4/30/13 Ayo, Wisata ke ! | Travel With Awan | Travel Blog | Budget Travel | Travel Photos | Travel Tips

HOME FORUM CONTACT NAVIGASI BUKU ABOUT ME MOBILE SITE BUKU GRATIS

USER LOGIN:

Username: *

Password: *

Login

create new account request new password

Home » Blogs » Awan Yulianto's blog

Ayo, Wisata Ke Pattaya! Budget Travel Pattaya Transportation Travel POLLING

Time For Taiw an:

Bus Pariwisata Jetbus Tempat Wisata www.spatrans.com Wisata Belanja PT Suryaputra Adipradana Wisata Kuliner Seat9,12,31,47,49,65 Tlp:0225203905 Vote

CARI ARTIKEL

By Awan Yulianto Cari

Pattaya, satu nama yang mungkin sering kita dengar dan merupakan salah satu kota tujuan wisata paling populer di Thailand. Kota ini terkenal di NEGARA kalangan wisatawan mancanegara sejak lama, pantai dan kehidupan malamnya menjadi daya tarik utama. Dimulai sebagai tempat liburan di tepi FILIPINA pantai bagi para tentara Amerika Serikat, yang memiliki pangkalan militer di HONG KONG daerah U-Tapao pada saat perang Vietnam, kini Pattaya telah berkembang INDONESIA dengan sangat pesat. JEPANG KAMBOJA Letaknya yang hanya sekitar 140 km dari ibukota , membuat kita KOREA sangat mudah untuk menjangkaunya. Kota pantai dan pusat hiburan malam MALAYSIA ini bisa dicapai dengan waktu tempuh sekitar dua jam dengan berbagai SINGAPORE transportasi umum, mulai dari taxi, bus atau kereta. THAILAND VIETNAM

NEW FORUM TOPICS

Wisata Kuliner di Singapura, travelawan.com/blog-travel/ayo-wisata-ke-pattaya.html#comment-673 1/24 4/30/13 Ayo, Wisata ke Pattaya! | Travel With Awan | Travel Blog | Budget Travel | Travel Photos | Travel Tips

Wajib Mencoba Nasi Lemak Ponggol Promo Tiket Murah Nok Air, Untuk Penerbangan Domestik di Thailand Lezatnya Tofu Lotus De'Resto Selamat datang!

More

RELATED POST

Tune Hotels, Tempat Menginap Murah di Pattaya Krabi, Sebuah Surga TAXI DAN LIMOUSINE Tersembunyi di Thailand Wisata Murah Dari Bandara Suvarnabhumi, dapat memesan taxi di counter yang ada di Keliling Bangkok luar area Kedatangan (Level 1). Tarif untuk menuju Pattaya biasanya Dengan Naik BTS / antara 1,300 - 1,500 Baht. Sementara jika ingin menyewa limousine SkyTrain dengan pilihan mobil yang lebih eksklusif, ada beberapa perusahaan Hotel Murah di penyedia jasanya di bandara ini. Mobil yang mereka sediakan beragam Dekat Daerah dengan harga variatif antara 2,200 sampai 5,000 Baht sekali jalan. Untuk Muslim di Bangkok pemesanan pergi-pulang biasanya akan diberikan tarif lebih murah. Menginap Murah di Sementara untuk taxi dari Pattaya menuju balik ke Bangkok, tarifnya sekitar Hotel Kota Cirebon 1,000 Baht. Pilihan Transportasi Saat Wisata Dari Bangkok Ke Chiang Mai, Thailand Mencari Makanan Halal di Bangkok, Ternyata Tidak Susah

RECENT COMMENTS

Re: Gratis! Buku Panduan Wisata "Shortrip Bangkok Pattaya" 2 hours 10 min ago

Re: Gratis! Buku travelawan.com/blog-travel/ayo-wisata-ke-pattaya.html#comment-673 2/24 4/30/13 Ayo, Wisata ke Pattaya! | Travel With Awan | Travel Blog | Budget Travel | Travel Photos | Travel Tips BUS UMUM Panduan Wisata "Shortrip Bangkok Pattaya" Untuk seorang budget traveler seperti saya, pilihan transportasi termurah 2 hours 59 min ago untuk menuju Pattaya adalah dengan menggunakan bus umum atau kereta. Re: Naik Bus Atau Taxi Berikut alternatif pilihan kendaraannya. Dari Bandara Don Mueang Ke Bangkok Dari Bandara Suvarnabhumi 10 hours 23 min ago Jika ingin langsung menuju Pattaya begitu sampai di Bandara Re: Naik Bus Atau Taxi Dari Bandara Don Suvarnabhumi, setelah keluar dari imigrasi dan pintu kedatangan (masih di Mueang Ke Bangkok dalam gedung bandara) turun satu lantai ke Level 1, kemudian belok ke 10 hours 31 min ago

arah kiri dan jalan menuju pintu Exit 8. Disana terdapat loket pembelian tiket Re: Ayo, Wisata ke bus 'Bell Travel Service'. Tarif: 134 Baht/orang dan untuk diantar sampai Pattaya! hotel tarif 200 Baht/orang. Dapat juga melakukan pemesanan tiket secara 10 hours 32 min ago online. Re: Ayo, Wisata ke Website: www.belltravelservice.com Pattaya! 10 hours 40 min ago Bagi Anda yang merencanakan untuk langsung balik ke Suvarnabhumi dari Re: Ayo, Wisata ke dari Pattaya, bisa menghubungi Bell Travel Service (Tel: +66 08 370-055). Pattaya! Mereka akan melakukan penjemputan ke hotel dengan minivan, untuk 11 hours 37 min ago kemudian berkumpul di terminal dan naik bus menuju bandara. Re: Ayo, Wisata ke Pattaya! Dari Terminal Bus Dalam Kota Bangkok 11 hours 53 min ago

