Buletin

Nomor 1141/III/III/2021 Ÿ Maret 2021

Perempuan Penentu Masa Depan Bangsa

BKSAP DPR Komisi III Terima 17 5 Ajak Masyarakat Kunjungan Turut Andil dalam Kehormatan Diplomasi Parlemen BULETIN Dubes Uni Eropa DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK B anggota parlemenmasing-masing itu diabadikan.Para perempuan MPR, DPR,danDPDRIsaatfoto perempuan-perempuan anggota cerita besertaperandankinerja ditampilkan dalampameranmemuat menyampaikan bahwafotoyang hingga 18Maretmendatang. Indonesia tersebutberlangsung Perempuan Parlemen Republik Pameran yangdigelarolehKaukus Senayan, Jakarta,Senin(8/3). di selasarGedungNusantaraII, Maharani membukapameranfoto 2 BULETIN BULETIN Republik IndonesiadiselasarGedungNusantaraII,Senayan,Jakarta Ketua DPRRIDr. (H.C.)PuanMaharanisaatmembukapameranfotoyangdigelarolehKaukus Perempuan Parlemen Depan Bangsa Perempuan Penentu Masa Dalam sambutannya,Puan Nomor 1141/III/III/2021 DPR RIDr. (H.C.)Puan Internasional, Ketua Hari Perempuan ertepatan dengan Parlementaria • Maret 2021 Foto itudiambilsaatPuansedang Tulang Bawang, ProvinsiLampung. halaman IslamicCenter, Kabupaten anak memberimakanikandi bertemu danmenemaniseorang dipamerkan. Salahsatunya,foto saat memberikan tigafotountuk foto tersebut. dalam pidatopembukaanpameran ungkap politisiPDI-Perjuangan itu majunya bangsainike depan,” tangguh, yangikutmenentukan perempuan hebat, Perempuan Internasional,kita gotong-royong. SelamatHari dipamerkan dalamacaratersebut. menyerahkan tigafotountuk Puan menjelaskan,dirinya “Kegiatan inidilakukansecara . Foto:Jaka/Man diramaikan dengantalkshowitu. dalam pameranfotoyangjuga Pitaloka turutmendampingiPuan Perempuan Parlemen Diah serta Ketua PresidiumKaukus Sultan BachtiarNajamuddin, Iskandar, Wakil Ketua DPD RI Rachmat Gobel,danMuhaimin Syamsuddin, SufmiDascoAhmad, ujar Puanlebihlanjut. keputusan pentingdiparlemen,” bersama bapak-bapak mengambil perempuan inimampu,kitabisa menunjukkan bahwaperempuan- penting. “Pameran foto-fotoini mampu mengambilkeputusan perempuan adalahsosokyang ini merepresentasikanbahwa yang dipamerkandalamacara dapil JawaTengah Vitu. kebahagiaan,” sambunglegislator sederhana, buatsayajugasuatu diskenarioin, alami.Bahagiaitu sebelum salatJumat.Enggak saya ketemu sekitar30menit banget. “Ituceritadibalikfoto, kasih makanikanyangbanyak saya dekati,tanya,sambil ikan, adaanakkecil duduksendiri, ikan bersamaditempatitu. tersebut untukmemberimakan mengajak anakbernamaHari Jumat bersama.Puankemudian menunggu temannyauntuksalat yang sedangduduksendiri, bertemu denganseoranganak bercerita, dilokasitersebutdia menjabat Ketua DPRRIini beberapa waktuyanglalu. kunjungan kerja ke Lampung, mh/hal/sf Wakil Ketua DPRRIAzis Puan jugamenjelaskanfoto “Saat sayamaujalanke kolam Perempuan pertamayang Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 3 BULETIN Parlementaria DPR Harap Perempuan Indonesia Kampanyekan Perang Lawan Kekerasan Gender DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA

kekerasan langsung pada seseorang yang didasarkan atas seks atau gender. “Ini

termasuk tindakan yang mengakibatkan PENGAWAS UMUM bahaya atau penderitaan fisik, mental Pimpinan DPR RI KETUA PENGARAH atau seksual, ancaman, paksaan, dan Ir. Indra Iskandar, M.Si (Sekretaris Jenderal DPR RI) WAKIL KETUA PENGARAH penghapusan kemerdekaan,” jelas politisi Dra. Damayanti , M.Si (Deputi Bidang Persidangan) PIMPINAN REDAKSI Partai Golkar tersebut. Drs. Mohammad Djazuli, M.Si (Kabag Media Cetak) Bahkan, Kementerian Pemberdayaan W.K PIMPINAN REDAKSI Sugeng Irianto, S.Sos., M.A. (Kasubag Media Cetak) Perempuan dan Perlindungan Anak Suciati, S.Sos. (Kasubag Media Analisis) Nita Juwita, S.Sos. (Kasubag MedSos dan Website) (Kemen PPPA) bersama organisasi REDAKTUR Erman Suhendri, S.Sos.I, Sofyan Efendi perempuan lainnya, telah meluncurkan REDAKTUR FOTO panduan perlindungan hak perempuan M. Andri Nurdiansyah SEKRETARIS REDAKSI dari diskriminasi dan KBG dalam situasi Guntur Dewanto, Andi Nurul Nauval Ramadhina, A.Md.Ds ANGGOTA REDAKSI pandemi. Rizka Arinindya, S.Sos, Erlangga Panji Samudro, S.Ikom, Alfi Widoretno, S.I.Kom, Ridwan Budiman, S.I.P, Agung Hidayat, S.I.P, Tiara Saum, Di sisi lain, Azis menyatakan S.I.Kom, Hira Askamal, S.I.Kom, Bianca Destianti, S.I.Kom, Rahayu Setyowati, Muhammad Husen, Virgianne Meiske Patuli, Ria Nur Mega, peringatan Hari Perempuan Devi Iriandi, Surahmat Eko Budi Setianto, Taufan Syahrulli, Puntho Pranowo, Singgih Kinanti Rimbani, Siti Nadiah, Nafisa Hanum Alaydrus Internasional 8 Maret 2021 FOTOGRAFER Prima Danutirto, A.Md, Naefuroji, Jaka Nugraha, Runi Sari Budiati, Arief merupakan momentum bahwa Rachman, R. Kresno PD. Moempoeni, Azka Restu Afdhillah, perempuan Indonesia harus Geraldi Opie, Hasri Mentari Wakil Ketua DPR RI M. . Foto: Andri/Man ANALIS MEDIA berani menghadapi tantangan serta Supian, S.E, Natasya Arnanda Prihandini, S. Kom, Larissa Amanda Indianti Siahaan, S.I.P, Eki Baehaki, S.Sos, M. Rizki Ramadhan, S.I.Kom, rasa takut dalam menggapai cita-cita. M. Rizki Nugraha, Sunarya, Fahmi Harfa, Safitri Restu Widyowati, Rosnita akil Ketua DPR RI M. Azis “Perempuan tidak hanya berada di INFOGRAFIS Tiara Annisa, Chasbi Chusna Mulia, Syamsuddin berharap belakang layar karena memiliki energi, Dipa Natalio, Aisyah Salmah, Dewa Pratama ADMINISTRASI para perempuan pengaruh dalam kemajuan sebuah Suhendi, Lutfi Suci Nur’aini, Damar Maulana Taher, Fitrianto Indonesia mampu bangsa,” ujar politisi dapil Lampung II itu. PENERBITAN mengampanyekanW perang melawan Azis menyebut pesan nasihat dari PIMPINAN PENERBITAN Djoko Hanggoro, ST (Kabag Penerbitan) Kekerasan Berbasis Gender (KBG). orang tua bahwa perbuatan besar diawali PENANGGUNG JAWAB PRODUKSI “Kerja dan gerak bersama dari dari langkah pertama. Meskipun berupa Mediantoro, S.E (Kasubag Produksi) STAF PRODUKSI berbagai pihak dan berbagai lapisan langkah kecil, tapi Azis meyakini hal itu Subadri, S.E, Barliansyah DESAIN GRAFIS untuk melakukan penanganan dan menjadi penentu bahwa semua sudah Dito Sugito PHOTOGRAFER ART membangun rujukan adalah harapan. bergerak. “Perempuan Indonesia harus Friederick Munchen Pelibatan laki-laki dalam pembangunan berani menggapai cita-cita. Choose to IT MEDIA DIGITAL Muhamad Hendar Assifa, S.Kom kesejahteraan perempuan untuk challenge,” tegas Azis. PENANGGUNG JAWAB DISTRIBUSI Eko Priyanto, S.E. (Kasubag Distribusi) akhiri kekerasan berbasis gender Menurut Pimpinan DPR RI Koordinator KOORDINATOR DISTRIBUSI DAN SIRKULASI Siti Nur Aidah S.A.P., M.AP, Isfandi Mulyana, Yudi Kresna, juga penting untuk dikedepankan,” Bidang Politik dan Keamanan itu, hidup di Handhal Dwi Akbar, Nabila Khairunnisa kata Azis dalam keterangan persnya masa modern dan demokratis, membuat ADMINISTRASI STAF DISTRIBUSI DAN SIRKULASI kepada Parlementaria, Senin (8/3). kesempatan perempuan terbuka luas. Arif, Lamin, Yuliana Puspita Telp. 021-571 5697 Fax. 021-571 5421 Diketahui, beberapa waktu terakhir Tiada ada lagi kekhawatiran, keraguan, Email : [email protected] ISI BERITA DAN MATERI FOTO KBG menjadi persoalan utama yang hingga ketakutan yang dulu kerap DI LUAR TANGGUNG JAWAB BAGIAN PENERBITAN menimpa perempuan di tengah pandemi mendominasi. Pemerintah pun melindungi HUBUNGI BAGIAN PENERBITAN UNTUK PERMINTAAN HASIL CETAK DAN DISTRIBUSI (GRATIS) Covid-19. KBG diartikan sebagai setiap hak warga negara. rdn/es

