Gerakan Salafi Di Kalangan Mahasiswa Universitas Negeri Makassar Salafi Movement Among Students of Makassar State University Ak

Total Page:16

File Type:pdf, Size:1020Kb

Gerakan Salafi Di Kalangan Mahasiswa Universitas Negeri Makassar Salafi Movement Among Students of Makassar State University Ak GERAKAN SALAFI DI KALANGAN MAHASISWA UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR SALAFI MOVEMENT AMONG STUDENTS OF MAKASSAR STATE UNIVERSITY AKSAN AMADI PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS HASANUDDIN MAKASSAR 2020 ii GERAKAN SALAFI DI KALANGAN MAHASISWA UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR AKSAN AMADI EO32181011 S O S I O L O G I PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS HASANUDDIN MAKASSAR 2020 iii GERAKAN SALAFI DI KALANGAN MAHASISWA UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR Tesis Sebagai salah satu syarat untuk mencapai Gelar Magister Program Studi Sosiologi Disusun dan diajukan oleh : AKSAN AMADI Kepada PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS HASANUDDIN MAKASSAR 2020 iv v PERNYATAAN KEASLIAN TESIS Yang bertanda tangan di bawah ini Nama : Aksan Amadi Nomor mahasiswa : E032181011 Program studi : Sosiologi Menyatakan dengan sebenarnya bahwa tesis yang saya tulis ini benar-benar merupakan hasil karya saya sendiri, bukan merupakan pengambilalihan tulisan atau pemikiran orang lain. Apabila dikemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan bahwa sebagian atau keseluruhan tesis ini hasil karya orang lain, maka saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan tersebut. Makassar, 14 September 2020 Yang menyatakan Aksan Amadi vi PRAKATA Puji Syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, atas limpahan rahmat dan karunia-Nya sehingga karya ilmiah yang berjudul Gerakan Salafi Di Kalangan Mahasiswa Universitas Negeri Makassar ini dapat tersusun dan berhasil diselesaikan. Salawat dan Salam kita kirimkan kepada junjungan Rasulullah Muhammad SAW yang menjadi teladan kita dalam menghantarkan kita untuk selalu menuntut ilmu untuk bekal dunia dan di akhirat nanti. Tesis ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat dalam menyelesaikan studi untuk memperoleh gelar Magister pada Program Studi Sosiologi Pascasarjana Universitas Hasanuddin. Dari sekian banyak pertolongan-Nya, salah satu yang penulis rasakan adalah uluran tangan, dan bantuan dari berbagi pihak. Karena itu adalah suatu kewajiban penulis untuk menghaturkan terima kasih kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan baik langsung maupun tidak langsung, baik selama penulis menempuh pendidikan ataupun dalam proses penyelesaian. Penghargaan dan ucapan terimakasih yang sebesar-besarnya dan setulus-tulusnya kepada kedua orang tua yang telah mendidik saya hingga menjadi seperti ini, Bapak Fathur Aswan dan Ibu Kuniati yang selama ini bekerja keras untuk tetap menyekolahkan penulis sampai ke jenjang Perguruan Tinggi. Terimakasih karena selalu mendoakan saya dalam setiap sujudnya, terimakasih sudah bekerja keras untuk memenuhi kebutuhan kuliah dan kebutuhan penulis selama di Kota Makassar. Kepada vii seluruh keluarga yang selalu mendukung, berkat semangat dan dukungan dari kalian semua, akhirnya karya ilmiah yang sederhana ini telah rampung penulis selesaikan. Terima kasih yang teramat dalam penulis haturkan kepada pembimbing I sekaligus sebagai Wakil Dekan 2 Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Dr. H. Suparman Abdullah, M.Si karena telah menjadi sosok yang begitu berarti dalam perjalanan studi saya. Terima kasih karena telah menjadi orang tua bagi saya selama mengenyam pendidikan di dunia kampus. Bagi saya, jasa yang beliau torehkan tak mampu diurai satu per satu. Uluran tangan, sentuhan kasih sayang dan goresan ilmu yang beliau persembahkan untuk penulis sejak awal hingga akhir masa studi teramat berharga bagi penulis. Kepada pembimbing II Dr. Buchari Mengge, MA yang telah menorehkan jasa yang teramat penting dalam perjalanan akademik penulis. Telah membimbing dan berbagi ilmu serta mengarahkan dalam penyelesaian tugas akhir yang disusun oleh saya. Terimakasih atas segenap nasehat yang diberikan kepada penulis untuk menjalankan tanggungjawab secara maksimal untuk mencapai hasil yang terbaik. Terimakasih pada Prof. Dr. H. M. Tahir Kasnawi, SU selaku ketua program studi S3 Sosiologi Pascasarjana sekaligus tim penilai seminar atas perhatian dan dukungannya dalam penyelesaian tesis ini. Terimakasih kepada Dr. Rahmat Muhammad, M.Si selaku ketua program studi S2 Sosiologi Pascasarjana sekaligus anggota tim penilai seminar atas segala bimbingan dan waktunya dalam penyelesaian tesis ini. Terimakasih kepada viii Dr. M. Ramli AT selaku anggota tim penilai seminar atas segala bimbingan dan waktunya dalam penyelesaian tesis ini. Ucapan terimakasih teruntuk seluruh keluarga yang selalu menyemangati serta mendukung baik secara materi dan doa yang tak henti- hentinya dipanjatkan, hingga sampai pada titik kebahagian penyelesain study Magister, dan tidak lupa penulis ucapkan terimakasih kepada Keluarga di Prodi Sosiologi Universitas