BUKITTINGGI SI KOTA WISATA DARI MINANG Low Budget BUKITTINGGI ADALAH KOTA | berhawa sejuk. Kota ini berada pada ketinggian 909-941 meter dpl. Suhunya rata-rata 16-25 °C R e l a x | BULOK RUMAH BAGONJONG F u n KOMUNITAS NEBENG.COM PROFIL YUNAIDI DJOEPOET Oktober-November 2012 EDISI 18 Free Magazine OKTOBER-NOVEMBER 2012 I B A C K P A Ck IN Daftar Isi Dari PIMPINAN UMUM/REDAKSI CATPER Ambar Arum 15 BUKITTINGGI AWAK PULANG!!! Redaksi [email protected] GALERI 25 FOTO BUKITTINGGI EDITOR Muhammad Iqbal PENGANAN 43 KERIPIK SANJAI REDAKSI AKSESORIS Annisa M.F. Harahap 46 JAKPAK TIPS ARTISTIK & DESAIN TIDUR DI KERETA EKONOMI 47 Galih Permadi RESENSI Kibar Desain Salman 49 NAGABUMI I JEDA WEBMASTER 51 PERTAMINI Kurniawan Aji Saputra ORDINAT INTERAKSI Redaksi menerima saran, kritik, BUKITTINGGI SI KOTA WISATA DARI MINANG 53 SEMUA BERAWAL DARI... dan artikel dari BM Readers Bukittinggi adalah kota yang identik dengan hawa KONTRIBUTOR yang bisa dikirim melalui BM EDISI 18 Salam Ransel, 3 sejuk. Kota ini berada pada ketinggian 909-941 meter 56 alamat email kami. di atas permukaan laut. EDISI DEPAN 57 PULAU TOGEAN KOTA MANA YANG lebih menarik ketimbang kota yang mempunyai lembah indah dengan udara sejuk, ragam kuliner PANDU penggoda lidah, budaya yang kental, dan dipenuhi tempat-tem- MENUJU BUKITTINGGI pat wisata? Kita bisa mendapat itu semua di Bukittinggi, sebuah Semua besar bus lintas Sumatera kota berjarak 2 jam dari Kota Padang, Sumatera Barat. 11 melewati terminal Aur Kuning Pemerintah Bukittinggi sudah menobatkan kotanya (Bukittinggi). sebagai Kota Wisata. Oleh karenanya dukungan untuk sektor wisata cukup baik, dengan menebarkan banyak penginapan dan menjaga tempat-tempat wisata agar tetap menarik pengunjung. BULOK KOMUNITAS PROFIL Bukittinggi sudah sejak lama menjadi daerah tujuan wisatawan 27 RUMAH 33 NEBENG.COM 37 YUNAIDI JOEPOET mancanegara, kenapa kita tidak? BAGONJONG REDAKSI FOTO COVER : ERISON J. KAMBARI WEBSITE EMAIL FACEBOOK TWEET www.backpackinmagazine.com [email protected] Backpackin Magz @Backpackin_Magz 1 BAC K PA Ck I N I OKTOBER - NOVEMBER 2 0 1 2 OKTOBER-NOVEMBERBackpackin’ E-M 2012agazine I B A C K P A Ck IN ORDINAT BUKITTINGGI SI KOTA WISATA DARI MINANG BUKITTINGGI ADALAH KOTA yang identik dengan hawa sejuk. Kota ini berada pada ketinggian 909-941 meter di atas permukaan laut. Suhunya rata-rata 16-25 °C. Bandingkan dengan suhu Kota Padang yang berkisar 21-32 °C. Marapi dan Singgalang adalah dua gunung yang mengapit Kota Bukittinggi. OLEH: MUHAMMAD IQBAL | FOTO: ERISON J. KAMBARI, DESSY ALIANDRINA, DAN MUHAMMAD IQBAL I R A MB A K J. J. ON IS ER : OTO F 3 BAC K PA Ck IIN N I OKTOBER - NOVEMBER 2 0 1 2 OKTOBER-NOVEMBEROKTOBER - NOVEMBER 20122 0 1 2 I BBACKPA A C K P A Ck IN 4 berbentuk bulat, gaya Jepang dengan atap seperti kelenteng, dan akhirnya atap bagon- jong khas Minangkabau seperti sekarang. Yang tetap dipertahankan adalah angka jam 4 yang ditulis dalam huruf romawi sebagai ‘IIII’, bukan ‘IV’ seperti aturan yang berlaku. BENTENG FORT DE KOCK DAN KEBUN BINATANG Benteng Fort de Cock didirikan tahun 1825 ketika Wakil Gubernur Jenderal Hindia Belanda dijabat oleh Baron Hendrik Merkus de Kock. Karenanya, benteng ini terkenal dengan nama Benteng Fort De Kock. Tentara A N I R Belanda menggunakan benteng ini sebagai D N benteng pertahanan, terutama sejak Perang Paderi bergejolak. SSY ALIA SSY E D : Ukuran bangunan benteng tidak be- OTO gitu