Ahli Waris Pengganti Jalur Ke Atas Program Studi Hukum
Total Page:16
File Type:pdf, Size:1020Kb
AHLI WARIS PENGGANTI JALUR KE ATAS STUDI PERBANDINGAN ANTARA MADZHAB SYΑAH IMAMIYYAH DAN KOMPILASI HUKUM ISLAM SKRIPSI oleh: Titi Rusydiyati Al Kaswy NIM 17210014 PROGRAM STUDI HUKUM KELUARGA ISLAM FAKULTAS SYARIAH UNIVERSTAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG 2020 AHLI WARIS PENGGANTI JALUR KE ATAS STUDI PERBANDINGAN ANTARA MADZHAB SYΑAH IMAMIYYAH DAN KOMPILASI HUKUM ISLAM SKRIPSI oleh: Titi Rusydiyati Al Kaswy NIM 17210014 PROGRAM STUDI HUKUM KELUARGA ISLAM FAKULTAS SYARIAH UNIVERSTAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG 2020 PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI Demi Allah, Dengan kesadaran dan rasa tanggung jawab terhadap pengembangan keilmuan, Penulis menyatakan bahwa skripsi dengan judul: AHLI WARIS PENGGANTI JALUR KE ATAS STUDI PERBANDINGAN ANTARA MADZHAB SYΑAH IMAMIYYAH DAN KOMPILASI HUKUM ISLAM Benar-benar merupakan skripsi yang disusun sendiri berdasarkan kaidah penulisan karya ilmiah yang dapat dipertanggungjawabkan. Jika dikemudian hari laporan peneliti skripsi ini merupakan hasil plagiasi karya orang lain baik sebagian maupun keseluruhan, maka skripsi sebagai prasyarat mendapat predikat gelar sarjana dinyatakan batal demi hukum. Malang, 08 Desember 2020 Penulis, Titi Rusydiyati Al Kaswy NIM 17210014 i HALAMAN PERSETUJUAN Setelah membaca dan mengoreksi skripsi saudara Titi Rusydiyati Al Kaswy NIM: 17210014 Program Studi Hukum Keluarga Islam Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang dengan judul: AHLI WARIS PENGGANTI JALUR KE ATAS STUDI PERBANDINGAN ANTARA MADZHAB SYΑAH IMAMIYYAH DAN KOMPILASI HUKUM ISLAM Maka pembimbing menyatakan bahwa skripsi tersebut telah memenuhi syarat- syarat ilmiah untuk diajukan dan diuji oleh Majelis Dewan Penguji. Malang, 08 Desember 2020 Mengetahui, Dosen Pembimbing, Ketua Program Studi Hukum Keluarga Islam Dr. Sudirman, M.A. Dr. Zaenul Mahmudi, M.A NIP 197708222005011003 NIP 197306031999031001 ii PENGESAHAN SKRIPSI Dewan Penguji Skripsi saudara Titi Rusydiyati Al Kaswy, NIM 17210014, mahasiswa Program Studi Hukum Keluarga Islam Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang, dengan judul: AHLI WARIS PENGGANTI JALUR KE ATAS STUDI PERBANDINGAN ANTARA MADZHAB SYΑAH IMAMIYYAH DAN KOMPILASI HUKUM ISLAM Telah dinyatakan lulus dengan nilai : A Malang, Januari 2021 Dekan Prof. Dr. H. Saifullah, SH., M.Hum NIP. 196512052000031001 iii MOTTO ِ ِ ِ ِ ِ ِ ِ ِ إ َّن ا ََّّللَ ََيُْمُرُك ْم أَ ْن تُ َؤُّدوا اْْلََماََنت إََل أَْهلَها َوإذَا َح َك ْمتُ ْم بََْْي النَّا ِس أَ ْن ََتْ ُك ُموا ِبلْعَ ْدل إ َّن ِِ ِ ِِ ِ ِ ِ ا ََّّللَ نع َّما يَعظُ ُك ْم به إ َّن ا ََّّللَ َكا َن ََسيعًا بَص ًيا “Sesungguhnya Allah menyuruh kamu menyampaikan amanat kepada yang berhak menerimanya, dan (menyuruh kamu) apabila menetapkan hukum di antara manusia supaya kamu menetapkan dengan adil. Sesungguhnya Allah memberi pengajaran yang sebaik-baiknya kepadamu. Sesungguhnya Allah adalah Maha Mendengar lagi Maha Melihat” (Q.S. An-Nisa’ (4) : 58) iv PEDOMAN TRANSLITERASI A. Umum Transliterasi ialah pemindahalihan tulisan Arab ke dalam tulisan Indonesia (Latin), bukan terjemahan bahasa Arab ke dalam