Sejarah Emas Danpuspomad Dijabat Perwira Tinggi Bintang Tiga
Total Page:16
File Type:pdf, Size:1020Kb
MAJALAH Gadjah Mada MEDIA INFORMASI & KOMUNIKASI POMAD POM TNI AD POM TNI AD ADALAH KITA YANG PROFESIONAL DAN MODERN BERBAGI KASIH SEJARAH EMAS DI MASA PANDEMI DANPUSPOMAD COVID-19 DIJABAT PERWIRA PERKEMBANGAN TINGGI BINTANG TIGA ORGANISASI DUKUNG PERCEPATAN PUPSOMAD PENANGANAN COVID-19 PERAN POMAD DALAM PERDAMAIAN DUNIA EDISI TAHUN 2020 WWW.PUSPOMAD.MIL.ID DAFTAR ISI REDAKSIONAL MAJALAH Gadjah Mada MEDIA INFORMASI & KOMUNIKASI POMAD Penanggung Jawab Letjen TNI Dodik Wijanarko,S.H., C.Fr.A Penasehat Mayjen TNI Rudi Yulianto Prolog UJI Syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa, karena Pembina Brigjen TNI Sudirman, S.E atas seijin-Nya Majalah Gadjah Mada Edisi Tahun 2020 Phadir menemani pembaca sekalian. Pada edisi ini, Pimpinan Redaksi redaksi memberikan sajian informasi yang layak untuk dibaca Letkol Cpm Dwi Indra Wirawan, S.H, M.Si oleh pembaca, hal ini merupakan bagian bentuk komitmen Pimpinan Korps Pomad untuk meningkatkan kualitas dan kinerja Redaktur Pelaksana satuan jajaran Pomad dan penyebarluasan informasi yang Serda Anjas dapat mendukung upaya satuan jajaran Pomad dalam rangka Sekretaris menciptakan Prajurit Pomad yang Profesional dan Modern. Sertu (K) Risma Faulia Informasi penting yang kami sajikan adalah tentang Validasi Bendahara Organisasi Pusat Polisi Militer TNI Angkatan Darat, dimana PNS Siti Jumroh terdapat perubahan dan penambahan jabatan didalam organisasi Puspomad. Perubahan Organisasi ditulis secara lengkap sehingga Desain Grafis Pratu John Berry memudahkan pembaca untuk memahaminya. Advertising Selanjutnya kami tampilkan profil Danpuspomad Letjen TNI Pratu Saptono Dodik Wijanarko, S.H., C.Fr.A sebagai pajabat Komandan Pusat Polisi Militer TNI AD pertama dengan pangkat bintang tiga. Fotografer Prada Batnul Pada halaman lain, Ikut menghiasi pula Informasi tentang Distribusi beberapa kegiatan prajurit Pomad atas peran sertanya dalam PNS Delima kegiatan bersekala nasional yaitu membantu pemerintah dalam PNS Jon Prapto Siagian mencegah penyebaran COVID-19 dan peduli kemanusiaan dimasa pandemi COVID-19, serta peran prajurit Pomad di misi perdamaian dunia. Hal ini merupakan bentuk nyata prajurit Pomad Alamat Redaksi Pusat Polisi Militer Angkatan Darat yang senantiasa memberikan kontribusi terbaiknya kepada Bangsa Jalan Merdeka Timur No 17 Jakarta Pusat dan Negara. 021-3458041 Dengan kerendahan hati, kami berharap semoga informasi http://www.puspomad.mil.id yang kami sajikan dapat bermanfaat dan bisa menambah [email protected] wawasan para pembaca sekalian, khususnya Puspomad Prajurit Polisi Militer TNI Angkatan Darat di @ Puspomad mana pun berada dan bertugas. Puspomad Pen Selamat Membaca……!!! Redaksi Tulisan yang dimuat dalam Majalah Gadjah Mada ini merupakan pandangan pribadi penulisnya dan bukan pandangan resmi Puspomad. Redaksi berhak mengubah tulisan (rewrite) tanpa menghilangkan substansinya. MAJALAH Gadjah Mada 3 DAFTAR ISI Gadjah Mada EDISI TAHUN 2020 YONWALPROTNEG PASPAMPRES PENGAWALAN VVIP KEGIATAN DI MASA PANDEMI SATUAN 18 COVID-19 KEGIATAN SATUAN 21 PENJAGA DUA ISTANA PRESIDEN KEGIATAN SATUAN 12 24 TRADISI PENERIMAAN DAN PENGUKUHAN