Dari Bangkok, bisa berangkat melalui Eastern Bus Terminal. Terminal ini Re: Naik Bus Atau Taxi adalah yang paling umum digunakan. Cara termudah menuju terminal ini, Dari Bandara Don Mueang Ke Bangkok tinggal naik BTS dan turun di Ekkamai Station yang berada 12 hours 30 min ago di daerah Sukhumvit (Soi 63 / Soi Ekkamai). Begitu sampai di depan stasiun bus, langsung menuju ke loket terdepan di Re: Naik Bus Atau Taxi Dari Bandara Don sisi kanan. Harga tiket 124 Baht. Mueang Ke Bangkok Bus AC akan berangkat setiap 30 menit antara jam 05:20 sampai 23:20 12 hours 33 min ago setiap harinya.

Ayo, Wisata ke Pattaya! Bisa juga naik dari Northern Bus Terminal (Mochit), bus tersedia antara jam 05:30 sampai 20:00. Untuk menuju kesini tinggal naik MRT ke Chatuchak Park Station atau BTS Sukhumvit Line, menuju ke Mo Chit Station. Dilanjutkan dengan naik ojek, tuk tuk atau jalan kaki sekitar 20 menit. travelawan.com/blog-travel/ayo-wisata-ke-pattaya.html#comment-673 3/24 4/30/13 Ayo, Wisata ke Pattaya! | Travel With Awan | Travel Blog | Budget Travel | Travel Photos | Travel Tips BUS DARI PATTAYA - BANGKOK Bus AC dari Pattaya menuju balik ke Bangkok tersedia mulai jam 04:30 sampai 23:00 dari Pattaya Bus Terminal. Jadwal keberangkatan setiap 30 menit sekali menuju Ekkamai (Eastern Bus Terminal) dan Mochit (Northern Bus Terminal).

TRAVEL SERVICE Jika ingin lebih mudah dan nyaman, dari hotel/hostel biasanya bisa memesan jasa penjemputan travel untuk menuju Pattaya. Tarif sekitar 600 Baht/orang atau dengan mobil yang tarifnya tidak jauh berbeda dari taxi umum, sekitar 1,600 Baht. KERETA API Jadwal kereta dari Bangkok ke Pattaya (dan sebaliknya) hanya tersedia satu kali sehari, pada hari kerja (Senin - Jumat). Waktu tempuh sekitar 3 jam, lebih lama dari bus. Untuk kereta, dari Bangkok tersedia di Hua Lamphong Railway Station di Rama IV Road, dekat Chinatown. Jadwal keberangkatan jam 06:55 dan tiba di Pattaya 10:35 pagi. Dari Pattaya ke Bangkok kereta berangkat melalui Pattaya Train Station (Tel: +66 38 429-285). Jadwal keberangkatan hari Senin - Jumat, jam 14:20 dan tiba di Bangkok 17:40. Apapun jenis transportasi yang Anda pilih, jika memang mempunyai waktu lebih di Bangkok jangan lupa untuk menyempatkan diri mengunjungi kota hiburan paling seru di Thailand ini. Ayo, wisata ke Pattaya!

‹ Pattaya up Tune Hotels, Tempat Menginap Murah di Pattaya ›

travelawan.com/blog-travel/ayo-wisata-ke-pattaya.html#comment-673 4/24 4/30/13 Ayo, Wisata ke Pattaya! | Travel With Awan | Travel Blog | Budget Travel | Travel Photos | Travel Tips Telah terbit!!! PT Elex Media Komputindo Buku Panduan Wisata "Shortrip Bangkok Pattaya", Panduan jalan-jalan singkat dan maksimal menikmati liburan Anda di Bangkok - Pattaya!!! Dapatkan di Toko Buku Gramedia di Kota Anda! Atau order melalui Gramedia Online.

Follow @TravelAwan Follow @TravelAwan Travel Awan on Google Travel With Awan | Travel Blog | Budget Travel | Travel Photos | Travel Tips

Ada pertanyaan? Silakan tinggalkan komentar di artikel ini, Yahoo Mesengger travelawan[at]yahoo[dot]com

Atau hubungi Kontak http://travelawan.com/contact

Follow Twitter @TravelAwan

Email awan[at]travelawan[dot]com

Awan Yulianto's Blog 6092 reads Comment Viewing Options Threaded list - expanded Date - newest first 300 comments per page Save settings Select your preferred way to display the comments and click "Save settings" to activate your changes. Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by David (not verified) on Mon, 29/04/2013 - 22:30.

Terima kasih infonya pak. Setelah check out hotel saya ada rencana snorkeling dan main banana boat di coral island nih pak,ada info rate nya ga pak kira2 berapa? Apa setelah check out,hotel bersedia menerima penitipan tas ya pak? Saya menginap di sunshine & residence hotel. Apakah di coral island ada tempat bilas dan tukar pakaian pak? Soalnya saya rencana langsung kembali ke bangkok setelah dari sana. Maaf banyak tanya,mohon dibantu infonya pak. Thx. reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Mon, 29/04/2013 - 22:46.

