14- 16 Juli 2018

Total Page:16

File Type:pdf, Size:1020Kb

14- 16 Juli 2018 LIPUTAN BERITA KEMENKO BIDANG KEMARITIMAN 1 LIPUTAN BERITA KEMENKO BIDANG KEMARITIMAN Nama Media Hal Judul Berita Ringkasan Nada Kompas.com 1 Luhut: Danau KOMPAS.com - Menteri Positif Toba Akan Koordinator Bidang Kemaritiman Punya Galangan Luhut Binsar Pandjaitan Kapal mengatakan bahwa Danau Toba, Sumatera Utara, akan segera memiliki galangan kapal. Hal ini disampaikannya setelah dia meninjau Dermaga Porsea, Balige, dan Danau Toba untuk melihat perkembangan pembuatan kapal penumpang. "Kan kita belum punya galangan kapal di Danau Toba ini, sekarang kita coba bikin, nanti kita akan rapikan," katanya seperti dikutip dari rilis, Jumat (13/7/2018). 2 LIPUTAN BERITA KEMENKO BIDANG KEMARITIMAN Beritajowo.com 1 Diplomasi Jakarta: Kementerian Luar Negeri Positif Ofensif Langkah Republik Indonesia dan jajaran Pasti Kemlu RI diplomatnya harus mengedepankan Dorong 'diplomasi ofensif' dalam Pertumbuhan memahami setiap detail dari setiap Indonesia isu dunia yang dihadapi di berbagai bidang, mengantisipasi dan merencanakan aksi dengan selangkah lebih maju dari pihak/ negara lain, dan menjadi dasar kebijakan posisi Indonesia dalam menghadapi situasi global yang terus berubah dewasa ini.(11/7) Hal ini ditekankan Luhut Binsar Panjaitan, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman di depan para diplomat senior dalam presentasinya di Sekolah Staf dan Pimpinan Kementerian Luar Negeri RI. Kunjungan ke Pusat Pendidikan dan Latihan Kemenlu RI didampingi oleh Kepala Pusdiklat Kemlu RI, Yayan G.H. Mulyana; dan Direktur Diklat Sesparlu, June Kuncoro Hadiningrat 3 LIPUTAN BERITA KEMENKO BIDANG KEMARITIMAN Jitunews.com 1 Soal Akuisisi SURABAYA, JITUNEWS.COM - Netral Freeport Sebelumnya, politikus senior PAN Dianggap Amien Rais menyebut akuisisi Bohongan, Luhut saham PT Freeport Indonesia hanya Tanyakan Balik bohong-bohongan. Ini pada Amien Mendengar hal itu, Menteri Rais Koordinator Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan enggan menanggapi komentar Amien dengan panjang. Rmol.com 1 Luhut Cek Menteri Koordinator Kemaritiman Positif Proyek Kapal Luhut Binsar Pandjaitan didampingi Pesanan sejumah direksi PT PAL, berada Kemenhan di PT diatas Kapal Cepat Rudal KCR-60 PAL Surabaya meter pesanan Kementerian Pertahanan yang sedang dalam tahap finishing, ketika melakukan peninjauan , di Assembly Hall Divisi Kapal Perang PT PAL Indonesia, Ujung Surabaya, Jawa Timur, Senin (16/7/2018). Kunjungan tersebut dalam rangka meninjau fabrikasi kapal selam yang merupakan kerjasama antara PT. PAL Indonesia dengan Daewoo Shipbuilding & Marine Engineering (DSME) Korea Selatandan meninjau pembuatan kapal LPD 4 LIPUTAN BERITA KEMENKO BIDANG KEMARITIMAN TNI AL - 124 M. 5 LIPUTAN BERITA KEMENKO BIDANG KEMARITIMAN Hari/Tanggal Sumber Berita Halaman Senin, 16 Juli 2018 Kompas.com 1 Luhut: Danau Toba Akan Punya Galangan Kapal Kompas.com - 16/07/2018, 07:00 WIB KOMPAS.com - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan bahwa Danau Toba, Sumatera Utara, akan segera memiliki galangan kapal. Hal ini disampaikannya setelah dia meninjau Dermaga Porsea, Balige, dan Danau Toba untuk melihat perkembangan pembuatan kapal penumpang. "Kan kita belum punya galangan kapal di Danau Toba ini, sekarang kita coba bikin, nanti kita akan rapikan," katanya seperti dikutip dari rilis, Jumat (13/7/2018). Luhut menyebutkan, pemerintah akan membangun beberapa kapal. Selain kapal penumpang yang bertipe kapal feri, pemerintah juga akan membuat kapal-kapal dengan ukuran lebih kecil lagi untuk menunjang kegiatan di Silangit yang semakin meningkat pengunjungnya. "Kemudian yang lebih kecil dari sini kami buat lagi, tadi kami lagi hitung-hitung karena di Silangit tiap hari itu sudah mendaratkan orang sekitar 1.300 orang. Jadi sudah banyak banget. Tadi pikiran kita 500 penumpang per hari, sekarang itu sudah 1.300 penumpang," ungkapnya. Sementara