PERKEMBANGAN ORGANISASI PUSPOMAD WARGA BARU KORPS POMAD INFO KOMANDO 26 PUSDIKPOM BERTAHAN HADAPI COVID-19 6 SAMBUTAN LETNAN JENDERAL TNI 28 DUKUNG PERCEPATAN PENANGANAN DODIK Wijanarko, S.H. C.Fr.A. COVID-19 Komandan Pusat POLISI MILITER AD 8 FOTO TERAS PEJABAT PUSPOMAD 12 PERKEMBANGAN ORGANISASI PUSPOMAD NONTON BARENG INFO WAYANG KULIT VIRTUAL KOMANDO PEDULI TERHADAP KEGIATAN PELESTARIAN BUDAYA 10 SATUAN 16 ASLI INDONESIA SEJARAH EMAS DANPUSPOMAD DIJABAT PERWIRA TINGGI BINTANG TIGA MAJALAH 4 Gadjah Mada daftar ISI APA KATA MEREKA 61 PESAN PERAN POMAD ADE RAI DALAM MISI UNTUK PERDAMAIAN PRAJURIT KEGIATAN POMAD SATUAN 40 DUNIA 30 YONPOMAD DUKUNG TUGAS TNI AD DI MASA PANDEMI COVID–19 56 MENGENAL CORPS POLISI MILTER AD AUSTRALIA 32 PeringatAN HUT KE-74 POMAD TAHUN 2020 DI SALATIGA PRAJURIT BERPRESTASI 34 PUSPOM TNI AD Bagikan 1.200 PAKET 62 SERDA (K) FANNY FEBRIANA WULANDARI Sembako SI PENEMBAK CANTIK dari tanah ketapang 36 bakti SOSIAL warnai HUT KE-74 POMAD 64 SERTU RIO MAHOLTRA di BALI PELARI GAWANG TERCEPAT INDONESIA 38 ”GARDA DEPAN? SIAPA TAKUT!” OPINI 44 MENGATASI KONFLIK TNI DAN POLRI MENUJU INDONESIA MAJU PENGETAHUAN 50 SEJARAH WALMOR POMAD 52 Military TEKNOLOGI 64 POLICE Captain CAREER RANTIS POMAD, PERLUKAH? COURSE: SERAP ILMU TEKNOLOGI POLISI MILITER 68 vicoN PUSPOMAD DARI US ARMY 70 APA ITU MOBILE APPS ? KEGIATAN 72 AYO KENALI UU ITE PERSIT 58 KLINIK SEHAT BERBAGI KASIH 74 CORONA VIRUS DITENGAH PANDEMI COVID-19 MAJALAH Gadjah Mada 5 INFO KOMANDO Letnan Jenderal SambutanTNI Dodik Wijanarko, S.H. C.Fr.A. Komandan Pusat Polisi Militer AD MAJALAH 6 Gadjah Mada INFO KOMANDO Untuk mencapai semua hal tersebut diatas tentunya tidak DANPUSPOMAD terlepas dari peran dan aktif para Sambutan Dansatpomad dalam pembinaan Assalamu’alaikum. Wr., Wb., sesuai dengan tema HUT POMAD satuan dan keluarganya, sejauh mana Salam sejahtera bagi kita sekalian, pada tanggal 22 Juni 2020 “Polisi apa yang sudah diperbuat dan tidak Syaloom, Om Swastiastu, Militer TNI AD adalah kita yang diperbuat oleh para Dansatpomad profesional dan modern”. Makna untuk membangun dan memajukan EBAGAI insan yang beriman Tema tersebut merupakan tugas dan satuan tersebut berikut kesejahteraan dan bertaqwa, marilah kita tanggung jawab kita bersama untuk anggota beserta keluarganya. Sebagai Ssenantiasa memanjatkan puji diresapi, dijiwai dan dilaksanakan komandan harus memliki slogan syukur kehadirat Allah SWT Tuhan bersama secara aplikatif sehingga “Hadiah terbaik dari anak buah untuk Yang Maha Esa, karena atas segala tema tersebut bukan merupakan atasannya adalah Kejujuran dan limpahan rahmat dan karunia-Nya, slogan semata. Hadiah terbaik untuk atasan kepada kita masih diberikan kekuatan, anak buahnya adalah Ketauladanan”. kesehatan dan keselamatan sehingga Para Prajurit dan ASN Pomad dapat melaksanakan segala kegiatan sekalian yang saya banggakan, Satu hal penekanan saya adalah dan aktifitas dengan aman dan penuh hindari penyalahgunaan wewenang semangat juang yang tinggi. Masa pandemi Covid- dan jabatan, jaga kualitas moral 19 sekarang seharusnya tidak personel dan efektifitas pelaksanaan Majalah Gajah Mada ini mempengaruhi kinerja yang kita pengawasan melekat dan merupakan media cetak yang di miliki telah memasuki Triwulan