Pengembangan Peta Tiga Dimensi Interaktif Untuk Wilayah Gedung BAUK Dan LPTSI Institut Teknologi Sepuluh Nopember Menggunakan Unity 3D Engine
Total Page:16
File Type:pdf, Size:1020Kb
JURNAL SAINS DAN SENI POMITS Vol. 2, No.1, (2013) 2337-3520 (2301-928X Print) 1 Pengembangan Peta Tiga Dimensi Interaktif Untuk Wilayah Gedung BAUK Dan LPTSI Institut Teknologi Sepuluh Nopember Menggunakan Unity 3D Engine Ngakan Kompiang Gd. Agus Merta Yasa, Febriliyan Samopa, Nisfu Asrul Sani Jurusan Sistem Informasi, Fakultas Teknologi Informasi, Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Jl. Arief Rahman Hakim, Surabaya 60111 Indonesia e-mail: [email protected], [email protected], [email protected] begitu pesat agar dapat memenuhi permintaan maka banyak Abstrak—Penggunaan teknologi informasi dalam perusahaan game membuat engine game agar dapat pemetaan digital sudah lama digunakan. Dahulu orang memudahkan membangun sebuah game berteknologi 3D dan cenderung melakukan pemetaan digital secara 2D untuk juga teknologi 3D dalam game tersebut juga dikembangkan memetakan suatu area atau gedung, namun pemetaan secara dari waktu ke waktu agar dapat menampilkan informasi yang 2D sendiri tidak memberikan informasi secara mendetail tentang keadaan dan topografi dari area atau gedung tersebut. ingin disampaikan menjadi lebih nyata. Penggunaan engine Seiring dengan perkembangan teknologi informasi penggunaan itu sendiri dapat mempercepat proses pembangunan sebuah teknologi 3D pun mulai digunakan dalam pemetaan secara game karena perusahaan tidak harus membuat game tersebut digital agar dapat memberikan informasi yang lebih mendetail dari awal, karena dasar-dasar dari teknologi dan fungsi- tentang keadaan suatu area atau gedung. Untuk membangun fungsi yang mereka gunakan telah ada pada engine tersebut. sebuah peta 3D dapat dilakukan menggunakan engine 3D yang Memanfaatkan engine yang dikembangkan oleh biasanya digunakan untuk membuat game. perusahaan-perusahaan game tersebut, maka penulis akan Dengan memanfaatkan Unity Engine penulis akan membangun sebuah pemetaan digital secara 3D dari wilayah membangun sebuah pemetaan digital secara 3D agar dari pemetaan tersebut dapat memberikan informasi yang akurat dan Gedung BAUK dan LPTSI Institut Teknologi Sepuluh tepat mengenai keadaan area yang dipetakan sesuai dengan Nopember menggunakan salah satu game engine yaitu kenyataan. Penulis akan memetakan Wilayah Gedung BAUK Unity3D. Unity3D, adalah aplikasi 3D game engine yang dan LPTSI ITS. memliki kemampuan untuk membuat lingkungan virtual Dengan pemetaan secara 3D ini penulis berharap dapat yang sesuai dengan dunia nyata. Unity3D tersedia dalam 2 memberikan informasi yang akurat dan mendetail kepada versi, free lisence atau gratis dan berbayar. Perbedaan pengguna peta tiga dimensi ini nantinya tentang keadaan dari keduanya terletak pada aset-aset yang tersedia, Unity Pro Gedung BAUK dan LPTSI ITS. menyediakan lebih banyak aset standar yang menggantikan Keywords : 3D, Unity Engine, Wilayah Gedung BAUK dan aset tertentu dari versi gratis. Tetapi, pengguna dapat LPTSI ITS membuat sendiri aset-aset yang diinginkan atau membeli aset dari toko aset online Unity. Perbedaan lain adalah dari I. PENDAHULUAN target pengembangan, Unity Free hanya dibatasi untuk ESATNYA perkembangan teknologi dalam pencitraan pengembangan platform windows, mac OS dan web. P digital membuat kebutuhan akan informasi yang akurat Sedangkan untuk memperoleh target pengembangan yang dan mendetail dari hasil sebuah pencitraan digital juga lain, seperti mobile (android, iphone, ipad) dan konsol game ikut berkembang . Awalnya teknologi pencitraan digital (Wii, PS3 dan Xbox360) pengguna harus membeli lisensi dilakukan secara 2D, dengan teknologi tersebut orang-orang terpisah. mulai membuat pemetaan secara digital untuk Dengan menggunakan Unity3D diharapkan aplikasi ini menggambarkan suatu area atau lingkungan dan akan berguna terutama bagi mereka yang ingin mengunjungi menyampaikan informasi pada penggambaran tersebut Wilayah Gedung BAUK dan LPTSI Institut Teknologi kepada pengguna menjadi lebih mudah. Penyampaian Sepuluh Nopember dengan mudah tanpa harus datang informasi dalam bentuk digitalisasi tersebut dapat langsung ke tempat yang dituju. Selain itu juga dapat memberikan kemudahan, kecepatan dan efisiensi dalam memperkenalkan kepada pengguna bagaimana Wilayah penyaluran informasi yang ingin disampaikan, namun Gedung BAUK dan LPTSI yang ada di Institut Teknologi penyampaian informasi dari pencitraan seperti pemetaan 2D Sepuluh Nopember dengan lebih akurat. dirasa masih kurang dalam ketepatan dan detail dari informasi yang ingin disampaikan itu sendiri karena II. KAJIAN PUSTAKA pemetaan 2D tidak menampilkan keseluruhan dari keadaan area yang dipetakan secara terperinci. A. Game Engine Karena kebutuhan-kebutuhan akan informasi yang akurat Game Engine adalah sistem software