MIMBAR ADMINISTRASI ISSN:9772581101001; Inovasi - Inovasi Di Kabupaten PurbalinggaVol. 1 No. 1, Oktober 2017 R.Permadi Mulajaya [email protected] Charis Christiani [email protected]

Abstract In the era of regional autonomy, local governments are required to be independent and can overcome some of the problems faced by the region, including issues in improving public services for the welfare of the community. Therefore, local governments are required to have innovations in the management of government. Innovation itself serves to encourage organizational growth, improve future success, and is the engine that allows organizations to survive vulnerabilities. In innovation there are several principles that must be implemented: efficiency improvement, effectiveness improvement, service quality improvement, no conflict of interest, public interest oriented, done openly, fulfilling the values of propriety, and accountable the results are not for self-interest own. Purbalingga District Government, Province is one of the areas that have innovation in government management and ranked number 2 in the top 99 innovation of Indonesian public service in 201 (Minister of Administrative Reform and Bureaucracy Reform Republic of (MenPAN-RB) Number 5 Year 2016 About TOP Setting 99 Public Service Innovation 2016). Innovation that has been done is 1. innovation in the field of Public service that is award, this program brings Purbalingga District into second rank Nomination TOP 99 on scholarship program SMK 3 purbalingga with solar program for the papa.Pemerin Public Service Innovation Competition (SiNovik) 2016. 2. Innovation in transportation namely Purbalingga and PT Angkasa Pura (AP) II will sign a Memorandum of Understanding (MoU) related to the construction of General Soedirman Airport on Thursday (14/9/2017). The MoU which will be the basis of the implementation the construction of the Great Soedirman Air Force became a commercial airport, from the previous as the Air Force base. 3. Innovation in the field of improving the economy is to overcome the problems of poverty and unemployment by way of training-training (training to make wigs, sewing training, exhaust tailoring and make false eyelashes), 4. Innovation in the field of Innovation Innovation Local Government of Purbalingga agro development is done in Serang Village, Karangreja Subdistrict, Purbalingga District through the development of BUMDes. BUMDes are named "SERANG MAKMUR SEJAHTERA". The objective of the efforts undertaken by BUMDes is to develop the effort to reduce poverty and unemployment, improve the ability to utilize the existing resources in Serang village, and improve the fungi of economic institutions in the tourism sector Keywords: Innovation, Service, Public, Agro Tourism, Government, Region

A. Pendahuluan pemerintahnya. Menurut Peter Drucker (1996) bahwa setiap organisasi perlu 1. Latar Belakang suatu kompetensi inti (core competence), Saat ini dalam era otonomi daerah, yaitu inovasi. Inovasi itu sendiri Pemerintah Daerah dituntut untuk dapat berfungsi untuk mendorong pertumbuhan bisa mandiri dan bisa mengatasi beberapa organisasional, meningkatkan persolan yang dihadapi daerah tersebut, keberhasilan masa yang akan datang, dan termasuk persoalan dalam meningkatkan merupakan mesin yang memungkinkan pelayanan publik untuk kesejahteraan oranisasi bertahan dari kerentanan masyarakat. Oleh karena itu, pemerintah (viability). Inovasi juga adalah tindakan daerah dituntut untuk memiliki inovasi- yang memberi sumber daya kekuatan dan inovasi dalam pengelolaan kemampuan baru untuk menciptakan

70 MIMBAR ADMINISTRASI ISSN:9772581101001; kesejahteraan (Hutoaruk, n.d.) (https://m.otonomi.co.idVol. 1 No. 1, diunduh Oktober 2017 pada Selanjutnya, berdasarkan Undang- tanggal 8 September 2017). undang Nomor 23 Tahun 2014 Tentang Pemerintahan Daerah, terutama pasal 386 2. Permasalahan sampai pasal 387 menggambarkan Bagaimana gambaran tentang pentingnnya pemerintah daerah untuk proses strategi dan implementasi yang melakukan inovasi daerah dalam rangka dilakukan oleh Pemerintah Daerah peningkatan penyelenggaraan Kabupaten Purbalingga Provinsi Jawa ppemerintahan daerah. Dalam melakukan Tengah dalam melakukan inovasi-inovasi inovasi ada beberaoa prinsip yang harus dalam penyelenggaraan pemerintahannya dijalankan, yakni : peningkatan efisiensi, perbaikan efektivitas, perbaikan kualitas 3. Tujuan Penulisan pelayanan, tidak ada konflik kepentingan, berorientasi kepada Tujuan dari penulisan ini adalah kepentingan umum, dilakukan secara untuk mengetahui gambaran tentang terbuka, memenuhi nilai-nilai kepatutan, proses strategi dan implementasi yang dan dapat dipertanggungjawabkan dilakukan oleh Pemerintah Daerah hasilnya tidak untuk kepentingan diri Kabupaten Purbalingga Provinsi Jawa sendiri. Tengah dalam melakukan inovasi-inovasi Berdasarkan hasil pra survey dari dalam penyelenggaraan beberapa referensi menunjukkan bahwa pemerintahannya. Pemerintah Kabupaten Purbalingga, Provinsi Jawa Tengah merupakan salah B. Pembahasan Masalah satu daerah yang memiliki inovasi dalam a. Gambaran Umum Kabupaten pengelolaan pemerintahnya dan masuk Purbalingga dalam peringkat nomor 2 dalam top 99 1. Letak Geografis, Luas inovasi pelayanan publik Indonesia tahun Wilayah, dan Kondisi 2016. Hal ini tertuang dalam Keputusan Topografi Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Kabupaten Purbalingga termasuk dan Reformasi Birokrasi Republik wilayah Provinsi Jawa Tengah bagian Indonesia (MenPAN-RB) Nomor 5 barat daya, tepatnya pada posisi : Tahun 2016 Tentang Penetapan TOP 99 101011’–109035’ Bujur Timur dan Inovasi Pelayanan Publik 2016 7010’– 7029’ Lintang Selatan. Batas- (https;//bupati.purbalinggakab.go.id/purb batas administratif Kabupaten alingga-2 peringkat-dua-nominasi-top- Purbalingga adalah (Gambar 1) 99-inovasi-pelayanan-publik-2016/  Sebelah Utara : Kabupaten diunduh pada tanggal 8 September Pemalang dan 2017). Selain itu, Kabupaten Purbalingga  Sebelah Timur : Kabupaten juga pada tahun 2017 masuk sebagai Banjarnegara mitra Lembaga Administrasi Negara dari  Sebelah Selatan : Kabupaten 12 Kabupaten/Kota yang mendapatkan Banjarnegara dan Banyumas penghargaan, dan saat ini tengah  Sebelah Barat : Kabupaten menyiapkan 167 inovasi yang telah Banyumas dijalankan, seperti percepatan pelayanan perizinan, pelayanan kesehatan, Selanjutnya, wilayah Kabupaten administrasi kependudukan, dan lain-lain Purbalingga memiliki luas wilayah

