KOMUNIKASI PEMASARAN D’PENYETZ, DALAM MENARIK MINAT KONSUMEN DI PEKANBARU

Oleh : Febri Rahmadhon S Pembimbing : Chelsy Yesicha, S.Sos, M.I.Kom Jurusan Ilmu Komunikasi - Konsentrasi Jurnalistik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Riau Kampus Bina Widya, Jl. H.R. Soebrantas Km 12,5 Simp. Baru, Pekanbaru 28293 Telp/Fax. 0761-63277

Abstract

The city of Pekanbaru is a strategic area where the population is increasing and becoming a metropolitan city. Of course there have been many mushrooming restaurants in Pekanbaru such as: Pondok Patin H.M. Yunus, Sushi Tei, Savory Pondok, Buana City, Delicious, Kian Wee Fish, Ta Wan Restaurant, and so on. The presence of other restaurants as Competitors who sell a variety of Indonesian specialties make Restoran D'penyet Pekanbaru must strive to increase the number of consumers in addressing the problem of decreasing consumers. Therefore researchers are interested in conducting research with the aim of finding out the marketing communication strategy of D'penyet Pekanbaru Restaurant in attracting consumer interest through sales promotion activities, which are carried out by loading new menus, publicity and public relations, direct marketing, internet marketing. The research conducted qualitative methods, namely data collection obtained based on the reality of field data through observation, interviews, and documentation. The subjects of this study were 1 manager and 2 consumers of the Pekanbaru d'penyetz restaurant who were selected using the pursosiv sampling technique. To analyze the results of this study using interactive data analysis techniques, while the technique of checking the validity of the data through an extension of participation and triangulation.He results of this study indicate that the marketing communication strategy of restaurant d'penyetz Pekanbaru in attracting consumer interest through sales promotion activities is a menu promo and discounts on the big day. Personal selling activities make direct presentations. Through community relations activities, namely by making press releases, and socializing directly with consumers, and potential consumers of restaurants d'penyetz pekanbaru. And with Internet marketing media activities use media using social Facebook, Instagram and WhatsApp

JOM FISIP Vol. 6: Edisi II Juli – Desember 2019 Page 1 PENDAHULUAN menganggap makan di luar adalah sebuah rekreasi. Tempat yang nyaman, Makanan merupakan kebutuhan pelayanan yang baik, kemudahan akses pokok manusia, selama penduduk dunia merupakan beberapa contoh nilai lain masih ada maka kebutuhan akan yang dicari konsumen dalam memilih makanan akan tetap ada. Dengan tempat makan. Tujuan makan di luarpun semakin meningkatnya penduduk sosial berubah, tidak hanya untuk memuaskan dunia maka kebutuhan akan makanan perut, tetapi juga memuaskan indera lain. juga meningkat, sehingga menciptakan Oleh karena itu, bisnis makanan tidak peluang bisnis yang sangat besar. Hal ini hanya mengandalkan barang, tetapi juga yang memancing banyak investor untuk harus disertai dengan jasa. melakukan bisnis rumah makan, Salah satu langkah yang bisa sehingga sampai sekarang bisnis rumah dilakukan untuk mengahadapi makan atau restoran semakin persaingan industri kuliner yang ada di berkembang di . Namun Kota-Kota besar, seperti Kota Pekanbaru demikian situasi krisis global dewasa ini adalah dengan memberikan edukasi atau memaksa pihak pemilik perusahan untuk memperkenalkan produk kepada semakin cepat tanggap akan perubahan masyarakat. Oleh karena itu, setiap lingkungan yang demikian cepat. usaha kuliner yang ada di Kota Profesionalisme tampaknya kini Pekanbaru harus memiliki strategi untuk semakin dibutuhkan. Pengendalian memperkenalkan