besar, tetapi dilengkapi empat meriam F di setiap sudutnya. Saat ini, benteng tersebut menjadi bangunan di tengah taman yang Masyarakat Bukittinggi adalah orang- Minang artinya besar, jadi Jam Gadang banyak memiliki pohon rindang dan mainan orang Minangkabau yang masih kental artinya jam besar, karena menara jam ini anak-anak. Beberapa gazebo kecil menghiasi memegang budayanya. Kita dapat dengan memang berukuran besar. Fungsinya mirip sekeliling benteng untuk tempat duduk- mudah menemui orang-orang yang berbin- seperti menara jam Big Ben di London. duduk pengunjung. cang Bahasa Minangkabau. Makanan Bukit- Jam Gadang dibangun pada tahun Benteng Fort de Kock menjadi satu tinggi adalah makanan yang dekat dengan 1926 sebagai hadiah dari Ratu Belanda destinasi wisata Bukittinggi yang dihubung- kesan pedas dan penuh rempah-rempah. kepada Rook Maker, sekretaris Fort de kan ke Kebun Binatang Bukittinggi dengan Konon banyak orang merekomendasikan, jika Kock (nama kecil Bukittinggi) pada masa FOTO : ERISON J. KAMBARI Jembatan Limpapeh, yaitu jembatan kayu ingin mencicipi makanan Padang paling lezat pemerintahan Hindia-Belanda. Jam tersebut yang letaknya persis di atas jalan raya Kota di dunia, maka pergilah ke Bukittinggi. didatangkan langsung dari Rotterdam, Be- Bukittinggi. Beberapa koleksi dalam Kebun Sebetulnya dengan hawa sejuk, JAM GADANG landa, melalui pelabuhan Teluk Bayur Padang budaya yang kental, dan makanan yang lezat Sering orang terkecoh dengan me- dan digerakkan secara mekanik oleh mesin saja Bukittinggi sudah cukup menarik untuk nganggap Jam Gadang terletak di Padang, yang konon hanya dibuat dua unit saja di ATAPNYA BERGANTI RUPA DARI wisatawan. Tapi tidak hanya itu yang dimi- padahal di Bukittinggi, sekitar 2 jam dari dunia, yaitu Jam Gadang itu sendiri dan Big liki Bukittinggi. Banyak tempat wisata yang Padang. Jam Gadang sudah menjadi icon Ben di London, Inggris. GAYA BELANDA, GAYA JEPANG, dapat kita temukan di tengah Kota Bukit- atau landmark, sekaligus titik nol kilome- Jam Gadang ini atapnya pernah KINI GAYA BAGONJONG tinggi, membuatnya kian menarik. ter Bukittinggi. Kata gadang dalam Bahasa berganti rupa dari gaya Belanda dengan atap 5 BAC K PA Ck I N I OKTOBER - NOVEMBER 2 0 1 2 OKTOBER-NOVEMBER 2012 I B A C K P A Ck IN 6 Binatang itu adalah gajah, burung cen- derawasih, tapir, buaya, beruang madu, dan orangutan. NGARAI SIANOK DAN LOBANG JEPANG Ngarai Sianok adalah lembah yang membentang sepanjang 15 km di Barat Daya Kota Bukittinggi. Kedalamannya bervariasi antara 75–110 meter. Sebuah sungai me- ngalir di bawah ngarai, yaitu Batang Masang. Batang dalam bahasa Minang artinya sungai. A Biasanya pengunjung masuk Ngarai N I R D Sianok dari Taman Panorama. Di dalamnya N tersedia semacam gardu pandang yang bisa SSY ALIA SSY dinaiki. Ngarai Sianok terlihat jelas dari gardu E D : tersebut. Di dekat gardu pandang, banyak OTO F BAC K PA Ck I N I OKTOBER - NOVEMBER 2 0 1 2 OKTOBER-NOVEMBER 2012 I B A C K P A Ck IN 8 FOTO : MUHAMMAD IQBAL didapat di sini: gulai daging cincang, gulai ikan, dendeng daging, gulai nangka muda, dan rebung muda. Masakan kapau identik dengan lumuran bumbu rempah yang kental. FOTO : ERISON J. KAMBARI BUKIT AMBACANG Aparat Pemerintah Hindia-Belanda penjual cenderamata dan lukisan yang berte- Lorong-lorong gelap memenuhi selu- PEMERINTAH HINDIA-BELANDA menyenangi pacuan kuda, lantas mereka makan Bukittinggi. ruh bagian