bahasa Indonesia. Termasuk dalam kategori ini ialah nama Arab dari bangsa Arab, sedangkan nama Arab dari bangsa selain Arab ditulis sebagaimana ejaan bahasa nasionalnya, atau sebagaimana yang tertulis dalam buku yang menjadi rujukan. Penulisan judul buku dalam footnote maupun daftar pustaka, tetap menggunakan ketentuan transliterasi ini B. Konsonan = Tidak dilambangkan = th ط ا = b = zh ظ ب = t = ‘ (koma menghadap ke atas) ع ت = ts = gh غ ث = j = f ف ج = h = q ق ح = kh = k ك خ = d = l ل د = dz = m م ذ = r = n ن ر = z = w و ز = s = h ه س = sy = ‘ ء ش = sh = y ي ص = dl ض v yang sering dilambangkan dengan alif, apabila terletak di ( ء ) Hamzah awal kata maka dalam transliterasinya mengikuti vokalnya, tidak dilambangkan, namun apabila terletak di tengah atau akhir kata, maka dilambangkan dengan .”ع“ tanda koma di atas (’), berbalik dengan koma (‘) untuk pengganti lambang C. Vokal, Panjang dan Diftong Setiap penulisan bahasa Arab dalam bentuk tulisan latin vokal fathah ditulis dengan “a”, kasrah dengan “i”, dlommah dengan “u,” sedangkan bacaan panjang masing-masing ditulis dengan cara berikut: Vokal (a) panjang = â misalnya menjadi qâla قال Vokal (i) panjang = î misalnya menjadi qîla قيل Vokal (u) panjang = û misalnya menjadi dûna دون Khusus untuk bacaan ya’ nisbat, maka tidak boleh digantikan dengan “î”, melainkan tetap ditulis dengan “iy” agar dapat menggambarkan ya’ nisbat diakhirnya. Begitu juga untuk suara diftong, wawu dan ya’ setelah fathah ditulis dengan “aw” dan “ay”. Perhatikan contoh berikut: vi Diftong (aw) = misalnya menjadi qawlun قول و Diftong (ay) = misalnya menjadi khayrun خي ي (ة) D. Ta’ Marbûthah Ta’ marbûthah ditransliterasikan dengan “t” jika berada di tengah kalimat, tetapi apabila ta’ marbûthah tersebut berada di akhir kalimat, maka menjadi الرسالة للمدرسة ditransliterasikan dengan menggunakan “h” misalnya alrisalat li almudarrisah, atau apabila berada di tengah-tengah kalimat yang terdiri dari susunan mudlaf dan mudlaf ilayh, maka ditransliterasikan dengan menggunakan t yang disambungkan dengan kalimat berikutnya, misalnya .fi rahmatillâh ىف رمحة هللا menjadi E. Kata Sandang dan Lafdh al-Jalâlah ditulis dengan huruf kecil, kecuali ( ال) ”Kata sandang berupa “al terletak di awal kalimat, sedangkan “al” dalam lafadh jalâlah yang berada di tengah-tengah kalimat yang disandarkan (idhafah) maka dihilangkan. Perhatikan contohcontoh berikut ini: 1. Al-Imâm al-Bukhâriy mengatakan … 2. Al-Bukhâriy dalam muqaddimah kitabnya menjelaskan… 3. Masyâ’ Allâh kâna wa mâ lam yasya’ lam yakun. vii KATA PENGANTAR Alhamdulillâhirabbil ‘âlamîn, segala puji bagi Allah swt yang telah memberikan rahmat dan pertolongan, sehingga skripsi yang berjudul “Ahli Waris Pengganti Jalur Ke Atas Studi Perbandingan Antara Madzhab Syî‘ah Imâmiyah dan Kompilasi Hukum Islam” dapat diselesaikan dengan baik. Shalawat dan salam kita haturkan kepada baginda Rasulullah Muhammad SAW yang telah memberikan uswatun hasanah kepada kita dalam menjalani kehidupan ini secara syar’i. dengan mengikuti beliau, smeoga kita tergolong orang-orang yang beriman dna mendapatkan syafaatnya di hari kiamat nanti. Aamiin. Dengan segala pengajaran dan bimbingan/pengarahan, serta bantuan layanan yang telah diberikan, maka