Halo Mas David, Kalau menitipkan barang di hotel setelah check-out biasanya bisa dan tidak masalah. Oh ya, kalau untuk snorkeling dan main banana boat tarif update-nya saya juga kurang tahu, tapi mungkin bisa tanya ke travel, Mas. Siapa tau ada deal menarik atau diskon. Ini ada link dari Sightseeing Pattaya Travel. Salam, Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by David (not verified) on Mon, 29/04/2013 - 08:00. travelawan.com/blog-travel/ayo-wisata-ke-pattaya.html#comment-673 5/24 4/30/13 Ayo, Wisata ke Pattaya! | Travel With Awan | Travel Blog | Budget Travel | Travel Photos | Travel Tips

Pagi pak awan. Salam kenal pak awan, saya mau tanya nih pak, saya ada rencana pergi ke pattaya 6orang. Rencananya saya tiba di bandara suvarnabhumi jam 11 siang dan langsung beli tiket bell travel service utk ke pattaya jam 12. Sampe hotel di pattaya mungkin jam 3 sore. Saya mau tur ke laser budha, silverlake,minisiam, ripleys believe it or not, dan alcazar. Sempet ga ya pak semuanya dikunjungi hari itu juga? Soalnya besok pagi saya mau langsung balik ke bangkok. Kalo emang sempet kira2 ada ga city tur yg bisa anterin saya ketempat itu? Mohon dibantu sarannya pak. Makasih. reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Mon, 29/04/2013 - 08:45.

Halo Mas David, Kalau untuk ke tempat-2 tersebut hanya dalam setengah hari sepertinya agak mepet ya :) Mungkin bisa ke Laser Buddha dan Silverlake dulu sebelum gelap. Untuk referensi untuk tour, mungkin bisa coba kontak ke Malee Travel, atau bisa coba email ke Eastiny Travel. Mudah-2an ada yang sesuai ya. Kalau Mini Siam bisa jadi tujuan berikutnya, baru ke Ripley's, karena buka sampai malam. Alcazar show, saya kurang yakin apakah terkejar atau tidak, karena hanya ada 3 show sehari. Jadi sebaiknya dipilih saja mana yang paling ingin dikunjungi / dilihat :) Salam, Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by freddy (not verified) on Wed, 17/04/2013 - 13:38.

Salam kenal Mr Awan, Rencana wisata bangkok-pataya 22-26 juni, bisa tolong info itenary yg pas dan pakai sewa mobil ada kenal person di bangkok ?. terima kasih. regard freddy@ffjos reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Wed, 17/04/2013 - 14:11.

Halo Mas Freddy, Untuk driver di Bangkok mungkin bisa coba kontak: - Mr. Green / Surachat: +66 898965808 - Mr. Arifin: +66 849207411 Semoga salah satu dari mereka ada yang available pada tanggal tersebut ya. Salam, Awan reply travelawan.com/blog-travel/ayo-wisata-ke-pattaya.html#comment-673 6/24 4/30/13 Ayo, Wisata ke Pattaya! | Travel With Awan | Travel Blog | Budget Travel | Travel Photos | Travel Tips

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Sisca (not verified) on Sat, 13/04/2013 - 11:41.

Halo Mas, rencananya tanggal 3 Mei nanti, saya dan 2 orang teman saya mau ke Pattaya berangkat pake bus dari Ekkamai Bus Station ke Pattaya cuma 1 hari saja, jadi kami tidak menginap karena keterbatasan waktu. Rencananya kami mau ke Buddha Laser, Silverlake, Floating Market Pattaya dan Mimosa Pattaya. Saya mau tanya kalo dari North Pattaya Bus Terminal bisa pake songthaew ga ya ke tempat2 tadi? Tempat2 ini dilewatin sama jalur songthaew ga ya? Atau kami harus nyewa songthaew kesana? Kira2 berapa ya biaya sewanya? Kalo sewa songthaew, cuma dianterin ke 1 tempat aja ya? Atau lebih baik kami sewa mobil + driver ya? Kami cuma beberapa jam aja di Pattaya, rencananya sore/malam uda balik lagi ke Bangkok pake bus. Ditunggu infonya mas... Sorry kalo pertanyaannya banyak mas... Trims. reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Sat, 13/04/2013 - 12:04.

Halo Mbak Sisca, Apa kabar? Kalau 1 hari di Pattaya dan kunjungi tempat2 itu bisa saja, cuma memang tidak ada jalur songtheaw yang lewatin semuanya ya. Jadi mungkin coba untuk sewa songtheaw (untuk sehari) atau sewa mobil. Kalau Songtheaw memang harus tawar menawar, taxi juga biasanya tidak pakai argo, jadi tawar di muka. Dulu teman ada yang yang sewa mobil dari Bangkok dengan driver-nya. Mungkin untuk perbandingan bisa coba kontak: Mr. Arifin (+66 849207411). Dulu sekitar 2.500 Baht sehari (diluar bensin & tol). Semoga nomornya belum ganti. Nanti kalau ada yang mau ditanyakan lagi silahkan aja ya, Mbak. Salam, Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Santi (not verified) on Fri, 12/04/2013 - 23:28.

