SUSUNAN REDAKSI Salam Redaksi Buletin SDM Kesehatan siap di Vaksin Covid 19

aksin dibuat untuk mencegah penyakit. Vaksin COVID-19 adalah harapan terbaik untuk Vmenekan penularan virus corona. Namun, mungkin masih banyak masyarakat awam yang Penanggung Jawab : masih mempertanyakan manfaat vaksin COVID-19, Sekretaris Badan PPSDM Kesehatan cara kerjanya, atau mungkin efek samping yang dapat terjadi. Pemimpin Redaksi : Kepala Bagian Hukum, Organisasi, dan Humas Mendapatkan vaksin COVID-19 maka bisa melindungi tubuh dengan menciptakan respons Redaktur : antibodi di tubuh tanpa harus sakit karena virus Kepala Sub Bagian Advokasi Hukum dan Humas corona. Vaksin COVID-19 mampu mencegah seseorang terkena virus corona. Atau, apabila Anggota Tim Redaksi : tertular COVID-19, vaksin dapat mencegah tubuh Kepala Sub Bagian Tata Usaha Pusat Perencanaan dari sakit parah atau potensi hadirnya komplikasi dan Pendayagunaan SDM Kesehatan | Kepala Sub serius. Bagian Tata Usaha Pusat Pendidikan SDM Pada hari ini, Rabu (13/1/2021), program vaksinasi Covid-19 di dimulai. Kesehatan | Kepala Sub Bagian Tata Usaha Pusat Presiden menjadi orang pertama yang disuntik vaksin Covid-19 Pelatihan SDM Kesehatan | Kepala Sub Bagian Tata produksi Sinovac. Vaksin Sinovac telah mendapatkan izin penggunaan darurat Usaha Puusat Peningkatan Mutu SDM Kesehatan | atau emergency use authorization (EUA) dari Badan Pengawas Obat dan Makanan Kepala Sub Bagian Hukum dan Humas Sekretariat (BPOM). Dengan izin penggunaan darurat ini, vaksin CoronaVac produksi Sinovac Konsil Tenaga Kesehatan Indonesia | Herlambang, Life Science Co.Ltd.China dan PT Bio Farma (Persero) dapat digunakan untuk SKM, MAP | Rezandi Ciptadewa, S.I.Kom program vaksinasi di Indonesia. Dalam pemberian izinnya, BPOM melakukan kajian hasil uji klinis tahap akhir pengujian vaksin, termasuk khasiat atau efikasi vaksin. Tim Kreatif : Lulus Rusbiyanto | M. Latif Berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 84 Tahun 2020 Tentang Pelaksanaan Vaksinasi dalam Rangka Penanggulangan Pandemi Covid-19. Dalam Fotografer : Pasal 8 ayat 4 disebutkan bahwa kelompok prioritas penerima vaksin Covid-19, yaitu Hidayat Deslayudha | Ari Sujatmiko tenaga kesehatan, asisten tenaga kesehatan, dan tenaga penunjang yang bekerja pada fasilitas pelayanan kesehatan. Kontributor : Humas BBPK/Bapelkes | Humas Poltekkes Tahap 1 (Januari-April 2021) pelaksanaan vaksinasi dengan sasaran awal antara lain tenaga kesehatan, asisten tenaga kesehatan, tenaga penunjang serta mahasiswa Sekretariat : yang sedang menjalani pendidikan profesi kedokteran yang bekerja pada Fasilitas Nadia Amelia Q.A.Y, S.Hum, MA | Yopi Ananda, Pelayanan Kesehatan (Fasyankes). S.Kom, MKM | Andyta Astiputris S., S.IP | Ida Sri Suningsih Badan PPSDM Kesehatan sebagai badan yang mempunyai tugas dalam pengembangan dan pemberdayaan SDM Kesehatan akan selalu mengawal kegiatan ALAMAT REDAKSI: vaksinasi covid 19 bagi tenaga Kesehatan yang ada di pusat maupun didaerah. Sub Bagian Advokasi Hukum dan Hubungan Masyarakat, Bagian Hukormas, Jalan Selain tenaga kesehatan, pemerintah juga memprioritaskan penerima vaksin dari Hang Jebat III, Blok F3 kalangan Tentara Nasional Indonesia, Kepolisian Negara Republik Indonesia, aparat Kebayoran Baru Selatan. hukum, dan petugas pelayanan publik lainnya. PO BOX No. 6015/JKS.GN Jakarta 12120 Petugas pelayanan publik lainnya yang dimaksud meliputi petugas dibandara/ 021-7245517, 72797302 ekt. 3034 Pelabuhan /stasiun/ terminal, perbankan, perusahaan listrik negara, dan perusahaan daerah air minum, dan petugas lain yang terlibat secara langsung memberikan 021- 7398852 pelayanan kepada masyarakat. Selanjutnya, tokoh masyarakat/agama, pelaku perekonomian strategis, perangkat daerah kecamatan, perangkat desa, dan perangkat rukun tetangga/rukun warga; guru/tenaga pendidik dari PAUD/TK, SD, [email protected] SMP, SMA, atau setingkat/sederajat, dan perguruan tinggi. [email protected] Selain itu, yang tergolong dalam petugas pelayanan publik lain adalah aparatur www.bppsdmk.depkes.go.id kementerian/lembaga, aparatur organisasi perangkat Pemerintah Daerah, dan anggota legislatif; masyarakat rentan dari aspek geospasial, sosial, dan ekonomi; perpustakaan.bppsdmk.depkes.go.id dan masyarakat dan pelaku perekonomian lainnya. Pelaku perekonomian strategis sebagaimana dimaksud meliputi pedagang di pasar, pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah, dan pelaku usaha lain yang memiliki kontribusi dalam pemulihan sektor perekonomian.

Selamat Membaca DAFTAR ISI

04 FOKUS UTAMA - Program Nasional Vaksinasi Covid-19 Bagi Tenaga Kesehatan, TNI, dan Polri - Vaksinasi Covid-19 Nasional - 1108 Nakes Kota Bandung Jalani Vaksinasi Covid-19 di Poltekkes Bandung - Poltekkes bandung Bantu Gebyar Vaksinasi Covid-19 3000 Nakes Jawa Barat di Sabuga ITB - Presiden Joko Widodo dan Menteri Kesehatan, Budi Gunadi Sadikin Tinjau Vaksinasi Massal Covid-19 - Tim Sekretariat KTKI Turut Sukseskan Vaksinasi Massal Covid-19 - Pemberian Vaksin Pada Tenaga Kesehatan Puskesmas Dum-Dum

26 MANAJEMEN SDM - Bapelkes Semarang Latih Puluhan Ribu Tenaga Vaksinator Covid-19 - Pelantikan Pejabat Eselon 3 dan 4 Kedalam Jabatan Fungsional Tertentu - Kepengurusan P.A.W Dilantik - Poltekkes Kemenkes Denpasar Dukung Vaksinasi Covid-19 Masal

36 INFO - Kegiatan Kemanusiaan Penggalangan Dana Korban bencana Mamuju Barat Tahun 2021 - Percepatan Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 di Kota Palembang - Pelepasan Relawan Poltekkes Kemenkes PalangkaRaya untuk Bencana Alam Selatan - Poltekkes Kemenkes Peduli - Keikutsertaan Poltekkes Kemenkes Palangka Raya dalam Percepatan Vaksinasi Covid-19 Bagi Tenaga Kesehatan di Kota Palangka Raya Provinsi Kalimantan Tengah

42 SEPUTAR INSTITUSI - Protokol Kesehatan di Kabupaten Agam Sumatera Barat - Mengoptimalkan Strategi Hulu Hilir untuk Menekan Kasus Aktif dan Kematian Akibat Covid-19 - Vaksinasi Massal Covid-19 di Poltekkes Kemenkes - Poltekkes Kemenkes Pontianak Mengambil Peran Dalam Kegiatan Vaksinasi Covid-19

49 OPINI - Merantaulah dan Lihatlah Disekitarmu, Bantulah Mereka

52 IPTEK - Kesehatan Mental di Era Covid-19 - Pembuatan Face Shield dengan Teknologi 3D Printing di Masa Pandemi Covid 19

59 POJOK ADVOKASI - Asisten Tenaga Kesehatan

Fokus Utama

PROGRAM NASIONAL VAKSINASI COVID 19 BAGI TENAGA KESEHATAN, TNI DAN POLRI

rogram vaksinasi virus corona Menurut dia, penting pula akses informasi aparat hukum, dan petugas pelayanan di Indonesia dimulai pada Rabu, yang akurat soal vaksin oleh masyarakat. publik lainnya yang meliputi petugas di P(13/1/2021). Sebelumnya, Badan Pencatatan Bayu menilai, pemerintah bandara/pelabuhan/stasiun/terminal, Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) harus benar-benar memperhatikan perbankan, perusahaan listrik negara, telah memberikan izin penggunaan pendataan vaksinasi nasional. Ia dan perusahaan daerah air minum, darurat atau emergency use authorization mengatakan, perlu membuat pencatatan serta petugas lain yang terlibat secara vaksin Covid-19 produksi Sinovac. Izin yang terpusat sehingga dapat langsung memberikan pelayanan kepada penggunaan darurat ini artinya program tersambung dengan database kasus masyaraka b. Kelompok usia lanjut (60 vaksinasi Covid-19 dapat dilakukan penyakit Covid-19. “Hal ini penting untuk tahun atau lebih) Tahap 3 (April 2021- dengan vaksin Sinovac. Vaksinasi melakukan evaluasi secara lebih besar Maret 2022) Vaksinasi tahap tiga akan Covid-19 nasional akan diberikan secara menggenai kemampuan perlindungan menyasar masyarakat rentan dari aspek bertahap kepada para tenaga medis dan vaksin,” kata Bayu geospasial, sosial, dan ekonomi. Tahap 4 petugas publik esensial menjadi (April 2021-Maret 2022) Sasaran kelompok prioritas yang akan Bayu berharap, program vaksinasi dapat vaksinasi tahap 4 adalah masyarakat mendapatkan vaksinasi tahap awal. Baca berjalan dengan lancar agar beban dan pelaku perekonomian lainnya juga: 4 Tahapan Vaksinasi Covid-19 dan berat terkait Covid-19 di rumah sakit dengan pendekatan kluster sesuai Jadwal Pelaksanaannya Pemerintah bisa sangat berkurang. “Karena vaksin dengan ketersediaan vaksin. melalui Kementerian Kesehatan juga menurunkan kemungkinan terkena Pentahapan dan penetapan kelompok (Kemenkes) juga telah mengeluarkan Covid-19 yang berat,” ujarnya. Protokol prioritas penerima vaksin dilakukan petunjuk teknis pelaksanaan vaksinasi kesehatan dan tahapan vaksinasi Bayu dengan memperhatikan Roadmap WHO Covid-19 di Indonesia. Hal tersebut menegaskan, masyarakat tetap harus Strategic Advisory Group of Experts on tertuang dalam Keputusan Direktur menerapkan protokol kesehatan Immunization (SAGE) serta kajian dari Jenderal Pencegahan dan Pengendalian meskipun telah ada vaksin Covid-19. Komite Penasihat Ahli Imunisasi Nasional Penyakit Nomor HK.02.02/4/1/2021 Protokol kesehatan antara lain memakai (Indonesian Technical Advisory Group on tentang Petunjuk Teknis Pelaksanaan masker, menjaga kebersihan tangan, dan Immunization). Vaksinasi dalam Rangka menjaga jarak atau menghindari Penanggulangan Pandemi Covid-19. Apa kerumunan. “Melakukan 3M dan Sementara itu, prioritas yang akan saja yang perlu diperhatikan dalam vaksinasi merupakan kunci utama yang divaksinasi menurut Roadmap WHO program vaksinasi nasional ini? saling melengkapi,” kata dia. Berikut SAGE antara lain: Epidemiolog Universitas Gadjah Mada adalah tahapan vaksinasi yang dilakukan (UGM) Bayu Satria Wiratama pemerintah: Tahap 1 (Januari-April 2021) 1. Petugas kesehatan yang berisiko tinggi mengatakan, dalam pelaksanaan Sasaran vaksinasi Covid-19 tahap awal hingga sangat tinggi untuk terinfeksi dan vaksinasi massal, penting untuk antara lain tenaga kesehatan, asisten menularkan SARS-CoV-2 dalam memastikan identitas penerima vaksin. tenaga kesehatan, tenaga penunjang komunitas. Dalam hal ini, termasuk memastikan serta mahasiswa yang sedang penerima vaksin tidak masuk dalam menjalani pendidikan profesi kedokteran 2. Kelompok dengan risiko kematian atau kriteria eksklusi vaksin. “Kemudian yang bekerja pada Fasilitas Pelayanan penyakit yang berat (komorbid). Indikasi kondisi (orang) saat akan divaksin,” kata Kesehatan (Fasyankes). pemberian disesuaikan dengan profil Bayu keamanan masing-masing vaksin. Tahap 2 (Januari-April 2021) Sasaran Bayu menegaskan, edukasi terkait vaksin vaksinasi Covid-19 selanjurnya 3. Kelompok sosial atau pekerjaan yang dan informasi seputar vaksin yang benar meliputi a. Petugas pelayanan publik berisiko tinggi tertular dan menularkan harus diterima dan dipahami oleh yaitu Tentara Nasional Indonesia/ infeksi karena mereka tidak dapat masyarakat. “Contoh mengenai efikasi Kepolisian Negara Republik Indonesia melakukan jaga jarak secara efektif vaksin, kehalalan, mematahkan hoaks (TNI/Polri), (petugas publik). vaksin,” ujar Bayu. Sumber: Kompas.com Mela Arnani | Editor Inggried Dwi Wedhaswary KOMPAS.com -

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 5 Fokus Utama

VAKSINASI COVID-19 Nasional

VAKSINASI COVID 19 BAGI TENAGA KESEHATAN PROVINSI DKI JAKARTA

emenkes RI hari ini (4/2/2021) Setelah para nakes menunjukkan kondisi melaksanakan Vaksinasi Covid-19 klinis yang baik, mereka akan menuju ke untuk Tenaga Kesehatan di DKI area sertifikasi yang dimana mereka akan KJakarta secara serentak di Istora mendapatkan surat bahwa mereka sudah Senayan Jakarta. di vaksin.

Pelaksanaan Vaksinasi Tenaga Kesehatan ini dihadiri oleh Plt. Ka. Badan PPSDM Kesehatan Ibu Kirana Pritasari, MPIH beserta Plt. Dirjen P2P Bapak Maxi Syarat tenaga kesehatan yang akan mengikuti Rein Rondonuwu, sekaligus meninjau vaksinasi massal: pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 untuk Tenaga Kesehatan di Istora Senayan 1. Wajib mendaftar di link resmi Dinas Kesehatan DKI Jakarta, di Jakarta. bit.ly/daftar_nakes.

Diberitakan, Presiden Joko Widodo dan 2. Hanya untuk nakes yang memiliki STR/SIP akitf atau sedang proses Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin pengurusan perpanjangan (dibuktikan dengan membawa fotokopi STR/SIP). pun meninjau pelaksanaan vaksinasi Covid-19 massal untuk para tenaga 3. Bekerja di fasilitas kesehatan milik pemerintah atau swasta di DKI Jakarta kesehatan, di Istora Gelora Bung Karno, dibuktikan dengan surat keterangan dari instansi atau surat tugas maupun ID Jakarta tsb. Card.

Jumlah tenaga kesehatan yang akan di 4. Koas atau peserta Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) yang vaksin berjumlah kurang lebih 2.000 bekerja di fasilitas kesehatan DKI Jakarta bisa mengikuti program ini. nakes, acara dimulai pukul 08.00 s/d 17.00. Dalam pelaksanaan vaksinasi, 5. Tidak untuk tenaga administrasi atau manajemen yang tidak memiliki STR terdapat sejumlah area, yang pertama di fasilitas kesehatan. registrasi, dimana proses regristrasi dimulai, yang kedua area screening, 6. Belum pernah divaksinasi COVID-19. pemeriksaan awal sebelum di vaksin, area vaksinasi tempat proses 7. Belum pernah terkonfirmasi COVID-19. penyuntikan vaksin dan area observasi tempat untuk memantau 8. Berusia 18-59 tahun. apakah ada gejala atau tidak. Waktu yang dibutuhkan para nakes setelah di 9. Lolos pemeriksaan kesehatan di lokasi vaksinasi. vaksin di area observasi sekitar 30 menit lebih.

6 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN VAKSINASI COVID 19 BAGI TENAGA KESEHATAN DAN LANSIA KOTA SURABAYA

Tenaga Kesehatan Hadir pula Gubernur Jawa Timur, Walikota Surabaya, dan Kadinkes Pemerintah Kota Surabaya Provinsi Jawa Timur. melaksanakan Vaksinasi Covid-19 Tenaga Kesehatan di kota Surabaya Vaksinasi massal bagi lansia ini secara serentak pada tanggal 31 Januari menargetkan 5000 orang yang akan 2021 di Graha YKP Ringkut, 63 dilaksanakan selama dua hari yaitu 27-28 Puskesmas dan 59 Rumah Sakit. Februari 2021. Dilaksanakan dari pukul 07.00 WIB kegiatan ini merupakan hasil koloborasi Pemerintah Kota Surabaya dengan Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur, Poltekkes Kemenkes Surabaya, Kantor Kesehatan Pelabuhan, RSUD Dr Sutomo Surabaya, RSUD Suwandhi Surabaya.

Wakil Menteri Kesehatan RI dr. Dante Saksono,SP.PD,PHD,KEMD bersama Plt. Walikota Surabaya Whisnu Sakti Buana, Plt. Direktur Jenderal P2P DR.dr. Maxi Rein Rondonuwu, DHSM, MARS, Sekretaris Badan PPSDM Kesehatan dr. Trisa Wahjuni Putri,M.Kes dan Dekan FKM Universitas Airlangga Dr. Santi Martini, dr., M.Kes hadir dalam pem- berian vaksin bagi tenaga kesehatan yang dilaksanakan di Graha YKP Ringkut, jl. Medokan Asri Utama no. 39 Surabaya.

Tidak semua tenaga kesehatan yang hadir di Graha YKP Ringkut untuk divaksin lolos dari screening kesehatan. Sebanyak 4.039 tenaga kesehatan di kota surabaya telah divaksin (97,46% dari target) Sejumlah tenaga kesehatan yang ditunda mendapatkan vaksin yang sebagian besar disebabkan hipertensi. Untuk itu, ayo nakes Indonesia, siapkan dirimu untuk divaksin. Vaksinasi Bagi Lansia Pemerintah terus mengupayakan percepatan pemberian vaksin Covid-19 bagi seluruh rakyat Indonesia dari berbagai kalangan dan usia. Kali ini giliran lansia yang mendapatkan vaksinasi Covid-19. Seperti yang terlihat di Gedung Olahraga dan Serbaguna Samator Surabaya pada Sabtu (27/2). Ribuan lansia hadir di tempat tersebut untuk mengikuti vaksinasi massal.

Tampak hadir dalam kegiatan tersebut Menkes Budi Gunadi Sadikin yang didampingi Plt Kabadan PPSDM Kesehatan Kirana Pritasari, Plt Dirjen P2P Maxi Rein Rondonuwu, dan Sekretaris Badan PPSDM Kesehatan Trisa Wahjuni Putri.

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 7 VAKSINASI COVID 19 BAGI TENAGA KESEHATAN DI KABUPATEN MERAUKE

Program vaksinasi covid-19 di Indonesia terus dilakukan kepada pejabat publik dan tenaga kesehatan di sejumlah daerah, mulai dari pusat hingga Kabupaten bahkan pelosok-pelosok terpencil. Pencanangan pemberian vaksin di Kabupaten Merauke dilakukan oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Merauke di Fasilitas Kesehatan dengan menerapkan protokol kesehatan.

