Edisi 108 TH. XLIII, 2013 PENGAWAS UMUM: Pimpinan DPR-RI
Total Page:16
File Type:pdf, Size:1020Kb
Edisi 108 TH. XLIII, 2013 PENGAWAS UMUM: Pimpinan DPR-RI PENANGGUNG JAWAB/ KETUA PENGARAH: Dr. Winantuningtyastiti, M. Si (Sekretaris Jenderal DPR-RI) WAKIL KETUA PENGARAH: Achmad Djuned SH, M.Hum (Wakil Sekretaris Jenderal DPR-RI) PIMPINAN PELAKSANA: Drs. Djaka Dwi Winarko, M. Si. (Karo Humas dan Pemberitaan) PIMPINAN REDAKSI: Dadang Prayitna, S.IP. M.H. (Kabag Pemberitaan) WK. PIMPINAN REDAKSI: Dra. Tri Hastuti (Kasubag Penerbitan), Mediantoro, SE (Kasubag Pemberitaan) REDAKTUR: Sugeng Irianto, S.Sos M. Ibnur Khalid Iwan Armanias SEKRETARIS REDAKSI: Suciati, S.Sos ANGGOTA REDAKSI: Nita Juwita, S.Sos Supriyanto Agung Sulistiono, SH PENANGGUNGJAWAB FOTO: Eka Hindra FOTOGRAFER: Rizka Arinindya SEKRETARIAT REDAKSI: I Ketut Sumerta, S. IP SIRKULASI: Abdul Kodir, SH ALAMAT REDAKSI/TATA USAHA: BAGIAN PEMBERITAAN DPR-RI, Lt.II Gedung Nusantara III DPR RI, Jl. Jend. Gatot Soebroto-Senayan, Jakarta Telp. (021) 5715348,5715586, 5715350 Fax. (021) 5715341, e-mail: [email protected]; www.dpr.go.id/berita 2 PARLEMENTARIA EDISI 108 TH. XLIII, 2013 PENGANTAR REDAKSI Edisi terakhir Parlementaria tahun tekad dan strategi yang lebih realistik 2013 ini sengaja diisi mengenai rang- dalam memerangi dan mencegah ko- kuman kegiatan Dewan yang menonjol rupsi di tingkat regional, yang disebut selama setahun dalam bentuk kalei- Deklarasi Medan. doskop. Hal ini dimaksudkan seba gai evaluasi pelaksanaan tugas DPR Kemudian, pada 2 dan 5 Desem- dalam mengemban amanah rakyat ber 2013, di Bali, DPR telah menjadi khususnya mencakup tiga tugas po- tuan rumah Konperensi Parlemen ke- kok yaitu legislasi, pengawasan dan 13 bersama WTO (PC-WTO) tentang penetapan anggaran negara. Perdagangan Bebas. Tanggungjawab DPR menjadi sangat berat, sebab me- Tugas pengawasan dan penetapan nyangkut nasib 230 juta lebih rakyat anggaran negara relative berjalan cu- Indonesia di masa depan. Potensi na- kup baik, namun bidang legislasi atau sional berupa nasib komoditas seluruh penyusunan undang-undang sering sektor perdagangan internasional dan mendapatkan kritikan tajam ma- pemasukan devisa nasional darinya, syarakat. DPR mengapresiasi namun dipertaruhkan di fora PC-WTO. masyarakat juga perlu memahami, bahwa fungsi perundang-undangan Ketua DPR RI Marzuki Alie meng- dilaksanakan oleh dua lembaga yaitu ingatkan agar upaya mewujudkan DPR dan Pemerintah. perdagangan bebas tidak sampai menggangu ketahanan ekonomi na- Perlu menjadi catatan, meski produk sional suatu negara. Inilah yang men- UU tidak mencapai target, tetapi ada dorong anggota parlemen berkumpul produk undang-undang yang monu- pada saat pelaksanaan sidang WTO mental dilahirkan DPR tahun 2013 ini untuk mengkritisi dan memastikan yaitu UU Administrasi Kependudukan. perdagangan bebas berjalan secara (UU Adminduk). UU ini merupakan adil dan bermanfaat. tonggak baru bagi terwujudnya admi- nistrasi data kependudukan yang lebih Masalah aktual yang diangkat modern, efektif, efisien, tidak bertele- adalah kisruhnya DPT dan soal penya- tele dan tidak menyusahkan rakyat. dapan. Sedangkan pengawasan TKI di Malaysia disajikan dalam rubrik lipu- Tak kalah menarik adalah kiprah tan