2 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 3 BULETIN Parlementaria Komisi I Komitmen Lindungi Data Pribadi Masyarakat

akil Ketua Komisi Hak Asasi Manusia untuk bersama krusial RUU PDP lainnya yaitu terkait I DPR RI Abdul Komisi I DPR RI membahas terkait pemrosesan data pribadi, kewajiban

• DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA RAKYAT PERWAKILAN I • DEWAN KOMISI Kharis Almasyhari RUU PDP tersebut. pengendali data pribadi dan prosesor menegaskan Ketua Panja RUU PDP ini data pribadi dalam pemrosesan RancanganW Undang-Undang menjelaskan, DIM yang belum data pribadi, transfer data pribadi, Pelindungan Data Pribadi (RUU PDP) selesai dibahas yaitu menyangkut dan badan/lembaga penyelenggara menjadi komitmen untuk melindungi DIM Usulan Perubahan Substansial. pelindungan data pribadi. data pribadi seluruh warga negara DIM Substansial ini berkaitan pula Dalam kesempatan yang sama, Indonesia. Komitmen itu dibuktikan dengan DIM yang lain sehingga Dekan Fakultas Hukum Universitas dengan telah dibahasnya 194 jika sudah selesai dibahas, maka Indonesia (FH UI) Edmon Karim dari total 317 Daftar Inventarisasi DIM lainnya akan lebih mudah menilai pelindungan data pribadi Masalah (DIM) dari 15 Bab dan 72 disepakati. dalam ekonomi digital harus Pasal dalam RUU tersebut. “Ketika kita membahas subjek diperkuat, seiring dengan Indonesia “Komisi I ingin betul bahwa data, ternyata kaitannya banyak menuju industri 4.0 dan society 5.0. data pribadi seluruh masyarakat sekali. Kaitannya dengan kewajiban “Adalah kurang tepat bahwa Indonesia harus dilindungi subjek, dan seterusnya. Kalau ada masyarakat beranggapan Indonesia semaksimal mungkin. Ada hak juga ada kewajiban di sisi yang memiliki kekosongan hukum banyak hal tentunya ke depan lain semua yang berkaitan dengan terkait perlindungan data pribadi, pembahasannya juga alot,” subjek data dibahas panjang regulasinya memang ada saat ini jelas Abdul Kharis saat menjadi lebar dan sampai 20 Januari 2021, melalui PP No. 71/2019 dan PP No. narasumber dalam Focus Group terakhir belum bisa disepakati DIM 80/2019. Tetapi, penguatan melalui Discussion (FGD) yang mengangkat yang berkaitan dengan pembuatan RUU PDP tentunya baik tema ‘Politik Hukum Terhadap subjek data,” ujar bagi masyarakat karena dapat Pelindungan Data Pribadi’. Politisi PKS ini. mengharmonisasi ketentuan FGD yang dilaksanakan di Aula Selain sehingga diharapkan dapat FH UI, Depok, Jawa Barat, Rabu terkait Hak dan memberikan kepastian (3/3) ini terselenggara atas kerja Kewajiban Subjek hukum bagi masyarakat,” sama Badan Keahlian (BK) Setjen Data beserta ruang ujarnya. rdn/es DPR RI dengan Fakultas Hukum lingkupnya, isu-isu Universitas Indonesia (FH UI). Turut dihadiri Kepala BK Setjen DPR RI Inosentius Samsul, Guru Besar Fakultas Ilmu Komunikasi UI Yudho Giri Sucahyo dan Dosen Fakultas Hukum (FH UI). Wakil Ketua Komisi I DPR RI Abdul Kharis Diketahui, RUU PDP merupakan Almasyhari. Foto: Oji/Man usulan dari pemerintah kepada DPR yang dituangkan melalui Surat Presiden Nomor R-05/Pres/01/2020 tanggal 24 Januari 2020. Presiden dalam surat tersebut menugaskan Menteri Komunikasi dan Informatika RI, Menteri Dalam Negeri, dan Menteri Hukum dan

4 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 5 BULETIN Parlementaria Komisi III Terima Kunjungan Kehormatan Dubes Uni Eropa • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA RAKYAT PERWAKILAN III • DEWAN KOMISI

Wakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni menerima kunjungan Duta Besar Uni Eropa untuk Indonesia dan Brunei Darussalam Vincent Piket. Foto: Jaka/Man

akil Ketua Komisi III silaturahmi dan tanya isu-isu populer. Dalam pertemuan tersebut, politisi DPR RI Ahmad Sahroni Kemudian saya sampaikan adalah UU Partai NasDem ini menegaskan menerima kunjungan KUHP, UU Pemasyarakatan, dan UU ITE. hukuman mati yang dibahas dalam silaturahmi Duta Besar Itu saja tidak ada yang lain dan masalah RUU KUHP tidak serta merta dijatuhkan UniW Eropa untuk Indonesia dan Brunei juga menjadi fokus bahasan berkaitan dalam tindak pidana narkotika. Darussalam Vincent Piket, dalam bentuk dengan narkotika,” jelas Sahroni. “Tidak semua (dikenakan hukuman Kunjungan Kehormatan atau courtesy mati, red), hanya beberapa yang call di Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta, memang bandar besar tertangkap Rabu (10/3). itu pasti dihukum mati. Tapi kalau Beberapa isu yang menjadi yang hanya pemakai sifatnya hanya pembahasan dalam pertemuan tersebut, rehabilitasi,” terangnya. diantaranya revisi Undang-Undang POLITISI PARTAI NASDEM Karena itu, Sahroni menyambut baik Nomor 1 Tahun 1946 tentang Kitab INI MENEGASKAN, adanya kunjungan ini dan memastikan Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP), HUKUMAN MATI YANG akan melakukan kunjungan balik revisi UU Nomor 12 Tahun 1995 tentang DIBAHAS DALAM RUU pascapandemi Covid-19. “Dan saya Pemasyarakatan, dan revisi UU Nomor KUHP TIDAK SERTA akan visit ke kantornya terkait dengan 19 Tahun 2016 tentang Perubahan MERTA DIJATUHKAN masalah hukum di Indonesia. Agar atas UU Nomor 11 tahun 2008 tentang pandangan dari negara dia dan kita Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE). DALAM TINDAK PIDANA dengan prinsip yang sama,” ujar Sahroni “Dia (Vincent Piket, red) hanya NARKOTIKA. menutup pernyataannya. rdn/es

4 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 5 KOMISI III • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA Anggota Komisi IIIDPRRIAryEgahniBenBahatberdialogdenganKetua KPKFirliBahuri. 6 BULETIN dan auditforensik,”ujarArydalam dalam memahamikejahatan finansial meningkatkan kapasitaspenyidiknya Swiss. Dalamkonteks inisebaiknyaKPK Criminal Matters antaraIndonesia- tentang Mutual Legal Assistancein sudah mengesahkan Undang-Undang yang marakterjadisaatini. kejahatan finansial(financialcrimes) penyidiknya untukmemahami dapat meningkatkankapasitas berharap lembagaantirasuahtersebut tindak pidanakorupsi. Selainitu,Ia Korupsi (KPK)dalambidangpenindakan Kejahatan Finansial Penyidik KPK Perlu Kapasitas Tingkatkan BULETIN A “Sebagaimana yangdiketahui, DPR Nomor 1141/III/III/2021 Komisi Pemberantasan mengapresiasi kinerja Ary EgahniBenBahat nggota Komisi IIIDPRRI Parlementaria • Maret 2021 Untuk Mengusut Untuk Mengusut DAN AUDITFORENSIK KEJAHATAN FINANSIAL DALAM MEMAHAMI KAPASITAS PENYIDIKNYA MENINGKATKAN SEBAIKNYA KPK Rabu (10/3). Gedung NusantaraII,Senayan, Jakarta, dan Ketua DewanPengawas KPKdi III DPRRIdengan PimpinanKPK Rapat DengarPendapat (RDP)Komisi Diharapkan KPKdapatmemahami Foto: Jaka/Man korupsi kepada masyarakat. dan pengenalanpendidikananti sektor. Sertamenggalakkansosialisasi efektifitas programnyadiberbagai meningkatkan capaiankinerjadan mendukung pimpinanKPKuntuk pengusutannya. dapat melakukansupervisiterhadap lebih daripublikdandiharapkanKPK tersebut mendapatkanperhatian dan Jiwasraya.Sebabkedua kasus dalam menanganiskandalAsabri juga mendorongagarKPKturutandil menghindari pembayaranpajak. pricing yang didugadigunakanuntuk juga dapatmenelisikpraktik transfer Sarifuddin mengusulkanagarKPK merugikan penerimaannegara. itu. Sebabpenggelapanpajakakan oknum yangterlibatdalamkasus mengusut danmenyelidikioknum- tersebut saatrapatberlangsung. tercapai targetnya,” ujarpolitisiPAN pajak, sebabsetiaptahunseringtidak mau seriusmengatasipenerimaan keluhan darimasyarakatsoalini.Kalau menarik untukditelusuri,sebabbanyak yang terjadiakhir-akhirini.“Kasus ini kasus korupsi atausuapperpajakan RI SarifuddinSudingmenyorotiterkait pendidikan anak-anak. antikorupsi sejakdinidiinstitusi membentuk programpembelajaran turut mengapresiasiupayaKPKdalam khusus politisiFraksiPartai NasDemitu di bank-bank Swiss. Selainitu,secara perlu pelacakanrekening-rekening kejahatan keuangan yangmungkin Secara umum,Komisi IIIDPRRI Politisi dapilSulawesiTengah itu Ia mendorongagarKPKdapat Di sisilain,AnggotaKomisi IIIDPR ah/es Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 7 BULETIN Parlementaria Adang Daradjatun Apresiasi Kinerja KPK Tahun 2020