Vaksin corona perdana di Merauke disuntikkan ke lengan Wakil Bupati Merauke, Sularso di Puskesmas Mopah bersama para Muspida di kabupaten di wilayah selatan yang dilakukan oleh tenaga medis yang sebelumnya telah dilatih. (4/2)

Beliau mengutarakan,

“Rasanya sama saja, biasa saja, tak ada efek lain yang saya rasakan. saya harap masyarakat tak takut untuk menerima vaksin ini, demi kebaikan bersama”

Kabupaten Merauke menjadi daerah kelima di Papua mendapat vaksin Covid-19 dengan 2.200 dosis vaksin dialokasikan untuk 1.059 tenaga kesehatan dalam dua interval setelah menerima vaksin ini dan 14 hari ke depan akan kembali mendapatkan vaksin ulang.

Hadir dalam vaksinasi tersebut Kepala Pusat PUSDIK SDMK Sugianto, S.Pd. M.App. Sc. Beliau meminta semua pihak agar tidak mengendorkan penerapan protokol kesehatan. Baik itu mencuci tangan, memakai masker, jaga jarak dan menjauhi kerumunan.

“Untuk semuanya, setelah divaksin kita minta tetap jaga prokes. Mudah - mudahan, dengan vaksinasi memberikan kekebalan tubuh,”

Untuk itu, ia berharap setelah launching penyuntikan vaksin bagi kepala daerah dan forkopimda, menjadi motivasi tersendiri untuk para tenaga kesehatan dan masyarakat yang memenuhi kriteria di vaksin.

Ada 30 fasilitas kesehatan sebagai tempat pelaksanaan vaksinasi. Baik di Rumah Sakit, Puskesmas maupun klinik TNI/Polri yang ada di 20 distrik dengan memprioritaskan tenaga kesehatan, bukan tanpa alasan, mengingat tugas pelayanan nakes berhadapan langsung dengan Covid-19. Bahkan, sepanjang pandemik ini, diketahui tidak sedikit tenaga kesehatan di Indonesia, termasuk Merauke gugur akibat terpapar virus corona.

8 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN VAKSINASI COVID 19 BAGI TNI DAN POLRI

Strategi itu nantinya dititik beratkan pada upaya pelacakan keberadaan virus dengan teknik testing dan tracing, diperkirakan dibutuhkan minimal 80 ribu tracer di semua desa.

“Untuk penduduk Indonesia kira-kira KEMENKES BERSINERGI VAKSINASI COVID 19 dibutuhkan 80 ribu tracer di seluruh desa, kita tidak punya aparat seperti itu, DENGAN TNI BAGI POLRI yang punya hanya Polri dan TNI”, ucap Menkes. Sebagai wujud langkah percepatan , Plt. Ka. Badan PPSDM Kesehatan Ibu Kementerian Kesehatan RI bersinergi dr. Kirana Pritasari, MPIH bersama Plt. Setelah berhasil melakukan pelacakan dengan lintas sektor, segala lini dengan Direktur Jenderal Kesehatan Masyarakat kepada virus, Menkes mengatakan, mempererat bekerjasama, saling bahu drg. Kartini Rustandi,M.Kes dan Kepala strategi kedua untuk bisa menang membahu secara solid untuk segera Pusat Pelatihan Sumber Daya Manusia melawan pandemi COVID adalah menanggulangi pandemi Covid-19 di Kesehatan BPPSDM Kesehatan dengan membunuh virus tersebut Indonesia. Dra. Oos Fatimah Rosyati, M. Kes. melalui program vaksin. Beliau menyebut bersama-sama mendampingi Menteri setidaknya 181 juta rakyat Indonesia Pada hari selasa tanggal 9 Februari Kesehatan Ir. Budi Gunadi Sadikin, ditargetkan untuk divaksin. Dengan 2021, Menteri Kesehatan Ir. Budi Gunadi CHFC, CLU pada Apel Gelar catatan tiap orang divaksin dua kali, Sadikin, CHFC, CLU bersama Panglima Pasukan Tenaga Vaksinator & dibutuhkan 362 juta suntikan untuk bisa TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto Tracer yang diselenggarakan di lapangan membunuh virus tersebut. melaksanakan Apel Gelar Kesiapan Promoter Ditlantas Polda Metro Jaya II Tenaga Vaksinator dan Tracer Covid-19 (11/2/2021). di Plaza Mabes TNI. Plt. Direktur Jenderal Kesehatan Masyarakat drg. Apel Gelar Pasukan Tenaga Vaksinator Kartini Rustandi,M.Kes dan Kepala & Tracer dipimpin langsung oleh Kepala Pusat Pelatihan Sumber Daya Manusia Kepolisian Negara Republik Indonesia Kesehatan - Badan PPSDM Kesehatan Bapak Drs. Listyo Sigit Prabowo. Pada Dra. Oos Fatimah Rosyati, M. Kes. hadir apel kali ini dilakukan penyematan tanda mendampingi Menteri Kesehatan dalam Petugas Tracer dan Vacsinator Covid-19, kegiatan apel tersebut. dilakukan secara simbolik oleh Ka. POLRI dengan memasangkan Ban di lengan Petugas Tracer dan Vacsinator Covid-19, serta pelepasan Petugas Tracer dan Vacsinator Covid-19.

Pada kesempatan itu Menkes mengungkapkan sistem pertahanan untuk melawan pandemi adalah kombinasi berbagai institusi. Mulai Kementerian Kesehatan, Polri, hingga TNI. Menkes kemudian memaparkan dua strategi yang harus dilakukan Indonesia untuk bisa menang melawan pandemi virus Corona. Strategi pertama yakni strategi surveillance.

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 9 VAKSINASI COVID 19 BAGI PEDAGANG DI PD PASAR JAYA

Pedagang pasar akan menjadi kelompok Untuk di DKI Jakarta secara bertahap para pedagang pasar, lalu di Lantai 12 pertama yang disuntik vaksin Covid-19 vaksinasi akan diberikan kepada warga Blok A, untuk para pegawai PD Pasar tahap kedua. Para pedagang dinilai harus pasar lainnya di 152 titik di bawah Pasar Jaya. mendapatkan perlindungan dari ancaman naungan BUMD PD Pasar Jaya. virus Sars-Cov-2 karena menjadi Politeknik kesehatan jakarta I, II III dan penggerak roda perekonomian. Para Akhirnya pada tanggal 17 Februari 2021 BBPK ikut serta dalam pelaksanaan pedagang di pasar memang sangat dilaksanakanlah Vaksinasi tahap kedua, pemberian vaksin COVID - 19 di bawah rentan karena cukup sering berkontak program ini ini berjalan setelah vaksinasi koordinasi PUSDIK SDMK BPPSDMK dengan masyarakat luas yang membeli tahap pertama yang menyasar petugas dengan menerjunkan personilnya 15 kebutuhan pokoknya ke pasar, langkah kesehatan, sudah hampir rampung. orang dengan pembagian shift kerja. tersebut diambil sebagai upaya Adapun pedagang pasar, dipilih karena mempercepat munculnya kekebalan merupakan bagian dari pelayanan publik kelompok (herd immunity) masyarakat yang memiliki interaksi dan mobilitas agar tidak mudah terpapar Covid-19. tinggi. Kondisi tersebut membuat pemerintah memasukan mereka ke Kementerian Kesehatan melakukan kategori rawan terpapar virus. Sekitar sosialisasi kepada pedagang di Blok A 9.000 pedagang pasar Tanah Abang yang dan Blok B Pasar Tanah Abang dan sudah terdata untuk menerima vaksin. Pasar Induk Kramat Jati/Pasar Kramat Vaksinasi terhadap pedagang ini Jati sekaligus melakukan koodinasi dilakukan selama 5 hari. dengan pengelola PD Pasar Jaya. Plt Dirjen Pencegahan dan Pengendalian Presiden Jokowi hari ini datang meninjau Penyakit Kementerian Kesehatan dr. dengan didampingi langsung oleh Maxi Rein Rondonuwu menyebutkan Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin persiapan vaksinasi massal yang dan Gubernur DKI Jakarta Anies dilakukan oleh pengelola Pasar Tanah Baswedan. “Tadi sudah kita lihat, Abang dan Pasar Induk Kramat semuanya berjalan dengan baik, Jati/Pasar Kramat Jati sudah baik. manajemen lapangannya sangat baik,” kata Jokowi. Pemberian vaksin ini direncanakan akan dilakukan minggu depan tanggal 15 dan Vaksinasi Covid-19 di Pasar Tanah Abang 16 Februari 2020 yang akan berlangsung di dua titik, yaitu di lantai 8 dicanangkan oleh Pak Presiden. Blok A Tanah Abang yang ditujukan untuk

10 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN VAKSINASI DI KABUPATEN YAPEN PROVINSI PAPUA

Papua adalah wilayah binaan Badan PPSDM Kesehatan, semua bentuk kegiatan dibidang Kesehatan Badan BPPSDMK akan selalu mengawal dan mengawasi kegiatan tersebut , bulan Januari s.d Maret pemerintah menjadwalkan untuk Vaksinasi covid 19 bagi tenaga kesehatan baik yang ada di pusat maupun daerah, seperti yang dilaksanakan oleh pemerintah daerah kabupaten Yapen pada tanggal 19 Februari 2021 diadakan acara Pencanangan Vaksinasi Covid 19 acara dibuka oleh Setda Ir. Alexander Mussy, MM di halaman kantor Bupati Kepulauan Yapen.

Dalam Laporan Sementara sudah dilakukan Vaksinasi sebanyak 16 Pegawai Dinkes untuk dijadikan contoh bagi warga masyarakat.

Setelah acara pencangan selesai 1. Dandim 1709 Yawa, Letkol. Inf. Leon 7. Kepala Dinas Perhubungan, langsung dilakukan vaksinasi terhadap Pangaribuan, Influencer yang terdiri dari Forkompinda 8. Ketua KNPI, dan Pimpinan OPD dengan tahapan 2. Kapolres Kepulauan Yapen, AKBP. vaksinasi sebagai berikut: Abdullah Wakhid P. Utomo, 9. Tokoh Agama Kristen,

Meja 1, Pendaftaran (KTP), Meja 2, 3. Kepala Kejaksaan Negeri Serui, 10 Tokoh Agama Islam, Pemeriksan (screening PTM), Meja 3, Marcello Bella, Tensi dan Interview mengacu hasil dari 11. Tokoh Masyarakat, Screening PTM dan Meja 4, Penyuntikan 4. Ketua Pengadilan Negeri Serui, Daniel Vaksin. Massang, 12. Tokoh Perempuan,

Adapun Forkompinda dan Kepala OPD 5. Kepala Dinas Kesehatan, 13. Nakes TNIM yang menjadi Influencer pertama diantaranya adalah: 6. Kepala Inspektorat, 14. NAKES POLRI,

15. Kepala Dinas Kominfo,

16. Kepala dinas Perikanan

17. Dokter Ahli kulit & Kelamin,

18. Dokter Ahli Penyakit Dalam,

19. Dokter Ahli Anak,

20. Kepala Dinas Pekerjaan Umum.,

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 11 VAKSINASI COVID 19 BAGI PEMUKA AGAMA DAN TENAGA PENDIDIK

Pemuka Agama Dalam kesempatan itu Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin Masjid Istiqlal menjadi satu tempat untuk mengungkapkan bahwa program pemberian vaksinasi Covid-19. Hal vaksinasi ini bisa memberikan contoh dan tersebut salah satu cara untuk pelajaran buat kita semua, bahwa suatu melaksanakan dan mendukung vaksinasi bencana pasti ada sisi baiknya. Dan sisi nasional secara massal. Pemuka agama baiknya adalah bisa merajut menjalani vaksinasi Covid-19 di Masjid kebersamaan, merajut kegotongroyo- Istiqlal, Sawah Besar, Jakarta Pusat, ngan seluruh rakyat Indonesia. Dengan Selasa (23/2/2021). demikian nggak ada lagi bedanya agama A, agama B, agama C, karena kita sadar Para pemuka agama mulai dari Islam, bahwa kita harus bekerja bersama-sama Kristen, Katolik, Hindu, Buddha, dan untuk mengalahkan atau menghadapi Konghucu, dari seluruh wilayah di pandemi ini, Jakarta. Pelaksanaan berlangsung selama dua hari.

Poltekkes Kemenkes Bandung dan ikut serta dalam pelaksanaan vaksinasi COVID - 19 di bawah Koordinasi Pusdik SDMK BPPSDMK, Akemat,SKp.M.Kes.

12 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN Tenaga Pendidik

Presiden Joko Widodo meninjau secara langsung dan menyaksikan pelaksanaan vaksinasi covid-19 terhadap 600 Pendidik dan Tenaga Kependidikan yang diselenggarakan di SMAN 70 Bulungan, Rabu (24/02/2021).

Dalam kunjungan presiden ini, didampingi oleh Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim, Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, dan Gubernur DKI .

Sebagaimana diketahui saat ini pemerintah sedang meningkatkan upaya pemberian vaksin Covid 19 kepada seluruh masyarakat. Dalam sambutannya Presiden Jokowi mengatakan hari ini vaksinasi untuk tenaga pendidik dan kependidikan telah dimulai. Pelaksanaan semuanya berjalan lancar. Guru dan tenaga pendidik merupakan prioritas untuk diberikan vaksin agar tatap muka bisa dilakukan untuk selanjutnya vaksinator akan di awal semester kedua. menyuntikkan vaksin bagi yang lolos tahap verifikasi data. Berdasarkan pemantauan tercantum keterangan di meja registrasi, pihak yang Plt. Kepala Badan PPSDM Kirana diregistrasi hari ini adalah ORGANISASI Pritasari dan Ses. Badan PPSDM Trisa Guru, Ditjen GTK, Guru Disdik Provinsi Wahjuni Putri meninjau ke lokasi acara DKI, serta Organisasi PGRI. Setelah untuk melihat kesiapan acara vaksinasi dilakukan registrasi, mereka diarahkan ke covid-19 untuk para Pendidik dan Tenaga meja verifikasi data, Kependidikan.

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 13 VAKSINASI COVID 19 BAGI AWAK MEDIA DKI JAKARTA

Pemerintah berkomitmen memberikan prioritas vaksinasi COVID-19 secara massal kepada wartawan Indonesia pada minggu keempat Februari 2021.

Kemenkes bekerja sama dengan Dewan Pers melaksanakan vaksinasi Covid-19 terhadap 5.512 orang wartawan yang akan mendapatkan vaksin secara bertahap selama 3 hari tersebut. Para peserta vaksinasi adalah 512 wartawan yang sejak awal dijadwalkan mendapatkan vaksin dalam rangka Hari Pers Nasional (HPN) 2021. dan 5.000 orang yang dikoordinasikan oleh Dewan Pers bersama 10 organisasi konstituen Dewan Pers dan Forum Pemred serta tambahan 20 orang di luar daftar online yang nanti akan di berikan vaksin di puskesmas yang di tunjuk.

Presiden Jokowi meninjau langsung proses pelaksanaan vaksinasi Media di dampingi Menkes Budi Gunadi Sadikin, Menko Info Johnny G Plate dan Ketua Dewan Pers M. Nuh yang dilaksanakan di Hall A Basket Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, mulai pukul 08.00 hingga 16.00 WIB.

Poltekkes Kemenkes Tanjungkarang 12 personil dan Poltekkes Kemenkes Tasikmalaya 20 personil ikut serta dalam pelaksanaan vaksin tersebut .Vaksinasi untuk wartawan dinilai penting karena profesi ini juga memiliki risiko tertular virus corona. Para jurnalis bekerja di lapangan meliput peristiwa dan berhadapan langsung dengan narasumber.

Vaksinasi bagi wartawan merupakan bentuk kepedulian pemerintah kepada dunia pers. Karena pers punya peran penting dalam kehidupan berdemokrasi. Selain itu dalam upaya mendukung vaksinasi dan percepatan penanganan Covid-19, pers punya andil besar dalam komunikasi kepada masyarakat.

Vaksinasi bagi wartawan merupakan bentuk kepedulian pemerintah kepada dunia pers. Karena pers punya peran penting dalam kehidupan berdemokrasi. Selain itu dalam upaya mendukung vaksinasi dan percepatan penanganan Covid-19, pers punya andil besar dalam komunikasi kepada masyarakat.

14 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN VAKSINASI COVID 19 BAGI ATLIT INDONESIA

“Berkumandang nya lagu kebangsaan Altet, pelatih dan tenaga pendukung Indonesia Raya dan berkibarnya merah yang di vaksin hari ini adalah yang akan putih di luar negeri selain menyambut mengikuti pertandingan single event presiden adalah atlet yang atau multi event di dalam negeri maupun memenangkan turnamen” mengutip luar negeri. Namun kedepan, pemberian pernyataan Wakil Presiden RI KH. Ma’ruf vaksinasi Covid-19 akan terus Amin yang hadir dalam kegiatan diperluas di daerah-daerah domisili para pemberian vaksin bagi atlet di Istora atlet yang pelaksanaanya akan Senayan pada jum’at 26 Februari 2021. bekerjasama dengan Dinas Kesehatan Provinsi/Kabupaten/Kota Kehadiran Wakil Presiden Kyai Ma’ruf Amin, Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendi, Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin, Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali dan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dalam rangka memberikan dukungan pemberian vaksin Covid-19 dosis pertama yang ditargetkan bagi 820 altet, pelatih dan tenaga pendukung di wilayah DKI Jakarta.

Terkait dengan terbatasnya jumlah vaksin Covid-19 yang sudah tersedia saat ini, Menteri Kesehatan menyampaikan pemerintah memprioritaskan pemberian vaksin bagi kelompok yang berisiko tinggi terpapar COVID-19 termasuk para atlet, pelatih dan tenaga pendukung.

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 15 Fokus Utama

1108 Nakes Kota Bandung jalani Vaksinasi Covid-19 di Poltekkes Bandung

“Saya rasa manajemennya sudah baik, mulai registrasi hingga pemberian vaksin sangat teratur, kami sudah cek.” Kata Setiawan.

Dr. Maxi melaksanakan peninjauan memberi tanggapan pula.