gua yang terkesan seperti labirin membuat arena dan mengadakan lomba MEMBUATKAN JANJANG Masih di dalam Taman Panorama, itu. Di sebagian lorong terdapat bagian yang pacuan kuda di Bukit Ambacang pada tahun terdapat juga Lobang Jepang. Gua ini dibuat menjorok ke dalam membentuk ruang-ru- ANTARA PASAR-PASAR TERSEBUT 1889. Saat ini arena tersebut masih ada dan oleh tentara Jepang dengan menggunakan ang. Fungsinya beragam: dapur, penyimpan- juga masih banyak kuda yang hilir mudik di masyarakat Minang sebagai pekerja. Mereka an amunisi, kamar serdadu militer Jepang, dalamnya. Tetapi kuda yang sekarang bukan dipaksa menyelesaikan gua dengan panjang ruang rapat, ruang makan romusa, penjara, pasar tersebut. Sampai sekarang janjang untuk pacuan kuda, melainkan untuk kuda 1,47 km tersebut dengan siksaan yang bisa ruang penyiksaan, dan tempat pengintaian. masih digunakan oleh masyarakat. Salah wisata. Pengunjung dapat mengitari arena membuat merinding. satu yang paling terkenal adalah Janjang 40. menggunakan kuda tersebut dengan mem- Lobang Jepang dibangun pada ta- PASAR ATAS DAN PASAR BAWAH Pasar Atas dipenuhi oleh penjual bayar sejumlah uang. hun 1942 dan harus dihentikan pada tahun Berdempetan dengan Jam Gadang, produk tekstil, kerajinan tangan, dan makan- Hampir setiap sore Bukit Ambacang 1945 karena Jepang kalah oleh tentara terdapat pasar tradisional yang dikenal de- an kecil, termasuk yang khas Bukittinggi: ramai oleh masyarakat. Pedagang kaki lima Sekutu. Namun keberadaan gua ini baru ngan Pasar Atas dan Pasar Bawah. Usia Pas- keripik sanjai, kerupuk jangek, dan karak berderet-deret tidak mau kehilangan mo- diketahui beberapa waktu kemudian. Ma- ar Atas sedikit lebih tua dari Pasar Bawah, kaliang. Sementara Pasar Bawah banyak men. Mereka sekadar duduk-duduk bersama syarakat demikian geramnya melihat gua tetapi sama-sama sudah berumur lebih dari menjual bahan makanan. Nasi kapau adalah keluarga atau teman, menikmati peman- tersebut penuh dengan mayat masyarakat seabad. Pemerintah Hindia-Belanda mem- makanan yang paling dicari wisatawan di dangan aktivitas berkuda. lokal. buatkan janjang (anak tangga) antara pasar- Pasar Bawah. Beberapa makanan yang bisa 9 BAC K PA Ck I N I OKTOBER - NOVEMBER 2 0 1 2 OKTOBER-NOVEMBER 2012 I B A C K P A Ck IN 10 PANDU PADANG-BUKITTINGGI Jarak sekitar 92 Km ditempuh dalam waktu 2 jam pakai: 1. Taksi (Rp 150.000-Rp 200.000/mobil) Ada setiap saat dari Bandara Internasi- PENGINAPAN onal Minangkabau Deretan penginapan mudah ditemui di Jl Ahmad Yani dan sekitarnya. Beberapa angkot 2. Tranex (Rp 16.000/orang) dari terminal Aur Kuning melewati jalan ini. Ada setiap saat dari Kota Padang. AP M Tranex adalah mobil ELF yang dijadikan ang- E 1. Hotel Srikandi (Jl A. Yani no.117); Rp 80.000; 2 GL kutan umum. Tranex menuju Bukittinggi biasa OO single bed, kamar mandi dalam. G : ngetem di Ulak Karang (dekat Kampus Bung A ET P Hatta, Padang). 2. Hotel Asia (Jl Kesehatan no.38); kamar ekono- Jika Anda dari bandara, ada Tranex mi Rp 125.000; 2 single bed, kamar mandi dalam tujuan Padang dan Damri yang keliling kota (air panas dan dingin), TV kabel. Padang. Setelah sampai Padang, baru cari ang- SEMUA BUS LINTAS Sumatera kutan ke Bukittinggi, salah satunya Tranex yang melewati terminal Aur Kuning (Bukittinggi).
Details
-
File Typepdf
-
Upload Time-
-
Content LanguagesEnglish
-
Upload UserAnonymous/Not logged-in
-
File Pages31 Page
-
File Size-