MEDIA INFORMASI SUMBER DAYA AIR

BULETIN

DEWANSUMBER DAYA AIR EDISI AGUSTUS-SEPTEMBER 2018 KEMENTERIAN PUPR MEMPERINGATI ULANG TAHUN KEMERDEKAAN “KERJA KITA PRESTASI BANGSA”

Sajian utama Kementerian PUPR Targetkan Bendung Karet KBB Rampung Januari 2019, Guna Atasi Banjir Semarang

INSPIRASI Sosialisasi Pelajar Duta Air Provinsi Jawa Barat

NUANSA Pembangunan Bendung dan Jaringan Daerah Irigasi Baliase Mampu Mengaliri Lahan Pertanian

TEROPONG DAERAH Bendungan Karralloe

INFO SEHAT Makanan untuk Melancarkan Peredaran Darah

TAJUK REDAKSI DAFTAR ISI Peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke 73 Dilingkungan Kementerian Pekerjaan Umum dan

TAJUK : PENGARAH : Perumahan Rakyat Peringatan Hari Kemerdekaan Rebublik ementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Selanjutnya, Menteri Basuki juga menginstruksikan Indonesia ke 73 Dilingkungan kementerian Darmin Nasution Rakyat (PUPR) dalam rangka memperingati hari seluruh jajaran Kementerian PUPR untuk mempersiapkan Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat M. Basoeki Hadimoeljono KKemerdekaan Republik Indonesia ke-73 menggelar pelaksanaan program tahun 2019 untuk mencapai Nawacita, Imam Santoso Upacara dimana para pesertanya mengenakan pakaian adat dari RPJMN 2015-2019 dan Renstra Kementerian PUPR 2015- Purba Robert Sianipar berbagai daerah di tanah air, sementara Menteri Basuki sendiri 2019. Dalam mewujudkan visi Presiden Moh. Zaenal Fatah mengenakan pakaian khas adat Provinsi Sumatera Barat. dalam pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM), tahun Widiarto SAJIAN UTAMA Peringatan Kemerdekaan Republik Indonesia ke-73 2019. Adang Saf Ahmad Kementerian PUPR Targetkan Bendung ini menjadi momentum untuk terus mewujudkan semangat Selama 4 tahun Kabinet Kerja pemerintahan Presiden Apriady Mangiwa Karet KBB Rampung Januari 2019, Guna Proklamasi sebagai etos kerja membangun infrastruktur demi Joko Widodo dan Wakil Presiden Jusuf Kalla, Kementerian Atasi Banjir Semarang mewujudkan Indonesia yang berdaulat, mandiri, dan berdaya PUPR telah menghasilkan bermacam karya hingga kerja nyata PENANGGUNG JAWAB : saing. Demikian disampaikan Menteri Pekerjaan Umum untuk kebutuhan seluruh masyarakat Indonesia. Dengan dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono dalam pembangunan infrastruktur yang handal dan berkualitas, Rusdi Hanes sambutannya sebagai inspektur upacara bendera HUT RI ke- memberikan hasil nyata secara langsung terhadap pertumbuhan Faliansyah 73 yang berlangsung di Lapangan Sapta Taruna, Kementerian ekonomi dan pemerataan pembangunan di Indonesia. Sugito SOROTAN PUPR, , (17/8/2018). Telah banyak pencapaian dan penyelesaian berbagai Bendungan Tapin pembangunan infrastrutur selama tahun 2015-2018 berjalan PIMPINAN REDAKSI/REDAKTUR : diantaranya 9 bendungan, jalan nasional dan jalan tol yang turut

Lukmanul Hakim Citra Kentanisa INSPIRASI Sosialisasi Pelajar Duta Air Provinsi ANGGOTA REDAKSI/REDAKTUR : Jawa Barat

Suhendi “Kemerdekaan adalah jembatan emas untuk menuju cita- Lina Fitriani NUANSA cita bangsa. Dengan semangat proklamasi kita harus terus Widiati Pembangunan Bendung dan Jaringan berprestasi menghasilkan karya infrastruktur terbaik sesuai Cicik Cahyani K Daerah Irigasi Baliase Mampu amanat yang dipercayakan kepada Kementerian PUPR sebagai Mengaliri Lahan Pertanian bentuk bakti kita kepada negeri yang kita cintai,” tegas Menteri PENYUNTING EDITOR : Basuki. Selain itu, sebelum Upacara Peringatan Hari Ernawan Nugroho SAJIAN KHUSUS Kemerdekaan RI yang ke 73, Kementerian PUPR juga memperlancar arus mudik Lebaran 2018 lalu, jalan perbatasan Hartadi Jiphy Simon P Kurangi Resiko Banjir di menyelenggarakan serangkaian acara yang bertema “Kerja Kita di , Kalimantan dan Nusa Tenggara Timur, 7 Pos Lintas Qisthi Rabathi S Kementerian PUPR bangun Kolam Prestasi Bangsa”. Acara tersebut dimulai dari senam bersama Batas Negara (PLBN), rumah bagi masyarakat berpenghasilan Ulfa Media Retensi dan normalisasi Sungai yang dilaksanakan sejak pagi hari di halaman Kementerian rendah (MBR) dan menyelesaikan 33 venue Asian Games ke- PUPR. Menteri PUPR Basuki Hadimuljono yang juga menjadi 18.(TIM) DESAIN GRAFIS/FOTOGRAPHER : peserta senam bersama, datang lebih awal ke Kementerian PUPR menggunakan motor Chopper miliknya, pada Kamis, Bambang Indratno (16/8/18). Nur Jayanto TEROPONG DAERAH Acara tersebut juga dimeriahkan oleh aksi panggung Hasan Nasrullah A Bendungan Karralloe hiburan musik, stand up comedy, hingga bermacam perlombaan seperti lomba peragaan busana dengan busana daur ulang, SEKRETARIAT : pesta kuliner, dan bermacam perlombaan yang diikuti oleh segenap pegawai di lingkungan Kementerian PUPR. Haris Budhi H ANEKA Menteri Basuki juga mengatakan, bahwa segala daya Fiqih Prasetyo H Bendungan Teritip upaya yang terbaik yang diberikan hanyalah untuk kejayaan Hanny Handayani bangsa, bukan untuk berbangga diri. Dimana Kerja keras insan Entis Amidjaya PUPR harus terus digelorakan terlebih pada masa mendatang Muhammad Baihaqi amanah yang diberikan kepada Kementerian PUPR bertambah. Sri Rahayuningsih INFO SEHAT Amanah yang semakin besar mencerminkan kepercayaan dan Sumarni Makanan untuk Melancarkan harapan publik yang tinggi kepada Kementerian PUPR. Peredaran Darah

