PELALAWAN DALAM ANGKA 2009" Yang Disusun Oleh Badan Pusat Statistik Kabupaten Pelalawan
Total Page:16
File Type:pdf, Size:1020Kb
Katalog BPS : 1102001.1404103. PELALAWAN DALAM ANGKA IN FIGURES 2009 Disusun oleh Badan Pusat Statistik Kabupaten Pelalawan Kerjasama dengan Bappeda Kab Pelalawan Pelalawan in Figures 2009 ISBN : 979 484 928 6 No Publikasi/Publication Number : - Katalog BPS/BPS Catalogue : 1102010.1404 Ukuran Buku/Book Size : 22,5 x 15,5 cm Jumlah Halaman/Number of Page : 182 + xxxvi Naskah/Manuscript : BPS Kabupaten Pelalawan BPS - Statistics of Pelalawan Regency Penyunting/Editor : Bidang Integrasi Pengolahan dan Diseminasi Statistik Division of Data Processing Integration and Statistical Dissemination Gambar dan Grafik/ Charts : Bidang Integrasi Pengolahan dan Diseminasi Statistik Division of Data Processing Integration and Statistical Dissemination Gambar Kulit / Cover Design : Bidang Integrasi Pengolahan dan Diseminasi Statistik Division of Data Processing Integration and Statistical Dissemination Diterbitkan oleh / Published by : BPS Kabupaten Pelalawan BPS - Statistics of Pelalawan Regency Boleh dikutip dengan menyebutkan sumbernya/ May be cited with reference to the source LAMBANG KABUPATEN PELALAWAN LAMBANG DAERAH KABUPATEN PELALAWAN A. BENTUK, PEMBAGIAN DAN ARTI LAMBANG Lambang Daerah Kabupaten Pelalawan berbentuk perisai yang dinaungi dengan payung dan terbagai menjadi 11 (sebelas) bagian, yaitu : 1. Ujung tombak dan dua helai daun sirih melambangkan unsur tali berpilin tiga unsur daulat, yaitu pemerintahan, agama dan adat. 2. Payung melambangkan perlindungan dan pengayoman kepada masyarakat 3. Empat bagian payung melambangkan empat datuk, yaitu Datuk Engku Raja Lela Putra, Datuk Laksmana Mangku Diraja, Datuk Kampar Samar Diraja dan Datuk Bandar Setia Diraja. Dua puluh sembilan rumbai payung melambangkan dua puluh sembilan “pebatinan”. 4. Dasar logo berbentuk perisai yang melambangkan ketahanan masyarakat dalam menegakkan keadilan dan kebenaran. 5. Rantai melambangkan persatuan yang dikokohkan dengan moto Kabupaten Pelalawan : “Tuah Negeri Seiya Sekata”. 6. Padi melambangkan kemakmuran pertanian dan sumber alam yang melimpah. 7. Bintang bersudut lima melambangkan Ketuhanan Yang Maha Esa. 8. Bulan dengan sepuluh pancaran sinar melambangkan Bulan Supuluh (Oktober), terbentuknya Kabupaten Pelalawan. 9. Sembilan kelopak tampuk manggis dikiri dan kanan melambangkan tahun 1999 (tahun terbentuknya Kabupaten Pelalawan). 10. Sampan Kampar, sampan khas Pelalawan yang mencerminkan ketangguhan masyarakat yang mampu hidup di laut dan di darat.. 11. Lima jalur gelombang melambangkan Pancasila. B. ARTI WARNA LAMBANG Putih : melambangkan kesucian Hitam : menggambarkan adat dan keperkasaan (hulubalang) Hijau : melambangkan kesuburan dan kekayaan alam yang melimpah Kuning : lambang daulat Merah : Bermakna keberanian kerakyatan setali darah BUPATI KABUPATEN PELALAWAN SAMBUTAN BUPATI KABUPATEN PELALAWAN Gambaran obyektif mengenai suatu wilayah yang berkembang pesat dan masih berusia muda seperti Kabupaten Pelalawan, dalam memasuki era globalisasi yang penuh tantangan dan peluang dirasakan sangat penting artinya terutama untuk mempersiapkan landasan bagi keberhasilan pembangunan masa depan. Karena itu informasi statistik yang lengkap, akurat dan komprehensif tidak hanya diperlukan Pemerintah Daerah untuk memformulasikan berbagai kebijakan, tetapi juga bagi dunia usaha dalam memanfaatkan peluang investasi yang terbuka luas di daerah ini. Sewajarnya kita sambut gembira penerbitan buku “PELALAWAN DALAM ANGKA 2009" yang disusun oleh Badan Pusat Statistik Kabupaten Pelalawan. Kita harapkan dimasa mendatang publikasi sejenis akan terus diterbitkan dengan lebih mengembangkan segi kualitas penyajian dan analisisnya. Akhirnya penghargaan disampaikan kepada semua pihak yang telah membantu terwujudnya buku ini. Pangkalan Kerinci, Oktober 2010 BUPATI PELALAWAN H RUSTAM EFFENDI Pelalawan Dalam Angka 2009/Pelalawan in Figures 2009 xiii THE REGENT OF PELALAWAN FOREWORD The Objective information about a new rapidly developing region such as Pelalawan Regency is very important to prepare solid foundation before enters the global era in the future. The complete, accurate and comprehensive statistical information not only needed by Regional Government Institutions to formulate various policies in all sectors, but also needed by businessmen and investors to make decisions whether or not to make opportunity of investment advantage in this region. We warmly welcome to the publishing of “2009 PELALAWAN IN FIGURES” which is issued Central Board of Statistics of Pelalawan Regency. We hope in another time this publication will be produced continouesly with improving in quality of data and analysis.. We express high appreciation and gratitude to all institution involved in compiling and preparing of