EDISI 33 | 2020

MEMBACA PELUANG 2020 daftar isi

Terios menutup tahun 2019 dengan berbagi bersama saudara disabilitas.

Tahun 2020, tahun yang dinamis dan digadang-gadang penuh 12 keberuntungan. 36 Antara 5.0%-5,4%

Sambut 2020 dengan penuh semangat! Ada banyak sentimen positif yang bisa jadi mood booster Daihatsu untuk Berita mengantarkan Daihatsu ke garasi konsumen. 2 Daftar Isi7 3 Salam Sahabat 4 Surat Sahabat 5 Kutipan Sahabat 6 Testimoni Sahabat 7 Berita Sahabat Kondisi Ekonomi Indonesia 2020, Pertumbuhan Ekonomi Indonesia, Pasar Mobil 2020 12 Update Sahabat Model Baru 2020 14 Wajah Sahabat Anton Rusli, Yuko Mochida 18 Galeri Sahabat Indonesia Mater 2020 20 Tips Sahabat Tantangan Konsumen 2020 21 Jendela Sahabat Meluruskan Stir Saat Parkir 22 Info Sahabat Daihatsu Urban Fest-Jakarta, Daihatsu Day, Nobar Star Wars, Daihatsu Club Tournament dan Journalist Competition 2019, Daihatsu Setia 2019 30 Jalan-Jalan Sahabat Wisata 2020 32 Kabar Sahabat Prima Parama Mobilindo Daihatsu Bertais, Astra Daihatsu Jombang 34 Gaya Sahabat Kado Valentine 35 Rak Sahabat Gadget: Samsung Z Flip, Film: Fast Furious 9 36 Club Sahabat Terios Indonesia, Alert, Ceria Club Indonesia.

2 SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 salam

Menjajaki 2020!

2020 menyajikan banyak tantangan (Gaikindo) juga yakin kinerja penjualan dan peluang baru! Walau sempat mobil di 2020 dapat lebih baik dari diawali dengan bencana banjir yang 2019. Diproyeksikan penjualan menguras kerugian moril dan materiil, otomotif tahun ini berpotensi tumbuh tetapi tahun ini diprediksi lebih baik 5% menjadi 1,05 juta unit dari 1 juta dari 2019. unit di 2019. Ada banyak sentimen positif yang Nah Sahabat, saatnya menjajaki menandainya. Salah satunya dilihat peluang di 2020 dengan sikap optimis! dari pertumbuhan ekonomi Indonesia Ayo agresif membuka mata dan telinga pada 2020 yang diprediksi Bank lebih baik agar bisa membaca peluang Indonesia (BI) bakal mencapai antara yang tersaji. Sebelum berangkat 5,0-,5,4%. Prediksi itu seiring target tempur, yuk balik dulu halaman- baru pertumbuhan ekonomi global halaman selanjutnya majalah Sahabat Penasihat yang dinilai makin baik yakni mencapai Daihatsu. Kita sudah siapkan beragam Hendrayadi Lastiyoso, 3,2%. cerita motivasi dan tips-tips inspiratif Budi Mahendra Seiring optimisme itu, Gabungan agar Sahabat lebih kencang jualannya. Industri Kendaraan Bermotor Indonesia Semangat baru di 2020 ya Sahabat! Manajer Redaksi Tri Mulyono, Ben Faqih

Redaksi Redaksi Sahabat Daihatsu Indra Pinandita, R Larasati

Alamat Redaksi PT , Jl Gaya Motor III No 5, Sunter 2, Jakarta Utara, Telp 021.6510300

E-mail [email protected]

Kreatif dan Produksi Bintang Satu Media

SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 3 surat

Hai tim redaksi… Design dan konten Hallo tim redaksi… Menurut aku majalah majalah Sahabat Daihatsu Majalah udah kece Sahabat Daihatsu sudah sangat menarik! Rubrik badaiii! oke nih, tetapi alangkah favorit saya yang ada Mmm, tapi ada baiknya jika majalah ini juga dibagikan pembahasan berita terkini. satu nih… Kalau bisa ke beberapa customer. Ini bisa menjadi Saran saya, ditambah artikel artikel tentang tips-tips jualan jembatan bagi Daihatsu untuk lebih testimoni konsumen Daihatsu terhadap bisa disajikan lebih banyak ya… dekat dengan sahabat konsumen di pelayanan kita. Harapannya bisa Karena belajar dari majalah seluruh indonesia. menginspirasi konsumen lainnya untuk Sahabat Daihatsu sangat Oh ya, jangan lupa liputan tentang memilih Daihatsu. Semakin sukses ya menyenangkan, jadi ilmunya bisa sales berprestasi tetap diangkat secara tim redaksi! lebih masuk… rutin ya… Ini bisa jadi motivasi jitu untuk kita.

FAJAR SUBRAMONO, GANDIWA RACHMAT SAPUTRA, TITIH RETNO, WIRANIAGA WIRANIAGA WIRANIAGA ASTRA DAIHATSU BLITAR ASTRA DAIHATSU PROBOLINGGO ASTRIDO REJEKI MOBILINDO RANCAEKEK

Redaksi: Redaksi: Redaksi: Wah senangnya jadi bacaan favorit! Oks Hallo juga Sahabat yang kece! Hai juga Sahabat! Setuju sekali, Sahabat, saran kamu kita tampung ya... Bahagia deh kalau bisa berperan melalui majalah kita bisa lebih Salam semangat dan sukses selalu ya positif dalam usaha kamu dekat dengan konsumen ya… Sahabat! mengantongi PO. Semoga makin Sebab itu, majalah Sahabat banyak artikel di majalah yang Daihatsu saat ini juga bisa dibaca bisa memberi manfaat untuk konsumen di beberapa lokasi, semua Sahabat ya… ruang tunggu bengkel misalnya… Thanks ya sarannya…

4 SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 kutipan

https://www.instagram.com/ Berkat kerja sama kita yang daihatsuind/ solid, Daihatsu berhasil mempertahankan posisi nomor 2 market share otomotif di Indonesia selama 11 tahun berturut-turut dengan pencapaian retail sales 177.588 unit dan 17% market share. Keep up the good work!

Naik Gaess! astradaihatsuid @astradaihatsuid Secara serentak 6 ruas tol Indonesia www.instagram.com/daihatsuind/ mengalami penyesuaian tarif tol. Ruas-ruas www.astra-daihatsu.id tersebut adalah tol Cawang-Tomang-Pluit, www.youtube.com/user/ tol Cawang-Tanjung Priok-Ancol-Jembatan DaihatsuSahabatku Tiga-Pluit, tol Ujung Pandang tahap 1, tol Bali-Mandara, dan tol Pondok Aren- Serpong. Sahabat, pastikan e-tol kamu cukup yup!

BELI TIKET MRT DENGAN HP Bayar tiket MRT bisa pakai hp? Yess! Dalam waktu dekat hal ini bakal terwujud Sahabat! Penyedia jasa pembayaran online yang bisa digunakan nantinya adalah Dana, LinkAja, dan Ovo. Eh Gopay juga nih, tapi masih dalam tahap finalisasi.

SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 5 testimoni

Resolusi 2020 Hallooo 2020! Apa resolusi kamu tahun ini? Yuk simak impian sahabat-sahabat kita dan bagaimana cara mereka mewujudkannya. Eh, ada yang punya impian sama dengan mereka? Siapa tahu tipsnya bisa juga Sahabat coba terapkan…

Tahun ini harus DO Resolusi 2020 Target saya 100 unit dan menang meningkatkan meningkatkan trip luar negeri ACC intelektual, produktivitas, 2 semester! Plus meningkatkan khususnya divisi fleet mempertahankan produktivitas, dan Jawa Timur. Di 2020 gelar best sales zero complaint. harus bisa minimal 150 volume di Astra Solusinya semangat unit! Strateginya dengan Daihatsu Malang! terus belajar, terus mengembangkan Caranya keep up the membuka komunikasi diri, mengembangkan good work dan selalu dan memantapkan jaringan, dan think positive! perencanaan serta meningkatkan hubungan aplikasinya, dan terhadap mitra kerja. review ulang. Time to go to the next level!