2 BULETIN DEWAN SDA BULETIN DEWAN SDA 3

SAJIANTAJUK UTAMA SAJIAN UTAMA

Kementerian PUPR Targetkan Bendung Karet KBB Rampung Januari 2019 Guna Atasi Banjir Semarang

ementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Karet ke hilir sungai dan masuk ke laut. Sementara pada musim Menurut Rubhan, dengan tetap terjaganya air di Bahkan apabila diperlukan, Bendung Karet KBB (PUPR) melalui Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) kemarau Bendung Karet sepanjang 155,5 meter tersebut juga sungai tersebut, nantinya dapat digunakan sebagai pemenuhan bisa digelembungkan menggunakan udara. Jadi, KPemali Juana sedang menyelesaikan pembangunan berfungsi sebagai long storage yang dapat menampung sekitar kebutuhan air baku dengan potensi sebesar 100 liter per detik. saat terjadi hujan dan debit air tinggi, maka sejumlah infrastruktur pengendali banjir di beberapa daerah, 700 ribu meter kubik air. Terutama, ketika musim kemarau Kanal Banjir Barat itu tetap bendung tersebut dikempiskan. Namun saat musim salah satunya yakni Bendung Karet di Kanal Banjir Barat Kepala Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Pemali terdapat genangan air dan juga bisa menyuplai kebutuhan air kemarau dan debit air rendah, maka Bendung Karet (KBB) Kota Semarang. Juana Ruhban Ruzziyanto mengatakan, Pembangunan bagi warga di Jawa Tengah khususnya di wilayah Barat Kota digelembungkan. (TIM) Menteri PUPR Basuki Hadimuljono dalam kunjungan Bendung Karet KBB konsepnya adalah bendung gerak, kontrak Semarang. kerjanya meninjau progres pembangunan bendung yang pekerjaan pembangunan ini telah dilakukan sejak November Bendung Karet KBB ini terletak kurang lebih berada nantinya berfungsi sebagai penahan intrusi air laut dan menjaga 2017 dengan nilai kontrak Rp 147,24 miliar. Konstruksi 3 km di bawah sistem hilir Bendung Simongan atau sekitar 1 debit air, serta penggelontoran (flushing) sedimen aliran kanal. dikerjakan oleh kontraktor PT Adhi Karya dan Minarta. km di atas jembatan ringroad utara, atau dekat gereja Katolik Sampai saat ini pembangunannya sudah memasuki tahap Hati Kudus Tanah Mas, Jalan Kokrosono. Dimana Secara fisik, sekitar 54 persen, Selain itu uniknya kunjungan Menteri PUPR Bendung Karet ini nantinya berbentuk melintang di KBB yang ini dilakukan pada malam hari. bisa digelembungkan dan dikempiskan menggunakan teknologi Basuki mengatakan, pembangunan Bendung Karet karet yang didatangkan langsung dari Amerika Serikat dan masa di Sungai KBB itu tuntas di satu bagian. Namun di bagian usia pakai teknologi karet lebih lama karena terlindungi panel lain akan dikerjakan hingga tiga bulan ke depan. Menurut dia, baja agar tidak mudah bocor. sebagian karet di bendung itu sudah dipasang. Sisanya, akan dipasang ketika pembangunan sisi lain telah selesai. “Dari 4 karet itu, 2 sudah terpasang, Selasa nanti dibuka cover dump- nya dan dibangun sebelahnya lagi. Nanti sekitar Januari 2019 sudah jadi,” Ujar Basuki Pada saat musim hujan, air yang masuk di Sungai KBB akan ditahan bendung tersebut. Saat ketinggian air mencapai elevasi 2,5 meter, maka air langsung didorong oleh Bendung

4 BULETIN DEWAN SDA BULETIN DEWAN SDA 5

SAJIAN UTAMA SAJIAN UTAMA

Pertemuan Ilmiah Tahunan PIT ke-35 HATHI “Menteri Basuki Dorong Inovasi HATHI Dalam Lompatan Teknologi Pengelolaan Sumber Daya Air”