71 MIMBAR ADMINISTRASI ISSN:9772581101001; sekitar 77.764,122 ha atau sekitar 2.39 rukun tetangga (RT)Vol. 1 sebanyakNo. 1, Oktober 5.069 2017 RT persen dari luas wilayah provinsi Jawa dan rukun warga (RW) sebanyak 1.546 Tengah (3.254 ribu ha). RW. Dari 18 Kecamatan yang terluas 2.2 Kepegawaian adalah Kecamatan Rembang yaitu 9.159 Berdasarkan Kabupaten Purbalingga ha. Urutan kedua Kecamatan Karangreja dalam Angka Tahun 2016 menunjukkan dengan luas 7.449 ha, sedangkan urutan bahwa Pegawai Negeri Sipil dan Calon ketiga Kecamatan Karangmoncol yaitu Pegawai Negeri Sipil pada Pemerintah 6.027 ha. Tiga Kecamatan dengan luas Daerah Kabupaten Purbalingga tahun terkecil adalah Kecamatan Purbalingga, 2015 tercatat sebanyak 9.016 orang Padamara dan Kalimanah dengan luas terdiri dari 4,707 orang laki-laki dan masing-masing 1.472 ha, 1.727 ha dan 4,309 orang perempuan. Dengan rincian 2.251 ha. menurut golongan adalah sebagai Wilayah Kabupaten Purbalingga berikut: golongan I (satu) sebanyak 190 mempunyai topografi yang orang, golongan II (dua) sebanyak 1.708 beranekaragam, meliputi dataran tinggi/ orang, golongan III (tiga) sebanyak 3.845 perbukitan dan dataran rendah. Adapun orang dan golongan IV (empat) sebanyak pembagian bentang alamnya adalah 3.019 orang. Calon Pegawai Negeri Sipil sebagai berikut : sebanyak 254 orang. • Bagian Utara, merupakan daerah 3. Kependudukan dataran tinggi yang berbukit–bukit Berdasarkan Kabupaten Purbalingga dengan kelerengan lebih dari 40 persen, dalam Angka Tahun 2016 menunjukkan meliputi Kecamatan Karangreja, Penduduk Kabupaten Purbalingga hasil Karangjambu, Bobotsari, Karanganyar, proyeksi penduduk tahun 2015 berjumlah Kertanegara, Rembang, sebagian wilayah 903.181 yang terdiri dari 446.258 laki– Kecamatan Kutasari, Bojongsari dan laki dan 456.923 perempuan, dengan Mrebet. demikian rasio jenis kelamin 0,98. • Bagian Selatan, merupakan daerah yang Banyaknya rumah tangga mencapai relatif rendah dengan nilai factor 225.116 atau rata–rata anggota per rumah kemiringan berada antara 0 persen tangga 4,01 orang. 2.2.2. Kepegawaian sampai dengan 25 persen meliputi Berdasarkan Kabupaten Purbalingga wilayah Kecamatan Kalimanah, dalam Angka Tahun 2016 menunjukkan Padamara, Purbalingga, Kemangkon, bahwa Pegawai Negeri Sipil dan Calon Bukateja, Kejobong, Pengadegan. Pegawai Negeri Sipil pada Pemerintah Sebagian Wilayah Kecamatan Kutasari, Daerah Kabupaten Purbalingga tahun Bojongsari dan Mrebet. 2015 tercatat sebanyak 9.016 orang 2. Pemerintahan terdiri dari 4,707 orang laki-laki dan 2.1 Pembagian Wilayah 4,309 orang perempuan. Dengan rincian Administrasi menurut golongan adalah sebagai Kabupaten Purbalingga pada tahun berikut: golongan I (satu) sebanyak 190 2016 terbagi menjadi 239 desa/kelurahan orang, golongan II (dua) sebanyak 1.708 yang tersebar di 18 kecamatan. Dari 239 orang, golongan III (tiga) sebanyak 3.845 desa/kelurahan, 224 merupakan desa orang dan golongan IV (empat) sebanyak sedang 15 merupakan kelurahan. Pada 3.019 orang. Calon Pegawai Negeri Sipil tahun 2015 semua desa/kelurahan sudah sebanyak 254 orang. 2.3. Kependudukan mempunyai sarana pemerintahan berupa Berdasarkan Kabupaten Purbalingga Balai Desa maupun Kantor Desa. Jumlah dalam Angka Tahun 2016 menunjukkan

