2 DATABASE WILAYAH KERJA BPSPL PONTIANAK 2019

BALAI PENGELOLAAN SUMBERDAYA PESISIR DAN LAUT PONTIANAK DIREKTORAT JENDERAL PENGELOLAAN RUANG LAUT KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN

2019 DATABASE WILAYAH KERJA BPSPL PONTIANAK 2019

Pengarah: Getreda Melsina Hehanussa, S.Pi, M.Si

Penanggung Jawab: Djumadi Parluhutan P., S.Pi, M.Si

Editor: Leri Nuriadi, S.Pi, M.Si Graziano Raymond P., S.Pi, M.Si Muhammad Husnul Aini, S.St.Pi, M.E

Penyusun: Akmal Fathu Rohman, S.Si Muhamad Wahyu Al Hadi, S.Pi Alif Hidayat Kasim, S.T Kholqi Azam Rizaldi, S.T Nur Fatmala, S.T Prio Sambodo, S.T Kety Intana Janesonia, S.T Atikah Maulidyah, S.T Carissa Paresky Arisagy, S.Pi Sj. Djunaidi, S.Pi Despriyanto Supriadi, S.Pi Muhammad Husnul Aini, S.St.Pi, M.E Vita Fitriana Mayasari, S.Si Urai Ridho Abdussyahiid M.F.B, S.Si Moch. Agus Riandyka, S.T Eko Rahmanza Putra Riyan Denestiyanto, S.Kel Yuda Saniswan Kaisar Parti Hasudungan, S.Si

Balai Pengelolaan Sumberdaya Pesisir dan Laut Pontianak Direktorat Jenderal Pengelolaan Ruang Laut KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN 2019

Jl. Husein Hamzah No. 1, Pal Lima, Kec. Pontianak Barat, Kota Pontianak, Barat 78114 Telp./Fax. (0561) 766691 Http://kkp.go.id/bpsplpontianak Email : [email protected] Kata Pengantar

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-Nya sehingga Buku Database Wilayah Kerja BPSPL Pontianak ini dapat diselesaikan penyusunannya. Publikasi mengenai potensi sumberdaya kelautan pesisir dan pulau-pulau kecil serta kawasan konservasi yang berada di wilayah kerja BPSPL Pontianak ini diperlukan untuk memberikan informasi guna mendukung kegiatan dilakukan oleh BPSPL Pontianak.

Buku Database Wilayah Kerja ini berisi informasi umum mengenai BPSPL Pontianak serta wilayah yang dikelola mencakup informasi terkait kabupaten/kota yang memiliki pesisir, pulau-pulau, pulau-pulau kecil terluar, dan kawasan konservasi. Selain itu, buku ini juga berisi informasi mengenai kawasan strategis nasional tertentu, proyek strategis nasional, rencana zonasi wilayah pesisir dan pulau-pulau kecil, kelompok masyarakat penggerak konservasi (KOMPAK), kawasan minapolitan, serta sentra kelautan perikanan yang ada pada 5 provinsi di Kalimantan.

Masukan dan saran diperlukan demi menyempurnakan Buku Database Wilayah Kerja ini. Akhir kata, Kami berharap Buku Database Wilayah Kerja ini dapat bermanfaat sebagai bahan informasi atau pedoman bagi para pembaca.

Pontianak, Desember 2019 Kepala Balai Pengelolaan Sumberdaya Pesisir dan Laut Pontianak

Getreda Melsina Hehanussa, S.Pi, M.Si

i DATABASE WILAYAH KERJA BPSPL PONTIANAK 2019

6 ii Kata Pengantar …………………………………..… i Daftar Isi ………………………………………………. ii Latar Belakang ……………………………………… 1 Profil BPSPL Pontianak …………………………. 3 Struktur Organisasi ………………………………. 5 Tugas dan Fungsi BPSPL Pontianak ………. 9 Wilayah Kerja ……………………………………... 10 Alamat BPSPL Pontianak …………………….. 11 Alamat Dinas Kelautan dan Perikanan..… 12 Kegiatan Utama BPSPL Pontianak ……..…. 13 Data Umum Wilayah Kerja BPSPL Pontianak ……………………………..…... 17 Provinsi Kalimantan Barat ……………..…….. 19 Provinsi Kalimantan Tengah …………………. 25 Provinsi Kalimantan Selatan …………………. 33 Provinsi Kalimantan Timur ……………………. 39 Provinsi Kalimantan Utara ……………………. 49 Penutup ……………….………………………………. 54

7 iii Latar Belakang

1 Pemanfaatan jenis ikan secara Penyusunan rencana zonasi lestari dan penyusunan rencana dilakukan untuk mewujudkan zonasi di wilayah pesisir dan perencanaan pengelolaan wilayah pulau-pulau kecil merupakan pesisir dan pulau-pulau kecil mandat Undang-Undang secara terpadu pada tingkat Perikanan Nomor 31 Tahun 2004 pemerintah daerah provinsi sebagaimana yang telah diubah dan/atau pemerintah dengan Undang-Undang Nomor kabupaten/kota, sehingga 45 Tahun 2009. Beserta tercapai pemanfaatan wilayah turunannya Peraturan Pemerintah pesisir dan pulau-pulau kecil yang Nomor 60 Tahun 2007 tentang optimal dan berkelanjutan. Konservasi Sumberdaya Ikan, dan Undang-Undang No. 27 Tahun Untuk mengimplementasikan 2007 tentang Pengelolaan kedua mandat tersebut Wilayah Pesisir dan Pulau-pulau diperlukan koordinasi dan kecil beserta turunannnya komunikasi di tingkat lapangan, Peraturan Menteri Kelautan dan oleh karena itu, Kementerian Perikanan Nomor 16 Tahun 2008 Kelautan dan Perikanan tentang Perencanaan Pengelolaan menganggap perlu dibentuk unit Wilayah Pesisir dan Pulau-pulau pelaksana teknis sebagai Kecil dan Peraturan Menteri perpanjangan tangan Kelautan dan Perikanan Nomor 17 Kementerian Kelautan dan Tahun 2008 tentang Kawasan Perikanan di daerah. Berdasarkan Konservasi di Wilayah Pesisir dan surat persetujuan Menteri Pulau-pulau Kecil. Negara Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor. B/2577/M.PAN/2009, tanggal 13 Pemanfaatan jenis ikan secara Agustur 2009 dan Peraturan lestari merupakan kegiatan Menteri Kelautan dan Perikanan pengelolaan yang dilakukan Nomor 19 Tahun 2009, telah terhadap jenis ikan yang dilindungi dibentuk Unit Pelaksana Teknis dan/atau jenis ikan yang tidak “Balai Pengelolaan Sumberdaya dilindungi namun masuk ke dalam Pesisir dan Laut (BPSPL) Appendix CITES, yang berasal dari Pontianak”. pengambilan ikan di alam dan/atau hasil pengembangbiakan, yang dapat dipergunakan dalam kegiatan penelitian dan pengembangan, pengembangbiakan, perdagangan, aquaria, pertukaran, dan pemeliharaan untuk kesenangan.

2 Balai Pengelolaan Sumber Daya Pesisir dan Laut (BPSPL) adalah VISI unit pelaksana teknis di bidang pengelolaan sumber daya pesisir, “Sumberdaya Laut, Pesisir laut, dan pulau-pulau kecil yang dan Pulau-Pulau Kecil di berada di bawah dan bertanggung Wilayah Kalimantan jawab kepada Direktur Jenderal Pengelolaan Ruang Laut, Tertata, Aman, Bersih, Kementerian Kelautan dan Produktif Berkelanjutan Perikanan, Republik Indonesia. dan Mensejahterahkan” BPSPL Pontianak memiliki visi:

Sedangkan misi dari BPSPL Pontianak adalah

Meningkatkan pengelolaan dan Meningkatkan Kualitas Ekosistem Meningkatkan Kesejahteraan pemanfaatan Sumberdaya Hayati Laut, Pesisir dan Pulau-Pulau Masyarakat Pesisir dan Pulau- dan Non Hayati Kecil Pulau Kecil Secara Berkelanjutan

Profil BPSPL Pontianak

3 Dasar Hukum

Dasar hukum pendirian BPSPL Pontianak adalah:

1. Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia Nomor PER.22/MEN/2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Unit Pelaksana Teknis Pengelolaan Sumber Daya Pesisir dan Laut

2. Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia Nomor PER. 19/MEN/2009 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor PER.22/MEN/2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Unit Pelaksana Teknis Pengelolaan Sumber Daya Pesisir dan Laut;

4

Muhammad Andry Wiratman, S.Pi SUBBAGIAN TATA Komang Elywahyuni, S.E Rizki Walnur, S.Kom USAHA

Ari Purwandari, S.Psi Melakukan pengelolaan urusan administrasi keuangan, barang kekayaan Anggun Nurlisa, S.St.Pi milik negara, administrasi kepegawaian Eki Saputra Risja, S.E dan jabatan fungsional, persuratan, kearsipan, perlengkapan, rumah tangga, Hendrikus Luat Maring dan pelaporan BPSPL

Tiar Evi Yani

SEKSI PROGRAM Nunik Sulistyowati, S.Si Hanizam, S.St.Pi DAN EVALUASI Dwi Listyaningsih, S.Pi Melakukan penyusunan rencana, program, evaluasi, dan laporan di bidang perlindungan, Danar Linsa Setiawati, S.T pelestarian, dan pemanfaatan sumber daya pesisir, laut, dan pulau-pulau kecil, serta Roka Pratama, S.T. ekosistemnya

WILKER Andrian Saputra, S.St.Pi Amak Priyatna, S.Pi BANJARMASIN Aprizal Junaidi, S.Kel.