masukan dan pemikiran secara konkrit dari anggota Selain itu, Pada acara tersebut juga dilakukan HATHI, para cendikiawan, akademisi, praktisi, lembaga penandatanganan Nota Kesepahaman (MOU) antara para sosial masyarakat, dan pengamat lingkungan untuk berbagi rektor dari 16 PTN/PTS dengan HATHI mengenai sertifikasi pengetahuan dan pengalaman guna mengatasi dan menjawab akademik di bidang sumber daya air. PTN/PTS tersebut adalah tantangan berbagai persoalan keairan yang terjadi di tanah air Institut Teknologi Sepuluh November, Universitas Brawijaya, demi kepentingan masyarakat, bangsa dan negara. Pertemuan Ilmiah Tahunan HATHI ke-35 di Medan-Sumut kali ini, ada 167 paper atau makalah ilmiah akan dipresentasikan. Para pembicara berasal dari berbagai perguruan tinggi, praktisi, cendikiawan, pemerhati lingkungan dan sumber daya air di Seluruh Indonesia. enteri Perkerjaan Umum dan Perumahan Rakyat “Siapa yang sangka pada Asian Games 2018 rangking Disamping 167 makalah ilmiah tersebut, ada beberapa (PUPR) menghadiri Pertemuan Ilmiah Tahunan Indonesia naik dari 17 menjadi ranking 4, dari sebelumnya materi dan keynote speech yakni, DR Ir Hari Suprayogi M.Eng (Dirjen Sumber Daya Air PUPR), Wakil Rektor IV Universitas MHimpunan Ahli Teknik Hidraulik Indonesia (PIT hanya peroleh 4 medali emas menjadi 31 medali emas. Siapa HATHI) ke-35 yang diselenggarakan di Universitas Sumatera yang menyangka Indonesia bisa menyediakan semua venue Utara. Acara tahunan yang berlangsung selama 3 hari hingga 9 September 2018 ini mengusung tema “Pengelolaan Sumber dalam waktu 1,5 tahun saja. Kemudian siapa yang menyangka Daya Air Terpadu Menghadapi Tantangan Perubahan Iklim bisa mengoperasikan jalan tol sepanjang 1.852 km pada Ekstrem dan Percepatan Pembangunan Infrastruktur di Era tahun depan, dan membangun 49 bendungan baru, semua ini Digital”. tentunya merupakan lompatan yang harus kita lakukan,” kata Menteri Basuki menginginkan agar para ahli yang Menteri Basuki. bergabung dengan HATHI dapat berinovasi mengembangkan Kontribusi pemikiran dari HATHI juga sangat Universitas Sumatera Utara, Institut Teknologi Medan, lompatan teknologi dalam pengelolaan bidang Sumber Daya Air secara terpadu dalam era digital saat ini. diperlukan dalam penyusunan Rancangan Undang Undang Universitas Gunadarma, Universitas Parahiyangan, Universitas “Kita butuh lompatan-lompatan untuk mengejar (RUU) Sumber Daya Air. Keterlibatan semua pihak dalam Andalas, Universitas Jenderal Ahmad Yani, Universitas ketertinggalan kita. Begitu juga dengan HATHI, dalam PIT masa pembahasan RUU SDA sangat penting agar dihasilkan Harapan Medan, Universitas Trisakti, Universitas Jember, ke-35 ini harus penuh dengan lompatan yang sejalan dengan regulasi pengelolaan SDA terpadu yang lebih baik dari Institut Teknologi Bandung, Sekolah Tinggi Teknologi Sapta perkembangan teknologi,” tuturnya saat membuka acara sebelumnya. Taruna, Institut Teknologi Nasional Bandung, Universitas Bina tahunan Pertemuan Ilmiah Tahunan (PIT) HATHI ke-35. Nusantara, Universitas Diponegoro. (TIM). Pertemuan Ilmiah Tahunan (PIT) HATHI Menurut Menteri Basuki untuk mengejar Sumatera Utara Bustami Syam, Australian Water Partnership ketertinggalan, tidak lagi bekerja hanya linier dengan langgam merupakan agenda rutin para ahli teknik hidraulik Indonesia Marian J Neal, dan K-Water Convergence Institute Chow Wan musik pop apalagi musik keroncong. Untuk mengejar yang terhimpun dalam assosiasi profesi Himpunan Ahli Teknik Hee. Selain itu juga menampilkan narasumber Arie Setiadi ketertinggalan harus dengan langgam musik rock and roll. Hidraulik Indonesia yang bertujuan untuk merumuskan Moerwanto tentang Integrasi Tanggul Laut dan Jalan Tol Dalam Pengendalian Banjir di Kawasan Timur Semarang.

6 BULETIN DEWAN SDA BULETIN DEWAN SDA 7

SOROTAN SOROTAN Bendungan Tapin

Seperti yang disampaikan Menteri Basuki beberapa waktu lalu, menurutnya belum dapat memastikan kapan bendungan ini dapat diselesaikan karena masih akan menghitung kembali tetapi ingin dicoba mempercepat pembangunannya, menghitung dan mendiskusikannya kembali dengan konsultan. Selain bendungan, Kementerian PUPR juga merehabilitasi jaringan irigasi yang sudah ada dan membangun jaringan irigasi baru pada tiga daerah irigasi (DI), yaitu DI Amandit di Kabupaten Hulu Sungai Selatan, DI Batang Alai di Hulu Sungai Tengah dan DI Pitap di Kabupaten Balangan. alam mendukung program ketahan air dan kedaulatan mensuplai air untuk Bendung Lino yang berada di bawahnya, pangan pemerintah melalui Kementerian Pekerjaan karena selama ini Bendung Lino hanya mengandalkan air hujan Kemudian DI Batang Alai, memiliki luas potensial DUmum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melakukan sehingga bisa mendukung sarana irigasi teknis dan peningkatan 5 ribu hektar, luas fungsional 900 hektar, dengan panjang pembangunan salah satunya pembangunan bendungan di saluran irigasi primer 3.500 meter dan saluran sekunder Kabupaten Tapin, Kalimantan Selatan (Kalsel). Bendungan yang mulai dikerjakan pada Oktober 2015 ini merupakan 30.233 meter yang bermanfaat bagi 800 orang petani. DI salah satu bendungan baru yang dibangun di era Prsiden Joko Batang Alai tengah direhab dan dibangun jaringan irigasi baru Widodo. pada 2015 dan mencapai progres fisik 28,6%. Bendungan Tapin memiliki kapasitas tampung sekitar 56,77 juta meter kubik, berfungsi sebagai sumber air irigasi, sumber air baku 500 liter per detik, dan menjadi pembangkit listrik tenaga air (PLTA) berkapasitas 3,3 megawatt (MW). Menurut Menteri Kementerian PUPR Basuki Hadimuljono, Bendungan Tapin berfungsi sebagai penyediaan DI Pitap mengairi lahan dengan luas potensial 4.755 air irigasi seluas 5400 hektare, selain itu, Bendungan Tapin juga hektare, luas fungsional 1.000 hektare dengan panjang saluran primer 0,55 km dan saluran sekunder 32.550 meter yang bermanfaat bagi 800 orang petani. DI Pitap tengah direhab dan dibangun jaringan irigasi baru dengan anggaran Rp 265,5 miliar produksi pertanian. yang mulai dikerjakan sejak 2015 dan ditargetkan selesai pada Bendungan Tapin merupakan Program Strategis 2017. Hingga awal April 2017, progres fisik mencapai 26,5%. Nasional (PSN) yang digarap oleh BWS Kalimantan dan masih Untuk konektivitas di Provinsi Kalimantan Selatan, dalam tahap pengerjaan, awalnya Bendungan Tapin ditargetkan juga tengah dibangun jalan akses Pelabuhan Trisakti yang Rampung pada tahun 2019. Namun, melihat kondisi saat akan dilaksanakan secara tahun jamak 2015-2018 dengan dana cuaca saat ini yang sulit diprediksi yang harusnya kemarau Rp 394,2 miliar. Selain itu pada 2016, Kementerian PUPR malah hujan, yang tadinya kadar air harusnya berkurang malah telah menyelesaikan pembangunan Jembatan Basirih untuk bertambah sehingga cukup mempersulit pengerjaaan. Selain meningkatkan konektivitas ke Pelabuhan Trisakti. Jembatan itu, pada awal masa pembangunannya juga sempat terkendala sepanjang 582 meter tersebut mulai dibangun pada 2013 terkait pembebasan lahan dan pergeseran penetapan lokasi. dengan dana sebesar Rp 135,2 miliar. (TIM)

