Analisis Semiotika Film Taare Zameen Par
Total Page:16
File Type:pdf, Size:1020Kb
ANALISIS SEMIOTIKA FILM TAARE ZAMEEN PAR Oleh: ABDILLAH HAFIED NIM : 208051000034 JURUSAN KOMUNIKASI DAN PENYIARAN ISLAM FAKULTAS ILMU DAKWAH DAN ILMU KOMUNIKASI UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA 1434 H/2011 ANALISIS SEMIOTIKA FILM TAARE ZAMEEN PAR Diajukan Kepada Fakultas Ilmu Dakwah dan Ilmu Komunikasi Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Komunikasi Islam (S.Kom.I) Oleh: ABDILLAH HAFIED NIM : 208051000034 Pembimbing Dra, Hj. Musfirah Nurlaily, MA NIP. 196104221990032001 JURUSAN KOMUNIKASI DAN PENYIARAN ISLAM FAKULTAS ILMU DAKWAH DAN ILMU KOMUNIKASI UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA 2013 LEMBAR PERNYATAAN Dengan ini saya menyatakan bahwa : 1. Skripsi ini merupakan hasil karya saya yang diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan untuk memeperoleh gelar strata 1 (S1) di Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta. 2. Semua sumber yang saya gunakan dalam penulisan ini telah saya cantumkan sesuai dengan ketentuan yang berlaku di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. 3. Jika dikemudian hari saya terbukti bahwa ini bukan hasil karya asli saya atau merupakan hasil jiplakan dari karya orang lain, maka saya bersedia menerima sanksi yang berlaku di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. Jakarta, 27 Mei 2013 Abdillah Hafied ABSTRAK ABDILLAH HAFIED, Analisis Semiotika Film “Taare Zameen Par” Setiap film yang dibuat atau diproduksi pasti menawarkan suatu pesan kepada para penontonnya. Jika dikaitkan dengan kajian komunikasi, suatu film yang ditawarkan harusnya memiliki efek yang sesuai dengan pesan yang diharapkan, jangan sampai inti pesan tidak tersampaikan tapi sebaliknya efek negatif dari film tersebut justru secara mudah diserap oleh penontonnya. Salah satu film mendidik dan bermanfaat adalah film india yang berjudul Taree Zameen Par, film yang diangkat dari kisah nyata. Film ini adalah film edukasi yang ditujukan kepada orang tua yang ada. Dalam film Taree Zameen Par banyak pesan komunikasi, pendidikan dan moral yang ingin disampaikan kepada para penonton. Dari latar belakang masalah di atas maka timbul rumusan masalah sebagai berikut: Bagaimana makna denotasi dalam film Taree Zameen Par? Bagaimana makna konotasi dalam film Taree Zameen Par? Bagaimana makna mitos dalam film Taree Zameen Par? Landasan teori yang di gunakan dalam penelitian ini yaitu teori semiotika Roland Barthes, yaitu pesan-pesan tersusun atas seperangkat tanda untuk menghasilkan makna tertentu. Makna tersebut bukanlah innate meaning (makna bawaan alamiah), melainkan makna yang dihasilkan oleh sistem perbedaan atau hubungan tanda-tanda. Metodologi penelitian yang di gunakan dalam penelitian ini yaitu metode kualitatif dengan metode pengumpulan data yang dilakukan dengan cara observasi dan studi dokumentasi yang berkaitan dengan penelitian. Hasil penelitian ini menunjukkan, bahwa makna makna denotasi pada film Taree Zameen Par adalah adalah tentang seorang anak yang menderita penyakit disleksia. Makna konotasinya adalah hubungan komunikasi ayah dengan keluarga yang tidak berjalan dengan baik. Sedangkan makna mitosnya adalah gambaran dari dinamika keluarga Asia secara umum. Dimana masing-masing subsistem berperan i sebagaimana mestinya, dan secara tradisional masih disandarkan pada jenis kelamin. Ayah sebagai kepala keluarga bekerja di luar rumah guna menghidupi keluarga. Ibu berperan sebagai isteri yang siap melayani suami dan memenuhi seluruh kebutuhan anak, membimbing dan mengajari, serta berperan sebagai pihak yang mengontrol semua urusan anak. ii KATA PENGANTAR Alhamdulillahirabbil ‘alamin. Segala puji dan syukur penulis panjatkan ke Hadirat Allah SWT. Karena atas segala rahmat dan karunia-Nya, penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Shalawat serta salam selalu tercurah kepada nabi Muhammad SAW, yang senantiasa menuntun kita kejalan yang di ridhai Allah SWT. Penulis menyadari tanpa bimbingan, bantuan, bantuan dari semua pihak, skripsi ini tidak akan terselesaikan. Maka haturan terimakasih penulis sampaikan kepada pihakpihak sebagai berikut: 1. Bapak Dr. Arief Subhan, MA. Selaku Dekan Fakultas Ilmu Dakwah dan Ilmu Komuniasi. Sekaligus sebagai dosen pembimbing yang telah banyak meluangkan waktunya di tengah kesibukan dan tidak bosan berhenti memberi ide, bimbingan, nasihat, kritik, dan motivasi yang diberikan kepada penulis, sehingga skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik. 2. Drs. Jumroni, M.SI dan Umi Musyarofah, M.A selaku Ketua Jurusan dan Sekretaris Jurusab Komunikasi dan Penyiaran Islam. 