UJI TOTAL FLAVONOID DAN AKTIVITAS ANTIOKSIDAN EKSTRAK DAUN DAN KULIT BATANG DADAP SEREP (Erythrina Subumbrans (Hassk.) Merr.) MENGGUNAKAN PELARUT YANG BERBEDA
Total Page:16
File Type:pdf, Size:1020Kb
UJI TOTAL FLAVONOID DAN AKTIVITAS ANTIOKSIDAN EKSTRAK DAUN DAN KULIT BATANG DADAP SEREP (Erythrina subumbrans (Hassk.) Merr.) MENGGUNAKAN PELARUT YANG BERBEDA SKRIPSI Oleh: CHUSNUL CHOTIMAH NIM. 15620013 JURUSAN BIOLOGI FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG 2019 UJI TOTAL FLAVONOID DAN AKTIVITAS ANTIOKSIDAN EKSTRAK DAUN DAN KULIT BATANG DADAP SEREP (Erythrina subumbrans (Hassk.) Merr.) MENGGUNAKAN PELARUT YANG BERBEDA SKRIPSI Oleh: CHUSNUL CHOTIMAH NIM. 15620013 Diajukan Kepada: Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang Untuk Memenuhi Salah Satu Pesyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Sains (S.Si) JURUSAN BIOLOGI FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG 2019 i ii iii PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Chusnul Chotimah Nim : 15620013 Jurusan : Biologi Fakultas : Sains dan Teknologi Judul Skripsi : Uji Total Flavonoid dan Aktivitas Antioksidan Ekstrak Daun dan Kulit Batang Dadap Serep (Erythrina Subumbrans (Hassk.) Merr.) menggunakan Beberapa Pelarut Menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa tugas akhir atau skripsi yang saya tulis ini benar-benar merupakan hasil karya saya sendiri, bukan merupakan pengambil alihan data, tulisan atau pikiran orang lain yang saya akui sebagai hasil tulisan atau pikiran saya sendiri, kecuali dengan mencantumkan sumber cuplikan pada daftar pustaka. Apabila dikemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan tugas akhir atau skripsi ini hasil jiplakan, maka saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan tersebut. Malang, 16 Desember 2019 Yang membuat pernyataan, Chusnul Chotimah NIM. 15620013 iv PEDOMAN PENGGUNAAN SKRIPSI Skripsi ini tidal dipublikasikan namun terbuka untuk umum dengan ketentuan bahwa hak cipta ada pada penulis. Daftar pustaka diperkenankan untuk dicatat, tetapi pengutipan hanya dapat dilakukan seizing penulis dan harus disertai kebiasaan ilmiah untuk menyebutkannya. v MOTTO َخ ْي ُر النا ِس أَ ْنفَعُ ُه ْم ِللنا ِس “sebaik-baik manusia adalah yang paling bermanfaat bagi orang lain” تَبَ ُّس ُم َك فِي َو ْج ِه أَ ِخي َك لَ َك َص َدقَة “Senyummu dihadapan saudaramu adalah sedekah bagimu” أَنَا َخ ْي ر ِ م ْنه ُ “Aku lebih baik dari dia” Rasa yang harus dimusuhi karena setiap saat akan mencoba masuk ke hati “Barang siapa yang memandang dirinya buruk maka dia adalah orang yang baik. Dan barang siapa yang memandang dirinya baik, dia adalah orang yang buruk” (Ali Bin Abi Thalib) “Banyak-banyak belajar ikhlas, sabar dan bersyukur” “Start with Allah, Stay with Allah, End with Allah” vi HALAMAN PERSEMBAHAN Alhamdulillahirobbil’alamiin, segala puji syukur atas kehadirat Allah SWT. yang selalu memberikan nikmat, taufik, rahmat serta hidayah-Nya yang tak terhitung sehingga saya bisa menuntut ilmu sampai sekarang ini. Skripsi ini saya persembahkan untuk keluarga saya tercinta Bapak Mustamar dan Ibu Muliwayati yang selalu mensupport saya dalam segala hal yang saya lakukan. Memberikan segala do’a, motivasi dan materi yang tiada henti. Kakakku M. Khoirul Huda yang selalu saya repotkan mulai dari awal masuk sampai pada tahap ini. Tak lupa juga kepada nenek saya tercinta Siti Aminah (Almh) yang dalam perjalanan saya menuntut ilmu harus diambil oleh Allah SWT. yang selalu memberi celah untuk menceritakan keluh kesah setiap pulang dari Malang dan memberi dukungan apapun yang saya lakukan. Maaf belum bisa jadi yang terbaik dan belum bisa membahagiakan nenek. Mereka semua adalah motivasi terbesar hidup saya untuk menyelesaikan skirpsi ini. vii KATA PENGANTAR Assalaamu’alaikum wa rahmatullaah wa barakaatuh Syukur Alhamdulillah penulis haturkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, taufik dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul “Uji Total Flavonoid dan Aktivitas Antioksidan Ekstrak Daun dan Kulit Batang Dadap Serep (Eryhtrina subumbrans (Hassk.) Merr.) menggunakan Pelarut yang Berbeda”. Shalawat serta salam senantiasa tercurahkan kepada baginda Rasul Muhammad SAW beserta keluarga dan para sahabatnya. Selanjutnya, penulis haturkan ucapan terimakasih seiring do’a dan harapan jazakumullah ahsanal jaza’ kepada semua pihak yang telah membantu terselesaikannya skripsi ini. Ucapan terimakasih ini penulis sampaikan kepada: 1. Bapak Prof. Dr. Abdul Haris, M.Ag selaku rektor Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang. 2. Ibu Dr. Sri Harini, M.Si selaku Dekan Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang. 3. Bapak Romaidi, M.Si., D.Sc selaku Ketua Jurusan Biologi Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang. 4. Ibu Dr. Evika Sandi Savitri, M.P dan Bapak M. Mukhlis Fahruddin, M.S.I selaku dosen pembimbing skripsi dan konsultan yang telah banyak meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan dengan penuh kesabaran. 