72 MIMBAR ADMINISTRASI ISSN:9772581101001; Penduduk Kabupaten Purbalingga hasil Rasio Murid danVol. 1 Guru No. 1, di Oktober Kabupaten 2017 proyeksi penduduk tahun 2015 berjumlah Purbalingga Tahun 2015 903.181 yang terdiri dari 446.258 laki– 5. Kesehatan dan Kemiskinan laki dan 456.923 perempuan, dengan Berdasarkan Kabupaten demikian rasio jenis kelamin 0,98. Purbalingga dalam Angka Tahun 2016 Banyaknya rumah tangga mencapai menunjukkan data dari Dinas Kesehatan 225.116 atau rata–rata anggota per rumah Kabupaten Purbalingga, jumlah sarana tangga 4,01 orang. Tabel 1 kesehatan di Kabupaten Purbalingga Selanjutnya berdasarkan kelompok terdapat rumah sakit 4 buah, rumah umur penduduk Kabupaten Purbalingga bersalin 1 buah, puskesmas 22 buah, terdiri dari 0–14 tahun sebanyak 234.070 pukesmas pembantu 48 buah, puskesmas dan 15 tahun keatas sebanyak 669.111, keliling 22 buah dan apotik 72 buah. dengan demikian laju pertumbuhan Sedangkan jumlah tenaga kesehatan penduduk Kabupaten Purbalingga tahun dokter 194 orang, bidan 338 orang dan 2015 dari hasil proyeksi penduduk 1,02 paramedis lainnya 1.262 orang. persen sehingga kepadatan penduduk Selanjutnya jika dilihat dari angka adalah 1.363 orang per km2, dengan kemiskinan, Kabupaten Purbalingga kepadatan tertinggi di Kecamatan memiliki trend persentase kemiskinan Purbalingga sebesar 4.008 orang per km2 yang menurut tiap tahunnya. Pada tahun dan yang terendah di Kecamatan 2010 sekitar 24.58 persen dan pada tahun Karangjambu yang hanya 676 orang per 2014 sekitar 19.75 persen menurun km2. sekitar 5 persen dalam jangka waktu 4 Sedangkan berdasarkan hasil tahun. Tabel 2. Sakernas tahun 2015 penduduk Usia 15 6. Visi Misi, dan Tujuan tahun keatas yang merupakan angkatan RPJMD Kabupaten kerja sebanyak 451.955, sementara itu, Purbalingga yang bukan angkatan kerja sebanyak 212.237. Penduduk yang bekerja Visi RPJMD Kabupaten sebanyak 430.097 terdiri dari 252.978 Purbalingga Tahun 2016-2021 laki-laki dan 177.119 perempuan. merupakan Visi Kepala Daerah 4. Sosial Kabupaten Purbalingga terpilih yang 4.1. Pendidikan disampaikan pada saat Pemilihan Kepala Berdasarkan Kabupaten Daerah. Pedoman utama penyusunan visi Purbalingga dalam Angka Tahun 2016 kepala daerah adalah kesesuaian dengan menunjukkan bahwa dari catatan Dinas sasaran pokok dan arah kebijakan Pendidikan Kabupaten Purbalingga pembangunan Tahap III RPJPD terdapat sekolah TK sebanyak 513 Kabupaten Purbalingga. Visi Kepala sekolah dengan guru 5.868 orang, murid Daerah Kabupaten Purbalingga tahun 17.483 siswa; SD sebanyak 646 sekolah 2016-2021 adalah dengan guru 4.870 orang, murid 99.937 “PURBALINGGA YANG MANDIRI siswa; SLTP sebanyak 117 sekolah DAN BERDAYA SAING MENUJU dengan guru 2.452 orang, murid 44.022 MASYARAKAT SEJAHTERA siswa; SLTA Umum sebanyak 25 YANG BERAKHLAK MULIA”. sekolah dengan guru 729 orang, murid Purbalingga yang Mandiri adalah 10.207 siswa dan SLTA Kejuruan Purbalingga yang memiliki kemampuan sebanyak 31 sekolah dengan guru 1.032 mengatur dan mengurus kepentingan orang, murid 18.390 siswa. Grafik 1 daerahnya menurut prakarsa sendiri

73 MIMBAR ADMINISTRASI ISSN:9772581101001; berdasarkan aspirasi masyarakatnya. PurbalinggaVol. 1 No. yang 1, Oktober Sejahtera 2017 Termasuk didalamnya adalah secara adalah Purbalingga yang masyarakatnya bertahap ketergantungan Purbalingga telah dapat terpenuhi kebutuhan dan terhadap pihak-pihak lain semakin dapat harkat martabat hidupnya secara layak, dikurangi. Mewujudkan Purbalingga baik yang bersifat ketenteraman, rasa yang mandiri merupakan bagian yang aman, kebersamaan dan cinta kasih serta tidak terpisahkan dari cita-cita kebutuhan aktualisasi diri. Maksud dari mewujudkan Indonesia yang berdaulat Berakhlak Mulia adalah bahwa dalam politik, berdikari dalam bidang masyarakat sejahtera yang ingin ekonomi dan berkepribadian dalam diwujudkan harus diimbangi dengan berkebudayaan. Berdaulat dalam bidang kualitas moral spiritual masyarakat yang politik diwujudkan dalam pembangunan inggi. Kemajuan yang ingin dicapai tidak demokrasi politik yang berdasarkan hanya dalam dimensi ekonomi-material hikmat kebijaksanaan dalam semata, namun juga mencakup dimensi permusyawaratan perwakilan. mental-spiritual dan kultural, agar Sedangkan berdikari dalam terwujud kehidupan masyarakat yang ekonomi, diwujudkan dalam sejahtera lahir dan batin. pembangunan demokrasi ekonomi yang Dalam rangka mewujudkan Visi menempatkan rakyat sebagai pemegang tersebut, telah pula disusun Misi yaitu kedaulatan dalam pengelolaan keuangan rumusan umum mengenai upaya-upaya negara dan pelaku utama dalam yang akan dilaksanakan, dalam rangka pembentukan produksi dan distribusi mengimplementasikan langkah-langkah nasional. Berkepribadian dalam yang akan dilakukan dalam mewujudkan kebudayaan, diwujudkan melalui Visi yang telah ditetapkan. Misi sebagai pembangunan karakter dan kegotong- gambaran visi yang ingin dicapai dalam royongan yang berdasar pada realitas RPJMD 2016-2021, dapat dirumuskan kebhinekaan sebagai kekuatan potensi sebagai berikut : bangsa dalam mewujudkan implementasi 1. Menyelenggarakan demokrasi politik dan ekonomi Indonesia Pemerintahan yang masa depan. Profesional, Efisien, Efektif, Purbalingga yang Berdaya Saing Bersih dan Demokratis, adalah Purbalingga yang mampu Sehingga Mampu bertahan bahkan sebisa mungkin mampu Memberikan Pelayanan memenangan pertarungan dalam Secara Prima kepada kompetisi dan persaingan global. Daya Masyarakat. saing masyarakat dan daerah perlu 2. Mendorong kehidupan dibangun secara sungguh-sungguh dalam masarakat religius yang menghadapi persaingan global yang beriman dan bertaqwa semakin berat, yang antara lain ditandai kehadirat Allah SWT serta dengan diberlakukannya perdagangan mengembangkan paham bebas. Optimalisasi keunggulan kebangsaan guna komparatif yang dimiliki serta upaya mewujudkan rasa aman dan mendorong peningkatan keunggulan tenteram dalam masyarakat kompetitif melalui peningkatan kapasitas yang berdasar pada realitas pemerintah daerah serta penguatan dunia kebhinekaan. . usaha mutlak diperlukan.