Anggota Komisi III DPR RI Adang Daradjatun salam kepal dengan Ketua KPK Firli Bahuri. Foto: Jaka/Man

nggota Komisi III DPR di Gedung Nusantara II, Senayan, dengan penyidikan atas korupsi RI Adang Daradjatun Jakarta, Rabu (10/3). tersebut,” ujar Wakapolri periode mengapresiasi Komisi Selain itu, politisi Fraksi PKS ini 2004-2006 ini. Pemberantasan Korupsi juga mendukung langkah-langkah KPK Selain mendapatkan capaian 100 (KPK)A atas laporan keuangannya yang saat ini lebih mengedepankan persen atas laporan keuangan tahun yang berhasil mencapai angka 100 unsur pencegahan dan bersifat 2020, pada rapat tersebut diketahui persen pada tahun 2020 dari Badan komprehensif. Sehingga, pendidikan capaian KPK pada Indeks Perilaku Pemeriksa Keuangan (BPK) RI. dalam rangka pencegahan korupsi Antikorupsi tahun 2020 sebesar “Artinya, KPK selama ini telah bekerja sama dengan kementerian/ 96 persen, Nilai Survei Penilaian mempergunakan anggarannya lembaga dan masyarakat luas menjadi Integritas (SPI) sebesar 120 persen, dengan baik,” jelas Adang di sela- sangat diutamakan. Nilai Sistem Akuntabilitas Kinerja KPK sela rapat dengar pendapat “Setelah diberikan pendidikan sebesar 99,56 persen, dan Indeks Komisi III DPR RI dengan Pimpinan masih juga terjadi korupsi, terjadilah Kinerja Pelaksanaan Anggaran KPK KPK dan Ketua Dewan Pengawas KPK tindakan terhadap yang berkaitan sebesar 96,24 persen. rdn/es

6 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 7 KOMISI IV • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA 8 BULETIN Program Food Estate Beras, Pemerintah 1Juta Impor Ton BULETIN menyebut Pertahanan yang dengan wacanaMenteri dinilai kontradiktif impor 1jutatonberas Minggu (7/3). yang diterimaParlementaria, dalam keterangan persnya (Food Estate)ini,” kataSlamet, tingkat keberhasilan dariprogram Food Estate. Sampaikankepada publik jawab dantransparanatasprogram perkembangan meminta pemerintahterbukasoal juta tonberaspadatahunini. Slamet pemerintah yangakanmengimpor1 pemerintah. Halinimenyusulrencana A Pasalnya, rencana “Pemerintah harusbertanggung Nomor 1141/III/III/2021 Food Estate telah digembar-gemborkan telah digembar-gemborkan program Slamet mempertanyakan nggota Komisi IVDPRRI Food Estate. yang Food Estateyang

Parlementaria Legislator Pertanyakan • Maret 2021 tersebut bisa tetap terkendali. Sehingga tersebut bisatetapterkendali. Sehingga dilakukan agarhargakomoditas negeri merupakanhalpentinguntuk menjaga ketersediaan berasdidalam Airlangga Hartartomengatakanbahwa Koordinator BidangPerekonomian penggunaan teknologibiasa. hektar) produkketimbang dengan 4 kalilebihbanyak(sekira17tonper sehingga bisamenghasilkan3hingga menggunakan sistempertanianpresisi, Seperti dikabarkan, Menteri Seperti dikabarkan,Menteri ia berencana melakukan ia berencanamelakukan impor beras sebanyak impor berassebanyak 1 juta ton di tahun 1 jutatonditahun Artinya pemerintah Artinya pemerintah 2021. berbagai lokasi. berbagai lokasi. 165 ribu hektar di 165 ribuhektardi Estate Food proyek Food sudah memulai “Pemerintah Foto: Arief/Man IV DPRRISlamet. Anggota Komisi seluas seluas NASIONAL, PRODUKSI PANEN TIDAK MENAMBAH KE DIALIHKAN DARIPETANI YANG SUDAHTERBATAS ANGGARAN DANPUPUK JANGAN SAMPAI petani Indonesia,” pungkasnya. impor demimemberioptimisme kepada pemerintah tidakmudahmenerapkan dalam negeri.“Kami mengingatkanagar peluang pemasaranprodukpetani petani luarnegeridanmempersempit peluang besarbagilapangankerja 2020 tentangCiptaKerja, memberikan melalui Undang-UndangNomor11Tahun kebijakan imporyangdibukalebar tegas Slamet. menambah produksipanennasional,” petani ke FoodEstate, tetapitidak yang sudahterbatasdialihkandari “Jangan sampaianggarandanpupuk sebelumnya dialokasikanbagipetani. Pertanian, termasukpupukyang menyerap anggaranKementerian menjelaskan, proyekFoodEstatetelah juta ton?” tanyaSlamet. ton tahunini. Lalu untukapalagiimpor1 17 ton,makaseharusnyaada2,8juta dengan hitungan,165ribuhektardikali di luarhasilpanenpetanibiasanya, bisa memberitambahanhasilpanen Politisi PKSitujugamengungkapkan, Legislator asalSukabumiini FOOD ESTATE, TETAPI TETAPI dep/sf Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 9 BULETIN Parlementaria • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA RAKYAT PERWAKILAN V • DEWAN KOMISI

Ketua Komisi V DPR RI Lasarus saat memimpin RDPU Komisi V DPR RI dengan pengurus LPJK. Foto: Arief/Man Komisi V Ingatkan LPJK Untuk Tingkatkan Pengawasan Kualitas Infrastruktur

etua Komisi V DPR RI dan kegiatan LPJK tahun 2021 dan dengan memprioritaskan perencanaan Lasarus mengingatkan proyeksi sampai dengan tahun 2024. dan analisis yang mendalam sejak awal kepada segenap “Tentu, Komisi V DPR RI pembangunan infrastrukturnya. kepengurusan Lembaga berkeyakinan, segenap pengurus yang Hal senada juga diungkapkan KPengembangan Jasa Konstruksi ada dalam struktur kepengurusan Anggota Komisi V DPR RI Eddy Santana (LPJK) periode 2021-2024 yang LPJK sangat berkompeten. Sehingga, Putra. Ia meminta LPJK fokus pada baru dilantik oleh Menteri Pekerjaan harus segera bekerja secara nyata di kualitas jalan tol yang dibangun. Kurun Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) seluruh dunia usaha jasa konstruksi waktu tiga tahun terakhir, terjadi tujuh untuk semakin meningkatkan fungsi dengan memperhatikan aspek hulu kecelakaan besar di jalan tol. Untuk itu, pengawasan kualitas infrastruktur hingga ke hilir yang diawali dari tahap ia mengusulkan perlu adanya sanksi secara signifikan. Secara khusus, perencanaan. Mengingat, seluruh yang tegas bagi perusahaan yang dengan meningkatkan pengawasan pekerjaan yang berkualitas diawali dinilai tidak melaksanakan Standar dari hulu ke hilir yang dimulai dengan dari tahap perencanaan secara baik Operasional Prosedur (SOP) dalam tahap perencanaan yang berkualitas. dan matang,” ujar Lasarus. pengerjaan kualitas jalan tol. Hal tersebut disampaikan Lasarus Politisi Fraksi PDI-Perjuangan “Jalan yang dipakai berapa bulan saat memimpin rapat dengar pendapat tersebut menekankan, permasalahan hancur. Sebagai contoh (jalan tol, red) umum (RDPU) Komisi V DPR RI yang kerap terjadi dalam Lampung-Palembang baru sebulan dengan pengurus LPJK, di Ruang pembangunan konstruksi jalan tol diresmikan, (kini, red) hancur rusak. Rapat Komisi V, Gedung Nusantara, merupakan ruang yang harus segera Buruknya pembangunan jalan tol akan Senayan, Jakarta, Rabu (10/3). Rapat diperbaiki. Mengingat, jalan tol berdampak pada kerugian masyarakat yang digelar secara fisik dan virtual memiliki batasan usia pakai, sehingga dan pemerintah,” tandas politisi Fraksi tersebut membahas rencana program wajib diantisipasi berbagai kerusakan Partai Gerindra itu. pun/es

8 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 9 KOMISI VI • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA 10 BULETIN mendengar keluhan para pelaku mendengar keluhan parapelaku DPR RI,Jakarta,Rabu (10/3). di bidangtersebut,” katanyadiGedung diharapkan akanmeningkatkan investasi Dengan adanyaskema itu,maka kerupuk, keripik, ukiran,dansejenisnya. berkecimpung diduniaproduksi industri kecil yangselamainisudah dengan mengajakkerja samaindustri- rumah tangga,syaratnya,misalnya perusahaan besarmasukke bisnis usaha tersebut. yang sudahterlebihdahulubermaindi kemitraan denganparapelakuUMKM diberikan syaratuntukmelakukan keukeuh, setidaknyapengusahabesar dan sejenisnya.Apabilapemerintah seperti industrirempeyek,keripik masuk disektorindustrirumahtangga mengizinkan industribesarbisa BULETIN A Selama ini, lanjut Nasim, ia sering Selama ini,lanjutNasim,iasering “Apabila pemerintahmengizinkan Nomor 1141/III/III/2021 mencabut aturanyang pemerintah segera RI NasimKhanmeminta nggota Komisi VIDPR Parlementaria • Maret 2021 supermarket besar. produknya ke supermarket- pelaku UMKMsepertimemasarkan mencari jalankeluar kesulitan para para pengusahabesarbisamembantu dengan pelakuUMKM,diharapkan kerja samaantaraindustribesar pemasaran ke retail-retailbesar. Dengan sejenisnya yangmengalamikendala UMKM kerupuk, keripik, rempeyekdan PERUSAHAAN BESAR BERSAING DENGAN TIDAK AKANMAMPU CARA SEPERTIINI,UMKM KALAU TIDAKDENGAN YANG TINGGI.JADI BESAR DENGANBIAYA LAYAKNYA INDUSTRI DIPERLAKUKAN UMKM ITUSUDAH dalam Industri dalam Industri Skema Kemitraan Dorong Nasim Khan Rumah Tangga Nasim Khan. Anggota Komisi VIDPRRI Foto: Andri/Man UMKMK’. persyaratan ‘DicadangkanUntuk Indonesia (KBLI)Nomor10794dengan kode KlasifikasiBaku Lapangan Usaha dalam lampiranIINomor84dengan Hal tersebutsebagaimanatertuang dikhususkan untukpelakuusahaUMKM. keripik, peyekdansejenisnyahanya Penanaman Modal.Industrikerupuk, Terbuka denganPersyaratan diBidang yang Tertutup danBidangUsaha yang 2016 tentangDaftarBidangUsaha Perpres yanglamaNomor44tahun negeri (PMDN)100persen. dengan syaratpenanamanmodaldalam bidang usahapersyaratantertentu, peyek dansejenisnyamasukdaftar bidang usahaindustrikerupuk, keripik, III Perpres tersebut,tertuangbahwa dan UMKM.Kemudian, Dalamlampiran modal untukPMDNtakhanyakoperasi memenuhi persyaratanpenanaman dilakukan olehsemuainvestoryang persyaratan tertentu,investasidapat ketentuan bahwadalambidangusaha Perpres Nomor10Tahun 2021,diatur Kebangkitan Bangsa(PKB)tersebut. perusahaan besar,” terangpolitisiPartai tidak akanmampubersaingdengan tidak dengancarasepertiini,UMKM dengan biayayangtinggi.Jadikalau diperlakukan layaknyaindustribesar supermarket besar, UMKMitusudah terkadang untukmasukke ritelatau UMKM ke tingkatselanjutnya.Sebab, lanjutan yangdapatmembesarkan Sementara itu, dalam aturan Sementara itu,dalamaturan Untuk diketahui, padaPasal 6 “ Moreover, inisalahsatuupaya er Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 11 BULETIN Parlementaria Komisi VIII Serahkan Bantuan Mushaf Al-Qur'an kepada DKM Masjid Baiturrahman • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA RAKYAT PERWAKILAN VIII • DEWAN KOMISI