produknya kepada perusahaan tidak lagi dapat dilakukan konsumen atau calon konsumen. hanya berdasarkan intuisi atau Strategi yang biasa digunakan untuk pengalaman saja, namun pengetahuan memperkenalkan suatu produk kepada menjadi faktor penting lain yang perlu konsumen adalah dengan melakukan dipadukan. Maka dalam kondisi seperti komunikasi pemasaran. Komunikasi yang kita hadapi saat ini, tugas merupakan salah satu hal penting yang pemimpin dalam mengendalikan ada di dalam proses pembelajaran, perusahaan menjadi lebih berat lagi. karena sifatnya yang mampu Adapun untuk mengimbangi menyampaikan informasi kepada pihak perubahan dan kebutuhan zaman, maka lain, dalam hal ini menyampaikan materi dibidang kuliner seperti makanan juga pemasaran restoran makanan kepada mengadakan perbaikan dan konsumennya. Komunikasi yang efektif pengembangan menurut kebutuhannya. akan menentukan keberhasilan didalam Dimana pimpinan, koki, pelayan sudah penyampaian tujuan. Dalam semestinya mempunyai kemampuan menyampaikan materi, komunikasi tidak masing-masing, karena kebutuhan hanya dilakukan secara verbal saja seperti makanan banyak dipengaruhi namun komunikasi non verbal lebih oleh beberapa faktor antara lain rasa mampu meningkatkan pemahaman kenyamanan konsumen dan kepercayaan konsumen terhadap informasi yang konsumen. Melalui kuliner para diberikan. penikmat makanan akan terbantu dalam Komunikasi pemasaran merupakan memenuhi kebutuhan pokoknya. interaksi antara produsen dengan calon Dalam mengembangkan bisnis pelanggan atau pelanggan melalui makanan, pengusaha tidak cukup hanya beberapa media terpilih. Dalam sebuah mengandalkan barang dan mutu produk perusahaan, komunikasi pemasaran yang dijual. Dewasa ini konsumen mulai dimulai dari unsur perencanaan mengalami perubahan gaya hidup, yaitu pembuatan produk sampai kepada

JOM FISIP Vol. 6: Edisi II Juli – Desember 2019 Page 2 penyampaian produk ke pasar. akhirnya konsumen tersebut termotivasi Komunikasi yang efektif merupakan atau berminat untuk membeli sebuah proses pemikiran yang dikarenakan adanya rangsangan dari didasarkan pada pengetahuan tentang komunikasi pemasaran yang menjadi keinginan, kebutuhan dan aspirasi acuan atau referensinya dalam membuat tentang khalayak sasaran dan keputusan pembelian. lingkungannya. Pesan komunikasi yang Selain itu, seiring dengan efektif dan tepat sasaran atau target pasar perkembangan zaman, maka pola akan meningkatkan kepercayaan komunikasi pemasaran saat ini lebih terhadap perusahan. didominasi oleh penggunaan media- Peran komunikasi pemasaran dalam media digital marketing. Dengan keputusan pembelian sangat penting, pesatnya perkembangan teknologi, dunia dalam rangka menumbuhkan minat digital dan internet tentu juga berimbas pembelian konsumen sebelum pada dunia pemasaran. Tren pemasaran melakukan pembelian terhadap suatu di dunia beralih dari yang semula produk. Sebagaimana yang dikatakan konvensional (offline) menjadi digital Kotler dan Keller (2009:242) yang (online). Digital marketing ini lebih menyatakan bahwa terdapat dua faktor prospektif karena memungkinkan para yang mempengaruhi minat beli calon pelanggan potensial untuk seseorang. Pertama, sikap orang lain, memperoleh segala macam informasi dalam hal ini sikap orang lain mengenai produk dan bertransaksi berpengaruh negatif dan positif melalui internet. sehubungan dengan minat beli Restoran d’penyetz menyediakan konsumen. Kedua, situasi yang tidak aneka ragam menu makanan seperti, terinspirasi, yaitu situasi yang tiba-tiba ayam penyet, sate daging, muncul serta dapat merubah minat beli daging, , , konsumen (Zahra dkk, 2016). Sudah dan aneka macam makanan lainnya. sangat jelas bahwa minat beli konsumen Selain itu d’penyetz juga menyediakan