Ricky, S.Kom WILKER Hetty Priyanti Efendi, S.St.Pi Ratih Tribuwana Dhewi, S.Kel

7 Sj. Djunaidi, S.Pi SEKSI Muhammad Husnul Aini, S.St.Pi, M.E Enjang Hernandi Hidayat, S.Kel PENDAYAGUNAAN Kety Intana Janesonia, S.T. Alif Hidayat Kasim, S.T. DAN Akmal Fathu Rohman, S.Si.

Carissa Paresky Arisagy, S.Pi PELESTARIAN

Despriyanto Supriadi, S.Pi Melakukan perlindungan, pelestarian, pemanfaatan, mitigasi bencana, rehabilitasi, dan Nur Fatmala, S.T. penanganan pencemaran sumber daya pesisir, laut, dan pulau-pulau kecil, serta ekosistemnya, Vita Fitriana Mayasari, S.Si. pelaksanaan konservasi habitat, jenis, dan genetika ikan, pengawasan lalu lintas perdagangan Urai Ridho Abdussyahiid M.F.B, S.Si. jenis ikan yang dilindungi, pemberdayaan masyarakat pesisir dan pulau-pulau kecil, fasilitasi Eko Rahmanza Putra penataan ruang pesisir dan laut, bimbingan pengelolaan wilayah pesisir terpadu serta Yuda Saniswan pendayagunaan pulau-pulau kecil.

Moch. Agus Riandyka, S.T. KELOMPOK JABATAN Riyan Denestiyanto, S.Kel Kaisar Parti Hasudungan, S.Si. FUNGSIONAL Muhamad Wahyu Al Hadi, S.Pi Melaksanakan kegiatan perlindungan, pelestarian, dan pemanfaatan sumber daya pesisir, laut, dan Kholqi Azam Rizaldi, S.T. pulau-pulau kecil, serta ekosistemnya dan kegiatan lain yang sesuai dengan tugas masing-masing Prio Sambodo, S.T. jabatan fungsional berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Atikah Maulidyah, S.T.

8 Tugas dan Fungsi BPSPL Pontianak

BPSPL Pontianak memiliki tugas dalam melaksanakan pengelolaan meliputi perlindungan, pelestarian, dan pemanfaatan sumber daya pesisir, laut, dan pulau-pulau kecil yang berkelanjutan berdasarkan peraturan perundang – undangan yang berlaku.

Dalam melaksanakan tugasnya BPSPL Pontianak menyelenggarakan fungsi: 1. Penyusunan rencana program dan evaluasi di bidang perlindungan, pelestarian, dan pemanfaatan sumber daya pesisir laut dan pulau-pulau kecil, serta ekosistemnya; 2. Pelaksanaan perlindungan, pelestarian, dan pemanfaatan sumber daya pesisir, laut dan pulau-pulau kecil, serta ekosistemnya; 3. Pelaksanaan mitigasi bencana, rehabilitasi, dan penanganan pencemaran sumber daya pesisir laut dan pulau-pulau kecil, serta ekosistemnya; 4. Pelaksanaan konservasi habitat, jenis, dan genetika ikan; 5. Pelaksanaan pengawasan lalu lintas perdagangan jenis ikan yang dilindungi; 6. Pelaksanaan pemberdayaan masyarakat pesisir dan pulau-pulau kecil; 7. Fasilitasi penataan ruang pesisir dan laut; 8. Pelaksanaan bimbingan pengelolaan wilayah pesisir terpadu serta pendayagunaan pulau-pulau kecil ; 9. Pelaksanaan urusan tata usaha dan rumah tangga.

9 Wilayah Kerja BPSPL Pontianak terdiri dari 30 Kabupaten/Kota berpesisir di Pulau Kalimantan yang tersebar di 5 Provinsi

BPSPL Pontianak berlokasi di Pontianak, Kalimantan Barat Wilayah memiliki 2 wilayah kerja yaitu Wilker Banjarmasin dengan Kerja wilayah kerja mencakup Kalimantan Provinsi Kalimantan Tengah Utara dan Kalimantan Selatan yang berada di Kota Banjarmasin dan Wilker Balikpapan dengan Kalimantan wilayah kerja mencakup Barat Kalimantan Timur Provinsi Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara yang berada di Kota Balikpapan. Kalimantan Kalimantan Selatan Tengah

10 18 11 19 12 13 PENGELOLAAN DAN PENGEMBANGAN KONSERVASI KAWASAN DAN JENIS

Kegiatan utama BPSPL Pontianak yang dilaksanakan sepanjang tahun 2014-2019 dalam rangka pengelolaan dan pengembangan konservasi kawasan dan jenis adalah sebagai berikut

Monitoring Jenis Ikan yang Dilindungi dan Tidak Dilindungi

- Survei lapangan monitoring sebaran dan populasi Pesut (Kalimantan Barat, 2014) - Penyediaan data series dan monitoring • Penyu (Kalimantan Selatan, 2015), (Kalimantan Barat, Kalimantan Selatan 2016) (Kalimantan Barat, Kalimantan Selatan 2017), (Kalimantan Barat, Kalimantan Selatan 2018), (Kalimantan Barat, Kalimantan Selatan 2019) Sumber : BPSPL Pontianak • Napoleon (Kalimantan Timur, 2015) • Hiu Paus (Kalimantan Timur, 2015) Identifikasi potensi jenis ikan • Kima (Kalimantan Barat, 2015, 2016, 2018) • Dugong (Kalimantan Selatan, 2015) yang dilindungi dan terancam • Terumbu Karang (Kalimantan Timur, punah Kalimantan Utara 2019) • Lamun (Kalimantan Timur, Kalimantan Utara - Identifikasi karakteristik habitat Labi-labi, 2019) metode penangkapan Labi-labi, pemetaan • Ikan, kualitas perairan, monitoring sosial sebaran wilayah tangkapan, informasi terkait budaya dan ekonomi (Kalimantan Timur, populasi, pemanfaatan dan distribusi Kalimantan Utara 2019) perdangan Labi-labi (Kalimantan Selatan, - Pendataan hiu dan pari (Kalimantan Barat, 2015- 2014) 2017), (Kalimantan Timur 2016), Kalimantan - Survei populasi ikan untuk identifikasi dan Selatan (2016), (Kalimantan Barat, Kalimantan monitoring populasi ikan Napoleon Timur, Kalimantan Selatan 2018), (Kalimantan (Kalimantan Timur, 2014) Barat, Kalimantan Timur, Kalimantan Timur 2019) - Survei identifikasi populasi hiu paus, sebaran - Sosialiasi jenis ikan arwana di Kalimantan dan perilaku ikan hius paus (Rhincodon typus) (Kalimantan Barat, 2015) (Kalimantan Timur, 2014, 2016) - Sosialisasi monitoring penyu (Kalimantan Barat, - Identifikasi dan monitoring wisata Konservasi Kalimantan Selatan, 2016) Kima (Kalimantan Barat, 2016) - Sosialisasi monitoring hiu dan pari (Kalimantan - Identifikasi jenis pesut (Kalimantan Barat, Timur, Kalimantan Selatan 2017) 2017) - Perencanaan hatchery penyu (Kalimantan Barat, 2016) - Monitoring coral bleaching (Kalimantan Barat, 2016) - Sosialisasi penyediaan data series keanekaragaman hayati dan sumberdaya ikan (Kalimantan Timur, 2019)

Sumber : BPSPL Pontianak

14 Fasilitasi pembinaan peredaran jenis ikan yang dilindungi/tidak dilindungi

- Forum koordinasi pengelolaan konservasi sumberdaya ikan (Kalimantan Tengah, 2014) - Kegiatan aksi bersama dalam rangka pencadangan kawasan konservasi perairan Paloh dan Rencana aksi daerah pengelolaan konservasi penyu Kab. Sambas Sumber : BPSPL Pontianak (Kalimantan Barat, 2016) Pembinaan pemanfaatan dan - Forum KSDI (Kalimantan Timur, peredaran jenis ikan dilindungi Kalimantan Selatan, Kalimantan Utara 2016) - Sosialisasi pemanfaatan dan peredaran jenis ikan dilindungi dan monitoring serta aksi bersama dengan masyarakat (Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah dan Kalimantan Selatan, 2014), - Sosialisasi jenis hiu yang dilindungi dan masuk Appendiks II CITES (Kalimantan Barat, Kalimantan Timur, Kalimantan Selatan, 2016) - Penyebar luasan informasi konservasi (Kalimantan Barat, Kalimantan Timur, Kalimantan Selatan, 2016), (Kalimantan Timur, Kalimantan Barat, Kalimantan Selatan 2017), (Kalimantan Barat, 2019) - Penguatan ekowisata penyu melalui festival pesisir Paloh (Kalimantan Barat,