Penyerahan bantuan Mushaf Al-Qur'an, Juz Amma, dan buku Yasin dari Komisi VIII DPR RI kepada DKM Masjid Baiturrahman DPR/MPR/DPD RI. Foto: Runi/Man

etua Komisi VIII DPR RI penyerahan bantuan Mushaf Al- banyak orang yang betah berada di Yandri Susanto didampingi Qur'an, Juz Amma, dan Yasin tersebut. Masjid Baiturrahman. “Artinya, manfaat Pimpinan Komisi VIII DPR “Kebutuhan akan Mushaf Al- atau keberadaan Mushaf Al-Qur'an ini RI Moekhlas Sidik, Marwan Qur'an di Masjid Baiturrahman ini dapat memberikan keberkahan bagi KDasopang, dan Diah Pitaloka serta akhirnya terpenuhi. Yang diwujudkan bangsa dan negara kita,” imbuhnya. Dirjen Bimas Islam Kementerian ini ternyata lebih banyak dari yang Yandri berpesan kepada ketua Agama RI Kamaruddin Amin diinginkan. Saya sebagai Ketua DKM Masjid Baiturrahman agar kiranya menyerahkan 400 buah Kitab Suci Komisi VIII mewakili seluruh Anggota sumbangan Mushaf Al-Qur'an itu bisa Al-Qur'an, 200 Juz Amma, dan 200 Komisi VIII dan Anggota DPR secara dipelihara dengan baik kondisinya dan buku Yasin yang merupakan bantuan umum, mengucapkan terima kasih diatur dengan sebaik-baiknya agar dari Kemenag RI kepada Dewan kepada Menteri Agama RI. Dengan keberadaan Mushaf Al-Qur'an, Juz Kemakmuran Masjid (DKM) Masjid diserahkannya 400 buah Al-Qur'an, Amma, dan buku Yasin tersebut dapat Baiturrahman yang diwakili oleh 200 Juz Amma, dan 200 buku Yasin ini dirasakan manfaatnya. Sekjen DPR RI Indra Iskandar. diharapkan bisa melengkapi dinamika “Saya yakin dengan adanya Dalam sambutannya di Masjid kegiatan keagamaan di Kompleks DPR bantuan dari Kementerian Agama Baiturrahman, Kompleks DPR RI, ini,” ucap Yandri. Agama ini menjadi bukti bahwa Senayan, Jakarta, Senin (8/3), Yandri Yandri mengaku yakin bahwa Kementerian Agama selalu peduli menyatakan bahwa Komisi VIII dengan bertambahnya materi Mushaf dengan keinginan masyarakat,” menyambut baik adanya kegiatan Al-Qur'an ini maka akan semakin pungkas politisi PAN itu. dep/es

10 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 11 Serdang, Sumut,Selasa(16/1/2021). Anggota Komisi XDPRRISofyanTan saatmengikutikunjunganlapanganTimKunker Reses Komisi XDPRRIke Deli Foto :Ria/Man

KOMISI IX • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA B 12 BULETIN jenis vaksin AstraZeneca dan jenis vaksinAstraZenecadan pemerintah untukmenggunakan Netty mengapresiasi keputusan cepat dari pandemi,padadasarnya efikasi 62persen?” katanya. ada ujiklinis,darimanadiperolehtingkat keraguan masyarakat awam. Jikatidak hal iniagartidakmenimbulkan Pemerintah perlumenjelaskan dilakukan untukAstraZeneca? “Apakah halyangsamatidakperlu ada ujiklinistahapke tigadiIndonesia. Sinovac dikeluarkan BPOMsetelah Rabu (10/2). tertulisnya kepada Parlementaria, disembunyikan,” ujarNettydalamberita harus transparan,janganadayang kualitas dankehalalannya. Semua perlu mempertimbangkanefikasi, secara gratis,bukanberartikitatidak diperoleh denganskema COVAX WHO standar. MeskipunAstraZeneca pemerintah telahmelewatiprosedur darurat penggunaanvaksinoleh mendapat kepastian bahwaizin sesuai prosedur. EUA atasvaksinAstraZenecaberjalan agar memastikanprosespenetapan Netty Prasetiyanimemintapemerintah hal tersebut,AnggotaKomisi IXDPRRI hasil efikasi62persen.Menanggapi Indonesia ini,menurutBPOM,memiliki Vaksin yangtidakdilakukanujiklinisdi dikembangkan olehOxfordUniversity. untuk vaksinAstraZenecayang Sesuai ProsedurSesuai EUA VaksinAstraZeneca Pemerintah Diminta Pastikan BULETIN Demi melindungi rakyat Demi melindungirakyat Pasalnya, izinEUA untuk vaksin “Sebagai wakilrakyat,sayaperlu Nomor 1141/III/III/2021 use authorization(EUA) mengeluarkan emergency dan Makanan(BPOM) adan Pengawas Obat Parlementaria • Maret 2021 vaksin penting dilakukan untuk vaksin pentingdilakukanuntuk sasaran penerimavaksin,” tambahnya. tempat yangbisalangsungmenjangkau melakukan vaksinmassaldiberbagai menunggu. Pemerintah bisajuga Lakukan lebih kreatif, janganhanya jauh darifasyankes tersebut? dengan masyarakatyangtinggal yang telahditetapkan.Bagaimana hanya dilakukandifasyankes bola. “Proses vaksinasijangan misalnya denganstrategijemput melaksanakan prosesvaksinasi, menyarankan agarlebihkreatifdalam target vaksinasidapattercapai. keluarnya izinatasvaksinAstraZeneca, Oleh karenaitu,iaberharapdengan pemerintah adalah1jutadosisperhari. hanya 200ribuperhari,padahaltarget nasional saatinimasihrendahyakni ujar politisiFraksiPKSini. nasional yangsaatiniberjalanlambat,” dapat mempercepatprosesvaksinasi keluarnya UEAvaksinAstraZeneca WHO. Selain itu, harusdipastikan negara akibatmenerimaskema COVAX konsekuensi yangharusditanggung politis. Kitaperlutahuapakahada boleh dititipikepentingan bisnisdan kewenangan pemerintahyangtidak dan mendatangkanvaksinadalah bangsa. Keputusan memilih,membeli nyawa rakyatdankeselamatan Covid-19 yangtaruhannyaadalah menungganginya. tidak adakepentingan bisnisdanpolitis asalkan prosesnyatransparandan mendatangkannya ke Tanah Air, Bagi Netty, ketepatan dankecepatan Kepada pemerintah,Netty Netty menilai,realisasivaksinasi “Kita sedangperangmelawan pemilihan JawaBaratVIIIitu. masyarakat,” tutuplegislatordaerah malah memberikancontohburuk pada hati, jangansalahpilihrolemodel yang ucapannya didengardandiikuti. Hati- dan influenceryangsikap monoton. Gandengtokoh masyarakat kembali. “Sosialisasivaksinjugajangan vaksin danvaksinasitidakterulang informasi yangtidakbenarseputar secara massifdanefektif, agarinformasi- pemerintah menyosialisasikanvaksinasi lapangan,” uraiNetty. manajemen pelaksanaannya di vaksin, tapimasihsengkarut membeli danmendatangkan Jangan hanyacepatmemutuskan apa gunanyaprogramvaksinasi? akhirnya tidak mencapaiherdimmunity, kalau prosesvaksinasinyalambatdan untuk membentukherdimmunity. Jadi penting prosesvaksinasiadalah membentuk Anggota Komisi IXDPRRINettyPrasetiyani. Man Terakhir, Nettymemintaagar herd immunity.“Tujuan rnm/es Foto:Jaka/

Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 13 BULETIN Parlementaria Panja GTK Urai Persoalan Guru Honorer • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA RAKYAT PERWAKILAN X • DEWAN KOMISI