Halo, Mas Awan, Mau nanya, kalau tempat wisata di Pattaya yang cocok untuk keluarga dengan anak - anak(11 & 7) dan orang tua (70), apa yah? Pantai yang bagus dimana? Rencananya kita 2 hari di Pattaya, untuk rencana perjalanan yang bagusnya bisa dibantu, soalnya kita ngak mau terlalu capek, kasihan Papa. Kalau anak - anak nonton Tiffani show cocok ngak yah? Kalau transportasi di pattaya yang umum atau sewa mobil yang lebih baik? terima kasihhhhh banyak yah. reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Fri, 12/04/2013 - 23:50.

Halo Mbak Santi, travelawan.com/blog-travel/ayo-wisata-ke-pattaya.html#comment-673 7/24 4/30/13 Ayo, Wisata ke Pattaya! | Travel With Awan | Travel Blog | Budget Travel | Travel Photos | Travel Tips Kalau pantai utama di Pattaya (Pattaya Beach) memang biasa2 saja sih, mungkin bisa ke daerah Jomtien Beach. Disana lebih lumayan pantainya. Untuk tempat wisata keluarga yang cocok bisa ke Mini Siam, Pattaya Floating Market, atau ke Ripley's Believe It Or Not di Royal Garden Plaza. Kalau Tiffany atau Alcazar sepertinya kurang cocok untuk anak2 sih Mbak, walau kadang ada yang bawa keluarga juga. Lebih baik kalau mau nonton tidak ajak anak2. Untuk transportasi umum di Pattaya mudah. Bisa sewa angkot (songtheaw) juga dan biasanya ngga mahal, karena jaraknya disana juga ngga terlalu jauh. Salam, Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Anonymous (not verified) on Thu, 11/04/2013 - 18:29.

Halo...numpang Tanya klo Dari bandara don mueang mau langsung ke pattaya naik van,biasanya di kenakan Biaya brp?or lebih bgs city tour ke pattaya ato jj sndr ?di bandara apakah Ada city tour?thx sebelumnya.. reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Thu, 11/04/2013 - 18:57.

Halo, apa kabar? Kalau dari Don Mueang ke Pattaya biasanya sekitar 1.500-2.000 Baht sekali jalan. Sepertinya di bandara ini tidak ada travel agent. Kalau sampai Bangkok-nya siang, masih bisa jalan sendiri ke Pattaya. Nanti naik taxi ke Mo Chit BTS Station dan dari sana naik BTS ke Ekkamai Station, dan tinggal jalan kaki ke stasiun busnya. Salam, Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Netty (not verified) on Fri, 12/04/2013 - 23:23.

Halo...Pak Awan sebelumnya thx y atas balasannya..Ada yg mau saya tanyakan lago..sori menganggu..saya AMA teman2 Tlg 30 ke Bangkok tiba pukul 3 sore n berencana lag ke pattaya Dari bandara DMK..kami berjumlah 7 orang.menurut Pak Awan lbh bgs naik van atau bus?bisa gk pattaya jalan2 sndr?or lebih bagus city tour?makasih sebelumnya reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by netty (not verified) on Mon, 29/04/2013 - 23:42.

Malam pak awan ..bole ty butuh brp lama perjalanan dari don meuang ke pattaya?saya dan tmn2 naik van dari travel..cm pingin tau brp jam ampe pattaya.thx pak Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya! travelawan.com/blog-travel/ayo-wisata-ke-pattaya.html#comment-673 8/24 4/30/13 Ayo, Wisata ke Pattaya! | Travel With Awan | Travel Blog | Budget Travel | Travel Photos | Travel Tips Submitted by Awan Yulianto on Mon, 29/04/2013 - 23:51.

Malam Mbak Netty, Untuk perjalanan ke Pattaya sekitar 2 jam, tapi tergantung dengan apakah ada kemacetan atau tidak. Semoga perjalanannya nanti lancar ya. Salam, Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Fri, 12/04/2013 - 23:38.

Halo Mbak Netty, Kalau 7 orang mungkin bisa sewa van yang biasanya cukup untuk 8 orang ke Pattaya. Kalau mau naik bus juga tidak masalah, tapi harus naik bus/taxi dulu ke stasiun BTS Mo Chit dan nanti menuju ke Ekkamai, stasiun BTS yang dekat dengan stasiun bus Ekkamai Station. Kalau di Pattaya banyak tempat yang bisa jalan sendiri, atau kalau ramai-2 nanti sewa angkot (songthaew) saja, biasanya ngga terlalu mahal. Tapi kalau mau ikut tour juga tidak masalah. Tempat wisata yang jaraknya cukup jauh itu Temple of Truth (tiket masuk 500 Baht/orang, Buddha Mountain atau Million Years Stone Park & Crocodile Farm. Kalau yang lain-2 tidak terlalu jauh. Salam, Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Netty (not verified) on Sat, 13/04/2013 - 00:05.

Thx Pak Awan atas balasannya...2pertanyaan lagi..baron beach hotel pattaya strategis gk? Klo di Bangkok Dalam Sehari bs gk ke grand palace , Wat Arun, Wat pho, dinner cruise,asiatique night market?thx bgt reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Sat, 13/04/2013 - 00:25.