2016, 2017) Sumber : BPSPL Pontianak - Sosialisasi jenis ikan yang dilindungi dan hasil survei cepat pemutihan Pelayanan CITES karang (coral bleaching) (Kalimantan Pelayanan terkait perizinan lalu Barat, 2016) lintas perdagangan Hiu dan Pari di - Pemberian Bantuan KOMPAK untuk Kalimantan. Kemitraan Konservasi (Kalimantan Barat, Kalimantan Selatan, Kalimantan timur 2018) - Pengembangan taman Kima untuk mendukung wisata berbasis jenis yang dilindungi di Berau (Kalimantan Timur, 2019) - Rehabilitasi taman kima untuk mendukung wisata berbasis jenis yang dilindungi di Pulau Lemukutan

(Kalimantan Barat, 2019) Sumber : BPSPL Pontianak 15 PENDAYAGUNAAN PESISIR DAN PULAU-PULAU KECIL

Kegiatan utama BPSPL Pontianak yang dilaksanakan sepanjang tahun 2014-2019 dalam rangka pendayagunaan pesisir dan pulau-pulau kecil adalah sebagai berikut

- Penguatan kapasitas masyarakat dalam pendayagunaan pulau-pulau kecil terluar (Pulau Maratua dan Pulau Sebatik, 2014) - Pembinaan masyarakat pulau-pulau kecil terluar dalam pengelolaan bantuan sarana prasarana (Pulau Maratua dan Pulau Sebatik, 2015) - Bimbingan teknis penanganan mamalia laut terdampar berbasis masyarakat (Kalimantan Barat, 2015, 2016), (Kalimantan Timur, 2016), (Kalimantan Selatan, 2016) - Rehabilitas mangrove di kawasan pesisir (Kalimantan Barat, 2016) - Identifikasi kawasan rehabilitas ekosistem mangrove (Kalimantan Timur, 2016) - Serah terima sarana dan pelatihan pengelolahan sampah di wilayah pesisir (Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur 2017) - Pendampingan bantuan sarana dan prasarana di pesisir dan pulau- pulau kecil (Kalimantan Timur, 2018) Sumber : BPSPL Pontianak - Pendampingan bantuan sarana dan prasarana di Pulau Marabatuan Kecamatan Pulau Sembilan (Kalimantan Selatan, 2019)

PENATAAN RUANG DAN PENGELOLAAN WILAYAH LAUT, PESISIR, DAN PULAU-PULAU KECIL

Kegiatan utama BPSPL Pontianak yang dilaksanakan sepanjang tahun 2014-2019 dalam rangka penataan ruang dan pengelolaan wilayah laut, pesisir, dan pulau-pulau kecil adalah sebagai berikut

- Tindak lanjut Fasilitasi Penyusunan RZWP3K (Kab. Penajam Paser utara dan Kab. Kayong Utara, 2014) - Fasilitasi Penyusunan RZWP3K (Kab. Bengkayang, 2014), (Kalimantan Barat 2017) - Fasilitasi review dokumen RZWP3K (Kab. Ketapang dan Kota Waringin Barat, 2014) - Penyusunan rencana zonasi wilayah pesisir dan Sumber : BPSPL Pontianak pulau-pulau kecil (RZWP3K) (Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, 2015) - Penyusunan Rencana Zona Rinci (RZR) (Pulau Sebatik dan Kab. Sambas, 2015) - Inisisasi pembentukan pokja penyusunan Rencana Pengelolaan Zonasi (RPZ) Kawasan Konservasi Perairan Kabupaten Bulungan (Kalimantan Utara, 2019) Sumber : BPSPL Pontianak

16 17 Panjang Garis Pantai Kabupaten/Kota yang Memiliki Pesisir 9.790,24 km 30 Kabupaten/Kota

Luas Daerah Jumlah Pulau 542.430,35 km2 778 Pulau

Jumlah Penduduk Jumlah Pulau-Pulau Kecil terluar 16.154.873 jiwa 4 Pulau

Jumlah Provinsi Jumlah Kawasan Minapolitan 5 Provinsi 15 Kabupaten/Kota

Jumlah Kabupaten/Kota Jumlah Kawasan Konservasi 56 Kabupaten/Kota 64 Kawasan

Lokasi Kawasan Antarwilayah 1. Laut Natuna dan Natuna Utara Sumatera Selatan – Jambi – Kepulauan Bangka Belitung – Riau – Riau Kepulauan – Kalimantan Barat 2. Laut Jawa Sumatera Selatan – Kepulauan Bangka Belitung – Lampung – Banten – DKI Jakarta – Jawa Barat – Jawa Tengah – Jawa Timur – Kalimantan Barat – Kalimantan Selatan – Kalimantan Tengah – Sulawesi Selatan 3. Laut Sulawesi Kalimantan Utara – Kalimantan Timur – Sulawesi Tengah – Gorontalo – Sulawesi Utara 4. Selat Makassar Kalimantan Selatan – Kalimantan Timur – Sulawesi Selatan – Sulawesi Barat – Sulawesi Tengah

18 19 20 Panjang Garis Pantai 2.372,79 km DATA Luas Daerah 147.307 km2 Jumlah Penduduk 5.001.664 jiwa Jumlah Kabupaten/Kota 14 UMUM Kabuten/Kota yang memiliki pesisir 7 Jumlah Pulau 226 Pulau-Pulau Kecil Terluar - Jumlah Kawasan Minapolitan 2 Kabupaten/Kota Jumlah Kawasan Konservasi 6 Kawasan Kawasan Strategis Nasional Tertentu (KSNT) - Proyek Strategis Nasional (PSN) yang berada 10 Proyek di pesisir

KABUPATEN/KOTA DATA A YANG MEMILIKI PESISIR KHUSUS

Kabupaten/Kota Kecamatan Kabupaten/Kota Kecamatan Kab. Bengkayang Sungai Raya Kab. Mempawah Mempawah Hilir (2 kecamatan) Sungai Raya Kepulauan (8 kecamatan) Mempawah Timur Kab. Kayong Utara Pulau Maya Sadaniang (5 kecamatan) Seponti Segedong Simpang Hilir Siantan Sukadana Sungai Kunyit Teluk Batang Sungai Raya Kab. Ketapang Benua Kayong Sungai Pinyuh (7 kecamatan) Delta Pawan Kab. Sambas Jawai Kendawangan (8 kecamatan) Jawai Selatan Matan Hilir Selatan Paloh Matan Hilir Utara Pemangkat Muara Pawan Salatiga Tanjung Satai Selakau Kab. Kubu Raya Batu Ampar Serasan (4 kecamatan) Kubu Tangaran Sungai Kakap Kota Singkawang Singkawang Barat Teluk Pakedai (4 kecamatan) Singkawang Selatan Singkawang Tengah Singkawang Utara

PULAU B No Kabupaten/Kota Jumlah Pulau 1 Kabupaten Bengkayang 12 2 Kabupaten Kayong Utara 99 3 Kabupaten Ketapang 50 4 Kabupaten Kubu Raya 37 5 Kabupaten Mempawah 9 6 Kabupaten Sambas 13 7 Kota Singkawang 1 8 Sengketa 5 21 Jumlah 226

PULAU-PULAU KECIL TERLUAR C No Kabupaten/Kota Nama Pulau Koordinat - TIDAK ADA

KAWASAN KONSERVASI DNo Nama Kawasan Dasar Hukum Luas (Ha) Status Kawasan 1 KKP Kecamatan Pulau Maya, 116.164,38 Kabupaten Kubu Raya dan Kecamatan Teluk Batang dan Kecamatan Simpang Hilir di Kabupaten Kayong Utara (KKP-01) Perda Prov. Kalimantan Barat 2 KKP3K Taman Pesisir Paloh di Perda Prov. 168.569,35 No. 1 Tahun 2019 Kabupaten Sambas (KKP3K-01) Kalimantan Barat tentang Rencana 3 KKP3K Taman Pulau-Pulau No. 1 Tahun 2019 61.845,19 Zonasi Wilayah Kecil P. Randayan di Kabupaten tentang Rencana Pesisir dan Pulau- Bengkayang (KKP3K-02) Zonasi Wilayah Pulau Kecil Provinsi 4 KKP3K Taman Pesisir Kubu Pesisir dan Pulau- 134.111,65 Kalimantan Barat Raya di Kabupaten Kubu Raya Pulau Kecil Provinsi Tahun 2018-2038 (KKP3K-03) Kalimantan Barat 5 KKP3K Taman Pulau-Pulau Tahun 2018-2038 164.737,67 Kecil Kendawangan di Kabupaten Ketapang (KKP3K- 04) 6 Cagar Alam Laut Kepulauan 187.411,77 Keputusan Menteri Karimata (CA-01) Kehutanan No. 381/Kpts – II/1985 Jumlah 832.840,01 Sumber: Perda Prov. Kalimantan Barat No. 1 Tahun 2019 tentang Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2018-2038 E KAWASAN STRATEGIS NASIONAL TERTENTU