“Menurut saya, Poltekkes Bandung menjadi tempat yang tepat karena sangat nyaman dan baik sebagai pusat pelaksanaan vaksinasi bagi tenaga Kesehatan di Kota Bandung”

Selain itu, beliau menanggapi banyaknya tenaga Kesehatan yang tidak bisa divaksin dikarenakan banyak yang menderita hipertensi dan diabetes militus, untuk tenaga kesehatan dengan tekanan darah yang tinggi diperbolehkan untuk mendaftarkan ulang kembali dihari yang sama atau keesokan harinya hingga tekanan darah normal kembali. andung (30/01) – Sekitar 3300 Kapuslat SDMK Kemenkes Ibu Oos tenaga kesehatan mendaftarkan diri Fatimah, Plt Kepala Dinas Kesehatan Ibu Proses vaksinasi tentunya menerapkan Buntuk melakukan vaksinasi massal Dewi Sartika, Wakil Walikota Bandung protokol kesehatan berupa 3 M yakni covid – 19, setelah dilaksanakan selama Bapak Yana Mulyana, Direktur Utama memakai masker, menjaga jarak dan rajin 3 hari, total tenaga kesehatan yang RSUP Hasan Sadikin, Ibu Nina, Kepala mencuci tangan. berhasil melaksanakan vaksinasi massal KKP Bandung, BPJS dan Organisasi di Poltekkes Kemenkes Bandung profesi. Tim Humas Poltekkes Kemenkes sebanyak 1108 orang. Bandung© Selain meninjau secara langsung Pelaksana Tugas (Plt) Dirjen pelaksanaan vaksinasi masal di direktorat Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Poltekkes Kemenkes Bandung, para (P2P) Kementerian Kesehatan, Dr. Maxi tamu undangan juga meninjau Maxi Rein Rondonuwu DHSM MARS pelaksanaan vaksinasi di 23 Rumah Sakit meninjau langsung pelaksanaan di Jawa Barat dan 7 diantaranya vaksinasi massal sekaligus membuka berlangsung di Kota Bandung yang kegiatan ini yang dilaksanakan di secara virtual. Direktorat Poltekkes Kemenkes Bandung. Seperti yang dikatakan oleh Sekertaris Poltekkes Kemenkes Bandung Daerah Provinsi Jawa Barat dalam ditunjuk sebagai point centre konferensi pers, total ada 3300 tenaga pelaksanaan vaksinasi massal tenaga kesehatan yang akan mendapatkan kesehatan di Kot Bandung, selain itu vaksin tahap pertama hingga tanggal 1 menjadi tempat pembukaan vaksinasi Februari 2021. Dengan pelaksanaan untuk Kota Bandung yang berkerjasama vaksinasi secara massif ini, realisasi dengan Kantor Kesehatan Pelabuhan vaksinasi covid – 19 di Jawa Barat akan Bandung. mencapai 100 persen dalam waktu pelaksanaan yang kami percepat. Kegiatan pembukaan itu, dilaksanakan pada hari sabtu (30/01) selain dihadiri Disampaikan pula bahwa pelaksanaan oleh Dr. Maxi dihadiri pula oleh vaksinasi di Poltekkes Kemenkes Sekertaris Daerah Provinsi Jawa Barat Bandung sudah berjalan baik. Bapak Setiawan Wangsaatmaja,

16 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN Fokus Utama

Poltekkes Bandung Bantu Gebyar Vaksinasi Covid-19 3000 Nakes Jawa Barat di Sabuga ITB

andung (03/02)– Pembukaan Gebyar Vaksinasi Covid-19 bagi BSDM kesehatan telah dibuka oleh Wakil Gubernur Jawa Barat, Uu Ruzhanul Ulum. Pelaksanaan Vaksinsi Covid-19 kali ini digelar di Gedung Sasana Budaya Ganesha (Sabuga), Kota Bandung.

Pembukaan Gebyar Vaksinasi Covid-19 ini juga turut dihadiri oleh Wakil Wali Kota Bandung, Plt. Dirjen P2P Kementerian Kesehatan RI, Plt. Dirjen Kesehatan Masyarakat drg. Kartini Rustandi, M.Kes, Plt. Kepala Dinas Kesehatan Jawa Barat, Kepala Dinas Kesehatan Kota Bandung, Direktur Utama RSHS, Direktur Poltekkes Bandung, Kepala KKP Bandung, dan juga Rektor Institut Teknologi Bandung.

Dalam Pembukaannya, Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum mengajak semua pihak ikut serta menyukseskan vaksinasi ini.

“Pemprov Jabar hari ini melaksanakan Bandung, Institut Teknologi Bandung, dan kegiatan vaksin secara serentak, dan tenaga kesehatan lainnya, sesuai dengan sebenarnya ini sudah diawali beberapa arahan Menteri Kesehatan Republik hari kebelakang. Tetapi hari ini kita lndonesia. melaksanakan secara serentak di 27 kota,” ujar beliau saat jumpa pers di Sejak pukul 08.00, tampak sejumlah Sabuga. tenaga kesehatan dari berbagai Puskesmas, klinik, rumah sakit dan Beliau juga menegaskan jika vaksinasi ini faskes, serta mahasiswa jurusan merupakan salah satu upaya dari kesehatan dari beberapa perguruan pemerintah untuk memutus mata rantai tinggi telah mengantri dengan penyebaran Covid-19 di Indonesia, menerapkan protokol kesehatan di pintu termasuk di Jawa Barat. masuk Utara dan Selatan Gedung Sabuga, termasuk juga mahasiswa- Saya berharap kepada seluruh mahasiswa dari Poltekkes Kemenkes masyarakat Jawa Barat, yakinkan tidak Bandung. ada keputusan pemerintah kecuali untuk kemaslahatan, tidak ada keputusan Gebyar Vaksinasi Covid-19 di Sabuga pemerintah kecuali untuk kemanfaatan,” akan digelar selama dua hari hingga tegas Uu Ruzhanul Ulum. besok Kamis, 4 Februari 2021. Dan sebanyak 3.000 SDM Tenaga Kesehatan Gebyar Vaksin ini diselenggarakan oleh ikut vaksinasi massal ini. RSUP Dr. Hasan Sadikin Bandung dengan kerjasama Dinas Kesehatan Tim Humas Poltekkes Kemenkes Jawa Barat, Pemerintah Daerah Bandung© Provinsi Jawa Barat, Dinas Kesehatan Kota Bandung, Poltekkes Kemenkes Bandung, Kantor Kesehatan Pelabuhan

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 17 Fokus Utama

Presiden Joko Widodo dan Menteri Kesehatan, Budi Gunadi Sadikin Tinjau Vaksinasi Massal Covid-19

Oleh : Hery Hermawanto, SKM.MKes.

Vasiknasi Massal Covid-19 yang ditujukan untuk para tenaga kesehatan dan tenaga penunjang kesehatan (SDM Kesehatan) diselenggarakan oleh Kementerian Kesehatan bekerjasama dengan Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta dan Biofarma di Istora Senayan, Gelora Bung Karno. Kamis, 3 Februari 2021, pukul 08.00 telah dipenuhi oleh para tenaga kesehatan dan tenaga penunjang tenaga kesehatan yang antusias untuk divaksin Covid-19. Pada pukul 14.00 wib. Presiden Jokowi didampingi oleh Menteri Kesehatan, Budi Gunadi Gunawan hadir meninjau langsung pelaksanaan kegiatan dimaksud dan menyempatkan berdialog dengan para vaksinator dan para tenaga kesehatan yang sedang menunggu giliran mendapat vaksin Covid-19.

Vaksinasi Massal Covid-19 Tahap Pertama di Provinsi DKI Jakarta

Upaya pemerintah Indonesia dalam menanggulangi pandemi Covid-19 saat ini adalah melaksanakan vaksinasi untuk mewujudkan kekebalan komunitas atau Herd Immunity yang dapat menghentikan atau memutuskan rantai penularan Covid-19. Total sasaran vaksinasi yang menjadi target pemerintah adalah penduduk Indonesia sebanyak 181.554.465 orang. Pada tahap awal pelaksanaan vaksinasi diutamakan adalah penduduk yang memiliki risiko tinggi terhadap penularan Covid-19 yaitu tenaga kesehatan yang diperkirakan berjumlah 1.593.620 orang.

Kementerian Kesehatan bekerjasama dengan Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta bersama Biofarma belum lama mengerahkan tim kurang lebih 100 orang Pada hari H penyelenggaraan vaksinasi ini menyelenggarakan Vaksinasi Massal yang berasal dari Politeknik Kesehatan ini seluruh petugas telah siap di area Covid-19 bagi seluruh tenaga kesehatan Jakarta 1, 2, 3 dan Sekretariat Konsil kerja masing-masing dan untuk tim dan tenaga penunjang kesehatan yang Tenaga Kesehatan. Badan Pengembangan dan bekerja di fasilitas pelayanan kesehatan Pemberdayaan SDM Kesehatan juga di wilayah provinsi DKI Jakarta. Anemo Masyarakat Untuk telah siap di area tenda bagian depan Pelaksanaan acara tersebut Mengikuti Vaksinasi Istora Senayan tepatnya di area pre diselenggarakan satu hari pada Kamis, registrasi. Di area pre registrasi telah 3 Februari 2021 yang bertempat di Istora Sesuai dengan arahan yang diberikan disiapkan sejumlah meja petugas juga Senayan, Gelora Bung Karno, Jakarta pada saat gladi bersih sejumlah kursi untuk para tenaga Pusat. Kegiatan ini didukung oleh rumah penyelenggaraan vaksinasi massal kesehatan yang akan mengikuti vaksinasi sakit pemerintah dan puskesmas yang Covid-19 yang diadakan sehari sebelum dan telah disusun dengan ada di wilayah DKI Jakarta juga unit-unit pelaksanaan acara tersebut di Istoran memperhatikan jarak aman sesuai utama Kementerian Kesehatan termasuk Senayan bahwa pelayanan protokol kesehatan. Anemo masyarakat juga Badan Pengembangan dan vaksinasi akan dimulai pada pukul 08.00 dalam hal ini tenaga kesehatan dan Pemberdayaan SDM Kesehatan dengan dan diharapkan para petugas telah tenaga penunjang kesehatan terlihat menugaskan tim yang mendukung bersiap di meja masing-masing sesuai cukup tinggi karena pada pukul 07.00 pelaksanaan kegiatan tersebut dengan tugas pada pukul 07.00. kursi-kursi yang berada di area tenda

18 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN pre registrasi sudah lebih dari separuh telah terisi oleh para tenaga kesehatan yang berminat untuk divaksinasi.

Presiden Jokowi dan Menkes Budi Gunadi Sadikin hadir di Istora Senayan

Kira-kira pukul 13.00 wib rombongan Presiden Jokowi yang didampingi Menteri Kesehatan, Budi Gunadi Sadikin yang datang beberapa jam lebih awal memasuki area Istora Senayan, Gelora Bung Karno, Jakarta Pusat.

Dengan kawalan paspampres Presiden melangkah mengikuti alur dari mulai tempat pre registrasi para tenaga kesehatan yang akan mengikuti pemberian vaksin Covid-19, kemudian melintasi urutan area meja ke meja mulai dari meja 1 hingga ke area meja penyuntikan vaksin yang berada di Antara Presiden dan Menteri Kesehatan Istora Senayan Gelora Bung Karno dalam Istora Senayan. Sambil berjalan terilhat berdikusi tentunya berkaitan memang sering dan sudah biasa bersama Menteri Kesehatan terlihat dengan program vaksinasi Covid-19. Baik digunakan untuk pertandingan Presiden berdiskusi dan memberikan Presiden maupun Menteri Kesehatan bulutangkis mulai dari pertandingan arahan kepada Menteri Kesehatan. tentu melihat langsung bagaimana tingkat nasional hingga internasional. Selain itu Presiden menyempatkan untuk bagaimana antusias masyarakat DKI Saat pemerintah meluncurkan program berdialog dengan petugas yang melayani Jakarta khususnya para tenaga vaksinasi Covid-19 sejak Januari 2021, proses vaksinasi seperti petugas di meja kesehatan yang bekerja di fasilitas kali ini menjadi pemandangan yang tidak 3 juga sempat terlihat Presiden sejenak pelayanan kesehatan untuk biasa ketika banyak masyarakat DKI berbincang dengan tenaga kesehatan mendapatkan vaksin Covid-19. Jakarta berbondong-bondong ke Istora yang ada di tenda area pre registrasi. Senayan karena bukan untuk Semoga target tahap pertama program menyaksikan pertandingan bulutangkis Di dalam area penyuktikan vaksin vaksinasi ini dapat tercapai dalam waktu tetapi ramai-ramai mengikuti program Covid-19 di bagian dalam Istora Senayan beberapa bulan ke depan sehingga vaksinasi massal Covid-19. Istora Presiden juga menyempatkan diri dapat dilanjutkan dengan vaksinasi bagi Senayan pada Kamis, 3 Februari 2021 berbincang dengan beberapa seluruh masyarakat yang telah ditetapkan diubah menjadi fasilitas pelayanan vaksinator dan beberapa saat berjalan sebagai target program. kesehatan untuk melayani vaksinasi melihat para vaksinator yang sedang Covid-19 bagi masyarakat khususnya tenaga kesehatan dan penunjang tenaga menyuktikkan vaksin di lengan atas para Arena Bulutangkis Diubah kesehatan yang bekerja di DKI Jakarta. tenaga kesehatan yang di duduk Menjadi Arena Vaksinasi Covid-19 samping meja vaksinator. Halaman parkir Istora Senayan dari pagar pintu masuk dipasang tenda hingga tangga masuk Istora yang digunakan sebagai area pre registrasi bagi yang akan mengikuti vaksinasi. Di bagian dalam Istora yang biasanya merupakan beberapa lapangan bulutangkis kini diubah menjadi meja-meja vaksinator yang siap melayani penyuntikan vaksin Covid-19.

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 19 Fokus Utama

Tim Sekretariat KTKI Turut Sukseskan Vaksinasi Massal Covid-19

Oleh : Hery Hermawanto, SKM.MKes.

Badan Pengembangan dan Pemberdayaan SDM Kesehatan (Badan PPSDM Kesehatan) turut mendukung pelaksanaan Vaksinasi Massal Covid-19 yang diselenggarakan atas kerjasama Kementerian Kesehatan, Biofarma dan Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta di Istora Senayan Gelora Bung Karno. Kegiatan vaksinasi massal ini diharapkan dapat memberikan vaksin bagi SDM Kesehatan (Tenaga Kesehatan dan Tenaga Penunjang) yang bekerja di fasilitas pelayanan kesehatan di wilayah provinsi DKI Jakarta. Vaksinasi massal ini ditargetkan dapat memberikan vaksin Covid-19 kepada kurang lebih 6.000 tenaga kesehatan dan tenaga penunjang. Sekretariat KTKI turut mensukseskan kegiatan ini dengan bergabung menjadi bagian dalam tim Badan PPSDM Kesehatan.

Badan PPSDM Kesehatan yang berasal dari beberaapa rumah sakit Terjunkan Tim pusat dan beberapa puskesmas dari masing-masing wilayah DKI Jakarta, dari Jakarta Pusat, Jakarta Selatan, Jakarta Kementerian Kesehatan bekerjasama Utara dan Jakarta Timur. dengan Biofarma dan Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta belum lama ini Tim yang mendukung pelaksanaan menyelenggarakan kegiatan Vaksinasi vaksinasi satu hari sebelum hari Massal Covid-19 bagi tenaga kesehatan pelaksanaan telah dilakukan gladi bersih dan tenaga penunjang yang bekerja atau simulasi dengan membagi ke dalam di fasilitas pelayanan kesehatan di beberapa meja petugas yang telah wilayah provinsi DKI Jakarta. Kegiatan disusun sesuai dengan alur pelaksanaan ini diselengarakaan dengan melibatkan vaksinasi mulai dari meja 0 atau area pre berbagai unsur seperti rumah sakit pusat registrasi, meja 1 hingga meja 4 yang dan puskesmas di seluruh wilayah DKI akan melayani para tenaga kesehatan Jakarta, Badan Penyelenggara Jaminan yang mengikuti program vaksinasi Sosial (BPJS) Kesehatan, juga unit-unit massal ini. utama di lingkungan Kementerian Kesehatan antara lain Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit, Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan, termasuk juga Badan Pengembangan dan Pemberdayaan SDM Kesehatan. Dalam kesempatan ini Badan PPSDM Kesehatan menurunkan personil untuk membantu dalam penyelenggaraan acara tersebut.

Dengan dikoordinir oleh Sekretaris Konsil Tenaga Kesehatan Indonesia (KTKI), Dr.dr. Irmansyah, Sp.KJ(K), tim yang terdiri dari personil yang berasal dari Politeknik Kementerian Kesehatan Jakarta 1, 2 dan 3 serta dari Sekretariat KTK dengan jumlah kurang lebih 100 orang.

Dalam pelaksanaannya vaksinasi massal ini juga diperkuat oleh tim vaksinator

20 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN Badan PPSDM Kesehatan Terjunkan Tim

Dalam pelaksanaan vaksinasi Covid-19 seluruh peserta harus melalui rangkaian alur yang telah ditetapkan yaitu melalui 4 (empat) meja. Meja pertama untuk melakukan pendaftaran dan verifikasi data calon yang akan divaksinasi. Meja kedua, petugas kesehatan melakukan anamnesa untuk meelihat kondisi kesehatan dan mengidentifikasi kondisi penyakit penyerta (komorbid) serta melakukan pemeriksaan fisik sederhana. Meja ketiga, merupakan meja tempat dimana vaksinator melakukan penyuntikan vaksin kepada para peserta vaksinasi. Meja keempat, petugas mempersilakan peserta yang telah divaksin untuk menunggu kurang lebih 30 menit sebagai antisipasi bila terdapat Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi (KIPI).

Untuk memperlancar proses pelayanan vaksinasi sebelum ke meja pertama disediakan layanan pre registrasi, di meja ini petugas melakukan pengecekan berkas yang menunjukkan bahwa yang bersangkutan adalah tenaga kesehatan atau tenaga penunjang yang bekerja di wilayah provinsi DKI Jakarta, sehingga ketika proses di meja pertama dapat dilakukan dengan cepat. Tim Badan PPSDM Kesehatan yang terdiri dari 20 orang dari Poltekkes Kemenkes Jakarta 1, 24 orang dari Poltekkes Kemen- kes Jakarta 2, 25 orang dari Poltekkes Kemenkes Jakarta 3 dan 28 orang dari Sekretariat KTKI. Sebagian besar tim Badan PPSDM Kesehatan ditugaskan untuk melayani di meja pre registrasi dan ada sebagian yang ditugaskan untuk melayani di meja pertama.

Tim Sekretariat KTKI seluruhnya bertugas di meja pre registrasi yang berada di tenda di bagian depan atau lapangan parkir Istora Senayan. Semangat tim pre registrasi mengimbangi anemo masyarakat DKI Jakarta yang ingin mendapatkan vaksinasi covid-19. Vaksinasi Massal Dilaksanakan di Masing-masing provinsi saat ini sedang Semangat dan situasi meja pelayanan Semua Provinsi menyelenggarakan program vaksinasi pre registrasi dapat terlihat dari massal tahap pertama. Badan PPSDM gambar-gambar berikut. Untuk mencapai target vaksinasi Kesehatan hadir di beberapa provinsi yang telah menyelenggarakan kegiatan Dalam pelaksanaannya tim dibagi Covid-19 tahap pertama bagi para tenaga vaksinasi massal diantaranya provinsi menjadi 2 shift, yang pertama bertugas kesehatan dan tenaga penunjang Jawa Timur, provinsi Jawa Barat, provinsi dari pukul 07.00 – 12.00 wib. dan tim kesehatan yang bekerja di fasilitas Jawa Tengah, provinsi Papua. Semoga berikutnya bertugas dari pukul 12.00 pelayanan kesehatan seluruh Indonesia dalam beberapa bulan mendatang target – 17.00 wib. Penyelenggaraan 1 hari yang berjumlah kurang lebih 1.593.620 tahap pertama vaksinasi covid-19 dapat Vaksinasi Massal Covid-19 DKI jakarta orang dilaksanakan kegiatan vaksinasi tercapai sehingga dapat berlanjut pada di Istora Senayan Gelora Bung Karno massal di berbagai tempat di seluruh tahap-tahap berikutnya. berjalan dengan lancar provinsi.

