ruko Boulevard Hijau 01 K, Medan Satria Kota Harapan Indah Bekasi, Medan Satria I • Gula Gula Bakery I 02129477480 I Ruko Taman Cemara U5 No 7 Jl. Santika Niaga Boulevard Hijau I Sutomo • CRBN Buah I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 20 • Timur Jaya I Ruko Asia Tropis 15 No 13 I 88873797/0816854525 Blok C5 No 26 I Hector 021-8886570 • Harapan Sederhana I Ruko Boulevard Hijau Blok C No. 17 I • Soft Ice Cream I Ruko HY46 No 29 • Giant I Harapan Indah Boulevard, Medan Satria, Bekasi, • TOP ( Scarfolding & Accessoris ) I Ruko Boulevard Hijau SN5 • Akim I Jl. Alamanda Indah Blok PA No 24 • Nusa Indah I Ruko Commercial Park 2-1 No 18 021-8888057 • Soto Klethoek I Ruko HY No 110 Jawa Barat 17132 I 08132287979 No 30 I 087788995858 • Bakmi Bangka Muslim Ko Awie I Ruko Boulevard Hijau • O’hana Kitchen I Jl. Harapan indah Boulevard Ruko Taman • Hello Café I Ruko Ho 2 No 35 • Asli Bogor I Ruko Sentra Niaga Timur Blok A3 No 34 • Indomaret I Kota Harapan Indah • Wasaka Motor I 02129477474 I Ruko Asia Tropis 15 No 53 Blok C2 No 1 Cemara Blok U7 No 29, bekasi Barat, Pejuang, Kota Bekasi, • Hokben I Jalan Harapan Indah Kav. 2 Blok B, Kecamatan • Soto Mie Asli Bogor I Ruko Asia Tropis 16 No 48 I 08123217228 I • Kebun Buah ( Pusat Buah Segar ) I Ruko Aralia HY 45 No 40 • Zutto Ride I Ruko Asia Tropis 15 No 41 I 081212032347 • Bakmi Bintang Harapan I Komplek Ruko Boulevard Hijau SN1 Jawa Barat 17131 I 0858-1395-9400 Medan Satria, Jawa Barat I 021-500-505 Bpk. Kellik Udhayana DP • Lintang Mart I Ruko HY 46 No 6-7 No 20 I 88866033 • Old Town White Coffee I Sentra Kuliner 3 Kavling 26B No 8 • Holland Bakery I02188387119 I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 • Soto Mie Asli Bogor Dua Saudara I Ruko Commercial Park 22 No 8 • Lone Mart I Ruko Symphony HX1 No 43-44 • Bakmi Gang Kelinci I 097883031898 I Ruko Boulevard Hijau Kota Harapan Indah Medan Satria, Pejuang, Kota Bekasi, No 16 • Steak Pasta Seafood I Ruko Boulevard Hijau Blok B1 No 58 • Lotteria I Harapan Indah Boulevard, Medan Satria, Kota Bekasi, SPORT Blok B8 No 43 Jawa Barat 17131 I 021-29566732 • Holycow I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No. 33-35 • Steak 21 I Jl. Harapan Indah Boulevard, RW.3, Medan Satria I Jawa Barat 17132 I 021-88868485 • Aeromodelling Club I Harapan Indah • Bakmi Jowo Asli Wonosari I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 3 • One Mart I 02129084322 I Ruko Symphony Blok HX 1 No 43 I • Ichiban Sushi I Sentra Kuliner Meli Melo 3- Kav 26B No 5, 021-88866424 • Pasar Modern Harapan Indah I Ruko Pasar Modern Blok K No 6, • Beat Up Muay Thai I Jl. Boulevard Harapan Indah Ruko Asia • Baksoden I Ruko Boulevard Hijau Blok C5 I 0812191831 Ricky Jl. Harapan Indah Boulevard, Jawa Barat I 021-88866071 • Street Mix Food I Ruko RV 1 No 7 Jl. Boulevard Harapan Indah 2, Jawa Barat 17214 Tropis AT 17 No 11 Lt. 2 dan 3 Kota Harapan Indah, Medan • Epo I Ruko Sentra Niaga Blok A No 2 • Orient Martabak I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 7 I • Iga Bakar Jogja I Sentra Kuliner Meli Melo 3 – Kav. 26B No 5, • Super Café I Ruko Taman Cemara U8 No 10 • Prima Freshmart I Ruko Boulevard HIjau Blok B8 No 57 & Satria, Pejuang, Bekasi,Jawa Barat 17131 I 082111125623/ • Bakso & Yanto I Ruko Boulevard Hijau Raya Blok D1 021-29283974 / 081212232353 Jl. Harapan Indah Boulevard ( Depan Kecamatan Medan Satria ) • Super Kentucky I Ruko Sentra Niaga Timur Blok A3 No 26 I Ruko Aralia HY 45 No 37 021-22163740 No 06 • Padang I Ruko Asia Tropis U5 No 4 • Cianjur I Jalan Harapan Indah Boulevard Sentra 021-883867989 • Superindo I Harapan Indah KAv. 33-35, Kec. Medan Satria, • Barsid Futsal I JL. Palem Hijau, Blok G No. 1, Boulevard Hijau, • Bakso Gepeng si Kumis I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 41 I • Panties Pizza I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 37 Niaga 6 Blok 8 No 5-6 Arah Transera Harapan, Pejuang, • Swike Purwodadi Bu Tatik I 02188381096 I Ruko Boulevard Hijau Bekasi, JAwa Barat, Phone : +62-21 29293333 Harapan Indah, Pejuang, Medan Satria, Kota Bks, Jawa Barat 087885012221 • Lele Mak Acih I Ruko Aralia HY 45 No 45 I 081380857272 Bekasi, Jawa Barat 17131 I 021-29680600/ 085720475525 I Blok B8 No 27 I 082210004329 Fax: +62-21 29069441 17131, Indonesia • Bakso Malang I Ruko Harmoni HZ1 No 28 • Linde I 081280974336 I Ruko Boulevard Hijau Bpk. Kang Yamin • Papibu I Jl. Alamanda Indah Blok PA No 6 I 081210854321 • B fit I Giant Harapan Indah • Bakso Malang Caksu Kumis I Ruko Cemara U7 No 26 Blok C1 No 37B I LindeH • Indomaret I Harapan Indah • Platinum & Doc Liz Cofee I Office Park OP5 No 3 • Sanggar Senam Dilla Studio I Ruko Asia Tropis 15 No 49-50 • Bakso Solo Mas Edy I Perum. Harapan Indah Blok GA No 4 • Pempek Mang Al I 088806615650 I Ruko Boulevard Hijau • Japanese Fried Chicken I Perum. Harapan Indah • Pondok Gaul Eca I Ruko Asia Tropis 16 No 51 OTOMOTIF • Sport Club Harapan Indah I Jl. Harapan Indah Boulevard • Balcon I 02188866147 I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 8 I Blok B8 No 37 (Ruko Sentral Onderdil) Blok FB No. 35 • Porkys Label I Perum. Harapan Indah (Ruko Sentral Onderdil) • Abc Motor I 08128432551 I Ruko Boulevard Hijau Blok B1 No 62 No 10-12, Medan Satria, Kota Bks, Jawa Barat 17131 I 08588182107 • Pempek Narita I Ruko Asia Tropis AT 17 No 23 I 021-29475908 • Juliet Cofee & Kitchen I Ruko Sentra Niaga 3 Blok B1 No 42 Blok FB No 7 I 087823818214 I Benny Hendrawan 021-88876688 • Bamboo Dimsum I Ruko Asia Tropis AT 17 No 1 • Pizza Hut I Sentra Kuliner Harapan Indah Lot2 C, jawa Barat • Kag’s Bakery I Ruko Boulevard Hijau Raya Blok B1 No 49 I • Ta Wan KHI I Jl. Harapan Indah Boulevard, Medan Satria I • Andri Motor I Ruko RV 2 No 1 I 021- 88978564 • The Platinum Gym I Kawasan Mega Office Park Blok OP 5 / 3 • Basudara I Ruko HY No 101 I 08128171028 17131 I 0811-3249-324 087885817448 021- 88866172 • ACC I Ruko RV 1 07 I 021-1500599 Harapan Indah • Beatrix Bakery I Jl. Duta Bumi Raya Blok D1 No 3 I • Pondok Lezat I 02188386858 I Ruko Boulevard Hijau • Kambing Bang Hoody I Ruko Sentra Niaga Blok C No 23 • Taiwan Tea House I Ruko Asia Tropis AT 17 No 37 I • Astra Daihatsu I Jl. Harapan Indah No 9, Bekasi, Jawa Barat • Jaminie’s Dance I Ruko Symphony HX1 No 90 lt 2 I 021-68583732 C5/6 I Dewi Juliana • Kantin Gading I 082310592005 I Ruko Symphony Blok HX1 No 30 0896-5146-4741 17132 I (021) 29566669 081280144973 • Bebek Asap I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 5 I • Prima Fresh Mart I Ruko Aralia Blok HY 45 No 37 • Kapal Laut Resto I Jalan Harapan Indah, Kav. Sentra Kuliner • The Harvest I Jl. Boulevard Hijau Raya No 26 I 021-88383832 • Astro Home I Ruko Asia Tropis 15 No 21 I 081291000565/ • Vivo Fulsal Harapan Indah I Pusaka Rakyat, Tarumajaya, Bekasi, 021-88866148 • Putra Asgar Frozen I Ruko HX1 No 60 I 082244346943 Blok 2N, Medan Satria I 021-88866015 • Thera Buana I Ruko Asia Tropis AT 16 No 47 I 021-88381587 081905000755 West Java 17214 • Bebek Goreng Hartati I 081808006628 I Ruko Boulevard Hijau • Reneo Grill & Cafe I Ruko Asia Tropis AT 16 No 52 I • Karisma Sea Food I Ruko H0 N8 No 29B • Tiga Dara I Ruko Symphony HX1 No 85 I 081212668007 • Autolube I 02188866158 I Ruko Sentra Niaga Boulevard Hijau B2 Blok C1 No 32A 021-22163579 • Kedai Art of Soya I Perum. Harapan Indah • Toba Resto Café / Ayam Goreng Ajo I Office Park OP2 No 5 No 1B I Jefreu • Bebek Setan I 08156814843 I Ruko Boulevard Hijau • Risha Bakery & Cake I 081298240379 I Ruko Sentra Niaga (Ruko Sentral Onderdil) Blok FB No. 61 I 08218882750 • XO SUKI & GRILL I Jl. Sentra Kuliner 3 Kav. 26 B No. 7, Pejuang, • Ban Tubeless I Ruko Taman Cemara U8 No 10 SEKOLAH & UNIVERSITAS Blok B8 No 22 B2 No 9 • Kedai Mama Lita I Ruko Emerald 1 No 17 Medan Satria I 021- 29566730 • Car Wash Tires Shop I 02122164962 I Ruko RV1 No 7D • Al Azhar Harapan Indah I Boulevard Hijau, Pejuang, Medan • Belut Khas Surabaya I Ruko Sentra Niaga Timur Blok A3 No 29 • Riung Tenda I Jl. Raya Harapan Indah Blok G No 1, • Kedai Kopi Huang I Jl. Boulevard Hijau Raya Blok C5 No 10 • Wadedo I Ruko Asia Tropis AT 16 No 10 I 021-29475882 • Chandra Motor I Ruko Asia Tropis 15 No 15 I 29435943 Satria, Bekasi 17131 I 02188875072 • Benjamin’s Coffee I Ruko Asia Tropis AT 12 No 18A Samping Giant, Bekasi Utara, Jawa Barat 17132 I 021-88866006 • Kedai Kopi Tjan I 08121056450 I Ruko Asia Tropis 17 No 41 I • Warteung I Ruko HY 46 No 17 I 021-29084733 • Cuci Mobil Steam Air PAM I Ruko Aralia HY 43 No 1 • Al- Fattaah I Ruko HY 46 No 4 I 021-29563731 / 081311181647 • Borneo Bakery I Ruko Boulevard Hijau Blok B2 No 22 • Rm. Bakawan Malang Cak’ Amin I Komplek Ruko Boulevard Daniel • Warung In-do-mie I Ruko HZ 1 Blok 1 • FIF Astra I RUko HY 47 No 52 • Aralia School I Ruko Aralia HY 43 No 26 – 27 Harapan Indah • Breaderhood I Ruko Mega Boulevard RV 2 03C I 021-88382878 Hijau SN1 No 19 I 021-88382095 I Bunmin • Kedai Legit I Ruko Aralia HY 43 No 25-26 I 08818897176 • Warung Mie Gokil I Ruko Taman Cemara U8 No 25 • FIF Group I Ruko Asia Tropis AT 16 No 23 bekasi 17214 I 29280666/27106061/60607828 • Bumbu Desa I Sentra Kuliner Harapan Indah, Jl. Harapan Indah • Rm. Berastagi