5. Bapak Dr. Eko Budi Minarno, M.Pd dan Ibu Azizatur Rohmah, M.Sc sebagai dosen penguji yang telah memberikan saran terbaiknya. 6. Bapak Dr. Eko Budi Minarno, M.Pd sebagai dosen wali yang telah banyak memberikan saran dan motivasi sehingga dapat terselesaikannya skripsi ini. 7. Segenap dosen, laboran dan staff administrasi Jurusan Biologi yang telah membantu dan memberikan kemudahan dalam proses penyelesaian skripsi. 8. Keluarga besar tercinta, Bapak Mustamar, Ibu Muliwayati, M. Khoirul Huda dan Nenek Siti Aminah (Almh) yang selalu memberikan dukungan moril, materiil serta do’a yang tulus sehingga penulisan skripsi dapat terselesaikan. viii 9. Seluruh teman-teman Biologi angkatan 2015 (Genetist), teman Biologi A (POBIA) khususnya Yuli, Mirna dan Elifa yang telah berbagi kebersamaan selama beberapa tahun ini dalam keadaan suka dan duka yang berjuang bersama selama kuliah dan penulisan laporan sampai tahap akhir. Terkhusus untuk teman sepenelitian saya Ilul Inayah yang telah berbagi kebersamaan suka dan duka selama beberapa semester terakhir. Semoga perjuangan kita selama ini bisa bermanfaat di lain waktu dan dilancarkan dalam segala hal untuk mencapai kesuksesan yang akan kita raih nantinya. 10. Sahabat-sahabat sekolahku dulu Dila, Nina dan Mbak Putri sebagai tempat curhat segala hal apapun. Terimakasih selalu mendoakan dan mensupport dari jauh. 11. Keluarga besar Pondok Pesantren Sabilurrosyad Gasek Malang, ustadz/ustadzah dan khususnya untuk pengasuh Kyai Marzuki dan umik Saidah, Abah Murtadho, dan Abah Warsito yang telah membimbing dan memberikan motivasi dan pengalaman dan berharga selama saya tinggal di Malang. Teman-Teman Alumni Kamar KCB2 dan Kamar KBB yang setiap hari banyak memberi semangat dan support untuk terselesaikannya skripsi ini. 12. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu-persatu yang turut membantu dalam menyelesaikan skripsi ini baik berupa materiil maupun moril. Semoga Allah SWT memberikan balasan atas bantuan dan pemikirannya. Akhir kata, penulis berharap skripsi ini bisa memberikan manfaat bagi penulis khususnya dan bagi pembaca pada umumnya serta menambah khasanah ilmu pengetahuan. Amiin Yaa Robbal ‘alamiin. Malang, 23 Desember 2019 Penulis ix DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL ......................................................................................... i HALAMAN PERSETUJUAN ......................................................................... ii HALAMAN PENGESAHAN ........................................................................... iii HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN .................................. iv HALAMAN PEDOMAN PENGGUNAAN SKRIPSI ................................... v HALAMAN MOTTO ....................................................................................... vi HALAMAN PERSEMBAHAN ...................................................................... vii KATA PENGANTAR ....................................................................................... viii DAFTAR ISI ...................................................................................................... x DAFTAR TABEL ............................................................................................. xii DAFTAR GAMBAR ........................................................................................ xiii DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................... xiv ABSTRAK ........................................................................................................ xv ABSTRACT ...................................................................................................... xvi xvii ....................................................................................................... مستخلص البحث BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang ............................................................................. 1 1.2 Rumusan Masalah........................................................................ 5 1.3 Tujuan Penelitian ......................................................................... 5 1.4 Manfaat Penelitian ....................................................................... 5 1.6 Batasan Masalah ......................................................................... 6 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pemanfaatan Tumbuhan dalam Al-Qur’an .................................. 7 2.2 Dadap Serep (Eryhtrina subumbrans (Hassk.) Merr.) ................ 9 2.2.1 Klasifikasi Dadap Serep (E.subumbrans (Hassk.) Merr) . 9 2.2.2 Morfologi Tumbuhan ....................................................... 10 2.2.3 Kandungan Metabolit Sekunder Dadap Serep dan Pemanfaatanya ............................................................................