dipengaruhi oleh beberapa faktor salah fasilitas seperti wifi, live music, taman satunya adalah faktor eksternal yang bermain, dan musholla, hal ini dilakukan berasal dari komunikasi pemasaran yang dapat membantu restoran dalam dilakukan oleh sebuah perusahaan, minat memasarkan serta menarik minat beli yang timbul dalam diri konsumen konsumen yang datang. Restoran akan berpengaruh pada keputusan yang d’penyetz harus mampu dibuat oleh konsumen. Minat beli mempertahankan kesetiaan konsumen merupakan kecenderungan konsumen dan pelanggan yang pernah datang ke untuk membeli suatu merek atau d’penyetz sehingga saat mereka ingin mengambil tindakan yang berhubungan makan mereka akan tetap datang dengan pembelian yang diukur dengan kembali ke restoran d’penyet tingkat kemungkinan konsumen mengunjungi restoran d’penyetz di melakukan pembelian. Minat beli yang Pekanbaru. Berdasarkan uraian diatas, timbul karena adanya pengaruh dari maka peneliti tertarik untuk mengadakan komunikasi pemasaran nantinya akan penelitian tentang "Komunikasi mempengaruhi keputusan pembelian Pemasaran D’penyetz, Dalam yang dilakukan oleh konsumen. Menarik Minat Konsumen di Mungkin yang awalnya konsumen tidak Pekanbaru". berminat, kebingungan, bahkan ragu- 1.2 Rumusan Masalah ragu dalam menentukan pilihan,

JOM FISIP Vol. 6: Edisi II Juli – Desember 2019 Page 3 Berdasarkan uraian yang telah pengetahuan tentang gambaran dikemukakan pada latar belakang strategi komunikasi pemasaran masalah, maka peneliti merumuskan d’penyetz dalam menarik minat permasalahan.“Bagaimana konsumen di Pekanbaru. Dengan komunikasi pemasaran d’penyetz demikian dapat memberikan dalam menarik minat konsumen manfaat sebagai referensi dalam dipekanbaru” melakukan penelitian sejenis 1.3 Tujuan Penelitian terdahulu selanjutnya. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Komunikasi TINJAUAN PUSTAKA Pemasaran d’penyetz dalam menarik minat konsumen di Pekanbaru. 2.1 Penelitian Sejenis Terdahulu a. Untuk mengetahui kegiatan Penelitian Sejenis Terdahulu pemasaran dalam berfungsi sebagai alat untuk mempromosikan kuliner mempermudah peneliti dalam d’penyetz di kota Pekanbaru memetakan dan membedakan b. Untuk mengetahui kegiatan penelitian yang akan diteliti dengan penjualan personal ( personal penelitian sejenis yang telah selling ) d’penyetz dalam dilakukan, sehingga penulis mempromosikan kuliner mendapatkan rujukan pendukung, d’penyetz di kota Pekanbaru pembanding, pelengkap dan sebagai c. Untuk mengetahui kegiatan pengayaan agar penelitian ini lebih pemasaran langsung ( direct memadai dan juga dapat menjadi marketing ) d’penyetz dalam acuan bagi penulis. Mengacu pada 5 mempromosikan kuliner penelitian sebelumnya yakni d’penyetz di kota Pekanbaru penelitian yang pertama Putri Ayu d. Untuk mengetahui publisitas ( dengan judul penelitian ''Strategi publicity ) d’penyetz melalui komunikasi pemasaran usaha kecil dan media sosial dalam menengah (UKM) Gaharu plaza mempromosikan kuliner indonesia dalam meningkatkan penjualan produk", yang kedua d’penyetz di kota Pekanbaru penelitian Ade Mutia dengan judul " 1.4 Manfaat Penelitian Komunikasi pemasaran dalam Hasil penelitian ini diharapkan meningkatkan penjualan kaleng dapat memberikan manfaat yang bersifat bu tjitro", yang ketiga Eva Intan Herlina teoritis dan manfaaat praktis sebagai dengan judul "Analisi strategi berikut : komunikasi pemasaran kampoeng a. Manfaat Teoritis, Peneliti berharap merdeka dalam meningkatkan jumlah agar hasil penelitian ini dapat konsumen dikota makasr Universitas menambah ilmu pengetahuan dan islam negeri (UIN) alaudin makasar", menjadi referensi bacaan, terutama yang keempat penelitian Annisa Pinki yang berkaitan dengan kajian Septia dengan judul "Strategi komunikasi pemasaran indihome dalam komunikasi pemasaran dan meningkatkan jumlah pelanggan dikota penelitian ini diharapkan dapat serang Universitas sultan ageng tirtayasa dijadikan acuan maupun rujukan Banten", yang kelima penelitian untuk penelitian sejenis maupun Hamdan dengan judul "Strategi penelitian lanjutan. komunikasi pemasaran browcyl dalam b. Manfaat praktis, penelitian ini upaya meningkatkan jumlah konsumen adalah memberikan kontribusi Universitas islam negeri alaudin