Lapo I Ruko Commercial Park Blok CP21 No 6 • Kedai Ma Acik I Ruko Asia Tropis 15 No 25 • Warung Andelan I Ruko Asia Tropis AT 16 No 23 • Garasi Sticker I Ruko Boulevard HIjau Blok B2 No 11 I Fax. 021-29280555, Email: [email protected] Raya Blok B No. 2E-2G, Medan Satria I 021- 88866419 • Rm. Cahaya I Ruko Sentra Niaga Blok D No 7 • Kedai Roma I Perum. Harapan Indah (Ruko Sentral Onderdil) • Warunk Fenomenal I Komplek Sentra Kuliner, 085890066900 • Cherry Montessori School I Jl. Harapan Indah Raya Blok SB9 • I Ruko Aralia HY 45 No 22 I 081210836332 • Rm. Cakalang I 081284020268 I Ruko Boulevard HIjau Blok C1 Blok FB No 60 Jl. Harapan Indah Raya Jl. Boulevard Hijau Raya Blok H2, • Han’s Auto I Pusat Otomotif Sentra Harapan (POSH) Blok C No 1 – 7, Medan Satria, Bekasi, Jawa Barat I 02168001232 • Bubur Ikan & Sop Ikan I Perum. Harapan Indah No 32 I Susandi • Kedai 543 I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 23 Medan Satria I 021-88866439 No 10, Jawa Barat 17132 I 02194744000 / 08159806289 • Cahaya Harapan I Jl. Komp. Boulevard No.25 I 021-88876888 (Ruko Sentral Onderdil) Blok FB No 11 • Rm. Dapur Manado I Ruko Heliconia HO2 No 32A I • KFC I Jl. Harapan Indah Raya, Kota Harapan Indah, Kel. Medan • Warung Nasi Sederhana Candra I Ruko Symphony HX1 No 77 • Honda Prima I Jl. Harapan Indah Boulevard Commercial Park 1 • Cindera Mata I Jl. Dahlia Indah Utara Blok JD No 9 Harapan • Bubur Singapore B I 02188386870 I Ruko Boulevard Hijau 081229293416 Satria, Jawa Barat 17124 I021-88856038 • Warung Nasi Dea Ananda Wong Brebes I Ruko HY 46 No 56 Kav. Cp1 No. 9G, Kota Harapan Indah, Medan Satria I Indah Bekasi I 021-88865476 Blok B8 No 47 • Rm. Gembrod ( Ayam Kampung ) I Ruko Boulevard Hijau • King Kerupuk I 02188980654 I Ruko Sentra Niaga 2 No 2B I Iwan • Warung Nasi Ibu Riki I Ruko Asia Tropis 16 No 56 I 0856-4242-7531 • Delta ( Layanan Berlayar Berkualitas ) I Ruko Taman Cemara U7 • Cahaya Seafood I Ruko Commercial Park 22 No 29 SN 10 No 16 • Kolibrew ( Coffe Shop ) I Ruko Taman Cemara U8 No 16 I 085600500056 I Abah Heri • Isuzu I Harapan Indah, Bekasi, Daerah Khusus Ibukota Jakarta No 25 I 29466562 • Chinese Food Xing Xing I Ruko Symphony HX1 No 86 • Rm. Harapan Sederhana I 02188880057 I Sentra Niaga 021-88382644 • Warung Teko I Jl. Sentra Kuliner Harapan Indah, Blok 2L, 17124 I 081294415369 • Global Insani Islamic School I Jl. Duta Indah 4 Blok 1K No 1 I • Chinese & Seafood I Ruko HX1 No 3 Boulevard Hijau Blok C17 • Kongko Tian I Ruko Grand Boulevard Blok AT 15 No 16, Jawa Barat, Indonesia I 021-88866486 • Karunia Jaya I Ruko Asia Tropis 15 No 12 I 29475912 021-88386255 • Cimory Dairy Shop I Ruko Sentra Niaga, Jl. Boulevard Hijau Raya • Rm. Ibu Lis I 08567300249 I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 58 Boelevard Harapan Indah 2, Bekasi, Jawa Barat 07214 I • Wong Kito I Ruko Boulevard Hijau Blok B6 No. 08 • Mitra Niaga Mandiri ( Automobile Spare Parts ) I • Growing Mind Preschool I Ruko HN 5 No 116 I 021-88877719 Blok SN 1 No 8, Bekasi, Jawa Barat 17131 I 021-88386815 • Rm. Lius I Perum. Harapan Indah Blok CA No. 7A 021-44459797 • Yobel Homes I Ruko Asia Tropis AT 12 No 1 I Ruko Asera One West 27 No 12 • Hope For Kids I Helcionia H5 No 93-95 I 021-88883020 / • Citra Recipe Bakery I Ruko Boulevard Hijau Blok C No. 8d • Rm. Manado I Perum. Harapan Indah (Ruko Sentra Onderdil) • Kwetiau Medan Chinese Food I Perum. Harapan Indah 021-88381152,Fax:88381153 • MJM Service Station I Ruko Sentra Onderdil 2 Harapan Indah 08119992608 • Clairmont Cake I 02122163592 I Ruko Boulevard Hijau Blok FB No 16 (Ruko Sentral Onderdil) Blok FB No 12 • Yoshinoya I Harapan Indah Boulevard, Medan Satria I Kios Blok FA No 3 • John Paul’ School I Harapan Indah Boulevard Kav 05 Sektor V, Blok C5 No 22 I Dian • Rm. Manado Cakalang I Jl. Boulevard Hijau Raya Blok C1 No 32 • Lamor Kitchen I Ruko HX1 No 36 I 082186886813 021 - 1500 566 • Mr. Bubbles I Ruko HX1 No 82 I 087725616000 Kota Harapan Indah I 02128030359 • CR2 Café I Ruko Asia Tropis AT 12 No 23A • Rm. Karona I Ruko HY No 109 I 081295583987 • Look And Eat I 081316515224 I Ruko Boulevard Hijau Blok C1 • Yumchi I Ruko HY 46 No 18 • Multi Ban I 02129489795 I Ruko Symphony Blok HX 1 No 105 • Kids School I Jl. Ruko Mega Boulevard RV 1 No 02 B I • Coffee Angel in Us I Sentra Kuliner Kota Harapan Indah, • Rm. Gokil I 0821113348663 I Ruko Boulevard Hijau No 35 • Yummies Café I Ruko Harmoni HY 43 No 33 I 93171155 / • Motor Sport I Ruko Asia Tropis AT 16 No 02 I 0817131470 [email protected] Jl. Boulevard Harapan Indah, Medan Satria Bekasi I