Aplikasi Pengenalan Peta Indonesia Untuk Anak Sekolah Dasar Menggunakan Augmented Reality Berbasis Android
APLIKASI PENGENALAN PETA INDONESIA UNTUK ANAK SEKOLAH DASAR MENGGUNAKAN AUGMENTED REALITY BERBASIS ANDROID SKRIPSI Oleh: Endang Sri Wahyuni Romadhotun 160210193 PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK DAN KOMPUTER UNIVERSITAS PUTERA BATAM 2021 APLIKASI PENGENALAN PETA INDONESIA UNTUK ANAK SEKOLAH DASAR MENGGUNAKAN AUGMENTED REALITY BERBASIS ANDROID SKRIPSI Untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana Oleh Endang Sri Wahyuni Romadhotun 160210193 PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK DAN KOMPUTER UNIVERSITAS PUTERA BATAM 2021 SURAT PERNYATAAN ORISINALITAS iii iv ABSTRAK Seiring dengan berkembangnya zaman, ilmu pengetahuan dan teknologi juga mengalami perkembangan. Perkembangan ilmu pengetahuan memberikan pengaruh yang cukup besar terhadap beberapa aspek dalam kehidupan manusia, terutama aspek dalam dunia pendidikan. Namun belum terlalu di manfaatkan dalam bidang pendidikan yang membutuhkan alat peraga dalam penyampaian proses belajar mengajar, seperti materi peta dalam mata pelajaran IPS untuk anak sekolah dasar. Saat ini untuk penyampaian materi peta, guru masih menggunakan metode konvensional dan mengajar masih terfokus pada media altas, dan globe. Tetapi dengan menggunakan teknologi augmented reality diharapkan dapat membuat pelajaran IPS terutama pada materi peta lebih menarik dan menyenangkan karena augmented reality dapat menjadi sebuah alat peraga untuk menyampaikan materi peta dalam bentuk 3D. Dengan adanya augmented reality yang didukung metode markerless ini pengguna disediakan gambar 2D yang disajikan dalam buku marker oleh penulis sebagai acuan untuk menampilkan peta Indonesia dengan 34 provinsi dalam bentuk 3D serta informasi dari masing – masing provinsi. Kata Kunci: Augmented Reality, Markerless, Android, Unity 3D v ABSTRACT Along with the development of the times, science and technology also experienced developments. The development of science has a considerable influence on several aspects of human life, especially aspects in the world of education.
[Show full text]