REPRODUKSI DAN PERTUMBUHAN IKAN BAJI-BAJI (Grammoplites Scaber) DI PERAIRAN KUALA TANJUNG, BATUBARA, SUMATERA UTARA
Total Page:16
File Type:pdf, Size:1020Kb
REPRODUKSI DAN PERTUMBUHAN IKAN BAJI-BAJI (Grammoplites scaber) DI PERAIRAN KUALA TANJUNG, BATUBARA, SUMATERA UTARA SKRIPSI OLEH : SRI WATINA BR TARIGAN 150302054 Skripsi Sebagai Salah Satu Diantara Beberapa Syarat untuk Dapat Memperoleh Gelar Sarjana di Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan, Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara, Medan PROGRAM STUDI MANAJEMEN SUMBERDAYA PERAIRAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2019 UNIVERSITAS SUMATERA UTARA REPRODUKSI DAN PERTUMBUHAN IKAN BAJI-BAJI (Grammoplites scaber) DI PERAIRAN KUALA TANJUNG, BATUBARA, SUMATERA UTARA SKRIPSI OLEH : SRI WATINA BR TARIGAN 150302054 Skripsi Sebagai Salah Satu Diantara Beberapa Syarat untuk Dapat Memperoleh Gelar Sarjana di Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan, Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara, Medan PROGRAM STUDI MANAJEMEN SUMBERDAYA PERAIRAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2019 UNIVERSITAS SUMATERA UTARA REPRODUKSI DAN PERTUMBUHAN IKAN BAJI-BAJI (Grammoplites scaber) DI PERAIRAN KUALA TANJUNG, BATUBARA, SUMATERA UTARA SKRIPSI SRI WATINA BR TARIGAN 150302054 PROGRAM STUDI MANAJEMEN SUMBERDAYA PERAIRAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2019 UNIVERSITAS SUMATERA UTARA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA Scanned with CamScanner PERNYATAAN MENGENAI SKRIPSI DAN SUMBER INFORMASI Saya yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : Sri Watina Br Tarigan NIM : 150302054 Menyatakan bahwa skripsi saya yang berjudul “REPRODUKSI DAN PERTUMBUHAN IKAN BAJI-BAJI (Grammoplites scaber) DI PERAIRAN KUALA TANJUNG, BATUBARA, SUMATERA UTARA” adalah benar merupakan karya sendiri dan belum diajukan dalam bentuk apapun kepada perguruan tinggi manapun. Semua sumber data dan informasi yang berasal dan dikutip dari karya yang diterbitkan maupun tidak diterbitkan dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam Daftar Pustaka di bagian akhir Skripsi ini. Medan, Oktober 2019 Sri Watina Br Tarigan NIM. 150302054 UNIVERSITAS SUMATERA UTARA ABSTRAK SRI WATINA BR TARIGAN. Reproduksi dan Pertumbuhan Ikan Baji-Baji (Grammoplites scaber) di Perairan Kuala Tanjung, Batubara, Sumatera Utara. Dibimbing oleh ERI YUSNI & ASTRID FAUZIA DEWINTA. Ikan Baji-Baji termasuk dalam famili Platycephalidae. Ikan Baji-Baji (Grammoplites scaber) banyak dijumpai di Perairan Kuala Tanjung, Batubara, Sumatera Utara. Sampai saat ini data mengenai Ikan Baji-Baji di Perairan Kuala Tanjung belum didapatkan sehingga perlu dilakukan penelitian. Penelitian ini dilakukan di tangkahan Dusun Sono Desa Lalang Kecamatan Medang Deras Kuala Tanjung pada bulan Mei sampai Juli 2019. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui rasio kelamin, tingkat kematangan gonad, pola pertumbuhan, parameter pertumbuhan dan faktor kondisi Ikan Baji-Baji. Data primer adalah Ikan Baji-baji yang diamati sebanyak 505 ekor sampel untuk pengukuran panjang dan berat. Hasil penelitian bahwa rasio kelamin didapat dalam keadaan tidak seimbang dengan perbandingan 1:9,31. Tingkat kematangan gonad Grammoplites scaber yang ditemukan yaitu TKG II, TKG III dan TKG IV. Pola pertumbuhan Ikan Baji-Baji berupa allometrik negatif dengan persamaan W=0,0003L2,2673. Frekuensi panjang yang didapat 140-275 mm. Persamaan model Von Bertalanffy Ikan Baji-Baji yaitu Lt=279,30(1-e[-0,77(t+0,691)]). Nilai terendah dan tertinggi faktor kondisinya adalah 0,512 – 1,82 secara morfologi memiliki kegemukan yang baik. Kata Kunci: Grammoplites scaber, Pertumbuhan, Reproduksi i UNIVERSITAS SUMATERA UTARA ABSTRACT SRI WATINA BR TARIGAN. Reproduction and Growth of Baji-Baji (Grammoplites scaber) in the Kuala Tanjung Waters, Batubara, North Sumatra. Supervised by ERI YUSNI & ASTRID FAUZIA DEWINTA. Baji-Baji belong to the Platycephalidae family. Grammoplites scabers often found in the Kuala Tanjung waters, Batubara, North Sumatra Province. Until now, data on the Baji-Baji in Kuala Tanjung waters have not been obtained, therefore research is needed. This research was done at tangkahan Dusun Sono Desa Lalang Kecamatan Medang Deras Kuala Tanjung on May to July 2019. The aims of this research to determine sex ratio, gonad level maturity, growth pattern, growth parameters and condition of Baji-Baji. Primary data are Baji-Baji observed as much as 505 samples for length and weight measurements. The results concluded that the sex ratio is obtained in an unbalanced state with a ratio of 1:9.31. Gonad level maturity of Grammoplites scabers are TKG II, TKG III and TKG IV. Growth patterns of Baji-Baji in the form of negative allometrics with the equation W = 0,0003L2,2673. Frequency length is 140-275 mm. Von Bertalanffy models of Baji-Baji are Lt=279,30(1-e[-0,77(t+0,691)]). The lowest and highest value of the condition factor is 0.512 - 1.82 