Wakil Ketua Komisi X DPR RI Agustina Wilujeng Pramestuti saat memimpin rapat di Gedung Nusantara I, Senayan, Jakarta. Foto: Eno/Man

omisi X DPR RI telah kab/kota), bahkan direkrut oleh sekolah pendidikan, per jalur pendidikan, dan membentuk Panitia Kerja itu sendiri,” katanya saat memimpin per mata pelajaran. Kebutuhan guru K (Panja) Pengangkatan Guru dan rapat di Gedung Nusantara I, Senayan, baru ini juga terjadi karena prediksi Tenaga Kependidikan (GTK) Menjadi Jakarta, Selasa (9/3). adanya guru PNS yang memasuki ASN (Aparatur Sipil Negara). Panja ini Dikatakan Agustina, sebaran dan masa pensiun,” papar legislator daerah ditujukan untuk mengurai sengkarut kualitas guru honorer tidak merata pemilihan (dapil) Jawa Tengah IV ini. guru honorer di berbagai daerah. di semua daerah maupun di semua Ditambahkan politisi PDI Perjuangan Jumlah guru honorer terus melimpah tingkatan pendidikan. Ini selalu menjadi ini, upaya memperbaiki GTK honorer jumlahnya, tapi hingga kini belum juga persoalan klasik. Padahal, pendidikan masih terkendala dengan persoalan diangkat menjadi ASN. bermutu salah satunya berawal dari klasik, seperti tumpang tindih peraturan, Wakil Ketua Komisi X DPR RI GTK. Pendidikan bermutu, lanjutnya, tata kelola pendidikan antara pusat Agustina Wilujeng Pramestuti merupakan modal menuju sumber daya dan daerah, pengelolaan anggaran mengemukakan, masalah GTK adalah manusia yang berkualitas dan berdaya pendidikan, serta pendidikan yang masalah nyata di dunia pendidikan saing, serta menjadi salah satu bentuk belum ramah untuk kaum disabilitas. Indonesia. Rekrutmen GTK juga tidak investasi yang akan menentukan masa “Berdasarkan deskripsi itu, Komisi X satu pintu. Semua Pemda bisa merekrut, depan bangsa. perlu melakukan pengawasan dengan bahkan sekolah pun bisa merekrut “Di sisi lain, Kemendikbud belum membentuk Panja Pengangkatan senditi berdasarkan kebutuhannya. “Hal memiliki peta kebutuhan dan sebaran GTK Honorer Menjadi ASN untuk ini menyebabkan jumlah guru honorer guru terutama guru PNS yang memastikan tersedianya guru dan menjadi cukup banyak, baik yang berdasarkan kebutuhan per provinsi tenaga kependidikan yang merata,” direkrut pemerintah daerah (provinsi dan dan kabupate/kota, per jenjang ungkap Agustina. mh/sf

12 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 13 KOMISI XI • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA K 14 BULETIN pengurusan pajak sebuah perusahaan pengurusan pajaksebuahperusahaan tersangkanya. ModusnyakataHergun, alat buktiuntukmenetapkan kasus inidenganmengumpulkan penyidik KPKsedangmemproses Wakil Ketua KPKAlexanderMarwata, Rabu (3/3). Mengutippernyataan hal inidalamketerangan persnya, Gunawan (Hergun)mengungkapkan Mulyani Indrawatiharusturuntangan. di DitjenPajak. MenteriKeuangan Sri tersebut didugamelibatkanpejabat Keuangan (Kemenkeu). Kasus suap BULETIN Anggota Komisi XIDPRRIHeri Nomor 1141/III/III/2021 (Ditjen) Pajak, Kementerian miliar diDirektoratJenderal dugaan kasussuappuluhan PK tengahmengusut Parlementaria • Maret 2021 Negara sedang kekurangan dana Negara sedangkekurangan dana di DitjenPajak. Inisungguhironis. menempatkan birokrasiyangbersih Keuangan memilikitanggungjawab oleh KPK.Namun,Menteri oknum yangmemanipulasipajak. membersihkan DitjenPajak dari menyerukan agarMenkeu SriMulyani daerah pemilihanJawaBaratIVitu pemeriksa pajak.Legislator perusahaan yangdidugamenyuap Jenderal Kemenkeu untukmemeriksa berkoordinasi denganInspektorat melakukan penggeledahandan bernilai rendah. agar pajakperusahaanyangdimaksud “Proses hukum tetap dilakukan “Proses hukumtetapdilakukan Ditambahkan Hergun,KPKtelah Ditjen PajakDitjen Suapdi Dugaan Turun Tangan Harus Menkeu Gunawan. XI DPRRIHeri Anggota Komisi Arief/Man Foto: Foto: Pajak,” seruHergun. pemeriksaan LHKPNpegawaiDitjen komitmen parapetugaspajakserta pegawai sertameningkatkankembali kembali manajemenantisuappara seharusnya Kemenkeu mengatur terhadap parapegawainya.Sudah meningkatkan lagipengawasan bahwa kementerian tersebutharus suap diKemenkeu inimenunjukkan pimpinannya harusdicopot. seorang pegawaimelakukankorupsi, untuk menekantindakankoruptif. Jika pimpinannya pertanggungjawaban birokrasi ituharusdibarengidengan birokrasi diKemenkeu. Danreformasi Komisi VIDPRini,perluadareformasi Ketua FraksiGerindraDPRRIini. 2021 sebesar8,18 persen,” paparWakil diproyeksikan hanya7,9 persendandi 10,73 persen.Sementarapada2020 Tahun 2019turunkembali menjadi pada 2018turunmenjadi11,4persen. 2010 masihdilevel12,9persen.Namun, pajak mengalamipenurunan.Pada “Dalam sepuluhtahunterakhirrasio pajak terhadapProdukDomestikBruto. perbandingan antarapenerimaan defisit Rp1.000 triliunanmerupakan APBN 2020dan2021dipatok Fraksi GerindradiKomisi XIDPRini. dan kelompok,” sesalKetua Kelompok untuk meraupkeuntungan pribadi menyalahgunakan wewenangnya namun adaoknumdiDitjenPajak yang untuk penangananpandemiCovid-19, “Ingat, ini bukan kasus baru. Dugaan “Ingat, inibukankasusbaru.Dugaan Menurut mantanWakil Ketua Perlu diketahui, lanjutHergun, Atasi mh/es Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 15 BULETIN Parlementaria Baleg Bersama Pemerintah Cabut RUU Pemilu dari Prolegnas Prioritas 2021 DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA

Pimpinan dan Anggota Baleg DPR RI, perwakilan DPD RI dan Menkumham menandatangani daftar Prolegnas Prioritas 2021. Foto: Runi/Man

adan Legislasi (Baleg) DPR RI dalam rapat di Gedung Nusantara II, dan keinginan pengusul RUU tentang telah menyempurnakan daftar Senayan Jakarta, Selasa (9/3). Larangan Minuman Beralkohol (Minol) yang Program Legislasi Nasional Politisi Fraksi Partai Gerindra ini semula diusulkan Anggota DPR RI menjadi (Prolegnas) Prioritas Tahun menjelaskan, berdasarkan kesepakatan diusulkan oleh Baleg.Lebih lanjut legislator B2021 dalam Rapat Kerja bersama DPD dan fraksi-fraksi serta sesuai dengan surat dari dapil Sulawesi Tengah itu menyebutkan perwakilan pemerintah, yakni Kementerian pimpinan Komisi II selaku pengusul RUU, penyusunan dan pembahasan Prolegnas Hukum dan HAM. Rapat ini menyetujui maka DPR RI melalui Baleg akan menarik RUU Prioritas Tahun 2021 ini telah disetujui untuk mengeluarkan revisi Undang- dan mengeluarkan revisi UU Pemilu dari Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly. Undang tentang Pemilihan Umum (UU daftar Prolegnas Prioritas tahun ini. Selain itu Fraksi-Fraksi di DPR RI turut Pemilu) dari Prolegnas Prioritas tahun ini. Dalam Rapat tersebut disepakati menyuarakan pandangannya terkait Ketua Baleg DPR RI Supratman RUU tentang Pemilu dikeluarkan dari perubahan Prolegnas Tahun 2021. Andi Atgas mengatakan, Rapat Kerja daftar Prolegnas Prioritas dan digantikan Yang mana ada beberapa catatan seperti ini diagendakan sebagai amanat dari dengan RUU tentang Perubahan Kelima Fraksi Partai Demokrat dan Fraksi PKS yang keputusan Rapat Bamus yang masih atas Undang-Undang Nomor 6 Tahun tidak menyetujui keluarnya revisi UU Pemilu menunda penetapan Prolegnas RUU 1983 tentang Ketentuan Umum dan dari Prolegnas. Sementara Fraksi Partai Prioritas 2021. “Mengingat perkembangan Tata Cara Perpajakan (RUU KUP) yang Golkar mengusulkan untuk menambah dan perubahan arah politik legislasi yang diusulkan oleh Pemerintah. Sehingga total satu Rancangan Undang-Undang (RUU) terjadi khususnya yang terkait dengan rancangan regulasi yang masuk dalam yakni RUU Ketentuan Umum dan Tata Cara keberadaan RUU tentang Pemilihan Umum Prolegnas tetap berjumlah 33 RUU. Perpajakan (KUP) agar dapat masuk ke dalam Prolegnas RUU prioritas,” ujarnya Di samping itu sesuai dengan aspirasi dalam Prolegnas. ah/sf