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 21 Fokus Utama

Pemberian Vaksin Pada Tenaga Kesehatan Puskesmas Dum-Dum

Oleh : Fausyiah Sasmitha. AB

egala persiapan pemberian vaksin Lanjut ke kostan ambil mikroskop dan Hari Jum’at pagi saya mempersiapkan pada tenaga kesehatan di membawanya ke dinas kesehatan diri untuk mandi air laut, tiap ke kota Spuskemas tempat saya mengabdi sekalian mengumpulkan laporan obat kembali wajib mandi air laut, balik ke Nusantara Sehat, puskesmas Dum – bulanan ke bagian IFK, mikroskop yang kost dan bersiap lagi ke dinas Dum. Kami melaksanakan rapat untuk saya gendong dan menjaganya, kesehatan bersama sohib Nusantara persiapan vaksin pada tenaga maklumlah aset negara bosque hehe Sehat menemaninya periksa laporan kesehatan. Meja 1 pendaftaran dan hubungi kepala program pemegang obat bulanan, selesai urusan verifikasi data, meja 2 skrining anamnesa mikroskop dan kebetulan janjian untuk puskesmas kamipun mengisi perut dan dan pemeriksaan fisik sederhana, mengambil termometer cold chain, beliau tak lupa saya kirim pesan ke beliau meja 3 pemberian vaksin dan meja 4 tidak menjawabnya, mengirim pesan kalau saya titip mikroskop di ruang pencatatan dan sasaran untuk menunggu tidak juga dijawabnya. administrasi dan lanjut mengisi perut 30 menit (antisipasi apabila ada KIPI) bersama kawan setia saat urusan dan diberikan karu vaksinasi penanda Lelah tapi sudah tanggung jawab laporan Edukasi pencegahan Covid-19. Dan saya menawarkan diri haha dan tiba-tiba ingat diposisikan di meja 4, meja 4 sebagai kata-kata halus tapi nusuk “bulan persiapan obat-obatan, konsul ke dokter Februari ini, aku gak mau lebay-lebayan mengenai apa saja obat yang harus dan kerja sesuai tupoksi mit” dr. Indah, disiapkan selama vaksinasi, “mit, siapkan makin saya mendalami kata-kata dari dr. obat anafilaktik” kata dokter. Malam Rabu Indah, makin saya sadar bahwa kita tidak saya mendadak berangkat membawa perlu memusingkan tugas yang bukan mikroskop yang rusak dan dua tabung tugas kita. Menunggu kabar beliau dan oksigen yang harus di isi, maka dari itu memutuskan untuk bagian IFK untuk lebih baik saya cepat berangkat ke kota memeriksakan laporan obat bulanan Tobelo agar keesokan harinya memiliki sambil mengendong mikroskop, waktu yang banyak untuk menyelesaikan alhamdulillah selesai, lanjut menunggu urusan puskesmas. Menunggu mobil kabar beliau, sepuluh menit menunggu jemputan dan berangkat ke kabar beliau, ah perut minta makan nih Tobelodengan waktu dua jam lebih. guys dan alhamdulillah ada pegawai dinas kesehatan yang menyuruh saya Keesokan harinya tepat hari Kamis pagi, untuk menyimpan mikroskop di ruangan saya sudah siap-siap untuk administrasi “simpan saja di situ ibu, nanti menyelesaikan satu persatu urusan saya yang kasih tau pak pemegang puskesmas. Membawa dua tabung program” kata bapak pegawai dinas oksigen untuk di isi dengan kesehatan. Berpisah bersama sohib menggunakan bentor yang sempat Nusantara Sehat dan saya melanjutkan menawarkan diri untuk membeli tabung ke RSUD Tobelo untuk membayar hutang oksigen “ke toko besi tua” tanyaku ke obat dan membeli oxygen mask. Kembali bapak bentor, “biar kita yang beli sudah ke kost untuk persiapan sholat dzuhur. itu tabung bu” bapak bentor yang tiba-tiba Menjelang sore hari saya melanjutkan menjawab arahan pengisian tabung perjalanan ke penginapan sohib oksigen hahaha “ya ampun pak, ini Nusantara Sehat dan menemaninya tabung tra dijual. Kita mau isi ini tabung berbelanja sambil menikmati sore hari pak, punya puskesmas”. Tiba di tempat kota Tobelo dengan berjalan kaki hingga pengisian oksigen, bapak bentor di apotek El Rafa depan SMP Negeri 1 membantu saya mengangkat tabung Halmahera Utara, “huftt tra terasa ee oksigen yang berat. “ci, bisa secepatnya tong tiga bajalan kaki. So turun kita pe bb diambil oksigen- nya? Soalnya mau pakai ini” Tresna. Berpisah dan masing-masing persiapan vaksin covid ci?” tanyaku. kembali penginapa dan kost.

22 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN puskesmas, Tresna dan Nita, berjalan Menunggu sejam lebih dan akhirnya puskesmas bersama Tresna “yah kak kaki sekitar 500 meter, mengambil selesai juga, balik ke penginapan sohib mit, dong so trada. Mangkali pergi antar makanan, duduk, minum air dan tiba- untuk istirahat. Saya pun balik ke kost vaksin covid-19 ke puskesmas ee?” tiba pak pemegang program mikroskop dan keluar lagi menggunakan ikal, ikal tanyanya Tresna. Bingung mau ke mana mengirim pesan “saya sudah di nama sepeda saya. Bersama ikal lagi, lelah juga. Yasudah, kami menuju ruangan, saya tunggu”, saya tidak menikmati matcha hot di kedai kopi, penginapan Tresna untuk membereskan pernah meninggalkan makanan dan saya dikabari kepala IFK Dinas Kesehatan barang-barang sohob Nusantara Sehat memberanikan menjawab pesan beliau kalau sudah bisa ambil vaksin Covid-19, karena pukul satu siang sudah check out. “siap pak, saya makan dulu. Kebetulan karena cold chain puskesmas saya Tresna kembali lagi ke dinas kesehatan sudah tersaji” jawabku sambil melahap bermasalah jadi sayapun saling sedangkan saya istirahat di kost, ternyata tanpa merasa ditunggu hadeuh, tiba-tiba konfirmasi ke program imunisasi untuk kak Rendy pegawai IFK Dinas Kesehatan beliau mengirim pesan “oke, saya simpan mengetahui kabar cold chain yang akan sudah kembali. Oh iya saya baru ingat termometer di atas meja saya yah”, lanjut dipinjamkan puskesmas Bobaneigo, ternyata ada janjian sama teman makan sampai kenyang dan kembali lagi menyuruh kepala puskesmas untuk Nusantara Sehat yang juga se kost ke dinas kesehatan bersama Tresna dan membuat surat peminjaman cold chain dengan saya untu ke tempat wisata, Nita, hadeuhhh setia hingga akhir tebusan dinas kesehatan. “iya mit. Besok kebetulan kepala saya sudah penak nih sohib nusantara sehat-ku. saya kabari secepatnya mengenai cold pikir ini itu dan naik turun bentor. Oke Termometer saya titipkan ke teman chain, temperatur bagus apa trada” kak fix, saya, Sandra, Hadijah dan kak Imah puskemas, sama-sama Nusantara Sehat Neta lewat telpon. Selesai urusan cold memutuskan ke tempat wisata, Talaga juga yang kebetulan ke Tobelo chai dan temperatur, saya kembali lagi Paca menggunakan mobil teman. Dan mengambil alat sanitariannya dan menikmati sore hari kota Tobelo bersama baru ingat kalau sohib nusantara sehat kamipu lanjut ke tempat percetakan ikal. Tiba di kost saya langsung istirahat. mau ke rumah kakak bidan baliho menggunakan bentor untuk puskesmasnya, jadi sekalian saya mencetak baliho vaksinasi Covid-19 Hari Sabtu kembali lagi ke dinas menawarinya untuk ikut di mobil karena bersama sohib nusantara sehat. kesehatan untuk meng-anfrak obat kebetulan dilewati juga rumah kakak bidan puskesmas menuju Talaga Paca. Setiba di Talaga Paca, hufttt senang sekali.

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 23 “menjernihkan pikiran dari masker bedah, handsanitizer dan sarung menelpon mobil penumpang yang juga masalah -masalah. Mencoba untuk tangan. Sembari menunggu ambulance sudah seperti kakak saya, kak Erwin. memperbaiki diri menjadi lebih saya bersama kak Sisilia bagian ifk dinas Tidak lama kemudian kak Erwin datang baik lagi. Mencoba untuk kesehatan menganfrak obat puskesmas. menjemput saya, dia mengeluh Tidak lama kemudian ambulance mengantuk dan akahirnya saya yang menghayati arti tupoksi” puskesmas tiba di parkiran ifk dinas menyetir, tak lupa mampir di kedai kopi kesehatan, menghubungi kepala ifk, ibu untuk take away. Saya mneyetir dari Hari Minggu ditawari untuk olahraga pagi apoteker Srianti “ibu, sudah ambulance Tobelo – Kao “kak, kita mengantuk. bersama teman sekamar, kak drg. Diana puskesmas” kirim pesan dan Gantiankah” tanyaku menyipit-nyipitkan dan teman puskesmasnya, kak Uni. mengirimkan foto ambulance, Beliau mata. Menuju desa Dum –Dum, “gak deh kak, saya mau istirahat dulu” mempersiapkan cold box juga untuk alhamdulillah tiba dengan selamat, jawabku setelah ditawari untuk olahraga memasukkan vaksin Covid-19, selesai pagi. Malam Senin saya keluar bersama serah terima vaksin Covid-19 dari ibu ikal untuk belanja keperluan puskes- kepala ifk dinas kesehatan ibu apoteker mas. Ternyata beberapa toko masih Srianti ke bagian pengelola obat tutup dikarenakan hari Minggu adalah puskesmas Dum – Dum oleh apoteker hari istirahat. Persiapan pengambilan Fausyiah Sasmitha. AB vaksin, hari Seni pagi saya sudah siap untuk ke dinas kesehatan dan di susul Kamipun beranjak ke rumah makan. kak Fardinan dan kak Neta menuju kota Hujan deras menyambut kesibukan Tobelo menggunakan ambulance karena kami, urusan saya belum selesai, hari Senin sore juga akan dilaksanakan menghabiskan makanan dan pamit ke pemberian atau penyuntikan vaksin kak Fardinan dan kak Neta “kak, kita Covid-19, sayapun terlebih dahulu ke kamuka ee, masih ada urusan sebelum dinas kesehatan untuk menganfrak obat balik. Nanti kita yang terakhir dah di keperluan puskesmas, tidak lama vaksin hehe kita jam satu siang kemudian ibu kepala ifk dinas kesehatan kayaknya tinggalkan Tobelo” tanyaku melihat saya melintas di depan ruangan sambil melambaikan tangan. Naik bentor dan kamipun sama-sama menuju ke ifk turun bentor dan naik bentor lagi menuju untuk mempersiapkan apd vaksinator kostan. Melaksanakan sholat dzuhur dan mulai dari cover all, face shield,

24 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN memasukkan barang-barang ke rumah dinas, tarik napas sedikit dan ke puskesmas, tak lupa ucapin terima kasih banyak ke kak Erwin yang baik hati hehe.

Tiba di vaksin, pukul empat sore tiba di puskesmas. Beberapa kakak puskesmas telah selesai di vaksin Sars-CoV-2. Pas tiba, saya langsung ditarik sama kak Nani yang akan di vaksin “mit, ngana kamari dulu temani kita di vaksin supaya kita peluk pe ngana” tarikannya sambil menangis wkwk dan ada juga kak Evi yang saat di vaksin merengek seperti anak kecil meminta permen wkwk pokoknya lucu dan pengalaman luar biasa sebagai tenaga kesehatan. Giliran saya yang di suntik vaksin, mengisi lembaran dan dilakukan skrining, masuk ke ruangan dokter dan di suntik oleh kakak puskesmas perawat, kak Neta. “Dengan hidup seperti ini gak ada yang pas di kota tapi belum kesampaian Karena saya suka tantangan dan bisa ditentukan. Besok bisa saja gak di sampai sekarang ini. Tiba di sini, alhamdulillah saya tidak begitu takut. penugasan karena ada urusan semuanya itu belum terealisasikan puskesmas yang harus diselesaikan di karena mesti diselesaikan satu persatu Selesai semuanya di vaksin, dokter kota, sambil mikir, oh iya sekalian saja urusan puskesmas, malahan ada yang menyampaikan beberapa informasi lagi ikut seminar online, kerjakan tugas dipindahkan jadwalnya. Capek banget mengenai vaksin Sars-CoV-2. Kamipun belajar online dan meeting bersama naik – turun bentor tapi bukan berarti foto bersama untuk merayakan euforia di rekan bisnis. Eh sempat juga mencatat kerjaan gak sesuai tupoksi atau terlalu suntik vaksinCovid-19. makanan yang pengen banget di makan terforsir”

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 25 Manajemen SDM

Bapelkes Semarang Latih Puluhan Ribu Tenaga Vaksinator COVID-19

alai Pelatihan Kesehatan Semarang Jumlah peserta yang telah dilatih hingga Sekretaris Badan PPSDM Kesehatan, ikut berperan dalam menyiapkan Gelombang ke-13, sebanyak 12.102 dr.Trisa Wahjuni Putri, M.Kes membuka BSDM vaksinator, untuk orang. Peserta merupakan tenaga Workshop Gelombang ke-2 (15/02). mensukseskan program vaksinasi kesehatan yang terdiri dari dokter, bidan Dalam sambutannya, Ses Badan COVID-19. Sesuai dengan arahan dan perawat. Peserta berasal dari menyampaikan bahwa diperlukan upaya Menteri Kesehatan, pelaksanaan Instansi Puskesmas, RS milik untuk cakupan pemeriksaan sebagai program vaksinasi dilakukan sebanyak Pemerintah/ Swasta serta Klinik yang langkah tracing dan screening kasus, empat tahap dan dimulai Bulan Januari ditunjuk sebagai pelaksana Vaksinasi dengan peningkatan jumlah kasus 2021. COVID-19 di wilayah Provinsi Jawa COVID-19 di Indonesia. Tengah, Jawa Timur dan DIY. Bapelkes Semarang telah melaksanakan Peserta workshop merupakan tenaga Pelatihan Tata Laksana COVID-19 Workshop Pelaksanaan RDT-Antigen kesehatan di Puskesmas wilayah Dinkes bagi Vaksinator di Fasilitas Pelayanan bagi Tenaga Kesehatan Puskesmas Prov Jawa Tengah dengan latar belakang Kesehatan Th. 2021, yang saat ini sudah sebanyak 2 gelombang telah profesi Dokter Gigi, Perawat Gigi, Bidan memasuki gelombang ke-14. Angkatan diselenggarakan Bapelkes Semarang. dan Ahli Teknologi Laboratorium Medis. pertama dimulai pada tanggal 31 Gelombang 1 dilaksanakan pada tanggal Persyaratan peserta yaitu belum pernah Desember 2021 dan dibuka oleh Plt. 10 - 11 Februari 2021, sedangkan dilatih dalam pengambilan sampel swab Kepala Badan PPSDMK Kemenkes RI, Gelombang ke - 2 pada tanggal 15-16 COVID-19. Jumlah peserta workshop dr. Maxi R. Rondonuwu, DHSM, MARS . Februari 2021. yang dilatih sejumlah 1.179 orang.

26 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN Bencana alam yang terjadi pada saat Pandemi COVID-19, menumbuhkan kepedulian bersama. Bapelkes Semarang bersama BBPK Jakarta, BBPK Makasar dan Bapelkes Batam memberikan bantuan kepada korban gempa di Sulawesi Barat. Bantuan berupa sembako, perlengkapan dan makanan bayi, diterima langsung oleh Kadinkes Kab. Majene dr. Rahmat Malik (24/01). Tim juga menyerahkan bantuan ke Posko Kec. Tappalang, Kota Mamuju Sulawesi Barat pada tanggal 25 Januari 2021.

(red/ar)

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 27 Manajemen SDM

Pelantikan Pejabat Eselon 3 dan 4 Kedalam Jabatan Fungsional Tertentu

enteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin melantik seluruh pejabat eselon 3-4 di lingkungan Kemenkes Mmenjadi pejabat fungsional pada Senin (28/12). Ada sekitar 1.674 pejabat eselon 3-4 Kemenkes yang dilantik menjadi pejabat fungsional baik secara langsung tatap muka maupun virtual. Pelantikan ini merupakan bentuk penyederhanaan birokrasi sebagaimana mandat Presiden Joko Widodo.Sehingga, penyederhanaan birokrasi ini menjadi dua level eselon yakni eselon 1 dan eselon 2.

Selanjutnya, usai pelantikan, Menkes Budi menyampaikan ada dua tugas prioritas Kementerian Kesehatan yang berhubungan dengan pandemi COVID-19, yakni pemberian vaksin COVID-19 dan pasca pemberian vaksin COVID-19.

“Tugas pertama dalam 6 sampai 12 bulan ke depan yang pertama adalah bagaimana kita bisa melakukan program vaksinasi COVID-19 dengan lancar, cepat, dan merata. Tugas yang dilakukan yang pertama adalah bagaimana kita bisa menjalankan program vaksinasi COVID-19 dan seluruh Indonesia dengan lancar cepat merata,” katanya.

Tugas kedua, lanjut Budi, adalah bagaimana sesudah vaksinasi diberikan. Apakah bagian perawatannya, terkait di rumah sakitnya, juga termasuk membangun sistem kesehatan publik yang lebih siap untuk menghadapi COVID-19.

Vaksinasi COVID-19 ini menjadi bagian yang komprehensif dari penyelesaian masalah pandemi.

“Vaksinasi ini merupakan bagian dari satu kesatuan untuk menyelesaikan masalah pandemi COVID-19.

Berikut adalah pejabat Eselon 3 dan 4 beserta staf dilingkungan Badan PPSDM Kesehatan yang dilantik kedalam Jabatan Fungsional maupun structural.

28 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 29 30 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 31 32 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 33 Manajemen SDM KEPENGURUSAN P.A.W DILANTIK

enpasar, Direktur Poltekkes Studi Diploma III Keperawatan, I Gusti Kemenkes Denpasar, Anak Agung Ayu Sri Dhyanaputri, SKM, MPH sebagai DNgurah Kusumajaya, SP.,MPH Ketua Program Studi Diploma III mengambil sumpah dan melantik pejabat Teknologi Laboratorium Medis, Heri pengganti antar waktu dilingkungan Setiyo Bekti, SST,.M.Biomed sebagai Poltekkes Kemenkes Denpasar pada Ketua Program Studi Sarjana Terapan Hari Rabu tanggal, 10 Pebruari 2021 Teknologi Laboratorium Medis, Dr, drg. yang dilaksanakan secara Daring. I Gusti Agung Ayu Putu Swastini.,M. Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan Biomed sebagai Kepala unit Surat Keputusan Direktur Poltekkes Laboratorium Terpadu dan Dwi Yoga Kemenkes Denpasar No : HK.02.03/ Angga Nagara, S.Sos sebagai Kepala WD.II/2019/2021 tentang Pengangkatan Instalasi Sarana dan Prasarana. dan Pemberhentian Pengganti Antar Waktu Dalam dan Dari Jabatan Wakil Sekretaris Badan PPSDM Kesehatan Direktur, Kepala Pusat, Ketua Jurusan, RI dr Trisa Wahyuni Putri, M.Kes dalam Sekretaris Jurusan, Ketua Program sambutannya menyampaikan bahwa Studi, Kepala Unit Laboratorium pelantikan ini merupakan langkah Terpadu dan Kepala Instalasi di pemantapan organisasi dalam lingkungan Poltekkes Kemenkes penyelenggaraan tugas serta pelayanan Denpasar Periode 2018-2022 yang maksimal dalam rangka meningkatkan kinerja dari Poltekkes Adapun Pejabat yang dilantik adalah Kemenkes Denpasar. I Dewa Putu Gede Putra Yasa, S.Kp, M.Kep, Sp.MB sebagai Wakil Direktur II, Bertindak sebagai saksi adalah Direktur Dr. Komang Ayu Hennhy Achjar, SKM, SDM dan Pendidikan RSUP Sanglah M.Kep, Sp.Kom. sebagai Kepala Pusat Denpasar Dr.dr. Ketut Surya Negara, Pengembangan Pendidikan, I Made Sp.OG (K), MARS dan Kepala KKP Klas I Sukarja, S.Kep, Ners, M.Kep sebagai Denpasar yang diwakili oleh Ka. Subbag Ketua Jurusan Keperawatan, I Ketut Adum I Nyoman Suarta, SST. Kegiatan Gama, SKM, M.Kes sebagai Sekretaris juga diikuti secara daring oleh pimpinan Jurusan Keperawatan, I Nengah dan para ketua jurusan dilingkungan Sumirta, SST., M.Kes Ketua Program Poltekkes Kemenkes Denpasar.

