TINJAUAN HUKUM ISLAM TENTANG ADAT PERKAWINAN PINENG (Study Pada Masyarakat Abung Nunyai Di Kabupaten Lampung Utara)
Total Page:16
File Type:pdf, Size:1020Kb
i TINJAUAN HUKUM ISLAM TENTANG ADAT PERKAWINAN PINENG (Study Pada Masyarakat Abung Nunyai di Kabupaten Lampung Utara) TESIS Diajukan Kepada Pascasarjana Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Intan Lampung Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Magister Dalam Ilmu Hukum Keluarga Islam Oleh: FIRHAN NPM: 1874130002 Pembimbing I : Dr. Hj. ZUHRAINI, M.H. Pembimbing II : Dr. LIKY FAIZAL, M.H. PROGRAM STUDI HUKUM KELUARGA ISLAM PASCASARJANA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN INTAN LAMPUNG 1441 H / 2020 M ii PERNYATAAN ORISINALITAS Yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Firhan NPM : 1874130002 Program Studi : Hukum Keluarga Menyatakan dengan sebenarnya bahwa tesis yang berjudul TINJAUAN HUKUM ISLAM TENTANG PERKAWINAN ADAT PINENG (Study pada masyarakat Abung Nunyai Kabupaten Lampung Utara) adalah benar karya asli saya, kecuali yang disebutkan sumbernya. Apabila terdapat kesalahan dan kekeliruan sepenuhnya menjadi tanggung jawab saya. Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya. Bandar Lampung, 20 Febuari 2020 Yang Menyatakan. F i r h a n NPM. 1874130002 iii ABSTRAK Pada zaman modern sekarang ini sudah banyak masyarakat lampung yang tidak mengetahui perkwainan Pineng, sedangkan perkawinan Pineng menjadi salah satu faktor rekatnya hubungan kedua belah fihak, sehingga segala bentuk permasalahan yang terjadi dalam rumah tangga akan segera diselesaikan dengan cara bermusyawarah, bukan hanya dari kedua belah fihak orang tua saja, melainkan semua tokoh adat dan keluarga besarnya berupaya agar pernikahan mereka akan tetap utuh, bilamana masih juga tidak dapat lagi didamaikan maka keluarga kedua belah fihak akan mendapat aib dan dikenakan sanksi atau denda adat. Perceraian pada masyarakat Lampung pada umumnya dan masyarkat abung pada khususnya adalah hal yang memalukan. Pada saat ini perkawinan Pineng sudah jarang dilakukan sehingga banyak generasi muda Lampung tidak mengetahui tata cara pineng, dengan penelitian diharapkan, menjadi Informasi bagaimana pelaksanaan Pineng pada masyarakat Abung Nunyai di Kabupaten Lampung Utara, dan sebagi motifasi bagingenerasi muda agar dapat melstarikam adat-istiadat perkawinan pineng Lampung Nunyai pada khususnya dan Lampung Abung Siwo migo pada umumnya. Penelitian ini adalah penelitian lapangan yang berjenis Kualitatif, menggunakan metode penelitian maslahah, dilakukan dengan tujuan untuk memberikan gambaran secara sistematis, aktual, dan akurat, dengan data primer yakni wawancara, Observasi, dokumen, data sekunder yakni refrensi buku, terkait, dan dokumentasi. Data yang telah terkumpul akan dianalisis, kemudian di organisir, di pilah-pilah, di interpretasikan, dan disajikan dalam bentuk uraian secara sistematis berbagai jenis data yang diperoleh dan selanjutnya akan ditarik kesimpulan terhadap semua pokok permasalahan yang diteliti. Hasil Penelitian ini adalah, pertama bahwa pelaksanaan Pineng pada masyarakat adat Abung Nunyai di Kabupaten Lampung Utara yang dilakukan saat ini sudah disesuaikan dengan ajaran Agama. Kedua, Pelaksanaan Perkawinan Pineng jarang dilaksanakan karena mahalnya