yang didesain dan mendetail dari sebuah pencitraan digital maka untuk pembuatan dan pengembangan video games. Fungsi pengembangan teknologi digitalisasi gambar secara 3D pun utama dari game engine adalah melakukan graphic dilakukan, hingga sekarang ini perkembangan teknik processing dalam hal ini biasa disebut dengan rendering pencitraan digital secara 3D sudah jauh berkembang (cara grafik komputer membuat gambaran dari informasi .Misalnya, pemanfaatan teknik 3D dalam game, agar game seperti tekstur, pencahayaan bayangan), collision detection tersebut terlihat lebih nyata dan memberikan sebuah (metode perhitungan fisika ketika terjadi benturan antara 2 pengalaman yang nyata dari teknik 3D yang diterapkan oleh Objek), dan pengaturan suara. Dengan menggunakan game game tersebut, karena perkembangan 3D dalam dunia game JURNAL SAINS DAN SENI POMITS Vol. 2, No.1, (2013) 2337-3520 (2301-928X Print) 2 engine, programmer tidak harus menulis kode pemrograman Unity terdiri dari sebuah editor untuk pengembangan dan dari awal [1]. perancangan content serta game engine untuk eksekusi Dahulu hampir semua perusahaan game mengembangkan produk akhir. Unity mirip dengan Director, Blender game game engine sendiri, menggunakannya untuk membuat game engine, Virtools, Torque Game Builder, dan Gamestudio, mereka. Semakin lama kebutuhan untuk game engine yang yang juga menggunakan integrated graphical environment makin moderen meningkat dan perusahaan mulai berpikir sebagai metode utama pengembangan. [2] bahwa mengembangkan engine sendiri terasa mahal. Hal Unity3D editor menyediakan beberapa alat untuk tersebut memberikan ide ke beberapa developer untuk mempermudah pengembangan yang telah diintegrasikan memulai mengembangkan game engine yang nantinya akan pada unity editor, diantaranya unity tree dan terrain creator dikomersilkan ke perusahaan lain. Developer tersebut untuk mempermudah pembuatan vegetasi dan terrain serta memberikan harga yang relatif murah dan juga perusahaan MonoDevelop untuk proses pemrograman.[2] pembuat game tersebut tidak perlu membangun sebuah game C. Perangkat Lunak Pembuat Peta 2D dari awal sehingga pembangunan menjadi lebih cepat[6]. Sebuah game engine dibagi lagi menjadi dua bagian besar Pembuatan peta terdapat beberapa langkah Peta 2D dibuat yaitu API (Application Programming Interfaces) dan SDK sebelum membuat peta 3D. Berikut adalah sedikit ulasan (Software Development Kit). API adalah bagian operating mengenai perangkat lunak yang digunakan untuk membuat system, services dan libraries yang diperlukan untuk peta 2D dalam pengerjaan tugas akhir ini. memanfaatkan beberapa fitur yang diperlukan contohnya AutoCAD Map 2D. Sebuah perangkat lunak yang DirectX. Sedangkan SDK adalah kumpulan dari libraries digunakan untuk membuat peta 2D yang dapat memuat dan API yang sudah siap digunakan untuk memodifikasi informasi bangunan secara detail seperti blueprint. program yang menggunakan operating system dan service D. Perangkat Lunak Modelling 3D yang sama.[2] Perangkat lunak modelling 3D yang dimaksud disini B. Unity Engine adalah perangkat lunak untuk membuat objek tiga dimensi Unity engine suatu game engine yang terus berkembang. untuk nantinya dimasukkan dalam peta tiga dimensi yang Setiap instansi atau perusahaan memeiliki pertimbangan telah dibuat. Perangkat lunak modelling 3D telah banyak tertentu dalam menentukan game engine yang akan tersedia dalam bentuk berbayar ataupun gratis. Berikut digunakan. Beberapa hal yang dipertimbangkan antara lain adalah sedikit ulasan mengenai perangkat lunak modelling lisensi, berbayar atau tidak berbayar. Unity engine tiga dimensi yang digunakan dalam pengerjaan tugas akhir merupakan salah satu game engine dengan lisensi source ini. proprietary, namun untuk lisensi pengembangan dibagi SketchUp Pro 2013. Sebuah perangkat lunak keluaran menjadi 2, yaitu free (gratis) dan berbayar sesuai perangkat autodesk yang digunakan untuk melakukan modelling target pengembangan aplikasi. Unity engine tidak membatasi tiga dimensi, animasi, hingga rendering. SketchUp publikasi aplikasi, pengguna unity dengan lisensi gratis dapat melakukan export hasil modelling yang dapat dapat mempublikasikan aplikasi yang dibuat tanpa harus diterima oleh Unity 3D Engine seperti .ASE, .FBX dan membayar biaya lisensi atau royalti kepada unity. Tetapi .DAE. penggunaan versi free dibatasi dengan beberapa fitur yang E. Perangkat Lunak Pengolah Gambar dikurangi atau bonus modul / prefab tertentu yang ditiadakan dan hanya tersedia untuk pengguna berbayar. Program pengolah gambar yang dimaksud adalah Seperti kebanyakan game engine lainnya, Unity Engine program yang digunakan untuk membuat tekstur dari dapat mengolah beberapa data seperti objek tiga dimensi, material-material yang ada dalam peta 3D tersebut. Adapun suara, teksture, dan lain sebagainya. Keunggulan dari Unity program pengolah gambar yang akan