PROYEK STRATEGIS NASIONAL F No Kabupaten/Kota Proyek Strategis Nasional 1 Kab. Mempawah Pengembangan Pelabuhan Terminal Kijing 2 Kab. Landak Kawasan Industri Landak 3 Kab. Ketapang Kawasan Industri Ketapang 4 Kab. Ketapang Pembangunan Smelter Ketapang 5 Kota Pontianak Pembangkitan Tenaga Listrik di Kota Pontianak 6 Kota Singkawang Pembangkitan Tenaga Listrik di Kota Singkawang 7 Kab. Kubu Raya Pembangkitan Tenaga Listrik di Kab. Kubu Raya 8 Kab. Kayong Utara Pembangkitan Tenaga Listrik di Kab. Kayong Utara 9 Kab. Sambas Pembangkitan Tenaga Listrik di Kab. Sambas 10 Kab. Mempawah Pembangkitan Tenaga Listrik di Kab. Mempawah 11 Kab. Bengkayang Pembangkitan Tenaga Listrik di Kab. Bengkayang 12 Kab. Ketapang Pembangkitan Tenaga Listrik di Kab. Ketapang Sumber: Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2019 Tentang Rencana Tata Ruang Laut 22 RENCANA ZONASI WILAYAH PESISIR DAN G PULAU-PULAU KECIL No Provinsi Dasar Hukum 1 Kalimantan Barat Perda Prov. Kalimantan Barat Nomor 1 Tahun 2019 Tentang Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan Pulau-pulau Kecil Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2018-2038

KELOMPOK MASYARAKAT H PENGGERAK KONSERVASI (KOMPAK) Jenis No Nama KOMPAK Kabupaten/Kota Tahun Narahubung Konservasi 1 Kelompok Swadaya Kab. Kubu Raya Pesut 2018 Jamaluddin Masyarakat (KSM) Bina Kalimantan Barat (081645468002) Lestari 2 Karang Taruna Batu Kab. Sambas Penyu 2018 Arsyi Bejulang Kalimantan Barat (085251906969) 3 Kelompok Masyarakat Dalam Pemeliharaan dan Kab. Bengkayang Hendra Kima 2018 Pengawasan Biota Laut Kalimantan Barat (085245214479) (Kima) dan lain-lain 4 Perkumpulan Peduli Kab. Singkawang Mangrove 2018 Jumadi Mangrove Surya Perdana Kalimantan Barat (085249301376) Mandiri

KAWASAN MINAPOLITAN

Kawasan Minapolitan Perikanan Kawasan Minapolitan No Kabupaten I Budidaya Perikanan Tangkap 1 Sambas a) Kecamatan Jawai Selatan b) Kecamatan Jawai PPN Pemangakat c) Kecamatan Pemangkat 2 Kayong Utara PPP Teluk Batang

Sumber : Kepmen-KP No.35 tahun 2013 tentang Penetapan Kawasan Minapolitan SENTRA KELAUTAN PERIKANAN TERPADU

No Lokasi Provinsi J 1 TIDAK ADA Sumber: Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2019 Tentang Rencana Tata Ruang Laut SENTRA KEGIATAN PERIKANAN TANGKAP DAN/ATAU K PERIKANAN BUDIDAYA No Lokasi Provinsi 1 Sambas Kalimantan Barat 2 Kayong Utara Kalimantan Barat Sumber: Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2019 Tentang Rencana Tata Ruang Laut 23 Indonesia harus kembali ke laut agar berjaya kembali - Ir. Soekarno -

c

31 24 25 26 Panjang Garis Pantai 703,42 km DATA Luas Daerah 153.564,5 km2 Jumlah Penduduk 2.605.274 jiwa Jumlah Kabupaten/Kota 14 UMUM Kabuten/Kota yang memiliki pesisir 7 Jumlah Pulau 66 Pulau-Pulau Kecil Terluar - Jumlah Kawasan Minapolitan 5 Kabupaten/Kota Jumlah Kawasan Konservasi 12 Kawasan Kawasan Strategis Nasional Tertentu (KSNT) - Proyek Strategis Nasional (PSN) yang berada 2 Proyek di pesisir

KABUPATEN/KOTA DATA A YANG MEMILIKI PESISIR KHUSUS

Kabupaten/Kota Kecamatan Kabupaten/Kota Kecamatan Kab. Kapuas Kapuas Kuala Kab. Sukamara Jelai (1 kecamatan) (2 kecamatan) Pantai Lunci Kab. Katingan Katingan Kuala Kotawaringin Barat Arut Selatan (1 kecamatan) ( 2 kecamatan) Kumai Kab. Pulang Pisau Kahayan Kuala Kotawaringin Timur Pulau Hanaut (2 kecamatan) Sebangau Kuala ( 2 kecamatan) Teluk Sampit Kab. Seruyan Seruyan Hilir (2 kecamatan) Seruyan Hilir Timur

B PULAU No Kabupaten/Kota Jumlah Pulau 1 Kab. Kapuas 17 2 Kab. Katingan 12 3 Kab. Pulang Pisau 6 4 Kab. Seruyan - 5 Kab. Sukamara 1 6 Kab. Kotawaringin Barat 7 7 Kab. Kotawaringin Timur 7 8 Kab. Barito Selatan 8 9 Kota Palangkaraya 5 10 Terbagi dengan Kab. Ketapang, Kalimantan Barat 3 Jumlah 66

PULAU-PULAU KECIL TERLUAR

C No Kabupaten/Kota Nama Pulau Koordinat - TIDAK ADA 27 D KAWASAN KONSERVASI No Nama Kawasan Dasar Hukum Luas (Ha) Status Kawasan 1 KKP3K wilayah Kuala Jelai Kecamatan 137,503 Jelai Kabupaten Sukamara (KKP3K- 01) 2 KKP3K wilayah Sungai Pasir 567,750 kecamatan Pantai Lunci Kabupaten Sukamara (KKP3K-02) 3 KKP3K wilayah Sabuai Kecamatan 465,732 Arut Selatan – Kecamatan Kumau Kabupaten Kotawaringin Barat (KKP3K-03) Perda Prov. Kalimantan 4 KKP3K wilayah Sungai bangamat – 1.583,073 Tengah Nomor 1 Tahun Tanjung Siamok Kecamtan Seruyan 2019 Tentang Rencana hilir Kabupaten Seruyan (KKP3K-04) Zonasi Wilayah Pesisir 5 KKP3K wilayah Sungai Bakau 1.465,559 dan Pulau-pulau Kecil Kecamatan Seruyan Hilir Timur Provinsi Kalimantan Kabupaten Seruyan (KKP3K-05) Tengah Tahun 2019- 6 KKP3K wilayah Ujung Pandaran 1.641,090 2039 Kecamatan Teluk Sampit Kabupaten Kotawaringin Timur (KKP3K-06) Perda Prov. 7 KKP3K wilayah Tanjung Cemeti, Kalimantan Tengah 3.033,796 Pulau Hanau Kabupaten Nomor 1 Tahun 2019 Kotawaringin Timur – Kabupaten Tentang Rencana Katingan (KKP3K-07) Zonasi Wilayah Pesisir 8 KKP3K wilayah Selat Jeruju dan Pulau-pulau Kecil 3.8091,721 Kecamatan Katingan Kuala Provinsi Kalimantan Kabupaten Katingan-Wilayah Teluk Tengah Tahun 2019-

Sebangau Kecamatan Sebangau 2039 Kuala dan Kecamatan Kahayan Kuala Kabupaten Pulang Pisau (KKP3K-08) 9 KKP3K wilayah Sei Aceh Kecamatan 1.042,694 Kahayan Kuala Kabupaten Pulang Pisau (KKP3K-09) 10 KKP3K wilayah Cemara Labat 1.335,731 Kecamatan Kapuas Kuala Kabupaten Kapuas (KKP3K-10) 11 KKP wilayah Gosong Senggora dan 137,503 Keputusan Menteri Gosong Sepagar Kecamatan Kumau Kelautan dan Perikanan Kabupaten Kotawaringin Barat (KKP- Republik Indonesia 01) Nomor 24/KEPMEN- 12 KKP wilayah Gosong Baras Basah, 567,750 KP/2019 Tentang Teluk Bogam sampai Tanjung Kawasan Konservasi Kaluang Kecamatan Kumai Perairan Gosong Kabupaten Kotawaringin Barat (KKP- Senggora, Gosong 02) Sepagar, Gosong Baras Basah, Teluk Bogam Sampai Tanjung Keluang, Serta Perairan Sekitarnya di Provinsi Kalimantan Tengah Jumlah 50.069,902 Sumber: Perda Prov. Kalimantan Tengah Nomor 1 Tahun 2019 Tentang Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau kecil Provinsi Kalimantan Tengah Tahun 2019-2039