JOM FISIP Vol. 6: Edisi II Juli – Desember 2019 Page 4 makasar".penelitian sejenis terdahulu Terdapat dua hal utama yang akan menjadi acuan penelitian mempengaruhi kualitas data hasil penelitian, yaitu, kualitas instrumen METODE PENELITIAN penelitian, dan kualitas pengumpulan 3.1 Pendekatan atau Paradigma data. Kualitas instrumen penelitian Penelitian berkenaan dengan validitas dan realibilitas instrumen dan kualitas Metode yang digunakan dalam pengumpulan data berkenaan ketepatan penelitian ini adalah pendekatan cara-cara yang digunakan dalam kualitatif. Sedangkan tipe penelitian ini mengumpulkan data (Sugiyono, menggunakan tipe deskriptif kualitatif. 2012:137). Pendekatan kualitatif merupakan Untuk kelengkapan penelitian, pendekatan penelitian yang dilakukan peneliti memerlukan kelengkapan data untuk mendeskripsikan fenomena yang baik, Oleh karena itu peneliti sebagai objek kajian yang pada akhirnya menggunakan ketepatan cara-cara yang mencapai tujuan secara deskriptif digunakan dalam mengumpulkan data. berbasis subjektivitas. Pendekatan Maka dari itu peneliti munggunakan kualitatif dilakukan fokus dan beberapa teknik dalam memperoleh data, dikembangkan secara mendalam tetapi diantaranya: masih kaidah relevan (Nyoto, a. Observasi 2015:19).Ardial (2014:262-263), Sutrisno Hadi dalam Sugiyono menyatakan metode deskriptif (2012:145), mengemukakan bahwa, merupakan usaha mendeskripsikan observasi merupakan suatu proses fakta-fakta pada tahap permulaan tertuju yang kompleks, suatu proses yang pada usaha mengemukakan gejala-gejala tersusun atas berbagai proses secara lengkap didalam aspek yang biologis dan psikologis. Dua diselidiki, agar jelas keadaan dan diantaranya yang terpenting adalah kondisinya. proses-proses pengamatan dan 3.2 Lokasi dan waktu Penelitian ingatan. Sedangkan Nyoto (2015:51), menyatakan observasi Penelitian dilaksanakan di Jln. adalah kegiatan pengamatan secara Arifin ahmad, Pekanbaru, Riau. langsung terhadap objek kajian Mencakup seluruh area lingkungan secara terus-menerus (simultan) restoran d’penyetz objek penelitian maupun temporal sesuai pengunjung dan konsumen kepentingan peneliti. d’penyetz, d’cendol, d’bakso. Penelitian Dalam mengumpulkan data ini akan dilaksanakan pada Maret 2019 melalui teknik observasi, peneliti sampai dengan Juni 2019. akan mengamati perilaku, Komunikasi Pemasaran yang 3.3 Subjek dan Objek Penelitian dilakukan restoran d’penyetz dalam menarik minat konsumen. Subjek dalam penelitian ini adalah b. Wawancara pengurus restoran, karena dianggap Wawancara adalah percakapan paham dan mengerti terkait ilmu dengan maksud tertentu. Percakapan Komunikasi Pemasaran. Sedangkan, dilakukan oleh dua pihak, yaitu objek dalam penelitian ini adalah pewawancara (interviewer) yang konsumen. mengajukan pertanya dan 3.4 Teknik Pengumpulan Data terwawancara (interviewee) yang

