KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Tuhan Yesus Kristus untuk Kasih dan Karunia-Nya yang diberikan kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul “Pengaruh Dimensi Sumber Stres Kerja

(Stressor) Terhadap Kinerja Pegawai BPJS Kesehatan Kantor Cabang Medan”.

Skripsi ini ditulis untuk memenuhi sebagian syarat yang harus dipenuhi untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi Pada Jurusan Manajemen Fakultas

Ekonomi Universitas Negeri Medan. Penulis juga berharap kiranya skripsi ini dapat memperluas wawasan dan menambah pengetahuan pembaca, khususnya mahasiswa/i Jurusan Manajemen.

Dalam penulisan skripsi ini, penulis banyak menerima dukungan, bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak. Secara khusus dan teristimewa kepada kedua orang tua penulis, Appa Wagiman Naibaho dan Eomma Udur Martua S.Pasaribu, atas segala pengorbanan yang tiada henti, untuk doa, cinta dan kasih, nasihat, dukungan, motivasi dan juga bantuan moril yang diberikan kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Dalam kesempatan ini juga penulis menyampaikan rasa hormat dan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Bapak Prof. Dr. Syawal Gultom, M.Pd, selaku Rektor Universitas

Negeri Medan.

2. Bapak Prof. Indra Maipita, M.Si, Ph.D, selaku Dekan Fakultas Ekonomi

Universitas Negeri Medan.

iii

iv

3. Bapak Dr. Eko Wahyu Nugrahadi, M.Si, selaku pembantu Dekan I

Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan.

4. Ibu Dr. T.Teviana, SE, M.Si, selaku Ketua Jurusan Manajemen Fakultas

Ekonomi Universitas Negeri Medan.

5. Bapak Hendra Saputra, SE, M.Si, selaku Sekretaris Jurusan Manajemen

Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan.

6. Ibu Hilma Harmen, M.BA, selaku dosen pembimbing skripsi yang telah

meluangkan banyak waktu untuk memberikan bimbingan dan arahan

kepada penulis sehingga skripsi ini bisa selesai.

7. Ibu Dr. Dina Sarah Syahreza, SE, M.Si., Bapak Dr. Zulkarnain Siregar,

ST, M.M dan Bapak Hendra Saputra, SE, M.Si selaku dosen penguji

skripsi penulis yang telah memberikan saran dalam menyempurnakan

skripsi ini.

8. Kepada Bang Redo dan Ka Herna selaku pegawai di BPJS Kesehatan

Kantor Cabang Medan dan BPJS Kesehatan Kantor Cabang Lubuk

Pakam, yang telah memberikan izin untuk melakukan penelitian.

9. Ibu Dita Amanah, M.BA dan Bapak Hendra Saputra, SE, M.Si selaku

dosen Pembimbing Akademik yang telah membimbing dan

mengarahkan penulis selama melakukan perkuliahan di Universitas

Negeri Medan.

10. Kepada seluruh Bapak dan Ibu Dosen di Universitas Negeri Medan,

khususnya Bapak dan Ibu Dosen di Jurusan Manajemen Fakultas v

Ekonomi Universitas Negeri Medan yang selama ini telah memberikan

ilmu pengetahuan.

11. Kepada Kak Putri dan staf tata usaha Fakultas Ekonomi Universitas

Negeri Medan.

12. Kepada Namdongsaeng Gondut Farel Naibaho. Dan secara khusus juga

penulis mempersembahkan skripsi ini untuk alm.Eonni Natalia Naibaho.

13. Kepada Abang Nanang Anjuardi Naibaho, terimakasih banyak atas

bantuan yang telah diberikan kepada penulis dari awal pembuatan

skripsi sampai akhir.

14. Kepada seluruh keluarga baik yang di Jakarta, di Medan dan di Samosir,

secara khusus untuk Uda Nanguda Rian dan Wak Geng Queen Indah

Sabina Maris Naibaho. Terimakasih banyak atas segala waktu, bantuan,

dukungan, semangat dan motivasi yang telah diberikan kepada penulis.

15. Kepada sahabat terbaik dan keluarga kecil ku WAN4DIL : Tante Desi

Pasaribu, Kang Mas Hamdani, Mak Nisa, Bunda Devi, AstriNo,

IsumNo, DiniNo, WidyaNo dan anggota yang terakhir secara khusus

untuk sahabat terbaik dan pendengar terbaik Liza Kharisma. Terima

kasih atas segala dukungan yang sudah diberikan kepada penulis.

16. Kepada anak Kost Durung 207 : secara khusus untuk Ka Desi Purba

Minaz dan Adek Sartika Sinaga Gomez, terima kasih untuk waktu,

tempat, dukungan, semangat dan kebersamaan yang sudah dilalui. Dan

untuk Adek Sharon Siburian, Bang Fransiskus Marbun dan Bang

Jimmer Silalahi. vi

17. Secara khusus penulis juga mengucapkan banyak-banyak terimakasih

untuk Bang M.Riyadi Rambe, terimakasih sudah menjadi guru terbaik

dalam mengajarkan pengolahan data di SPSS.

18. Kepada teman-teman satu PS Ibu Hilma : Darma, Esy dan Gita.

Terimakasih atas semangat dan bantuan yang sudah diberikan.

19. Kepada Group Menuju Wisuda : Metha, Darma, Esy, Gita dan Khuza.

Terimakasih atas kebersamaan dan bantuan yang sudah diberikan.

20. Kepada Grup Pejuang Toga : Kak Vena, Kak Kia, Kak Syahri, Bang

Jimmer, Esy, Metha, Darma, Khuza, Riyadi). Terima Kasih atas bantuan

dan semangat yang diberikan.

21. Kepada seluruh teman-teman di Jurusan Manajemen, secara khusus

Stambuk 2014.

22. Teristimewa untuk My Old Oppa : Leetuk, Heecul,

Yesung, Kangin, Shindong, Sungmin, , Siwon, pacar terbaik

Donghae Oppa, Ryeowook, Kyuhyun, Hangeng, Kibum, Zhoumi dan

Henry (13+2) “Uri Super Junior Oeooo”. Jeongmal Kamsahamnida My

Old Oppa telah menghibur penulis setiap hari, setiap saat dari pagi

sampai malam dan dalam keadaan suka maupun duka selama pembuatan

skripsi ini.

23. Dan juga kepada : Oppa-Oppa dan Dongsaeng BTOB, BTS, EXO, NCT,

SHINee, Highlight, , C.N.Blue, Big Bang, iKON, GOT7,

Stray Kids, Winner, Jibsabu-Master in The House (Lee Seung Gi, Yook

Sung Jae, Lee Sang Hyun dan Yang Se Hyeong), Knowing Brother, vii