28 E KAWASAN STRATEGIS NASIONAL TERTENTU

F PROYEK STRATEGIS NASIONAL No Kabupaten/Kota Proyek Strategis Nasional 1 Kab. Murung Raya Kereta Api Purukcahu – Bangkuang 2 Kota Palangkaraya Bandara Tjilik Riwut, Palangkaraya 3 Kab. Seruyan Pembangkit Tenaga Listrik di Kab. Seruyan 4 Kab. Pulau Pisau Pembangkit Tenaga Listrik di Kab. Pulang Pisau 5 Kab. Kotawaringin Barat Pembangkit Tenaga Listrik di Kab. Kotawaringin Barat 6 Kab. Kotawaringin Timur Pembangkit Tenaga Listrik di Kab. Kotawaringin Timur 7 Kab. Sukamara Pembangkit Tenaga Listrik di Kab. Sukamara 8 Kab. Kapuas Pembangkit Tenaga Listrik di Kab. Kapuas 9 Kab. Katingan Pembangkit Tenaga Listrik di Kab. Katingan Sumber: Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2019 Tentang Rencana Tata Ruang Laut

RENCANA ZONASI WILAYAH PESISIR DAN G PULAU-PULAU KECIL No Provinsi Dasar Hukum 1 Kalimantan Tengah Perda Prov. Kalimantan Tengah Nomor 1 Tahun 2019 Tentang Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan Pulau-pulau Kecil Provinsi Kalimantan Tengah Tahun 2019- 2039

KELOMPOK MASYARAKAT H PENGGERAK KONSERVASI (KOMPAK) Jenis Tahun Narahubung No Nama KOMPAK Kabupaten/Kota Konservasi 1 Pokmaswas Camar Kab. Kotawaringin Barat Dugong 2019 Ali Hanapiah Laut (085651453146)

29 I KAWASAN MINAPOLITAN Kawasan Minapolitan Kawasan Minapolitan Perikanan No Kabupaten Perikanan Budidaya Tangkap a) Kecamatan Kahayan Hilir 1 Pulang Pisau b) Kecamatan Jabiren Raya Kecamatan Katingan 2 Katingan PPI Katingan Kuala Kuala a) Kecamatan Dusun Selatan b) Kecamatan Dusun Utara c) Kecamatan Karau 3 Barito Selatan Kuala d) Kecamatan Dusun Hilir e) Kecamatan Jenamas f) Kecamatan G. Bintang Awai a) Kecamatan Basarang b) Kecamatan Kapuas Kuala c) Kecamatan Kapuas Barat d) Kecamatan Mantangai e) Kecamatan Selat 4 Kapuas f) Kecamatan Kapuas Murung g) Kecamatan Kapuas Hilir h) Kecamatan Bataguh i) Kecamatan Dadahup j) Kecamatan PulauPetak k) Kecamatan Tamban Catur 5 Kotawaringin Barat PPI Kumai

Sumber : Kepmen-KP No.35 tahun 2013 tentang Penetapan Kawasan Minapolitan

30 J SENTRA KELAUTAN PERIKANAN TERPADU No Lokasi Provinsi 1 TIDAK ADA Sumber: Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2019 Tentang Rencana Tata Ruang Laut

SENTRA KEGIATAN PERIKANAN TANGKAP K DAN/ATAU PERIKANAN BUDIDAYA

No Lokasi Provinsi 1 Pulang Pisau Kalimantan Tengah 2 Katingan Kalimantan Tengah 3 Kapuas Kalimantan Tengah 4 Kotawaringin Barat Kalimantan Tengah Sumber: Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2019 Tentang Rencana Tata Ruang Laut

31 Laut bukan hanya badan air, mereka adalah sumber kehidupan di Bumi, mereka adalah sumber oksigen bagi kita, waktunya telah tiba untuk melindungi mereka dan menyelamatkan mereka

32 40 33 34 Panjang Garis Pantai 1.249,79 km DATA Luas Daerah 38.744,23 km2 Jumlah Penduduk 4.182.700 jiwa Jumlah Kabupaten/Kota 13 UMUM Kabuten/Kota yang memiliki pesisir 5 Jumlah Pulau 188 Pulau-Pulau Kecil Terluar - Jumlah Kawasan Minapolitan 5 Kabupaten/Kota Jumlah Kawasan Konservasi 18 Kawasan Kawasan Strategis Nasional Tertentu (KSNT) - Proyek Strategis Nasional (PSN) yang berada 5 Proyek di pesisir

KABUPATEN/KOTA DATA A YANG MEMILIKI PESISIR KHUSUS

Kabupaten/Kota Kecamatan Kabupaten/Kota Kecamatan Kab. Banjar Aluh-Aluh Kotabaru Kelumpang Barat (1 Kecamatan) (17 Kecamatan) Kelumpang Hilir Kab. Barito Kuala Tabunganen Kelumpang Hulu (1 Kecamatan) Kelumpang Selatan Kab. Tanah Bumbu Angsana Kelumpang Tengah (6 Kecamatan) Batu Licin Kelumpang Utara Kusan Hilir Pamukan Selatan Satui Pulau Laut Barat Simpang Empat Pulau Laut Kepulauan Sungai Loban Pulau Laut Selatan Kab. Tanah Laut Bumi Makmur Pulau Laut Tanjung Selayar (6 Kecamatan) Jorong Pulau Laut Tengah Kintap Pulau Laut Timur Kurau Pulau Laut Utara Panyipatan Pulau Sebuku Takisung Pulau Sembilan Sampanahan

No Kabupaten/Kota Jumlah Pulau 1 Kab. Banjar 3 PULAU 2 Kab. Barito Kuala 11 B 3 Kab. Tanah Bumbu 8 4 Kab. Tanah Laut 8 5 Kab. Kotabaru 157 6 Kota Banjarmasin 1 Jumlah 188

PULAU-PULAU KECIL TERLUAR C No Kabupaten/Kota Nama Pulau Koordinat - TIDAK ADA 35

D KAWASAN KONSERVASI No Nama Kawasan Dasar Hukum Luas (Ha) Status Kawasan 1 KKP3K Kuala Lupak di 5.781,77 Kabupaten Barito Kuala (KKP3K-01) 2 KKP3K Sungai Rasau di 4.052,88 Kabupaten Tanah Laut (KKP3K-02) 3 KKP3K Takisung di 518,13 Kabupaten Tanah Laut (KKP3K-03) 4 KKP3K Tanjung Selatan di 303,43 Kabupaten Tanah Laut (KKP3K-04) 5 KKP3K Panyipatan di 1.993,41 Kabupaten Tanah Laut (KKP3K-05) 6 KKP3K Pulau Sungai Dua 242,80 Selat Laut di Kabupaten Tanah Bumbu (KKP3K-06) 7 KKP3K Teluk Kelumpang di 5.175,36 dan Kabupaten Kotabaru 5.074,62 (KKP3K-07 dan KKP3K-08) 8 KKP3K Talusi Pamukan 4.176,94 Selatan di Kabupaten Perda Prov. Kotabaru (KKP3K-09) Kalimantan Selatan Perda Prov. Kalimantan Nomor 13 Tahun Selatan Nomor 13 9 KKP3K Teluk Kelumpang di 464,62 dan 2018 tentang Tahun 2018 tentang Kabupaten Kotabaru 2.094,67 Rencana Zonasi Rencana Zonasi Wilayah (KKP3K-10 dan KKP3K-11) Wilayah Pesisir dan Pesisir dan Pulau-pulau 10 KKP3K Pulau Laut Tengah 1.500,28 dan Pulau-pulau Kecil Kecil Prov. Kalimantan Selat Laut di Kabupaten 4.182,22 Prov. Kalimantan Selatan Tahun 2018- Kotabaru Selatan Tahun 2018- 2038 (KKP3K-12 dan KKP3K-13) 2038 11 KKP3K Tanjung Kehidupan 836,80