itu, Luhut menjelaskan bahwa progres pembuatan kapal berjalan baik. Pasalnya, kapal sudah tidak menggunakan kapal kayu dan bagian bawahnya sudah lebih lebar sehingga stabilitasnya lebih baik. Terkait kecelakaan KM Sinar Bangun yang terjadi di Danau Toba, Luhut mengatakan pemerintah akan berupaya untuk melakukan perbaikan agar kejadian serupa tidak terulang kembali. Kementerian Perhubungan, lanjut dia, juga telah sepakat untuk melakukan evaluasi terhadap sejumlah pelabuhan di kawasan pariwisata tersebut. Apalagi, dalam data resmi, tercatat ada 42 pelabuhan di Samosir. Pelabuhan-pelabuhan itu, menurut dia, akan ditertibkan agar pengelolaannya lebih baik. https://regional.kompas.com/read/2018/07/16/07000091/luhut--danau-toba-akan-punya- galangan-kapal. Editor : Caroline Damanik 6 LIPUTAN BERITA KEMENKO BIDANG KEMARITIMAN Hari/Tanggal Sumber Berita Halaman Senin, 16 Juli 2018 Inews.id 1 Luhut Cek Proyek Kapal Pesanan Kemenhan di PT PAL Surabaya Ali Masduki · Senin, 16 Juli 2018 - 14:23 WIB PHOTO LAIN 7 LIPUTAN BERITA KEMENKO BIDANG KEMARITIMAN SURABAYA, iNews.id - Menteri Koordinator Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan didampingi sejumah direksi PT PAL, berada diatas Kapal Cepat Rudal KCR-60 meter pesanan Kementerian Pertahanan yang sedang dalam tahap finishing, ketika melakukan peninjauan , di Assembly Hall Divisi Kapal Perang PT PAL Indonesia, Ujung Surabaya, Jawa Timur, Senin (16/7/2018). Kunjungan tersebut dalam rangka meninjau fabrikasi kapal selam yang merupakan kerjasama antara PT. PAL Indonesia dengan Daewoo Shipbuilding & Marine Engineering (DSME) Korea Selatandan meninjau pembuatan kapal LPD TNI AL - 124 M. Peninjauan singkat tersebut untuk memastikan kemampuan dan kompetensi yang dimiliki oleh PT PAL guna memenuhi kebutuhan Alat Utama Sistem Persenjataan (Alutsista) Dalam Negeri. (Koran Sindo/Ali Masduki) Editor : Yudistiro Pranoto https://www.inews.id/multimedia/read/182181/luhut-cek-proyek-kapal-pesanan-kemenhan-di-pt- pal-surabaya 8 LIPUTAN BERITA KEMENKO BIDANG KEMARITIMAN Hari/Tanggal Sumber Berita Halaman Senin, 16 Juli 2018 JUitunews.com 1 Soal Akuisisi Freeport Dianggap Bohongan, Luhut Tanyakan Balik Ini pada Amien Rais Sebelumnya politikus senior PAN Amien Rais menyebut akuisisi saham PT Freeport Indonesia hanya bohong-bohongan. 16 Juli 2018 13:57 WIB Menteri Koordinator bidang Kemaritiman (Menko Kemaritiman), Luhut Binsar Pandjaitan. SURABAYA, JITUNEWS.COM - Sebelumnya, politikus senior PAN Amien Rais menyebut akuisisi saham PT Freeport Indonesia hanya bohong-bohongan. Mendengar hal itu, Menteri Koordinator Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan enggan menanggapi komentar Amien dengan panjang. "Masa negara bohong?" jawab Luhut singkat usai tinjauan di PT PAL, Surabaya, Jatim, Senin (16/7) dilansir dari detik.com. 9 LIPUTAN BERITA KEMENKO BIDANG KEMARITIMAN Luhut enggan berkomentar banyak terkait tudingan Amien Rais. Ia memilih agar menanyakan kembali pada politisi senior PAN tersebut tentang pertanyaannya. "Tanyain ke dia saja," ujarnya sambil masuk kedalam mobil. Sebelumnya, Amien Rais menyinggung pemerintah yang baru saja menyepakati akuisisi 51 persen saham PT Freeport saat menyampaikan sambutan dalam acara halalbihalal Dewan Dakwah Islamiyah Indonesia. Menurut Amien, hal itu hanya sebuah kebohongan. "Seolah-olah kita sudah senang karena Freeport kembali ke tangan Ibu Pertiwi. Buat saya, itu hanya, maaf, bohong-bohongan, karena operasional masih mereka, semuanya masih mereka. Gitu," kata Amien di lokasi acara di aula Masjid Al-Furqon, Jakarta Pusat. "Saya tidak ingin mendalami ini karena ada yang lebih ahli, nanti saya bisa keliru," ujarnya. http://jitunews.com/read/83032/soal-akuisisi-freeport-dianggap-bohongan-luhut-tanyakan- balik-ini-pada-amien-rais#ixzz5LOytQIJ0 10 LIPUTAN BERITA KEMENKO BIDANG KEMARITIMAN Hari/Tanggal Sumber Berita Halaman Senin, 16 Juli 2018 Riaupos.co 1 UNDP Tawarkan 1 Miliar Dolar AS