Kalau Baron Beach Hotel letaknya strategis, Mbak. Dia memang bukan di jalan utama (Pattaya Beach Road), tapi untuk jalan kaki ke jalan utama dan pantainya cuma sekitar 5 menit. Untuk di Bangkok dalam sehari, kalau ke Grand Palace, Wat Pho dan Wat Arun cukup, karena letaknya berdekatan. Dinner cruise bisa ambil yang jadwal pertama, setelah Maghrib dan setelah itu baru jalan ke Asiatique. Jarak antara River City Shopping Complex, tempat kapal dinner cruise berangkat, ke Asiatique itu tidak jauh. Jadi bisa langsung lanjut kesana. Salam, travelawan.com/blog-travel/ayo-wisata-ke-pattaya.html#comment-673 9/24 4/30/13 Ayo, Wisata ke Pattaya! | Travel With Awan | Travel Blog | Budget Travel | Travel Photos | Travel Tips Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Netty (not verified) on Thu, 18/04/2013 - 15:04.

Siang Pak Awan..numpang Tanya neh..Pak Awan bs ksh masukan mengenal ,hotel di Bangkok yang Nyaman dan bersih daerah pratunam ?mnrt Pak Awan baiyoke suite,or first house gmn? reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Thu, 18/04/2013 - 15:22.

Sore Mbak Netty, Untuk di daerah Pratunam yang memang hotel-2 tersebut yang tidak terlalu mahal harganya. Kalau First Hotel itu letaknya di pinggir jalan raya utama, kalau jalan kaki ke tempat perbelanjaan sekitar 5-10 menit. Sementara Baiyoke itu ada 3 hotel, yang paling bagus adalah Baiyoke Sky, kemudia Baiyoke Suite - yang ini memang biasa saja, layaknya hotel bintang 3 di Jakarta. Ada juga Baiyoke Boutique Hotel. Nanti mungkin bisa lihat website-nya. Semoga jawabannya membantu. Salam, Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Netty (not verified) on Thu, 18/04/2013 - 15:53.

Ada recommendation hotel2 yg nyoman n bersih sekaligus strategis di daerah pratunam?klo hotel metro resort gmn?t reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Thu, 18/04/2013 - 16:18.

Halo Mbak Netty, Kalau untuk di Pratunam memang banyaknya yang stay di hotel-2 tadi. Untuk Metro Resort Pratunam Hotel juga sepertinya bagus. Saya belum pernah melihat langsung hotel tersebut, tapi kemarin dari website banyak juga yang bilang mau booking disitu. Kalau dari review yang saya baca juga tidak masalah hotelnya. Mungkin bisa dicoba. Di atas saya sudah attached link-nya, tinggal di klik saja. Salam, Awan reply travelawan.com/blog-travel/ayo-wisata-ke-pattaya.html#comment-673 10/24 4/30/13 Ayo, Wisata ke Pattaya! | Travel With Awan | Travel Blog | Budget Travel | Travel Photos | Travel Tips

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Netty (not verified) on Sat, 13/04/2013 - 00:36.

Thx so much Pak Awan atas jawabannya..sori ganggu malam2..selamat Malam reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Ferry (not verified) on Thu, 04/04/2013 - 16:05.

Jakarta - Phuket - Bangkok - Pattaya - Bangkok - Jakarta dear mas awan yang baik, saya bermaksud menanyakan banyak hal termasuk berkonsultasi mengenai itinerary dengan rute diatas. apakah sebaiknya saya tulis disini atau ke email mas ya? mohon dapat di kabari karena saya berangkatnya tanggal 1 mei ini. terimakasih. rgrds, ferry reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Ferry (not verified) on Fri, 05/04/2013 - 09:46.

terimakasih mas awan. saya siapkan dulu email nya. karena banyak opsi2 jadinya agak puyeng. maaf jika nanti akan membuat mas awan juga puyeng. rgrds, ferry reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Fri, 05/04/2013 - 10:15.

Baik Mas Ferry, nanti saya tunggu email-nya ya. Tapi maaf kalau jawabnya agak lama karena sedang di luar kota. Saya usahakan balas begitu bisa. Sampai nanti. Salam, Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Thu, 04/04/2013 - 16:43.

Halo Mas Ferry, Kalau misalnya mau di-email boleh saja Mas. Untuk dari Phuket ke bangkok-nya kalau boleh tau, naik pesawat atau jalan darat ya? Ditunggu emailnya. Salam, Awan reply travelawan.com/blog-travel/ayo-wisata-ke-pattaya.html#comment-673 11/24 4/30/13 Ayo, Wisata ke Pattaya! | Travel With Awan | Travel Blog | Budget Travel | Travel Photos | Travel Tips

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Atha (not verified) on Wed, 03/04/2013 - 15:12.

Hello Mas Awan, Salam Kenal Saya rencana ke Bangkok tgl 11-15 Juni 2013 dalam rangka Honeymoon :D kebetulan saya dapat tiket baru sampai airport di bangkok pukul stgh8 malam, bisa gak saya lgsg ke pattaya malam itu? kalau bisa naik apa? selain itu boleh tidak saya direkomendasikan hotel yang lumayan bagus untuk honeymoon dan dimana saja kira" tmpt wisata yang patut saya datangi. Thanks mas. Regards, Atha reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Wed, 03/04/2013 - 15:53.