Pulau Laut Barat di Kabupaten Kotabaru (KKP3K-14) 12 KKP3K Oka-Oka di 1.555,72 Kabupaten Kotabaru (KKP3K-15) 13 KKP3K Teluk Keminting di 2.761,13 Kabupaten Kotabaru (KKP3K-16) 14 KKP3K Selat Sebuku di 17.303,92 Kabupaten Kotabaru (KKP3K-17) 15 KKP Angsana Kabupaten 8.138,45 Tanah Bumbu (KKP-01) 16 KKP Sungai Loban 10.613,23 Kabupaten Tanah Bumbu (KKP-02) 17 KKP Pulau Laut-Pulau 158.717,40 Sembilan Kabupaten Kotabaru (KKP-03) 18 KKP Kepulauan Sambargelap 2.190,81 Kabupaten Kotabaru (KKP- 04) Jumlah 237.678,59 Sumber: Perda Prov. Kalimantan Selatan Nomor 13 Tahun 2018 tentang Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil Prov. Kalimantan Selatan Tahun 2018-2038 36 E KAWASAN STRATEGIS NASIONAL TERTENTU

F PROYEK STRATEGIS NASIONAL No Kabupaten/Kota Proyek Strategis Nasional 1 Kota Banjar Baru Bandara Syamsuddin Noor 2 Kab. Tapin Bendungan Tapin 3 Kab. Tanah Bumbu Kawasan Industri Batulicin 4 Kab. Tanah Laut Kawasan Industri Jorong 5 Kab. Barito Kuala Pembangkit Tenaga Listrik di Kab. Barito Kuala 6 Kab. Tanah Laut Pembangkit Tenaga Listrik di Kab. Tanah Laut 7 Kab. Kotabaru Pembangkit Tenaga Listrik di Kab. Kotabaru 8 Kab, Banjar Pembangkit Tenaga Listrik di Kab. Banjar 9 Kab. Tanah Bumbu Pembangkit Tenaga Listrik di Kab. Tanah Bumbu 10 Kab. Tanah Bumbu Interkoneksi Kabel Laut/Overhead Pulau Laut (Kota Baru) - Batulicin Sumber: Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2019 Tentang Rencana Tata Ruang Laut

RENCANA ZONASI WILAYAH PESISIR DAN G PULAU-PULAU KECIL No Provinsi Dasar Hukum 1 Kalimantan Selatan Perda Prov. Kalimantan Selatan Nomor 13 Tahun 2018 tentang Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan Pulau-pulau Kecil Prov. Kalimantan Selatan Tahun 2018-2038

KELOMPOK MASYARAKAT H PENGGERAK KONSERVASI (KOMPAK) No Nama KOMPAK Kabupaten/Kota Jenis Konservasi Tahun Narahubung 1 Pokmaswas Padaidi Kab. Kota Baru Terumbu Karang 2019 Hasbullah (085251511180) 2 Pokmaswas Karang Indah Kab. Tanah Bumbu Terumbu Karang 2018 Muhammad Ayub Lestari (081348535467)

37 I KAWASAN MINAPOLITAN Kawasan Kawasan Minapolitan Perikanan No Kabupaten Minapolitan Budidaya Perikanan Tangkap 1 a) Kecamatan CindaAlus Banjar b) Kecamatan Martapura Barat. c) Kecamatan Sungai Tabuk 2 Kota Baru PPI Sungaiparing a) Kecamatan Haur Gading 3 Hulu Sungai Utara b) Kecamatan Banjang c) Kecamatan Amuntai Tengah

Kecamatan Tanjung 4 Tabalong

a) Kecamatan Daha Utara 5 Hulu Sungai Selatan b) Kecamatan Daha Selatan

Sumber : Kepmen-KP No.35 tahun 2013 tentang Penetapan Kawasan Minapolitan

J SENTRA KELAUTAN PERIKANAN TERPADU No Lokasi Provinsi 1 TIDAK ADA

SENTRA KEGIATAN PERIKANAN TANGKAP DAN/ATAU K PERIKANAN BUDIDAYA No Lokasi Provinsi 1 Banjar Kalimantan Selatan 2 Kotabaru Kalimantan Selatan Sumber: Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2019 Tentang Rencana Tata Ruang Laut

38 39 40 Panjang Garis Pantai 3.656,97 km Luas Daerah 127.346,92 km2 DATA Jumlah Penduduk 3.648.835 jiwa Jumlah Kabupaten/Kota 10 UMUM Kabuten/Kota yang memiliki pesisir 7 Jumlah Pulau 212 Pulau-Pulau Kecil Terluar 2 Jumlah Kawasan Minapolitan 2 Kabupaten/Kota Jumlah Kawasan Konservasi 22 Kawasan Kawasan Strategis Nasional Tertentu (KSNT) 2 Kawasan Proyek Strategis Nasional (PSN) yang berada 11 Proyek di pesisir

KABUPATEN/KOTA DATA A YANG MEMILIKI PESISIR KHUSUS

Kabupaten/Kota Kecamatan Kabupaten/Kota Kecamatan Kab. Berau Batu Putih Kab. Kutai Kartanegara Anggana (8 Kecamatan) Biatan (6 Kecamatan) Marangkayu Biduk-Biduk Muarabadak Pulau Derawan Muarajawa Sambaliung Samboja Tabalar Sanga-Sanga Talisayan Kab. Paser Batuengau Kab. Kutai Timur Bengalon (7 Kecamatan) Kuaro (7 Kecamatan) Kaliorang Longkilis Sandaran Longkali Sangatta Selatan Pasirbalengkong Sangatta Utara Tanah Grogot Sangkulirang Tanjung Harapan Teluk Pandan Kota Bontang Selatan Kota Balikpapan Balikpapan Barat (2 Kecamatan) Bontang Utara (5 Kecamatan) Balikpapan Kota Kab. Penajam Paser Utara Babulu Balikpapan Selatan (5 Kecamatan) Penajam Balikpapan Tengah Sepaku Balikapapan Timur Waru

PULAU B No Kabupaten/Kota Jumlah Pulau 1 Kab. Berau 68 2 Kab. Kutai Timur 24 3 Kab. Kutai Barat 16 4 Kota Balikpapan 5 5 Kab. Kutai Kartanegara 57 6 Kab. Paser 6 7 Kota Bontang 12 8 Kab. Penajam Paser Utara 17 9 Kepemilikan ganda (Penajam Paser Utara 7 dan Balikpapan) 41 Jumlah 212

C PULAU-PULAU KECIL TERLUAR No Kabupaten/Kota Nama Pulau Koordinat Titik Terluar 1 Kab. Berau Pulau Maratua Laut Sulawesi 02o15’12”U 118o38’41” T 2 Kab. Berau Pulau Sambit Laut Sulawesi 01o46’53”U 119o02’26” T

D KAWASAN KONSERVASI No Nama Kawasan Dasar Hukum Luas (Ha) Status Kawasan 1 KKP3K Teluk Apar, Kecamatan 4.730,71 dan Tanjung Harapan-Kabupaten 1.335,06 Paser 2 KKP3K Tanjung Jumlai, 306,77 Kecamatan Penajam Kabupaten Penajam Paser Utara 3 KKP3K Teluk Balikpapan- 289,23 dan 535,55 Kabupaten Penajam Paser Utara 4 KKP3K Kecamatan 1.341,67 Marangkayu-Kabupaten Kutai Kartanegara 5 KKP3K Teluk Sangkulirang- 17.967,81 Tanjung Pagar, Kecamatan Sandaran-Kabupaten Kutai Timur 6 KKP3K Kawasan Mangrove 19.518,14 Tanjung Belanak, Kecamatan Sambaliung dan Tabalar-

Kabupaten Berau Dokumen Antara 7 KKP3K Karang Muaras Barat, 655,64 ; 30.316,6 , RZWP3K Prov. Pulau Sambit Kecamatan 2.730,94 ; 6,84 ; Kalimantan Timur Maratua-Kabupaten Berau 124,64 ; 48.848,52 , 15.788,3 ; 10.984,98 8 KKP Karang Tanjung Aru, Selat 2.302,92 Makassar, Kabupaten Paser 9 KKP Karang Tanjung Jumlai, 1.653,51 Kecamatan Penajam- Kabupaten PPU 10 KKP Pulau Panjang, Pulau 1.633,6 Tihik, Kecamatan Bontang Selatan-Kota Bontang 11 KKP Pulau Beras Basah, Pulau 731,18 Kedindingan, Kecamatan Bontang SelatanKota Bontang 12 KKP Pulau Melahing, 2.213,68 Kecamatan Bontang Selatan- Kota Bontang

42 D KAWASAN KONSERVASI No Nama Kawasan Dasar Hukum Luas (Ha) Status Kawasan 13 KKP Karang, Kecamatan 406,32 Bontang Utara-Kota Bontang 14 KKP Karang Teluk Golok, 206,47 Kecamatan Kaliorang- Kabupaten Kutai Timur 15 KKP Karang Teluk Golok, 20,29 Kecamatan Sangkulirang- Kabupaten Kutai Timur 16 KKP Pulau Miang Besar, 312,89 Dokumen Antara Kecamatan Sangkulirang- RZWP3K Prov. Kabupaten Kutai Timur Kalimantan Timur 17 KKM Kapal Amagiri, Selat 400,12 Makassar, Kabupaten Paser 18 KKM Kapal SS Sierra Cordoba, 400,12 Selat Makassar, Kabupaten Berau 19 TWAL Perairan Pulau 265,11 Sangalaki, Kecamatan Maratua, Kabupaten Berau