BUNGA IAN DAMORA SITOMPUL TOMY RIANTO KURNIAWAN WIRANIAGA SALES SUPERVISOR SENIOR SALESFORCE ASTRA DAIHATSU MALANG ASCO DAIHATSU JEMBER ASTRA DAIHATSU SURABAYA

6 SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 berita

Antara 5.0%-5,4%

KONDISI EKONOMI INDONESIA 2020 Mulai Bersemi Diprediksi tumbuh mencapai antara 5.0%-5,4%. Optimisme seiring perbaikan perekonomian global.

ambut 2020 dengan penuh dinilai makin baik yakni mencapai 3,2%. semangat! Ada banyak sentimen Optimisme ini tak terlepas dari kondisi ekonomi positif yang bisa jadi mood booster global yang mulai ada perbaikan ke arah yang positif. kamu untuk mengantarkan Daihatsu Angin segar itu berdampak pada menurunnya ke garasi konsumen nih… Salah ketidakpastian di pasar keuangan global yang satunya adalah kondisi pertumbuhan mendorong peningkatan aliran masuk modal asing ekonomi Indonesia yang diprediksi ke negara-negara berkembang (termasuk Indonesia) membaik. sehingga pertumbuhan perekonomiannya kian Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo membaik. Itu sebabnya pertumbuhan ekonomi Smemproyeksikan pertumbuhan ekonomi Indonesia Indonesia dinilai BI tetap punya daya tahan ditopang pada 2020 bisa mencapai 5.0%-5,4%. Prediksi itu perbaikan ekspor dan konsumsi rumah tangga. seiring target baru pertumbuhan ekonomi global yang

SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 7 berita

PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA Menyambut Optimisme Pasar Target kategori penghasilan tinggi di 2045. Bersiap menjadi negara berpenghasilan tertinggi ke-5 Sahabat!

ahabat, ayo bersiap menyambut Untuk mencapai target tersebut, Kementerian optimisme pasar dari kondisi Perencanaan Pembangunan Nasional/ Bappenas perekonomian Indonesia yang dalam ringkasan rancangan Rencana Pembangunan bakal lebih positif ke depannya! Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2020-2024 Tahukah Sahabat bahwa Pemerintah menargetkan pertumbuhan ekonomi rata-rata sebesar menargetkan Indonesia akan 5,4% (target rendah) hingga 6,0% (target tinggi). menjadi negara dengan penghasilan Stinggi (high income) pada 2045. 8 SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 berita

Dalam rancangan RJPMN tersebut PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA 2020-2024 ekonomi nasional pada 2020 ditargetkan tumbuh 5,3% (target sedang) dengan 6.6 Gross National Income (GNI) sebesar 6.4 US$ 4.320 per kapita. Artinya, Indonesia 6.2 sudah masuk dalam kategori negara 6.0 dengan penghasilan menengah atas (upper-middle income). % 5.8 Kemudian, ekonomi Indonesia pada 5.6 2021 diperkirakan tumbuh 5,4% dengan 5.4 GNI US$ 4.650 per kapita dan pada 2022 5.2 tumbuh 5,4% dengan GNI US$ 4.990 5.0 per kapita. Lalu, pada 2023 ekonomi 2020 2023 domestik tumbuh 5,9% dengan GNI US$ Rendah Sedang Tinggi 5.350 per kapita dan pada 2024 ekonomi tumbuh 6,1% dengan GNI US$ 5.730 per kapita. Potret inilah impian Presiden Joko Sumber: Kementrian Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas). Des 2019 Widodo (Jokowi) yang menginginkan Produk Domestik Bruto (PDB) Indonesia namun membutuhkan kerja keras dari semua pihak. bisa mencapai US$ 7 triliun dolar Keinginan Jokowi tersebut selaras dengan proyeksi ekonomi dari Amerika Serikat pada 2045 dan menjadi PricewaterhouseCooper (PWC). Dalam laporannya yang bertajuk The negara dengan perekonomian terbesar Long View How Will The Global Economic Order Change by 2050?, PWC ke-5 dunia. Mimpi Presiden tersebut memproyeksikan PDB Indonesia yang diukur berdasarkan Purchasing tentu tidak datang secara otomatis, Power Parity (PPP) akan mencapai US$ 5,42 triliun pada 2030.

EKONOMI INDONESIA TERBESAR KE-4 DUNIA PADA 2050 PWC memprediksi perekonomian Indonesia berada di peringkat 5 terbesar US$ 0 Triliun US$ 20 Triliun US$ 40 Triliun dunia pada 2030. Kemudian akan meningkat Tiongkok US$ 58,5 Triliun menjadi US$ 10,52 triliun pada 2050 dan

India US$ 44,13Triliun berada di peringkat ke-4 dunia di bawah Amerika Serikat US$ 34,1 Triliun Tiongkok, India dan Amerika. Sebagai informasi, PPP atau sering Indonesia US$ 10,5 Triliun disebut paritas daya beli dalam ilmu ekonomi Brasil US$ 7,54 Triliun merupakan metode yang digunakan untuk Rusia US$ 7,13 Triliun menghitung sebuah alternatif nilai tukar antar Meksiko US$ 6,86 Triliun mata uang dari dua negara. Nilai tukar PPP Japan US$ 6,78 Triliun biasanya digunakan dalam perbandingan Jerman US$ 6,14 Triliun 2050 internasional untuk standar hidup suatu Total US$ 208.29 Triliun Inggris US$ 5,37 Triliun negara. Ukurannya biasa menggunakan Dollar AS. Sumber: Pricewaterhouse Cooper (PwC), Feb 2017 Get ready Sahabat! Ayo mulai berpikir besar untuk mencapai mimpi-mimpi dan memanfaatkan peluang yang tersaji manis.

SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 9 berita

PASAR MOBIL 2020 Rise and Shine Sahabat! Penjualan kendaraan roda empat diprediksi tumbuh 5%. Ayo bangkit dan manfaatkan peluang!

emasuki bulan ketiga di penjualan mobil di 2020 dapat lebih baik dari 2019. tahun 2020, bagaimana Diproyeksikan penjualan otomotif tahun ini berpotensi potret penjualan Sahabat? tumbuh 5% menjadi 1,05 juta unit dari 1 juta unit di Masih stagnan? Ah saatnya 2019. Waduh, tumbuh tipis? menggenjot lebih kencang! Well, stop being skeptic Sahabat! Tahukah kamu Gabungan Industri bahwa saat ini industri otomotif nasional tengah Kendaraan Bermotor Indonesia mengalami pertumbuhan yang menjanjikan. Hal ini M(Gaikindo) optimis kinerja dimungkinkan berkat adanya perkembangan dari 10 SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 berita

sejumlah faktor pendukung. Sebut saja pertumbuhan otomotif nasional tak hanya mampu melayani pasar ekonomi Indonesia yang diprediksi di atas 5%, serta domestik, namun juga merambah pasar regional dan meningkatnya prosentase kelas ekonomi menengah global. ke atas dari waktu ke waktu (cek artikel di halaman Kerennya lagi nih Sahabat, saat ini Indonesia tercatat sebelumnya). Dengan begitu, tentu akan ada kebutuhan sebagai negara kedua dengan manufaktur industri untuk membeli mobil baru. ekonomi paling besar di ASEAN. Bersama Malaysia dan Tak hanya itu gaes, gencarnya pembangunan Thailand, Indonesia bersaing memperebutkan pasar jalan tol berbayar dan jalan umum juga diyakini dapat otomotif global. mendongkrak penjualan kendaraan bermotor di Yuk kita mulai menggenjot lebih kencang! Ada masa depan. Contoh saja, sepanjang 313 km tol trans banyak peluang baru bisa dimanfaatkan. Misalnya saja, Sumatera ditarget bakal beroperasi tahun ini. Seiring persiapan ibu kota baru di Kalimantan Timur yang tentu membaiknya jalur transportasi, tentu menambah membutuhkan banyak kendaraan operasional yang bisa keinginan masyarakatnya untuk bepergian, tak hanya diakomodir oleh Grand New Xenia dan Daihatsu Gran keseharian bekerja tetapi juga menghabiskan waktu Max. bersama orang-orang terkasih. Untuk wilayah Jakarta dan kota-kota besar lainnya, Industri otomotif juga merupakan satu dari pertumbuhan transportasi online juga bisa jadi jalan lima sektor manufaktur yang tengah diprioritaskan bagi Sahabat untuk membukukan SPK. Semakin tinggi pengembangannya oleh pemerintah. Tujuannya adalah kebutuhan masyarakat maka kian banyak pula armada menjadikan industri otomotif nasional sebagai salah yang hadir. Artinya? Yeay peluang lagi! satu pionir penerapan revolusi industri ke empat sesuai So Sahabat, time to rise and shine! Semangat! program pemerintah yang bertajuk Peta Jalan Making Indonesia 4. 0. Melalui program ini diharapkan industri

SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 11 update

MODEL BARU 2020 Performa Sahabat Daihatsu

ahun 2020 adalah dan digadang-gadang penuh bakal beredar di 2020, model- tahun tikus logam. keberuntungan. Bagi industri model yang bermain di pasar Tahun ini menjadi otomotif, tahun tikus logam bisa gemuk seperti MPV, SUV dan city tahun yang penuh diartikan sebagai tahun dengan car terlihat dominan. tantangan karena kompetisi ketat. Siapa saja mereka? Simak yuk! menjadiT tahun yang dinamis Dari sejumlah model yang VS MITSUBISHI XPANDER CROSS

Mitsubishi menghadirkan Xpander Cross yang sebetulnya merupakan facelift dari Xpander. Penampilannya didandani hingga menyerupai SUV. Dipasarkan dengan harga Rp 215,3 - Rp 270,1 Juta, mobil ini akan berhadapan dengan Daihatsu Terios. Namun secara desain, platform Terios adalah SUV bukan MPV yang di-upgrade untuk menjadi sebuah SUV.

DAIHATSU TERIOS VS SUZUKI XL7

Suzuki XL7 merupakan crossover keluaran baru dari Suzuki. Pada eksterior panel-panel dibuat dengan warna hitam agar terlihat sporty look. Harga jualnya sekitar Rp 230-Rp 267 juta, sehingga varian baru ini disebut sebagai varian premium dari Ertiga.Di pasar low SUV, XL7 juga berhadapan dengan Daihatsu Terios. Seperti yang kita ketahui bersama bahwa Terios dengan konsep dan platform SUV 7 penumpang telah terbukti ketangguhannya.

12 SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 update

DAIHATSU AYLA VS SUZUKI KARIMUN WAGON R

Di 2020 Suzuki menyesuaikan dengan kemungkinan akan selera konsumen Indonesia. memperkenalkan Karimun Berbeda dengan Suzuki Wagon R yang telah Karimun Wagon R, yang diperbarui. Wajah Karimun awalnya didesain untuk Wagon R dipermak dengan pasar India. Di India, penggunan lampu utama mungkin desain boxy dan gril yang lebih tipis. disukai, tetapi untuk pasar Di pasar ini, Suzuki Indonesia, aerodinamis Wagon R bertemu dengan dan elegan masih menjadi , desain Ayla primadona. DAIHATSU AYLA VS RENAULT KWID CLIMBER

Pada 2020 Renault dan murah. Daihatsu Ayla memperkenalkan Kwid didesain sebagai mobil Climber. Meski berdesain mini perkotaan yang lincah body SUV look, tapi dengan perawatan yang dari sisi harga Kwid sangat terjangkau. berhadapan dengan Berbeda dengan Kwid, Daihatsu Ayla. Konsumen yang biaya perawatan membeli city car karena dan ketersediaan suku bodinya yang kompak dan cadangnya belum terjamin. perawatan yang mudah

DAIHATSU XENIA VS HONDA MOBILIO 2020

Di Juli 2020, Honda MPV, Honda Mobilio akan merilis total model menempati urutan di change Honda Mobilio belakang Daihatsu Xenia. 2020. Perubahan secara Karena itu, menarik untuk menyeluruh akan dilakukan melihat desain Mobilio Honda pada Mobilio, mulai yang baru, apakah mampu dari eksterior dan interior, mengguli Xenia yang telah sementara mesinnya teruji di pasar Indonesia? merupakan pengembangan Sama-sama kita simak ya dari mesin terdahulu. Sahabat! Sekedar catatan, di pasar

SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 13 wajah

14 SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 wajah

mengkatrol daya beli masyarakat sebagai imbas dari ANTON RUSLI, meningkatnya pendapatan. Contoh saja, dana APBN yang digelontorkan pemerintah untuk pembangunan CHIEF OPERATION OFFICER AI-DSO infrastruktur pasti akan langsung berpengaruh pada market kendaraan komersial. Ini bisa jadi peluang kita memasarkan . Kedua, situasi dan kondisi industri keuangan di lembaga perbankan dan pembiayaan. Hal ini 2020:The mengingat 75% pembelian mobil saat ini melalui kredit. Jika secara total potret industri keuangannya bagus tentu dapat mendukung proses pembiayaan lebih baik. Mereka pun akan lebih agresif dalam Higher Level! memberikan program-program menarik sehingga penjualan bisa lebih baik. “Saya lihat dari laporan Asosiasi Perusahaan Pembiayaan Indonesia (APPI) Setelah tahun politik, pasar otomotif belum lama ini tampaknya mereka ada di zona aman, cenderung naik. Memanfaatkan peluang sehingga tidak masalah. Dari potret faktor-faktor pendukung inilah kita prediksi market otomotif akan dengan inovasi dan strategi. naik 5-10%,” terang Anton. Peluang yang tersaji ini harus segera disantap nerjik dan penuh semangat, dua kesan yang jelas (baca: dimanfaatkan). Untuk itu, Daihatsu terlihat dari seorang Anton Rusli, Chief Operation menggagas inovasi-inovasi segar untuk menangkap Officer AI-DSO. Langkah kakinya berderap peluang pasar otomotif di 2020. Salah satunya menaiki anak tangga yang dipilihnya ketimbang dengan mengembangkan cukup banyak sistem menggunakan lift untuk mencapai lantai paling baru untuk memberikan pengalaman baru lebih Eatas Head Office Astra Daihatsu Sales Operation (AI- menyenangkan dalam proses kepemilikan Daihatsu DSO) ketika hendak berbincang sejenak dengan tim bagi konsumen. “Nanti kita akan punya aplikasi redaksi majalah Sahabat Daihatsu. khusus yang memudahkan calon konsumen memiliki Sesampainya di ruangan, tak perlu menunggu lama mobil Daihatsu. Tak hanya itu, konsumen juga bisa untuk menyulut semangatnya. Dengan berapi-api, ia melakukan booking service, dan lainnya. Features- sharing seputar tantangan dan peluang di 2020! nya akan ditambah seiring perkembangan kebutuhan “Tantangan pasti ada, sekarang bagaimana kita konsumen,” papar Anton. menyikapinya untuk mempertahankan peringkat nomor Di penghujung pembicaraan Anton berharap agar 2 Daihatsu di pasar otomotif Indonesia,” tutur pria yang seluruh Sahabat wiraniaga Daihatsu bisa go to the telah malang melintang di Astra Grup sejak tahun 1996 higher level dalam mengatur strategi promosi dan ini. memberikan pelayanan kepada konsumen. “Saat Senada dengan prediksi Gaikindo, Anton juga konsumen membeli mobil seharga Rp 100 juta, saya meramalkan pasar otomotif bakal naik di 2020. “Secara berharap mereka tidak hanya mendapat mobil tetapi historical selama ini, setelah tahun politik selalu ada juga service tambahan. Apa tambahannya? Ya tentu kenaikan pasar otomotif,” katanya. disesuaikan dengan karakteristik konsumen dan Segarnya pasar otomotif di 2020 memang keunikan dari pribadi wiraniaga dan masing-masing ditopang oleh sejumlah faktor. Pertama, kondisi daerah. Intinya yang dapat memberikan pengalaman makro ekonomi. Parameter sederhananya bisa dilihat lebih berkesan kepada konsumen dalam tahapan dari dana APBN, apabila meningkat tentu dapat kepemilikan mobil Daihatsu,” pungkas Anton. mendorong perputaran uang makin banyak sehingga

SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 15 wajah

16 SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 wajah

YUKO MOCHIDA, sebuah peluang besar. Bahwasanya, semua sahabat MARKETING DIRECTOR wiraniaga mempunyai peluang membangun loyalitas PT ASTRA DAIHATSU MOTOR konsumen melalui keterikatan yang bersahabat di sepanjang durasi yang cukup panjang. Mulai dari proses pemilihan, pembelian, hingga selama kepemilikan mobil Daihatsu. “Sahabat wiraniaga harus bisa mempersembahkan Keep The nilai dari proses kepemilikan mobil Daihatsu yang nyaman, membahagiakan, dan membanggakan kepada konsumen,” kata wanita penggemar penyanyi Kouji Tamaki ini. Faktor kecepatan dalam semua elemen Happiness pelayanan kepada konsumen juga sangat penting dalam memuaskan mereka. Pasar global makin menantang. Di sisi lain, Daihatsu juga tengah menyiapkan kejutan baru di 2020. “Daihatsu akan menciptakan Pentingnya memberi kebahagiaan di affordable car yang bisa menemui kebutuhan dan sepanjang proses kepemilikan mobil keinginan konsumen dengan harga bersahabat dan Daihatsu. kualitas yang terjamin. Plus kecanggihan teknologi yang memungkinkan konektivitas terjalin melalui eulas senyum bersahabat dan intonasi perangkat gadget dengan mudah, lancar, dan aman,” bersemangat selalu mengiringi Mochida, terang Mochida. Marketing Director PT Astra Daihatsu Motor Di sela bertugas 1,5 tahun di Indonesia, Mochida (ADM) ketika berbincang dengan redaksi Majalah mengaku ada banyak pengalaman menarik. Salah Sahabat Daihatsu perihal tantangan dan peluang satunya ketika Mochida tidak bisa tidur nyenyak S2020. Menurutnya, pasar global di 2020 jauh lebih karena tak gugup menanti pengumuman pencapaian menantang dan sulit diprediksi. Hal ini dilatarbelakangi Daihatsu di kancah otomotif Tanah Air pada 2018. oleh cepatnya perubahan yang disebabkan oleh berbagai “Ini tahun pertama saya, dan ketika itu di November faktor, sebut saja struktur industri otomotif, selera dan market share kita sempat berada di urutan ketiga kebutuhan konsumen, perkembangan teknologi, hingga pasar otomotif Indonesia. Namun berkat kesungguhan aliansi sejumlah perusahaan otomotif yang menciptakan sahabat salesman di seluruh outlet Daihatsu, kita suasana kompetisi semakin menantang. berhasil kembali menduduki peringkat kedua market Namun Mochida yakin tantangan ini bisa diatasi share terbesar di Indonesia di penghujung tahun. I’m dengan baik. Indonesia memiliki potensi besar very proud of you guys and I thank you all very much,” dengan jumlah populasi penduduk yang banyak. ungkap Mochida bangga. Berkaca dari pengalaman itu, Termasuk di dalamnya populasi generasi millenial Mochida yakin di 2020 Daihatsu bisa mempertahankan yang cukup signifikan. Hal ini merupakan ruang untuk market share nomor 2 di pasar otomotif di Indonesia. berkembangnya pasar otomotif ke arah positif. Last but not least, Mochida berbagi tips “Konsumen Indonesia memiliki karakteristik membangkitkan semangat di kala penat. “Stop for a yang positif, atraktif, agresif, dan cenderung memiliki while and do what you like. Eat your favourite food, rasa kekeluargaan juga persahabatan yang besar. listen to your favourite music, and stretching little Itu sebabnya penting bagi mereka berdiskusi dengan bit. Be proud of what you do as a part of Daihatsu keluarga, teman dan relasi, atau melihat review di sosial salesman, make yourself happy first then get back the media sebelum akhirnya memutuskan membeli mobil,” energy!” pungkasnya. Sahabat, lets keep the happiness jelas Mochida. to ourself and customers ya… Karakteristik tersebut dipandang Mochida sebagai

SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 17 galeri

DAIHATSU INDONESIA

MASTER 2020 Daihatsu Indonesia Master 2020 kembali digelar pada 14-19 Januari 2020! Turnamen tahunan BWF terbesar kedua ini merupakan Indonesia kolaborasi antara Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PBSI) dengan Daihatsu yang saat ini memasuki musim ketiga. Inilah bentuk komitmen Daihatsu memberikan dukungan Sabet 3 Gelar untuk melahirkan juara-juara baru bulutangkis Juara! Indonesia. Yuk simak keseruan acaranya....

Congratz para juara Daihatsu Indonesia Master 2020! You guys rock!

Yess...sebentar lagi Pasangan ganda putri Indonesia, Greysia bisa menang... Polii/Apriyani Rahayu, berpose di podium kampiun bersama medali emas.

Latihan dan stamina harus bagus biar bisa split seperti ini Sahabat!

Eits, cock jangan jauh- Beraksi menangkap jauh larinya! cock dengan pose tetap Lompatan maut, fotogenik dunk... haiyaaah!

1818 SAHABATSAHABAT DAIHATSU DAIHATSU// EDISI EDISI 33 33 / / 2020 2020 galeri

Ayo aku kejar bola ke kanan, Dek, selamat ya juara kamu ke kiri yah! Daihatsu Indonesia Master! Eh, lomba mewarnai deng...

Kereen! Dua piagam sekaligus!

Seru yaaa games virtualnya...

Para atlet membubuhkan tanda tangannya di unit pamer Daihatsu.

Mba supporter Daihatsu Indonesia Master juga ya?

Ayo semangat atlet Indonesia!

Sahabat kita yang cantik ini ikut harap-harap cemas menunggu pengumuman juara. SAHABATSAHABAT DAIHATSU DAIHATSU// EDISI EDISI 33 33 / / 2020 2020 1919 tips

TANTANGAN KONSUMEN 2020 Keputusan konsumen melakukan pembelian juga dipengaruhi media sosial. Suatu produk tidak hanya dituntut untuk berkualitas, tapi juga memiliki nilai experience yang “cantik” untuk di-post di Instagram. Bagaimana menyajikan pengalaman yang memorable Feeling and untuk konsumen? Yuk coba saran kami: PERSEMBAHKAN KONEKSI PENGALAMAN Experience DAN PERASAAN Di era digital makin banyak manusia yang mencari Hampir semua transaksi pembelian koneksi antara pengalaman dan perasaan. Ada banyak dilakukan digital. Berikan pengalaman rasa yang bisa Sahabat libatkan ketika menyajikan menyenangkan untuk konsumen. pengalaman membeli Daihatsu kepada konsumen. Contoh saja, kebahagiaan, kebanggaan, hingga perasaan diistimewakan. Bagaimana mengemas ra digitalisasi kian berkembang seiring pengalaman tersebut? Coba asah kreativitas kamu pengembangan teknologi di dunia. Hampir semua ya.. transaksi pembelian baik untuk kebutuhan primer, sekunder, dan tersier bisa dilakukan hanya di PERHATIKAN BUDAYA DAN KARAKTERISTIK genggaman tangan. Memberikan pengalaman berbeda ketika membeli EUniknya, meski transaksi bisa dilakukan via ponsel Daihatsu sangat penting dalam usaha memenangkan tetapi ternyata perubahan perilaku konsumen di 2020 hati konsumen. Ide keistimewaan setiap pelayanan justru didalangi keinginan untuk mendapatkan experience bisa diperoleh dari mempelajari budaya daerah sekitar dari sebuah produk. Lihat saja bagaimana konsumen atau karakteristik konsumen. So, jangan sekadar rela antri untuk mencicipi makanan atau minuman yang serah terima mobil ya Sahabat! Mari berikan sesuatu sedang happening saat itu. yang istimewa untuk sahabat konsumen kita...

