Book Kelas IX Seni Budaya BS.Indb
Total Page:16
File Type:pdf, Size:1020Kb
Hak Cipta © 2018 pada Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Dilindungi Undang-Undang Disklaimer: Buku ini merupakan buku siswa yang dipersiapkan Pemerintah dalam rangka implementasi Kurikulum 2013. Buku siswa ini disusun dan ditelaah oleh berbagai pihak di bawah koordinasi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, dan dipergunakan dalam tahap awal penerapan Kurikulum 2013. Buku ini merupakan “dokumen hidup” yang senantiasa diperbaiki, diperbaharui, dan dimutakhirkan sesuai dengan dinamika kebutuhan dan perubahan zaman. Masukan dari berbagai kalangan yang dialamatkan kepada penulis dan laman http://buku.kemdikbud.go.id atau melalui email [email protected] diharapkan dapat meningkatkan kualitas buku ini. Katalog Dalam Terbitan (KDT) Indonesia. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Seni Budaya / Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.-- . Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018. x, 318 hlm. : ilus. ; 25 cm. Untuk SMP/MTs Kelas IX ISBN 978-602-282-333-9 (jilid lengkap) ISBN 978-602-282-338-4 (jilid 3) 1. Seni Budaya -- Studi dan Pengajaran I. Judul II. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan 707 Kontributor Naskah : Milasari, Heru Subagio, Siti Masripah, dan Jelmanto. Penelaah : Bintang Hanggoro Putra, Daniel H. Jacob, Fortunata Tyasrinestu, dan Muksin. Pre-view : Defrizal. Penyelia Penerbitan : Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang, Kemdikbud. Cetakan Ke-1, 2015 (ISBN 978-602-282-770-2) Cetakan Ke-2, 2018 (Edisi Revisi) Disusun dengan huruf Century Schoolbook, 12 pt. Kata Pengantar Kurikulum 2013 dirancang untuk memperkuat kompetensi siswa dari sisi pengetahuan, keterampilan, dan sikap secara utuh. Keutuhan tersebut menjadi dasar dalam perumusan kompetensi dasar tiap mata pelajaran, sehingga kom- petensi dasar tiap mata pelajaran mencakup Kompetensi Dasar kelompok sikap, kompetensi dasar kelompok pengetahuan, dan Kompetensi Dasar kelompok keterampilan. Semua mata pelajaran dirancang mengikuti rumusan tersebut. Seni Budaya untuk Kelas IX SMP/MTs yang disajikan dalam buku ini juga tunduk pada ketentuan tersebut. Seni Budaya bukan aktivitas dan materi pembelajaran yang dirancang hanya untuk mengasah kompetensi keterampilan siswa sebagaimana dirumuskan selama ini. Seni Budaya harus mencakup aktivitas dan materi pembelajaran yang memberikan kompetensi pengetahuan tentang karya seni budaya dan kompetensi sikap yang terkait dengan seni budaya. Seni Budaya dalam Kurikulum 2013 dirumuskan untuk mencakup sekaligus studi karya seni budaya untuk mengasah kompetensi pengetahuan, baik dari karya maupun nilai yang terkandung di dalamnya, praktik berkarya seni budaya untuk mengasah kompetensi keterampilan, dan pembentukan sikap apresiasi terhadap seni budaya sebagai hasil akhir dari studi dan praktik karya seni budaya. Pembelajarannya dirancang berbasis aktivitas dalam sejumlah ranah seni budaya, yaitu seni rupa, tari, musik, dan teater yang diangkat dari tema-tema seni yang merupakan warisan budaya bangsa. Selain itu juga mencakup kajian warisan budaya yang bukan berbentuk praktik karya seni budaya. Aktivitas- aktivitas tersebut tidak hanya terkait dengan studi dan praktik karya seni budaya, melainkan juga melalui pelibatan aktif tiap siswa dalam kegiatan seni budaya yang diselenggarakan oleh kelas maupun sekolah. Sebagai mata pelajaran yang mengandung unsur muatan lokal, tambahan materi yang digali dari kearifan lokal dan relevan sangat diharapkan untuk ditambahkan sebagai pengayaan dari buku ini. Sesuai dengan konsep Kurikulum 2013, buku ini disusun dengan mengacu pada pembelajaran Seni Budaya secara terpadu dan utuh. Keterpaduan dan keutuhan tersebut diwujudkan dalam setiap pengetahuan yang diajarkan, pembelajarannya harus dilanjutkan sampai siswa terampil dalam menyajikan pengetahuan yang dikuasainya secara konkret dan abstrak dalam bentuk atau terkait dengan karya seni budaya, dan bersikap sebagai manusia dengan rasa penghargaan yang tinggi terhadap karya-karya seni warisan budaya dan warisan budaya bentuk lainnya. Seni Budaya iii Buku ini menjabarkan usaha minimal yang harus dilakukan siswa untuk mencapai kompetensi yang diharapkan. Sesuai dengan pendekatan yang digunakan dalam Kurikulum 2013, siswa diajak untuk berani mencari sumber belajar lain yang tersedia dan terbentang luas di sekitarnya. Peran guru dalam meningkatkan dan menyesuaikan daya serap siswa dengan ketersediaan kegiatan pada buku ini sangat penting. Guru dapat memperkayanya dengan kreasi dalam bentuk kegiatan-kegiatan lain yang sesuai dan relevan yang bersumber dari lingkungan sosial dan alam. Sebagai edisi pertama, buku ini sangat terbuka terhadap masukan dan akan terus diperbaiki dan disempurnakan. Untuk itu, kami mengundang para pem baca untuk memberikan kritik, saran, dan masukan guna perbaikan dan penyem purnaan edisi berikutnya. Atas kontribusi tersebut, kami ucapkan terima kasih. Mudah-mudahan kita dapat memberikan yang terbaik bagi kemajuan dunia pendidikan dalam rangka mempersiapkan generasi seratus tahun Indonesia Merdeka (2045). Jakarta, Januari 2017 Penulis iv Kelas IX SMP/MTs Daftar Isi Kata Pengantar ..................................................................................... iii Daftar Isi ............................................................................................... v Seni Lukis Peta Materi Bab I ............................................................................... 