8 BULETIN DEWAN SDA BULETIN DEWAN SDA 9

INSPIRASI INSPIRASI

Sosialisasi Pelajar Duta Air Provinsi Jawa Barat

politik dan keamanan. Untuk itu pengelolaan Sumber Daya Air (SDA) diarahkan untuk mewujudkan sinergi dan keterpaduan yang harmonis antarwilayah, antarsektor, antarstakeholder, dan antargenerasi.

ir adalah sumber dan kebutuhan dasar kehidupan makhluk hidup, dimana ada air maka disanalah ada Aharapan akan kehidupan. Permukaan bumi pada dasarnya terdiri dari 71% air, yang mana 97% air dibumi bersifat asin sebagai air laut, sedangkan sisanya sekitar 3% yang bersifat tawar yang biasa digunakan untuk menunjang kehidupan sehari- hari. Dari air tawar itu dua pertiganya berwujud gletser dan es yang berada di kutub berfungsi untuk menstabilkan iklim global, sedangkan satu pertiga lainnya adalah air tawar yang dapat dimanfaatkan oleh 7 miliyar jiwa manusia di dunia. Dengan jumlah air yang terbatas, dibutuhkan tingkat Untuk membangun dan meningkatkan rasa kepedulian kepedulian yang tinggi untuk bersama-sama menjaga sumber dalam menjaga air bersih, Dewan Sumber Daya Air Provinsi Jawa daya air. Peningkatan jumlah penduduk, perubahan iklim, Barat, melalui salah satu programnya kembali menyelenggarakan eksploitasi sumber daya alam yang berlebihan, ahli fungsi lahan Acara Sosialisasi Pelajar Duta Air Provinsi Jawa Barat tahun dan limbah dapat mempengaruhi kualitas air serta sedimentasi, 2018 di IPA Dekeng Tirta Pakuan Bogor, tanggal 26 September sehingga dapat menyebabkan krisis air bersih yang mana 2018. Acara sosialisasi pelajar duta air ini merupakan rangkaian memberikan dampak bagi masyarakat seperti konflik sosial, acara terakhir dari kegiatan sosialisasi pelajar duta air yang kemiskinan, krisis pangan, krisis kesehatan, krisis energi, krisis sebelumnya telah dilaksanakan mulai tanggal 13 September 2018 Para pelajar juga diberikan kesempatan untuk di Tasikmalaya, Sukabumi dan Cirebon. melihat bagaimana proses pengolahan air yang dilakukan Mewakili Kepala Sekretariat Dewan Sumber oleh Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Bogor. Dimulai Daya Air Nasional Ir. Rusdi Hanes, SE.MT selaku Kepala dari proses intake, menara air, clarifier, pulsator, filter, hingga Bagian Pelayanan Informasi dan Humas memberikan kata reservoir. Selanjutnya para pelajar secara berkelompok diminta sambutannya. Acara ini bertujuan untuk mencari calon Pelajar untuk menggambar dan mempresentasikan kondisi lingkungan Duta Air Provinsi Jawa Barat serta merangsang kepedulian sekolah dan harapan mereka kedepannya. siswa/ siswi untuk mengamati dan peduli terhadap perubahan Melalui kegiatan ini diharapkan dapat memberikan lingkungan sekitarnya terutama dalam pengelolaan sumber daya perubahan pandangan masing-masing pelajar untuk lebih air, yang sangat penting bagi keberlangsungan hidup. Kegiatan peduli terhadap lingkungan sekitar, karena perubahan perilaku ini menghadirkan para narasumber yang ahli dibidangnya dimulai dari diri sendiri terlebih dahulu, lingkungan keluarga, seperti Boy Iman Nugraha, Ade Mulyana, Didin Rosyidin selanjutnya lingkungan sekitar dan nantinya akan memberikan dan Dadang Sudarja menyampaikan presentasi mengenai dampak yang besar atau efektif sehingga dapat dirasakan kondisi air saat ini dan pengelolaan air bersih. Selain itu juga secara bersama. Serta meningkatkan dan memunculkan inovasi dihadiri oleh Pelajar Duta Air Provinsi Jawa Barat tahun lalu dan ide-ide dari para pelajar yang dapat bermanfaat untuk Muhammad Abdul Aziz dan Aiswarai Diva. masyarakat dan lingkungan sekitar. (TIM)

10 BULETIN DEWAN SDA BULETIN DEWAN SDA 11

NUANSA NUANSA

Pembangunan Bendung dan Jaringan Daerah Irigasi Baliase Mampu Mengaliri Lahan Pertanian