34 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN Manajemen SDM

Poltekkes Kemenkes Denpasar Dukung Vaksinasi Covid-19 Masal

alam upaya mendukung program pemerintah untuk percepatan vaksinasi Covid-19, Pemerintah DProvinsi menggelar vaksinasi masal tahap pertama bagi tenaga kesehatan (Nakes) dan semua yang bertugas di fasilitas pelayanan kesehatan (Fasyankes) yang belum mendapatkan vaksinasi. Kegiatan tersebut berlangsung selama dua hari, yaitu pada 4-5 Februari 2021.

Di Kota Denpasar, vaksinasi masal dilaksanakan di 3 lokasi, salah satunya adalah Kampus Poltekkes Kemenkes Denpasar, Jalan Sanitasi, Sidakarya, Denpasar Selatan.

Wakil Direktur II Poltekkes Kemenkes Denpasar, I Dewa Putu Gede Putra Yasa, S.Kp., M.Kep., Sp.MB menyampaikan bahwa Poltekkes Kemenkes Denpasar sebagai salah satu UPT dari Kementerian Kesehatan RI yang menyelenggarakan pendidikan kesehatan mendapat instruksi langsung untuk mendukung dan menyukseskan gerakan vaksinasi Covid-19 masal tahap pertama bagi Nakes ini.

“Dalam hal ini, kami menyediakan tempat Ikutan Pasca Imunisasi). Terdapat Dalam upaya membantu pemerintah untuk vaksinasi. Dalam pelaksanaannya beberapa bed dan obat-obatan untuk untuk mengatasi penyebaran Covid-19, kami bekerjasama dengan Kantor mengantisipasi efek atau reaksi dari Poltekkes Kemenkes Denpasar telah Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas 1 vaksin. Lalu saat peserta pulang melaksanakan berbagai kegiatan sejak Benoa, RSUP Sanglah, RS Prima diberikan kartu vaksinasi,” jelasnya. tahun 2020 berupa pengabdian Medika, RS Harapan Bunda dan RSUD masyarakat. Bahkan, hampir 50 Bali Mandara. Kami bersama-sama Ditambahkannya, vaksinasi dilakukan persen kegiatan pengabdian masyarakat dalam satu tim menyelenggarakan dalam dua shift, yaitu shift pertama pada tersebut diarahkan untuk penanganan vaksinasi masal ini,” ujar Dewa Putu pukul 09.00-11.00 WITA, dilanjutkan shift Covid-19, seperti memberikan Gede Putra Yasa didampingi I Nyoman kedua pada pukul 11.00-14.00 WITA. edukasi kepada masyarakat, Gejir, S.Si.T, M.Kes selaku Wakil Direktur Registrasi dibuka hingga pukul 14.00 pemasangan banner-leaflet-pamflet, III, Kamis (4/2/2021). WITA sedangkan pelaksanaan vaksinasi serta pembagian hand sanitizer dan dilakukan hingga pukul 16.00 WITA. masker. Dalam pelaksanaan vaksinasi masal ini disediakan 4 set tempat, masing-masing “Target kami dalam sehari adalah “Bekerja sama dengan Kementerian meja pertama untuk pendaftaran, meja 500 orang yang divaksin. Harapan Kesehatan kami telah menyebar 4.000 kedua untuk skrining, meja ketiga untuk kami semoga target pemerintah masker pada Agustus lalu. Tahun ini vaksinasi, dan meja keempat untuk kami juga akan melakukan kegiatan- bisa tercapai dan vaksinasi ini bisa pemantauan (observasi) selama 30 kegiatan tersebut sehingga kami selaku menit. kami laksanakan dengan baik,” UPT Kemenkes tetap berperan aktif dalam upaya menekan penyebaran ungkap Dewa Putu Gede Putra Yasa. “Kami siagakan dokter spesialis/PPDS Covid-19 dan tentunya kami tetap yang siap menangani KIPI (Kejadian menerapkan protokol kesehatan secara ketat di kampus,” pungkasnya.

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 35 I N F O

KEGIATAN KEMANUSIAAN PENGgALANGAN DANA KORBAN BENCANA MAMUJU SULAWESI BARAT TAHUN 2021

ntuk meningkatkan rasa solidaritas Pulau Sulawesi hingga pantai timur Rumah Sakit Mitra Manakarra yang antar sesama serta meringankan Kalimantan. Guncangan gempa ini ambruk, serta bagian depan kantor Ubeban dari keluarga kita yang ada dirasakan di Kabupaten Majene dan Gubernur Sulawesi Barat. Kantor di Mamuju Sulawesi Barat, dalam Mamuju, di Mamasa, Polewali Mandar mencara pemandu lalu lintas di Bandar beberapa hari ini Poltekkes Kemenkes serta di Makassar dan Palu. Gempa ini Udara Tampa Padang dan Rutan Mamuju Palembang melakukan kegiatan juga dilaporkan dirasakan oleh juga dilaporkan mengalami kerusakan. Penggalangan dana dari Pegawai dan masyarakat Parepare, Wajo, Tana Toraja, Mahasiswa Poltekkes Kemenkes Pangkep bahkan hingga Kotabaru dan Dalam kegiatan penggalangan bantuan Palembang. Batulicin di Kalimantan Selatan, serta ini dana yg berhasil dikumpulkan Balikpapan di Kalimantan Timur. Data sebesar Rp.15.200.000.- dan dana Seperti yang telah diberitakan baru-baru Badan Nasional Penanggulangan tersebut langsung di kirimkan melalui ini telah terjadi gempa bumi berkekuatan Bencana (BNPB) menyebutkan 90 orang Rekening APKESI (Asosiasi 6,2 skala richter yang melanda pesisir meninggal dunia, 47 orang di antaranya Poltekkes Kemenkes seindonesia). Dana barat Pulau Sulawesi, Indonesia pada berasal dari Kabupaten Mamuju. yg terkumpul di APKESI nantinya akan di tanggal 15 Januari 2021, pukul 02.28 Sementara itu, korban luka berat berikan langsung Ke Mamuju.Sulawesi WITA. Pusat gempa berada di 7 km timur sebanyak 12 orang, 200 orang luka Barat yang terkena Gempa bumi. laut Majene, Sulawesi Barat dengan sedang dan 425 orang luka ringan. kedalaman 10 km. Guncangan gempa Kerusakan terjadi pada sejumlah Doc. Humas_Polkesbang bumi dirasakan di sebagain besar bagian bangunan di antaranya Maleo Town barat. Square, toko, swalayan, sekolah, dan

36 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN I N F O

PERCEPATAN PELAKSANAAN VAKSINASI COVID 19 DI KOTA PALEMBANG

oltekkes Kemenkes Palembang berkontribusi dalam percepatan Ppelaksanaan Vaksinasi Covid-19 di wilayah Kota Palembang bersama dengan Kantor Kesehatan Pelabuhan Kota Palembang. Dengan pembentukan Posko bersama Vaksinasi Covid-19. Adapun lokasi Posko tersebut terletak di Jl. Letjen Harun Sohar Lr. Bambu Kuning No 22 Kelurahan Kebun Bunga Kecamatan Sukarami Palembang.

Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP kelas II kota Palembang) kegiatan tersebut dilaksanakan mulai tanggal 02 Februari 2021 sampai dengan 11 Februari 2021. Target utama dari kegiatan Vaksinasi Ini adalah untuk Tenaga Kesehatan yang bekerja di Fasilitas Pelayanan Kesehatan yang ada di Kota Palembang dan selanjutnya masyarakat umum. Dengan telah dilakukan vaksin kepada tenaga kesehatan dan masyarakat umum semoga pandemi Covid-19 dapat segera teratasi penyebaranya.mengingat dari data yang terpapar positif di Indonesia semakin meningkat pasienya, seperti yang dilansir dalam data perkembangan Covid-19 di Indonesia oleh Kementerian Kesehatan RI per tanggal 12 Februari 2021 sudah mencapai di angka 1.201.859 kasus.

Sesuai dengan surat dinas dari Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kementerian Kesehatan RI ada (3) Lokasi pos pelayanan vaksinasi selain beberapa langkah percepatan di dalam gedung (berkoordinasi dengan pelaksanaan vaksinasi COVID-19 Pemda setempat untuk memanfaatkan sebagai berkut : gedung/aula milik pemerintah daerah) juga mobile (seperti pelaksanaan car free SDM Kesehatan termasuk undangan paling lambat tanggal 28 Januari 2021; (1) Penambahan pos vaksinasi yang day), dan tempat lainnya dengan merujuk pada petunjuk teknis pelaksanaan (6) Vaksin Covid-19 dan logistik dapat berasal dari Politeknik Kesehatan dan diambil dari Dinas Kesehatan setempat Kantor Kesehatan Pelabuhan akan vaksinasi Covid-19 dan tetap menerapkan protokol kesehatan; dengan prosedur sesuai dengan menjadi dukungan bagi Dinas Kesehatan ketentuan yang berlaku. setempat untuk dapat menyelesaikan sasaran vaksinasi Covid-19; (4) Persiapan SDM vaksinator dari KKP dan menggunakan akun PCare KKP Mari kita semua mendukung kegiatan ini dengan berpartisipasi mengikuti vaksinasi (2) Politeknik Kesehatan dan Kantor mempertimbangkan KKP sudah memiliki akun PCare Vaksinasi; (5) Untuk target setiap warga negara guna mengatasi Kesehatan Pelabuhan (KKP) agar segera wabah Covid -19. Serta dihimbau kepada menyusun jadwal pelayanan, kebutuhan sasaran SDM Kesehatan yang belum terdaftar, maka dapat didaftarkan lebih masyarakat untuk tetap melaksanakan logistik dan sarana prasarana penunjang Protokol Kesehatan dengan Memakai lainnya termasuk pemasangan media dulu secara manual menggunakan form excel serta menyiapkan KTP dan kartu Masker, Mencuci Tangan, Menjaga Jarak informasi pembukaan pos di serta Menghindari Kerumunan. tempat-tempat yang strategis; identitas lainnya serta identitas sebagai

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 37 I N F O

PELEPASAN RELAWAN POLTEKKES KEMENKES PALANGKA RAYA UNTUK BENCANA ALAM KALIMANTAN SELATAN

oltekkes Kemenkes Palangka Raya Bencana dan Pemadam Kebakaran M.Kes, Wakil Direktur III Bapak H. Barto berpartisipasi dalam kegiatan sosial Provinsi Kalimantan Tengah Bapak Ir. Masyah, S.pd, MH beserta jajaran memberikan dukungan bagi korban H. Darliansyah, Direktur RSUD dr. Doris pejabat lainnya. Pbencana alam di Kalimantan Selatan. Sylvanus Palangka Raya, Ibu drg. Yayu Bentuk dukungannya adalah dalam Indriaty, Sp. KGA, Direktur Poltekkes Diawali dengan sambutan pembuka dari mengirimkan tim dari dosen, mahasiswa Kemenkes Palangka Raya Ibu Dhini, Kepala Dinas Kesehatan Provinsi dan alumni keperawatan sebagai relawan. Pelepasan relawan dari Poltekkes Kemenkes Palangka Raya menuju lokasi bencana alam banjir Provinsi Kalimantan Selatan khususnya Kabupaten Banjar, Martapura dilaksanakan pada hari Selasa, 19 Januari 2021. Pelepasan relawan berlangsung di depan Kantor Gubernur Provinsi Kalimantan Tengah dimulai pukul 08.00 – 08.40 WIB, yang dihadiri oleh Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Tengah Bapak Fahrizal Fitri, S.Hut., M.P, Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Tengah Bapak dr. Suyuti Syamsul, MPPM, Plt. Kepala Pelaksanaan Badan Penanggulangan

38 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN relawan dari institusi pendidikan, hingga tenaga kesehatan dari rumah sakit swasta.

Kegiatan pemberian tanda simbolis berupa obat-obatan kepada perwakilan Relawan Poltekkes Kemenkes Palangka Raya dan Primaya Hospital Betang Pambelum, dilanjutkan dengan sesi foto bersama dan pemberangkatan relawan.

Saat tiba di Kalimantan Selatan, seluruh tim relawan diterima oleh Pihak Dinas Kesehatan dan Badan Penanggulangan Bencana Daerah Provinsi Kalimantan Selatan untuk diadakan rapat singkat guna memaparkan kegiatan yang akan dilaksanakan selama proses pelayanan kesehatan.

Kalimantan Tengah Bapak dr. Suyuti Deni Kurniawan, Rizqan Putera, Tobias Syamsul, MPPM yang memberikan Valentino Febian, dan 2 orang Alumni semangat dan wejangan kepada tim STR Keperawatan Reguler III yaitu relawan untuk memberikan pelayanan Julyanto Putra Admaja, STr.Kep dan kesehatan yang maksimal sehingga Ferdinandus Iliomar Paulus, STr. Kep, dapat meringankan dampak bencana serta 1 Pegawai Pak Idris. alam yang menimpa saudara – saudari di Kaliamantan Selatan. Tetap dengan Selain Relawan Poltekkes Kemenkes selalu menjaga kesehatan dan patuh Palangka Raya juga terdapat Relawan terhadap protokol kesehatan yang Primaya Hospital Betang Pambelum yang berlaku. Disampaikan pula bahwa tim mengirimkan 2 dokter, serta Tim Dinas relawan akan tinggal di Martapura yang Kesehatan Provinsi Kalimantan Tengah. menjadi titik bencana. Selanjutnya seusai pelaksanaan tugas relawan Poltekkes Kemenkes Palangka Dilanjutkan dengan sambutan dari Raya dan Primaya Hospital Betang Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Pambelum, dilakukan pergantian tim Tengah Bapak Fahrizal Fitri, S.Hut., M.P yang mewakili Gubernur Kalimantan Tengah, Bapak Sugianto Sabran. Beliau turut menyampaikan semangat dan wejangan kepada tim relawan. Pentingnya menjaga kesehatan, khususnya fisik dan mental di tengah masa pandemi selama mengemban misi kemanusian yang berlangsung selama 4 hari mulai dari Selasa, 19 Januari 2021 hingga Sabtu, 23 Januari 2021

Relawan Poltekkes Kemenkes Palangka Raya merupakan relawan yang bergabung dalam tim relawan Kalimantan Tengah, dibawah koordinasi Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Tengah. Tim relawan yang berjumlah 11 orang yang terdiri atas 1 orang dosen Ns. Wijaya Atmaja K. S.Kep., M.Kep, 7 Mahasiswa Semester 6 DIII Keperawatan Reguler XXI yaitu Suci Ima Putri, Nurul Novianti, Mardiansyah, Yudi Wibowo Eska Senda,

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 39 I N F O

POLTEKKES KEMENKES PALANGKA RAYA PEDULI

aru saja memasuki awal tahun 2021, Indonesia dihadapkan pada bencana alam yang terjadi secara beruntun di beberapa wilayah mulai dari banjir di BProvinsi Kalimantan Selatan, tanah longsor di Kabupaten Sumedang, Provinsi Jawa Barat, gempa bumi di Provinsi Sulawesi Barat hingga banjir bandang di Kota Manado, Provinsi Sulawesi Utara. Pemerintah hingga masyarakat dari berbagai kalangan turut serta meringankan dampak dari bencana alam yang terjadi dengan melakukan pelayanan kesehatan hingga penggalangan dana.

Hal ini juga dilaksanakan oleh Poltekkes Kemenkes Palangka Raya dengan mengirimkan tim sukarelawan ke daerah terdampak bencana banjir di Provinsi Kalimantan Selatan. Selain itu dilakukan penggalangan bantuan berupa dana, sembako dan pakaian layak pakai melalui Posko Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Kalimantan Selatan pada Kamis, 21 Januari 2021 yang diwakili oleh Wakil Direktur III Bidang Kemahasiswaan dan Dosen Keperawatan.

Pelayanan kesehatan dilakukan oleh tim relawan dari Poltekkes Kemenkes Palangka Raya dan Primaya Hospital Betang Pambelum pada beberapa lokasi bencana banjir di Kabupaten Banjar, Provinsi Kalimantan Selatan seperti di Sei Sepan, Telok Selong Sungai Batang, Sungai Tabuk 1 dan 3, Martapura Barat, Desa Simpang 5 serta lokasi lainya. Selama proses pelayanan kesehatan diketahui bahwa pengungsi terkena penyakit kulit tinea pedis, batuk, maag, dermatitis, hipertensi, diare, serta asma. Oleh sebab itu tim relawan bersama dengan Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Selatan, Badan Penanggulangan Bencana Daerah Provinsi Kalimantan Selatan serta Tim Public Safety Center (PSC) 119 Intan Banjar rutin melakukan kontrol kepada pengungsi untuk memantau perkembangan kesehatan mereka.

Selain itu untuk penggalangan dana yang telah dilakukan Poltekkes Kemenkes Palangka Raya kepada Korban Banjir di Provinsi Kalimantan Selatan, disalurkan melalui Jurusan Gizi Poltekkes Kemenkes Banjarmasin. Bagi Korban Gempa Bumi di Provinsi Sulawesi Barat melalui Jurusan Gizi Poltekes Kemenkes Mamuju, serta pengiriman bantuan dana melalui Asosiasi Poltekkes se-Indonesia untuk korban bencana alam lainnya.

40 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN I N F O

KEIKUTSERTAAN POLTEKKES KEMENKES PALANGKA RAYA DALAM PERCEPATAN VAKSINASI COVID-19 BAGI TENAGA KESEHATAN DI KOTA PALANGKA RAYA PROVINSI KALIMANTAN TENGAH

ercepatan vaksinasi covid-19 merupakan kegiatan yang sedang Pdilaksanakan Poltekkes Kemenkes Palangka Raya bekerja sama dengan Kantor Kesehatan Pelabuhan Provinsi Kalimantan Tengah untuk mendukung kegiatan Pemerintah Republik Indonesia. Terselenggaranya kegiatan ini tidak terlepas dari antusias tenaga kesehatan yang hadir untuk mendaftarkan diri hingga proses penerimaan vaksinasi Gambar meja 3 selesai. • Meja 4, merupakan meja selanjutnya Pelaksanaan vaksinasi covid-19 terbagi setelah sasaran telah di vaksin. Pada menjadi 2 tahapan, yakni vaksinasi tahap tahap ini sasaran di observasi apakah pertama dan vaksinasi tahap kedua. Gambar meja 1 terjadi reaksi pasca vaksinasi selama Adapun vaksinasi covid-19 tahap 30 menit dan menunggu penyelesaian pertama melibatkan 5 orang tenaga administrasi berupa terbitnya kartu vaksin • Meja 2, adalah kegiatan skrining kesehatan meliputi tim administrasi dan ataupun sertifikat telah di lakukan sasaran, dimana pengukuran tanda tanda tim vaksinator dari Poltekkes Kemenkes vaksinasi. Mendapatkan berbagai vital dilakukan menggunakan Palangka Raya bersama dengan tim dari informasi dan edukasi protokol kesehatan tensimater, untuk mengetahui tekanan Kantor Kesehatan Pelabuhan Provinsi yang tetap dan harus senantiasi di darah sebelum sasaran di vaksin, dan Kalimantan Tengah. jalankan. Pada meja layanan ini akan di dilakukan wawancara dengan beberapa ketahui apakah terjadi kasus KIPI atau pertanyaan mengenai kondisi kesehatan Kegiatan berlangsung selama 4 hari, atau tidak pada sasaran yang telah di sasaran vaksin. mulai dari tanggal 28 Januari 2021 – 31 vaksin. Januari 2021 di Kantor kesehatan Pelabuhan Kelas III Palangka Raya dengan keikutsertaan tenaga kesehatan yang semakin bertambah setiap harinya hingga mencapai 169 jumlah pendaftar. Akan tetapi hanya 151 tenaga kesehatan yang berhasil divaksinasi karena beberapa tenaga kesehatan merupakan ibu hamil, penyintas covid, mengalami hipertensi hingga sakit jantung.