Senin, 16 Juli 2018 - 12:00 WIB > Dibaca 89 kali Print | Komentar PAPARKAN SAWIT: Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Apkasindo Riau Ir Gulat ME Manurung MP (kanan), memaparkan potensi sawit rakyat di hadapan Menteri Koordinator (Menko) Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan di Jakarta, baru-baru ini. (APKASINDO FOR RIAU POS) PEKANBARU (RIAUPOS.CO) - Situasi yang dihadapi petani kelapa sawit terkait anjloknya harga tandan buah segar sawit (TBS), dibahas dalam rapat koordinsi antara Menteri Koordinator (Menko) Kemaritiman, Luhut Binsar Panjaitan bersama Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (Apkasindo) di kantornya, Jakarta. Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Apkasindo Provinsi Riau Ir Gulat ME Manurung MP, didampingi Sekretaris Rino Afrino ST MM, ikut serta dalam pertemuan tersebut dan menjelaskan persoalan yang terjadi di tengah petani sawit khususnya yang ada di Riau. Gulat mengungkapkan, dalam rapat yang dipimpin langsung oleh Menko Luhut itu menyoal adanya tawaran pembiayaan program peremajaan sawit (replanting) dan pembangunan pabrik kelapa sawit (PKS) Apkasindo dari Bank Pembangunan Cina atau Cina Development Bank (CDB) dan United Nations Development Programme (UNDP). Tawaran yang diperuntukkan untuk mendorong kesejahteraan petani Indonesia ini merupakan hasil pertemuan lanjutan dari bulan lalu. Tawaran dari dua organisasi keuangan internasional 11 LIPUTAN BERITA KEMENKO BIDANG KEMARITIMAN tersebut menandakan bahwa peran petani sawit di Indonesia yang 43 persen dikelola petani adalah sangat strategis, dan itu tak terbantahkan. Dalam pertemuan tersebut, pada prinsip jangka panjang yang tercetus pada pertemuan tersebut adalah petani sawit harus berubah menjadi petani crude palm oil (CPO). “Jadi dalam rangka ini Menko Luhut sebelumnya menawarkan kerja sama dengan CDB, sekarang datang lagi tawarkan dari UNDP untuk bantuan terhadap
Recommended publications
  • Waiting on Washington: Southeast Asia Hopes for a Post-Election Boost in Us Relations
    US-SOUTHEAST ASIA RELATIONS WAITING ON WASHINGTON: SOUTHEAST ASIA HOPES FOR A POST-ELECTION BOOST IN US RELATIONS CATHARIN DALPINO, GEORGETOWN UNIVERSITY The resurgent COVID-19 pandemic and US elections constrained the conduct of US relations with Southeast Asia and of regional affairs more broadly in the final months of 2020. Major conclaves were again “virtual”, including the ASEAN Regional Forum, the East Asia Summit. and the APEC meeting. Over the year, ASEAN lost considerable momentum because of the pandemic, but managed to oversee completion of the Regional Comprehensive Economic Partnership (RCEP) in November. Some modest gains in US-Southeast Asian relations were realized, most notably extension of the US-Philippines Visiting Forces Agreement (VFA) for another six months, an opportunity for Manila and the new administration in Washington to put the VFA—and the US-Philippines alliance more broadly—on firmer ground. Another significant step, albeit a more controversial one, was the under-the-radar visit to Washington of Indonesian Defense Minister, Prabowo Subianto, in October. This article is extracted from Comparative Connections: A Triannual E-Journal of Bilateral Relations in the Indo-Pacific, Vol. 22, No. 3, January 2022. Preferred citation: Catharin Dalpino, “US-Southeast Asia Relations: Waiting on Washington: Southeast Asia Hopes for a Post-Election Boost in US Relations,” Comparative Connections, Vol. 22, No. 3, pp 59-68. US- SOUTHEAST ASIA RELATIONS | JANUARY 202 1 59 As Southeast Asian economies struggled under challenges of distribution and vaccinating their the crush of COVID-19, they looked to publics. The pace of vaccination across the Washington for opportunities to “decouple” region is likely to vary widely: Indonesian from China through stronger trade and officials estimate that a nationwide vaccine investment with the United States.