engembangan bendung dan jaringan irigasi merupakan Bendung Baliase memiliki tinggi 8,93 meter, pendukung keberhasilan pembangunan pertanian, panjang 40 meter dan lebar 100 m. Bangunan dari bendung “Apabila pembangunan jaringan ini sudah Psalah satunya adalah pembangunan Jaringan Irigasi ini terdiri dari Ruang Olak, Pembilas Bendung Kiri, selesai, sawah eksisting yang ada akan dapat langsung Apabila Baliase di Kabupaten Luwu Utara, Sulawesi Selatan. Dimana Pembilas Bendung Kanan, Pintu, Pengambilan, Bangunan dialiri. Selama ini hanya sekali dalam setahun, diharapkan daerah tersebut merupakan daerah potensial, memiliki Sediment Trap Kiri, Bangunan Sediment Trap Kanan dan pembangunan dengan dibangunnya jaringan ini bisa menjadi 2-4 kali sumber daya lahan ( pertanian ), sumber daya air ( air irigasi jaringan ini sudah ) untuk dikembangkan menjadi Daerah Irigasi yang memiliki dalam setahun” ujar Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Jaringan Irigasi Teknis. Selain itu, daerah jaringan irigasi ini Pompengan Jeneberang, Ir. Teuku Iskandar, MT. selesai, sawah juga termasuk dalam satuan Wilayah Sungai Pompengan- Iskandar juga berkomitmen seberapapun selesai eksisting yang ada Larona dan termasuk kedalam proyek strategis nasional pembangunan jaringan maka akan langsung dimanfaatkan, akan dapat langsung yang tercantum pada Peraturan Presiden No. 56 Tahun 2018 Tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Presiden tidak menunggu selesai 100%. dialiri. Selama ini Nomor 3 Tahun 2016 Tentang Percepatan Pelaksanaan Turut hadir dalam kunjungan tersebut Direktur hanya sekali dalam Proyek Strategis Nasional. Irigasi dan Rawa, Mochamad Mazid, Kepala BBWS Beberapa waktu lalu dalam mendukung setahun, diharapkan Pompengan Jeneberang, Teuku Iskandar, Kepala BBPJN pembangunan infrastruktur dan pengembangan Jaringan dengan dibangunnya XIII Makasar, Miftachul Munir, dan Kasubit Teknik Daerah Irigasi, Kementerian Pekerjaan Umum dan jaringan ini bisa Perumahan Rakyat (PUPR) bersama Komisi V DPR RI Pemeliharaan, Pattiasina Jefry Recky. (TIM) melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Luwu Utara Bangunan Fasilitas O & P. Pembangunan bendung ini menjadi 2-4 kali untuk meninjau pembangunan bendung dan Jaringan menelan biaya sebesar Rp. 215 Miliar yang bersumber dari dalam setahun Daerah Irigasi Baliase, yang dipimpin oleh Ibnu Munzir APBN Multi Years Contract ( (MYC) dengan progress selaku pimpinan Komisi V DPR RI. 96,14%. Target selesai pembangunan bendung ini pada Daerah Irigasi Bailase sendiri memiliki luas bulan November 2018. 21.928 Ha yang terletak di 4 kecamatan, yakni Kec. Untuk pembangunan jaringan irigasi dibagi Masamba, Mappadeceng, Sukamaju, Baebunta, dan menjadi 3 bagian, yakni jaringan irigasi kiri, kanan 1 Malangke. Pembangunan jaringan irigasi baliase ini dapat dan kanan 2 dengan total biaya Rp. 1,03 Triliun dan menyediakan infrastruktur dan sarana irigasi ( Bendung, progress 20,18%. Jaringan irigasi kiri memiliki luas Saluran dan Bangunan ) yang memadai sehingga dapat 7.880 Ha, jaringan irigasi kanan 1 memiliki luas 4.821 mengairi seluruh luasan areal irigasi (area layanan) dan Ha, dan jaringan irigasi kanan 2 memiliki luas 5.567 terpenuhinya kebutuhan air irigasi, peningkatan intensitas Ha. Pembangunan jaringan irigasi ini ditargetkan selesai tanam dari 100 % menjadi 245 %, dengan pola Tanam Padi pada Agustus 2019. Untuk total kebutuhan lahan seluas – Padi – Palawija serta Peningkatan taraf hidup masyarakat. 382,44 Ha baru sekitar 33,56 Ha yang dibebaskan.

12 BULETIN DEWAN SDA BULETIN DEWAN SDA 13

SAJIAN KHUSUS SAJIAN KHUSUS Direktorat Jenderal SDA Berbenah Perbaiki Penanganan OP Irigasi

etahanan air sangat penting untuk mencapai program ketahanan pangan. Peningkatan jumlah Kpenduduk setiap tahunnya, secara tidak langsung juga memberikan peningkatan kebutuhan pangan, pertanian dan industri. Indonesia masih membutuhkan banyak tampungan air untuk memenuhi kebutuhan air irigasi yang Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan diharapkan bisa memberikan kontribusi bagi produksi pangan, Rakyat (PUPR) melakukan pemeliharaan terhadap kebutuhan air minum, juga tambahan untuk kebutuhan air infrastruktur sumber daya air, terutama saluran irigasi yang baku. Selain itu, cuaca ekstrim yang terjadi di beberapa tahun sangat berhubungan dengan ketahanan pangan di Indonesia. belakangan dan pencemaran lingkungan dapat memberikan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat dampak negatif pada sumber daya air. Kebutuhan pangan (PUPR) melalui Direktorat Jenderal Sumber Daya Air (Ditjen dan kebutuhan air merupakan hal yang sangat penting bagi SDA) mengemban tugas besar terkait irigasi yaitu membangun kehidupan, karena kebutuhan tersebut sebagai kebutuhan dasar 1 juta hektar irigasi baru dan merehabilitasi 3 juta hektar irigasi. manusia. Tantangan yang dihadapi yaitu masalah krisis air dan Dalam melaksanakan kegiatan tersebut, Ditjen Sumber kekurangan pangan. Daya Air (SDA) sebagai perwakilan pemerintah pusat tentunya Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan tidak bisa bekerja sendiri sehingga membutuhkan kerjasama Rakyat (PUPR) melakukan pemeliharaan terhadap dengan mitra-mitra yang berkaitan. Luas Daerah Irigasi (DI) di Direktur Bina Operasi dan Pemeliharaan (O&P) infrastruktur sumber daya air, terutama saluran irigasi yang Indonesia berkisar 7,2 juta hektar, dan pemerintah pusat hanya Agung Djulhartono yang hadir mewakili Direktur Jenderal sangat berhubungan dengan ketahanan pangan di Indonesia. memiliki kewenangan sekitar 28%, selebihnya merupakan Sumber Daya Air Hari Suprayogi pada acara tersebut Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat kewenangan pemerintah daerah. Maka dari itu, keterlibatan, mengatakan, kegiatan operasi dan pemeliharaan merupakan (PUPR) melalui Direktorat Jenderal Sumber Daya Air (Ditjen peran dan kerjasama pemerintah daerah sangat dibutuhkan salah satu program yang sangat penting, mengingat SDA) mengemban tugas besar terkait irigasi yaitu membangun agar dapat mencapai target ketahanan pangan. pelaksanaan kegiatan dan manfaatnya bersentuhan langsung 1 juta hektar irigasi baru dan merehabilitasi 3 juta hektar irigasi. Pertemuan Konsultasi Regional Operasi dan dengan masyarakat selaku penerima manfaat. “Tanpa Pemeliharaan (O&P) irigasi merupakan forum pertemuan Dalam melaksanakan kegiatan tersebut, Ditjen Sumber adanya kegiatan operasi dan pemeliharaan yang memadai Daya Air (SDA) sebagai perwakilan pemerintah pusat tentunya komunikasi bagi pelaksana kegiatan Operasi dan Pemeliharaan dan terencana dengan baik, akan berdampak langsung pada tidak bisa bekerja sendiri sehingga membutuhkan kerjasama (O&P) irigasi baik ditingkat pusat maupun daerah untuk dengan mitra-mitra yang berkaitan. Luas Daerah Irigasi (DI) di saling bertukar pengalaman yang diharapkan bisa menjadi kerusakan prasarana sumber daya air sebelum tercapainya Diakhir penjelasananya Agung menambahkan, saat ini Indonesia berkisar 7,2 juta hektar, dan pemerintah pusat hanya pembelajaran. Pada tahun 2018 ini dilaksanakan tanggal 18 umur rencana. Selain itu juga berdampak pada terganggunya Direktorat Jenderal Sumber Daya Air terus bersinergi dengan memiliki kewenangan sekitar 28%, selebihnya merupakan September bertempat di Padang yang dihadiri Gubernur keberadaan dan fungsi sumber air, peningkatan beban pemerintah pusat terkait, pemerintah provinsi dan kabupaten/ kewenangan pemerintah daerah. Maka dari itu, keterlibatan, Provinsi Sumatera Barat Irwan Prayitno, Direktur Jenderal Bina biaya rehabilitasi yang semakin berat dari waktu ke waktu kota agar tetap menjaga kondisi dan fungsi jaringan irigasi peran dan kerjasama pemerintah daerah sangat dibutuhkan Pembangunan Daerah Kementerian Dalam Negeri, Direktur Bina dan menurunnya kinerja pelayanan kepada masyarakat,” sesuai dengan kewenangannya dengan semaksimal mungkin. agar dapat mencapai target ketahanan pangan. OP Ditjen SDA Agung Djuhartono, dan pejabat terkait lainnya. lanjut Agung. (TIM)