khusus. Dalam pantauan langsung DPR dalam forum internasional, ber- Timwas DPR ke negeri jiran itu untuk hasil menggelar Konperensi Anti- mengecek apakah apakah kemen- Korupsi Anggota Parlemen Asia terian dan lembaga serta KBRI sudah Tenggara (Southeast Asia Parliamen- berkoordinasi dengan baik demi ter- tarians Against Corruption –SEAPAC) wujudnya perlindungan TKI di Malay- di Medan. Forum ini menghasilkan sia. PARLEMENTARIA EDISI 108 TH. XLIII, 2013 3 Dapatkan di: Loby Gedung Nusantara 1 DPR RI Loby Gedung Nusantara 2 DPR RI Loby Gedung Nusantara 3 DPR RI Loby Gedung Setjen DPR RI Ruang Loby Ketua Ruang Loby Wakil Ketua Ruang Yankes Terminal 1 dan 2 Bandara Soekarno Hatta Semua Majalah dan Buletin Parlementaria dibagikan secara gratis tanpa dipungut biaya apapun. Keterangan lebih lanjut dapat menghubungi Bagian Sirkulasi Majalah dan Buletin Parlementaria di Bagian Pemberitaan DPR RI, Lt.II Gedung Nusantara III DPR RI, Jl. Jend. Gatot Soebroto-Senayan, Jakarta, 4 Telp.PARLEMENTARIA (021) 5715348,5715586,EDISI 108 TH. XLIII, 5715350 2013 Fax. (021) 5715341, e-mail: [email protected]. PESAN PIMPINAN PROLOG | 11 8 Inovasi Kreatif Masyarakat Indonesia PROLOG 11 Kaleidoskop DPR Tahun 2013 LAPORAN UTAMA 13 Kaleidoskop Pimpinan SUMBANG SARAN 34 Mengkaji Kinerja KALEIDOSKOP DPR TAHUN 2013 Parlemen Tahun 2013 Sepanjang tahun 2013 Dewan telah melakukan PENGAWASAN 39 tugas dan fungsinya dengan penuh dinamika Penyadapan Australia dan kerja keras. Meski demikian sorotan kepada Langgar Kedaulatan NKRI lembaga ini masih cukup kencang, kendati para Pemerintah Belum Mampu Sajikan 41 anggota Dewan telah berupaya meningkatkan Data Kependudukan yang Valid kinerjanya. PROFIL HARRY AZHAR AZIS LEGISLASI 43 | 55 Kinerja Dewan Harus Lebih Maksimal Pribadinya sederhana FOTO BERITA dan tenang. Tutur lembut 51 penuh keramahan. Saat Parlementaria menemui KIAT SEHAT 53 di ruang kerjanya, ia Nggak Kuat Asam Urat menyambutnya dengan baik, seraya senang bisa PROFIL 55 berbagi kenangan cerita Harry Azar Aziz, Kesederhanaan Seorang Politisi masa kecil dan perjalanan karirnya sebagai politisi. KUNJUNGAN KERJA 61 Inilah Harry Azhar Azis, Atensi Khusus Komisi V untuk Wakil Ketua Komisi XI Provinsi di Wilayah Batas Negara DPR RI dari Fraksi Partai Golkar. Komisi VII DPR : Soroti Illegal Tapping 65 dan Infrastruktur Gas PENGAWASAN | 39 SOROTAN 67 Pemerintah Diminta Serius PENYADAPAN AuSTRALIA Tangani TKI Overstay LANGGAR KEDAULATAN NKRI LIpuTAN KhuSUS 63 DPR RI sangat prihatin terhadap kasus Bali Session of the PC on the WTO Berakhir, penyadapan yang dilakukan oleh Negara Terima Kasih DPR Amerika Serikat dan Australia. Penyadapan ini SELEBRITIS juga merupakan ujian bagi Indonesia di dalam Fatin Sidqia Lubis Juara I X Factor Indonesia 72 memaknai kedaulatan PERNIK Indonesia di Lengkap Sih, Tapi… 76 hadapan pada Pemimpin POJOK PARLE dunia. 