Negeri Makassar, dalam hal ini Ayahanda Idham Irwansyah S.Sos, M.Pd yang selalu memberikan arahan dan semangat untuk menyelesaikan study. Pak Mario S.Sos, M.Si yang selalu memberikan motivasi dan semangat bagi penulis. Kak Sofyan Tamrin S.Pd. M.Pd sebagai senior diskusi untuk menyempurnakan tulisan ini, Kak Mauliadi S.Sos, M.Sos yang selalu setia mendengarkan cerita penelitian penulis, serta Ayahanda Dr. Firdaus W Suhaeb M, Si yang selalu mendukung penelitian penulis. Tidak lupa teman-teman Pascasarjana Sosiologi Unhas angkatan 2018: Wahyu Hidayat, Akbar, Fauzi, Usuluddin, Aan, Ilho, Irsan, Zhul, Sindy, Asma Jafar, Inna, Oda, Riski, Nofri, Umar, Fitri, Putri, Vivi. Terima kasih buat teman-teman seperjuangan saya yang telah banyak membantu selama perkuliahan, senang mengenal kalian dan semua pihak yang tak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu penulis dalam kelancaran penyusunan tesis ini. Terimakasih pula saya sampaikan kepada para informan saya di Kampus Universitas Negeri Makassar, Semoga bantuan dan dukungannya mendapat balasan yang setimpal dari Allah SWT. ix Akhirul kalam “Tak ada gading yang tak retak, tak ada manusia yang tak luput dari kesalahan”. Penulis sadar bahwa tidak ada karya insan yang sempurna, dan tesis ini merupakan satu bukti nyata bahwa karya ini masih jauh dari kesempurnaan, oleh karena itu saran dan kritik yang sifatnya konstruktif sangat penulis harapkan dari segenap para pembaca demi karya yang lebih baik lagi di hari esok. Semoga karya ini dapat bermanfaat bagi kita semua, Aamiin. Makassar, 14 September 2020 Aksan Amadi Penulis x xi xii DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL……………………………………………………………….i HALAMAN PENGAJUAN……………………………………………………….ii HALAMAN PERSETUJUAN……………………………………………………iii LEMBAR PERYATAAN KEASLIAN TESIS…………………………………..iv SANWACANA……………………………………………………………………v ABSTRAK…………………………………………………………………………x ABSTRACT………………………………………………………………………xi DAFTAR ISI……………………………………………………………………..xii DAFTAR TABEL………………………………………………………………..xiii DAFTAR GAMBAR…………………………………………………………….xiv DAFTAR LAMPIRAN…………………………………………………………..xv BAB I PENDAHULUAN............................................................................. 1 A. Latar Belakang ................................................................................. 1 B. Rumusan Masalah ........................................................................... 8 C. Tujuan Penelitian ............................................................................. 9 D. Manfaat Penelitian ........................................................................... 9 BAB II TINJAUAN PUSTAKA ................................................................. 11 A. Salafi .............................................................................................. 11 B. Tinjaun Teoritis............................................................................... 25 1. Gerakan Sosial ........................................................................... 25 2. Gerakan Sosial Ke-agamaan ..................................................... 38 3. Teori Pilihan Rasional ................................................................. 41 4. Internalisasi ................................................................................. 44 5. Penelitian Terdahulu ................................................................... 46 C. Kerangka Konsep ........................................................................... 50 BAB III METODE PENELITIAN ............................................................... 52 A. Metode dan Dasar Penelitian ......................................................... 52 xiii B. Informan Penelitian ........................................................................ 53 C. Waktu dan Lokasi Penelitian .......................................................... 57 D. Sumber Data .................................................................................. 57 E. Teknik Pengumpulan Data ............................................................. 58 F. Teknik Analisis Data ....................................................................... 62 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ...................................................... 64 A. Gambaran Khusus Lokasi Penelitian ............................................. 64 1. Profil Universitas Negeri Makassar ............................................. 64 2. Struktur dan Tata Organisasi UNM ............................................. 66 3. Lokasi Spesifik Penelitian ........................................................... 72 4. Profil Informan Penelitian ............................................................ 74 B. Hasil Penelitian .............................................................................. 79 1. Kemunculan Ajaran Salafi di Kalangan Mahasiswa UNM .......... 79 a. Latar Belakang Kemunculan Ajaran Salafi. ............................. 80 b. Strategi Jaringan Sosial dalam Gerakan Salafi. ...................... 93 2. Gerakan Salafi di Kalangan Mahasiswa UNM .........................