Halo, apa kabar & salam kenal juga :) Selamat ya atas pernikahannya. Memang honeymoon ke Bangkok itu seru! :) Nanti mendaratnya di Don Mueang ya? Kalau sudah malam mau ke Pattaya sebaiknya mungkin naik taxi atau travel yang dari bandara. Karena kalau mau mengejar naik bus susah juga, bus terakhir itu sekitar jam 11 malam, sementara harus menuju ke stasiun bus-nya memerlukan waktu, takut tidak terkejar. Atau alternatif lain, ke Pattaya pada hari berikutnya. Kalau untuk hotel maksudnya untuk di Bangkok atau Pattaya ya? Dan kalau boleh tau budget-nya berapa? Untuk di Bangkok, mungkin bisa coba Silom Serene Hotel atau Holiday Inn Express Siam, jika budget menengah. Sementara di Pattaya kalau mau cari yang dekat dengan pantai dan mudah akses kemana2, mungkin bisa coba di A-One The Royal Cruise Hotel. Oh ya, tujuan wisata di Bangkok juga yang pasti harus ke tempat2 wisata utama seperti The Grand Palace serta kuil-2, dan yang khusus kalau sedang honeymoon mungkin bisa mencoba untuk spa-nya, disana umumnya lebih murah daripada di Jakarta. Kalau ada yang ingin ditanyakan lebih lanjut, silahkan ya. Salam, Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Atha (not verified) on Wed, 03/04/2013 - 17:00.

thanks for very quick reply ya.. saya mendarat di Suvarnabhumi Airport, untuk travel yang dari bandara msh beroperasi kira" sampai jam brp ya? lalu kena biaya brp per orgnya? kalau boleh tau perjalanan dari Suvarnabhumi Airport ke Pattaya brp jam ya? agar saya punya gambaran jika lgsg ke Pattaya saya tiba pukul berapa. untuk hotel mungkin dikedua tempat tersebut, bangkok dan pattaya. kisaran bintang 3 ato 4 mas yang mgkn bagus untuk Honeymoon tp harga ttp relatif terjangkau. travelawan.com/blog-travel/ayo-wisata-ke-pattaya.html#comment-673 12/24 4/30/13 Ayo, Wisata ke Pattaya! | Travel With Awan | Travel Blog | Budget Travel | Travel Photos | Travel Tips Thanks Mas Iwan. Regards, Atha reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Wed, 03/04/2013 - 17:27.

Kalau mendarat di Suvarnabhumi lebih enak, karena jarak ke Pattaya lebih dekat, kurang dari 2 jam perjalanan. Kalau malam pilihannya naik taxi resmi atau ada counter-2 untuk limosine service (sewa mobil). Biasanya kalau untuk mobil sedan antara 1.500 - 2.500 Baht sekali jalan. Mengenai hotel, tadi di balasan sebelumnya sudah saya lengkapi lagi dengan link website-nya. Jadi mungkin bisa tinggal di klik saja dan lihat kira-2 mana yang sesuai. Pilihan lain di Pattaya, mungkin bisa coba Siam Bayshore Resort & Spa. Nanti bisa dibaca dulu review-nya. Semoga sesuai :) Salam, Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by fanie (not verified) on Tue, 02/04/2013 - 15:29.

Mas Awan, minta info dong, rencana saya mau ke Bangkok tgl 3-8 Juli 2013. Tiba di Bangkok siang jam 11.50. Berhubung sdh siang kami rencana lsg ke Pattaya naik Bell Travel. Nah bsknya stlh puas di Pattaya kami mau ke Phuket, pertanyaannya, "Naik apakah dari Pattaya ke Phuket (yg murah?) atau kami harus ke Bangkok dahulu?" Mohon referensi angkutan yg nyaman dan murah, thanks. reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Tue, 02/04/2013 - 17:06.

Halo Mbak Fanie, Apakah di Bangkok mendarat di Suvarnabhumi Airport? Jika di airport tersebut, berarti tinggal naik Bell Travel Service saja dari sana untuk menuju ke Pattaya. Mengenai dari Pattaya ke Phuket, apakah mau naik bus atau pesawat udara ya? Kalau nanik pesawat, berarti harus balik dulu ke Bangkok. Untuk budget airlines terbangnya dari Don Mueang Airport. tapi kalau sampai mau naik bus, sepertinya perjalanan sekitar 14 jam. Bisa coba cek ke website Sawasdee All Thai Bus. Bisa tanyakan langsung ke mereka untuk waktu keberangkatannya, atau bisa juga coba perusahaan bus lainnya. Kalau ada yang ingin ditanyakan lagi, nanti silahkan saja ya. Salam, Awan reply travelawan.com/blog-travel/ayo-wisata-ke-pattaya.html#comment-673 13/24 4/30/13 Ayo, Wisata ke Pattaya! | Travel With Awan | Travel Blog | Budget Travel | Travel Photos | Travel Tips Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by joy (not verified) on Mon, 25/03/2013 - 16:08.

selamat sore mas Awan, maaf sy mau tanya2 lg nih..seandainya tiba di pattaya sore hari,mudahkah cari travel agent disana untuk booking paket tour ke nongnooch village,laser budha etc buat keberangkatan besok harinya?mohon rekomend dari mas awan nama travel agent yg murah dan terpercaya di pattaya. terima kasih banyak mas salam joy reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Mon, 25/03/2013 - 16:26.