this publication. Pangkalan Kerinci, Octoberr 2010 THE REGENT OF PELALAWAN H RUSTAM EFFENDI xiv Pelalawan Dalam Angka 2009/Pelalawan in Figures 2009 BADAN PUSAT STATISTIK KABUPATEN PELALAWAN KATA PENGANTAR Publikasi Pelalawan Dalam Angka 2009 disusun dan diterbitkan oleh Badan Pusat Statistik Kabupaten Pelalawan. Berbagai informasi statistik sektoral baik yang bersumber dari data sekunder maupun hasil survei dan sensus yang dilaksanakan BPS dimuat dan disajikan dalam bentuk tabel-tabel sederhana, dengan harapan para pengguna data dapat memanfaatkan sebaik-baiknya. Dalam usaha memenuhi kebutuhan konsumen akan data yang tepat waktu, Badan Pusat Statistik sesuai dengan misinya “Menjadikan Badan Pusat Statistik sebagai pelopor data statistik yang berkualitas” terus berusaha untuk meningkatkan kecepatan waktu penerbitan dan mutu data yang tersedia. Kami menyadari bahwa publikasi ini masih banyak mengandung kelemahan karena itu saran dan kritik bagi perbaikan penerbitan berikutnya sangat kami hargai. Dengan terbitnya “Pelalawan Dalam Angka 2009" ini, kami mengucapkan terima kasih atas segala bantuan yang telah diberikan oleh seluruh Dinas/Instansi yang terkait dan terlibat dalam penyusunan publikasi ini. Pangkalan Kerinci, Oktober 2010 KEPALA BADAN PUSAT STATISTIK KABUPATEN PELALAWAN SRI HERAWATI, S.Si NIP. 19650202 198702 2 001 Pelalawan Dalam Angka 2009/Pelalawan in Figures 2009 xv CENTRAL BOARD OF STATISTIC PELALAWAN REGENCY PREFACE The 2009 Pelalawan in Figure is publication Central Board of Statistics of Pelalawan Regency. This book not only present up to date secondary statistical information, but also the primary data as the result of survey and census carried out of CBS. We hope this book can be used properly by consumer data. In the effort of reaching consumer demand for an up to date data, the CBS of Pelalawan Regency continuously tries to improve either the time schedule of issuance or the quality of data. We realize this book have many weakness so that constructive suggestions from the readers to improve the next publication are welcome. Having published the 2009 Pelalawan in Figures, we wish to express our thanks to all institutions involved in compiling this publication. We hope that cooperation will be continuously improved in the coming years. Pangkalan Kerinci, October 2010 CHIEF CENTRAL BOARD OF STATISTICS OF PELALAWAN REGENCY SRI HERAWATI, S.Si NIP. 19650202 198702 2 001 xvi Pelalawan Dalam Angka 2009/Pelalawan in Figures 2009 DAFTAR ISI CONTENTS Halaman/Page Sambutan Bupati Kabupaten Pelalawan................................................................ xiii Foreword from Regent of Pelalawan Regency……..................................................... xiv Kata Pengantar Kepala Badan Pusat Statistik Kabupaten Pelalawan....................... xv Preface from Head of Central Board of Statistics of Pelalawan Regency.................. xvi Daftar Isi/Contents...................................................................................................... xvii Daftar Tabel/Table Contents………............................................................................. xviii Penjelasan Umum ……………………………………………………………….………… xxxi Sejarah Singkat/Brief History...................................................................................... xxxv BAB I Geografi/Geographics.......................................................................... 3 BAB II Pemerintahan/Administrative............................................................... 17 BAB III Penduduk & Tenaga Kerja/Population and Labour.............................. 31 BAB IV Sosial/Social......................................................................................... 55 BAB V Pertanian/Agriculture............................................................................ 101 BAB VI Perindustrian & Air Minum/Industrial and Water Supply...................... 135 BAB VII Perdagangan & Perhotelan/Trade and Hotel....................................... 145 BAB VIII Perhubungan/Transportation............................................................... 153 BAB IX Keuangan/Finance............................................................................... 165 BAB X Pendapatan Regional/Regional Income.............................................. 175 Pelalawan Dalam Angka 2009/Pelalawan in Figures 2009 xvii DAFTAR TABEL TABLE CONTENTS Halaman/Page Tabel-tabel Geografi/Geographic’s Tables 1.1 LUAS WILAYAH KABUPATEN PELALAWAN MENURUT KECAMATAN TAHUN 2009 Total Area of Pelalawan Regency by District 2009 7 1.2 JARAK ANTARA PANGKALAN KERINCI SEBAGAI IBUKOTA KABUPATEN PELALAWAN DENGAN IBUKOTA SETIAP KECAMATAN TAHUN 2009 Distance of Pangkalan Kerinci as Capital City of Pelalawan to Capital City of District 2009 8 1.3 TINGGI BEBERAPA KOTA DARI PERMUKAAN LAUT DI KABUPATEN PELALAWAN (M) TAHUN 2009 High of