Recommended publications
  • Persepsi Masyarakat Terhadap Paham Salafi Di Pondok Pesantren Tanwirussunnah Di Kelurahan Borongloe Kecamatan Bontomarannu Kabupaten Gowa
    PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP PAHAM SALAFI DI PONDOK PESANTREN TANWIRUSSUNNAH DI KELURAHAN BORONGLOE KECAMATAN BONTOMARANNU KABUPATEN GOWA SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Meraih Gelar Sarjana Ilmu Sosial (S. Sos) Jurusan Sosiologi Agama pada Fakultas Ushuluddin, Filsafat dan Politik UIN Alauddin Makassar Oleh: YUSLIANTI NIM: 30400113067 FAKULTAS USHULUDDIN, FILSAFAT DAN POLITIK UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN MAKASSAR 2017 KATA PENGANTAR ﺑِﺴْﻢِ ﷲِ اﻟﺮﱠﲪَْﻦِ اﻟﺮﱠﺣِﻴْﻢِ اﳊَْﻤْﺪُ ِ رَبِّ اﻟْﻌَﺎﻟَﻤِﲔَْ وَاﻟﺼﱠﻼَةُ وَاﻟﺴﱠﻼَمُ ﻋَﻠَﻰ أَﺷْﺮَفِ اْﻷَﻧْﺒِﻴَﺎءِ وَاﻟْﻤُﺮْﺳَﻠِﲔَْ وَﻋَﻠَﻰ اَﻟِﻪِ وَﺻَﺤْﺒِﻪِ أَﲨَْﻌِﲔَْ أَﻣﱠﺎ ﺑـَﻌْﺪ Segala puji dan syukur penulis persembahkan kehadirat Allah swt yang senantiasa melimpahkan kasih sayang, rahmat, hidayah dan karunia-Nya kepada setiap manusia. Kupersembahkan cintaku pada Ilahi, atas segala anugerah kesempurnaan-Nya dan juga nikmat-Nya, hingga pada pencerahan epistemologi atas seluruh kesadaran alam semesta. Bimbinglah kami menuju cahaya-Mu dan tetapkanlah orbit kebenaran Islam sejati. Salam dan Shalawat penulis curahkan kepada baginda Rasulullah Muhammad saw. Nabi terakhir menjadi penutup segala risalah kebenaran sampai akhir zaman. Kepada para keluarga beliau, sahabat, tabi’in, tabi’ut tabi’in dan orang- orang yang senantiasa istiqomah dalam menegakkan kebenaran Islam sampai akhir zaman. Melalui kesempatan ini, penulis haturkan ucapan terima kasih yang tak terhingga dan penghargaan yang tulus kepada kedua orang tuaku yang tercinta, Ayahanda Lulung dan Ibunda Padia atas segala do’a, jasa, jerih payah dalam mengasuh dan mendidik penulis dengan sabar, penuh pengorbanan baik lahiriyah maupun batiniyah sampai saat ini. Kepada kedua saudara kandung Muh. Yusran dan Rahma, yang telah memberi bantuan berupa do’a, semangat dan materi sejak penulis memulai studi hingga selesai penulisan skripsi ini, beseta keluarga Jamil Tulung v yang telah banyak memberikan dorongan dan bantuan materil kepada penulis.