14 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 15 DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA K 16 BULETIN Parlemen Turut Andil dalamDiplomasi BKSAP DPRAjak Masyarakat BULETIN sama antarperguruantinggisudah cukup lama.Iamencontohkan,kerja bidang pendidikanjugasudahberjalan kepentingan,” kataFadli. untuk kepentingan nasionalkita, bilateral daniniperludimanfaatkan desk internationalregionaldan dengan luarnegeri.DiBKSAP ada dan kitakerjasamakan. Misalnya hal-hal yangkitaperlusampaikan tinggi, daripemerintahdaerahtentang dari masyarakat,baikperguruan karena ituperlumenyerapaspirasi ingin menyambungkanitu.Oleh yang dilakukanolehKemenlu, kita menjadi komplementer daridiplomasi Harapan, danSwiss GermanUniversity. Universitas Pamulang, UniversitasPelita Universitas MultimediaNusantara, beserta jajaran,jugasivitasakademika Wali Kota Tangsel AirinRachmi Diany Selasa (9/3).Acarainiturutdihadiri di Kantor Wali Kota Tangerang Selatan, Bagian dariDiplomasiTotal Indonesia,” tema “Diplomasi Parlemen Sebagai peran diplomasiparlemendengan BKSAP Dayyangmenyosialisasikan dari masyarakatluas. membutuhkan masukandanaspirasi Luar Negeri.Untukitu,DPRRIsangat diplomasi yangdilakukanKementerian DPR RIdapatsalingberkaitandengan Ia berharap, diplomasiyangdilakukan yang tertuangdalamundang-undang. Indonesia memilikisistemdiplomasi Fadli menambahkan,diplomasi di “Kita berharap, diplomasiparlemen Hal itudiungkapkanFadliusaiacara Nomor 1141/III/III/2021 mengatakan Parlemen DPR RIFadliZon Antar-Parlemen (BKSAP) etua BadanKerja Sama Parlementaria • Maret 2021 memiliki tupoksi diplomasi politik memiliki tupoksidiplomasipolitik aspirasinya ke BKSAP DPRRIyang masyarakat untukdapatmenyuarakan Airin Rachmi Dianymengajak Partai Gerindraitu. memerlukan diplomasi,” ungkappolitisi saling ketergantungan. Disinilahkita semakin adainterdependensidan yang diproduksinegaralain.Semuanya WHO jugaberkaitandenganvaksin pandemi, kitapastiterkaitdengan kebijakan internasional.Misalnyaurusan semua kebijakan banyakyangberkaitan satu prasyaratbagisebuahakreditasi. dilakukan, bahkankinimenjadisalah Ketua BKSAP DPRRIFadliZonbertukarcinderamatadenganWali Kota Tangsel AirinRachmi Diany. Sementara itu,Wali Kota Tangsel “Sekarang kitasudahborderless, untuk masyarakatlagi,” tutupnya. internasional itudampaknyajuga akan nasional dengankepentingan penyambung komunikasi kepentingan mudah-mudahan terusbisamenjadi sangat membanggakanbagikita, story yangtadidisampaikantentu menyuarakan. Beberapasucces parlemen-parlemen luarnegeriuntuk langsung komunikasinya dengan menjadi kebijakan politikluarnegeri. informasi yangtentunantinyaakan menyampaikan aspirasidanmenyerap terus melakukansosialisasiuntuk kepentingan nasional.BKSAP luar negeriyangsejalandengan “Karena, secaratupoksibisa Foto: Nadia/Man ndy/es Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 17 BULETIN Parlementaria DPR Dukung Penuh Upaya Pemberantasan Korupsi

Foto bersama Pimpinan dan Anggota BKSAP DPR RI Mardani Ali Sera usai FGD di Bogor, Jawa Barat. Foto: Alfi/Man

akil Ketua Badan Kerja Sejahtera (PKS) itu menilai, saat ini KPK sektor swasta, gratifikasi, perdagangan Sama Antar Parlemen sudah menjadi best practice atau menjadi pengaruh dan lainnya,” papar Johan. (BKSAP) DPR RI Mardani salah satu rujukan dunia, sebagaimana Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron Ali Sera menekankan terjadi dalam periode tahun 2012 hingga memaparkan, KPK secara konstitusional bahwaW parlemen mendukung sepenuhnya 2014. Sejumlah negara seperti Brazil sesuai UU Nomor 19 Tahun 2019 segala bentuk upaya pemberantasan dan Malaysia bahkan menjadikan KPK bertugas untuk melakukan tindakan korupsi. Sebagai Anti-Corruption Agency sebagai salah satu referensi dalam pencegahan, koordinasi dengan (ACA) di Indonesia, Komisi Pemberantasan membangun dan mengembangkan instansi berwenang melaksanakan Korupsi (KPK) pun bekerjasama secara lembaga antikorupsi di negaranya pemberantasan tindak pidana korupsi erat bersama parlemen. Mengingat masing-masing. (tipikor) dan instansi pelayanan keduanya adalah dua sayap, maka Anggota BKSAP DPR RI Johan Budi publik. Selain itu, KPK juga memonitor tidak bisa KPK bekerja sendiri dengan menyampaikan pengalamannya sebagai penyelenggaraan pemerintahan negara, menegasikan parlemen, atau parlemen mantan Plt Pimpinan KPK (20215) dan juga melakukan supervisi, penyelidikan, bekerja dengan mengkerdilkan KPK. mantan Juru Bicara Istana (2016-2019). penyidikan dan penuntutan tipikor, serta “DPR men-support sepenuhnya Menurut politisi PDI-Perjuangan tersebut, melaksanakan penetapan hakim dan aktivitas antikorupsi. Dalam pertemuan posisinya saat ini sebagai Anggota Komisi putusan pengadilan yang memperoleh hari ini, Anggota DPR yang hadir III DPR RI memiliki sejumlah prioritas kekuatan hukum tetap. semua menunjukkan komitmennya desain hukum ke depan. “Strategi saat ini adalah pendidikan terkait kesamaan frekuensi (untuk “Komisi III saat ini tengah yakni agar orang tidak ingin korupsi, pemberantasan korupsi),” kata Mardani menyusun roadmap legislasi dengan pencegahan supaya orang tidak bisa usai mengikuti FGD yang digelar BKSAP fokus pada RUU KUHP, RUU KUHAP, korupsi, dan penegakan hukum dengan DPR dengan Westminster Foundation for RUU PAS dan RUU Kelembagaan. sasaran orang takut untuk korupsi. KPK Democracy (WFD) bertajuk ‘Berkaca pada Salah satu upaya mengenai revisi mengharapkan DPR berperan dalam Interaksi antara Parlemen dan Lembaga KUHP memiliki tujuan untuk perbaikan pemberantasan korupsi, termasuk Anti-Korupsi dalam Pemberantasan pidana materiil di bidang korupsi untuk mengatur kelembagaan, tugas dan Korupsi’di Bogor, Jawa Barat, Rabu (10/3). mengisi gap UNCAC. RUU Tipikor juga wewenang lembaga pemberantasan Adapun pekerjaan rumah selanjutnya, didorong untuk bisa menerapkan hal-hal korupsi, mengatur definisi dan sanksi terkait bagaimana membuat lembaga seperti illicit enrichment, penyuapan di tipikor dalam hukum pidana dengan antikorupsi tetap transpean dan organisasi dan pejabat asing, korupsi memperhatikan keselarasan dengan akuntabel. Politisi Partai Keadilan di sektor swasta swasta, korupsi di UNCAC,” kata Ghufron. alw/sf

16 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 17 DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA B 18 BULETIN dan wewenang Dewan, diperlukan dan wewenangDewan,diperlukan dalam melaksanakanfungi,tugas untuk memenuhikebutuhan DPRRI dalam sambutannyamenyatakan, Mudiyati Rahmatunnisa. Program Studi Pasca SarjanaIlmuPolitik Widya SetiabudiSumadinatadanKetua dari UnpaddiwakiliDekanFisip DPR RIInosentiusSamsul.Sementara DPR RIIndraIskandardanKepala BK RI ditandatanganiSekretarisJenderal naskah kerja sama,dariSetjenDPR , JawaBarat,Kamis (4/3). Program Pasca SarjanaFisipUnpaddi Unpad dilaksanakandiGedungE Kerja SamaantaraBKdenganFisip dan penandatangannaskahPerjanjian Kesepahaman antaraBKdenganUnpad fungsi DPRRI. keahlian dalampelaksanaantugasdan Politik (FISIP)Unpadtentangdukungan dengan FakultasIlmuSosialdan Undang danKerja SamaantaraBK Keahlian dalamPembentukan Undang- Perguruan TinggidanDukungan (MoU) tentangpelaksanaanTridarma Memorandum ofUnderstanding dan wewenangDPRRImelakukan mendukung pelaksanaantugas,fungsi Kemajuan Bangsa Kolaborasi bagi Unpad Bangun dengan Sama DPR Harapkan BULETIN Sekjen DPR Indra Iskandar Sekjen DPRIndraIskandar Penandatangan naskahMoUdan Penandatanganan NaskahNota Nomor 1141/III/III/2021 Padjajaran (Unpad)dalam RI bersamaUniversitas Sekretariat JenderalDPR adan Keahlian (BK) Parlementaria • Maret 2021 universitas padjajaran dalam berbagai universitas padjajarandalamberbagai lebih intensifbagikitasemuakhususnya dapat membangunkolaborasi yang Dewan denganFisipUnpaddiharapkan Kerja SamaantaraBadanKeahlian Universitas Padjajaran danPerjanjian Kesepahaman BadanKeahlian dengan demi kemajuan bangsadannegara. membangun kolaborasi yangintensif sama denganUnpaddiharapkandapat penandatanganan MoUdankerja teknis keahlian DPRRI.Danmelalui tinggi untukmemperkuatdukungan kolaborasi denganberbagaiperguruan naskah MoUdankerja samaBKDPRRIdengan Unpad. Foto bersamaSekjenDPRRI,Kepala BadanKeahlian DPRRIdanperwakilanFisipUnpaddisela-selapenandatangan “Melalui penandatanganan Nota “Melalui penandatangananNota Kerja Prayudi. Negeri PusatPenelitian BKDPRRI Peneliti UtamaBidangPolitik Dalam Pembina Perludem TitiAnggraini,dan Mudiyati Rahmatunnisa, Dewan Studi Pasca SarjanaIlmuPolitik Unpad pembicara antaralainKetua Program RI AhmadDoliKurnia Tandjung, dengan keynote speaker, Ketua Komisi IIDPR RUU Pemilu’. Bertindaksebagai yang mengangkattema‘Quo Vadis online kerja samaBKdenganUnpad tersebut jugadilaksanakanseminar MoU dankerja sama,padakesempatan harap Widya. dalam berbagaibentukselanjutnya,” baik dalammeningkatkankerja sama ditandatangani inimenjadimomenyang Mudah-mudahan kerja samayang sama denganUniversitasPadjajaran. Jenderal dalampenandatangankerja kepada DPRRI,khususnyaSekretariat dengan Unpad. sama dalamberbagaibentukselanjutnya baik bagiBKdalammeningkatkankerja kerja samainimenjadimomenyang Widya SetiabudiSumadinatamenyatakan papar Indra. hal untukkemajuan bangsadannegara,” Foto: Suciati/nvl Selain penandatanganannaskah “Kami mengucapkanterimakasih Sementara itu,DekanFisipUnpad sc/sf Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 19 BULETIN Parlementaria Ittama DPR Dukung Penyusunan Anggaran Berkualitas, Berintegritas, dan Kolaboratif