    [Show full text]
  • Conflicts Between State and Business in the Nationalization of PT. Inalum
    International Conference on Social and Political Issues (ICSPI 2016) International Conference on Social and Political Issues (the 1st ICSPI, 2016) “Knowledge and Social Transformation” Volume 2018 Conference Paper Conflicts Between State and Business in the Nationalization of PT. Inalum Alim Bathoro Faculty of Social and Political Sciences, Universitas Indonesia Abstract This study discusses the dispute between state and capitalist class. State consists of local government elite and central government elite. Local elite consists of 10 regents/mayors in Lake Toba region and Asahan River basin, while the central elite are President Susilo Bambang Yudhoyono, Coordinating Minister for the Economy Hatta Rajasa, Minister of State-Owned Enterprises Dahlan Iskan, Minister of Industry MS Hidayat as well as Leaders and Members of Commissions VI & IX of the House of Representatives Republic of Indonesia. Meanwhile the capitalist class is represented by Luhut Binsar Pandjaitan and Association for Mineral Entrepreneur Indonesia Received: 19 March 2018 (APEMINDO). This research aims to clarify underlying factors of dispute between state Accepted: 27 July 2018 and capitalist class in the nationalization of PT. Indonesian Asahan Aluminum (Inalum) Published: 29 August 2018 which implies to conflict among elites. Publishing services provided by This study uses qualitative method by analyzing research findings with the Theory Knowledge E of State Autonomy proposed by Ralp Miliband and Nicos Poulantzas as the main Alim Bathoro. This article is perspective. While the theory of conflict and consensus by Maswadi Rauf, authority distributed under the terms of of elite theory by C. Wright Mills, theory of decentralization by Vedi R. Hadiz, theory of the Creative Commons Attribution License, which oligarch’s power by Jeffrey A.
    [Show full text]
  • Elite Politik Dalam Pusaran Bisnis Batu Bara
    Elite Politik dalam Pusaran Bisnis Batu bara Daftar Isi 2 Daftar Gambar Daftar Kotak Daftar Tabel Bab 1 5 Pendahuluan – Mengisi kesenjangan 1.1 Latar Belakang 9 1.2 Tujuan Laporan Bab 2 11 Kerangka Konteks – Membongkar Korupsi di Sektor Pertambangan 2.1 Korupsi dalam relasi antara negara dan masyarakat 13 2.2 Menelaah risiko korupsi di Indonesia Bab 3 15 Korupsi dalam Pertambangan Batu bara – Permainan para Political Exposed Persons (PEP) 3.1 Permainan dalam Pertambangan 20 3.2 Sektor batu bara yang menggiurkan dan masuknya PEP Bab 4 23 Toba Sejahtra – Jenderal dalam Pusaran Korupsi Politik Kalimantan Timur 4.1 Peta korupsi politik Kalimanan Timur: lanskap baru, struktur lama 28 4.2 Toba Sejahtra – bisnis, politik dan konflik kepentingan 37 4.2.1 Lubang tambang yang ditelantarkan dan polusi air di lokasi pertambangan 40 4.2.2 Berbagai kasus sengketa tanah Bab 5 45 Kesimpulan – Mengakhiri “Business as Usual” 47 Daftar Pustaka Daftar Gambar 13 Gambar 1. Rantai nilai industri ekstraktif/pertambangan 29 Gambar 2. Peta grup bisnis Toba Sejahtra 34 Gambar 3. Peta PEP dalam usaha pertambangan batu bara Toba Sejahtra Daftar Kotak 19 Kotak 1. “Bisnis politik” Indonesia 22 Kotak 2. Beberapa tokoh PEP di balik bisnis batu bara 31 Kotak 3. Orang-orang Luhut 32 Kotak 4. TOBA dan perluasan usahanya ke sektor pembangkit tenaga listrik 36 Kotak 5. Rakabu Sejahtra – Siapa yang Memimpin? 41 Kotak 6. Luhut dan kasus Kimco Armindo 42 Kotak 7. Petani Lokal melawan PKU 1 44 Kotak 8. TOBA dan hubungannya dengan Offshore Daftar Tabel 37 Tabel 1. Kontaminasi logam yang tinggi di air di lubang tambang terbuka Kutai Energi dan sungai Nangka 2 Coalruption – Elite Politik dalam Pusaran Bisnis Batu bara Ringkasan Eksekutif Batu bara: sumber pendanaan kampanye politik Terdapat elite politik dengan konflik kepentingan Dengan pertumbuhan yang cepat dalam 20 tahun politik yang besar di bisnis batu bara.