    [Show full text]
  • Nilai-Nilai Islam Yang Terkandung Dalam Tradisi Ziarah Kubur Pada Hari Raya Idul Fitri Kec
    1 NILAI-NILAI ISLAM YANG TERKANDUNG DALAM TRADISI ZIARAH KUBUR PADA HARI RAYA IDUL FITRI KEC. TANJUNG BATU KEL. TANJUNG BATU KAB. OGAN ILIR SKRIPSI Diajukan Untuk memenuhi salah satu persyaratan memperoleh gelar Sarjana Humaniora (S.Hum) dalam Ilmu Sejarah dan Kebudayaan Islam Oleh: Asri Wulandari 11420003 FAKULTAS ADAB DAN HUMANIORA JURUSAN SEJARAH DAN KEBUDAYAAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN FATAH PALEMBANG 2016 2 NOTA DINAS Perihal: Skripsi Saudari Asri Wulandari Kepada Yth Bapak Dekan Fakultas Adab dan Humaniora Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang Di Palembang Assalamu‟alaikum Wr.Wb Disampaikan dengan hormat setelah melakukan bimbingan, arahan dan koreksi terhadap skripsi yang berjudul: “NILAI -NILAI BUDAYA ISLAM YANG TERKANDUNG DALAM TRADISI ZIARAH KUBUR MASYARAKAT DI KELURAHAN TANJUNG BATU KECAMATAN TANJUNG BATU KABUPATEN OGAN ILIR” Yang ditulis oleh: Nama : Asri Wulandari NIM : 11420003 Jurusan : Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) Kami berpendapat bahwa skripsi tersebut sudah dapat diajukan dalam Ujian Munaqosah Fakultas Adab dan Humaniora UIN Raden Fatah Palembang. Wassalamu‟alaikum Wr.Wb Palembang, November 2015 Pembimbing 1 Bety, S.Ag., M.A NIP.19700421 199903 2 003 3 NOTA DINAS Perihal: Skripsi Saudari Asri Wulandari Kepada Yth Bapak Dekan Fakultas Adab dan Humaniora Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang Di- Palembang Assalamu‟alaikum Wr.Wb Disampaikan dengan hormat setelah melakukan bimbingan, arahan dan koreksi terhadap skripsi yang berjudul: “NILAI NILAI BUDAYA ISLAM YANG TERKANDUNG DALAM TRADISI ZIARAH KUBUR MASYARAKAT DI KELURAHAN TANJUNG BATU KECAMATAN TANJUNG BATU KABUPATEN OGAN ILIR” Yang ditulis oleh: Nama : Asri Wulandari NIM : 11420003 Jurusan : Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) Kami berpendapat bahwa skripsi tersebut sudah dapat diajukan dalam Ujian Munaqosah Fakultas Adab dan Humaniora UIN Raden Fatah Palembang.
    [Show full text]
  • Biografi Habib Munzir Al-Musawwa
    BIOGRAFI HABIB MUNZIR AL-MUSAWWA: PENDIRI MAJELIS RASULULLAH (1973-2013) Fatkhur Abadi 4415163262 Skripsi ini Disusun untuk Memenuhi Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan PROGRAM STUDI PENDIDIKAN SEJARAH FAKULTAS ILMU SOSIAL UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA 2021 ABSTRAK FATKHUR ABADI. Biografi Habib Munzir Al-Musawwa: Pendiri Majelis Rasulullah SAW (1973-2013). Skripsi. Jakarta : Program Studi Pendidikan Sejarah, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Jakarta, 2021. Skripsi ini mengkaji tentang biografi dari Habib Munzir Al-Musawwa yang merupakan pendiri dari Majelis Rasulullah SAW yang menjadi salah satu majelis taklim terbesar di Indonesia. Skripsi ini bertujuan untuk meneliti tentang latar belakang keluarga dan pendidikan dari Habib Munzir Al-Musawwa. serta menjelaskan mengenai sejarah perkembangan Majelis Rasulullah dan strategi Habib Munzir menghadapi tantangan internal dan eksternal dalam berdakwah. Skripsi ini menggunakan metode historis dengan empat langkah yaitu heuristik, verifikasi, interpretasi dan historiografi. Untuk teknik penulisan skripsi ini menggunakan deskriptif naratif. Hasil skripsi ini menunjukkan bahwa Habib Munzir lahir yang di Cipanas pada 23 september 1973 menempuh pendidikan pesantren di Indonesia dan Yaman. Setelah selesai studi di Yaman pada 1998, Habib Munzir kembali ke Indonesia dan mendirikan Majelis Rasulullah. Dengan gaya dakwah yang dekat dengan anak muda, Habib Munzir menjadikan Majelis Rasulullah sebagai tempat yang disukai anak muda. Meskipun sejak kecil hingga dewasa Habib Munzir sering mengalami sakit-sakitan, Namun Habib Munzir tetap berhasil melakukan dakwah yang menyejukkan dan disukai banyak jama’ah, tokoh masyarakat, hingga tokoh politik. Majelis Rasulullah menjadi salah satu majelis taklim terbesar di Indonesia pada pertengahan tahun 2010-an dengan jama’ah 5.000-10.000 setiap pengajian rutin dan ratusan ribu saat tablig akbar dan maulid Nabi Muhammad SAW.