20 SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 jendela

MELURUSKAN SETIR SAAT PARKIR tumpuan beban tekanan oli power steering akan berada di salah satu bagian. Saat kondisi mesin mati, oli akan terus tertekan dan tidak bersirkulasi. Jika dilakukan dalam jangka panjang, seal dan jalur oli tidak mampu menahan beban sehingga sewaktu-waktu Penting Lho! bisa jebol. Oli power steering bocor, setir jadi terasa lebih berat saat belok. Membuat komponen power steering Namun begitu, gejala ini memang tidak ditemukan pada menjadi lebih awet. Secara estetika mobil yang telah menganut electric power steering (EPS). terlihat bagus. Mengandalkan motor elektrik untuk memberi tekanan pada rack steer, motor elektrik pada EPS mendapat tenaga listrik dari perintah ECU yang bekerja mengikuti putaran Sahabat, coba cek kembali ban mobil kamu setelah mesin. diparkir. Apakah sudah lurus? Saat mesin mati, tidak ada penyaluran tenaga ke ECU Bagi Sahabat yang belum tahu, m eluruskan setir atau perangkat elektrikal lainnya, walaupun parkir dalam saat parkir sesuai garis merupakan salah satu cara keadaan ban berbelok, motor elektrik pada sistem EPS agar komponen power steering menjadi lebih awet tidak mendapat energi listrik. Sehingga parkir dengan bagi mobil yang menggunakan power steering model posisi ban lurus atau miring tidak ada pengaruhnya pada hidraulis. mobil dengan EPS. Power steering hidraulis bekerja menggunakan Nah Sahabat, yuk biasakan memarkir mobil dengan cairan minyak atau oli yang menghasilkan tekanan pada kondisi setir yang lurus. Sekalipun tidak berpengaruh rack steer. Tekanan inilah yang meringankan beban untuk mobil dengan teknologi EPS, dari sisi estetika tetap kerja tangan saat memutar setir untuk membelokkan bagus kan… ban. Ketika ban sedang dibelokkan pada satu sisi, maka

SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 21 info

DAIHATSU URBAN FEST-JAKARTA Hype Abiz!

Ragam corner spot foto Instagramable. Kompetisi menarik, acara asyik!

Rangkaian acara Daihatsu Urban Fest mencapai Daihatsu dikemas layaknya instalasi seni modern siap tujuan akhir, Jakarta! Acara yang diselenggarakan pada mewarnai dinding Instagram. 6-8 Desember 2019 di Mall Kota Kasablanka ini hadir Ada spot foto ala petualang di Daihatsu Terios 7 dengan berbagai hiburan dan kegiatan kekinian yang Wonders, Photo Box Confetti di corner Daihatsu Funday, dapat dinikmati oleh seluruh masyarakat Indonesia. trampoline photo shoot di corner Daihatsu Astec Open, Seperti di kota-kota sebelumnya, suasana acara dan banyak spot-spot kekinian lainnya. Serunya lagi, berlangsung hype! Berbagai corner bertemakan kegiatan Daihatsu akan memberi hadiah menarik untuk mereka

22 SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 info

yang beruntung yang mengunggah koleksi fotonya di bahasa gaul zaman now. Gayanya yang asyik membuat sejumlah instalasi ini pada akun Instagram. seluruh undangan betah duduk manis di sepanjang Bagi yang suka game dan tantangan, ada ajang sharing ini. pertandingan final Arena of Valor (AoV) yang Sampai dengan penutupannya di Jakarta, acara menghadirkan tim-tim pemenang dari ajang Urban ini sukses menyedot lebih dari 5.600 pendaftar yang Fest sebelumnya. Jakarta menjadi wadah final mengikuti photo installation dan beragam kompetisi. perlombaan e-sport AoV dari seluruh juara daerah. Di puncak acara, diumumkan pula pemenang program Dari total 307 tim pendaftar di seluruh kota, tim pemain Daihatsu Setia 2019. Sahabat yang beruntung itu dengan nama Aurora 8 asal Yogyakarta menjadi juara akan mendapat paket liburan ke Jepang, sementara utama dan membawa pulang grand prize 1 unit Astra pemenang kedua ke Pulau Komodo, dan pemenang Daihatsu Ayla. ketiga ke Sabang dan ke semua destinasinya bisa Melengkapi corner-corner yang ada, panggung mengajak 1 orang pendamping untuk perjalanan utama diramaikan oleh penampilan beberapa musisi liburannya. yang membawakan lagu-lagu hits yang bikin telinga “Terima kasih kami ucapkan kepada seluruh adem. Puncaknya dimeriahkan aksi Rizki Febian sahabat muda Daihatsu yang sudah memeriahkan dengan suara merdunya untuk mengajak seluruh Daihatsu Urban Fest tahun ini. Kami berharap dengan peserta bernyanyi dan berjoget bersama. acara ini kaum milenial lebih dekat dengan Daihatsu Acara kekinian ini juga tak lepas dari agenda dan bisa berekspresi secara positif,” ujar Amelia talkshow. Kali ini yang diundang adalah Gofar Hilman, Tjandra, Marketing Director PT Astra Daihatsu Motor seorang penyiar yang suka melontarkan bahasa- (ADM). Seru ya acaranya Sahabat, hype abiz deh!

SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 23 info

Daihatsu Day Bekasi Narogong

Daihatsu Day Pluit

Daihatsu Day Jayapura

DAIHATSU DAY Akhir Tahun Istimewa Digelar di 246 gerai Daihatsu. Banjir promo dan kegiatan seru.

Akhir tahun selalu menjadi momen paling untuk konsumen. Sst… ini program pemasaran paling menyenangkan. Untuk menghadirkan kegembiraan menarik sepanjang 2019 lho Sahabat! ini kepada seluruh konsumen di Indonesia, Daihatsu Tahun ini Daihatsu Day diselenggarakan serentak menggelar Daihatsu Day di 246 gerai di Tanah Air di seluruh Indonesia dengan program promo yang pada 14-15 Desember 2019. Acara diisi dengan seragam di setiap gerainya. Hal tersebut berbeda berbagai program penawaran yang telah disiapkan dari tahun lalu yang digelar secara terpisah dengan

24 SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 info

Daihatsu Day Manado Martadinata Daihatsu Day SM Raja

Daihatsu Day Palembang Plaju Daihatsu Day Lampung program promo yang berbeda-beda di masing-masing konsumen yang berminat membeli Daihatsu secara gerai. kredit. Hal ini berkaca dari fakta bahwa sebanyak 75% Daihatsu Day bersama lembaga pembiayaan pembeli mobil Daihatsu saat ini melakukan pembelian Astra Credit Companies (ACC) menyiapkan sejumlah dengan menggunakan fasilitas kredit. program pembelian kredit yang lebih spesial dari Menangkap peluang kebutuhan masyarakat akan biasanya. Basis programnya adalah penawaran paket kendaraan yang cenderung lebih besar di akhir tahun, pembelian istimewa seperti paket uang muka murah, ACC sengaja memberi kemudahan percepatan proses cicilan rendah, dan tenor pinjaman hingga 7 tahun. kredit, seperti approval, diskon administrasi, hingga Masing-masing gerai dapat memberikan program kemudahan membayar angsuran pada ajang Daihatsu tambahan sesuai kebijakan di setiap daerah. Day ini. “Kini digelar serentak di 246 gerai dengan Selain bisa langsung memilih mobil impian, acara penawaran yang kurang lebih sama. Kami gandeng ini juga dimeriahkan oleh berbagai hiburan seperti Daihatsu value chain, termasuk asuransi Astra live music, games, dan doorprize. Melalui fasilitas dan juga Mobil88 untuk trade in kendaraan dan agenda acara menarik yang dihadirkan, Daihatsu lama konsumen menjadi mobil baru Daihatsu,” berharap dapat memberikan kebahagiaan tersendiri ujar Marketing and CR Division Head PT Astra untuk konsumen yang berkunjung bersama seluruh International Tbk.—Daihatsu Sales Operation (AI-DSO) anggota keluarga. Weekend bareng sahabat memang Hendrayadi Lastiyoso. lebih seru ya… Event Daihatsu Day memang fokus memanjakan

SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 25 info

Jakarta Bandung

Semarang Surabaya

Malang Makassar

NOBAR STAR WARS Sebanyak 2.143 pelanggan setia diajak nonton bersama tanpa dipungut biaya. Acara diselenggarakan serentak di 12 kota di Indonesia, yakni Jakarta, Bogor, Bekasi, Bandung, Semarang, Surabaya, Malang, Happy Sahabat Medan, Palembang, Denpasar, Makassar dan Banjarmasin. Acara selalu berlangsung seru, karena Nonton bareng serentak di 12 kota Indonesia. beragam aktivitas yang diselenggarakan. Diramaikan games dan doorprize. Selain nobar, konsumen setia Daihatsu juga diajak seru-seruan bareng dalam Daihatsu kembali menggelar nonton bareng (nobar) bareng bentuk games dan doorprize. Happy Sahabat. Kali ini film yang dipilih adalah Star Wars: The Rise of bareng sahabat memang paling asyik deh! Skywalker yang dirilis akhir tahun 2019 lalu.