Blok B2 No 10 I Ririn • McDonald’s I Harapan Indah 087860489495 • Nissan I Jl. Harapan Indah Boulevard, Kav. Komersial Park 1 • Kids School A-Plus I Jl. Alpukat Raya Blok YB/27 021-88868483 • Rm. Pelangi I Ruko Boulevard Hijau Blok B2 No 15 • M Café, Karaoke, Resto I Ruko Mega Bolevard Rv 1 No 06A • Yummilk I Ruko Asia Tropis 17 No 17 No 9 E, Kel. Medan Satria I 021- 29566695 Perum Harapan Indah, Bekasi I0218870485 • Coffee Junction I Ruko Taman Cemara U7 No 8 • Rm. Pusa Ta’ Sei I Ruko Commercial Park Blok CP21 No 2 • Martabak San Fransisco I Ruko Sentra Niaga Blok B1 No 36 • Nissan Datsun Spesialist I Ruko Harmoni HZ2 No 30 • Kidea Preschool & Kindegarten I Ruko Taman Cemara U8 No 02 • Dapur Audi I Sentra Niaga 5 Blok 10 No 43 I 085959593718 • Rm Tusa Tasei I Jl. Boulevard Harapan Indah 2 Ruko Commercial • Mbs Bistro Café I 081291582495 I Ruko Sentra Niaga Bulevard • Odc Radio I 02188386808 I Boulevard Hijau C1 No 33A I • Kinder Grow I Ruko Aralia HY46 No 67-68 I 021-29466628/29 • Dapur Fajar I Ruko Sentra Niaga Blok C No 22 Park No 2, Bekasi Barat, Jawa Barat 17132 Hijau Blok B1 No 58 ENTERTAINMENT 081387521618 • Lazuardi I Perum. Harapan Indah Blok AA No 8-9 • Dapur Jawa Bu Lanny I Ruko Hy 46 No 45 • Rumah Roti ( Bakery & Cake ) I Ruko Commercial Park 22 No 8 I • Teuku Alie I 081213645626 I Amika Putra • Blue Box Karaoke Café I Ruko Office Park 2 No 3 • PJM Racing Part & Accessoris I Ruko Asia Tropis AT 16 No 44 • Paud TK Pinter’s Amazing Grace I Ruko Emerald Eb 1 No 48 • Dapur Kaki Lima I Ruko HY 46 No 30 I 087888710884 085312989901 • Mie Ayam Bakso TipTop I Ruko Aralia HY43 No 2 • Diva Karaoke I Ruko Sentra Niaga 2 Boulevard Hijau, Blok B-D, • POSH Bekasi I Komplek Sentra Bisnis Kota Harapan Indah • Universitas Esa Unggul I Office Park OP5 No 16-17 • Dapur Sedap Rasa I Ruko Asia Tropis AT 17 No 08 • Pastel Mase ( Pastry a Pudding ) I Ruko Taman Cemara U8 No 21 • Mie Ayam4tut I Ruko Sentra Niaga Blok C No 26 • Pecel Madiun I Ruko Aralia HY 45 No 28 I 0818756453 (021) 29465400 Jl. Harapan Indah Raya, Medan Satria Bekasi 17132, Bekasi, DKI • Peachblossoms National Plus School I Kota Harapan Indah Blok Jakarta 021-88882888 RV 2 No. 9 I 02133356828 46 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 47 • Sekolah Gabriella I Ruko Harapan Indah Blok EF No 1 • Lady Salon I Ruko Asia Tropis AT 16 No 40 • Maheswari GOLDEN INDONESIA I 02129466890 I Ruko Taman • Learning Center I 02188387098 I Ruko Boulevard Hijau C5 No 18 BANK • Wahana Pengiriman I Perum. Harapan Indah (Ruko Sentral • Sekolah Penabur Harapan Indah I Jl. Harapan Indah Raya No 21, • Lafayette ( Salon ) I Ruko HY 45 No 46B I 081905966898 Cemara U5 No 1 • Les Ohayo I 02129459408 I Boulevard Hijau C5 No 3 I Erly • Andalan Finance I Ruko Asia Tropis U7 No 1 I 021-88382552 Onderdil) Blok FB No 4 Bekasi 11470 I 02129477546 • Martha Tilaar I 02129566701 I Ruko Commercial Park Blok Cp21 • Mandiri Interior & Boutique I 085959111106 I Ruko Harmoni • Lucy Ballet School I Perumahan Harapan Indah Ruko Harapan • Astrindo Finance I Ruko Boulevard Hijau Blok B1 No 61 • Washabi I Ruko Asia Tropis 15 No 36 I 081287361693 I Pak Goni • SMAN 10 & SMPN 19 I Jl. Flamboyan Raya I 021-88975928 NO 7 Blok HZI No 18 Indah Blok EK No 16, Bekasi, Jaw Barat I 02189595295 • BII ATM Carrefour I Harapan Indah, Carrefour Harapan Indah, • SMA Saint John I Sentra Niaga Blok SN 6,7 No 7 I 888 65702/ • Migata Reflexologi I 02188979000 I Ruko Boulevard Hijau No 49 • MBS ( Melvi Bike Shop ) I Ruko Aralia HY 45 No 12 • Master Tan ( Kursus & Bahan Kue ) I Ruko RV 02B Jawa Barat 13420 88383536/ 082299439329 I 081386783955 • Mega Fishing Shop I Ruko Taman Cemara U8 No 8 • Maxwell Bimbel I Jl. Alamanda Indah Blok PA No 3 I • Bank BNI I Harapan Indah – Ruko Sentra Niaga, Hait Cut & Pet Grooming • Mom & Jo I Ruko Boulevard Hijau 06C I 021-29680589/ • NDC Nyoto Design Center I Ruko RV 1 07D I 021-221164962 / 081281070402 Jl. Boulevard Hijau Raya, Komplek Perumahan Harapan Indah • Farber Shop I Ruko Symphony HX1 No 71 081807221616 021-221164963 • Metode Sakamoto I 085780812697 I Ruko Taman Cemara U5 17131 I 021-8871858 • Hair Cut Inside ( Barber Shop ) I Ruko Commercial Park 22 No 8 RUMAH IBADAH • Myjio Dental Home I Cluster Harmoni HZ 1 No 15 I • Panda Furniture I Jl. Sentra Niaga Boulevard Hijau Blok SN No 16 No 12B • Bank BTN I Ruko Aralia HY 45 No 20 I 081320990281 • Gereja Katolik Santo Albertus I Kota Mandiri Harapan Indah 081319002250 / 081319002551 B (021) 88866068 • Primagama I Ruko RV 2 No 01C I 021-40001502 / 087782646706 • Bank BRI I Office Park OP2 No 21 • JNE I Ruko Symphony HX1 No 99 I 021-29283910 Kav 23, Jl. Boulevard, Jawa Barat 17131 • My Salon I Ruko Sentra Niaga SN5 –No 35 • Pondok Sion I Ruko Sentra Niaga Blok A No 11 I 021-70600219 • Purwa Caraka Music Studio I Jl. Boulevard Hijau Raya I • Bank DKI I Ruko Buoulevard Hijau Blok C2 No 2A & 2B • Kaizen Express I Ruko Boulevard HIjau Blok CC No 6 • Masjid Raya Al Furqon I Jl. Boulevard Hijau Raya • Nac Salon I 02124084377 I Ruko Symphony Blok HX 1 No 106 • Potters House Ministries I Ruko RV 2 03A Phone: 021-88973608, Fax: 021-88973608 • Bank Windu I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 52 • Permata Tour Travel I Ruko HY 46 No 46 I 021-88988668 • Ocean Dental I 021-29475989 I Ruko Asia Tropis 17 No 7 • Ratu Salju Electronic ( Panasonic, Sharp ) I Ruko Asia Tropis AT • QPC Bimbel I Ruko Aralia HY 45 No 47 I 081239134547 • Bima Finance I Ruko Asia Tropis AT 12 No 7 • Pet’s Healthy Clinic Drh. Norma I Ruko Taman Cemara U7 No 19 • Old Style Barbershop I Ruko Sentra Onderdil 2 Harapan Indah 16 No 12 • Quantum Student I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 48 I • Bukopin I Ruko Boulevard hIjau Blok SN 1 No 9 I 081315555833 KESEHATAN & SALON KECANTIKAN Blok FA No. 16 • Rowan Estetika I 02188866469 I Ruko Pasar Modern Blok R 021-88866058 • CIMB Niaga I Ruko boulevard Hijau Blok SN 1 No 6 • IJ Petshop I Ruko Symphony HX1 no 100 • Akupresur Ny. Yuli Susianti I Ruko Asia Tropis 15 No 18 I • Optik Darren Owen I Boulevard HIjau Blok SN1 No 25 I No 82 I Roni Gunawan • Sakamato I Ruko Cemara U5 no 15 I 085780812697 I Sutienwati • Mandiri I Komplek Ruko Boulevard Hijau Blok SN1 Blok SN1 • Ric’s Barber Shop I Ruko Asia Tropis AT 17 No 11 I 021-22163740 085219806393 021-88986986 • Rumah Dekor I Ruko Sentra Niaga Timur Blok A3 No 42 • Sempoa SIP I Ruko HY No 114 I 089506287780 Blok 23 • Silky Petshop I Ruko Commercial Park Book CP 21 No 5 Perum • Akupuntur Fu Kang I Jl. Dahlia Raya Blok JB No 04 I • Optik Kentzo I Ruko Boulevard HIjau Blok B8 No 55 • Quicans (Fighthing Fish Farm) I Ruko Boulevard HIjau Blok CC • Sinotif I Jl. Boulevard Hijau Raya Blok C5 No 18 • Mandiri Syariah I Komplek Ruko Boulevard Hijau Blok SN1 Blok Harapan Indah 2 Medan Satria Bekasi, Jawa Barat 17132 I 08988333766 • Oriskin I Sentra Niaga 5 Blok 10 No 30 No 15D • Smartplus Indonesia I 02129084399 I Ruko Asia Tropis 17 No SN1 Blok 21-22 082311101189 • Apotek Berkat I Ruko Aralia HY 45 No 53 I 021-68883066 • Orto Centre I Ruko Asia Tropis AT 16 No 50 I 021-88383632 • Salman Shop I Ruko Commercial Park CP 21 No 28 30 - 31 I 021-29084399/ 081310440627 • Mayapada Bank I Ruko Sentra Niaga 2 Boulevard Hijau • Sunday Xpress Laundry I Ruko Harmoni HZ1 No 16 I0812833830 • Apotek Efata Mulia I Ruko Taman Cemara U7 No 16-17 • Pandawa Relaxation I Ruko Aralia HY 46 No 73 I 087881006262 • Senjaya Interior I Ruko Central Park 2.1 No 16 • Sony Sugema College I Ruko Asia Tropis AT 16 No 42 I • Mega I Boulevard Hijau Blok SN1 No 27 • TIKI I RUko HX2 No 47 I 085775235699 • Apotek Generik PT. Century Franchise Indo Utama I Komplek / 081212006262 • Sentra Furniture I Ruko Mega Boulevard RV 1 No 03 087788480579/ 08521405222 • OCBC I Ruko Sentra Niaga 2 Blok SN No 6 I 021-88866031 • YC Laundry I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 6 Ruko Sentra Niaga Boulevard Hijau Sn1 No 18 I 021-88866311 • Prodia I Ruko Boulevard Hijau Blok C5 No. 41 I 021- 29465476 • Sinkin Jaku I Ruko Commercial Park CP21 No 9 I 021-88382101 • Star Music School I Jl. Harapan Indah Raya, Pejuang, • OTO Kredit Motor I Jl. Boulevard Hijau Raya Blok C5 No 42 • Apotek Kimia Farma I Ruko Boulevard Hijau B8 No. 9 I • Pure Baby I Ruko Symphony HX1 No 96 • S7 Interior I Ruko Commercial Park CP21 No 16 Medan Satria, Kota Bekasi, Jawa Barat I 021-8876345 • Panin Bank I Ruko Sentra Niaga Jl. Bulevard Hijau Blok A No 9 021-29465444 • Raisa Beauty Center I Ruko Sentra Niaga 5-10 No 33 I • Takana Store I Ruko Symphony HX1 No72 • Steven College I 08128202289 I Ruko Taman Cemara U5 No 12A Material & Electronics Shop • Apotek Smapy Farma I Ruko Taman Cemara U5 No 2 I 021-2946442/2946440 • Taki Kossai I Ruko HY52 I 081933368706 • Super Math I 02129477523 I Ruko Taman Cemara U7 No 23 • AC Mandikar Teknik I Ruko Sentra Onderdil 2 Harapan Indah 021-29466798 • Reflexy Ratu Ayu I Ruko HY 43 No 42 I 087870105287 / • Toko Kaca Alumunium Jaya Makmur I Ruko Taman Cemara U7 • Teknos Genius I 083874179199 I Ruko Boulevard Hijau Blok B1 Service , Tour & Travel Blok FA No 7 I 08111008812 / 08164813970 • Apotek Tunas I 021-88976656 I Ruko Boulevard Hijau Blok