14 BULETIN DEWAN SDA BULETIN DEWAN SDA 15

SAJIAN KHUSUS SAJIAN KHUSUS

Kurangi Resiko Banjir di Palembang Kementerian PUPR bangun Kolam Retensi dan Normalisasi Sungai

ementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Dia menambahkan, koordinasi dengan Satker Cipta Pekerjaan pembangunan pompa tersebut dilakukan oleh Rakyat (PUPR) melalui Balai Besar Wilayah Sungai Karya di daerah juga harus dilakukan agar aset negara ini PT. SAC Nusantara-PT. Basuki Rahmanta Putra, melalui Kerjasama K(BBWS) Sumatera VIII, menormalisai sungai dan bisa dipelihara sesuai fungsinya. BBWS Sumatera VIII juga melaksanakan pembangunan infrastruktur pengendali banjir melibatkan TNI untuk menciptakan Sungai Bendung yang dihilir sungai bendung yang dilengkapi dengan kolam retensi serta pintu air otomatis di Kota Palembang. Upaya dilakukan untuk meminimalisir dan mereduksi banjir akibat melimpasnya BBWS sebagai water Sungai Bendung yang bermuara di Sungai Musi sehingga memgusik kegiatan sosial, berdampak pada produktivitas manager harus ekonomi, serta lingkungan akibat banjir tersebut. Selama ini air di Sungai Bendung sering meluap dan bertindak apabila ada mengakibatkan banjir hingga menggenangi 285 hektar lahan orang yang buang pemukiman penduduk karena pada musim hujan terjadi arus balik (backwater) dari Sungai Musi. Maka dari itu dilakukan sampah sembarangan Normalisasi Sungai Bendung dilakukan sepanjang 5,5 Km Kolam dilengkapi 6 pompa berkapasitas masing- melalui perkuatan tebing sungai. Kolam retensi yang dibangun masing 6.000 liter per detik dan bangunan rumah pompa dan ke sungai. Upaya di muara Sungai Bendung seluas 1 hektar dengan kapasitas genset. Fungsi pompa banjir ini adalah memompa air dari lainnya setidaknya 50.000 m3 digunakan sebagai tampungan air pada musim hujan. Sungai Bendung menuju Sungai Musi pada saat tinggi muka air Sungai Musi lebih tinggi dari Sungai Bendung. Pembangunan dengan menyediakan kolam dan pompa pengendali banjir itu berlokasi di Jalan Aligatmir, Kecamatan Ilir Timur III, Kota Palembang. tempat sampah di Menteri PUPR Basuki Hadimuljono pun pinggiran sungai Operasi (KSO) dengan kontrak senilai Rp 239,98 miliar selama menyempatkan diri meninjau lokasi pembangunan sarana empat tahun anggaran sejak tahun 2015 dan akan selesai akhir tahun pengendalian banjir tersebut, dia menekankan bahwa 2018. pendekatan non-struktural seperti kebiasaan masyarakat untuk bersih dari sampah.”Saya sudah komunikasi dengan Pangdam Dalam pembangunan pengendalian banjir tersebut, tidak membuang sampah ke sungai juga berperan penting Sriwijaya agar tujuan itu bisa tercapai secara efektif,” ujar Kepala Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Sumatera VIII dalam pengurangan risiko banjir. Basuki. Palembang Suparji menyatakan juga terus berkoordinasi dengan “BBWS sebagai water manager harus bertindak Dengan dilaksanakannya normalisasi, pembangunan pemerintah daerah terutama untuk pengelolaan sampah di apabila ada orang yang buang sampah sembarangan ke kolam retensi dan stasiun pompa, maka luas genangan sepanjang sungai. sungai. Upaya lainnya setidaknya dengan menyediakan eksisting banjir dari sekitar 285 hektar akan berkurang menjadi Selain itu, tampak hadir Dirjen Penyediaan Perumahan tempat sampah di pinggiran sungai,” kata Menteri Basuki. 46 ha. Durasi waktu genangan juga dipersingkat dari 16 jam Kementerian PUPR Khalawi AH, Kepala Balai Besar Pelaksanaan Untuk mengatasi permasalahan sampah di Sungai Bendung, dengan ketinggian genangan 30-70 sentimeter menjadi 3 Jalan Nasional V Palembang Saiful Anwar, Kepala BBWS Sumatera BBWS Sumatera VIII akan melibatkan TNI untuk jam dengan ketinggian genangan 10-20 sentimeter. Dengan VIII Palembang Suparji dan Kepala Biro Komunikasi Publik Endra mewujudkan Sungai Bendung yang bersih dari sampah. demikian, risiko banjir bisa direduksi sekitar 80 persen. S. Atmawidjaja mendampingi Menteri Basuki. (TIM)

