Implementasi Pembacaan Surah Yusuf Dan Maryam Tradisi Orang Hamil Tujuh Bulan Desa Rantau Limau Manis Kecamatan Tabir Ilir Kabupaten Merangin
Total Page:16
File Type:pdf, Size:1020Kb
IMPLEMENTASI PEMBACAAN SURAH YUSUF DAN MARYAM TRADISI ORANG HAMIL TUJUH BULAN DESA RANTAU LIMAU MANIS KECAMATAN TABIR ILIR KABUPATEN MERANGIN SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu (S.1) Dalam Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir Fakultas Ushuluddin dan Studi Agama Oleh FAIZAH NIM: UT 150197 PROGRAM STUDI ILMU AL-QUR’AN DAN TAFSIR FAKULTAS USHULUDDIN DAN STUDI AGAMA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI 2019 i Jambi, 20 Mei 2019 Drs. H.Zikwan M.Ag Adi Iqbal, S.sos.I, M.Ud Kepada Yth. Alamat : Fak Ushuluddiin dan Studi Agama Bapak Dekan UIN STS Jambi Jl. Raya Jambi-Ma. Bulian Fak.Ushuludin dan Studi Agama Simp. Sungai Duren UIN STS Jambi Muaro Jambi di- JAMBI NOTA DINAS Assalamu’alaikum Wr.Wb Setelah membaca dan mengadakan perbaikan sesuai dengan persyaratan yang berlaku di Fakultas Ushuluddin dan Studi Agama UIN STS Jambi,maka kami berpendapat bahwa Skripsi saudari (Faizah) dengan judul “Implementasi pembacaan surah Yusuf dan Maryam Tradisi Orang Hamil Tujuh Bulan Desa Rantau Limau Manis Kecamatan Tabir Ilir Kabupaten Merangin’’telah dapat diajukan untuk dimunaqasahkan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Strata Satu (S1) Jurusan Ilmu Al-Qur‟an Dan Tafsir pada Fakultas Ushuluddin dan Studi Agama UIN STS Jambi. Demikianlah yang dapat kami sampaikan kepada Bapak/Ibu,semoga bermanfaat bagi kepentingan Agama,nusa dan bangsa. Wassalamu’alaikum Wr.Wb Pembimbing I Pembimbing II Drs. H. Zikwan, M.Ag Adi Iqbal, S.Sos.I, M.Ud NIP.196610151992031002 NIP.198001052014111002 ii SURAT PERNYATAAN ORISINALITAS SKRIPSI Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Faizah Nim : UT 150197 Tempat/Tanggal Lahir : Rantau Limau Manis, 07 Desember 1996 Konsentrasi : Ilmu Al-Qur‟an dan Tafsir Alamat : Rantau Limau Manis Dengan ini menyatakan dengan sesungguhnya bahwa Skripsi yang berjudul’’Implementasi Pembacaan Surah Yusuf dan Maryam Tradisi Orang Hamil Tujuh Bulan Desa Rantau Limau Manis, Kecamatan tabir ilir, Kabupaten Merangin‟‟. Benar karya asli saya, kecuali kutipan-kutipan yang telah disebutkan sumbernya. Apabila di dalamnya terdapat kesalahan dan kekeliruan, maka sepenuhnya menjadi tanggung jawab saya sesuai dengan ketentuan Fakultas Ushuluddin dan Studi Agama UIN STS Jambi. Demikianlah Surat Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya untuk dapat dipergunakan seperlunya. Jambi, 20 Mei 2019 Penulis, Faizah NIM.UT 150197 iii iv MOTTO بِ ْس ِم هّللاِ ال َّر ْح َم ِن ال هر ِح ْيم “Dan Kami perintahkan kepada manusia (berbuat baik) kepada kedua orang tua, ibu bapaknya, ibunya telah mengandungnya dalam Keadaan lemah yang bertambah-tambah, dan menyapihnya dalam dua tahun bersyukurlah kepadaku dan kepada kedua orang tua ibu bapakmu, hanya kepadaku kembalimu”.