B1 089624885949 No 10 No 51 I Dra. Lisnawati • Aloha Pet Shop I Perum. Harapan Indah Blok GA No 3 • Adik Cell I Ruko Grand Boulevar Blok AT 15 No 26, No 46 I Bapak Erizal • Rosa Wedding I Ruko Sentra Niaga Barat Blok B6 No. 3 I • Toko Symphony Indah I Ruko Symphony 1 No 59 • The Prestige English Education I Ruko Asia Tropis At 12 No 15 I • Aqua Nano I Ruko Taman Cemara 7 No 3 I 22163290 boulevard Harapan Indah 2, bekasi, Jawa Barat 17214 • Apotik Bella I Ruko Sentra Niaga Timur Blok A3 No 31 021-88974514 • Omega Auto Film I Ruko HY No 12 021-88381188 / 087776762088 • Bella Laundry I Perum. Harapan Indah No 6A I 021-36135866 / • IDB Musik Plus I Ruko Asia Tropis At 12 No 3 I 08164848474 • Apotik Efatama Mulia I 021-29084421 I Ruko Cemara U7 No 15 • Rowan Estetika I Ruko HY No 102 I 021-29283959 • PT. Waringin Indo Teknik I Ruko Taman Cemara U8 No 26 I • Tisano Studio I Ruko Harapan Indah BB 10 Kota Harapan Indah, 081310343727 • Insports I Ruko Asia Tropis AT 12 No 7A • Apotik Kasih I Ruko Sentra Niaga Timur Blok A3 No. 32-33 I • Rudi Hadisuwarno I Ruko Sentra Niaga, Jl. Boulevard Hijau Raya 021-88382991 Bekasi 17131 I 021-88865786, Email: [email protected] • Happy Pets I Jl. Boulevar Hijau Blok B1 No 34 • Fujita Elevator I Perum. Harapan Indah Blok AA No 5 021-88985011 / 021-70635618 Blok SN 1 No 15, Pejuang, Bekasi Barat, Jawa Barat I • Polygon I Ruko Taman Cemara U7 No 20 I 021-8880121 • Trans Standard International I Ruko RV 1 No 5B - 5C • Harapan Indah Tailor I Perum. Harapan Indah Blok LC No 7 I • Graha Baja I Ruko Aralia HY 43 No 15 • Apotik Sembu I 021-22163198 I Ruko Asia Tropis 16 No 39 021-88387102 • Vortuna Gallery ( Furniture ) I Ruko Office Park OP2 No 22 • We are Math I 02129475929 I Ruko Asia Tropis 17 No 9 I Yani 085217763139 • Harapan Indah Cell I Ruko Sentra Onderdil 2 Harapan Indah • Apotik Smapy Prima I 021-29466798 I Ruko Cemara U5 No 2 • Salon D’Sania I 0897787888 I Ruko Asia Tropis 16 No 38 • Willy Soemantri Music School I 0218838700 I Ruko Boulevard • Harmoni Reflexy Massage I Perum. Harapan Indah Blok GA No 3A Blok FA No. 9 • Baby World I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 45-46 • Sinergi FM Apotik I Ruko Asia Tropis Blok AT 16 No 46, Hijau Blok B8 No 51 I Ignace • Ili Express I Ruko Ifolia B HY 46 No 5B I 021-80627000 / • Harpab Hutaki ( Electronic & Furniture ) I Ruko Asia Tropis AT 17 • Bambu Spa I 02129563801 I RV 2 No 7 I 021-29563801 / Harapan Indah Boulevard, Bekasi, Jawa Barat 17214 KURSUS • Yamaha Citra Music I Ruko Sentra Niaga Barat Blok B6 No 24 081380590660 No 27 I 021-29475867/68 081118774641 • Skin Fit I Ruko Sentra Onderdil 2 Harapan Indah Blok FA No 2 • Bimbel Mandarin, English, Japan I Ruko Center Point Harapan • Yamaha Music School I Ruko RV 1 07B • Jet Express Bekasi I Ruko Taman Cemara Blok U5 No 10 I • Idola Audio CCTV I Ruko Center Point Harapan Indah Blok C • Bryan Salon I Ruko Boulevard HIjau Blok CC No 16B I • Skin XP I Ruko Sentra Niaga Blok A No 3 Indah Blok C No 2 I 087788097828 I 08975184168 88382303 No 10 I 08128399977 021-88868547 / 082299229608 • Slim Fast I 021-88981990 I Ruko Boulevard Hijau C5 No 23 I Lina • Bimbel Qpc I 081239134547 I Ruko Aralia HY No 45/47 I Tinna • JNE I Jl. Bulevard Hijau & Ruko Asia Tropis 15 No 27 I • Kota Jaya I RUko HY 47 No 10 I 081288498968 • Bebe Love I 087808192006 I Rv No 6 • The Aesthetic I Ruko Boulevard Hijau Raya Blok B1 No 51 • Bimbel Tiki Taka I Jl. Boulevard Hijau Raya Blok B1 No.32 I PERLENGKAPAN DAPUR , BAY I, STATIONERY PAKAIAN, & KADO 021-88382058 • MB Tech I Ruko Sentra Niaga Blok C No 28 • Benjamin’s Barber Shop I Perum. Harapan Indah • The Dentist I Ruko Commercial Park 22 No 31A I 88382900 021-88879555 • Aneka Kitchen Ware I Ruko Cemara U6 No 11A I 29563838 • J & T Express I Jl. Boulevard Hijau Raya Blok C5 No 10 • Murah Baja I RUko Symphony HX1 No 95 (Ruko Sentral Onderdil) Blok FB No 46-47 • Toko Obat Setia I 021-29563731 I Ruko Ifolia 2 Blok HY No 46 • CMA ( Mental Arithmetic ) I 02129475916 I Ruko Asia Tropis 17 • Baby World I 02188381414 I Ruko Boulevard Hijau B8 • Kaizen Xpress I Ruko Asia Tropis 15 No 23 I 08557898883 I Adit • Oppo I Sentra Niaga 5 No 10 No 30 • Bonsun Sport I Ruko Sentra Niaga Timur Blok A3 No 45 • Toko Obat Tjhong On I Jl. Boulevard Hijau Raya Blok S No 21B I No 5 I Siska • Batik Luhur I HX1 No 19-20 • Kanomas Arci Wisata ( Tour & Travel ) I Ruko HY 46 No 55 I • Percetakan & Bordir I Ruko HY 46 No 22 • Callista I Jl. Alamanda Indah Blok PA No. 20 I 021-88984182 021-99338822 • Delta Tera I 02129466562 I Ruko Taman Cemara U7 No 25 • Bebe