    [Show full text]
  • Unclassified Embassy of India Jakarta
    Unclassified Embassy of India Jakarta INDIA-INDONESIA BILATERAL RELATIONS India and Indonesia have shared two millennia of close cultural and commercial contacts. The Hindu, Buddhist and later Muslim faith travelled to Indonesia from the shores of India. The stories from great epics of Ramayana and Mahabharata form source of Indonesian folk art and dramas. The shared culture, colonial history and post-independence goals of political sovereignty, economic self-sufficiency and independent foreign policy have unifying effect on the bilateral relations. POLITICAL RELATIONS Owing to struggle against colonial powers, democratic traditions, pluralist culture, and progressive leadership which both countries shared, India and Indonesia developed friendly relations. President Sukarno of Indonesia was the Guest of Honour during the first Republic Day of India in 1950. Independent India and Indonesia became chief votaries of independence of Asian and African countries, the spirit which led to historic Bandung Conference of 1955 and later formation of Non-Aligned Movement in 1961. Since the adoption of India’s ‘Look East Policy’ in 1991, there has been a rapid development of bilateral relations in political, security, defence, commercial and cultural fields. The current Government expressed its intent to further deepen the engagement with East Asia and by renaming the policy as “Act East”. IMPORTANT VISITS AND OTHER ENGAGEMENTS Visit of Prime Minister Narendra Modi in May 2018: Prime Minister Shri Narendra Modi visited Jakarta on 29-30 May 2018 at the invitation of the President of Indonesia Mr. Joko Widodo. During this visit, both Leaders agreed to strengthen cooperation in all areas by establishing a New Comprehensive Strategic Partnership to take Indonesia and India’s bilateral relationship into a new era.
    [Show full text]
  • IKI Newsletter Indonesia
    IKI Newsletter Indonesia 11TH EDITION September 2020 About the International Climate Initiative Since 2008, the International Climate Initiative (IKI) of the Federal Ministry for the Environment, Nature Conservation, Building and Nuclear Safety (BMU) has been financing climate and biodiversity projects in developing and newly industrialising countries, as well as in countries in transition. Based on a decision taken by the German parliament (Bundestag), a sum of at least 120 million euros is available for use by the initiative annually. For the first few years the IKI was financed through the auctioning of emission allowances, but it is now funded from the budget of the BMU. The IKI is a key element of Germany’s climate financing and the funding commitments in the framework of the Convention on Biological Diversity. The Initiative places clear emphasis on climate change mitigation, adaption to the impacts of climate change and the protection of biological diversity. These efforts provide various cobenefits, particularly the improvement of living conditions in partner countries. The IKI focuses on four areas: mitigating greenhouse gas emissions, adapting to the impacts of climate change, conserving natural carbon sinks with a focus on reducing emissions from deforestation and forest degradation (REDD+), as well as conserving biological diversity. New projects are primarily selected through a two-stage procedure that takes place once a year. Priority is given to activities that support creating an international climate protection architecture, to transparency, and to innovative and transferable solutions that have an impact beyond the individual project. The IKI cooperates closely with partner countries and supports consensus building for a comprehensive international climate agreement and the implementation of the Convention on Biological Diversity.