74 MIMBAR ADMINISTRASI ISSN:9772581101001; 3. Mengupayakan Kecukupan PemerintahVol. Kabupaten 1 No. 1, Oktober Purbalingga 2017 Kebutuhan Pokok Manusia dan masyarakat sedang berupaya Utamanya untuk dapat melaksanakan tugas Pangan Dan Papan Secara pemerintahan, pembangunan, dan Layak kemasyarakatan dalam rangka 4. Meningkatkan kualitas menciptakan berbagai pelayanan sumberdaya manusia publik dan untuk menggunakan utamanya melalui setiap potensi yang ada secara peningkatan derajat efisien Dengan Motto, kerja pendidikan dan derajat Cerdas, kerja keras, kerja Ikhlas. kesehatan masyarakat . Lima agenda besar yang dilakukan 5. Mempercepat pertumbuhan pemerintah Kabupaten Purbalingga dan pemerataan ekonomi ; rakyat, dengan mendorong 1. Intelektual ; Pemahaman simpul-simpul perekonomian aparatur akan tupoksi didukung utamanya industri dengan perbaikan peraturan pengolahan dan manufaktur, 2. daerah, perdes. perdagangan, jasa, 3. Struktural ; Melantik pejabat pariwisata, industri kreatif pemerintah yang berkompeten dengan tetap beroriantasi dan bersinergi dengan bupati pada kemitraan dan dalam menjalankan program pengembangan potensi lokal unggulan purbalingga, disertai serta didukung dengan pembentukan perilaku yang penciptaan iklim kondusif konsisten. untuk pengembangan usaha, 4. Manajerial ; Kemampuan investasi dan peciptaan manajemen dan kepemimpinan lapangan kerja dalam melaksanakan 6. Mewujudkan kawasan administrasi pemerintahan perkotaan dan perdesaan 5. Behavior Melatih kedisipilinan yang sehat dan menarik apatur pemerintah dengan untuk melaksanakan melaksanakan apel pagi secara kegiatan ekonomi, sosial dan bergiliran disetiap SKPD untuk budaya melalui gerakan mewujudkan kedisiplinan dan masyarakat, yang didukung perubahan perilaku PNS. dengan penyediaan 6. Membuat kebijakan strategis ; infrasruktur /sarana mengurangi ketimpangan antar prasarana wilayahan yang wilayah, menekan angka memadai pengangguran dan mengurangi 7. Mewujudkan Kelestarian angka kemiskinan Fungsi Lingkungan Hidup Selanjutnya ada lima Agenda besar tersebut disuport dengan b. Inovasi – Inovasi di kebijakan anggaran yang berpihak Pemerintah Kabupaten pada publik. Perubahan signifikan Purbalingga dilakukan dengan rasio penentuan 1. Inovasi Pelayanan Publik berubah dari 70 % anggaran untuk Dalam upaya menciptakan kebutuhan aparatur dan 30% Pemerintahan yang Baik, anggaran publik, kemudian bisa