dengan segala kerendahan hati penulis menyampaikan ucapan terima kasih yang tiada taranya kepada: 1. Prof. Dr. Abdul Haris, M. Ag. selaku Rektor Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang. 2. Prof. Dr. H. Saifullah, S. H., M. Hum, selaku Dekan Fakultas Syari’ah Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang. 3. Dr. Sudirman, MA, selaku Ketua Program Studi Hukum Keluarga Islam Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang. 4. Dr. Zaenul Mahmudi, M.A., selaku dosen wali penulis selama menempuh kuliah di Fakultas Syari’ah Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang. Terima kasih penulis haturkan kepada beliau yang telah memberikan bimbingan, saran, serta motivasi selama menempuh viii perkuliahan. Dan juga sekaligus menjadi dosen pembimbing penulis, terima kasih saya benar-benar ucapkan untuk segala kritik, saran, motivasi yang sangat membangun selama penulisan skripsi ini. 5. Faridatus Suhadak, M.HI. dan Prof. Dr. Hj. Mufidah Ch., M.Ag, selaku dosen penguji skripsi yang telah memberikan kritik dan saran yang membangun bagi penulis untuk membenahi skripsi dengan baik. 6. Segenap dosen Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang yang telah memberikan pembelajaran kepada kami semua. Dengan niat yang ikhlas, semoga amal mereka semua menjadi bagian dari ibadah untuk mendapatkan ridha Allah SWT. 7. Kedua orang tua penulis, Prof. Dr. H. Kasuwi Saiban, M.Ag. dan Dra. Nurul Hidayati, yang selalu mendo’akan dan memberi motivasi serta arahan, saran dan kritik yang sangat membantu penulis untuk menyelesaikan skripsi ini dengan baik. 8. Ketiga kakak kandung penulis, Hadziq Fabroyir, Kiswatul Hidayah, Nur Shofwah Al Kiswiyah, yang selalu sabar mendengarkan keluh kesah dan memberikan saran-saran mental yang baik kepada penulis selama proses pembuatan skripsi ini. 9. Ketiga sahabat dekat penulis, Asty Annisawati, Charisa Eva Muftya dan Vindilia Saka Mardha Ihsan Pratama, yang bersedia memberikan motivasi, solusi dan saran setiap permasalahan penulis selama proses mengerjakan skripsi ini. ix 10. Dan kepada seluruh teman-teman penulis yang sama-sama berjuang menempuh skripsi maupun tidak, terima kasih karena telah mendukung dalam bentuk apapun sehingga penulis selalu merasa termotivasi untuk menulis skripsi. Dengan terselesaikannya laporan skripsi ini, harapannya ilmu yang telah kami peroleh selama kuliah dapat memberikan manfaat amal kehidupan di dunia dan akhirat. Sebagai manusia yang tak pernah luput dari kekhilafan, penulis sangat mengaharapkan pintu maaf serta kritikan dan saran dari semua pihak demi upaya perbaikan di waktu yang akan datang. Malang, 08 Desember 2020 Penulis, Titi Rusydiyati Al Kaswy NIM 17210014 x ABSTRAK Al Kaswy, Titi Rusydiyati. 2020. Ahli Waris Pengganti Jalur Ke Atas (Studi Perbandingan Antara Madzhab Syî‘ah Imâmiyah dan Kompilasi Hukum Islam. Skripsi. Program Studi Hukum Keluarga Islam, Fakultas Syari’ah, Universitas Islam Negeri, Maulana Malik Ibrahim Malang. Pembimbing : Dr. Zaenul Mahmudi, M.A. Kata kunci : Ahli Waris Pengganti, Jalur ke Atas, Madzhab Syî‘ah Imâmiyah, Kompilasi Hukum Islam Pembahasan ahli waris pengganti ini masih dipermasalahkan di Indonesia salah satunya mengenai nenek dan kakek dalam