3. Almarhumah Dra. Hj. Asriati Jamil selaku ketua Kordinator Program Non Reguler sekaligus dosen pembimbing yang selalu meluangkan banyak waktu, tenaga dan pikiran, serta memberikan pengarahan dengan penuh kesabaran dalam penyelesaian skripsi ini. 4. Dra. Hj. Musfirah Nurlaily, MA selaku Sekretaris Program Non Reguler yang selalu memberi dukungan dan motivasi untuk penyusunan skripsi. ii 5. Seluruh Dosen Fakultas Ilmu Dakwah dan Ilmu Komunikasi, yang telah memberikan ilmu yang tak ternilai, sehingga peneliti dapat menyelesaikan studi di Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta. 6. Segenap staf akademik dan staf perpustakaan Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta. 7. Teruntuk yang mulia kedua orang tuaku, Ayahanda H. Drs. Syamsuddin M.A dan ibunda Hj. Yunelmiza, yang senantiasa mencurahkan cinta, kasih, dan sayangnya dikala sehat maupun sakit, dikala susah maupun senang. Membantu dengan segenap kemampuan dan doa-doa dalam setiap shalatnya, doa yang selalu mengiringi tiap langkah kaki ini sehingga penulis mampu menyelesaikan skripsi ini. 8. Saudara-saaudaraku Meliza Syamsiatul Munawaroh Amd.Keb, Azwar Syarief Amd.M, dan Habib Amiruddin Hazazi, kalian semua adalah inspirasi dalam hidupku untuk terus menjadi Adik dan Kakak yang sukses dan dapat menjadi inspirasi untuk kalian 9. Terima kasih penulis sampaikan sebesar-besarnya untuk Ate Dila (Rizqa Fadilah S.Sos.I) dan Igel (Haidar Rigel Putra Anza) yang senantiasa menghibur dalam keadaan apapun. 10. Sahabat-sahabat KPI Non-Reg 2008 terima kasih atas motivasi, doa, bantuan dan semangat yang kalian berikan untuk penulis yang tidak tidak bisa disebutkan satu persatu, jazakallah atas dukungannya. iii Terima kasih atas semua yang telah meluangkan waktunya untuk sharing dan berbagi info serta memberikan inspirasi dalam penyusunan skripsi sehingga skripsi dapat diselesaikan. Semoga Allah SWT membalas semua kebaikan dan budi baik mereka dengan balasan yang setimpal. Harapan penulis semoga skripsi ini memberikan manfaat bagi pembaca, khususnya mahasiswa Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam Fakultas Ilmu Dakwah dan Komunikasi Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta. Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan dan ketidaksempurnaan dalam penelitian skripsi ini. Oleh karena itu kritik dan saran yang bersifat membangun sangat penulis harapkan. Akhir kata penulis mengharapkan semoga penelitian ini dapat berguna dan bermanfaat bagi semua pihak. Amin… Jakarta, 27 Mei 2013 ABDILLAH HAFIED Penulis iv DAFTAR ISI ABSTRAK .......................................................................................................... i KATA PENGANTAR ........................................................................................ ii DAFTAR ISI ....................................................................................................... v DAFTAR GAMBAR .......................................................................................... vii BAB I: Pendahuluan ....................................................................................... 1 A. Latar Belakang Masalah ............................................................... 1 B. Pembatasan dan Perumusan Masalah ............................................ 4 C. Tujuan Penelitian .......................................................................... 5 D. Manfaat Penelitian ........................................................................ 5 E. Tinjauan Pustaka .......................................................................... 5 F. Metodologi penelitian ................................................................... 7 1. Metode Penelitian .................................................................... 7 2. Teknik Pengumpulan Data ...................................................... 7 3. Teknik Analisis Data ............................................................... 8 4. Objek Penelitian dan Unit Analisis .......................................... 9 5. Pedoman Penulisan .................................................................. 9 G. Kajian Teoritis .............................................................................. 9 H. Sistematika penulisan .................................................................... 11 BAB II: Tinjauan Teoretis ............................................................................... 13 A. Tinjauan Umum Tentang Film ..................................................... 13 1. Sekilas Sejarah dan Perkembangan Film ................................. 13 2. Definisi Film ............................................................................ 13 3. Film Sebagai Media Komunikasi Massa ................................. 15 4. Jenis dan Klasifikasi Film ........................................................ 17 a. Jenis-jenis Film .................................................................. 17 b. Klasifikasi Film ................................................................. 18 v 5. Unsur-unsur Pembentukan Film .............................................