Selamat sore juga, Maaf , untuk travel agent di Pattaya kebetulan saya tidak pernah pakai. Jadi biasanya jalan sendiri. Kalau memang sudah tau pasti tanggal perginya, Nong Nooch itu bisa dipesan secara online: http://www.nongnoochgarden.com/ Di situ bisa pesan paket yang termasuk penjemputan dari hotel. Kalau ke Buddha Hill, bisa sewa taxi saja. Tapi kalau mau memakai travel agent, yang saya tahu Malee Travel adalah yang sudah lama beroperasi di Pattaya. Bisa langsung klik ke link bawah ini untuk informasinya: http://www.maleetravel.com/contact_us_by_email_enquiry_phone_fax_snail_m... Semoga bisa dipilih mana yang lebih baik dan nyaman. Salam, Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by romy (not verified) on Sun, 24/03/2013 - 09:56.

Trmks banyak atas info dan bantuan nya mas awan,sy add ym nya. reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Sun, 24/03/2013 - 10:13.

Baik, sama-2 :) Nanti kalau ada pertanyaan lebih lanjut, silahkan saja kontak saya melalui YM atau disini. Sampai nanti. Salam, Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by romy (not verified) on Sat, 23/03/2013 - 23:25.

Mlm mas.....mau nanya lg,rekomendasi hotel di central pattaya atau south travelawan.com/blog-travel/ayo-wisata-ke-pattaya.html#comment-673 14/24 4/30/13 Ayo, Wisata ke Pattaya! | Travel With Awan | Travel Blog | Budget Travel | Travel Photos | Travel Tips pattaya apa ya...blh saya tau ym atau pin bb nya. Trmksh reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Sun, 24/03/2013 - 04:20.

Selamat malam, Kalau hotel di Central Pattaya, yang bintang berapa ya? Yang kemarin pernah saya sebutkan sebagian besar di Central Pattaya. Kalau yang budget, bisa di Tune Hotels atau Hong Residence. Sementara di South Pattaya, cuma bisa rekomendasi 2 hotel ini: Miracle Suite Pattaya dan Siam Bayshore Resort. Nanti untuk keterangan lengkap hotel-2 itu mungkin bisa sek di Agoda.com atau Booking.com Oh ya, untuk YM saya ini ya: [email protected] Salam, Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by joy (not verified) on Thu, 21/03/2013 - 21:27.

Selamat mlm mas awan,salam kenal..istri sy dan anak2,jumlahnya 4 org. berencana ke bkk pattaya by airasia ,sy mau menanyakan apakah bell travel service bisa disewa dr don muang?untuk menuju pattaya Dan bisakah ikut tour go show saja bookingnya untuk ke nongnooch village? Seandainya naik kendaraan umum ke nongnooch village amankah? mengingat yg pergi wanita semua. Trims sebelumnya ya mas awan Joy reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Thu, 21/03/2013 - 22:32.

Selamat malam Mas Joy, Untuk bus Bell Travel Service hanya ada dari Suvarnabhumi Airport. Jika mau dari Don Mueang, nanti naik shuttle bus saja yang menuju ke Suvarnabhumi (shuttle bus gratis). Baru nanti dari Suvarnabhumi naik bus tersebut. Mengenai jalan-2 ke Nong Nooch Village, menurut saya aman saja. Kalau pesan di website ada juga paket yang termasuk penjemputan. Kalau tidak salah, harga untuk paket antar jemput ini 600 Baht. Saya juga mencantumkan tempat wisata ini di buku saya. Keterangan selengkapnya untuk Nong Nooch Village: Jam Buka: 09.00 - 17.00 Alamat: , Km. 63. Tel: +66 38 429 321 / 425 748 Website: www.nongnoochtropicalgarden.com Semoga informasinya membantu. Salam, Awan reply travelawan.com/blog-travel/ayo-wisata-ke-pattaya.html#comment-673 15/24 4/30/13 Ayo, Wisata ke Pattaya! | Travel With Awan | Travel Blog | Budget Travel | Travel Photos | Travel Tips

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by romy (not verified) on Thu, 21/03/2013 - 18:39.

Malam mas.....rekomen buat hotel di pattaya apa ya mas.....kemudian untuk kendaraan umum di pattaya kalo mau ke budha hill dan bidha laser gmn caranya kemudian kalo naek kendaraan umum di bangkok ke tempat wisatanya...makasih reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Thu, 21/03/2013 - 18:58.

Malam mas, Untuk di Pattaya, kalau mau hotel yang murah (tapi tidak ada kolam renang), itu bisa di Tune Hotels (di Pattaya second Road) atau juga bisa di Hong Residence Hotel (alamat: 239/9 M.9, Soi 4 Pattaya Beach Road, Pattaya). Kalau di Pattaya untuk ke Buddha Hill memang tidak ada jalur kendaraan umum. Jadi mungkin bisa naik taxi atau naik songthaew (semacam angkot). Dua jenis kendaraan ini kita harus menawar, taxi juga biasanya tidak mau pakai argo. Jadi sebelum pergi mungkin bisa tanyakan ke pegawai hotel kira-2 untuk jarak tersebut harus bayar berapa dan sebaiknya diminta untuk menunggu (pergi-pulang). Oh ya, ini saya sudah dapat info untuk driver / sewa kendaraan di Bangkok. bisa hubungi: - Mr. Arifin (+66 849207411) - Dia bisa mengantar ke Pattaya kalau mau. - Mr. Green / Surachat (+66 898965808) - Untuk di dalam kota Bangkok. Mudah-2an nomor telponnya masih sama. Biasanya sewa 8 jam (tidak termasuk bensin). Nanti kalau ada pertanyaan lainnya, bisa kontak saya lagi :) Salam, Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by romy (not verified) on Thu, 21/03/2013 - 08:13.