Untuk mendapatkan vaksinasi covid-19, sasaran atau Nakes yg datang harus Gambar meja 4 mengikuti alur, mulai dari : Gambar meja 2 Semua alur pelayanan vaksinasi covid-19 • Meja 1, merupakan meja pendaftaran dilaksanakan sesuai protokol kesehatan dan verifikasi data sasaran, dengan • Meja 3, setelah sasaran lolos dan yang berlaku dan dilayani secara menunjukkan identitas diri seperti KTP masuk kriteria calon penerima vaksin professional oleh tenaga kesehatan dan menunjukkan e-ticket. Kemudian maka pada meja ini sasaran akan di yang telah mengikuti Program Pelatihan petugas melakukan verifikasi dan vaksin oleh petugas kesehatan atau vaksinator covid-19 tahun 2021, demi validasi data melalui aplikasi P-Care, vaksinator yang terlatih dan telah ikut mensuk- seskan vaksinasi covid-19 bagi yang memberi informasi apakah sasaran dalam pelatihan vaksinator covid 19. tenaga kesehatan. telah terdaftar di system tersebut.

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 41 Seputar Institusi

Protokol Kesehatan di Kabupaten AGAM Sumatera Barat.

Oleh : Hery Hermawanto, SKM.MKes.

Pada awal tahun 2021 tepatnya 8 Januari 2021 Sekretaris Konsil Tenaga Kesehatan Indonesia (KTKI), DR.dr. Irmansyah, Sp.KJ. (K). bertemu dengan seluruh pegawai mengawali kegiatan tahun 2021. Selain membangun kebersamaan dalam melaksanakan tugas dan fungsi juga disampaikan capaian realisasi anggaran 2020, hasil asesmen pegawai, perubahan organisasi, dan penambahan Calon Pegawai Negeri Sipil di lingkungan Sekretariat KTKI. Pada akhir pertemuan ini Sekretaris KTKI memberikan dukungan semangat kerja bagi seluruh pegawai dengan 3 hal yaitu Tetap Sehat, Tetap Bugar dan Tetap Semangat. Mari kita jadikan 3 Tetap tersebut menjadi resolusi 2021 Sekretariat KTKI agar dapat menjalankan tugas selama tahun 2021.

emasuki tahun baru 2021 seluruh anggaran yang ada, kita telah bertambah. Perubahan tersebut selain masyarakat Indonesia masih menyerap optimal sebesar 98,22% dari akan mempengaruhi bertambahnya dalam kondisi Pandemi Covid-19 pagu anggaran 2020 yang sebesar Rp. kegiatan juga memerlukan jumlah dan Muntuk itu kita senantiasa harus bersyukur 24.884.361.000,- dan di lingkungan kualitas sumber daya manusia yang kepada Tuhan Yang Maha Kuasa karena kantor pusat menduduki peringkat kedua memadai sehingga dapat meningkatkan kita masih diberikan nikmat sehat selama setelah Sekretariat Badan PPSDMK kinerja yang selama ini telah dicapai. tahun 2020 dan dapat bersama-sama mencapai penyerapan 99,73% per kembali dapat menjalankan tugas di awal tanggal 7 Januari 2021. Berturut-turut Adanya perubahan organisasi dalam hal 2021. Di tengah-tengah kesibukan peringkat berikutnya adalah Pusat ini de-eselonisasi atau dihilangkannya persiapan pelaksanaan Vaksinasi Pelatihan SDM Kesehatan (97,31%), jabatan eselon 4 dan eselon 3 menjadi Covid-19 yang masuk pada tahap Pusat Pendidikan SDM Kesehatan jabatan fungsional menjadi tantangan penyiapan tenaga kesehatan yang akan (94,89%), Pusat Perencanaan dan baru Sekretariat KTKI. Perubahan yang melaksanakan program vaksinasi Pendayagunaan SDM Kesehatan terjadi akan menjadi organisasi yang sekaligus juga mendata populasi (90,85%), dan Pusat Peningkatan Mutu minim struktur kaya fungsi. Harapann- sasaran vaksinasi Sekretariat KTKI SDM Kesehatan (90,85%). ya dengan jabatan-jabatan fungsional menyempatkan diri untuk merapatkan seluruh pekerjaan dapat dikerjakan barisan untuk melakukan koordinasi di Sekretaris KTKI dalam sambutannya secara lebih professional oleh para awal tahun 2021. Acara diselenggara- mengucapkan terima kasih kepada pemangku jabatan fungsional yang ada. kan di Auditorium Herman Susilo lantai semua pegawai yang telah bekerja keras Tantangan era jabatan fungsional saat ini 4 Gedung Badan Pengembangan dan dalam situasi kondisi seperti sekarang ini adalah kerjasama yang harus lebih baik, Pemberdayaan SDM Kesehatan, pada masih memiliki kinerja yang optimal komitmen dan integritas individu dalam Jum’at, 8 Januari 2021. Acara ini dihadiri dalam menjalankan tugas. Kinerja melaksanakan tugas masing-masing, oleh seluruh pegawai di Sekretariat KTKI Sekretariat KTKI perlu kita jaga bersama serta akuntabilitas dalam menjalankan dengan tetap menjaga protokol bahkan perlu kita tingkatkan lagi program dan kegiatan. kesehatan. untuk tahun bila perlu kita bertarget menjadi peringkat pertama dalam Penambahan Sumber Daya Manusia Capaian Penyerapan Anggaran 2020 keberhasilan penyerapan anggaran kita Tahun ini Sekretariat KTKI mendapatkan artinya seluruh kegiatan yang kita Pelaksanaan kegiatan hingga Desember tambahan sumberdaya manusia dengan rencanakan dapat seluruhnya 2020 telah dijalankan secara optimal oleh bergabungnya 27 orang CPNS (calon dilaksanakan dengan sebaik-baiknya. seluruh satuan kerja di lingkungan Badan pegawai negeri sipil) dan 1 orang PNS Pengembangan dan Pemberdayaan SDM (pegawai negeri sipil) pindahan dari Tantangan Perubahan Organisasi Kesehatan baik kantor pusat maupun unit Rumah Sakit Pusat Otak Nasional pelaksana teknis yang tersebar di seluruh Perubahan organisasi Tahun 2021 yang Jakarta. Selamat datang, selamat wilayah Indonesia. Pada kesempatan ini harus dijadikan tantangan tugas bergabung dan memperkuat organisasi Sekretaris KTKI menyampaikan bahwa Sekretariat KTKI adalah dengan adanya Sekretariat KTKI. Semua CPNS pada kita bersama-sama telah menyelesaikan pembentukan Konsil Tenaga Kesehatan saat ini telah dalam masing-masing seluruh kegiatan di tahun 2020 dengan Indonesia yang terdiri dari Konsil Jabatan Fungsionalnya sehingga dapat sebaik-baiknya meskipun tidak berhasil Masing-masing Tenaga Kesehatan, langsung didayagunakan sesuai dengan mencapai target 99% penyerapan terdapat 11 konsil tentu beban kerja kita jabatan fungsionalnya disesuaikan

42 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN dengan peta jabatan yang ada dalam organisasi. Telah dilakukan pertemuan orientasi bagi para CPNS di lingku -ngan Badan PPSDM Kesehatan yang seluruhnya berjumlah 250 orang yang ditempatkan baik di kantor pusat maupun di lingkungan unit pelaksana teknis (UPT) Politeknik Kesehatan, Balai Pelatihan Kesehatan dan Balai Besar Pelatihan Kesehatan, 46 orang penempatan di kantor pusat termasuk di Sekretariat KTKI 27 orang.

Pembekalan para CPNS di Sekretariat KTKI oleh Sekretaris KTKI telah dilaksanakan pada 7 Januari 2021 di ruang rapat 209 gedung Badan PPSDM Kesehatan.

Komposisi sumber daya manusia yang menjadi penggerak Sekretariat KTKI saat ini terdiri atas 20 orang Pegawai Negeri Sipil (PNS), 27 orang CPNS, 60 orang Non PNS sehingga total pegawai 107 individual dan kesesuaian dengan bidang sebagai bahan pengembangan diri ke orang. Tugas organsiasi untuk segera kerja yang menjadi tanggung jawabnya. depan dan memperkuat capain kinerja membina generasi muda calon aparatur Secara umum hasil asesmen tersebut organisasi. sipil negara untuk dapat meningkatkan telah disampaikan oleh Plt. Kepala kinerja organisasi sehingga lebih optimal Badan PPSDM Kesehatan, DR.dr. Maxi Dalam melaksanakan tugas dan fungsi lagi untuk tahun anggaran 2021 ini. Bagi Rein Rondonuwu, DHSM.MARS. dalam saat ini dengan adanya berbagai para CPNS yang baru bergabung di pertemuan dengan seluruh pegawai di perubahan-perubahan yang terjadi Sekretariat KTKI harus banyak lingkungan Badan PPSDM Kesehatan sebagai organisasi Sekretariat KTKI mempelajari tugas dan fungsi organisasi, dan disampaikan bahwa hasil asesmen juga harus dapat menyesuaikan dengan tingkatkan inisiatif dalam bekerja, bekerja adalah baik. Artinya terdapat kesesuaian situasi dan kondisi berbagai perubahan cepat sesuai dengan tuntutan jaman, antara kemampuan pegawai dengan tersebut. Perubahan yang terjadi dalam buatlah inovasi dalam bidang kerja yang tugas atau bidang kerjanya. Untuk suatu organisasi adalah hal yang biasa menjadi tanggung jawab masing-masing Sekretariat KTKI hasil asesmen tergolong tidak perlu dikhawatirkan karena semua jabatan. baik yaitu 87,88% Optimal atau lebih perubahan yang terjadi adalah bertujuan Asesmen Bagi Pejabat Struktural dan besar dari 90% Job Person Match (JPM), untuk meningkatkan kinerja organisasi Pegawai yang Cukup Optimal 9,09% (78-90% dan mengarah kepada sesuatu yang Beberapa waktu yang lalu kira-kira awal JPM) dan 3,03% Kurang Optimal (kurang lebih baik dan lebih baik lagi. bulan Desember 2020 seluruh pejabat dari 78% JPM). Hasil secara individu struktural dan staf di lingkungan Badan dibagikan dengan harapan agar PPSDM Kesehatan telah dilakukan masing-masing pegawai dapat assessmen untuk melihat kemampuan memahami kekuatan dan kelemahan

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 43 Seputar Institusi

Mengoptimalkan Strategi Hulu Hilir Untuk Menekan Kasus Aktif dan Kematian Akibat COVID-19

Oleh: Dr. drg. Siti Nur Anisah, MPH Widyaiswara Madya Bapelkes Cikarang.

ebijakan strategis pemerintah immunity atau kekebalan kelompok besar menggunakan sumberdaya dalam menangani COVID-19 di terhadap COVID-19. Upaya pemerintah kesehatan yang ada, ditambah dengan Khulu, dikenal sebagai Trisula, yaitu dengan menyiapkan 440.000 tenaga pengadaan beberapa RS darurat dengan pembagian peran antara (1). kesehatan dimana 36.000 diantaranya fasilitas yang memadai, wisma/hotel pemerintah, (2). masyarakat dan (3). merupakan tenaga vaksinator terlatih tempat isolasi suspek, relawan, alat kolaborasi keduanya. di seluruh Indonesia, diharapkan dapat medis, laboratorium, obat-obatan, memvaksinasi 181,5 juta subyek yang sarana mobilitas dan juga berbagai Pemerintah berkewajiban melaksanakan berusia 18 tahun ke atas sampai akhir sistem aplikasi yang pengadaannya 3T dengan sungguh-sungguh, yaitu tahun 2021 atau selambat-lambat sampai khusus dilakukan untuk memperkuat melakukan tracing penelusuran setiap akhir Maret 2022. sektor hilir penanganan pasien yang orang yang pernah melakukan kontak sudah terpapar positif COVID-19. dengan seseorang yang telah dinyatakan Untuk mencapai herd immunity, vaksin positif terinfeksi COVID-19 kurun waktu yang dibutuhkan lebih dari 426 juta dosis Meski sejauh ini, pemerintah telah 48 jam terakhir dalam jarak kurang dari vaksin (termasuk 15 persen cadangan) menerapkan strategi hulu-hilir tersebut 2 meter dengan rentang waktu lebih dari dengan anggaran yang fantastis, hampir dengan baik, namun dapat dikatakan 15 menit. Kemudian terhadap mereka Rp 100 triliun. Tepatnya, sebesar Rp 35,1 belum mampu mengendalikan transmisi dilakukan isolasi di tempat khusus (atau triliun pada TA 2020 dan Rp 60,5 triliun penularan COVID-19 sesuai harapan isolasi mandiri) selama 14 hari untuk pada TA 2021. Anggaran sebesar Rp semua pihak. Sampai hari ini, penduduk menjauhkan kontak lebih lanjut 95,6 triliun tersebut meliputi alokasi untuk Indonesia yang terinfeksi COVID-19 kepada orang-orang terdekatnya. pengadaan vaksin dari enam vendor menurut Worldometer (28 Februari 2021) Sedapat mungkin setelah 14 hari yang yang telah ditetapkan pemerintah, biaya mencapai 1.334.634 dan 166.492 atau bergejala dilakukan testing swab PCR, distribusi ke seluruh Indonesia, termasuk 13,97 persen diantaranya merupakan dan apabila terbukti positif terpapar pengadaan cold chain yang digunakan kasus aktif (currently infected patients/ COVID-19 dibawa ke RS rujukan untuk baik saat pengiriman maupun active cases). Jika dibandingkan dengan diberikan pengobatan sampai sembuh penyimpanan vaksin, biaya kasus aktif dunia yang sebesar 23,48 atau dilakukan treatment. penyelenggaraan vaksinasi termasuk persen, kondisinya memang lebih baik. pengadaan peralatan vaksinasi, serta Sementara itu, jumlah pasien yang Sedangkan peran masyarakat sebagai pembangunan Laboratorium meninggal dunia _(case fatality rate/CFR) “garda terdepan” dalam mencegah Pengembangan Vaksin Merah-Putih dan tercatat 36.166 atau 2,71 persen. Yang penularan COVID-19 adalah tetap ingat supplies yang dibutuhkan. berarti sedikit lebih buruk jika pesan ibu (3M), yaitu memakai masker, dibandingkan dengan angka rata-rata mencuci tangan, dan menjaga jarak. Sedangkan strategi hilirnya, populer kematian global yang hanya sebesar 2,19 3M ini kemudian berkembang menjadi 5 dengan sebutan 4S, yaitu: Space, Staff, persen. Sementara, Indonesia tercatat M dengan menambahkan menghindari Supply, dan System yang semuanya sebagai negara urutan ke-19 dunia dari kerumunan dan mengurangi mobilisasi. 5 merupakan sumberdaya kesehatan yang sisi jumlah kasus terkonfirmasi positif M dijadikan protokol kesehatan (prokes) berada di “benteng terakhir” COVID-19. yang wajib dijalankan oleh siapapun penanganan pandemi COVID-19 yaitu selama pandemi COVID-19. rumah sakit (RS), kamar rawat Masih tingginya angka CFR dimaksud, termasuk ruang isolasi infeksi yang memiliki korelasi yang erat dengan Vaksinasi yg telah dimulai pada 13 memiliki tekanan udara negatif, tenaga tingginya tingkat keterisian kamar rawat Januari 2021 adalah wujud dari dokter, perawat, alat medis, obat-obatan, (bed occupancy rate/BOR) di banyak kolaborasi peran pemerintah dan laboratorium, sarana mobilitas dan rumah sakit rujukan COVID-19. masyarakat yang harus berjalan perangkat lunak yang mendukung. seiring-sejalan untuk menciptakan herd Pelaksanaan strategi hilir ini sebagian

44 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN Di DKI Jakarta misalnya, RS. Fatmawati Jakarta, tinggi-rendahnya angka BOR Jumlah 504 petugas medis dan dan RSPI Sulianti Saroso sebagai rumah sangat berpengaruh terhadap kualitas kesehatan yang wafat tersebut terdiri dari sakit rujukan utama COVID-19, angka pelayanan, termasuk tingkat fatalitas 237 dokter umum dan dokter spesialis BOR nya sudah lebih dari 90 persen. pasien dan tenaga kesehatan yang dari berbagai jurusan, 15 dokter gigi, 171 Kondisi yang sama juga dialami RS-RS terkait. Semakin tinggi angka BOR, akan perawat, 64 bidan, 7 apoteker, 10 tenaga di Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, menyebabkan semakin tinggi pula risiko laboratorium medik. Angka kematian Banten dan Daerah Istimewa Yogjakarta. angka kematian baik terhadap pasien tenaga medis ini merupakan yang Provinsi Banten kini telah berada pada maupun tenaga kesehatan yang tertinggi di Asia, dan kelima di dunia. kekhawatiran akan penuhnya rumah sakit menanganinya. Sudah tentu sangat memprihatikan. rujukan COVID-19. Pasalnya, tingkat keterisian tempat tidur di RS Rujukan di Faktanya, berdasarkan data yang Angka BOR yang tinggi di seluruh rumah provinsi ini telah mencapai sebesar 87,42 dirangkum oleh Tim Mitigasi IDI dari sakit di Pulau Jawa dan beberapa kota persen, tertinggi secara nasional. Persatuan Dokter Gigi Indonesia (PDGI), besar di Luar Pulau Jawa (rata-rata lebih Persatuan Perawat Nasional Indonesia dari 85 persen) menunjukkan indikasi Kemudian Provinsi Jawa Tengah, tingkat (PPNI), Ikatan Bidan Indonesia (IBI), bahwa gerbang terdepan yang mencegah keterisian tempat tidurnya juga naik Persatuan Ahli Teknologi Laboratorium terjadinya penularan COVID-19 jebol. hingga 83 persen pada pertengahan Medik Indonesia (PATELKI), Ikatan Sedangkan tingginya angka kematian Desember 2020, dan sekarang Apoteker Indonesia (IAI) dari Maret (case fatality rate) dan angka kasus aktif diperkirakan lebih buruk, seiring dengan hingga akhir Desember 2020 terdapat (currently infected patients/active cases) peningkatan kasus harian yang semakin total 504 petugas medis dan kesehatan menunjukkan indikasi belum optimalnya melonjak, meski Pemda setempat telah yang wafat akibat terinfeksi COVID-19. strategi hilir dijalankan. Kurang efektifnya berupaya untuk menambah kapasitas strategi hulu-hilir penanganan COVID-19 tempat tidur yang ada. Provinsi Daerah ini sangat krusial untuk dievaluasi dan Istimewa Yogjakarta kondisinya juga dicari solusi terbaiknya. sangat parah, dari 27 RS Rujukan COVID-19 yang ada, 23 RS diantaranya angka BOR nya sudah mencapai 93 persen.

Selain pulau Jawa, yang mengalami lonjakan tingkat keterisian Rumah Sakit adalah Provinsi Sulawesi Tengah, dan yang biasanya masih di kisaran 50 persen, tetapi pada pertengahan Januari 2021 kondisinya sudah masuk 70 persen. Selain itu, Provinsi Kalimantan Timur, juga telah mencapai angka BOR 70 persen mulai pertengahan Januari. Padahal angka-angka sebelumnya stabil di kisaran 50 - 60 persen.