nspektur Utama (Irtama) Sekretariat Jenderal DPR RI Setyanta Nugraha mendukung penyusunan anggaran DPR RI pada tahun I2022 yang berkualitas, berintegritas, dan kolaboratif. Indikator berkualitas itu yakni secara formal adalah capaian opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari BPKD, tidak ada penyimpangan- penyimpangan yang berujung pada kerugian negara, juga kinerja yang diukur dari angka-angka dalam konteks reformasi birokrasi. Hal itu disampaikan Totok, sapaan akrab Setyanta di sela-sela Rapat Kerja Anggaran dalam rangka Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Tahun (RKAT) 2022 Setjen DPR RI di Jakarta Selatan, Sabtu (6/3). “Jadi rapat kerja penyusunan anggaran untuk 2022 Foto bersama Sekretaris Jenderal DPR RI bersama jajaran Badan Keahlian DPR RI dan Inspektorat Utama DPR RI itu adalah merupakan rapat kerja dalam Rapat Kerja Anggaran dalam Rangka Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Tahun 2022. Foto: Andri/Man dalam rangka untuk mencapai tujuan agar bagaimana anggaran itu nanti Intinya integritas itu dapat menempatkan pihak yang diawasi akan menghasilkan anggaran yang dipertanggunggugatkan dari sebagai seorang klien dan hubungan berkualitas,” jelas Totok. aspek output, outcome, dan juga yang bersifat lebih konstruktif. Selain berkualitas, penyusunan dalam aspek pengelolaan keuangan “Kalau dulu pengawas itu kan RKAT 2022 Setjen DPR RI harus negaranya,” jelas Totok lebih lanjut. indikatornya adalah semakin banyak sesuai dengan kaidah anggaran yang Di sisi lain, penyusunan anggaran temuan semakin baik. Tapi sekarang berintegritas. Yaitu, harus memenuhi DPR RI pada tahun 2022 juga perlu kita geser, bukan temuannya. Tapi, kaidah-kaidah efektif, efisien, ekonomis, memenuhi hal yang diharapkan yaitu seberapa banyak inspektorat itu dan compliance (pemenuhan) atau taat kolaborasi. Menurut Totok, rapat kerja memberikan saran dan rekomendasi pada peraturan perundang-undangan. tersebut harus bisa menciptakan untuk perbaikan tata kelola Selain itu, anggaran berintegritas juga kolaborasi dalam rangka penyusunan menuju good governance. Kalau dulu harus memenuhi asas atau kaidah aspek anggaran, sehingga dapat saling juga inspektorat hanya post audit, keadilan dan kepatutan. melengkapi dan tidak tumpang tindih. mengaudit setelah selesai kegiatan. “Oleh karena itu perlu ketika Untuk menunjang hal tersebut, Totok Tapi, kita juga bisa melakukan sekarang saya menyampaikan adalah lebih memastikan Ittama Setjen DPR RI telah ini pra audit pada saat kegiatan jalan. menekankan pada bagaimana melakukan pergeseran paradigma Itu beberapa paradigma yang sudah menyusun anggaran berintegritas. dalam pengawasan. Sehingga, kita ubah,” tutup Totok. rdn/sf

18 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 19 DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA M 20 BULETIN yang sulitakibatpandemiCovid-19. tinggi terutamaditengahsituasi transparansi danakuntabilitasyang tentunya harusdirealisasikandengan (95,22 persen). realisasi mencapaiRp110,75 triliun Per 17Desember2020)dengannilai Rp116,31 triliun(OutlookKemenkeu triliun kemudian pagudirevisimenjadi UMKM TA 2020adalahRp123,75 2021, paguawalprogrampemulihan dan Menengah(UKM)per25Januari Kementerian Koperasi danUsahaKecil bahwa berdasarkanketerangan dari sebesar Rp123,46triliun,” ungkapHelmi. PEN untukUMKMditahun2020 (PEN). Adapunalokasidanaprogram kebijakan Pemulihan Ekonomi Nasional kondisi tersebutdenganmenetapkan Jawa Barat,Selasa(9/3). peneliti BKSetjenDPRRI,diCianjur, INDEF, BPKPProvinsiJawaBaratdan dengan dengan perwakilanBPKPPusat, memberikan sambutandalamdiskusi Jenderal DPRRIHelmizarsaat (PKAKN) BadanKeahlian Sekretariat Kajian AkuntabilitasKeuangan Negara sebesar 40-80persen. ini menurunkanpendapatanUMKM wilayah Indonesia,pandemiCovid-19 sampling 2.535UMKMdariberbagai Bappenas (2020)denganmelakukan akibat pandemiini.Berdasarkanstudi akhirnya punmenjaditidakberdaya 1998 dankrisisfinansialglobal2008 dalam menghadapikrisismoneter UMKM. UMKMyangdikenal tangguh UMKM Harus TransparanUMKM ProgramRealokasi PENuntuk BULETIN “Besarnya anggaran PEN tersebut “Besarnya anggaranPENtersebut Lebih lanjut,Helmimenyampaikan “Pemerintah telahmerespons Hal itudisampaikan Kepala Pusat Nomor 1141/III/III/2021 negatif terhadap yang laluberdampak Covid-19 setahun unculnya pandemi Parlementaria • Maret 2021 yang dikaji sisi akuntabilitasnya oleh yang dikajisisiakuntabilitasnyaoleh UMKM,” ujarHelmi. kajian terkaitakuntabilitasPENbagi masukan dalamrangkapenyusunan di masapandemiCovid-19, sebagai Ekonomi Nasional(PEN)bagiUMKM dalam pengelolaanprogramPemulihan pendalaman mengenaipermasalahan perlu melakukankonfirmasi dan Badan Keahlian DPR,memandang Akuntabilitas Keuangan Negara Rp156,06 triliun,” ungkapnya. pembiayaan korporasi sebesar PEN untukmendukungUMKMdan Pemerintah mengalokasikananggaran Perkembangan padatahun2021, Jawa BaratdanpenelitiBKSetjenDPRRI. Foto bersamaKepala PKAKNBKDPRRIHelmizarusaidiskusidenganperwakilanBPKPPusat,INDEF, BPKPProvinsi “Terdapat 3kebijakan dalamPEN “Untuk itulah,PusatKajian Foto: Singgih/Man ekonomi didaerah. penanganan Covid-19danpemulihan Rp5 triliunyangditujukankhusus untuk dari Transfer ke Daerahdenganalokasi Tambahan TA 2020merupakanbagian juta (satukali),sedangkanuntuk DID pembiayaan perbankansenilaiRp2,4 mikro yangbelumpernahmendapat dibagikan kepada 12jutapelakuusaha total anggaranRp28,8triliundan pemerintah pusatTA 2020dengan pendanaannya bersumberdariAPBN APBD,” imbuh Helmi. Kerja yang bersumberdarirefocussing Tambahan TA 2020, danStimulus Modal Mikro (BPUM),DanaInsentifDaerah PKAKN yaituBantuanProduktifUsaha BPUM merupakan stimulus yang BPUM merupakanstimulusyang skr/sf

Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 21 BULETIN Parlementaria Parlemen Perempuan Sampaikan Pentingnya Kesetaraan Gender dalam

• DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA RAKYAT PERWAKILAN I • DEWAN KOMISI Teknologi

menghambat kesetaraan gender yang selama ini diperjuangkan. “Akses terhadap internet itu, perempuan datanya masih kurang dari 40 persen dari populasi perempuan. Sementara laki-laki itu sudah lebih dari 43 persen,” kata politisi PDI-Perjuangan ini. Untuk itu, menurutnya, literasi digital merupakan sebuah langkah yang penting dan diperlukan masyarakat Indonesia saat ini jika memang mau maju dan tidak tertinggal di bidang TIK. Senada, Anggota Komisi I DPR RI Farah Puteri Nahlia juga mengungkapkan bahwa kesenjangan Anggota Komisi I DPR RI Irine Yusiana Roba Putri saat menjadi pembicara dalam talkshow "Kiprah Perempuan dalam TIK masih banyak dirasakan utamanya Pengembangan Industri TIK Nasional" yang digelar Kaukus Perempuan Parlemen RI. Foto: Arief/Man antara masyakarat di ibukota dengan pendidikan tinggi dan sudah terbiasa nggota Komisi I DPR RI Lebih lanjut, menurut legislator dengan gadget dalam kesehariannya Irine Yusiana Roba Putri dapil Maluku Utara itu, teknologi dengan masyarakat di daerah yang menekankan bahwa informasi dan komunikasi (TIK) dapat masih kurang familiar dengan teknologi. kesetaraan gender dan membuka peluang kesempatan yang “Kita harus mengerti bahwa perjuanganA melawan diskriminatif luar biasa terhadap pemberdayaan teman-teman milenial di daerah itu dapat membantu negara menjadi perempuan. Menurutnya, dengan harus dirangkul, mereka juga harus kuat. Hal ini dikarenakan kesetaraan melakukan pemberdayaan mengerti teknologi khususnya kalau kita gender dapat meningkatkan partisipasi perempuan akan otomatis membawa pengen maju, kita pengen perempuan masyarakat khususnya perempuan pembangunan ke arah yang lebih bisa berdaya memajukan ekonomi yang memiliki populasi terbanyak di baik untuk sebuah negara. “Riset Indonesia,” kata politisi Partai Amanat dalam pembangunan. mengatakan kalau memang (peran) Nasional (PAN) itu. “Dari perspektif negara, dengan perempuannya kuat, negara juga akan Untuk itu, menurut politisi daerah mempromosikan kesetaraan gender, kita kuat,” ungkapnya. pemilihan Jawa Barat IX itu, literasi otomatis juga melibatkan perempuan Di sisi lain, Irene menyayangkan digital perlu bagi perempuan agar untuk terlibat lebih banyak,” ujar Irine masih adanya kesenjangan yang besar dapat memaksimalkan penggunaan saat menjadi pembicara dalam talkshow dalam akses TIK antara perempuan internet dengan lebih baik lagi. bertema ‘Kiprah Perempuan dalam dengan laki-laki atau biasa disebut Sehingga tidak hanya menjadi Pengembangan Industri TIK Nasional” dengan Gender Digital Divide, bahwa pengguna pasif melainkan lebih yang digelar Kaukus Perempuan perempuan mengakses TIK lebih aktif dalam memanfaatkan teknologi Parlemen di Gedung Nusantara V, rendah dari pada laki-laki di semua dengan memaksimalkan start-up untuk Senayan, Jakarta, Selasa (9/3). negara. Padahal kesenjangan ini dapat pemasaran produk UMKM. bia/sf