biaya dan prosesnya yang memakan waktu yang cukup lama. Ketiga, bahwa dari perkawinan pineng sudah ssuai dengan ajaran islam mualai dari proses awal hingga ahir, pineng juga membawa kemaslahatan dalam perkawinan, salah satunya, hampir semua rumah tangganya rukun dan damai serta jarang terjadi perceraian. iv ABSTRACT In modern times there are many people in Lampung who do not know the Pineng marriage, while the Pineng marriage is one of the sticking factors of the relationship between the two parties, so that all forms of problems that occur in the household will soon be resolved by deliberation, not only from both parties. only parents, but all traditional leaders and extended families try to keep their marriages intact, if they cannot be reconciled, the families of both parties will be disgraced and subject to customary sanctions or fines. Divorce in Lampung society in general and Abung society in particular is a shame. At this time Pineng marriages are rarely done so that many young Lampung people do not know the procedures for pineng, with research it is hoped that it will provide information on how the implementation of Pineng in the Abung Niliki community in North Lampung Regency, and as part of the motivation for young generation to be able to protect the customs of the Pineng marriage. Lampung Niliki in particular and Lampung Abung Siwo migo in general. This research is a qualitative research field, using maslahah research methods, carried out with the aim to provide a systematic, actual, and accurate picture, with primary data namely interviews, observations, documents, secondary data ie book references, related, and documentation. The data that has been collected will be analyzed, then organized, sorted, interpreted, and presented in the form of a systematic description of the various types of data obtained and then conclusions will be drawn on all the issues studied. The results of this study are, first, that the implementation of the Pineng in the Abung Niliki indigenous community in North Lampung Regency which is currently being carried out has been adjusted to the teachings of Religion. Second, the implementation of a Pineng Marriage is rarely carried out because of the high cost and the process which takes a long time. Third, that the marriage of Pineng is in accordance with the Islamic teachings of Islam from the initial process to the end, Pineng also brings benefit in marriage , one of which, almost all of the households are harmonious and peaceful and rarely occurs divorce. v PERSETUJUAN UJIAN TERTUTUP Judul Tesis : TINJAUAN HUKUM ISLAM TENTANG ADAT PRKAWINAN PINENG (study pada Masyarakat Abung Nunyai di Kabupaten Lampung Utara) Nama Mahasiswa : Firhan Nomor Pokok Mahasiswa : 1874130002 Program Studi : Hukum Keluarga Islam Telah disetujui untuk Ujian Tertutup tesis pada Program Studi Hukum Keluarga Islam Pascasarjana Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung. Bandar Lampung, 20 Febuari 2020 Komisi Pembimbing Pembimbing I, Pembimbing II, Dr. Hj. Zuhraini, M.H. Dr. Liky Faizal, M.H NIP. 196505271992032002 NIP. 197611042005011004 Mengetahui Ketua Program Hukum Keluarga Islam Dr. Iskandar Syukur, M.A. NIP. 196603301992031002 vi PENGESAHAN UJIAN TERTUTUP Tesis yang berjudul : TINJAUAN HUKUM ISLAM TENTANG