75 MIMBAR ADMINISTRASI ISSN:9772581101001; diubah 30% untuk kebutuhan masyarakatVol. 1 miskin. No. 1, Oktober Kepedulian 2017 publik dan 70% untuk anggaran itu diwujudkan dalam sistem publik. perekrutan yang diutamakan bagi Inovasi yang dilakukan siswa berprestasi dari kaum duafa dipurbalingga yang menjadikan sehingga memiliki akses untuk kabupaten ini mendapatkan melanjutkan pendidikan yang penghargaan antara lain adalah lebih tinggi. “Mereka belajar sebagai berikut : dengan sistem boarding school Ditetapkan menjadi ranking atau diasramakan dengan fasilitas dua Nominasi TOP 99 Kompetisi yang dicukupi, dibimbing Inovasi Pelayanan Publik pembinaan karakternya dan (SiNovik) 2016. penghargaan pada intelektualnya. Pada 2011, program beasiswa SMK 3 Purbalingga mendapat purbalingga dengan program penghargaan dari pemerintah matahari untuk kaum pusat berupa Dana Insentif papa.Pemerintah. Daerah (DID) Rp 27 miliar atas Kabupaten Purbalingga prestasi 5 tahun berturut-turut ditetapkan menjadi ranking dua dapat menetapkan APBD secara Nominasi TOP 99 Kompetisi tepat waktu. Momentum inilah Inovasi Pelayanan Publik yang kemudian menggugah (SiNovik) 2016. Hal itu tertuang Bupati untuk mewujudkan impian dalam Keputusan Menteri membangun sekolah gratis Pendayagunaan Aparatur Negara berasrama. “Pembangunannya dan Reformasi Birokrasi Republik dilakukan selama 2 tahun Indonesia (MenPAN-RB) Nomor anggaran dengan total anggaran 51 Tahun 2016 tentang Penetapan Rp 6,9 miliar yang sumber TOP 99 Inovasi Pelayanan Publik dananya dari Dana Insentif 2016. Kepala Bagian Organisasi Daerah (DID) tahun 2011 dan dan Kepegawaian (Orpeg) Setda 2012. Purbalingga Widiyono menuturkan, kompetisi SiNovik 2. Inovasi Transportasi ini diselenggarakan tiap tahun Pemerintah Kabupaten oleh KemenPAN-RB. Kabupaten Purbalingga dan PT Angkasa Pura Purbalingga baru kali pertama (AP) II akan menandatangani nota masuk nominasi TOP 99 dengan kesepahaman atau Memorandum usulan proposal berjudul of Understanding (MoU) terkait “Matahari untuk Kaum Papa di pembangunan bandara Jenderal Purbalingga” yang mengangkat Besar Soedirman, Kamis salah satu terobosan inovasi (14/9/2017).MoU tersebut yang pelayanan publik di SMK Negeri nantinya menjadi dasar 3 Purbalingga. Gambar 2 pelaksanaan pembangunan Lanud Keunggulan kabupaten Jenderal Besar Soedirman menjadi Purbalingga dalam inovasi bandara komersial, dari pendirian SMK Negeri 3 sebelumnya sebagai pangkalan Purbalingga yang sebelumnya TNI AU. Bupati Purbalingga, disebut SMK “Duafa” menjadi mengatakan, setelah dilakukan sekolah yang peduli erhadap penandatanganan tersebut, PT AP

76 MIMBAR ADMINISTRASI ISSN:9772581101001; II sebagai pelaksana proyek akan mencapai Vol. 39,2 1 No. juta 1, jiwa.Oktober Tingkat 2017 menyusun Detail Enginering pengangguran di Jawa Tengah Design (DED). Proses mencapai 940 ribu jiwa di bulan pembangunan akan diawali dengan Februari tahun 2013 dari peletakan batu pertama bersamaan sebelumnya mencapai 962 ribu dengan hari jadi Kabupaten jiwa tahun 2012. Jumlah penduduk Purbalingga ke 187, tanggal 18 warga Kecamatan Purbalingga ada Desember 2017. Bandara tersebut 41.245 dari jumlah 14 rencananya akan selesai dibangun Kelurahan/Desa. Kelurahan dan mulai beroperasi tepat satu Purbalingga Lor termasuk salah tahun kedepan, yakni 18 Desember satu Kelurahan di 23 2018. sehingga keberadaan Kecamatan Purbalingga yang bandara tersebut akan membawa memiliki Luas ± 103,240 Ha dan dampak positif terutama bagi jumlah penduduk ada 6.915 jiwa. perkembangan sektor ekenomi di Berdasarkan data dari BPS tahun wilayah Jateng Barat bagian 2012 dimana jumlah penduduk Selatan. warga miskin di Kelurahan PT Angkasa Pura II akan Purbalingga Lor ada 1.547 jiwa, mengalokasikan anggaran sebesar 732 jiwa masuk dalam golongan Rp 350 Miliar untuk pembangunan pengangguran, dan 542 jiwa tahap pertama. Sementara itu, pemuda putus sekolah. BPS DPRD Purbalingga memberikan Kabupaten Purbalingga (2012). dukungan penuh atas rencana Untuk mengatasi pembangunan Bandara Jenderal permasalahan kemiskinan dan . Bentuk dukungan pengangguran, sebagai jalan adalah dilakukan dengan menyetujui melalui model pelatihan. alokasi anggaran di APBD Kelurahan Purbalingga Lor Perubahan tahun 2017 guna 22 memiliki potensi wilayah pertanian pembebasan lahan untuk padi dan petani karet. Kelurahan kepentingan proyek bandara dan Purbalingga Lor ini memiliki telah mengalokasikan anggaran program pelatihan-pelatihan sebesar Rp 30 miliar untuk diantaranya pelatihan membuat pembebasan lahan. Ada lahan rambut palsu, pelatihan menjahit, seluas 4,2 hektar milik 60 Kepala pelatihan membuat knalpot dan Keluarga (KK) yang yang akan membuat bulu mata palsu. digunakan untuk pembangunan Pelatihan membuat bulu mata bandara. Proses ganti rugi palsu bagi pemuda yang putus diharapkan bisa berjalan dan sekolah yang menganggur memastikan bandara Jenderal merupakan pelatihan yang bisa Besar Soedirman Purbalingga akan menyedot banyak perhatian para beroperasi paling lambat akhir peminatnya, dan kebanyakan tahun 2018. Gambar 3 pemuda lebih antusias untuk 3. Inovasi Peningkatan memilih program pelatihan Perekonomian membuat bulu mata palsu Menurut Badan Pusat ketimbang panas-panasan di Statistik (BPS) tahun 2012 jumlah tengah sawah. penduduk di Provinsi Jawa Tengah