26 SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 info

DAIHATSU CLUB TOURNAMENT & JOURNALIST COMPETITION 2019 (AXIC), Daihatsu Ayla Indonesia (DAI), Terios Indonesia (TID), All New Rush Terios Indonesia (ALERT!), Daihatsu Taruna Club (DTC), Taruna Owners (TO), Calya Sigra Club (CALSIC), Daihatsu Xenia Indonesia Semangat Club (DXIC), Terios Rush Club Indonesia (TERUCI), Club Ayla Indonesia (CAI), Gran Max Luxio Indonesia (MAXXIO), Daihatsu Zebra Club (ZEC), Ceria Club Indonesia Sportivitas! (CCI), Sirion Indonesia Club (SIC), YRV Owner Indonesia (YOI), Charade Classy Winner (C2W), dan Sirion Community Mengundang awak media. Serunya (Sirionity). pertandingan bulutangkis eksibisi khusus. Untuk memeriahkan acara, digelar beragam pertandingan menarik yang bisa diikuti seperti bulutangkis, Fun Ekiden (lari Daihatsu menutup tahun 2019 dengan menggelar banyak acara estafet) untuk anak-anak, Judgement Test untuk memanjakan seluruh sahabatnya, baik dari konsumen setia (safety driving), dan Cerdas Cermat. dan awak media. Salah satunya melalui event rutin tahunan yakni Di penghujung acara, Daihatsu juga Daihatsu Club Tournament & Journalist Competition 2019. mengadakan pertandingan eksibisi khusus Kompetisi tahun ini berjalan lebih menarik dibanding sebelumnya untuk cabang olahraga bulutangkis sebagai karena selain mengundang komunitas Daihatsu juga mengajak pertandingan persahabatan ganda putra jurnalis dari beberapa media otomotif Tanah Air ikut serta. Acara antara tim pemenang utama komunitas, yang diselenggarakan pada 15 Desember 2019 di area Vehicle yakni AXIC melawan Jurnalis. Seru deh Logistic Center (VLC) dan Daihatsu Sport Center (DSC), Sunter, sahabat, terutama karena semua peserta Jakarta ini diikuti oleh lebih dari 400 peserta dan 17 klub mobil menunjukkan semangat sportivitas yang Daihatsu. Para sahabat itu adalah AvanzaXenia Indonesia Club baik!

SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 27 info

DAIHATSU SETIA 2019 setia berupa rekondisi mobil seperti baru lagi. Pada tahun pertama di 2014, Daihatsu melakukan rekondisi mobil Xenia konsumen menjadi seperti baru kembali. Kemudian di 2016 yang diperbaiki tidak hanya model Berbagi Kisah Xenia tapi all model Daihatsu. Baru tahun ini konsep disegarkan dengan memberikan apresiasi kepada pelanggan yang Inspiratif senantiasa menggunakan merek Daihatsu. Pertimbangannya yaitu kesetiaan sahabat konsumen terhadap merek, sekalipun gonta- Diumumkan bersamaan event Daihatsu Urban ganti mobil namun tetap memakai brand Fest. Cerita menarik dari para konsumen setia. Daihatsu. Total ada 9 pemenang pertama dari sembilan area di program yang diikuti lebih Selamat untuk para pemenang Daihatsu Setia 2019! dari 105 ribu peserta sejak program dimulai Pengumuman sahabat yang terpilih ini dilakukan bersamaan dengan pada 26 Februari-September 2019 ini. Mereka event Daihatsu Urban Fest Jakarta di Kota Kasablanka, pada 6 dipilih berdasarkan penilaian jumlah mobil Desember 2019. Daihatsu yang dimiliki dan cerita paling Penyelenggaraan Daihatsu Setia tahun ini mengimplementasikan menarik bersama Daihatsu. “Banyak cerita konsep baru. Untuk pertama kalinya, apresiasi yang diberikan inspiratif dari mereka yang memakai Daihatsu. kepada pemenang adalah paket jalan-jalan ke lokasi wisata, dengan Kami senang Daihatsu bisa menjadi sahabat hadiah utama perjalanan ke Jepang. Hal ini berbeda dibanding untuk mau banyak orang dan masyarakat tahun-tahun sebelumnya yang memberi apresiasi kepada konsumen Indonesia pada umumnya,” ujar Amelia

28 SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 info

Tjandra, Marketing Director PT. Astra Daihatsu Motor kedua dan ketiga di setiap area mendapat hadiah paket (ADM). liburan ke Labuan Bajo (Pulau Komodo) dan Pulau Selain diganjar hadiah paket liburan ke Jepang, Sabang. Asyiknya lagi, setiap pemenang dapat mengajak para pemenang dibuatkan video yang dapat ditonton 1 (satu) orang pendamping untuk perjalanan liburannya. langsung oleh masyarakat se-Indonesia di channel Selamat ya untuk Sahabat pemenang! Youtube Daihatsu Sahabatku. Di sisi lain, pemenang

CERITAKU BERSAMA DAIHATSU

Dari sekian banyak cerita menarik yang disaring, beberapa di bawah ini adalah yang paling berkesan. Yuk disimak.

• SYAMSUNIHAR HASIBUAN (AREA SUMATERA) • DJODY RAWUNG (MANADO) Syamsunihar Hasibuan tak bisa melupakan Djodi Rawung adalah seorang businessman pengalamannya paling berkesan bersama Daihatsu. kopra. Kisah suksesnya diawali memakai Daihatsu Ketika itu, bersama Daihatsu Xenia ia membawa Espass Pick-Up. Hingga kini ia selalu mengganti seorang pasien yang akan melahirkan. Karena mobilnya dengan merek Daihatsu. Roberto Hadi kenyamanan MPV favorit masyarakat Indonesia ini, (Surabaya), pengusaha rental Xenia sejak SMA. akhirnya Syamsunihar membantu proses persalinan Sekarang sudah memiliki 22 mobil Daihatsu sebagai sang pasien di dalam mobil Daihatsu Xenia miliknya. mobil shuttle. Bayi mungil itu kemudian diberi nama Tania yang • DEWA NYOMAN MERTAYASA (BALI) terinspirasi dari Xenia. Seorang auditor PT Pos Indonesia yang mendapat • LIM SOK KWANG (AREA KALIMANTAN) untung membeli Daihatsu Xenia program karyawan Lim Sok Kwang memiliki kenangan manis masa dengan harga 36 juta dan menjual kembali dengan kecil bersama sang ibunda yang selalu memakai harga 105 juta. Wow banget ya! Daihatsu. Kini ia membeli dan • M. PULUNGAN (DKI 1) mengajak sang ibunda beraktivitas dengan Daihatsu Aktifis yayasan Sayap Ibu dan Sanggar Roda yang barunya itu. bergerak di kesejahteraan anak selalu memakai dan • AGUS FUAD RIDWAN (TASIKMALAYA) mengganti Daihatsu Gran Max-nya dengan warna Agus Fuad Ridwan berhasil memenangkan hati hitam. Sekarang total 7 unit Gran Max dimilikinya. belahan jiwa yang kini mendampinginya menjalani • MIRKA YULIANTI (DKI 2) biduk rumah tangga bersama putra putri tercinta. Seorang anak pelaut dengan ibu tangguh yang Hijet dinilai sang istri sebagai mobil yang awet dan selalu memakai Daihatsu Hijet. Untuk mengenang ‘bandel’ sang bunda, ia dan saudaranya selalu membeli mobil • MEY WULANDARI (YOGYAKARTA) yang semuanya merek Daihatsu, merek kesayangan Mey Wulandari, seorang guru otomotif yang ibu. Semua kisahnya inspiratif ya Sahabat! sejak dulu telah memiliki hobi otomotif. Dia berhasil membuktikan kemampuannya memperbaiki mobil Daihatsu Espass kesayangannya sehingga dikagumi murid-muridnya.

SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 29 jalan2

WISATA 2020 Pesona Super

Prioritas MANDALIKA Lima destinasi wisata andalan. Menikmati keindahan alam, festival seni budaya, Setiap tahunnya di bulan Februari atau Maret, hingga wisata kuliner. di kawasan Mandalika terdapat acara Festival Bau Nyale. Festival ini berupa tradisi Suku Sasak yang Di tengah kesibukan bekerja, siapa di antara Sahabat menangkap cacing laut di Pantai Seger. Asyik untuk yang sudah mulai melingkari kalender liburan di 2020? Masih disaksikan lho! bingung mau ke mana? Wisata kuliner juga akan menjadi kegiatan Kabar gembira nih, Presiden RI Joko Widodo belum lama menyenangkan. Di Kawasan Bukit Mandalika, Pantai ini meresmikan 5 Kawasan Strategis Pariwisata Nasional Kuta Lombok, Desa Kuta Kecamatan Pujut Lombok (KSPN) Super Prioritas. Destinasi wisata yang dimaksud Tengah, NTB ada beberapa makanan khas seperti adalah Danau Toba, Borobudur, Lombok, Labuan Bajo, serta ayam taliwang, ayam rarang, sate rembiga, dan sate Manado Bitung-Likupang. Yuk coba disimak pesonanya. bulayak. Yummy…

30 SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 jalan2

LABUAN LOMBOK BAJO

Labuan Bajo bisa dikatakan sebagai destinasi wisata Pantai Kuta Lombok mempunyai pasir yang sehalus dengan paling banyak obyek wisata yang bisa dikunjungi. merica, oleh karena itu banyak penduduk setempat yang Ini merupakan pintu gerbang menuju Pulau Komodo, menyebut pantai ini sebagai pantai Merica. Disebut-sebut dan tak jauh dari kota kecil ini ada 10 spot wisata yang sebagai salah satu tempat wisata di Lombok yang paling menawarkan pemandangan alam terbaik. Beberapa yang indah, bahkan juga salah satu yang terindah di Indonesia sudah kian popular adalah Pantai Pink, Pantai Rinca, Goa karena masih jarang dijamah oleh tangan jahil manusia. Batu Cermin hingga Bukit Cinta atau yang kerap disebut Wisata utama di pantai ini adalah selancar karena Bukit Silvia sebagai spot paling apik untuk menikmati ombaknya yang merupakan salah satu yang terbaik di golden sunset. dunia. Wisata lain yang dapat dilakukan di Pantai Kuta Lombok di antaranya: memancing, menyelam, snorkeling, dan lainnya.

CANDI BOROBUDUR DANAU TOBA Inilah salah satu candi Budha terbesar di dunia dan adanya di Indonesia! Setidaknya ada 3 zona yang harus kamu kunjungi di sini. Danau indan nan luas, dengan pemandangan yang Kamadhatu. Berupa 160 relief dinding dengan eksotis. Terdapat pulau Samosir di tengahnya. Ada penjelasan Karmawibhangga Sutra (hukum sebab-akibat). beberapa waktu yang paling tepat, jika Sahabat ingin Kemudian ada Rupadhatu. Terdiri dari ukiran relief dan menikmati festival dan sebagainya maka berkunjunglah patung Buddha. Ada kurang lebih 328 patung buddha pada bulan September-November. Untuk menikmati dengan hiasan relief disini. Terakhir adalah Arupadhatu. keindahannya saja, Sahabat sebaiknya berkunjung pada Zona ini adalah zona lingkaran di pusat candi, berupa Mei-September agar tidak terganggu hujan ya... tiga serambii yang mengarah ke kubah di bagian tengah. Area ini tidak ada hiasan relief, menandakan kemurnian tertinggi.

SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 31 kabar

PRIMA PARAMA MOBILINDO DAIHATSU BERTAIS City Touring Melewati Mataram-Senggigi-Tanjung Bias. Membawa 9 unit Daihatsu favorit masyarakat.

City touring sambil menjaring SPK jadi kegiatan asyik deh untuk mempromosikan semua tipe Daihatsu yang sekaligus bermanfaat sahabat! Inilah yang dilakukan oleh cocok diajak melancong bersama keluarga dan orang- sahabat-sahabat kita di Prima Parama Mobilindo Daihatsu orang terkasih. Bertais. Total ada 9 kendaraan Daihatsu yang dibawa serta, Diselenggarakan pada 7 Desember 2019, kegiatan ini yakni Daihatsu All New Terios, Astra Daihatsu New Sigra, diikuti seluruh sahabat kita di lini marketing. Berangkat Grand New Xenia, Astra Daihatsu New Ayla dan lain-lain. dari keinginan untuk mengakrabkan diri dengan Melalui kegiatan ini customer dapat melihat langsung masyarakat di sekitar, city touring berlangsung dari dan test drive kendaraan Daihatsu yang diinginkan. Dari Mataram-Senggigi-Tanjung Bias. Lokasi tersebut dipilih kegiatan ini sahabat Prima Parama Mobilindo Daihatsu karena masyarakatnya memiliki antusiasme yang sangat Bertais berhasil membukukan 4 SPK yang terdiri dari besar terhadap kendaraan Daihatsu. Di sisi lain, salah 3 unit Astra Daihatsu New Sigra dan 1 unit Grand New satu lokasi itu juga merupakan daerah wisata, pas banget Xenia. Cihuy Sahabat!

32 SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 kabar

ASTRA DAIHATSU JOMBANG sebagainya. Tak hanya itu, doorprize super kece juga siap dibawa pulang konsumen SPK yang beruntung. Hadiahnya mesin cuci, dan vacuum cleaner. Angpao Keberuntungan Dari sekitar 32 undangan yang hadir, sahabat kita di Astra Daihatsu Jombang berhasil membukukan 24 SPK lho! Customer gathering bernuansa Tahun Baru Pemesanan unit ini didominasi oleh Imlek. Bukukan SPK dari lebih 50% tamu Astra dan Daihatsu Gran undangan! Max Pickup. Daihatsu memang duduk di singgasana nomor satu market share pickup di Jombang, yakni 69,7%. Sebagian Sahabat kita di Astra Daihatsu Jombang kembali menggelar besar Gran Max Pickup dipercaya oleh acara rutin customer gathering pada 24 Januari 2020. Para para pengusaha mebel dari kayu jati undangan adalah konsumen RO Astra Daihatsu Jombang yang sebagai kendaraan operasional mereka. dinilai sudah cukup lama belum membeli mobil baru. Selain itu, Sementara keberadaan pondok pesantren rekan-rekan marketing juga turut mengundang mereka yang yang juga banyak ditemukan di daerah selama ini telah tertarik untuk mempunyai mobil Daihatsu. ini membuat pesanan Daihatsu Terios Berbeda dari biasanya, event kali ini terasa lebih istimewa. dan Daihatsu Luxio melesat. Selamat ya Selain karena dekorasi yang kental dengan nuansa Tahun Baru Sahabat! Imlek, disisipkan pohon angpao sebagai kejutan istimewa untuk mereka yang melakukan pembelian Daihatsu di tempat. Hadiah langsung ini berupa kompor gas, setrika, kipas angin, dan lain

SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 33

gaya

Parfum Hadiah yang umumnya disukai semua orang, baik pria dan wanita. Sesuaikan dengan wangi favorit mereka ya… Diary Coba buat diary istimewa yang penuh dengan koleksi foto kalian berdua… Lengkapi setiap foto dengan caption menarik.