Nilai indikator BOR yang ideal adalah antara 60 - 85 persen (DepKes RI, 2005), sedangkan menurut Barber Johnson nilai BOR yang ideal adalah 75 - 85 persen. Berdasarkan penelitian yang pernah dilakukan seorang mahasiswa Pasca Sarjana di sebuah Universitas Negeri di

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 45 Dari analisis terhadap data yang 4. Dengan telah ditemukannya test VOC menyebabkan tidak dipenuhinya prokes, dipublikasikan oleh Satgas Penanganan menggunakan GeNose yang biayanya yaitu menjaga jarak yang cukup (physical COVID-19, dan pemberitaan-pemberita- jauh lebih murah, pemerintah distancing). Buat pemrakarsa yang an di media mainstream, untuk menekan hendaklah lebih gencar melakukan menimbulkan kerumunan harus kasus aktif dan kematian dimaksud, tidak testing ke seluruh anggota keluarga dikenakan sanksi pidana dan/atau denda ada cara lain kecuali mengoptimalkan suspek, ke rekan kerja di kantor, ke sesuai peraturan perundang-undangan. Strategi Hulu-hilir Penanganan COVID-19 komunitas, dan juga ke tetangga sekitar yang selama ini telah dijalankan. suspek. 9. Optimalisasi kebijakan hulu lainnya Optimalisasi di hulu yang dikenal dengan yang sangat penting adalah vaksinasi. strategi trisula, yaitu: 3T, 5M dan 5. Pemerintah perlu mensosialisasikan Tiga faktor krusial yang perlu vaksinasi, dapat dilakukan antara lain: protokol kesehatan secara lebih intensif dioptimalkan adalah, pengadaan vaksin, menggunakan sarana multimedia, yang distribusi, dan tenaga vaksinatornya. 1. Pemerintah harus lebih gencar kemudian diikuti tindakan tegas aparat Pengadaan vaksin, distribusi dan tenaga mengejar suspek, karena lolosnya kepada mereka yang tetap masih vaksinatornya harus dilaksanakan tepat seorang suspek saja, memiliki risiko akan melanggar. jumlah, dan tepat waktu sesuai Perpres menularkan kepada 2-5 orang lainnya. No. 99 Tahun 2020 tentang Pengadaan Tracing harus dilakukan 360 derajat, 6. Memakai masker saja tidak cukup. Vaksin dan Pelaksanaan Vaksinasi artinya yang ditelusuri tidak hanya Setiap orang wajib memakai masker dalam Rangka Penanggulangan mereka yang kontak langsung dengan yang dibuat sesuai dengan standar yang Pandemi COVID-19 dan Permenkes No. pasien positif COVID-19 tetapi juga yang ditetapkan WHO, baik berupa masker 84 Tahun 2020 tentang pelaksanaan kontak dengan suspek. Dalam rangka bedah atau masker kain. Masker juga vaksinasi dalam rangka penanggulangan pelaksanaan tracing yang efektif , dapat harus dipakai secara benar. pandemi COVID-19 jo Kepmenkes No. mengoptimalkan pelibatan Babinsa/ HK.01.07/MENKES/12757/2020 Bhabinkamtibmas, Ketua RT/RW dan 7. Penanggung jawab dan penyedia tentang Penetapan Sasaran Pelaksanaan para kader kesehatan setempat. fasilitas/area publik tidak cukup hanya Vaksinasi COVID-19. Karena kalau tidak menyediakan tempat cuci tangan yang dilaksanakan secara sungguh-sungguh, 2. Semua suspek yang ditemukan, wajib memenuhi syarat dan dilengkapi dengan tujuan program vaksinasi untuk mencapai diisolasi di tempat yang telah ditunjuk alat deteksi suhu badan (thermo gun), herd immunity terancam jadi sia-sia. selama 14 hari dan tidak diperkenankan tetapi wajib sudah memiliki perangkat isolasi mandiri karena dikhawatirkan tidak deteksi paparan COVID-19 setara Sedangkan, sektor hilir 4S dapat disiplin sehingga tetap menularkan ke dengan GeNose. dioptimalkan antara lain dengan: orang-orang terdekatnya. 8. Petugas penegak disiplin, wajib 1. Memperbanyak ruang isolasi, kamar 3. Setelah isolasi, semua suspek segera melaksanakan Instruksi Mendagri rawat (termasuk kamar isolasi dengan dilakukan swab test menggunakan (Inmendagri) No. 6/2020 tentang tekanan suhu rendah), dengan metode polymerase chain reaction (PCR) Penegakan Protokol Kesehatan untuk membangun RS-RS darurat, mengajak atau test Volatile Organic Compound Pengendalian COVID-19 dengan lebih pemilik wisma, penginapan, hotel, dll. (VOC) menggunakan GeNose. tegas membubarkan kerumunan yang 2. Menggerakkan ormas, organisasi profesi, dan relawan untuk bersama- sama memberdayakan anggota- anggotanya menjadi tenaga kesehatan sukarela. Mereka juga dapat digerakkan mengajak para donatur untuk menyumbangkan APD, obat-obatan maupun makanan dan perlengkapan mandi, cuci dan kebersihan lainnya.

3. Mengajak para aplikator dan programmer untuk membuat sistem yang dapat melacak keberadaan suspek guna memudahkan tracing dan testing.

Sesuai kaidah Law of the big number, optimalisasi strategi hulu-hilir di atas selain dapat mengurangi kasus aktif dan kematian pasien COVID-19, juga dengan menggencarkan testing dalam jumlah besar-besaran akan mampu menurunkan angka positivity rate/PR kita dari ± 20 persen, menuju 5 persen sesuai standar WHO.

46 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN Seputar Institusi

VAKSINASI MASSAL COVID-19 DI POLTEKKES KEMENKES BENGKULU

Oleh : Betty Andiyarti, S.Kom, MPH

aksinasi Massal Covid-19 telah dilaksanakan di Auditorium Poltekkes Kemenkes Bengkulu padaV Kamis 11 Februari 2021, kegiatan ini merupakan kerjasama Dinas Kesehatan Provinsi Bengkulu, Dinas Kesehatan Kota Bengkulu, Poltekkes Kemenkes Bengkulu, Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas III Bengkulu, Dinas Komunikasi dan Informasi Provinsi Bengkulu serta Kantor BPJS Kesehatan Bengkulu.

Dalam kegiatan ini Direktur Poltekkes Kemenkes Bengkulu Eliana, SKM, MPH mengajak seluruh masyarakat untuk melindungi diri dan keluarga dengan melakukan vaksinasi Covid-19.

Sebanyak 500 vial vaksin telah disiapkan untuk seluruh tenaga kesehatan yang berada di RS. Swasta, Klinik dan Dokter Praktik Mandiri se-Kota Bengkulu termasuk ASN Poltekkes Kemenkes Bengkulu. Kegiatan vaksinasi berjalan dengan lancar, terlihat dari tenaga kesehatan yang hadir sejumlah 298 orang sangat antusias dan tertib dalam menunggu antrian, namun vaksin ini baru dapat diberikan pada 263 orang tenaga kesehatan yang memenuhi kriteria, sedangkan yang tidak bisa divaksin (vaksin tunda) sebanyak 35 orang. Registrasi Peserta Skrining

Semua tahapan berjalan sesuai SOP dengan tetap memperhatikan Protokol Kesehatan.

Tahap akhir observasi tidak ada yang mengalami Keluhan Ikutan Pasca Imuniasi (KIPI).

Vaksinasi ini merupakan tahap pertama yang diterima untuk tenaga kesehatan, untuk tahap selanjutnya Insya Allah akan dilaksanakan pada akhir bulan Februari 2021 di Poltekkes Kemenkes Bengkulu. Penyuntikan Observasi

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 47 Seputar Institusi

POLTEKKES KEMENKES PONTIANAK MENGAMBIL PERAN DALAM KEGIATAN VAKSINASI COVID-19

Oleh : Didik Hariyadi, S.Gz, M.Si (Direktur Poltekkes Kemenkes Pontianak)

“Poltekkes Kemenkes Pontianak sudah memfasilitasi kegiatan Vaksinasi Covid-19”

Direktur Poltekkes Kemeneks Pontianak bapak Didik Hariyadi, S.Gz, M.Si pada tanggal 31 Januari 2021 melakukan kunjungan bersama dengan perwakilan dari Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas II Pontianak, melihat proses kegiatan vaksinasi covid-19 di gedung auditorium pelaksanaan vaksinasi adalah gedung transmisi/penularan COVID-19, Jurusan Kebidanan Poltekkes auditorium Jurusan Kebidanan Poltekkes menurunkan angka kesakitan dan Kemenkes Pontianak. Kegiatan ini Kemenkes Pontianak. kematian akibat COVID-19, mencapai dilakukan dalam upaya membantu kekebalan kelompok di masyarakat (herd pemerintah dalam menyukseskan Kegiatan Vaksinasi akan dilakukan 3 imunity) dan melindungi masyarakat dari pemberian vaksin covid-19 dengan (tiga) kali dengan waktu yang berbeda, COVID-19 agar tetap produktif secara melibatkan Dinas Kesehatan Kota yaitu: sosial dan ekonomi. Kegiatan Vaksinasi Pontianak, Kantor Kesehatan 1. Sabtu, 30 Januari jam 08.00 - 12.00 Covid-19 menggunakan tata laksana Pelabuhan Kelas II Pontianak serta 2. Selasa, 2 Februari jam 08.00 - 12.00 pelayanan Vaksinasi COVID-19, Poltekkes Kemenkes Pontianak. Kegiatan 3. Kamis, 4 Februari jam 08.00 - 12.00 yaitu mengacu pada standar pelayanan, vaksinasi diperuntukan untuk petugas dan standar prosedur operasional yang kesehatan yang bekerja dipelayanan dan Direktur Poltekkes Kemenkes Pontianak ditetapkan oleh kementerian kesehatan. berdomisili di area kota Pontianak. dalam kunjungannya berkomitmen, akan selalu siap membantu pemerintah Corona Virus Disease 2019 yang Peran masing-masing instansi yang dalam rangka menanggulangi pandemic selanjutnya disebut COVID-19 adalah terlibat yaitu Dinas Kesehatan Kota covid-19. Dukungan poltekkes kemenkes penyakit menular yang disebabkan oleh Pontianak dan Kantor Kesehatan Pontianak terutama terkait memberikan Severe Acute Respiratory Syndrom Pelabuhan Kelas II Pontianak fasiltas tempat layanan vaksinasi serta Coronavirus 2 (SARSCoV-2). Corona merupakan tim yang akan melakukan petugas yang akan membantu proses Virus Disease (Covid-19) dapat dicegah vaksinasi covid-19, sedangkan Poltekkes layanan kegiatan vaksinasi. dengan vaksinasi. Kemenkes Pontianak menyiapkan tempat sebagai lokasi pelayanan. Lokasi yang Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 Vaksinasi adalah pemberian Vaksin yang dipergunakan sebagai tempat bertujuan untuk : mengurangi khusus diberikan dalam rangka menimbulkan atau meningkatkan kekebalan seseorang secara aktif terhadap suatu penyakit, sehingga apabila suatu saat terpajan dengan penyakit tersebut tidak akan sakit atau hanya mengalami sakit ringan dan tidak menjadi sumber penularan. Dengan dilaksanakannya vaksinasi ini diharapkan para petugas/tenaga kesehatan di kota Pontianak dapat mengurangi transmisi/ penularan COVID-19.

48 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN OPINI

Merantaulah dan Lihatlah Disekitarmu, Bantulah Mereka

17 Januari 2021, bencana alam menimpa Bimbang lagi antara tetap pergi atau hari bengkel masih buka ee?” – tanyaku ke Halmahera Utara, Kecamatan desa Kao Senin saja karena kebetulan hari Senin bengkel ke dua, “oh di lao sana ibu, Barat. Hari minggu saya ingin menikmati janjian lagi bersama teman untuk ke masuk ke lao sebelah kanan ibu”. Tiba di hari libur di kamar saja sambil lokasi bencana alam di kecamatan Kao bengkel, sayapun menunggu bapak ojek menikmati kopi dan membaca novel, Barat” – benakku menemani bapak ojek sekitar lima belas menit. Tiba-tiba mobil tiba-tiba disadarkan untuk membantu pulang ke rumah mengambil jaket. Tanpa pick up berhenti di depan bengkel, wah mereka yang sedang tertimpa bencana a i u e o saya dan bapak ojek pun menuju ternyata bapak ojek yang sedang alam. Menghubungi teman-teman untuk ke desa Kai – Kao Barat, menikmati uda- diangkut dibelakang bersama mengetahui lebih lanjut di desa Kao Barat ra sore hari mengendarai sepeda motor motornya. Saya salut sama masyarakat yang tertimpa bencana alam dan bersama di sini, tidak seperti jikalau ada hal yang membuka bantuan donasi kepada teman- bapak ojek. Tiba – tiba di perjalanan mau dibantu mesti minta tolong untuk teman yang ingin berdonasi, sempat tidak motor bapak ojek ban-nya pecah duarrrr dibantu, masyarakat di sini langsung yakin sama tindakan atau inisiatif sendiri “ya ampun daerah hutan, kenapa mesti bergerak membantu bapak ojek yang saya lakukan, mengedit poster pake ban pecah”. Khawatir sekali ya menurunkan motor dari mobil pick up, donasi bantuan dan meminta koreksi Allah, motor bapak ojek pun dikerjakan sekitar dari teman. hah, alhamdulillah beberapa sejam lebih dan alhamdulillah motor teman mengapresiasi apa yang saya “tenang bu, torang cari orang dulu selesai. Lanjut perjalan ke desa Kai lakukan, meskipun sempat tidak yakin. supaya ibu kamuka ke desa Togoliua, di sekitar satu jam, memasuki hutan-hutan sana ada bengkel” – bapak ojek. dan tetap waras mengobrol bersama Tutup buku, bereskan kamar, siapkan bapak ojek wkwk dari jauh gerbang desa pakaian dan telpon mobil penumpang “tra apa pak, biar tong dua sama-sama Kai terlihat, bapak ojek pun semakin yang menuju ke Tobelo - benakku. “kak bajalan sampai dapa bengkel trada” meng-gaskan motornya. Alhamdulillah nan, kak Neta, saya pamit ke Tobelo yah. jawabku. tiba dengan selama di tempat Besok sudah balik”. Mobil pengungsian, tepatnya di SD desa Kai. penumpang menunggu di depan rumah “rasanya saat itu hampir menyerah “Selamat malam opa oma” – gairah untuk menjemput saya, sayapun segera menjadi relawan dadakan, bukan karena semangatku, “Selamat malam juga ibu, naik dan menuju ke Tobelo. Dua jam mencari pujian tapi ini berasal dari dalam mari ibu” – sambutannya. Ngobrol lebih perjalanan, alhamdulillah tiba juga hati ingin membantu saudara - bersama opa oma dan anak-anak kecil, di kostan saya dan langsung menuju kios saudara kita yang tertimpa musibah melihat kondisi tempat pengungsiannya untuk belanja kebutuhan para pengungsi becana alam. Berat sih punya pemikiran, yang masih membutuhkan bantuan. bencana alam, menurut info, mereka masih memikirkan pikiran orang yang membutuhkan bahan – bahan pokok mungkin mereka pikir kalau saya mencari Saya beranjak dan pamit pulang ke untuk memenuhi kehidupan selama pujian” Tobelo, “Pak, ayo makan dulu” kamipun mengungsi. 17 Januari hari Minggu, tak mampir di warung lalapan untuk makan lupa saya meminta izin ke orang tua hampir setengah kilometer kami berdua karena sangat kelaparan. Tiba di kost untuk turun membantu saudara – berjalan, bapak ojek mendorong langsung istirahat tanpa a i u e o dengan saudara yang tertimpa bencana alam. motornya sambil ber-Ikhtiar melewati teman sekamar, kak drg. Diana. Sore hari menuju lokasi bencana alam, hutan. Bapak ojek tidak sanggup melihat saya sebenarnya janjian sama temamn saya jalan kaki hingga ada pengendara yang juga ingin ke lokasi bencana alam, motor menawarkan untuk membantu desa Kao Barat, tapi berhubung lost kami, sayapun disuruh bapak ojek untuk contact dikarenakan jaringan, yasudah naik ke motor bapak yang menawarkan saya mencari ojek yang siap mengantar bantuannya “naik saja ibu, nanti kita saya sampai ke desa Kai, kecamatan menyusul, so dekat desa Togoliua, di Kao Barat. Alhamdulillah ada ojek yang sana ada bengkel” paksaan bapak ojek bersedia mengantar saya dan sempat pun saya terima dengan ikut ke motor berpikir lagi “ya ampun, nekat sekali sam- bapak. Memasuki jam 7 malam sambil pai memilih naik ojek dengan bayaran mencari bengkel yang masih buka, tanya dua ratus ribu pergi – pulang. sana – sini “misi bapak ibu, di mana

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 49 Senin pagi hari, rencana mau balik ke gerbang Kusuri, di gerbang Kusuri sama baru perhatikan ada tiga orang yang tempat penugasan agar saya masuk sekali tidak ada jaringan jadi saya dan bersama kak Apol yang berasal dari desa kerja terlebih dahulu dan balik lagi ke kak Apol janjian ketemu di gerbang saya, Dum – Dum yaitu kak Abdullah, kak Tobelo tapi tiba-tiba teman saya yang Kusuri. Selesai belanja dan langsung Almin dan kak Saf. “ya ampun. Ngoni tra ikut bantu mencari donasi mengabari menjemput kak drg. Diana yang mau sapa kita daritadi wkwk. Kong kiapa bisa saya kalau hari Senin sore pengantaran balik desa juga, kebetulan desanya di ngoni bisa di sini? Haha pe sempit dunia bantuan donasi ke kecamatan Kao Barat, kecamatan Kao Barat jadi saya sempat ee kak”. Selesai mengatur bantuan yasudah mengorbankan pekerjaan. ngobrol apa saja yang dibutuhkan para sembako, kamipun menuju lokasi Namanya kak Apol, teman baru yang pengungsi benca alam, bukan hanya kak bencana alam, desa Bailengit – Kao punya Taman Baca di kecamatan Malifut drg. Diana tapi menanyakan hal serupa Barat , melewati dua jembatan kayu yang – Halmahera Utara. Janjian sama akak ke ci dr. Indah yang juga se-puskesmas tampaknya sudah tidak layak lagi dan yang katanya mau pinjamkan mobilnya dengan kak drg. Diana. tibalah kami di desa Bailengit kamipun untuk menganggkut bantuan donasi “ah, menurunkan bantuan dari mobil dan akak. Kenapa tra bilang dari tadi kalau Tiba di gerbang Kusuri, ternyata kak Apol memberikan ke bagian pengurusan tra bisa pake ngoni pe oto?” – hembusan sudah tiba dan kamipun mengatur bantuan supaya mereka yang napas tak berdaya, saya dan kak Imah bantuan sembako sesuai kebutuhan mengaturnya, ngobrol sebentar dan foto menghubungi satu persatu teman yang pengungsi, tidak lama kemudian saya bersama. memiliki mobil yang bisa kami rental, membayar berapapun yang mereka minta karena memang kami sudah janjian sama kak Apol untuk membawakan bantuan donasi, janjian sam kak Apol jam empat sore. Fix, tumbang dan tidak ada sama sekali nafsu makan sampai ketemu mobil yang ingin direntalkan, jam dua belas siang setelah Dzuhur alhamdulillah mobil temannya kak Imah bersedia dipinjamkan,

“Sempat dimarahin sama kak Imah karena mau menyerah. Maag kambuh dan akhirnya tumbang. Disemangatin lagi sama kak Imah” saya dan kak Imah menuju toko sembako untuk belanja dari hasil donasi teman-teman yang baik hati sambil menghubungi kak Apol kalau jam empat saya menuju Kao Barat dan janjian di

50 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN Lanjut lagi ke desa untuk membawa sisa bantuan sembako, diperjalanan menuju keluar desa Bailengit, rupanya ada anak muridnya kak Apol, kak Apol punya taman baca juga di desa Bailengit ini, kamipun turun dan melihat beberapa rumah yang terendam banjir akibat hujan yang tak ada henti-hentinya dan sungai telah meluap. Mengobrol bersama anak-anak muridnya kak Apol dan tak lupa kmai foto bersama.