77 MIMBAR ADMINISTRASI ISSN:9772581101001; Penyelenggaraan pelatihan kemampuanVol. dalam 1 No. 1, memanfaatkan Oktober 2017 disuatu lembaga pelatihan adalah Sumber Daya yang ada di Desa proses reformasi atau pengolahan Serang, dan meningkatkan fungi sumber daya manusia dari tenaga kelembagaan ekonomi di sektor kerja produksi rill. Proses Pariwisata Desa, Pertanian, menghasilkan output yang Pemanfaatan air bersih, Peternakan berkualitas dalam penyelenggaraan menjadi jejaring atau Mitra pelatihan sangat ditentukan oleh Lembaga Keuangan mikro dalam berbagai input dan bermacam- kemudahaan akses permodalan macam sumber yang mendukung khususnya dan pengembangan proses pelatihan itu sendiri lapangan kerja dan peningkatan Begitu pentingnya pelatihan pendapatan masyarakat serta membuat bulu mata palsu bagi peningkatan pendapatan asli di masyarakat yang tidak mampu Desa Serang Kecamatan melanjutkan pendidikan ke jenjang Karangreja, Kabupaten yang lebih tinggi maupun bekerja Purbalingga. Gambar 5 diharapkan agar mereka Selanjutnya jika dilihat dari menyiapkan masa depannya visi BUMDes “SERANG dengan keterampilan yang MAKMUR SEJAHTERA” Desa telahmereka dapat. Hal ini yang Serang, Kecamatan Karangreja, dapat menimbulkan satu kajian Kabupaten Purbalingga adalah tentang proses pembelajaran terwujudnya kualitas kehidupan membuat bulu mata palsu dalam masyarakat, dengan cara upaya memperbaiki kehidupan peningkatan ekonomi kualitas masyarakat yang tidak dapat kesejahteraan dan kemandirian melanjutkan sekolah karena dalam rangka mewujudkan mereka adalah generasi penerus masyarakat yang maju, mandiri, bangsa yang dapat membawa sejahtera dan berperikeadilan. bangsa dan negara ke arah yang Sedangkan misinya adalah : • lebih baik dengan keterampilan Mengembangkan usaha ekonomi yang mereka miliki. Gambar 4 produktif yang berorientasi pasar; 4. Inovasi Argo Wisata • Mengusahakan pemupukan Inovasi Pemerintah Daerah modal dengan cara yang tidak Kabupaten Purbalingga dalam hal bertentangan dengan pengembangan agrowisata ketentuan yang berlaku; dilakukan di Desa Serang • Mengenbangkan usaha Kecamatan Karangreja, Kabupaten dalam bentuk kelompok Purbalingga melalui maupun perorangan dengan pengembangan BUMDes. sistem bagi hasil, bantuan BUMDes tersebut bernama modal berupa barang atau “SERANG MAKMUR uang secara bergulir untuk SEJAHTERA”. Tujuan dari usaha- peningkatan pendapatan usaha yang telah dilakukan oleh anggota dan masyarakat BUMDes ini adalah dalam rangka umum; menumbuhkembangkan usaha • Melakukan kerjasama untuk mengurangi kemiskinan dan dengan berbagai pihak dalam pengangguran, meningkatkan bidang produksi, pemasaran

78 MIMBAR ADMINISTRASI ISSN:9772581101001; maupun pengembangan potensi desaVol. dan 1 No. sumber 1, Oktober daya 2017yang Sumber Daya Manusia atas memiliki nilai jual kompetitif. dasar saling menguntungka; Selanjutnya peran Pemerintah • Mengembangkan Daerah Kabupaten Purbalingga pendidikan, Jasa pelayanan dalam hal pengembangan sosial, Pelatihan BUMDes adalah bertindak sebagai Pengembangan, dan fasilitator terhadap upaya meningkaatkan wawasan, BUMDes dalam mencapai Ketrampilan, dan kualitas tujuanya; bertindak sebagai sumber daya anggota maupun pemberi informasi kepada masyarakat secara umum. BUMDes untuk meningkatkan Sementara itu, jika dilihat dari kinerjanya; dan bertindak sebagai tujuanya BUMDes evaluator kinerja BUMDes. Di “SERANG MAKMUR BUMDes ini juga sudah memiliki SEJAHTERA” Desa Serang, struktur organisasi, terdiri dari Kecamatan Karangreja, dewan komisaris dan pengelola Kabupaten Purbalingga BUMDes. Ada beberapa peran dari adalah : dewan komisaris, yakni : bertindak • Memperoleh keuntungan sebagai pengawas pengordinir dan untuk memperkuat penasehat operasional BUMDes; pendapatan Asli Desa. bertindak sebagai pembuat • Memajukan dan keputusan penting yang terjadi di mengembangkan dalam BUMDes; betindak sebagai perekonomian desa. Pengamat yang selalu mencari • Meningkatkan peluang baru yang dapat di kesejahteraan masyarakat manfaatkan BUMDes; bertindak • Pengumpulan modal usaha sebagai destiminator yang dari berbagai sumber. membagikan informasi penting • Memberikan pelayanan untuk memajukan BUMDes; terhadap kebutuhan bertindak sebagai negosiator yang masyarakat. melakukan perundingan dengan Namun dalam perjalannya owner, pihak ketiga, rekanan dan BUMDes “SERANG MAKMUR kemitraan; bertindak sebagai SEJAHTERA” DesaSerang pemberi tuga kepada masing- mengalami beberapa hambatan, masing job dalam struktural yakni : (1) tidak adanya atau organisasi BUMDes dan mengatur kurangnya modal; (2) masyarakat peyusunan rencana kerja; dan cenderung akan memikirkan bertindak sebagai peyusun standart kesejahteraan masing-masing kerja. Selain itu, BUMDes ini juga secara prioritas; (3) Desa tidak memiliki management konsultan. memiliki sumber daya manusia Fungsi managemen konsultan yang baik, sehingga pengelolaan adalah sebagaian penentu dari terjadi pengelolaan tradisional semua dari semua program kerja yang mengendalikan keuntungan BUMDes yang dijalankan dalam semata tanpa memperhitungkan berbagai bidang kerja, berhak kondisi-kondisi akan datang; dan memutuskan segala sesuatu yang (4) belum terintregasinya potensi- di anggap tidak penting bagi