    [Show full text]
  • Regional Responses to U.S.-China Competition in the Indo-Pacific: Indonesia
    Regional Responses to U.S.-China Competition in the Indo-Pacific Indonesia Jonah Blank C O R P O R A T I O N For more information on this publication, visit www.rand.org/t/RR4412z3 For more information on this series, visit www.rand.org/US-PRC-influence Library of Congress Cataloging-in-Publication Data is available for this publication. ISBN: 978-1-9774-0558-6 Published by the RAND Corporation, Santa Monica, Calif. © Copyright 2021 RAND Corporation R® is a registered trademark. Cover: globe: jcrosemann/GettyImages; flags: luzitanija/Adobe Stock Limited Print and Electronic Distribution Rights This document and trademark(s) contained herein are protected by law. This representation of RAND intellectual property is provided for noncommercial use only. Unauthorized posting of this publication online is prohibited. Permission is given to duplicate this document for personal use only, as long as it is unaltered and complete. Permission is required from RAND to reproduce, or reuse in another form, any of its research documents for commercial use. For information on reprint and linking permissions, please visit www.rand.org/pubs/permissions. The RAND Corporation is a research organization that develops solutions to public policy challenges to help make communities throughout the world safer and more secure, healthier and more prosperous. RAND is nonprofit, nonpartisan, and committed to the public interest. RAND’s publications do not necessarily reflect the opinions of its research clients and sponsors. Support RAND Make a tax-deductible charitable contribution at www.rand.org/giving/contribute www.rand.org Preface The U.S. Department of Defense’s (DoD’s) 2018 National Defense Strategy highlights the important role that U.S.
    [Show full text]
  • 256 Ahmadiyya, 99, 100, 106N11 Aksi Bela
    Index Note: Page numbers followed by “n” refer to endnotes. A April 2018 Indonesian Peoples Act of Killing, The (2012), 256 Movement Congress (KGRI), Ahmadiyya, 99, 100, 106n11 18, 19 Aksi Bela Islam, 93, 94, 101–3, 106n10 armed civilian group, 218 Alatas, Ali, 201, 206 armed criminal group, 218 Ali, Marzuki, 188 Article 15, election of the governor, aliran, 30 172 Alius, Suhardi, 94 Article 16, election of regents and Amany, Tsamara, 139 mayors, 172–173 Amien Rais, 8, 35 Article 18, Paragraph (4) of 1945 Amien Rais–Siswono Yudo Husodo Constitution, 173–74 (PAN), 35 Article 22 of the constitution, 90 Amnesty International Indonesia Article 28E of the constitution, 90 (AII), 223, 224, 226–27 Article 28I of the constitution, 90 Amrozi, 103 Article 29 of the constitution, 90 “Anatomy of Papuan Separatists”, Article 214 of Law No. 10/2008, 31 228 Asas Tunggal, 87, 105n6 Anggaran Pendapatan dan Belanja Asian financial crisis, 1997, 3 Daerah (APBD), 187 Asmat health crisis, 216 Ansor Youth Movement, 251 Association for Elections and anti-Bhinneka Tunggal Ika, 102 Democracy, 162n6 anti-blasphemy law, 95, 100 asymmetrical decentralization, 151 Anti Corruption Commission, 38 Awom, Herman, 230 anti-dictatorship movement, 2, 3, 6 Azhar, Antasari, 188 anti-LGBT statement, 251 arrest of, 188, 192n16 anti-Pancasila, 102 anti-politics, 129, 142 B anti-regime resistance, 240–44 Badan Nasional Penanggulangan Anti-terrorism Assistance Program, Terorisme (BNPT), 17 205 Badan Urusan Logistik (Bulog), 184 263 12 ch12-Cont&Chg AfterInoReform-Index-1P.indd 263 12/3/19 11:17 am 264 Index Badan Usaha Milik Negara (BUMN), legacy of 1999–2013, 149–52 180, 184, 185 local entrepreneurs, 157–59 bad Muslims, 92 political space for initiatives, Bakrie, Aburizal, 52, 65 159–61 Banjarsari PKL, relocation, 119 provinces establishment, 162n2 Bank Umum Koperasi Indonesia restructuring, 152 (Bukopin), 184 structuring, 149 Bantuan Pendidikan Masyarakat transformation, 149 Kota Surakarta (BPMKS), 118 Chosiyah, Ratu Atut, 179 Bantuan Sosial, Bansos, 180–81 Cicak (Gecko) vs.
