Peran Bambang Sugeng Dalam Perang Kemerdekaan Di Yogyakarta Tahun 1945-1949

Peran Bambang Sugeng Dalam Perang Kemerdekaan Di Yogyakarta Tahun 1945-1949

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PERAN BAMBANG SUGENG DALAM PERANG KEMERDEKAAN DI YOGYAKARTA TAHUN 1945-1949 MAKALAH Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sejarah Oleh : GUSTAM DUGA PRASETYA NIM: 101314029 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN SEJARAH JURUSAN PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SANATA DHARMA YOGYAKARTA 2017 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI HALAMAN PERSEMBAHAN Dengan kerendahan hati, makalah tugas akhir ini saya persembahkan kepada: 1. Bapak dan Alm. Ibu, terima kasih atas semua kasih sayang, dukungan, motivasi serta doa-doanya yang senantiasa selalu dipanjatkan demi keberhasilan dan kesuksesanku (tanpa mereka saya bukan apa-apa). 2. Kakakku yang senantiasa memberikan motivasi dan membantu dengan doa hingga terselesainya makalah ini. 3. Keluarga besar yang selalu memotivasi untuk tetap semangat dan tersenyum dalam menyelesaikan makalah ini. Gustam Duga Prasetya iv PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI MOTTO “Jika Anda menginginkan sesuatu yang belum pernah anda miliki, maka Anda harus bersedia melakukan sesuatu yang belum pernah Anda lakukan” (Thomas Jefferson) v PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI ABSTRAK PERAN BAMBANG SUGENG DALAM PERANG KEMERDEKAAN DI YOGYAKARTA TAHUN 1945-1949 Oleh: Gustam Duga Prasetya Universitas Sanata Dharma 2017 Penulisan ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisis: (1) peran Bambang Sugeng sebelum perang kemerdekaan di Yogyakarta tahun 1945, (2) bentuk perjuangan Bambang Sugeng dalam perang kemerdekaan di Yogyakarta, dan (3) akhir perjuangan Bambang Sugeng sesudah perang kemerdekaan di Yogyakarta. Penulisan makalah menggunakan metode sejarah dengan langkah heuristik, verifikasi, interpretasi, historiografi, dengan pendekatan politik, dan model penulisan deskriptif analitis. Hasil penulisan menunjukkan bahwa: (1) peran Bambang Sugeng sebelum perang kemerdekaan adalah sebagai orang yang mengibarkan bendera Merah Putih di saat detik-detik Proklamasi tanggal 17 Agustus 1945 di alun-alun Temanggung, (2) bentuk perjuangan Bambang Sugeng dalam perang kemerdekaan adalah sebagai Kolonel Komando pertempuran dalam merebut kembali ibu kota Yogyakarta, (3) Akhir perjuangan Bambang Sugeng sesudah perang kemerdekaan yaitu pada bulan Juni 1950 diangkat menjadi Panglima Divisi I/TT V Jawa Timur, memprakarsai pencatatan setiap prajurit TNI atau Nomor Registrasi Pusat (NRP), menyatukan kembali para perwira TNI Angkatan Darat melalui Piagam Djogja 1955, menjadi Duta Besar Indonesia di Vatikan, Jepang, dan Brasil. viii PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI ABSTRACT ROLE IN THE WAR OF INDEPENDENCE BAMBANG SUGENG IN YOGYAKARTA YEAR 1945-1949 Oleh: Gustam Duga Prasetya Universitas Sanata Dharma 2017 This paper aims to determine: (1) the role of Bambang Sugeng before the war of independence in Yogyakarta in 1945, (2) forms of struggle Bambang Sugeng had in the war of independence in Yogyakarta, and (3) the end of the struggle of Bambang Sugeng after the war of independence in Yogyakarta. This paper uses historical method with heuristic steps that include verification, interpretation, historiography, socio-cultural approach, and the model of descriptive writing. The results of the paper show that: (1) the role Bambang Sugeng before the war of independence occured in the time of the event of the River Progo known as the flag raising; and during the Proclamation dated August 17, 1945 in the central square of Waterford, (2) forms of struggle Bambang Sugeng had in the war of independence was the captivity on the capital of Yogyakarta, (3) The end of the struggle of Bambang Sugeng after the war of independence was his appointment in June 1950 as Division Commander I / TT V East Java; initiating the recording of any soldiers or Registration Number Center (NRP); and becoming the Indonesian ambassador at the Vatican, Japan, and Brazil. ix PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL ....................................................................................... i HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING .............................................. ii HALAMAN PENGESAHAN .......................................................................... iii HALAMAN PERSEMBAHAN ...................................................................... iv MOTTO .......................................................................................................... v PERNYATAAN KEASLIAN KARYA .......................................................... vi LEMBAR PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS ........................................ vii ABSTRAK ...................................................................................................... viii ABSTRACT ..................................................................................................... ix KATA PENGANTAR ................................................................................... x DAFTAR ISI ................................................................................................... xi DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................... xiii BAB I. PENDAHULUAN ............................................................................... 1 A. Latar Belakang Masalah ...................................................................... 1 B. Rumusan Masalah ................................................................................ 4 C. Tujuan Penulisan Makalah .................................................................. 5 D. Manfaat Penulisan Makalah ................................................................. 5 BAB II. PERAN BAMBANG SUGENG SEBELUM PERANG KEMERDEKAAN DI YOGYAKARTA TAHUN 1945 .................. 6 A. Profil Bambang Sugeng ..................................................................... 6 B. Peran Bambang Sugeng Sebelum Perang Kemerdekaan di Yogyakarta Tahun 1945 ...................................................................... 7 BAB III. BENTUK PERJUANGAN BAMBANG SUGENG DALAM PERANG KEMERDEKAAN DI YOGYAKARTA ...................... 9 A. Peristiwa Serangan Umum 1 Maret 1949 .......................................... 9 B. Jalannya Serangan Umum 1 Maret 1949 ........................................... 20 C. Tujuan Serangan Umum 1 Maret 1949 .............................................. 21 D. Pelaksanaan Serangan Umum 1 Maret 1949 ..................................... 23 xi PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI E. Arti Serangan Umum 1 Maret 1949 terhadap Kota Yogyakarta......... 26 F. Pengaruh terhadap Pemerintahan Republik Indonesia ........................ 26 G. Serangan Besar-Besaran Tentara Nasional Republik Indonesia Terhadap Belanda ................................................................................ 28 H. Konsep Peristiwa Serangan Umum 1 Maret 1949 ............................. 30 I. Peran Kolonel Bambang Sugeng Pada Peristiwa Serangan Umum 1 Maret 1949 ........................................................................................ 33 BAB IV. AKHIR PERJUANGAN BAMBANG SUGENG SESUDAH PERANG KEMERDEKAAN DI YOGYAKARTA ....................... 40 A. Setelah Terjadinya Serangan Umum 1 Maret 1949 ......................... 40 B. Perjuangan Bambang Sugeng di Daerah Temanggung ................... 42 C. Karier Militer Bambang Sugeng Setelah Akhir Kemerdekaan .......... 45 BAB V. KESIMPULAN ................................................................................. 49 DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................... 51 LAMPIRAN .................................................................................................... 53 xii PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1. Silabus Sejarah ......................................................................... 53 Lampiran 2. RPP Sejarah ............................................................................... 66 xiii PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Sejarah perjuangan bangsa Indonesia begitu panjang dan penuh liku, serta memerlukan perjuangan keras untuk menjadi sebuah negara dan menjadi bagian dari kehidupan dunia. Kemerdekaan menjadi harapan serta impian seluruh masyarakat Indonesia. Dengan kemerdekaan diharapkan kehidupan dari segenap elemen bangsa dapat lebih sejahtera dan terbebas dari belenggu penjajahan. Setelah sekian lama berjuang dengan mempertaruhkan jiwa raga pada akhirnya terjadilah sebuah peristiwa yang menjadi tonggak lahirnya negara Indonesia yang ditandai dengan pembacaan teks proklamasi oleh Ir. Soekarno sebagai bentuk puncak perjuangan seluruh bangsa Indonesia dalam merebut kemerdekaan. Banyak sudah yang telah dikorbankan demi meraih kemerdekaan Indonesia hingga saat ini. Banyak sekali peristiwa yang dialami oleh bangsa Indonesia. Salah satunya adalah peristiwa Serangan Umum 1 Maret 1949. Peristiwa Serangan Umum 1 Maret 1949 merupakan salah satu bukti perjuangan rakyat Indonesia guna memperoleh kemerdekaan dengan membuktikan kepada dunia luar bahwa Indonesia masih memiliki kekuatan dalam memperjuangkan kemerdekaan meskipun para tokoh pemimpin perjuangan telah ditangkap oleh Belanda. Salah satu penjajah Indonesia

View Full Text

Details

  • File Type
    pdf
  • Upload Time
    -
  • Content Languages
    English
  • Upload User
    Anonymous/Not logged-in
  • File Pages
    89 Page
  • File Size
    -

Download

Channel Download Status
Express Download Enable

Copyright

We respect the copyrights and intellectual property rights of all users. All uploaded documents are either original works of the uploader or authorized works of the rightful owners.

  • Not to be reproduced or distributed without explicit permission.
  • Not used for commercial purposes outside of approved use cases.
  • Not used to infringe on the rights of the original creators.
  • If you believe any content infringes your copyright, please contact us immediately.

Support

For help with questions, suggestions, or problems, please contact us