20 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 21 DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA D 22 BULETIN BULETIN Maharani itu, Diah menjelaskan Maharani itu, Diahmenjelaskan oleh Ketua DPRRIDr. (H.C.)Puan berbagai bidang,termasukpolitik. dalam pembangunanIndonesia di Tanah Airuntukberkontribusi aktif penyemangat setiapperempuandi berharap acaratersebutbisamenjadi pengambilan kebijakan diTanah Air. Ia yang telahturutsertamewarnai kepada perempuanparlemenIndonesia Day) itusebagaibentukapresiasi Internasional (International Women’s rangka memperingatiHariPerempuan Parlemen, Senayan,Senin(8/3). loby GedungNusantaraII,Kompleks usai pembukaanpameranfotodi bangsa melaluipolitik,” ungkapDiah terus terlibataktifdalampembangunan dukungan kepada perempuanagar untuk terusmemberikansemangatdan politik. Halinipentinguntukdiapresiasi tersendiri ketika akanterjunke dunia dinamikanya menghadapitantangan kehidupan. kaum perempuandiberbagaibidang perlindungan dankesejahteraan perubahan yanglebihbaikterhadap juga diharapkandapatmembawa perempuan. Selainitu,kiprahmereka struktural maupunkulturalsebagai menghadapi stigma,dankendala Sebab, merekamasihharusberjuang pembuatan keputusan tidaklahmudah. parlemen danterlibatlangsungdalam perempuan untukdapatdudukdikursi mengungkapkan, perjuangan Perempuan Parlemen DiahPitaloka Parlemen, Senayan. Gedung NusantaraII,Kompleks tanggal 8-18Maret2021diSelasar beragam topikterkiniitudigelarpada foto danrangkaiantalkshowdengan Jalan HarapanBangsa.” Pameran bertajuk “KiprahPerempuan Parlemen: pameran fotodanrangkaiantalkshow Republik Indonesiamengadakan Dalam pameran foto yang dibuka Dalam pameranfotoyangdibuka Diah menilaipameranfotodalam “Perempuan dengansegala Ketua PresidiumKaukus Nomor 1141/III/III/2021 Perempuan Parlemen Internasional, Kaukus Hari Perempuan alam rangkamemperingati Parlementaria • Maret 2021 Maju 2045. Sejumlah isu krusial di Maju 2045.Sejumlahisukrusial di faktor pentinguntukmenujuIndonesia elemen masyarakat,perempuan adalah hadapan publik. saat bertugas,untukditampilkan di memajang tigafotopribadipilihannya peserta pameranfotodengan masing-masing tigafotonya. turut dalampameranakanmenampilkan dan 42AnggotaDPDperempuanyang Sebanyak 124 AnggotaDPRperempuan, manusia denganberbagaidinamikanya. sederhana, danapaadanya,layaknya tidak hanyatampilserius,tetapijuga anggota legislatifperempuan.Mereka menunjukkan sisimanusiawipara bahwa foto-fototersebutsekaligus Nusantara II,Kompleks Parlemen, Senayan. Pembukaan pameran fotoyangdiadakanolehKaukus Perempuan Parlemen Republik IndonesiadiselasarGedung Dunia Hari Perempuan Parlemen PerempuanKaukus Dilanjutkan Diah, sebagai salah satu Dilanjutkan Diah,sebagaisalahsatu Bahkan, Puanturutsertasebagai Foto: Jaka/nvl Peringati parlemen maupunkeseharian. dengan bermacam-macamupayanya di wajah perempuanyangberkutat akan dapatmenyaksikanberagam foto perempuanparlemenini,publik Oleh karenanya,dalamajangpameran langsung dalamisu-isupentingtersebut. kepentingan yangberkiprahdanterjun parlemen merupakankelompok Perjuangan itumenilaiPerempuan aktif danpartisipatif. isu pentingdimanaperempuanterlibat informasi, adalahsebagiankecil dari isu- pembangunan desa,hinggateknologi kerakyatan, pemberdayaankomunitas, hidup, pendidikan,kesehatan, ekonomi kehidupan perempuan.Isulingkungan negeri inisangateratdandekatdengan Tidak hanyaitu,politisiPDI- ayu/es Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 23 BULETIN Parlementaria Komisi VII Pastikan Proses Peralihan Blok Rokan Berjalan Lancar

• DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA RAKYAT PERWAKILAN VII • DEWAN KOMISI anitia Kerja (Panja) Migas Komisi VII DPR RI yang dipimpin Wakil Ketua Komisi VII DPR RI Alex Noerdin Pmenyambangi PT Chevron Pasific Indonesia (CPI) di Provinsi Riau, guna memastikan bahwa proses peralihan pengelolaan ladang minyal Blok Rokan dari Chevron ke PT Pertamina dapat berjalan dengan lancar. Dalam Kunjungan Kerja Spesifik tersebut, Komisi VII DPR RI menerima dan menampung berbagai aspirasi dari para tokoh lembaga adat dan masyarakat Riau. Alex menyampaikan, banyak hal yang harus disiapkan dalam proses peralihan Blok Rokan ini.

“Untuk itu, Komisi VII hadir di Wakil Ketua Komisi VII DPR RI Alex Noerdin saat memimpin Kunjungan Kerja Spesifik Panja Migas Komisi VII DPR RI Provinsi Riau guna mengakomodir ke PT CPI, Kota Pekanbaru, Provinsi Riau. Foto: Dep/Man masukan dan keinginan dari semua pihak yang terkait. Semoga ini pada tahun 1941 dan dimana produksi “Sehingga bisa menjaga produksi dapat memberikan manfaat bagi pertamanya terjadi pada tahun 1951 di Blok Rokan dan menahan natural masyarakat dan negara. Untuk daerah di bawah pengelolaan Caltex yang decline rate atau penurunan alamiah kita utamakan, untuk nasional kita kemudian berlanjut di bawah PT dengan melakukan pemboran sesuai prioritaskan,” tegas Alex di Kota Chevron Pacific Indonesia hingga 2021. target,” tuturnya. Pekanbaru, Riau, Selasa (9/3). “Proses pengelolaan Blok Rokan Sementara itu, Gubernur Riau Legislator Partai Golkar itu sudah disepekati. Pengelolaan Blok Syamsuar mengharapkan peralihan memaparkan, Blok Rokan merupakan Rokan akan resmi beralih dari PT pengelolaan ladang minyak Blok blok minyak terbesar di Indonesia Chevron Pacific Indonesia (CPI) ke Rokan dari CPI ke Pertamina dengan luas 6.264 kilometer persegi PT Pertamina (Persero) melalui anak tidak menimbulkan masalah yang terletak di 5 Kabupaten di Riau, usahanya, PT Pertamina Hulu Rokan ketenagakerjaan. Ia berharap, yaitu Bengkalis, Siak, Kampar, Rokan (PHR) pada tanggal 9 Agustus 2021,” Pertamina membuka peluang bagi Hulu dan Rokan Hilir. “Rata-rata jelas legislator dapil Sumsel II itu. masyarakat Riau apabila perusahaan produksi Blok Rokan dalam produksi Alex mengatakan, selama masa membutuhkan tenaga kerja untuk nasional adalah sebesar 46 persen transisi perlu dilakukan komunikasi meneruskan produksi Blok Rokan. sejak tahun 1951 hingga tahun 2020,” intensif berbagai pemangku “Pemprov Riau dan seluruh terangnya. kepentingan, khususnya kepada pihak masyarakat Riau mendukung Disebutkannya, Blok Rokan memiliki PT Pertamina Hulu Rokan dan PT CPI, nasionalisasi Blok Rokan dari 115 lapangan dengan tiga lapangan agar proses transisi seperti peralihan Chevron ke Pertamina apabila memiliki potensi minyak yang baik, kontrak kerja mitra, aset, formula dan bisa memberi manfaat yang lebih yaitu Duri, Minas dan Bekasap. Potensi teknologi, transfer data, tenaga kerja, besar bagi daerah penghasil,” ujar Lapangan Duri pertama kali ditemukan SOP dan lainnya dapat berjalan lancar. Syamsuar. dep/sf

22 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 Nomor 1141/III/III/2021 • Maret 2021 23 Ketua DPR RI Dr. (H.C) Puan Maharani menyampaikan Pidato Pembukaan Masa Persidangan IV Tahun Sidang 2020-2021 di Ruang Rapat Paripurna DPR RI, Gedung Nusantara II, Senayan, Jakarta, Senin (8/3/2021). Foto: Tim Fotografer/Man

Wakil Ketua DPR RI Bidang Korekku memimpin rapat penetapan Anggota DPR RI Anis Byarwati sebagai Wakil Ketua Badan Akuntabilitas Keuangan Negara (BAKN) DPR RI di Ruang Rapat BAKN DPR RI, Gedung Nusantara I, Senayan, Jakarta, Senin (8/3/2021). Foto: Mentari/Man

Wakil Ketua DPR RI Bidang Korpolkam M. Azis Syamsuddin menetapkan Anggota DPR RI Sihar Sitorus menjadi Wakil Ketua Badan Kerja Sama Antar Parlemen (BKSAP) DPR RI di Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta, Senin (8/3/2021). Foto : Arief/Man

Sampaikan aspirasi Anda melalui SMS ASPIRASI DPR RI di 08119443344 @dpr_ri DPR RI @DPR RI DPR RI