    [Show full text]
  • Trends in Southeast Asia
    ISSN 0219-3213 2017 no. 7 Trends in Southeast Asia THE TRADITIONALIST RESPONSE TO WAHHABI-SALAFISM IN BATAM NORSHAHRIL SAAT TRS7/17s ISBN 978-981-4786-36-2 30 Heng Mui Keng Terrace Singapore 119614 http://bookshop.iseas.edu.sg 9 789814 786362 Trends in Southeast Asia 17-J02285 01 Trends_2017-07.indd 1 10/7/17 2:36 PM The ISEAS – Yusof Ishak Institute (formerly Institute of Southeast Asian Studies) is an autonomous organization established in 1968. It is a regional centre dedicated to the study of socio-political, security, and economic trends and developments in Southeast Asia and its wider geostrategic and economic environment. The Institute’s research programmes are grouped under Regional Economic Studies (RES), Regional Strategic and Political Studies (RSPS), and Regional Social and Cultural Studies (RSCS). The Institute is also home to the ASEAN Studies Centre (ASC), the Nalanda-Sriwijaya Centre (NSC) and the Singapore APEC Centre. ISEAS Publishing, an established academic press, has issued more than 2,000 books and journals. It is the largest scholarly publisher of research about Southeast Asia from within the region. ISEAS Publishing works with many other academic and trade publishers and distributors to disseminate important research and analyses from and about Southeast Asia to the rest of the world. 17-J02285 01 Trends_2017-07.indd 2 10/7/17 2:36 PM 2017 no. 7 Trends in Southeast Asia THE TRADITIONALIST RESPONSE TO WAHHABI-SALAFISM IN BATAM NORSHAHRIL SAAT 17-J02285 01 Trends_2017-07.indd 3 10/7/17 2:36 PM Published by: ISEAS Publishing 30 Heng Mui Keng Terrace Singapore 119614 [email protected] http://bookshop.iseas.edu.sg © 2017 ISEAS – Yusof Ishak Institute, Singapore All rights reserved.
    [Show full text]
  • Moderate Islamic Preachers Gain Followers in Indonesia
    Moderate Islamic Preachers Gain Followers in Indonesia JAKARTA, Indonesia—When protests against the low-budget, anti-Islam "Innocence of Muslims" video flared across the Islamic world last month, Indonesia's Habib Munzir Almusawa preached a different message to his tens of thousands of followers in Jakarta: Just ignore it. "If we react so emotionally, then how can we show the good side of Islam?" Mr. Almusawa told worshipers at the al-Munawwar mosque here. Only days earlier, hundreds of protesters battled with Indonesian police over the video. And separately, antiterrorism agents detained but didn't formally charge 10 people suspected of plotting attacks to topple the government and establish an Islamic state. Indonesia, the world's largest Muslim-majority nation, is seeing a wave of new, more moderate Muslim preachers, among them Mr. Almusawa. They represent a balancing of the more militant strains of Islam that have proliferated here. Ten years ago this week, Muslim extremists bombed nightclubs on the resort island of Bali, killing 202 people in the single biggest terror attack since Sept. 11, 2001, in the U.S. 1 Many moderate preachers, like Mr. Almusawa, trace their ancestry to Yemen and claim to be a "habib,'' or a direct descendant of the Prophet Muhammad. Often they dress in turbans and flowing silk robes and draw large, enthusiastic audiences who listen to rollicking sermons into the night. 2 "I come here every Monday," said one of Mr. Almusawa's followers, 22-year-old Taufik Suryo, waiting to touch the preacher's robe. Hundreds more pressed around the mosque's side entrance.
    [Show full text]
  • Nahdhatul Ulama: from Traditionalist to Modernist Anzar Abdullah
    Nahdhatul Ulama: from traditionalist to modernist Anzar Abdullah, Muhammad Hasbi & Harifuddin Halim Universitas Islam Makassar Universitas Bosowa (UNIBOS) Makassar [email protected] Abstract This article is aimed to discuss the change shades of thought in Nahdhatul Ulama (NU) organization, from traditionalist to modernist. This is a literature study on thought that develop within related to NU bodies with Islamic cosmopolitanism discourse for interact and absorb of various element manifestation cultural and insight scientist as a part from discourse of modernism. This study put any number figures of NU as subject. The results of the study show that elements thought from figure of NU, like Gusdur which includes effort eliminate ethnicity, strength plurality culture, inclusive, liberal, heterogeneity politics, and life eclectic religion, has been trigger for the birth of the modernism of thought in the body of NU. It caused change of religious thought from textual to contextual, born in freedom of thinking atmosphere. Keywords: Nahdhatul Ulama, traditionalist, modernist, thought, organization Introduction The dynamic of Islamic thought that continues to develop within the NU organization in the present context, it is difficult to say that NU is still traditional, especially in the area of religious thought. This can be seen in the concept of inclusivism, cosmopolitanism, and even liberalism developed by NU figures such as Abdurrahman Wahid, Achmad Siddiq, and some young NU figures, such as Ulil Absar Abdalla. This shows a manifestation of modern thought. Critical thinking as a feature of modernism seems to have become the consumption of NU activists today. Therefore, a new term emerged among those called "re- interpretation of ahlussunah-waljamaah" and the re-interpretation of the concept of "bermazhab" or sect.