Lanjut menuju tempat pengungsian di desa Soametek – Kao Barat tempat pengungsian ternyata mereka sudah pulang ke rumahnya masing-masing, berunding lagi bersama teman-teman “bagaimana nih ibu apoteker, ibu dok? Tong antar sudah ke desa Bailengit lagi? ibu dok kalo tra iko, biar tong antar pulang” tanya kak Apol, “iya kak, antar sudah ee barang yang di sini dong so bale ke rumahnya” – jawabku . ngantar kak drg. Diana pulang ke rumah dinasnya di desa Tolabit – Kao Barat Terima kasih kak Apol yang membantu Kutipan noted di hp saya, desa Kai sambil istirahat sedikit dan menyeruput pula mencari bantuan donasi sampai pukul 22.10 tanggal 17 Januari 2021 kopi hangat. Kembali ke desa Bailengit mengedit ulang poster pertama. untuk mengantarkan sisa sembako tapi Alam telah berbicara beda tempat lagi, yang ini rumahnya Terima kasih teman-teman yang Alam telah mempersatukan orang-orang kurang layak, sebab sama sekali tidak berdonasi, kalian membangkitkan dalam satu ruangan tanpa berbuat ada aliran listrik dan lampu. Kak Imah semangat dan membuat tersenyum lagi kesalahan mengobrol lama sama beliau yang saudara-saudara yang tertimpa musibah Alam telah mempertemukan orang-orang rumahnya tidak ada aliran lsitrik dan bencana alam. yang baik hati, sangat baik hati hanya menggunakan sebatang lilin untuk menerangi sepetak rumah. Teman-teman baru yang saya namai Redahkanlah bencana ini “Tim Penjelajah Waktu”, kak Apol, drg. Biarkan orang-orang kembali ke Kamipun pamit pulang dan kembali ke Diana, kak Imah, kak Almin, kak rumahnya rumah masing-masing. Abdullah, kak Saf, kak Kif dan kak Irvan. Menikmati teh hangat dan bercengkrama Terima kasih telah bersedia membantu bersama sanak keluarga hangat Terima kasih untuk orang-orang yang membagikan bantuan sembako kepada Terima kasih malam ini bersama super membuat saya semakin yakin sama diri saudara-saudara kita yang tertimpa hero, bapak ojek (pak Umar) menemani sendiri bahwa saya bisa tapi bukan untuk musibah bencana alam. membawa sumbangan ke lokasi mencari pujian. pengungsian dari desa Bailengit ke SD Kai dan dipenuhi drama selama perjalanan ke lokasi pengungsian hingga kembali ke Tobelo, kostan dan akan kembali ke desa tercinta saya, desa Dum – Dum.

Artinya :

Torang = kita atau kami, Kamuka = diluan, Tra apa = tidak apa-apa, Bajalan = jalan kaki, Trada = tidak ada, Lao = arah ke laut.

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 51 I P T E K

Kesehatan Mental Di Era Covid-19

Oleh : Nani Mursidah, M.Kes Bapelkes Cikarang

ehidupan itu seperti roda yang 1. Setengah dari penyakit mental bermula tingkat stres ini merupakan tingkat stres selalu berputar. Terkadang sejak remaja, yakni di usia 14 tahun. terendah dari seluruh negara yang Kseseorang bisa berada di atas, Menurut WHO, banyak kasus yang tidak disurvei. Persoalan keuangan dan terkadang dia bisa berada di bawah. tertangani sehingga bunuh diri akibat pekerjaan merupakan penyebab stres Namun, setiap orang memiliki cara depresi menjadi penyebab kematian yang utama. berbeda untuk menghadapi masalah tertinggi pada anak muda usia 15-29 yang muncul dalam hidupnya. tahun. Sedangkan 25% sisanya mengatakan bahwa mereka sama sekali tidak merasa Sebegaian orang selalu menipu diri 2. Merujuk data hasil Riset Kesehatan stres. Persentase ini merupakan yang sendiri saat menghadapi masalah serta Dasar (Riskesdas) tahun 2018, terendah dibandingkan 22 negara tampak santai karena mereka dapat prevalensi penderita skizofrenia atau lainnya. Di negara tetangga seperti memikirkan aspek yang positif dari psikosis sebesar 7 per 1000 dengan Singapura dan Thailand, tingkat stres masalah tersebut. cakupan pengobatan 84,9%. Sementara masyarakatnya bahkan berada di atas itu, prevalensi gangguan mental rata-rata, yaitu sebesar 91%. Semua tergantung pada mentalitas emosional pada remaja berumur lebih masing-masing orang dan bagaimana dari 15 tahun sebesar 9,8%. Angka ini Namun, di tengah era Covid-19 mereka memandang masalah. Seperti meningkat dibandingkan tahun 2013 yaitu kemungkinan besar masih ada dampak kekhawatiran yang mendalam, dan sebesar 6%. pandemi yang masih membebani jiwa ketakutan, yang dapat menghabiskan kebanyakan orang diantaranya : masalah energi. 3. Masih berdasarkan data ekonomi, ketidakadilan, perubahan iklim, Kementerian Kesehatan Indonesia, semuanya membutuhkan toleransi Sehat sering kali dipersepsikan dari segi masyarakat perkotaan lebih rentan ketidakpastian ke tingkat yang sama fisik saja. Padahal sehat juga berarti terkena depresi, alkoholisme, gangguan sekali baru. Tidak mengherankan jika tentang kesehatan jiwa. Sayangnya, bipolar, skizofrenia, dan obsesif persentase orang yang melaporkan persoalan kesehatan jiwa masih kompulsif. Meningkatnya jumlah gejala kecemasan meningkat drastis dianggap kalah penting dibandingkan pasien gangguan jiwa di Indonesia dan di kesehatan fisik. seluruh dunia disebabkan oleh Saat ini, kita secara kiasan berada dalam pesatnya pertumbuhan hidup manusia, kegelapan, dan banyak orang merasa WHO menyebutkan, anak muda alias serta meningkatnya beban hidup, tenggelam dalam pertanyaan yang tidak generasi milenial saat ini lebih rentan terutama yang dialami oleh masyarakat terjawab dan kecemasan yang mereka terkena gangguan mental. Terlebih masa urban. bangkitkan. muda merupakan waktu di mana banyak perubahan dan penyesuaian terjadi baik Namun jika dibandingkan dengan Kapan sekolah akan dibuka kembali secara psikologis, emosional, maupun negara-negara lain, Indonesia patut (atau tutup lagi)? Haruskah saya finansial. Misalnya upaya untuk lulus berbangga. Pasalnya tingkat stres membiarkan anak saya berolahraga? kuliah, mencari pekerjaan, atau mulai masyarakat Indonesia ternyata tidak Apakah pekerjaan saya aman, atau bagi menyicil rumah. setinggi negara lain. Fakta ini mereka yang kurang beruntung, kapan berdasarkan Survei Skor Kesejahteraan saya akan mendapatkan pekerjaan Selain perubahan hidup, teknologi juga 360° tahun 2018 yang diselenggarakan baru? Berapa kali lagi saya akan melihat turut berkontribusi terhadap kesehatan Cigna. “koneksi Anda tidak stabil” selama video mental generasi muda. Salah satunya call penting? adalah penggunaan media sosial. Media Berdasarkan survei tersebut, sebanyak sosial seakan menciptakan gaya hidup 86% responden dari seluruh negara yang Dikala risiko fisik pandemi menjadi lebih ideal yang sebenarnya tidak seindah turut berpartisipasi mengatakan bahwa baik berkat kemajuan vaksin, tapi kenyataan. Hal inilah yang menciptakan mereka merasa stres. Namun di kegelapan mental dari krisis akan lebih tekanan dan beban pikiran pada generasi Indonesia, responden yang mengatakan sulit diatasi. muda. bahwa mereka merasa stres ‘hanya’ sebesar 75%. Dikutip dari pernyataanLisa Carlson, Gangguan mental, karena gejalanya tidak mantan presiden American Public Health seperti penyakit fisik, acapkali terlambat Jika dibuat perbandingan, ada 3 dari 4 Association dan administrator eksekutif di disadari. Padahal di Indonesia, jumlah responden yang merasa stres. Meski Sekolah Kedokteran Universitas Emory di penderitanya terbilang tidak sedikit. persentase tersebut terkesan tinggi, Atlanta, sebagaimana dilansir CNN.

52 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN “Kita mengalami kekurangan pasokan Dia lanjut mengatakan, "Kita tidak Berdasarkan perjuangan mental yang dan tekanan ekonomi, ketakutan akan memiliki vaksin untuk kesehatan mental dialami oleh banyak orang tahun ini dan penyakit, semua rutinitas kami yang seperti yang akan kita dapatkan untuk ini adalah masalah yang diantisipasi oleh terganggu, tetapi ada kesedihan yang kesehatan fisik. Jadi, butuh waktu lebih para profesional kesehatan mental yang nyata dalam semua itu,” lama untuk keluar dari tantangan itu." akan muncul di tahun 2021.

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 53 Hidup penuh tekanan sebelum pandemi, Bagi beberapa orang, banyak waktu di "Ada hal-hal yang Anda lihat yang terukir tetapi tantangan baru ini telah menambah rumah mungkin berarti lebih banyak tidur. di benak Anda," kata Dasgupta. lebih banyak korban. Sekolah virtual, berupaya tetap aman, kesulitan Namun, Dr. Raj Dasgupta, seorang Kurangnya pemisahan antara pekerjaan keuangan, kerja dari rumaah, mengikuti dokter paru dan tidur serta asisten dan rumah juga dapat menyebabkan pola informasi baru dan berhadapan dengan profesor kedokteran klinis di Keck School tidur yang tidak teratur. Menurutnya, penyakit serta kematian membuat of Medicine at the University of Southern pandemi benar-benar membuat masalah hidup seperti tiada akhir. California mengungkapkan bahwa stres, perubahan pada ritme sirkadian. trauma, dan tantangan baru menjadi Saat ini, pandemi sudah mulai memasuki faktor lain yang justru menyebabkan "Banyak orang juga bertambah gemuk tahun kedua pandemi dan beberapa masalah dan gangguan tidur. karena berat badan selalu menjadi faktor masalah lain terkait kesehatan mental risiko saat kita membicarakan hal-hal masih akan terus dihadapi. Orang-orang di garis depan perawatan seperti sleep apnea (gangguan tidur) kesehatan misalnya, mereka yang obstruktif." Isolasi yang dapat menyebabkan menyaksikan kematian dan individu yang kesepian telah menimpa orang-orang dari terjebak di kapal pesiar mungkin Sleep apnea telah dikaitkan dengan risiko segala usia. Banyak anak dan remaja mengalami stres pasca-trauma yang yang lebih tinggi untuk mengembangkan kehilangan kesempatan yang penting dapat menyebabkan insomnia dan mimpi depresi dan kecemasan. untuk perkembangan sosial. buruk.

54 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN Dikarenakan kualitas tidur dikaitkan Dia juga mengatakan untuk berfokus Sumber : dengan kesehatan mental, mendapatkan pada hal-hal mendasar seperti tidur cukup sinar matahari untuk ritme yang cukup, makan makanan sehat, 1. Gelombang Lautan Jiwa, Oleh Anta sirkadian normal, mengembangkan bergerak sepanjang hari, menghabiskan Samsara; rutinitas tidur, dan mempraktikkan teknik waktu dengan hewan peliharaan dan relaksasi akan menjadi sangat penting di orang yang dicintai akan menjadi sangat 2. Buku Ajar Keperawatan Kesehatan tahun 2021. penting Jiwa, Edition: 1Publisher: Salemba Medika Jakarta ISBN: Sementara menurut Carlson, bagaimana "Merawat diri sendiri dan satu sama lain 978-602-1163-31-3; Anda mengelola stres sangat penting harus menjadi fokus semua orang saat untuk menemukan kelegaan dari kita memasuki tahun 2021," katanya 3. Beranda UNICEF; pandemi. 4. Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) Salah satunya yakni dengan berada di tahun 2018. luar ruangan dengan aman dan di sekitar pepohonan yang dapat meningkatkan kesehatan Anda secara keseluruhan. Jika Anda bisa, luangkan waktu untuk bersantai dan jauhkan diri dari berita yang membuat stres.

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 55 I P T E K

PEMBUATAN FACE SHIELD DENGAN TEKNOLOGI 3D PRINTING DI MASA PANDEMI COVID 19

Oleh : Salikun, S.Pd, M.Kes (Dosen Prodi Sarjana Terapan Terapi Gigi Polkesmar)

enyakit Covid-19 yang disebabkan Selain petugas medis yang menangani Di sisi lain, lonjakan kasus penyebaran oleh infeksi virus SARS-COV-2 pasien Covid-19 secara langsung, tenaga Covid-19 di Indonesia semakin Ptengah menyerang hampir di kesehatan gigi juga rentan tertular virus bertambah dari hari ke hari menyebabkan berbagai belahan dunia, tidak terkecuali Covid-19 karena mereka sangat dekat kebutuhan alat pelindung diri (APD) Indonesia. Covid-19 merupakan dengan sumber droplet saat melakukan berupa pelindung wajah mengalami penyakit menular yang menyebabkan pemeriksaan gigi pada pasien. Tenaga kenaikan yang tajam. Karena virus ini infeksi saluran pernafasan pada kesehatan gigi melakukan pengobatan menyebar melalui droplet dengan media manusia. Sejak kemunculannya pertama pada gigi atau gusi pasien secara mata, hidung dan mulut, penggunaan kali di Indonesia pada tanggal 2 Maret langsung dan berkomunikasi serta masker saja dirasa tidak cukup sebagai 2020, penyakit ini telah mengancam melakukan kontak terhadap pasien dalam perlindungan bagi tenaga kesehatan dunia kesehatan khususnya bagi tenaga jarak yang sangat dekat. Dalam yang berhubungan langsung dengan kesehatan sebagai garda terdepan mencegah penularan Covid-19, tenaga pasien dengan berbagai gejala penyakit. penanganan Covid-19. kesehatan gigi sangat Sehingga diperlukan pelindung tambahan memungkinkan tertular virus salah satunya penggunaan face shield, Covid-19 melalui pasien yang yang meskipun bukan alat pelindung satu tidak diketahui positif atau – satunya akan tetapi sangat menunjang negatif Covid-19. peralatan yang lain.

Di era revolusi industri 4.0, teknologi k d memiliki peran penting dalam mendukung t ol program pemerintah salah satunya dalam upaya pencegahan penularan virus Covid-19, termasuk penggunaannya untuk membuat face shield. Teknologi 3D printing bisa menjadi salah satu alternatif pilihan media pembuatan face shield dengan penggunaan bahan ramah lingkungan sehingga dihasilkan produk yang maksimal dan dapat diproduksi dalam jumlah yang relatif banyak. Headband 3D Printing ini merupakan perpaduan kerja desain yang diakui oleh industri 3D Printing dunia bernama PRUSA.

Bahan pokok pembuatan 3D printing berupa filament dengan bahan PLA (Polylactic Acid), memiliki aroma yang tidak menganggu indra penciuman,

56 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN Gambar 2. Uji coba face shield karya mahasiswa

kualitas permukaan yang halus, Gambar 1. Proses Pembuatan Face user-friendly, ideal untuk model yang Shield oleh mahasiswa didampingi membutuhkan estetika dan proses Gudang Mikon Banyumanik pencetakan relatif lebih cepat sebab mudah bekerja dengan kecepatan cetak tinggi dengan berbagai pilihan warna.

Teknologi 3D printing untuk membuat face shield ini telah dikembangkan oleh mahasiswa jurusan Terapis Gigi Poltekkes Kemenkes Semarang bekerjasama dengan Gudang Mikon Banyumanik. Langkah awal dari pembuatan face shield dengan teknologi 3D printing ini yaitu, penyuluhan dari ofd e q mahasiswa kepada Gudang Mikon Banyumanik, Semarang terkait Covid-19, bagaimana penularannya dan cara untuk mengurangi resiko penularan Covid-19 serta perencanaan face shield yang akan didiseminasi. Selanjutnya dilakukan pelatihan oleh mitra Gudang Mikon Banyumanik mengenai pembuatan face shield mulai dari desain dengan menggunakan software dan proses printing headband dengan 3D Printer untuk kemudian di implementasikan oleh mahasiswa. Antusias mahasiswa terlihat ketika pihak Gudang Mikon memberikan penjelasan detail mengenai 3D Printing yang merupakan teknologi di era industri 4.0 yang memiliki andil dalam pencegahan Covid-19 melalui pembuatan headband face shield dengan hasil yang lebih kokoh dan professional.

EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 57 ofd e q

Kegiatan Pembagian Face Shield di Puskesmas Bulusan

Sebagai bentuk implementasi dari Dengan adanya program pengabdian teknologi 3D printing ini, produk face masyarakat berupa upaya shield telah diluncurkan dalam kegiatan pencegahan Covid-19 melalui pembuatan pengabdian masyarakat yang dilakukan face shield ini, diharapkan dapat oleh Poltekkes Kemenkes Semarang mendukung gerakan pemerintah dalam jurusan Terapis Gigi dengan mengatasi pandemi Covid-19 melalui membagikan face shield ke beberapa perlindungan terhadap garda terdepan Puskesmas di Kota Semarang dan petugas medis khususnya tenaga Kabupaten Sukoharjo. Pengabdian kesehatan gigi sehingga dapat mencegah masyarakat ini diawali dengan penularan Covid-19 saat kontak dengan penyuluhan yang dilakukan oleh pasien. Lebih jauh, diharapkan kegiatan – mahasiswa jurusan Terapis Gigi tentang kegiatan serupa dapat berdampak pada informasi Covid-19 dan bagaimana peningkatan pengetahuan mahasiswa pencegahan penularannya berikut usaha yang terlibat untuk dapat beradaptasi – usaha yang dapat dilakukan untuk dengan kemajuan teknologi, salah membantu tenaga medis dalam satunya 3D Printing karena memerangi Covid-19 yaitu dengan alat perkembangan 3D Printing dapat medis face shield. Kegiatan pengabdian membantu proses pembuatan face shield masyarakat ini memberikan output face sehingga hasilnya lebih kuat dan dapat Kegiatan Pembagian Face Shield di shield sebagai alat kesehatan untuk diproduksi dengan waktu yang efisien Puskesmas Padangsari perlindungan dan pencegahan dengan bantuan mesin. penyebaran wabah yang dikoordinasikan dengan Puskesmas.

t ol k d

Kegiatan Pembagian Face Shield di Puskesmas Srondol

58 EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN EDISI FEBRUARI 2021 . BULETIN SDM KESEHATAN 59 Kami Tunggu Karya Anda

Kirim karya tulis anda ke Buletin SDM Kesehatan, Buletin Terakreditasi yang terbit dua bulan sekali mulai bulan Februari

Rubrikasi Fokus Utama Manajemen SDM Seputar Institusi Info Opini Iptek

Ketentuan : Tulisan dikirim ke redaksi maksimal 3 halaman A4, 1.5 spasi dan fontasi 12

Tulisan sudah tersusun dalam format popular sehingga meminimalkan editing

Alamat 021-7245517, 72797302 ekt. 3034 Sub bagian Adokasi Hukum 021- 7398852 dan Hubungan Masyarakat, [email protected] bagian Hukornas. Jalan Hang Jebat III, Blok F3 [email protected] Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. www.bppsdmk.depkes.go.id PO BOX No.6015/JKS.GN Jakarta 12120 perpustakaan.bppsdmk.depkes.go.id