1 A. SSenieni LLukis,ukis, GayaGaya aatautau AliranAliran ................................................ 3 B. TTemaema SSenieni LLukisukis ..................................................................... 10 C. AAlatlat ddanan BahanBahan BerkaryaBerkarya SSenieni LLukisukis .................................. 13 D. JJenisenis LLukisanukisan TeknikTeknik dandan BBahanahan yyangang DigunakanDigunakan ......................................................... 16 E. Prosedur Berkarya Seni Lukis .............................................. 18 F. UUjiji KKompetensiompetensi ....................................................................... 21 G. RRangkumanangkuman ............................................................................ 22 H. RReefl eeksiksi .................................................................................... 22 Seni Patung Peta Materi Bab II .............................................................................. 25 A. Pengertian dan Fungsi Patung .............................................. 27 B. Bentuk dan Jenis Patung ....................................................... 30 C. Bahan dan Alat dalam Berkarya Seni Patung ..................... 31 D. Teknik Berkarya Seni Patung ............................................... 33 E. Praktik Berkarya Seni Patung .............................................. 34 F. Uji Kompetensi ....................................................................... 35 G. Rangkuman ............................................................................. 36 H. Refl eksi .................................................................................... 36 Menyanyikan Lagu Secara Solo/Tunggal Peta Materi Bab III ............................................................................ 40 A. Jenis Penampilan Vokal Solo/Tunggal .................................. 41 B. Materi Vokal ........................................................................... 41 C. Teknik Vokal ........................................................................... 44 D. Penampilan ............................................................................. 52 E. Latihan Improvisasi Lagu Secara Solo/Tunggal ................. 52 F. Uji Kompetensi ....................................................................... 54 G. Rangkuman ............................................................................ 54 H. Refl eksi .................................................................................... 54 Seni Budaya v Lagu Populer dalam Sajian Vokal Grup Peta Materi Bab IV ............................................................................. 57 A. Konsep Menyajikan Lagu secara Vokal Grup ..................... 58 B. Latihan Mengembangkan Ornamentasi Lagu Populer secara Vokal Grup .............................................................................. 62 C. Uji Kompetensi ....................................................................... 70 E. Rangkuman ............................................................................. 71 F. Refl eksi ..................................................................................... 71 Tari Kreasi Peta Materi Bab V ............................................................................... 75 A. Pengertian Tari Kreasi ........................................................... 78 B. Jenis Tari Kreasi ..................................................................... 79 C. Keunikan Gerak Tari Kreasi ................................................ 80 D. Uji Kompetensi ....................................................................... 84 E. Evaluasi Pembelajaran ........................................................... 85 F. Rangkuman ............................................................................. 87 G. Refl eksi ..................................................................................... 87 Unsur Pendukung Tari Kreasi Peta Materi Bab VI ............................................................................. 88 A. Unsur Pendukung Tari ........................................................... 91 B. Memperagakan Gerak Tari Kreasi dengan menggunakan Unsur Pendukung