( QS. Lukman:14). v iii ABSTRAK Skripsi ini membahas tentang Implementasi Pembacaan surah yusuf dan maryam dalam tradisi tujuh bulanan: kajian living Qur‟an di desa Rantau Limau kecamatan tabir ilir,Kabupaten Merangin. Berinteraksi dengan Al-Qur‟an merupakan salah satu pengalaman yang sangat berharga bagi seorang muslimin. Ungkapan melalui lisan, tulisan sampai yang berupa tindakan,baik berupa pemikiran. resepsi Al-Qur‟an dalam sebuah tradisi budaya merupakan upaya masyarakat dalam berinteraksi dengan Al-Qur‟an.Resepsi menjadikan masyarakat sebagai bagian dalam menghidupkan Al-Qur‟an dalam kehidupan sehari-hari. Dalam penelitian berbicara tentang dua masalah. Pertama, Bagaimana Prosesi bacaan surah yusuf dan maryam dalam tradisi tujuh bulanan desa rantau limau manis kecamatan tabir ilir kabupaten merangin? Kedua, Apa Fungsi pembacaan surah Yusuf dan Maryam di desa rantau limau manis, kecamatan tabir ilir, kabupaten merangin. Jenis Penelitian dalam penelitian ini adalah penelitian lapangan(Field Research). Sumber utama penelitian ini adalah ayat-ayat Al-Qur‟an yang dibaca dalam tradisi tujuh bulanan.Lokasi penelitian berada di desa rantau limau manis, kecamatan tabir ilir,kabupaten merangin. Penelitian ini menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Selamatan kandungan yang berusia tujuh bulan di desa rantau limau manis Dalam pelaksanaan dibaca surah yusuf dan maryam. Ada tiga fungsi yang ditemukan dalam resepsi pembacaan surah pada acara tujuh bulan, yaitu Al- Qur‟an dipandang sebagai kitab suci, sebagai obat dan sebagai sarana perlindungan. Pembacaan surah dalam tradisi tujuh bulan merupakan praktek masyarakat rantau limau manis sebagai bagian dalam kehidupan mereka. ivvi PERSEMBAHAN بِ ْس ِم هّللاِ ال َّر ْح َم ِن ال هر ِح ْيم Assalamu’alaikum Wr.Wb Segala puji dan syukur diucapkan kehadirat Allah SWT, yang telah memberikan karunia dan Inayahnya. Shalawat dan salam kepada baginda Nabi Muhammad SAW, yang telah menyampaikan risalah Islam untuk sekalian alam. Skripsi ini kupersembahkan kepada insyan yang kusayangi dan kucintai… Kepada Ayahanda dan Ibunda Tercinta Ayahanda Ahmad Zuldi dan Ibunda Fauziah, terimakasih yang tidak terhingga ananda ucapkan karena telah memberi didikan dan membesarkan ananda dengan penuh kasih sayang, senantiasa memberi dukungan, kata semangat dan do’a yang tidak putus untuk ananda dikala ananda sedang mencari ilmu di Perantauan. Kepada Keluarga Yang Di sayangi Fardiansyah,Rina Susanti, Farin, Farisya, dan semua Keluarga,terimakasih atas segala motivasi, do’a dan dukungan yang diberikan. Semoga ikatan kekeluargaan senantiasa diberkati dan dirahmati oleh Allah SWT. viiv KATA PENGANTAR بِ ْس ِم هّللاِ ال َّر ْح َم ِن ال هر ِح ْيم Alhamdulillah, segala puji dan syukur penulis haturkan kehadirat Allah SWT, yang telah memberikan nikmat dan karunianya berupa kesehatan, kesempatan, dan kekuatan lahir batin sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judu‟‟lmplementasi Pembacaan Surah Yusuf dan Maryam Dalam Tradisi Tujuh Bulan, Masyarakat Rantau Limau Manis kecamatan Tabir Ilir‟‟. Shalawat dan salam semoga senantiasa tercurahkan kepada baginda Yakni Nabi Muhammad SAW, untuk seluruh keluarga, serta para sahabat beliau, yang senantiasa istiqamah dalam perjuangan Agama Islam. Semoga kita menjadi hamba-hamba pilihan seperti mereka Amin ya Rabbal A‟lamin. Selanjutnya penulis menyadari dalam proses penyelesaian skripsi ini, penulis telah di bantu oleh berbagai pihak. Oleh karena itu penulis menyampaikan rasa terima kasih yang tak terhingga kepada beberapa pihak yang telah membantu penulisan skripsi ini hingga selesai. Penulis juga menyampaikan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada orang tua dan keluarga yang telah menjaga, mendidik, menyayangi, dan