morphologically having good obesity. Keywords: Grammoplites scaber, Growth, Reproduction ii UNIVERSITAS SUMATERA UTARA RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan di Kota Medan pada tanggal 10 April 1997. Anak dari pasangan Bapak Jiwa Tarigan dan Ibu Liantina Br Sembiring. Merupakan putri pertama dari 3 bersaudara. Pendidikan formal pertama diawali di TK Swasta Assisi pada tahun 2002 dan dilanjutkan ke SD Swasta Assisi Medan yang berakhir pada tahun 2009. Bersamaan dengan berakhirnya pendidikan dasar, penulis melanjutkan pendidikan di SMP Swasta St. Yoseph Medan dan selesai pada tahun 2012. Pada tahun yang sama penulis diterima di SMAN 15 Medan dan menyelesaikan pendidikannya pada tahun 2015. Pada tahun 2015 penulis melanjutkan pendidikan S-1 di Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara melalui jalur Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN). Selama mengikuti perkuliahan, penulis pernah menjadi asisten Laboratorium Produktivitas Perairan tahun 2018 dan tahun 2019, asisten Laboratorium Rancangan Percobaan tahun 2018, asisten Laboratorium Kualitas Air tahun 2019 dan Planktonologi tahun 2019 di Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan, Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara. Pada tahun 2018 penulis melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL) di Balai Karantina Ikan Pengendalian Mutu dan Keamanan Hasil Perikanan Kelas I Medan I. iii UNIVERSITAS SUMATERA UTARA KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan pada Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat dan rahmat Nya penulis dapat menyelesaikan usulan penelitian yang berjudul “Reproduksi dan Pertumbuhan Ikan Baji-Baji (Grammoplites scaber) di Perairan Kuala Tanjung, Batubara, Sumatera Utara”. Penulisan skripsi ini disusun sebagai satu dari beberapa syarat memenuhi kelulusan untuk mendapatkan gelar sarjana perikanan pada Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan, Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara. Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar- besarnya kepada : 1. Kedua orang tua tercinta, ayahanda Jiwa Tarigan, SH dan Ibunda Liantina Br Sembiring yang telah membesarkan dan merawat penulis. 2. Adik terkasih Ita Maya Sari Br Tarigan dan Nagari Frananta Tarigan yang selalu memberikan do’a, motivasi serta membantu dan memberi dukungan kepada penulis. 3. Ibu Dr. Eri Yusni, M.Sc Ketua Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan. 4. Ibu Astrid Fauzia Dewinta, S.St.Pi, M.Si, Bapak Dr.Ir. Yoes Soermayono, M.H., M.Sc, Ibu Amanatul Fadhilah, S.Pi, M.Si dan Ibu Desrita, S.Pi, M.Si yang telah memberikan banyak sekali ilmu, masukan, arahan dan bimbingan kepada penulis. 5. Bapak/Ibu dosen Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan dan pegawai tata usaha Program Studi Manajemen Sumberdaya. iv UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 6. Sahabat yang penulis sayangi khususnya Dio Suhemi, Michele Sipayung, Layla Syahara, Tri Pardiana Setiani, Puput Melati, Dina Juniyanti, Khairunnisa Sembiring, Nur Rohim, Febri Hermawan, Pebriyanti Christisne Nababan, Indah Claudia br Tarigan, Maria Angelina, Dessy Anastasya br Bangun, Nanda Putra Bangun, Ruben Gunanta Barus, teman-teman PERMATA Bethel GBKP Rg. Bena Meriah dan teman-teman seperjuangan MSP angkatan 2015. 7. Seluruh Nelayan di Desa Lalang, Kecamatan Medang Deras, Kabupaten Batubara, serta kepada seluruh pihak yang telah memberikan bimbingan, arahan, dan kontribusi sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini. Penulis berharap semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat sebagai informasi dan perkembangan ilmu pengetahuan, khususnya dibidang pengelolaan sumberdaya perairan dan perikanan. Akhir kata penulis mengucapkan terima kasih. Medan, Oktober 2019 Penulis v UNIVERSITAS SUMATERA UTARA DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK ................................................................................................. i ABSTRACT ............................................................................................... ii RIWAYAT HIDUP ................................................................................... iii KATA PENGANTAR ............................................................................... iv DAFTAR ISI .............................................................................................. vi DAFTAR GAMBAR ................................................................................. viii DAFTAR TABEL...................................................................................... ix DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................. x PENDAHULUAN Latar Belakang .................................................................................. 1 Perumusan Masalah .......................................................................... 3 Kerangka Pemikiran ........................................................................... 4 Tujuan