    [Show full text]
  • 9 Opposing Wahhabism: the Emergence of Ultra
    First published in Singapore in 2020 by ISEAS Publishing 30 Heng Mui Keng Terrace Singapore 119614 E-mail: [email protected] Website: <http://bookshop.iseas.edu.sg> All rights reserved. No part of this publication may be reproduced, stored in a retrieval system, or transmitted in any form or by any means, electronic, mechanical, photocopying, recording or otherwise, without the prior permission of the ISEAS – Yusof Ishak Institute. © 2020 ISEAS – Yusof Ishak Institute, Singapore The responsibility for facts and opinions in this publication rests exclusively with the the publisher or its supporters. ISEAS Library Cataloguing-in-Publication Data Name(s): Norshahril Saat, editor. | Burhani, Ahmad Najib, 1976-, editor. Title: The new Santri : challenges to traditional religious authority in Indonesia / edited by Norshahril Saat and Ahmad Najib Burhani. Description: Singapore : ISEAS – Yusof Ishak Institute, 2020. | Includes bibliographical references and index. (PDF) Subjects: LCSH: Authority—Religious aspects—Islam. | Islamic religious education—Indonesia. | Islamic preaching—Indonesia. | Islam— Indonesia—21st century. Cover illustration: Febrian Doni Typeset by International Typesetters Pte Ltd Printed in Singapore by Markono Print Media Pte Ltd 00 The New Santri_Prelims_6P_5Aug20.indd 4 4/8/20 8:51 PM CONTENTS About the Contributors viii 1. Introduction 1 Norshahril Saat and Ahmad Najib Burhani PART I: CHALLENGING TRADITIONAL AUTHORITY 2. Religious Authority in Indonesian Islam: Mainstream 13 Organizations under Threat? M. Amin Abdullah 3. “Being Authoritative But No Authority?” Muslim Religious 28 Intellectuals in Shaping Indonesian Islam Discourse Azhar Ibrahim 4. New Contestation in Interpreting Religious Texts: Fatwa, 48 Tafsir, and Shariah and Social Development in Aceh Arskal Salim and Marzi Afriko 6.
    [Show full text]
  • Tradisi Ziarah Kubur Puyang Dan Implikasinya Terhadap Kehidupan Sosial Keagamaan Di Desa Sukabanjar Kecamatan Muaradua Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan
    TRADISI ZIARAH KUBUR PUYANG DAN IMPLIKASINYA TERHADAP KEHIDUPAN SOSIAL KEAGAMAAN DI DESA SUKABANJAR KECAMATAN MUARADUA KABUPATEN OGAN KOMERING ULU SELATAN Skripsi Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas Dan Syarat-Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Agama (S.Ag) Dalam Ilmu Ushuluddin Oleh YunikaWulandari NPM: 1431020051 Program Studi: Studi Agama-Agama FAKULTAS USHULUDDIN DAN STUDI AGAMA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN INTAN LAMPUNG 1439M/2018 TRADISI ZIARAH KUBUR PUYANG DAN IMPLIKASINYA TERHADAP KEHIDUPAN SOSIAL KEAGAMAAN DI DESA SUKABANJAR KECAMATAN MUARADUA KABUPATEN OGAN KOMERING ULU SELATAN Pembimbing I : Dr. Shonhaji, M.Ag Pembimbing II : Dr. Kiki Muhammad Hakiki, M.A Skripsi Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Syarat-syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Agama (S.Ag) Dalam Ilmu Ushuluddin dan Studi Agama Oleh YunikaWulandari NPM: 1431020051 Program Studi: Studi Agama-Agama FAKULTAS USHULUDDIN DAN STUDI AGAMA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN INTAN LAMPUNG 1439M/2018 i ABSTRAK Oleh Yunika Wulandari Penelitian ini dilakukan di Desa Sukabanjar Kecamatan Muara Dua Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan. Penelitian ini mengungkapkan persepsi masyarakat mengenai kubur puyang dan implikasinya terhadap kehidupan sosial keagamaan.Tradisi ziarah kubur adalah adat kebiasan yang dilakukan dengan mengunjungi makam-makam keluarga, sahabat, tokoh masyarakat, ulama, wali dan Nabi dengan tujuan untuk mendo’akan yang ada didalam kubur dan mengambil pelajaran dari peristiwa untuk nasibnya di akhirat kelak. Tradisi ziarah kubur puyang merupakan salah
    [Show full text]
  • The Dynamics of the Indonesian Hadramis on the Maulid Celebration
    Qudus International Journal of Islamic Studies (QIJIS) Volume 8, Number 2, 2020 DOI : 10.21043/qijis.v8i2.6586 THE DYNAMICS OF THE INDONESIAN HADRAMIS ON THE MAULID CELEBRATION Muhammad As’ad Radboud University, Nijmegen and Universitas Hasyim Asy’ari, Jombang [email protected] Abstract This article seeks to explore the debate between two groups of Indonesian Sayyid) concerning the maulid celebration. It is based on a qualitative researchHadhramis study. The (Bā data ‘Alawi was andcollected non- thethrough maulid a combination of library research and field study. city.The Thefieldwork study resultswas completed show the debatein Surakarta between by theobserving Sayyid celebration of the Bā ‘Alawi communitymaulid in the has occurred since the early 20th century and continues and non-Sayyid communities surrounding the have consistently supported the maulid practice since theuntil early today. 20 Theth century, first group, starting also withknown the as establishment the Bā ‘Alawi, of Jamiat Khair the ones in the Riyadh Mosque in Surakarta that are explained in thisto text. several Regarding Bā ‘Alawi the preacherssecond group, such the as maulid , which do not condemn the maulid but only criticize some practices within theis promotedcelebration by they the regard Al-Irsyad as bid’a faction. In the present . This day, Al-Irsyad is separated into two groups: Al-Irsyad Al- Islamiyah and the Salafis of Perhimpunan al-Irsyad QIJIS, Vol. 8, No. 2, 2020 389 Muhammad As’ad of the organization regarding the maulid. However, the latterarticle has finds a stricter that the teaching former on preserves the maulid the, statingold stance it is bid’a and recommends its members and followers not to practice it.