79 MIMBAR ADMINISTRASI ISSN:9772581101001; management perusahaan, dan kontribusiVol. 1 No. (PADes) 1, Oktober sebesar 2017 melakukan proses program yang Rp. 26.573.750,- . dijalankan oleh management 5. Tahun 2015 BUMDes BUMDes. Gambar 6 berhasil memberikan Permodal BUMDes terdiri kontribusi PADes sebesar dari swadaya masyarakat, APBD Rp. (Dana ADD Tahun 55.453.375,- 2010, 2011, 2012), penguatan 6. Tahun 2016 BUMDes modal dari Balai PMD berhasil berhasil memberikan Yogyakarta, dari dana APBN dan kontribusi PADes APBD (Pembangunan sebesar Rp. 115.000.000,. Infrastruktur), investasi 7. Untuk target tahun 2017 di masyarakat, dan dari dana harapkan dari BUMDes keuntungan hasil yang telah di mendapatkan pendapatan capai dari penghasilan bruto dan kotor kurang lebih Rp. Pades dari tahun 2009-2016. 1.400.000.000,- dan dapat Penghasilan BUMDes memberikan kontribusi “SERANG MAKMUR PADes sebesar Rp. SEJAHTERA” Desa Serang dari 470.000.000,- Grafik 2 tahun mengalami peningkatan, SEJAHTERA” Desa Serang, yakni : Kecamatan Karangreja, Kabupaten 1. Tahun 2011 BUMDes Purbalingga berhasil mengumpulkan Data di atas menunjukkan pendapatan kotor sebesar Rp. bahwa pengunjung argowisata 8.500.000,- memberikan lembah asri dari tahun ketahun kontribusi PADes sebesar Rp. mengalami kenaian yang 1.700.000 signifikaan. Pada tahun 2013 2. Tahun 2012 BUMDes jumlah pengunjung sekitar 43.570 berhasil berhasil pengunjung yang terdiri dari mengumpulkan pendapatan wisatawan lokal maupun kotor sebesar Rp. internassional, dan pada tahun 37.000.000,- memberikan 2017 mengalami kenaikan kontribusi PADes sebesar Rp. signifikan, yakni sekitar 212.000 7000.000,. orang. Kondisi ini jelas akan 3. Tahun 2013 BUMDes memberikan pendapatan yang berhasil berhasil signifikan bagi BUMDes mengumpulkan pendapatan “SERANG MAKMUR kotor sebesar Rp. SEJAHTERA” Desa Serang, 57.085.000,- memberikan Kecamatan Karangreja, Kabupaten kontribusi (PADes) sebesar Purbalingga. Rp. 10.800.000,- Selain argowisata, BUMDes 4. Tahun 2014 BUMDes “SERANG MAKMUR berhasil berhasil SEJAHTERA” Desa Serang, mengumpulkan pendapatan Kecamatan Karangreja juga kotor sampai sebesar Rp. memiliki jenis usaha lain, yakni 100.583.000,- untuk unit usaha jasa keuangan (permodalan dan simpan pinjam),

80 MIMBAR ADMINISTRASI ISSN:9772581101001; Perkebunan (perkebunan stroberi mengadakanVol. 1 pelatihan No. 1, Oktober–pelatihan 2017 dan peternakan kambing, baik (pelatihan membuat rambut penggemukan dan pengembangan palsu, pelatihan menjahit, kambing etawa), dan fasilitas air pelatihan membuat knalpot dan bersih ke seluruh rumah tangga di membuat bulu mata palsu), desa serang dan bekerja sama 4. Inovasi di bidang Agrowisata dengan desa lain bahkan kabupaten Inovasi Pemerintah Daerah pemalang, dengan menggunakan Kabupaten Purbalingga dalam sambungan rumah. hal pengembangan agrowisata dilakukan di Desa Serang C. Penutup Kecamatan Karangreja, Kabupaten Purbalingga melalui Inovasi yang sudah dilakukan pengembangan BUMDes. oleh pemerintah kabupaten Purbalingga BUMDes tersebut bernama adalah 1. Inovasi di bidang pelayanan “SERANG MAKMUR Publik yaitu penghargaan, SEJAHTERA”. Tujuan dari usaha-usaha yang telah dilakukan program ini membawa oleh BUMDes ini adalah dalam Kabupaten Purbalingga menjadi rangka menumbuhkembangkan ranking dua Nominasi TOP 99 usaha untuk mengurangi pada program beasiswa SMK 3 kemiskinan dan pengangguran, purbalingga dengan program meningkatkan kemampuan matahari untuk kaum dalam memanfaatkan Sumber papa.PemerinKompetisi Inovasi Daya yang ada di Desa Serang, Pelayanan Publik (SiNovik) dan meningkatkan fungi 2016. kelembagaan ekonomi di sektor 2. Inovasi di bidang transportasi Pariwisata yaitu Pemerintah Kabupaten Purbalingga dan PT Angkasa Agar Visi dan Misi Pemerintah Pura (AP) II akan Daerah Kabupaten Banyumas bisa menandatangani nota terlaksananya maka : kesepahaman atau Memorandum a. Harus ada komitmen dari of Understanding (MoU) terkait kepala daerah dan jajarannya pembangunan bandara Jenderal untuk selalu melakukan Besar Soedirman, Kamis inovasi-inovasi dalam rangka (14/9/2017).MoU tersebut yang peningkatan kinerja Birokrasi nantinya menjadi dasar di bidang pelayanan public. pelaksanaan pembangunan b. Melibatkan masyarakat dengan Lanud Jenderal Besar Soedirman kearifan lokalnya dalam upaya menjadi bandara komersial, dari inovasi untuk peningkatan sebelumnya sebagai pangkalan perekonomian masyarakat baik TNI AU. dalam aspek penciptaan 3. Inovasi dalam bidang lapangan kerja dan usaha-usaha peningkatan Perekonomian yaitu lainnya dengan mengatasi permasalahan kemiskinan dan penganggurandengan jalan