senantiasa mengsupport serta mendo‟akan penulis sehingga karya ini dapat diselesaikan. pada kesempatan ini, penulis juga mengucapkan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. Bapak Drs. H. Zikwan M.Ag Selaku Pembimbing I, Dan Bapak Adi Iqbal S.sos.I, M.Ud Selaku Pembimbing II. 2. Ibu Ermawati MA, Selaku Ketua Prodi Ilmu Al-Qur‟an Dan Tafsir UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi. 3. Bapak Dr.H.Abdul Ghaffar, M.Ag Selaku Dekan Fakultas Ushuluddin Dan Studi Agama UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi. 4. Bapak Dr. Masyan M.Syam,M.Ag, Bapak H.Abdullah Firdaus,Lc, MA, Ph D dan bapak Dr. Pirhat Abbas, M.Ag Selaku Wakil Dekan I,II,III Fakultas Ushuluddin Dan Studi Agama UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi. 5. Bapak Dr.H. Hadri Hasan M.Ag Selaku Rektor UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi. 6. Bapak Prof.Dr.H.Su‟aidi Asy‟ari. MA Ph D,Bapak Dr. H. Hidayat, M.Pd dan Ibu Dr.Hj. Fadilah, M.Pd Selaku Wakil Rektor I,II,III UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi. 7. Seluruh Dosen Fakultas Ushuluddin Dan Studi Agama UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi, Semoga Ilmu yang diajarkan selama ini dapat diamalkan dan diterima sebagaimana mestinya amin ya rabbal „alamin. 8. Kepala Bagian Tata usaha Fakultas Ushuluddin dan Studi Agama, Ibu Himatun Zakiyah,S.Ag.,M.Pd.I. Kasubag Akademik dan Kemahasiswaan, Ibu Dra.Fatimah Rahmiati. Kasubag Umum dan Kepegawaian, Ibu Linda viiivi Seswati,S.Ag., M.Pd.I. Dan Kasubag Perencanaan dan Akuntansi bapak Mhd.Arfah,S.Ag,M.Pd.I. 9. Seluruh Karyawan Karyawati dilingkungan Akademik Fakultas Ushuluddin dan Studi Agama UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi. 10. Bapak Kepala Pusat Perpustakaan UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi beserta staf-staf, terima kasih yang telah memberikan Pinjaman buku-buku kepada penulis selama ini. 11. Seluruh Teman-teman Seperjuangan,Seangkatan 2015 Jurusan Ilmu Al- Qur‟an dan Tafsir UIN STS Jambi. Dan Akhirnya Penulis Hanya bisa berdo‟a, semoga selalu dalam lindungan Allah SWT. Semoga kebaikan dari semua pihak di catat oleh Allah SWT.Sebagai amal Sholeh dan mendapatkan balasan yang baik, Amin ya Rabbal „Alamin. Tidak ada yang sempurna di dunia melainkan Allah SWT yang maha sempurna lagi maha pengasih dan maha penyayang. Oleh karena itu penulis mengharapkan kepada seluruh pihak untuk memberikan kritikan atau saran dalam masalah penulisan skripsi ini. Dan penulis sangat berharap semoga tulisan ini mempunyai nilai guna, manfaat terutama penulis khususnya, dan para pembaca umumnya. Jambi, 20 Mei 2019 Penulis, Faizah NIM. UT 150197 ixvii DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL ...................................................................................... i NOTA DINAS ................................................................................................ ii SURAT PERNYATAAN ORISINALITAS ................................................ iii PENGESAHAN ............................................................................................. iv MOTTO .......................................................................................................... v ABSTRAK .....................................................................................................