Love baby Kids and Gift I jl. Raya Boulevard RV 2 No 6 Kota 021-88994476 • Percetakan Digital Printing I Ruko Sentra Onderdil 2 • Century Pharma I Jl. Boulevard Hijau Raya Blok B1 No 21 • Vio Optical I Ruko Asia Tropis AT 16 No 51 I 021-29475974 • Efata Day Care I Ruko Sentra Niaga Barat Blok B6 No 30 I Harapan Indah Bekasi I 021-29563770 • King Kong Steam I Jl. Harapan Indah Raya, Medan Satria Harapan Indah Blok FA No 18 • Century 21 I Ruko Grand Boulevard Blok D 16 No 17, • Viva Beauty Center I 021-88387122 I Ruko Boulevard Hijau C5 081282321244 / 021-88984290 • Chiko ATK & Fancy I Ruko Asia Tropis AT 16 No 15 I • Laundry FHI & Dry Cleaning I Ruko Sentra Niaga Barat Blok B6 • Puri Utama I Ruko Boulevard Hijau Raya Blok C5 No 43 Harapan Indah Boulevard, Bekasi, Jawa Barat 17214 No 29 I 081315724034 • English First I 02188878889 I Ruko Sentra Niaga Boulevard Hijau 021-29466444 No 28 • Rumah Idolaku I Ruko Emerald EB 1 No 17 • Chelsy Salon Day Spa I Ruko Sentra Niaga 3 Timur, Kav 38 I Ms Ambarwati • Chiko Kado I Ruko grand Boulevard blok AT 15 No 26, • Lofty Shoes I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 10 I • Sinar Bahagia I Ruko Taman Cemara U5 No 3 I 081281504271 Jl. Boulevard Hijau Raya Blok A3 No 11, Pejuang, Bekasi, • English Learners I Ruko Symphony HX 1 No 103 Boulevard Harapan Indah 2, Bekasi, Jawa barat 17214 I 081298259970 • Sinar Sakti Toko Bangunan I Ruko HX1 No 42 Jawa Barat I021-88386814 FURNITURE & ACCESSORIS • Excellent Music School I 02188875346 I Ruko Boulevard Hijau 021-29466444 • Lovely Petshop & Clinic I Ruko HX1 No 62 I 081234896601 • Spesialis Akrilik I Ruko Aralia HY 45 No 15 I021-29283801 / • Chynna Brides I 02122164581 I Ruko Asia Tropis 17 No 32 • ABC Accessories I Ruko Symphony HX1 No 58 I 08128286881 Blok B2 No 23 I Luxy • Chynna Brides I Ruko Asia Tropis AT 17 No 32 • Mandiri Fotocopy Centre I Jl. Flamboyan Blok LC No 4 087888088153 / 0816936565 • Chynna Brides & Salon I Ruko Aralia HY 45 No 55 • Alika Faza Abadi ( Speedboat ) I Ruko Taman Cemara U8 No 9 I • Eye Level I Ruko Asia Tropis AT 16 No 41 lt. 2 I 08174812736/ • Comfy Safety Shoes I Ruko Boulevard Hijau SN5 No 19 I • Moi Laundry I Ruko Heliconia HO2 No 29A & • Sumber Jaya I Ruko Aralia HY 46 No 63 • Dandan I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 25 & 26 021-88383469 021-88383452 I Ms. Anita 021-29477418 Ruko Sentra Niaga Timur Blok A3 No 51 I 081906674458 • Tirta Alam ( Isi Ulang ) I Ruko Aralia HY 45 No 42 I 021-29283737 • Dear Dentist I 087874780808 I Ruko Boulevard Hijau C1 No 36A • Ardana I Ruko Harmoni HZ1 No 25 I 0812-8939-3927 • FBI I Ruko Sentra Niaga Blok C No 26 • Da Lya Boutique I Ruko Commercial Park 22 No 3 I 883883401/ • Money Changer I Ruko Boulevard HIjau Blok B8 No 56 I / 081398891996 • Erha Clinic I Jl. Boulevard Hijau Raya • Arkei I 02129466834 I Ruko RV 02 No 05B • Future Educational Consultancy I Ruko Boulevard Hijau Blok C5 082261671682 085102860699 / 082817093713 • Toko Abadi ( Sembako ) I Ruko Aralia HY 43 No 8 I 0812748932 • Fm Apotik I 021-294475917 I Ruko Asia Tropis 16 No 46 • Bebelove I Ruko Mega Boulevard RV 2 No 6 I 087808192006 No 40 • Disha Butik I 085281127087 I Ruko Boulevard Hijau C5 No 27 I • NCT Cargo I Ruko Asia Tropis AT 17 No 6 I • Toko Besi I Ruko Aralia HY43 No 18 I 021-29283795/96 / • Foto Menteng I Ruko Sentra Niaga Blok A No 19 • Bombay Decoration I Ruko Taman Cemara U7 No 30-31 I • Gafa Kursus Baca Tulis I Ruko Sentra Niaga Barat Blok B6 No 27 021-88865786 021-88381556/88381653 081297603291 • Hana Beauty House I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No. 39 I 083199238110/ 08994990095 I 021-32612678 • Evri Busana I 081290259829 I Ruko Boulevard Hijau C1 No 38 • Orange Car Wash I Jl. Harapan Indah Raya, Medan Satria • Toko Dina ( Aneka Macam – Macam Rumah Tangga ) I 021-88387007 • Cahaya Interior I Ruko HY No 119 • Ganesha Operation I 02129475839 I Ruko Asia Tropis 17 • Hayfa Beauty Skin Care I Jl. Boulevard Hijau Blok SN1 No 17 I • Paradise One Stop Stopping I Ruko Sentra Niaga Timur Ruko Aralia HY 45 No 6 I 08128424134 / 60970912 • JB Dental Clinic I Ruko Sentra Niaga Jl. Boulevard Hijau Raya • Celebrity Home Décor I Ruko Asia Tropis AT 17 No 33 No 25-26 021-29465421 I dr. Jamilah Blok A3 No 38 • Toko Kaca Garuda Sentosa I Ruko Harmoni HZ1 No 23 Blok B1 No.31 I 021-88387006 • Citra Furniture & Interior Design I Ruko Symphony HX1 No 92 I • Global Art I 02188387098 I Ruko Boulevard Hijau Blok C5/30 I Eko • Hi Shop Stationery & Gift I Ruko Asia Tropis AT 16 No 40 I • Penggadaian I Ruko Boulevard Hijau Blok