Valentine’s Day sudah lewat Sahabat, tapi momen Terrarium memberi hadiah pada Mereka pecinta alam dan suka mereka yang istimewa bisa berkebun pasti dilakukan kapan saja kan... tertarik dengan terrarium. termasuk ke pelanggan lho...

KADO VALENTINE Toples Cinta Tulis pesan istimewa di secarik kertas, lalu gulung dan beri pita. Masukkan dalam toples yg sudah Istimewa dihias manis.

Magic Mug Terdapat spidol untuk Si Dia spidol khusus untuk Sahabat menuliskan pesan rahasia yang akan muncul ketika mug diisi air panas.

34 SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020

rak

SAMSUNG Z FLIP Buka Tutup Gaya Baru

Say hello to Samsung Galaxy Z Flip! Ini dia membenamkan fiturfast charging. ponsel lipat terbaru keluaran Samsung yang Ponsel jenis clamshell ini akan ditunjang digadang-gadang bakal menyedot perhatian dengan ultra thin glass, so tak perlu khawatir masyarakat Indonesia. perihal ketahanan layar karena ada proses Sebagai pendukung operasional, otak buka-tutup ponsel ya Sahabat! Kapan hadir Galaxy Z Flip disematkan Snapdragon 855. di Indonesia? Katanya Galaxy Z Flip akan Dengan kapasitas baterai standar 3.300 mAh, diperkenalkan perdana oleh Samsung Sahabat bisa menggunakannya seharian, bersamaan dengan diluncurkan keluarga dengan catatan tidak dipakai bermain Galaxy S20 pada 11 Februari di San Francisco, game. Namun begitu sekalipun baterai Amerika Serikat. habis, tak perlu khawatir karena Samsung

FAST FURIOUS 9 Ngebut Di Angkasa? Calling all fans of Fast Furious 9! Jalan cerita kali ini dirancang lebih Bersiaplah bertemu kembali dengan menarik dengan semakin banyak karakter mendiang Paul Walker yang Corona yang berlaga dan katanya bakal kembali dihidupkan. memacu adrenalin. Namun ada satu Dirangkum dari berbagai informasi, hal dari trailer-nya yang belum lama proses shooting seri ke-9 film balapan ini beredar di internet namun tanpa paling seru ini telah selesai pada keterangan resmi. Dom dan kawan- Januari 2020 dan siap tyang di bioskop kawan beraksi di sebuah pesawat Indonesia pada Mei 2020. Lokasi yang dengan mobil-mobil andalannya. menjadi tempat Dom dan kawan- Akankah aksi kebut-kebutan kali ini kawan beraksi kali ini adalah London, dilakukan di angkasa? You’ll never Edinburgh, Tblisi (Georgia), Phuket dan know! Yuk ajak sahabat konsumen Krabi (Thailand), serta Los Angeles. nonton bareng di bioskop!

Sutradara: Justin Lin Produksi: One Race Films Chris Morgan Productions Pemain: Vin Diesel, Michelle Rodriguez, Tyrese Gibson, Ludacris, Nathalie Emmanuel, Jordana Brewster, John Cena, Lucas Black, Anna Sawai, Ozuna dan Cardi B.

SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 35 club

daerah Ndolalak. Kegiatan tahunan itu melibatkan seluruh Chapter se-Indonesia yang jumlahnya sekitar 1800 member. Kesuksesan acara juga berkat dukungan dari beberapa elemen masyarakat antara lain karang taruna, Pokdarwis, pemdes, BPD, PKK, komunitas Wayah Bagelen, RJP( relawan jalan Purworejo), Polsek Ngombol, Koramil Ngombol dan TERIOS INDONESIA semua warga desa Pagak yang terlibat. Tampak hadir pula Wakil Bupati Purworejo Yuli Hastuti, Ceria Bersama SH, Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Agung Wibowo dan Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Agus Disabilitas Ari Setiyadi. Pada kesempatan itu, Wabup menyampaikan Terios Indonesia menyambut Agenda berbagi dan apresiasinya terhadap kegiatan tahun 2020 dengan berbagi peduli lingkungan kali ini klub sahabat Terios Indonesia ini. bersama saudara disabilitas. diimplementasikan melalui kegiatan “Kegiatan ini merupakan salah Aksi sosial bertajuk Bakti Sosial pengobatan massal, pemasangan satu cara mempromosikan Pantai untuk Negeri, Terios Indonesia tempat sampah di beberapa sudut Roro Inten agar terus berkembang Ceria Bersama Disabilitas ini pantai, pemasangan papan rambu menjadi destinasi wisata diselenggarakan pada 28-29 petunjuk arah, penghijauan pantai, andalan menyongsong Romansa Desember 2019 di Pantai Roro dan sekitarnya dengan menanam Purworejo 2020. Apalagi Pantai ini Inten, Desa Pagak, Kecamatan 10.000 bibit tanaman keras dan 50 merupakan salah satu pantai yang Ngombol yang juga bersamaan bibit buah. Acara semakin meriah telah menyediakan akses untuk dengan agenda Kopi Darat Nasional dengan adanya pesta rakyat yang disabilitas,” katanya. Berbagi itu (Kopdarnas). mempersembahkan live kesenian menyenangkan ya Sahabat!

36 SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 club

ALERT! Alerture Bromo Xplore

Sahabat klub pecinta Daihatsu lautan pake Bromo. semakin terasa menyenangkan. All New Terios dan Toyota Rush Di sepanjang jalan setiap menuju Usai menguji adrenalin, sahabat kumpul menjelang tahun 2020. destinasi wisata, sahabat klub Alert! klub Alert! menghabiskan waktu Touring Nasional bertajuk Alerture disuguhi medan yang berat. Ups, tak dengan bercengkrama bersama. Bromo Xplore ini diadakan pada 21- perlu khwatir karena ketangguhan Selain mempererat tali silaturahmi, 22 Desember 2019. duo SUV Daihatsu-Toyota yakni acara ini juga diharapkan dapat Acara dihadiri oleh ratusan Daihatsu Terios dan Toyota menjadi wadah bagi para member member Alert dari seluruh Rush sudah terbukti mumpuni untuk berbagi cerita dan informasi. Indonesia. Sahabat klub ini diajak menaklukkan medan offroad. Semoga makin kompak ya Sahabat! seru-seruan bareng mendaki Dengan sistem entertainment yang gunung Bromo hingga offroad menghibur, membuat perjalanan

SAHABAT DAIHATSU / EDISI 33 / 2020 37 club

CERIA CLUB INDONESIA Jamnas Seru!

Sahabat klub Ceria Club kendaraan bagi masing-masing Indonesia (CCI) menutup tahun member untuk berkenalan satu 2019 dengan menggelar Jambore sama lain. Diiringi live music, acara Nasional (Jamnas) di Pantai ngobrol dan makan-makan menjadi Pangandaran, Jawa Barat pada lebih asyik. Suasana bertambah 7-8 Desember 2019. Dihadiri meriah ketika tiba waktunya untuk oleh ratusan member, acara ini pengumuman lomba mobil dengan dimeriahkan berbagai agenda yang kategori Ceria Ter-Ori dan Ceria tak hanya memupuk persaudaraan Favorite CCI. antaranggota kian hangat, tetapi Keesokan harinya, para peserta juga mengasah kreativitas peserta melakukan baksos ke pesantren dalam berkreasi dengan mobilnya. Al-Amin. Membantu mereka yang Sesampainya di lokasi acara, membutuhkan memang selalu jadi peserta melakukan konvoy keliling sembari beristirahat para bagian dari agenda rutin Sahabat Pangandaran dan mampir ke Sahabat bercengkrama bersama. CCI. sentra oleh-oleh. Seru dan tambah Momen berharga ini juga menjadi Sebelum beranjak pulang, para semangat deh Sahabat!

38 SAHABAT DAIHATSU / EDISI 3332 / 20202019 web

SAHABAT DAIHATSU / EDISI 3329 / 20202019 39