ADAT PRKAWINAN PINENG (Study Pada MasyarakatAbung Nunyai Kabupaten Lampung Utara) Nama Mahasiswa : Firhan Nomor Pokok Mahasiswa : 1874130002 Program Studi : Hukum Keluarga Islam Telah dilaksanakan Ujian Tertutup tesis pada tanggal 04 Maret 2020 yang dilaksanakan oleh Program Studi Hukum Keluarga Islam Pascasarjana Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung. Bandar lampung, 04 Maret 2020 TIM PENGUJI Ketua : Prof. Dr. Hi. Idham Kholid, M.Ag ( ) Sekretaris : Eko Hidayat, S.Sos, M.H ( ) Penguji I : Dr. Hi. A. Kumedi Ja’far, M.H ( ) Penguji II : Dr. Hj. Zuhraini, M.H ( ) Penguji III : Dr. Liky Faizal, M.H ( ) vii PERSETUJUAN UJIAN TERBUKA Judul Tesis : TINJAUAN HUKUM ISLAM TENTANG ADAT PRKAWINAN PINENG (study pada Masyarakat Abung Nunyai di Kabupaten Lampung Utara) Nama Mahasiswa : Firhan Nomor Pokok Mahasiswa : 1874130002 Program Studi : Hukum Keluarga Islam Telah disetujui untuk Ujian Terbuka tesis pada Program Studi Hukum Keluarga Islam Pascasarjana Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung. Bandar Lampung, 22 April 2020 TIM PENGUJI Ketua : Prof. Dr. Hi. Idham Kholid, M.Ag ( ) Sekretaris : Eko Hidayat, S.Sos, M.H ( ) Penguji I : Dr. Hi. A Kumedi Ja’far, M.H ( ) Penguji II : Dr. Hj. Zuhraini, M.H ( ) Penguji III : Dr. Liky Faizal, M.H ( ) viii PENGESAHAN UJIAN TERBUKA Judul Tesis : TINJAUAN HUKUM ISLAM TENTANG ADAT PRKAWINAN PINENG (study pada Masyarakat Abung Nunyai di Kabupaten Lampung Utara) Nama Mahasiswa : Firhan Nomor Pokok Mahasiswa : 1874130002 Program Studi : Hukum Keluarga Islam Telah dilaksanakan Ujian Terbuka tesis pada tanggal 06 Mei 2020 yang dilaksanakan oleh Program Studi Hukum Keluarga Islam Pascasarjana Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung, dan dinyatakan Lulus . Bandar Lampung, 06 Mei 2020 TIM PENGUJI Ketua : Prof. Dr. Hi. Idham Kholid, M.Ag ( ) Sekretaris : Eko Hidayat, S.Sos, M.H ( ) Penguji I : Dr. Hi. A. Kumedi Ja’far, M.H ( ) Penguji II : Dr. Hj. Zuhraini, M.H ( ) Penguji III : Dr. Liky Faizal, M.H ( ) ix MOTO ۡ ۡ َ ◌ َ◌ DَEِ ﱠن Fَ Gَ ٱ N ً K ۡ ُO N ِ K ۡ Mُ Jا R إِ ﱠن Fَ Gَ ٱ NU ٗ K ۡ ُO N ِ K ۡ Mُ J Artinya : arena sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan (5) sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan (6) ( WS (94) : Al 2nsyirah : 536 ) x PERSEMBAHAN AlYamdulillZhi rabbil Zlam[n . .engan menyebut nama Allah swt. Tuhan Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang, penuh cinta kasihnya yang telah memberikanku kekuatan, dan yang telah menuntun dan menyemangatiku menyelesaikan tesis ini. Tesis sederhana ini kupersembahkan sebagai tanda cinta, sayang, dan hormat tak terhingga kepada: 1. edua orang tua ( Hi. Muhammad Rolib (Alm) dan H$. Salmah) tercinta yang dengan tulus ikhlas merawat dan mendidikku dengan penuh kasih sayang. 2. Saudara3saudara ku yang telah memberikan bantuan baik mori atupun material 3. 2steri yang selalu dengan sabar mendampingi dan membatu dalam segala persoalan yang dihadapi . 4. Anak3anakku tercinta ( Alifia 2ntan Andrean Nunyai, As Syifa 2ndah Andrean Nunyai dan Si bungsu A0 Zahra 2nayah Andrean Nunyai) yang selalu mendukung untuk kesuksesanku. 5. Seluruh rekan seper$uangan menuntut ilmu Program Studi 2lmu Syari’ah onsentrasi Hukum eluarga Program Pascasar$ana (PPs) )niversitas 2slam Negeri ()2N) Raden 2ntan