16 BULETIN DEWAN SDA BULETIN DEWAN SDA 17

TEROPONG DAERAH TEROPONG DAERAH

Bendungan Karalloe

rovinsi Sulawesi Selatan, tepatnya di Kabupaten/Kota Gowa, Kecamatan Tompobulu dan Kecamatan Biring PBulu, terdapat bendungan yang bernama Bendungan Karalloe. Bendungan ini berada di dua desa yaitu Desa Garing dan Desa Taring. Bendungan ini akan berfungsi sebagai pemasok air untuk irigasi dan pembangkit listrik. Awal dimulainya proyek pembangunan Bendungan Karalloe ini pada tahun 2013 yang dikerjakan oleh kontraktor

Kapasitas dari Bendungan Karalloe ini direncanakan dapat menampung sebesar 39,3 m3 yang dapat mengairi sawah irigasi teknis seluas 7.004 Ha, mengurangi debit banjir sebesar 610 M3/detik, sehingga akan meningkatkan intensitas tanam dari 150 persen menjadi 250 persen. Manfaat lainnya sebagai sumber air baku sebesar 0,40 M3/detik, dan menghasilkan listrik sebesar 5,000 MW, konservasi air dan pariwisata. PT Nindya Karya. Nilai kontrak konstruksi pembangunan Menteri Pekerjaan umum dan Perumahan Rakyat Bendungan Karalloe sebesar Rp657,86 miliar menggunakan (PUPR) Basuki Hadimuljono mengatakan, pembangunan dana APBN (Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara). Bendungan Karalloe ini bertujuan untuk mendukung Saat ini progresnya sudah mencapai 53,81%. ketahanan air dan kedaulatan pangan di Sulawesi Selatan Namun dalam proses pengerjaan Bendungan Karalloe, yang merupakan lumbung pangan nasional. Menteri sempat terkendala pembebasan lahan di Kecamatan Pekerjaan umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) juga mengingatkan bahwa pembangunan infrastruktur Biringbulu dan Kecamatan Tompobulu, dan pemerintah merupakan salah satu cara untuk mengembangkan setempat pun berupaya untuk mengatasi kendala yang suatu wilayah. Oleh karena itu, harus tetap mendukung ada. Pembangunan tahap satu sudah selesai, dimana pada komitmen pemerintah dalam melestarikan lingkungan. tahap satu pembangunan terowongan sepanjang 583 meter Serta diharapkan dengan pembangunan Bendungan dan sekarang telah masuk pembangunan tahap dua yaitu Karalloe ini dapat meningkatkan taraf hidup masyarakat di pengerjaan pembangunan tubuh bendungan utama dan Kabupaten Gowa, juga kabupaten Takalar dan Kabupaten sistem hidromekanikal. Proyek pembangunan Bendungan Jeneponto dapat menikmati aliran air dari Bendungan Karalloe ditargetkan dapat terselesaikan pada tahun 2019. Karalloe.(TIM)

18 BULETIN DEWAN SDA BULETIN DEWAN SDA 19

ANEKA ANEKA Bendungan Teritip

endungan Teritip adalah bendungan yang terletak di telah selesai dilakukan proses pengisian bendungan. Untuk menggunakan pompa Ke Perusahaan Daerah Air Minum Kota Balikpapan. Wilayah pelayanan dimaksud adalah provinsi Kalimantan Timur, Kabupaten atau Kota mendistribusikan air kepada masyarakat, Kementerian (PDAM)” tutur Menteri Pekerja Umum dan Perumahan Rakyat Kelurahan Teritip, Lamaru. Manggar Baru, Manggar, dan BBalikpapan. Merupakan salah satu proyek Kementrian Pekerjaan Umum dan Perumahaan Rakyat (PUPR) beserta (PUPR). Bersamaan dengan pengisian air pada bendungan, Sepinggan dengan penerima manfaat minimal 60.000 jiwa. Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) yang Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur dan Pemerintah Kota juga dibangunnya Instalasi Pengelola Air (IPA) Tahap l diatas Diakhir tahun 2016, Kementerian Pekerjaan Umum pembangunannya dimulai sejak tahun 2014 dan telah selesai Balikpapan bekerjasama untuk menyelenggarakan Sistem lahan seluas 5 hektar berkapasitas 200 liter/detik di Kecamatan dan Pembangunan Rakyat (PUPR) melalui Balai Wilayah Sungai pada tahun 2016, dengan investasi total 270 Miliar. Bendungan Penyediaan Air Minum (SPAM) Teritip. “Meningkatnya Balikpapan Timur. 27 Mei 2018 progress telah mencapai 50,1%, Kalimantan lll, Direktorat Jenderal Sumber Daya Air sudah ini dibuat untuk memenuhi tambahan kebutuhan masyarakat jumlah warga Kota Balikpapan yang mendapatkan akses pembangunan yang dilakukan oleh Ditjen Cipta Karya dengan menyelesaikan Pembangunan Bendungan Teritip. Selain itu akan air, mengingat sebelumnya cadangan air bersih air bersih merupakan bagian dari upaya mencapai target nilai RP 91,99 miliar. Terdiri dari bangunan kantor, bangunan telah selesai rumah pompa dan pipa air baik vertikal kapasitas masyarakat Balikpapan hanya bergantung pada Bendungan 100-0-100 tahun 2019 yakni agar penduduk Indonesia reservoir dan rumah pompa, pengolahan air, pengolahan kimia 2x200 l/dt, rumah jaga dan pipa transmisi air baku diameter Manggar. Kapasitas Bendungan Manggar tidak lagi memadai seluruhnya memiliki akses air bersih, berkurangnya kawasan dan gudang kimia, bangunan pengering dan limbah, genset, 400 mm sepanjang 1 km untuk mendukung berfungsinya reservoir pelayanan dan bak penenang. Pembangunan Instalasi dan beberapa kali Kota Balikpapan, Kalimantan Timur di kumuh dan seluruhnya mendapat akses sanitasi layak,” Kata Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) Teritip (TIM) Pengelola Air (IPA) Tahap l ini dibangun untuk mendukung landa kemarau panjang yang mengakibatkan krisis air. Saat Menteri Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan pemanfaatan bendungan dan ditargetkan selesai pada Oktober ini kebutuhan terhadap air mencapai 1.600 liter/detik dimana Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono. Maka dari itu, lanjut 2018. saat ini baru bisa dipenuhi 1.000 liter/detik dari Bendungan Basuki, Pembangunan bendungan ini sangat penting untuk Hasil pengolahan Instalasi Pengelola Air (IPA) Manggar. dilakukan, supaya dapat memenuhi kebutuhan air baku di akan disalurkan melalui jaringan pipa distribusi ke enam Dengan luas 94,80 hektar, kapasitas 2,43 juta Balikpapan. reservoir untuk selanjutnya disalurkan ke sambungan rumah. meter kubik akan memberikan tambahan pasokan air baku “Bendungan memiliki dua pompa, dimana satu Pembangunan sebagian jaringan distribusi utama, reservoir Kota Balikpapan sebesar 250 liter/detik. Pada tahun 2017 pompa sebagai pompa cadangan. Air dari bendungan dialirkan dan pipa sambungan rumah akan dilakukan oleh pemerintah