79 Kali Ini DPR Ditantang ASPIRASI Informasi tentang SP3 atas 22 Kasus Dugaan Tindak Pidana Korupsi Surat dari Sdr. Valentinus Gunawan selaku Praktisi Hukum, Jurnalis medai cetak, elektronik Ketua LSM Forum Komunikasi Masyarakat dan online yang jumlahnya sekitar 100 (seratus) Tionghoa Indonesia/FKMTI Kota Padang, yang orang bertempat di Kejaksaan Tinggi Sumbar ditujukan kepada Komisi III DPR RI, perihal pada tgl 29 Mei 2013, dimana Kejaksaan Tinggi penyampaian informasi tentang terjadinya protes Sumatera Barat akan memberikan salinan berkas terhadap keputusan SP3 atas 22 (dua puluh dua) perkara 22 (dua puluh dua) kasus dugaan tindak kasus dugaan tindak pidana korupsi di Sumatera pidana korupsi yang di SP3 tersebut. Barat dan rencana untuk mempraperadilkan Kejati, pasca diumumkannya SP3 tersebut oleh Pelapor sebagai anggota LSM FKMTI memohon Kepala Kejati Provinsi Sumatera Barat. agar Kejaksaan Tinggi Sumbar dapat menjelaskan alasan dilakukannya SP3 dan mengkaji ulang Berkaitan dengan diumumkannya SP3 atas terhadap 22 (dua puluh dua) kasus korupsi 22 (dua puluh dua) kasus dugaan tindak pidana tersebut. korupsi tersebut, terjadi kesepakatan bersama dalam pertemuan antara Kepala Kejaksaan Pelapor memohon agar Komisi III DPR RI ikut Tinggi Sumatera Barat dengan Gerakan Lawan memberi perhatian dan penanganan terhadap Mafia Hukum (GLMH) Sumatera Barat, LSM-LSM, masalah tersebut. Penyampaian Sengketa Lahan Perkebunan masyarakat Buku Laporan Desa Samba Danum dan Rantau Asem Keuangan dengan PT Karya Dewi Putra Bersama ini kami sampaikan Surat dari Sukriansyah, dkk., ten- tanggal 1 April 2013, yang intinya dengan hormat surat dari Sdr. tang permohonan penyelesaian meminta Bupati Katingan untuk M. Zamkhani selaku Deputi sengketa lahan perkebunan antara memfasilitasi penyelesaian perma- Bidang Usaha Industri Primer masyarakat Desa Samba Danum salahan tersebut sesuai dengan ke- Kementerian BUMN RI yang dan Rantau Asem dengan PT Karya wenangan dan ketentuan yang ber- ditujukan kepada Ketua Panja Dewi Putra (PT KDP) yang beroper- laku. Kelapa Sawit dan Karet Komisi asi di Desa Tumbang Kalemei, Keca- VI DPR RI perihal Penyampaian matan Katingan Tengah, Kabupaten Kemudian pelapor menyampai- Buku Laporan Keuangan Katingan, Provinsi Kalimantan Ten- kan permasalahan tersebut secara BUMN Perkebunan yang sudah gah karena sampai saat ini belum langsung kepada Bupati Katingan di audit secara detail selama 5 ada penyelesaian. dan Gubernur Kalimantan Tengah tahun terakhir (tahun buku pada bulan April 2013, namun tidak 2008 – 2012). Pelapor telah menggarap lahan mendapatkan penyelesaian seperti tersebut sejak Tahun 1990 dan yang diharapkan pelapor. Surat pelapor tersebut dalam telah mempunyai Surat Pernyataan rangka menindaklanjuti surat Penggarapan Tanah (SPPT) yang Pelapor memohon Komisi III Sekjen DPR RI No. PW/05651/ ditandatangani oleh Kepala Desa DPR RI membantu menyelesaikan DPR-RI/V/2013 tgl 24 Mei Tumbang Kalemei pada tanggal 25 permasalahan tersebut dengan 2013 perihal Permintaan Buku November 2011. meminta Menteri Kehutanan dan Laporan Keuangan yang sudah Perkebunan mengecek kembali izin di audit secara detail selama 5 Pelapor menyampaikan, bahwa dan luas lahan perkebunan kelapa tahun terakhir dan terlampir kebun karet sejumlah 3.000 pohon sawit yang dikelola oleh PT KDP disampaikan pula Buku yang sudah panen dan rumah tem- serta memanggil Bupati Katingan Laporan Keuangan BUMN pat peristirahatan digusur rata den- Duel Rawing, Gubernur Kalteng Perkebunan (kelapa sawit dan gan tanah oleh PT KDP dan telah dan Ketua DPRD Provinsi Kalteng karet) tersebut. diadukan