B1 No 56 • Toko Kertas Kemenangan I Ruko Mega Boulevard RV 2 No 5A • JJ Salon I Bridal & Spa, Jl. Ruko Harapan Indah, Blok EP No 29 087875010388 • Global Art I Ruko Asia Tropis AT 12 No 03A I 021-88382244/ 081240865550 • Platinum Jaya Logistic I Ruko Asia Tropis AT 17 No 10 I • Toko Material / Harapan Indah Abadi I Ruko Aralia HY 45 No 1-2 I RT 08/17, Pejuang, Medan Satria, 17131 • Era Makmur I 02129283700 I Ruko Aralia HY 45 No 29 & 081380768960 • LC Natama Stationery Shop I Ruko Harmoni HZ1 No 22 021-88387272 021-29283777/3778 • Joanne Studio I Ruko Sentra Niaga Timur Blok A2 No 08 I Jl. Bulevard Hijau Blok D4 No.1 I 087889923299 • Happy Learning Mandarin I 02185536566/ 02129084592 I • Mala Collection I Ruko Cemara U8 No 9 • Predict Indonesia ( Jasa Fleet Management Situation ) I • Toko Sinar Karya I Ruko Harmoni HY 45 No 9 I 021-70994689 081383335120 • Grosir Boneka I Ruko Aralia HY 45 No 37 Ruko Asia Tropis 16 No 48 • One Stop Baby I 082169820802 I Ruko Boulevard Hijau B1 No 43 Ruko Asia Tropis 16 No 1 I 021-2946600 • Tunas Mandiri Percetakan I Jl. Boulevar Hijau Raya Blok B1 No 20 • Kebutuhan Khusus Terapi Anak I Perum. Harapan Indah Blok JA • Hamer Interior I Ruko Taman Cemara U8 No 1 I 88382943/ • Harcourts English Courts I Ruko Sentra Niaga Barat Blok B6 • Prima Susu I Ruko Boulevard HIjau Blok CC No 16D • PT. Afro Wisata Travelindo I Ruko HY 46 No 42 I 081293410011/ No 6B I 021-99983612 0811452172 No 6 I 081219129048 • Pure Baby I Ruko Symphony HX1 No 96 021-29084721 • Ken Hermawan Reflexology I Ruko Sentra Niaga Blok C No 21 • HI Interior I Ruko Sentra Niaga Barat Blok B6 No 20 • Hi-Score I Jl. Boulevard Hijau Blok SN1 No 16 I 021-88386878/ • Raisya Batik I Ruko Sentra Niaga, Jl. Boulevard Hijau Raya • PT. Candrabaga Prima Jaya I Ruko Hy 46 No 37 & 38 LAIN - LAIN • Kimia Farma Apotek I Ruko Sentra Niaga, Jl. Boulevard Hijau B8 • Ika ( Inti Karya Alumunium ) I 021982222000 I Ruko Aralia No 45 085280617661 Blok B1 No.26 • PT. Dhiyaa El Haramain El Mabarakah I Ruko Asia Tropis AT 12 • Hotel Santika Premiere I Harapan Indah, No 12, Medan Satria, Bekasi, Jawa Barat 17131 I 087777922646 • Inten I Ruko RV 2 No 06B • Rumah Gorden I Ruko Commercial Park CP21 No 20 I No 2 I 021-883862764 Jl. Harapan Indah Boulevard No. 10 – 12, Medan Satria, • Kimia Farma I 021-29465444 I Ruko Boulevard Hijau B8 No 9 • Inches Interior Design and Furniture I Jl. Boulevard Harapan • KC English I Ruko Boulevard Hijau Raya Blok B1 No 41 I 081816188/ 085100272370 • PT. Al Madinah Mutiarah Sunnah I Ruko Asia Tropis AT 12 No 20A Jawa Barat 17131 I 021-88868886/88864545, Fax: 962-21, • K-Link Indonesia I 021-29475866 I Ruko Asia Tropis 17 No 27 I Indah 2 Ruko Commercial Park Blok 21 No 22 Medan Satria, 021-88866150 • Summer Factory Outlet I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 30 • Resik Laundry I Ruko Sentra Niaga Blok A No 16 Email: [email protected] 081317989599 Pejuang, Kota Bekasi, Jawa Barat 17131 • Keen Dew ( Learning Center ) I Ruko Taman Cemara U7 No 7 I • Tiu Stationery I Ruko Asia Tropis 15 No 41 I 021-22164268 • Sewa Tenda CV. Media Mitra Utama I Jl. Flamboyan Blok LC • Kantor Kecamatan Medan Satria I Jl. Boulevard Harapan Indah • Klinik Gigi Dentals I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 50 I • Istana Boneka I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 2 081519431831/ 081318339993 • Zoya Hijab Harapan Indah I Jl. Boulevard Hijau Raya Blok C5 No 3 I 081387050521 I 021-8843417 021-88386885 / 021-98404077 • KMS Furniture I 888 678 99/ 294 77 567/ 0817069860567 I • KSM I Perum. Harapan Indah Blok GA No. 5 I 021-8873322 No 17 I 021-88387115 • Star Laundry I Ruko Aralia HY 46 No 68 I 081291789927 • PLN Rukan Mega Boulevard I Harapan Indah Blok RV 1 No 02A, • Klinik Mitra Setia Medika I Ruko Harapan Indah Blok AA No 3A Sentra Niaga SN5 No 51 • Kumon I Ruko Sentra Niaga, Jl. Boulevard Hijau Raya Blok A3 • Tiket Murah Haris Travel I Ruko Boulevard HIjau Blok CA Bekasi Utara, Pusaka Rakyat, Jawa Barat 17214 I 29680624/8 I 021-88874749 • Kyou Hobby Shop I Ruko Boulevard Hijau Blok B8 No 38 No 52, Pejuang, Bekasi Barat I 021-888650006 No 19B I 021-88865500 & 081218968587 • PT. Citra Karya Reksaguna I Ruko Heliconia HO2 No 28 • Kokuchi I 08158947201 I Ruko Boulevard Hijau Blok C1 No 33 I • Lazera Furniture I Ruko Aralia HY 45 No 25 • Kursus Mandarin English I Ruko Boulevard Hijau Blok C No 18 • SPBU 34.17123 I Jl. Harapan Indah Tanafit Bunda Kokuchi 48 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 49 50 - Vol. 06 2017 Kota Harapan Indah - 51 52 - Vol. 06 2017