81 MIMBAR ADMINISTRASI ISSN:9772581101001; Daftar Pustaka dalam Vol. Perspektif 1 No. 1, Oktober Kebijakan 2017 Publik. Bandung: Alfabeta. Thomas R. Hutauruk. Tinjauan Daya Susanto, H. (2012). Dampak Sosial Alih Inovasi Pemerintah Daerah Dalam Fungsi Lahan terhadap Pola Pelaksanaan Desentralisasi Di Kehidupan Masyarakat Desa Kabupaten/Kota Provinsi Kalimantan Serang Kecamatan Karangreja Timur. Politeknik Negeri Samarinda Purbalingga. Skripsi. Universitas Pemerintah Kabupaten Purbalingga. Negeri Yogyakarta 2016. Rencana Pembangunan Undang-Undang Nomor 41 tahun 2009 Jangka MenengahDaerah tentang Perlindungan Lahan Kabupaten Purbalingga. Pertanian Pangan Pemerintah Kabupaten Berkelanjutan. Purbalingga. Kab. Purbalingga Nurchayati, dan Hikmah. (2014). Pola Provinsi Jawa Tengah Distribusi Buah Lokal dan Buah BPS Kabupaten Purbalingga. 2016. Import: Studi Kasus pada Kabupaten Purbalingga dalam Pedagang Buah di Kota Angka Tahun 2016. . Seminar 33 Nasional BPS Purbalingga BUMDes. Serang dan Call for Paper (Sancall Makmur Sejahtera. 2017. 2014). Research Method and Buku Profil Badan Usaha Milik Desa Organization Studies. (BUMDes) “SERANG MAKMUR Nursalam. (2010). Implementasi Desa Serang, Kecamatan SEJAHTERA” Kebijakan Peningkatan Produksi Karangreja, Kabupaten Purbalingga. Tanaman Pangan Lokal dan BUMDes Serang Makmur Sejahtera. Ketahanan Pangan di Provinsi Ramadana, C.B., Ribawanto, H., Nusa Tenggara Timur. Jurnal Suwondo. (2013). Keberadaan Administrasi Publik. Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) sebagai Penguatan Peraturan Perundangan Republik Ekonomi Desa (Studi di Desa Indonesia. 2014. Landungsari, Kecamatan Dau, Undang-udang Nomor 23 Tahun 2014 Kabupaten Malang). Jurnal Tentang Pemerintahan Daerah Administrasi Publik (JAP). 1(6). https;//bupati.purbalinggakab.go.id/purba Handayani, W., Sophianingrum, M., dan lingga-peringkat-dua-nominasi-top-99- Nutriandini, U. (2013). Kajian inovasi-pelayanan-publik-2016/ diunduh Roadmap Pengembangan Sistem pada tanggal 8 September 2017 Inovasi Daerah (Sida) Kota https://m.otonomi.co.id diunduh pada Semarang. Riptek. tanggal 8 September 2017 Mardikanto, T dan Soebianto, P. (2012). Pemberdayaan Masyarakat

82 MIMBAR ADMINISTRASI ISSN:9772581101001; Lampiran Vol. 1 No. 1, Oktober 2017 Gambar 1 Peta Kabupaten Purbalingga Provinsi Jawa Tengah

Sumber : Kabupaten Purbalingga dalam Angka Tahun 2016 Tabel 1 Laju Jumlah Penduduk di Kabupaten Purbalingga Tahun 2010-2015

Sumber : Kabupaten Purbalingga dalam Angka Tahun 2016. BPS Kab. Purbalingga

Grafik 1 Rasio Murid dan Guru di Kabupaten Purbalingga Tahun 2015

Sumber : Kabupaten Purbalingga dalam Angka Tahun 2016. BPS Kab. Purbalingga

Tabel 2. Garis Kemiskinan dan Penduduk Miskin di Kabupaten Purbalingga, 2010 2014

83 MIMBAR ADMINISTRASI ISSN:9772581101001; Vol. 1 No. 1, Oktober 2017

Sumber : Kabupaten Purbalingga dalam Angka Tahun 2016. BPS Kab. Purbalingga

Gambar 2 Penerimaan penghargaan oleh Bupati Purbalinga dari Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia (MenPAN-RB) Nomor 51 Tahun 2016 tentang Penetapan TOP 99 Inovasi Pelayanan Publik 2016

Gambar 3 Lima kabupaten di Jawa Tengah sepakat untuk mengembangkan Lapangan Udara (Lanud) Wirasaba, Purbalingga, menjadi bandara bertaraf nasional.

Sumber : Metro News Purbalingga

Gambar 4 Pabrik Pembuatan Bulu Mata Palsu di Kab. Purbalingga

84 MIMBAR ADMINISTRASI ISSN:9772581101001; Gambar 5 Vol. 1 No. 1, Oktober 2017 Lokasi Argowisata Desa Serang Kabupaten Purbalingga

Sumber : Buku Profil Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)

Gambar 6 Stuktur BUMDes “SERANG MAKMUR SEJAHTERA” Desa Serang

Sumber : Buku Profil Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) “SERANG MAKMUR SEJAHTERA” Desa Serang, Kecamatan Karangreja, Kabupaten Purbalingga Grafik 2 Pengunjung Argowisata Lembah Asri Tahun 2013-2017

Sumber : Buku Profil Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) “SERANG MAKMUR

85