Makasih mas ats infonya, sy take off dr soetta jam 6 pagi, mohon referensi lg mas, klo kt mau cari hotel dipattaya yg ada private beach, toling sarannya mas kemudian kalo di bangkok kt butuh mobil sewaan, mas awan ada referensi untuk hub siapa disana....makasih reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Thu, 21/03/2013 - 08:54.

Berarti sampai Bangkok sekitar pukul 10 pagi ya. Untuk hotel di Pattaya jarang sekali yang memiliki private beach, karena umumnya berada di seberang pantai (terpisah oleh jalan raya) antara halaman hotel dan pantai. Bahkan hotel-hotel bintang 5 juga posisinya sebagian besar seperti ini, tidak persis di pinggir pantai. Yang posisi di pinggir pantai, bisa check Pullman Pattaya Hotel G. Tapi travelawan.com/blog-travel/ayo-wisata-ke-pattaya.html#comment-673 16/24 4/30/13 Ayo, Wisata ke Pattaya! | Travel With Awan | Travel Blog | Budget Travel | Travel Photos | Travel Tips lokasi agak di pinggir (sekitar 15 menit naik taxi dari pantai utama Pattaya), website: http://www.pullmanhotels.com/gb/hotel-7540-pullman-pattaya-hotel- g/index... Untuk di Bangkok, biasanya saya selalu naik kendaraan umum. Tapi untuk sewa mobil per-hari harga biasanya sekitar 3.500 Baht. Akan saya coba tanya teman untuk referensinya ya. Jika saya dapat infonya, akan saya kabari. Salam, Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by romy (not verified) on Wed, 20/03/2013 - 23:02.

Hallo mas salam kenal ya... Saya rencana ke bangkok dng AA, skr di don mueang Romy ingin lgs ke pattaya...kl dr referensi yg sy baca sy ingin menggunakan shuttle bus AA ke suvarnabhumi kemudian naik bis dr sini, apakah rute ini ckp efektif. Rencana di pattaya semalam, bsk siang atau sore lgs menuju ke bangkok dan menginap 3 mlm di khaosan road, krn mls utk pindah2 hotel lg. Mhn info nya. Txs reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Thu, 21/03/2013 - 00:38.

Halo, apa kabar? Salam kenal juga ya :) Nanti sampai di Bangkok kira-2 jam berapa? Kalau siang, bisa dengan cara yang tadi Romy sebutkan, yaitu naik shuttle bus dulu ke Suvarnabhumi Airport (gratis), dan nanti naik bus ke Pattaya dari sana. Atau alternatif kedua adalah naik Bus No. 29 (dari pemberhentian bus di luar bandara), ke Mo Chit BTS Station. Dari situ nanti naik BTS/Skytrain ke Ekkamai BTS Station, dan dilanjutkan dengan naik bus ke Pattaya dari Ekkamai Bus Station. Jadi bisa coba salah satu dari dua pilihan tersebut. Di Pattaya menginap semalam sebenarnya cukup. Saya juga beberapa kali melakukan itu. Jadi punya waktu dari sore, hingga besok siangnya untuk meng-explore Pattaya. Selamat merencanakan liburannya ya. Salam, Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Helen (not verified) on Mon, 18/03/2013 - 09:36.

saat songkran,saya rencana naik bus di ekamai ke pattaya. apakah saya perlu membeli tiket sehari sbelumnya atau langsung beli on the spot pada hari itu juga? saya berangkat jam 10 reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Mon, 18/03/2013 - 23:28.

travelawan.com/blog-travel/ayo-wisata-ke-pattaya.html#comment-673 17/24 4/30/13 Ayo, Wisata ke Pattaya! | Travel With Awan | Travel Blog | Budget Travel | Travel Photos | Travel Tips Halo Mbak Helen, Maaf baru bisa balas. Kalau dari Ekkamai Station tidak bisa pesan, jadi nanti datang langsung beli di loket. Karena bus berangkat secara reguler, setiap 30 menit atau 1 jam sekali. Untuk pemesanan biasanya kalau kita naik dari bandara Suvarnabhumi, bisa pesan secara online. Mudah2an jawabannya membantu. Salam, Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by dewi (not verified) on Tue, 26/02/2013 - 18:19.

kt lngs ke pattaya.bs recomended ga bus yg bs muat 14 orng lngs ke pattaya?kt dr don mueng. reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by Awan Yulianto on Tue, 26/02/2013 - 18:59.

Halo Mbak Dewi, Maaf sekali untuk saat ini saya belum punya info untuk bus yang bisa sekaligus 14 orang dari bandara Don Mueang. Kalau sewa van sih bisa, tapi ya 2 van. Mungkin nanti di information sana bisa ditanyakan. Atau kalau saya dapat info, nanti saya kabarin juga. Salam, Awan reply

Re: Ayo, Wisata ke Pattaya!

Submitted by dewi (not verified) on Mon, 25/02/2013 - 19:25.

mas mau tny nih. kita 14 orng dr bandra mau ke patayavbagus nya na