JOM FISIP Vol. 6: Edisi II Juli – Desember 2019 Page 5 memberikan jawaban atas Analisis data merupakan upaya yang pertanyaan tersebut (Moleong, dilakukan dengan jalan bekerja dengan 2008:186). data, mengorganisasikan data, Ciri utama dari wawancara memilahnya menjadi satuan yang adalah adanya kontak langsung kemudian dikelola, mencari dan antara pencari informasi menemukan pola, menemukan apa yang (interviewer) dan sumber informasi penting dipelajari, dan memutuskan apa (interviewee). Namun, Sugiyono yang dapat dipublikasikan. Dalam dalam Nyoto (2015:52), penelitian ini peneliti akan menggunakan berpendapat bahwa wawancara teknik analisis interaktif Miles dan dapat dilakukan secara terstruktur Huberman dalam Pawito (2008:106). maupun tidak terstruktur, dan dapat 3.6 Teknik pemeriksaan Keabsahan dilakukan melalui tatap muka (face Data to face) maupun menggunakan Sugiyono dalam Nyoto (2015:192), telepon. menyatakan data disebut valid apabila Pada penelitian ini peneliti akan tidak terjadi perbedaan antara kenyataan melakukan wawancara semi dilapangan dan yang dilaporkan. terstruktur pada pengurus restoran Interpretasinya adalah tidak adanya tidak dan konsumen yang telah ditentukan terjadi penyimpangan data laporan sebagai informan penelitian. penelitian. Wawancara semi terstruktur peneliti anggap wawancara yang efektif GAMBARAN UMUM DAN LOKASI dalam menghadapi informan dari PENELITIAN kalangan mahasiswa karena bersifat santai namun tetap fokus pada 4.1 Sejarah Kota Pekanbaru informasi dan data yang dibutuhkan dalam penelitian. Kota Pekanbaru adalah ibu kota dan c. Studi Dokumentasi kota terbesar di provinsi Riau Indonesia. Basrowi dan Suwardi dalam Kota ini merupakan salah satu sentra Nyoto (2015:54), menyatakan ekonomi terbesar dibagian timur Pulau bahwa studi dokumentasi Sumatera, dan termasuk sebagai kota merupakan suatu cara pengumpulan dengan tingkat pertumbuhan, migrasi data yang menghasilkan catatan - dan urbanisasi yang tinggi. Kota ini catatan penting yang berhubungan berawal dari sebuah pasar (pekan) yang dengan masalah yang diteliti, didirikan oleh para pedagang sehingga akan diperoleh data yang Minangkabau di tepi Sungai Siak. Hari lengkap, sah dan bukan berdasarkan jadi kota ini ditetapkan pada tanggal 23 perkiraan. Juni 1784. Kota Pekanbaru tumbuh pesat Dalam pengumpulan data dengan berkembangnya industri menggunakan studi dokumentasi terutama yang berkaitan dengan minyak peneliti menggunakan dokumen bumi, serta pelaksanaan otonomi daerah. berbentuk tulisan, gambar maupun Ada grup mitra bisnisnya yang memiliki video yang berkaitan dengan 4 gerai di Batam, baru saja membuka kegiatan pemasaran yang dilakukan gerai terbesar dengan luas 2.700 m2 di pengurus restoran dengan Pekanbaru. Dan akhir tahun ini juga akan konsumen. merambah Sorong, Timika, 3.5 Teknik Analisis Data Manokwari dan Merauke. Setelah Singapura, dan

JOM FISIP Vol. 6: Edisi II Juli – Desember 2019 Page 6 Indonesia, di tahun 2014 kuliner yang branding awareness dan branding terkenal dengan ayam penyetnya ini retention. mulai dilirik oleh pengusaha dari Darussalam, yang juga merupakan salah Owner satu pelanggan D’Penyetz di Kuala Pemilik restaurant dan sekaligus Lumpur. Kini D’Penyetz sudah ada pemimpin bagi seluruh bagian atau 3 gerai di Brunei Darussalam. kryawan dalam restaurant tersebut. Sementara untuk outlet yang di Myanmar sendiri sebenarnya dibuka Restaurant Manager oleh seorang customer setia di outlet Seseorang yang telah ditunjuk Singapura. Mitranya sendiri Warga sebagai kepala operasional restaurant. Negara Indonesia yang tinggal di Mengawasi daily operasional Singapura yang mengajak rekan direstaurant supaya selalu dapat kerjanya yang tinggal di kota Yangon memberikan dan menyajikan kualitas untuk membuka di Yangon. Mereka pelayanan secara maksimal serta sangat yakin kalau D’Penyetz akan menjaga standar pelayanan sesuai digemari. Semakin potensial karena dengan peraturan yang telah ditetapkan. banyak Muslim di sana, dan di Myanmar Merancang ide kegiatan yang kreatif sendiri sangat susah mencari makanan agar dapat menambah pemasukan yang halal. Akan tetapi juga