III program pengawasan fungsional di satuan Pusat Polisi TNI Angkatan Darat yang kerja dan anggaran tahun 2020, oleh sehingga satuan akan solid, nyaman terbit untuk memberikan informasi- karena itu segera selesaikan semua dan maju serta patuhi protokol infromasi yang sifatnya sebagai pekerjaan dengan baik dan laksanakan kesehatan yang telah ditetapkan wawasan dan juga informasi sebagai evaluasi kegiatan maupun latihan pemerintah dan Pimpinan TNI AD. pedoman bagi Prajurit Polisi Militer dengan administrasi sesuai prosedur, TNI AD dalam melaksanakan tugas. mekanisme dan pertanggungjawaban Sebelum mengakhiri sambutan keuangan sesuai dengan ini selaku Danpuspomad dan pribadi Dengan diterbitkannya peruntukannya sehingga target yang mengucapkan “Salam hormat buat Majalah Gajah Mada ini diharapkan diharapkan dengan predikat (WTP) keluarga, Selamat bertugas dan dapat memberikan pemahaman Wajar Tanpa Pengecualian dapat tetap jaga kesehatan”. visi, kebijakan, dan perkembangan terwujud serta rencanakan dan siapkan organisasi Polisi TNI AD teraktual dengan matang untuk menunjang Akhirnya, dengan segala kepad para Prajurit Polisi Militer TNI AD. Program kerja dan anggaran TA 2021 kerendahan hati marilah kita Disisi lain, instansi-instansi terkait dan agar dapat berjalan dengan baik dan memohon semoga Allah SWT masyarakat dapat pula memperoleh maksimal. Tuhan Yang Maha Besar senantiasa gambaran dan pemahaman tentang memberikan petunjuk dan pelaksanaan tugas-tugas pokok Polisi Ada beberapa hal yang perlu bimbingan-Nya kepada kita semua Militer TNI AD. diperhatikan sebagai bahan evaluasi dalam melanjutkan pengabdian khususnya bagi satuan Pomad kepada korps, TNI, bangsa dan Saya selaku Danpuspomad dan diantaranya adalah masih adanya negara. pribadi menyampaikan terima kasih pelanggaran-pelanggaran yang yang tulus dan penghargaan kepada dilakukan oleh prajurit Pomad yang Sekian dan terima kasih. seluruh prajurit dan ASN Polisi Militer seyogyanya tidak boleh terjadi di Angkatan Darat dimanapun bertugas jajaran satuan Pomad karena prajurit Wassalamu’alaikum Wr Wb. dan berada atas pengabdian dan Pomad adalah Prajurit Pilihan Syaloom, Om Shanti, Shanti, Shanti dedikasinya dalam melaksanakan harus bisa dijadikan sebagai contoh Om. tugas dengan baik sesuai tugas dan tauladan bagi prajurit TNI AD pokok TNI AD . lainnya, oleh karena itu marilah Jakarta, Agustus 2020 bersama-sama kita tegakkan budaya Semoga wujud ketulusan malu untuk melanggar, marilah Komandan Pusat Polisi Militer TNI AD pengabdian para prajurit dan ASN kita disiplinkan diri kita sendiri Pomad sekalian menjadikan suatu sebelum mendisiplinkan orang lain, amalan ibadah yang hakiki selaku marilah kita taat hukum sebelum sesama insan maupun kepada Allah menegakkan hukum kepada orang SWT Tuhan Yang Maha Esa sekaligus lain Jadilah Pomad Yang Pomad Dodik Wijanarko, S.H., C.Fr.A sebagai wujud pengabdian kepada sehingga kedepan saya yakin dan Letnan Jenderal TNI TNI, bangsa dan negara serta rakyat pecaya Pomad akan semakin maju yang kita cintai bersama sebagaimana dan disegani. MAJALAH Gadjah Mada 7 INFO KOMANDO MAJALAH 8 Gadjah Mada POJOK SEJARAH Markas Besar Pulist Militer sedjak tanggal 17 Nopember 1950 bertempat di Djalan Merdeka Timur 17