Diplomasi Hallyu Terhadap China Terkait Kemelut
Total Page:16
File Type:pdf, Size:1020Kb
DIPLOMASI HALLYU TERHADAP CHINA TERKAIT KEMELUT TERMINAL HIGH ALTITUDE AREA DEFENSE DI KOREA SELATAN TAHUN 2016-2017 Skripsi Diajukan untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hubungan Internasional (S.Sos.) Oleh: Qonita Amalia (1113113000080) PROGRAM STUDI HUBUNGAN INTERNASIONAL FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIFHIDAYATULLAH JAKARTA 2018 ABSTRAK Skripsi ini membahas upaya Korea Selatanbaik pemerintah maupun pihak swasta dalam menghapus larangan Hallyu di China yang merupakan respon dari disepakatinya kerjasama Korea Selatan dan Amerika dalam penempatan penangkal rudal atau Terminal High Altitude Area Defense (THAAD) yang merupakan perlindungan Korea Selatan dari rudal milik Korea Utara. Penelitian ini berfokus pada tahun 2016-2017 di mana pada tahun 2016 adalah tahun disepakatinya kerjasama Korea Selatan dan Amerika dan munculnya respon China yang melakukan aksi larangan Hallyu di China hingga tahun 2017 yangmana larangan Hallyu masih berlangsung. Bahkan pada tahun ini Korea Selatan melakukan pergantian presiden dari Park Geun Hye ke Moon Jae In.Penelitian ini menggunakan teori diplomasi budaya serta teori diplomasi publik sebagai alat analisa. Dari hasil analisis ini, didapatkan hasil bahwa peran yang dilakukan oleh suatu negara dalam mencapai kepentingannya tidak hanya dilakukan oleh pemerintah, melainkan pihak swasta juga dapat ikut berpartisipasi. Selain itu, dari hasil penelitian ini juga memperlihatkan bahwa sebuah opini yang di bentuk diharapkan bisa mendorong sebuah kebijakan agar pemerintah China dalam menghapus larangannya. Kata Kunci: Hallyu, China, THAAD,Diplomasi Budaya, Diplomasi publik, Korea Selatan. v DAFTAR ISI ABSTRAK .............................................................................................. v KATA PENGANTAR ............................................................................ vii DAFTAR ISI ........................................................................................... viii DAFTAR GAMBAR .............................................................................. x DAFTAR LAMPIRAN ........................................................................... xii BAB I PENDAHULUAN A. PernyataanMasalah ..................................................... 1 B. PertanyaanPenelitian .................................................. 6 C. TujuandanManfaatPenelitian...................................... 6 D. TinjauanPustaka ......................................................... 7 E. KerangkaTeoritis ........................................................ 12 1. Teori Diplomasi Budaya ...................................... 12 2. Teori Diplomasi Publik ........................................ 13 F. MetodePenelitian ........................................................ 15 1. JenisMetodePenelitian .......................................... 15 2. MetodePengumpulan Data ................................... 15 G. SistematikaPenulisan .................................................. 16 BAB II HUBUNGAN BILATERAL KOREA SELATAN DAN CHINA ERA KEPEMINPINAN PARK GEUN HYE A. Korea Selatan Masa Kepemimpinan Park Geun Hye 18 B. Politik Kepercayaan Antara Korea Selatan danChina 20 1. Hanbando Shinloe Process ................................... 20 2. Hanjung Shinloe Process ...................................... 20 3. Xin Xing Hanzhoung Guanxi .............................. 21 C. Kunjungan Pertama Park geun Hye dan Xi Jinping ... 21 D. China-ROK Economic and Trade Cooperation Forum 26 E. Minat Hallyu di China Era Park Geun Hye ............... 27 1. Descendants Of The Sun dan Antusias Masyarakat China .................................................................... 28 2. Peningkatan Minat Musik Korea Di China ......... 31 BAB III KEMELUT TERMINAL HIGH ALTITUDE AREA DEFENSE (THAAD) SERTA DAMPAK KEPADA HALLYU A. Terminal High Altitude Area Defense ........................ 33 1. Sistem Kerja THAAD .......................................... 34 2. Keunggulan THAAD ........................................... 36 3. Kelemahan THAAD ............................................ 36 B. Terminal High Altitude Area Defense THAAD di Korea Selatan ............................................................ 37 1. Terminal High Altitude Area Defense dan Pentingnya Bagi Keamanan Korea Selatan ......... 38 2. Perlindungan Amerika Untuk Korea Selatan ....... 39 C. Respon China Terhadap Penempatan Terminal High Altitude Area DefenseTHAAD ......................... 40 vi 1. LaranganTerhadap Korean Music ........................ 41 2. Larangan Terhadap Drama Korea ........................ 42 3. Penutupan Lotte ................................................... 42 4. Larangan Impor Kosmetik .................................... 