    [Show full text]
  • Strategi Dakwah Majelis Ta'lim Masjid Jami Ihtisaba Dalam Melaksanakan
    STRATEGI DAKWAH MAJELIS TA’LIM MASJID JAMI IHTISABA DALAM MELAKSANAKAN SYIAR ISLAM DI DESA TACIPI KECAMATAN ULAWENG Skripsi Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Sosial (S.Sos) Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam Pada Fakultas Ushuluddin dan Dakwah Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Bone Oleh ISMAIL NIM. 03.14.2015 FAKULTAS USHULUDDIN DAN DAKWAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) BONE 2020 KATA PENGANTAR Alhamdulillah, segala puji hanya milik Allah swt, karena hanya dengan izin dan kehendak-Nya kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir akademik dengan judul skripsi “Strategi Majelis Ta’lim Masjid Jami Ihtisaba dalam Melaksanakan Syiar Islam Di Desa Tacipi Kecamatan Ulaweng”. Shalawat serta salam semoga tetap tercurah kepada baginda Rasul Muhammad saw, para keluarga, sahabat dan para pengikutnya yang telah membawa petunjuk kebenaran kepada seluruh umat manusia yaitu Ad-diinul Islam. Semoga kita semua mendapatkan syafa’atnya baik di dunia maupun di akhirat kelak. Merupakan suatu kebanggaan tersendiri bagi penulis karena dapat menyelesaikan skripsi ini. Dalam penyusunan skripsi ini, penulis menyadari banyak kekurangan, karenanya kritik dan saran yang bersifat konstruktif dari semua pihak sangat penulis harapkan. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini penulis mengucapkan banyak terima kasih yang tidak terhingga kepada semua pihak yang telah rela membagi waktunya untuk membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. Dengan segala hormat, terima kasih itu penulis persembahkan kepada: 1. Yang tercinta orang tua, H. Ahmad Yani dan Hj. Atirah dengan segala pengorbanan, inspirasi dan doanya untuk penulis, semoga harapan-harapan mereka dapat penulis wujudkan. Tidak ada kata yang bisa mewakili perasaan penulis selain ucapan terima kasih yang sedalam-dalamnya atas segala kasih v vi sayang, doa, pengorbanan, dukungan, bimbingan, pendidikan yang di berikan dengan ikhlas dan kesabaran yang tidak terhingga.