    [Show full text]
  • Strategi Marketing Politik Partai Solidaritas Indonesia (Psi) Pada Segmentasi Pemuda Di Kota Pekanbaru
    STRATEGI MARKETING POLITIK PARTAI SOLIDARITAS INDONESIA (PSI) PADA SEGMENTASI PEMUDA DI KOTA PEKANBARU Oleh : Rifdah Hayani Nasution Pembimbing : bapak dr. Belli nasution, s.ip, ma Konsentrasi Hubungan Masyarakat - Jurusan Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Riau Kampus Bina Widya, Jl. H.R. Soebrantas Km 12,5 Simp. Baru, Pekanbaru 28293 Telp/Fax. 0761-63277 Abstract The purpose of this study was to determine the political marketing process of the Indonesian Solidarity Party in the segmentation of youth in Pekanbaru in determining party orientation. And to find out the political marketing process of the Indonesian Solidarity Party in the face of the 2019 legislative elections in Pekanbaru City in the process of finding and developing supporters. The political marketing theory approach used was owned by Lees- Marshment to see the process of determining party orientation and that of Adman Nursal to see the party develop supporters and voters on the segmentation of youth in Pekanbaru. This study uses a descriptive qualitative research method with a purposive technique. From data analysis, it can be concluded below in the political marketing process ahead of the 2019 election, the Indonesian Solidarity Party is a sales-oriented party (SOP), this is based on the foundation of the party and programs that are not formed through a market research process but after political products are formed mapping has only been carried out and acts of persuasion to prospective voters are deemed appropriate. The Indonesian Solidarity
    [Show full text]
  • ADVISORY October 2019
    ADVISORY October 2019 Second Term Cabinet Members Announced: New and Old Faces Today (Wednesday, 23 October 2019), President Joko Widodo officially announced the members of his new “Indonesia Maju/Onwards Indonesia” Cabinet that will work with him in the second term of his presidency. Along with the announcement of the new members, in the new Cabinet some of the titles have changed, such as ‘The Coordinating Minister of Maritime Affairs and Resources’ which has been changed to ‘The Coordinating Minister of Maritime Affairs and Investment’ and ‘The Minister of Tourism’ which has been changed to ‘The Minister of Tourism and the Creative Economy’. Several ministers who served during President Joko Widodo’s first term such as Sri Mulyani Indrawati and Yasonna Laoly also made a comeback along with many new faces. The new faces include prominent youth and professional figures who are pioneers and leading individuals in their respective fields. The announcement of such names as Nadiem Makarim, Erick Thohir and Wishnutama Kusubandio as new Cabinet members has been received positively by the general public. Below is a complete list of the newly appointed Cabinet members. 1. Coordinating Minister in the Field : Mohammad Mahfud of Law, Politics and Security (Mahfud MD) 2. Coordinating Minister in the Field : Airlangga Hartarto of the Economy 3. Coordinating Minister of Maritime : Luhut Binsar Pandjaitan Makarim & Taira S. Affairs and Investment Summitmas I, 16th & 17th Fls. 4. Coordinating Minister in the Field : Muhajir Effendy Jl. Jend. Sudirman Kav. 61-62 Jakarta 12190 of Human Development and Culture Indonesia 5. Minister of Defense : Prabowo Subianto P: (62-21) 5080 8300, 252 1272 F: (62-21) 252 2750, 252 2751 6.
    [Show full text]
  • A Critical Discourse Analysis of Women, Power, and Social-Political
    A Critical Discourse Analysis of Women, Power, and Social-Political Change in the Indonesian Online News Media Jane Louise Ahlstrand BA Asian and International Studies BA Languages and Applied Linguistics (Hons) A thesis submitted for the degree of Doctor of Philosophy at The University of Queensland in 2018 School of Languages and Cultures Faculty of Humanities and Social Sciences i Abstract In recognition of the increasing relevance of the online news media and women’s political subjectivity to Indonesia’s democratic transformation since the fall of the authoritarian New Order in 1998, this thesis examines the discursive representation of three prominent Indonesian female political leaders and their relationship with power in the political reportage of mainstream online news media site, Kompas.com. The three women in focus are the leader of the ruling PDI-P (Indonesian Democratic Party of Struggle), Megawati Soekarnoputri; Minister of Maritime Affairs and Fisheries, Susi Pudjiastuti; and Mayor of Surabaya, Tri Rismaharini. Situated in the broader historical context of post-authoritarianism, the specific time period of enquiry spans the two-year transition from 1 July 2013 to 30 June 2015, centred upon the fiercely contested 2014 presidential election. By focusing on the mediated representation of three prominent women in the language of the online news media, this thesis aims to interrogate shifting representations of relations of power in a context of social and political change in Indonesia. It aims more broadly to evaluate the implications for Indonesia’s democratisation, the associated role of the Indonesian news media, and identify obstacles and opportunities for women to participate in democratic political life.