20 Zona inti KKP3K Pulau Bala-Balagan, 298,69 dan 675,45 Kabupaten Paser Utara Pulau , 91,03 Kecamatan Pulau Derawan- Kabupaten Berau Pulau Semama, Kecamatan 6.652,23 Pulau Derawasan-Kabupaten Derawan Lok Patti, Kecamatan Pulau 1.299,02 Derawasan-Kabupaten Berau Dokumen Antara Pulau Mataha, Kecamatan 370,6 RZWP3K Prov. Biduk-Biduk-Kabupaten Berau Kalimantan Timur Pulau Bilang Bilangan, 101,83 Kecamatan Biduk-Biduk- Kabupaten Berau Karang Muaras Barat, 798,93 Kecamatan Maratua- Kabupaten Berau Karang Muara Barat, 705,89 Kecamatan Muaras- Kabupaten Berau 21 Zona Pemanfaatan Terbatas KKP3K Pulau Bala-Balagan, 337,73 Kabupaten Paser Dokumen Antara Batu Berlubang, Kecamatan 739,8 RZWP3K Prov. Biduk- Kabupaten Berau Kalimantan Timur

43 D KAWASAN KONSERVASI No Nama Kawasan Dasar Hukum Luas (Ha) Status Kawasan Zona Pemanfaatan Terbatas KKP3K (Lanjutan) Pulau Kaniungan Besar, 1.186,56 Kecamatan Biduk-Biduk- Kabupaten Berau Pulau Kaniuangan Kecil, 1.053,08 Kecamatan Biduk-Biduk- Kabupaten Berau Sigending, Kecamatan Biduk- 5.052,95 Biduk-Kabupaten Berau Labuan Kelambu, Kecamatan 1.056,96 Biduk-Biduk-Kabupaten Berau Tanjung Perepat, Kecamatan 1.740,31 Biduk-Biduk-Kabupaten Berau Teluk Gila, Kecamatan Batu 432,29 Putih-Kabupaten Berau Timur Tanjung Buaya, 256,87 Kecamatan Batu Putih- Kabupaten Berau Karang Besar Barat, 3.456,05

Kecamatan Talisayan- Kabupaten Berau

Silonjongan, Kecamatan Batu 7.663,09

Putih-Kabupaten Berau

Pulau Mataha dan Bilang- 4.087,34

Bilangan

Kawasan Mangrove Tanjung 4.099,4

Belanak, Kecamatan Dokumen Antara Sambaliung dan Tabalar- RZWP3K Prov. Kabupaten Berau Kalimantan Timur Gosong Malungun, 7.702,51 Kecamatan Maratua- Kabupaten Berau Karang Muaras Selatan, 1.825,04 Kecamatan Maratua- Kabupaten Berau Karang Muaras Barat, 3.006,61 Kecamatan Maratua- Kabupaten Berau Pulau Sangalaki, Kecamatan 1.429,02 Maratua-Kabupaten Berau Pulau Kakaban, Kecamatan 3.664,47 Maratua-Kabupaten Berau DPL Tebabinga, Kecamatan 444,2 Pulau Derawan-Kabupaten Berau Utara Pulau Derawan, 876,03 Kecamatan Pulau Derawan- Kabupaten Berau Karang Balutung, Kecamatan 2.178,06 Pulau Derawan-Kabupaten Berau KKP3K Karang Butasan, 1.491 dan 1.491 Kecamatan Pulau Derawan- Kabupaten Berau 44 D KAWASAN KONSERVASI No Nama Kawasan Dasar Hukum Luas (Ha) Status Kawasan 22 Zona Lainnya KKP3K KKP3K Pulau Bala-Balagan, 298,69 dan 675,45 Kabupaten paser Utara Pulau Kakaban, 91,03 Kecamatan Pulau Derawan- Kabupaten Berau Pulau Semama, Kecamatan 6.652,23 Pulau Derawan-Kabupaten Berau Loka Patti, Kecamata Pulau 1.299,02 Derawan-Kabupaten Berau Pulau Mataha, Kecamatan 370,6 Biduk-Biduk-Kabupaten Berau Pulau Bilang Bilangan, 101,83 Kecamatan Biduk-Biduk- Dokumen Antara Kabupaten Berau RZWP3K Prov. Karang Muaras Barat, 798,93 dan 705,89 Kalimantan Timur Kecamatan Maratua- Kabupaten Berau Pulau Bala-Balagan, 182.033,33 Kabupaten Paser Batu Putih dan Biduk-Biduk- 102.343,92 Kabupaten Berau Bilang-Bilangan, Kecamatan 6.328,87 Biduk-Biduk-Kabupaten Berau Balembangan, Kecamatan 18.501,74 Maratua-Kabupaten Berau Kakaban, Kecamatan 46.348,6 Maratua-Kabupaten Berau Tanjung batu, Kecamatan 15.120,84 Pulau Derawan-Kabupaten Berau Jumlah 620.029,02 Sumber: Dokumen Antara RZWP3K Prov. Kalimantan Timur

45 E KAWASAN STRATEGIS NASIONAL TERTENTU

No Kabupaten/Kota Kawasan Strategis Nasional Tertentu 1 Kab. Berau Pulau Maratua 2 Kab. Berau Pulau Sambit

Berdasarkan Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia Nomor 4/PERMEN-KP/2018 tentang Rencana Zonasi Kawasan Strategis Nasional Tertentu Pulau Maratua dan Pulau Sambit di Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2018-2037, Perencanaan ruang KSNT Pulau Maratua dan Pulau Sambit bertujuan untuk mewujudkan: • Kawasan yang berfungsi untuk pertahanan dan keamanan negara yang menjamin keutuhan kedaulatan dan ketertiban wilayah negara; • Kawasan yang berfungsi untuk perlindungan lingkungan hidup yang mendukung kegiatan perikanan berkelanjutan dan kepariwisataan; dan • Kawasan yang berfungsi mendukung pengembangan ekonomi untuk kesejahteraan masyarakat.

Cakupan RZ KSNT terdiri atas:

• Ke arah darat, mencakup seluruh wilayah daratan Pulau Maratua dan Pulau Sambit, Kabupaten Berau; • Ke arah laut, mencakup wilayah perairan di sekitar Pulau Maratua dan Pulau Sambit sampai dengan paling jauh 12 (dua belas) mil laut diukur dari garis pantai pada saat terjadi air laut surut terendah, kecuali untuk: 1. Wilayah perairan yang berbatasan dengan pulau lain di Provinsi Kalimantan Timur yang berada di dalam jarak 24 (dua puluh empat) mil dibagi sama jarak atau diukur sesuai dengan prinsip garis tengah; dan 2. Wilayah perairan yang berada pada sisi dalam batas laut teritorial Indonesia diukur dari garis pantai pada saat terjadi air laut surut terendah sampai batas laut teritorial Indonesia; • Ke arah laut, mencakup perairan pada sisi sebelah dalam Pulau Maratau yang masih berada dalam satu kesatuan ekosistem dan/atau geomorfologi dengan Pulau Maratua; dan • Ke arah laut, mencakup perairan di antara Pulau Maratua dan Pulau Sambit di luar kewenangan wilayah provinsi Kalimantan Timur.

46 PROYEK STRATEGIS NASIONAL

F No Kabupaten/Kota Proyek Strategis Nasional 1 Kota Balikapapan Jalan Tol Balikpapan – (99km) 2 Kab. Kutai Timur Pelabuhan KEK Maloy 3 Kota Bontang Kilang Minyak Bontang 4 Kota Balikpapan Upgrading kilang-kilang eksisting (RDMP) 5 Kalimantan Timur Pengembangan Lapangan Gendalo, Maha, Gandang, Gahem, dang Bagka (Indonesia Deepwater Development Project/IDD) 6 Kab. Kutai Kartanegara Bendungan Marangkayu, 7 Kab. Kutai Timur Kawasan Ekonomi Khusus Maloy Batuta Trans Kalimantan 8 Kab. Kutai Kartanegara Pengembangan Lapangan Jangkrik dan Jangkrit North East Wilayah Kerja Muara Bakau 9 Kota Balikpapan Pembangkit Tenaga Listrik di Kota Balikpapan 10 Kota Bontang Pembangkit Tenaga Listrik di Kota Bontang 11 Kab. Kutai Kartanegara Pembangkit Tenaga Listrik di Kab. Kutai Kartanegara 12 Kab. Berau Pembangkit Tenaga Listrik di Kab. Berau 13 Kab. Paser Pembangkit Tenaga Listrik di Kab. Paser 14 Kab. Penajam Paser Utara Pembangkit Tenaga Listrik di Kab. Penajam Paser Utara 15 Kab. Kutai Timur Pembangkit Tenaga Listrik di Kab. Kutai Timur