    [Show full text]
  • SKRIPSI Diajukan Oleh: Mahasiswa Fakultas Ushuluddin Dan Filsafat Prodi Sosiologi Agama
    i RATEB SIRIBEE: SPIRITUALITAS DAN SOLIDARITAS RELIGIUS MASYARAKAT PEDESAAN DI ACEH MODERN S K R I P S I Diajukan Oleh: YUZANISMA Mahasiswa Fakultas Ushuluddin dan Filsafat Prodi Sosiologi Agama NIM: 361303480 FAKULTAS USHULUDDIN DAN FILSAFAT UNIVERSITAS ISLAM NEGERI AR-RANIRY DARUSSALAM BANDA ACEH 2017 M/1438 H ii PERNYATAAN KEASLIAN Dengan ini saya: Nama : Yuzanisma NIM : 361303480 Jenjang : Strata Satu (S1) Prodi : Sosiologi Agama Menyatakan bahwa Naskah Skripsi ini secara keseluruhan adalah hasil penelitian/karya saya sendiri, kecuali pada bagian-bagian yang dirujuk sebelumnya. Banda Aceh, 28 Juli 2017 Yang menyatakan, Yuzanisma NIM. 361303480 iii RATEB SIRIBEE: SPIRITUALITAS DAN SOLIDARITAS RELIGIUS MASYARAKAT PEDESAAN DI ACEH MODERN S K R I P S I Diajukan Kepada Fakultas Ushuluddin dan Filsafat UIN Ar-Raniry Sebagai Salah Satu Beban Studi Untuk Memperoleh Gelar Sarjana (S1) Dalam Ilmu Ushuluddin Sosiologi Agama Oleh YUZANISMA NIM. 361303480 Mahasiswa Fakultas Ushuluddin dan Filsafat Prodi Sosiologi Agama Disetujui Oleh: Pembimbing I Pembimbing II Sehat Ihsan Shadiqin, M.Ag. Furqan, Lc., M.A. NIP.197905082006041001 NIP. 197902122009011010 iv SKRIPSI Telah Diuji oleh Panitia Ujian Munaqasyah Skripsi Fakultas Ushuluddin dan Filsafat UIN Ar-Raniry dan Dinyatakan Lulus Serta Diterima Sebagai Salah Satu Beban Studi Program Strata Satu (S1) Dalam Ilmu Ushuluddin dan Filsafat Prodi Sosiologi Agama Pada hari/Tanggal : Rabu, 09 Agustus 2017 M 16 Dzulqa‟dah 1438 H di Darussalam-Banda Aceh Panitia Ujian Munaqasyah Ketua, Sekretaris, Sehat Ihsan Shadiqin, M. Ag. Firdaus, M.Hum., M.Si NIP. 197905082006041001 NIP. 197707042007011023 Anggota I, Anggota II, Dr. Damanhuri, M. Ag Suarni, S.Ag., MA NIP. 196003131995031001 NIP. 197303232007012020 Mengetahui, Dekan Fakultas Ushuluddin dan Filsafat UIN Ar-Raniry Darussalam Banda Aceh Dr.
    [Show full text]
  • KONTEKSTUALISASI MAKNA TEOLOGIS CADAR DALAM PERSPEKTIF JAMAAH MAJELIS RASULULLAH SURABAYA SKRIPSI Disusun Untuk Memenuhi Tugas A
    KONTEKSTUALISASI MAKNA TEOLOGIS CADAR DALAM PERSPEKTIF JAMAAH MAJELIS RASULULLAH SURABAYA SKRIPSI Disusun untuk memenuhi Tugas Akhir guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu (S.1) dalam Program Studi Aqidah dan Filsafat Islam Oleh: CITRA DEWI FITRILISIA (E21216090) PROGRAM STUDI AKIDAH DAN FILSAFAT ISLAM FAKULTAS USHULUDDIN DAN FILSAFAT UIN SUNAN AMPEL SURABAYA 2021 PERNYATAAN KEASLIAN iii PERSETUJUAN PEMBIMBING iv PENGESAHAN SKRIPSI v PERSETUJUAN PUBLIKASI vi ABSTRAK Citra Dewi Fitrilisia (E21216090), Kontekstualisasi Makna Teologis Cadar dalam Perspektif Jamaah Majelis Rasulullah Surabaya Kontekstalisasi makna teologis cadar dalam perspektif jamaah Rasulullah Surabaya merupakan sebuah fenomena sosial yang diangkat dari latar belakang permasalahan yang dihadapi oleh peneliti. Hal ini juga berangkat dari fenomena perempuan bercadar yang kerap menjadi perbincangan publik sampai saat ini, hal tersebut dikarenakan sebagian besar masyarakat masih menganggap cadar sebagai sebuah tradisi perempuan Arab dan tidak sesuai dengan kultur masyarakat di Indonesia. Selain dari sudut pandang tradisi, cadar juga kerap kali dikaitkan dengan kelompok-kelompok Islam garis keras yang sangat identik dengan aksi terorisme. Dari latar belakang tersebut, walalaupun posisi cadar tidak jauh fungsinya dengan jilbab sebagai penutup aurat, namun pada kenyataannya cadar memiliki konseskuensi penolakan yang jauh lebih besar. Selain dikaitkan dengan isu-isu terorisme, cadar juga memiliki banyak sekali faktor penolakan dari masyarakat Indonesia yang ditinjau dan dilihat dari kebiasaan dan budaya di Indonesia. Hal serupa tentunya juga terjadi di dalam majelis Rasulullah Surabaya ini, yang membuat sebagian jamaah perempuan yang menggunakan cadar juga sempat megalami situasi yang mengarah ke stigma negatif dari masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis fenomena perempuan bercadar berdasarkan dengan sudut pandang jamaah di Majelis Rasulullah Surabaya.
    [Show full text]