    [Show full text]
  • Guide to the 2019 Indonesian Elections
    GUIDE TO THE 2019 INDONESIA ELECTIONS KEVIN EVANS INDONESIA DIRECTOR, THE AUSTRALIA-INDONESIA CENTRE ELECTION DAY IN 2019 On Wed 17 April 2019, 190 million Indonesian voters will set off to the polls to elect their President and Vice-President. On this day they will also elect 136 members of the national Regions House, a kind of weak Senate, together with 575 members of the powerful House of Representatives. In addition they will elect 2,207 provincial level MPs from the 34 Provinces and also elect 17,610 local councillors across more than 500 local authorities. GUIDE TO THE 2019 INDONESIA ELECTIONS THE PATH TO THE PRESIDENCY To win the election, a Presidential/Vice-presidential team must secure over 50% of the popular vote. If no candidate secures 50% of the vote in the first round then the top two candidate pairs face off in a second round. The path to winning the election, however, consists of several stages. The process begins with nomination. While Indonesia today, like the USA, operates a presidential system of government, the DNA from the country’s various old parliamentary systems is often close to the surface. For example, candidacy is determined by demonstrating support from parties in the House of Representatives (DPR). A candidate team needs to show they have the support of parties commanding at least 20% of seats in the current DPR or 25% of the votes their parties secured in the last election. Given that there are no large parties in the current Parliament (the largest party commands less than 20% of the seats and votes), candidate teams invariably form coalitions of support.
    [Show full text]
  • Liputan Berita Kemenko Bidang Kemaritiman
    LIPUTAN BERITA KEMENKO BIDANG KEMARITIMAN 1 LIPUTAN BERITA KEMENKO BIDANG KEMARITIMAN Nama Media Hal Judul Berita Ringkasan Nada Kompas.com 1 Luhut: Danau Toba KOMPAS.com - Menteri Positif Akan Punya Koordinator Bidang Galangan Kapal Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan bahwa Danau Toba, Sumatera Utara, akan segera memiliki galangan kapal. Hal ini disampaikannya setelah dia meninjau Dermaga Porsea, Balige, dan Danau Toba untuk melihat perkembangan pembuatan kapal penumpang. "Kan kita belum punya galangan kapal di Danau Toba ini, sekarang kita coba bikin, nanti kita akan rapikan," katanya seperti dikutip dari rilis, Jumat (13/7/2018). 2 LIPUTAN BERITA KEMENKO BIDANG KEMARITIMAN Beritajowo.com 1 Diplomasi Ofensif Jakarta: Kementerian Luar Positif Langkah Pasti Negeri Republik Indonesia Kemlu RI Dorong dan jajaran diplomatnya Pertumbuhan harus mengedepankan Indonesia 'diplomasi ofensif' dalam memahami setiap detail dari setiap isu dunia yang dihadapi di berbagai bidang, mengantisipasi dan merencanakan aksi dengan selangkah lebih maju dari pihak/ negara lain, dan menjadi dasar kebijakan posisi Indonesia dalam menghadapi situasi global yang terus berubah dewasa ini.(11/7) Hal ini ditekankan Luhut Binsar Panjaitan, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman di depan para diplomat senior dalam presentasinya di Sekolah Staf dan Pimpinan Kementerian Luar Negeri RI. Kunjungan ke Pusat Pendidikan dan Latihan Kemenlu RI didampingi oleh Kepala Pusdiklat Kemlu RI, Yayan G.H. Mulyana; dan Direktur Diklat Sesparlu, June Kuncoro Hadiningrat 3 LIPUTAN BERITA KEMENKO BIDANG KEMARITIMAN Hari/Tanggal Sumber Berita Halaman Senin, 16 Juli 2018 Kompas.com 1 Luhut: Danau Toba Akan Punya Galangan Kapal Kompas.com - 16/07/2018, 07:00 WIB KOMPAS.com - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan bahwa Danau Toba, Sumatera Utara, akan segera memiliki galangan kapal.
    [Show full text]