43 5. Larangan Menjual Paket Wisata Ke Korea .......... 44 D. Respon Korea Selatan Terhadap Larangan Hallyu di China .......................................................... 45 BAB IV UPAYA DIPLOMASI HALLYU DI TENGAH KEMELUT TERMINAL HIGH ALTITUDE AREA DEFENSE (THAAD) TAHUN 2016-2017 A. Hallyu di Era Moon Jae In ......................................... 47 1. Moon Jae In di Era Kampanye ............................. 47 2. Moon Pasca Terpilihnya Moon Jae In Sebagai Presiden Korea Selatan ................................ 49 B. Peregerakan Hallyu Di Tengah Kemelut THAAD ..... 50 1. Merilis Album Versi China .................................. 51 2. Penyanyi Berkewarganegaraan China Lebih Aktif di China .................................................................... 52 C. Korea Selatan dan China MelakukanNormalisasiHubungan 54 D. Kunjungan Moon Jae In Ke China ............................ 57 BAB V PENUTUP A. Kesimpulan ................................................................. 61 B. Saran ........................................................................... 62 DAFTAR PUSTAKA .................................................................................... xii LAMPIRAN ................................................................................................ xx vii KATA PENGANTAR Segala puja dan rasa syukur bagi Allah SWT, Tuhan semesta alam yang selalu memberikan beribu kenikmatan, berkah dan ampunan serta pertolongan, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. shalawat serta salam juga tercurah kepada Nabi Muhammad SAW. Alhamdulillah, tidak ada kata selain kata syukur yang dapat penulis ucapkan karena telah menyelesaikan skripsi ini. Dalam proses pengerjaan skripsi ini, penulis mendapatkan beberapa kendala dan hambatan yang kemudian membuat penulis selalu membutuhkan bantuan maupun dorongan semangat maupun bimbingan. Oleh karena itu, pada kesempatan kali ini penulis ingin menyampaikan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya untuk semua pertolongan,dorongan, semangat, doa serta bimbingan kepada: 1. Kedua orang tua penulis yang selalu setia memberi semangat dan doa untuk kelancaran penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. Terima kasih ibu dan ayah yang sudah sabar menunggu penulis menyelesaikan skripsi, terimakasih untuk terus mendukung tanpa penekanan dan paksaan. Teteh sayang Ibu Mul dan Ayah Endang. 2. Terima kasih penulis ucapkan kepada dosen pembimbing, Bapak Teguh Santosa. Terima kasih atas segala bimbingan dan segala ilmu yang telah diberikan. Tanpa arahan bapak, skripsi ini tidak akan sesuai dengan harapan penulis. 3. Lena dan Ihsan, terimakasih untuk kehadiran kalian sebagai adik di hidup penulis, untuk semua semangat yang kalian berikan. Teteh sayang kalian. viii 4. Tiara, Shofi dan Wiwi, Terimakasih untuk menjadi teman hidup penulis selama kuliah, untuk semua canda dan tawa, bantuan dan semangat yang kalian berikan. 5. Teletabbiesku perkumpuan para Imo. Dara, Renita dan Ipeh yang selalu setia membantu dan menemani penulis dari awal proses perkuliahan hingga kini, Bora sayang kalian. Terima Kasih untuk kebersamaan kita yang sudah menjadi kado terindah selama ini. 6. Terimakasih Bapak Anton Iman Santosa selaku narasumber yang telah membantu penulis dalam melengkapi skrispi ini. 7. Keluarga besar IMM Cabang Ciputat, Seluruh anggota Kompeni, terima kasih banyak untuk dukungan kalian semua. 8. Terima kasih untuk Keluarga Umi Apa atas segala doa dan dukungan kepada penulis. 9. Teh Herni dan Mba Dian yang telah membantu penulis ketika awal pengerjaan dan pencarian judul skripi bagi penulis. 10. SUJU, EXO, ASTRO thank you so much, your songs cheer me up. akhir kata, semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi penulis dan pembaca, masih banyak kekuarangan yang ada dalam skripsi ini. jika ada masukan atau pertanyaan yang ingin diberikan dapat di kirim ke [email protected] Jakarta, 20 November 2017 Penulis ix DAFTAR GAMBAR Gambar II.1 Kunjungan Pertama Park Geun Hye Ke China .................... 22 Gambar II.2 Kunjungan Pertama Xi Jinping Ke Korea Selatan ............... 23 Gambar II.3 Penggambaran dalam Melihat Hubungan Korea Selatan dengan China ....................................................................... 25 Gambar II.4 Poster Descendant of The Sun ............................................. 30 Gambar III.1 Sistem Kerja THAAD .......................................................... 35 Gambar IV.1 Kunjungan Moon Jae In ke SM Entertaiment ...................... 48 Gambar IV.2 Perundingan Kore Selatan dan China Di Vietnam ............... 55 Gambar IV.3 Pembukaan Korea-China Economic Partnership ................. 58 x DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Trankip Wawancara ....................................................................... xxiii xi BAB I PENDAHULUAN A. Pernyataan Masalah