Sumber: Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2019 Tentang Rencana Tata Ruang Laut

RENCANA ZONASI WILAYAH PESISIR DAN G PULAU-PULAU KECIL No Provinsi Dasar Hukum 1 Kalimantan Timur -

KELOMPOK MASYARAKAT H PENGGERAK KONSERVASI (KOMPAK) Jenis Tahun Narahubung No Nama KOMPAK Kabupaten/Kota Konservasi 1 Asosiasi Guide Snorkeling Kabupaten Kima, 2019 Ruslan Derawan (AGSD) Berau Terumbu (081345764626) Karang 2 Kelompok Konservasi Kabupaten Terumbu 2019 Edy Londa Mutiara Terumbu Karang Penajam Paser Karang (085392178042) Indonesia Utara 3 KUB Talisayan Lestari 04 Kabupaten Hiu Paus 2018 Adam Berau (085348796964s) 47 I KAWASAN MINAPOLITAN

Kawasan Minapolitan Kawasan Minapolitan No Kabupaten Perikanan Budidaya Perikanan Tangkap a) Kecamatan Babulu b) Kecamatan Penajam 1 Penajam Paser Utara c) Kecamatan Waru d) Kecamatan Sepaku a) Kecamatan Lo Kulu 2 Kutai Kertanegara b) Kecamatan Lo Janan c) Samboja Sumber : Kepmen-KP No.35 tahun 2013 tentang Penetapan Kawasan Minapolitan J SENTRA KELAUTAN PERIKANAN TERPADU No Lokasi Provinsi 1 TIDAK ADA

SENTRA KEGIATAN PERIKANAN TANGKAP DAN/ATAU K PERIKANAN BUDIDAYA

No Lokasi Provinsi 1 Penajam Paser Utara Kalimantan Timur 2 Kutai Kartanegara Kalimantan Timur Sumber: Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2019 Tentang Rencana Tata Ruang Laut

48 49 50 Panjang Garis Pantai 1.807,27 km Luas Daerah 75.467,70 km2 DATA Jumlah Penduduk 716.400 jiwa Jumlah Kabupaten/Kota 5 UMUM Kabuten/Kota yang memiliki pesisir 4 Jumlah Pulau 86 Pulau-Pulau Kecil Terluar 2 Jumlah Kawasan Minapolitan 1 Kabupaten/Kota Jumlah Kawasan Konservasi 6 Kawasan Kawasan Strategis Nasional Tertentu (KSNT) 2 Kawasan Proyek Strategis Nasional (PSN) yang berada 4 Proyek di pesisir

KABUPATEN/KOTA DATA A YANG MEMILIKI PESISIR KHUSUS Kabupaten/Kota Kecamatan Kabupaten/Kota Kecamatan Kab. Bulungan Bunyu Kab. Nunukan Nunukan (4 Kecamatan) Sekatak (10 Kecamatan) Nunukan Selatan Tanjung Palas Tengah Sebatik Tanjung Palas Timur Sebatik Barat Kab. Tana Tidung Sembakung Sebatik Tengah (3 Kecamatan) Sesayap Hilir Sebatik Timur Tanalia Sebatik Utara Kota Tarakan Tarakan Barat Sebuku (4 Kecamatan) Tarakan Tengah Seimenggaris Tarakan Timur Sembakung Tarakan Utara

No Kabupaten/Kota Jumlah Pulau 1 Kab. Bulungan 40 PULAU 2 Kab. Tana Tidung 28 3 Kota Tarakan 2 B 4 Kab. Nunukan 16 Jumlah 86

PULAU KECIL TERLUAR

C No Kabupaten/Kota Nama Pulau Koordinat Titik Terluar 1 Kab. Nunukan Pulau Sebatik Laut Sulawesi 04o10’10”U 117o54’29” T Laut Sulawesi 04o09’58”U 117o55’44” T Laut Sulawesi 04o09’34”U 117o56’27” T 2 Kab. Nunukan Karang Unarang Laut Sulawesi 04o00’38”U 118o04’58” T 51 D KAWASAN KONSERVASI No Nama Kawasan Dasar Hukum Luas (Ha) Status Konservasi 1 KKP3K wilayah perairan di 84,20 Ha sekitar Binusan – Nunukan (KKP3K-01) 2 KKP3K wilayah perairan di 526,71 Ha sekitar Pulau Sinelak – Perda Prov. Perda Prov. Nunukan (KKP3K-02) Kalimantan Utara Kalimantan Utara Nomor 4 Tahun 2018 Nomor 4 Tahun 2018 3 KKP3K wilayah perairan di Tentang Rencana 206,18 Ha Tentang Rencana sekitar Pulau Sebidai-Tana Zonasi Wilayah Pesisir Zonasi Wilayah Pesisir Tidung (KKP3K-03) dan Pulau-pulau Kecil dan Pulau-pulau Kecil Provinsi Kalimantan Provinsi Kalimantan 4 KKP - wilayah perairan di Utara Tahun 2018- 24.581,97 Utara Tahun 2018- sekitar Tanjung Palas Timur- 2038 2038 Bulungan (KKP-01) 5 KKP - wilayah perairan Sungai 3,428.81 Bebatu (KKP-02) 6 KKP - wilayah perairan Sungai 1,360.01 Bebatu (KKP-03) Jumlah 30.187,88 Sumber : Perda Prov. Kalimantan Utara Nomor 4 Tahun 2018 tentang Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil Provinsi Kalimantan Utara Tahun 2018-2038 E KAWASAN STRATEGIS NASIONAL TERTENTU No Kabupaten/Kota Kawasan Strategis Nasional Tertentu 1 Kab. Nunukan Pulau Sebatik 2 Kab. Nunukan Karang Unarang

- Pulau Sebatik dan Wilayah perairan di sekitarnya sejauh 12 (dua belas) mil laut dari surut terendah dengan kode zona KSNT-01; dan - Karang Unarang dan wilayah perairan di sekitarnya sejauh 12 (dua belas) mil laut dari surut terendah dengan kode zona KSNT-02. F PROYEK STRATEGIS NASIONAL No Kabupaten/Kota Proyek Strategis Nasional 1 Kab. Bulungan Kawasan Industri Tanah Kuning 2 Kota Tarakan Pembangkitan Tenaga Listrik di Kota Tarakan 3 Kab. Bulungan Pembangkitan Tenaga Listrik di Kab. Bulungan 4 Kab. Nunukan Pembangkitan Tenaga Listrik di Kab. Nunukan 5 Kab. Tana Tidung Pembangkitan Tenaga Listrik di Kab. Tana Tidung 6 Kab. Nunukan Interkoneksi Kabel Laut/Overhead Nunukan dan Pulau Sebatik Sumber: Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2019 Tentang Rencana Tata Ruang Laut

52 RENCANA ZONASI WILAYAH PESISIR DAN G PULAU-PULAU KECIL No Provinsi Dasar Hukum 1 Kalimantan Utara Perda Prov. Kalimantan Utara Nomor 4 Tahun 2018 Tentang Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan Pulau-pulau Kecil Provinsi Kalimantan Utara Tahun 2018-2038

KELOMPOK MASYARAKAT H PENGGERAK KONSERVASI (KOMPAK)

Jenis No Nama KOMPAK Kabupaten/Kota Konservasi - TIDAK ADA

I KAWASAN MINAPOLITAN Kawasan Minapolitan Perikanan Kawasan Minapolitan No Kabupaten Budidaya Perikanan Tangkap 1 Malinau Kawasan Kaliamok Sumber : Kepmen-KP No.35 tahun 2013 tentang Penetapan Kawasan Minapolitan J SENTRA KELAUTAN PERIKANAN TERPADU No Lokasi Provinsi 1 Nunukan Kalimantan Utara Sumber: Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2019 Tentang Rencana Tata Ruang Laut

SENTRA KEGIATAN PERIKANAN TANGKAP K DAN/ATAU PERIKANAN BUDIDAYA No Lokasi Provinsi TIDAK ADA

53 Penutup

Buku Database Wilayah Kerja ini disusun untuk membantu pekerjaan yang terkait dengan tugas dan fungsi BPSPL Pontianak sebagai salah satu unit pelaksana teknis yang berada dibawah Direktorat Jenderal Pengelolaan Ruang laut, Kementerian Kelautan dan Perikanan.

Buku ini menyediakan informasi terkait data umum wilayah kerja Kalimantan serta data khusus masing-masing provinsi yang berisi potensi perikanan dan kelautan serta kawasan konservasi yang ada di provinsi tersebut.

Masukan, saran serta perbaikan terkait data yang disajikan Buku Database Wilayah Kerja ini dapat disampaikan kepada penyusun. Semoga buku ini dapat memberikan informasi yang bermanfaat bagi pembacanya.

54