20 BULETIN DEWAN SDA BULETIN DEWAN SDA 21

INFO SEHAT INFO SEHAT

istem peredaran darah termasuk organ yang sangat penting bagi manusia. Apabila sistem peredaran darah terganggu BUAH ALPUKAT dapat membuat beberapa fungsi organ tubuh menjadi terganggu, misalnya: jantung, sistem pernafasan, otak dan sistem Alpukat adalah sumber lemak tak jenuh tunggal Spencernaan, sehingga dapat memicu munculnya berbagai penyakit berbahaya seperti Stroke, Jantung, Kolestrol, dan Diabetes. yang baik untuk kesehatan jantung. Alpukat juga kaya akan Terganggunya sistem peredaran darah biasanya diakibatkan dari faktor keturunan atau cacat lahir, namun penyebab utama yang vitamin, mineral dan senyawa yang menghambat penyerapan sangat mempengaruhi adalah pola hidup. Masih banyak orang yang cenderung tidak memperhatikan betapa pentingnya menjaga kolesterol dalam tubuh. Mengonsumsi 1 buah alpukat perhari kelancaran peredaran darah dengan membiasakan pola makan dan gaya hidup yang tidak sehat, diantaranya: konsumsi makanan bisa membantu menurunkan kolesterol jahat (LDL). Tak hanya berlemak, kolestelor, kurang olahraga dan tingkat stress yang tinggi. ikan salmon yang mengandung asam lemak omega-3 tinggi. Dengan merubah pola hidup yang lebih sehat, rutin melakukan kegiatan olahraga dan mengonsumsi makanan sehat bisa Asam lemak omega-3 inilah yang membantu mengurangi membuat sistem peredaran darah menjadi lancar dan dapat bekerja dengan optimal. Oleh karena itu, mengonsumsi makanan yang resiko pembekuan darah, melancarkan peredaran darah dan dapat mempelancar peredaran darah dalam tubuh penting untuk kesehatan. Ada beberapa jenis makanan yang berkhasiat untuk dapat meningkatkan sirkulasi darah keseluruh tubuh, sehingga melancarkan sirkulasi darah diantaranya: aliran darah dari dan menuju ke jantung pun semakin optimal. Buah ini dapat dikonsumsi langsung atau diolah sebagai jus. IKAN SALMON Manfaat ikan salmon untuk tubuh sangat beragam, karena ikan ini merupakan sumber protein berkualitas tinggi. Selain mengandung banyak protein, salmon juga sudah lama BUAH BIT dikenal sebagai ikan yang kaya akan vitamin dan mineral yang Buah berwarna merah ini memiliki banyak sekali penting untuk tubuh, beberapa mineral penting yang ada manfaat untuk kesehatan, salah satunya adalah membantu dalam ikan salmon antara lain kalium, selenium dan vitamin melancarkan peredaran darah. Karena kandungan nitrat B12. Kandungan lain yang terdapat di dalam ikan salmon yang berlimpah dalam buah ini sangat berperan untuk adalah asam lemak omega-3. Zat ini merupakan asam lemak kelancaran sirkulasi darah dalam tubuh seseorang. Di esensial alami dalam salmon, yaitu dalam bentuk asam EPA dalam tubuh, nitrat akan diubah menjadi oksida yang (eicosapentaenoic acid) dan DHA (docosahexanoic acid). membuat pembuluh darah di tubuh menjadi lebih lebar. Kandungan omega-3 yang dimiliki ikan ini begitu tinggi dan sangat baik untuk mendukung kelancaran peredaran darah. Rutin mengonsumsi ikan salmon bisa membantu untuk menghindari penyakit kardiovaskular yang berbahaya. TEH HIJAU Selain untuk relaksasi, kandungan alamiah dalam BAWANG PUTIH teh hijau juga membuat pembuluh darah menjadi lebih Selain digunakan sebagai bumbu disetiap masakan, lebar, sehingga aliran darah menjadi lebih lancar. Karena bawang putih juga mempunyai khasiat untuk meregangkan teh hijau mengandung flavoinoid yang dapat membantu pembuluh darah dan membersihkan darah. Bawang putih sel untuk mengeluarkan zat yang dibutuhkan untuk juga efektif meningkatkan produksi hydrogen sulfide pada memperlancar aliran darah. Antioksidan yang dimiliki pembuluh darah sehingga bisa melancarkan sirkulasi darah teh hijau pun bagus untuk menjaga kesehatan jantung. dalam tubuh. Penelitian membuktikan bahwa diet yang kaya bawang putih bisa mencegah aterosklerosis/ penimbunan flak pada dinding arteri, mengurangi penggumpalan kolesterol jahat, dan membuka pembuluh darah yang pernah tersumbat. MINYAK IKAN DAN VITAMIN E Dengan mengonsumsi makanan yang mengandung vitamin E dan minyak ikan dapat membantu peredaran COKELAT HITAM darah didalam tubuh menjadi lancar. Dua jenis nutrisi ini Cokelat salah satu makanan yang digemari oleh banyak akan membantu mengurangi penggumpalan darah didalam orang, karena disinyalir mampu mengembalikan suasana hati. tubuh. Mengonsumsi vitamin E yang terkandung pada Makanan dengan paduan rasa manis dan pahit ini juga baik untuk minyak almond, minyak bunga matahari dan kuning telur bisa memperlancar peredaran darah karena kaya akan kandungan membuat badan jadi lebih sehat. Selain itu dibutuhkan 2 takaran flavonoid dan theobromine. Cokelat hitam jauh lebih baik minyak ikan setiap minggu, kandungan omega-3 pada minyak ketimbang aspirin dalam mengatasi penggumpalan darah. ikan akan mencegah terbentuknya pengentalan darah.(TIM)

22 BULETIN DEWAN SDA BULETIN DEWAN SDA 23 www.dsdan.an.go.id

Sekwan.dsdan

Sekwan.dsdan

Sekretariat Dewan SDA Nasional