keuangan restaurant. Memberikan konsistensi menjaga kualitas. Hal inilah pengawasan serta memberikan yang menurut Edy menjadi kunci bimbingan kepada bawannya serta keberhasilan D’Penyetz bisa mengatasi complaint yang timbul yang berkembang pesat dan diterima tidak dapat diatasi bawannya dan konsumennya. Investasi per menyelenggarakan training course baik gerainya dibutuhkan Rp 1,2-1,8 miliar, teori maupun secara praktek kepada nilai tersebut sudah termasuk renovasi, seluruh bawahannya. equipment, stainless dan lain-lain. Di era Asistant Restaurant Manager digital ini, digital marketing memegang peranan penting dalam membangun Memiliki tugas dan tanggung jawab merek D’Penyetz. “Bukan hanya saya, yang sama dengan Restaurant Manager para mitra juga sangat aktif, mereka yang bertugas membantu Restaurant membangun strategi digital yang bagus Manager dalam menjalankan tugasnya. terutama melalui media sosial,” Supervisor terangnya. Tak heran selama dua tahun berturut-turut D’Penyetz meraih Seseorang yang diangkat dan diberi Indonesia Digital Popular Brand Award tugas kewenangan untuk melakukan (IDPBA) 2017 dan 2018. pengawasan dalam kegiatan operasional "Kami dari pusat support, yang paling restoran. Yang tujuan utamanya adalah getol itu tim dari Batam. Dia itu bisa agar operasional restoran berjalan boosting ke Facebook sampai 20 jutaan dengan lancar seperti yang diharapkan. lebih dalam sebulan,” katanya. Edy menambahkan, meskipun peran digital marketing untuk bisnisnya sangat penting, tapi menurut dia, itu bukanlah yang menjadi faktor utama. Karena Chef menurutnya, digital marketing lebih ke Seorang chef restoran memiliki tugas- tugas sebagai berikut :

JOM FISIP Vol. 6: Edisi II Juli – Desember 2019 Page 7 1. Menjaga secara keseluruhan kualitas pemikiran yang bertahap. Faktor yang bahan baku dan menu yang dijual mempengaruhinya berupa lingkungan oleh restoran. komunikasi yang senantiasa berubah. 2.Bertanggung jawab terhadap Perubahan ini disebabkan kemajuan kelancaran operasional bagian/divisi teknologi dan pengetahuan mengenai produksi. pergeseran tren dari pemasaran massal menjadi pemasran yang tersegmentasi. 3.Menciptakan menu-menu baru Hal ini kemudian memunculkan sebagai pengembangan dari menu yang kebutuhan untuk mealakukan sudah ada. komunikasi pemasaran yang 4. Mengadakan pelatihan memasak terpadu.dalam membangun hubungan untuk para koki. jangka panjang, komunikasi pemasaran terpadu dilakukan untuk menarik minat 5.Mengajukan penambahan dan konsumen. pengurangan jumlah karyawan di divisi produksi kepada HRD. 5.2 Pemasaran langsung Restoran 6. Membantu HRD dalam menangani tes D'penyetz kompetensi (baik tes tertulis maupun Pemasaran langsung atau Direct tes praktek) saat penerimaan koki Marketing merupakan salah satu fungsi baru. dari IMC yang terdiri atas front-end dan 7.Menjaga keharmonisan antar back-end operation. Front -end karyawan dalam divisi produksi. menyusun harapan-harapan dari konsumen yang mencakup the offer 8. Membuat laporan bulanan,seperti (segala sesuatu yang nyata maupun yang raport koki, update harga bahan baku dijanjikan perusahaan, misalnya: produksi, RAB divisi produksi dan penawaran harga khusus garansi dan lain-lain. lain-lain), the database (mendapatkan data konsumennya dan menggunakan HASIL DAN PEMBAHASAN data itu untuk penawaran selanjutnya) 5.1 Hasil Penelitian dan the response (memberikan respon yang baik terhadap konsumen) Bab ini akan membahas tentang sedangkan back -end berusaha strategi komunikasi pemasaran restoran mempertahankan harapan konsumen D'penyetz Pekanbaru dalam menarik dengan produk, mencakup fulfillment minat konsumen. Peneliti menilai seiring (membuat produk atauinformasi yang dengan perkembangan zaman dan diminta konsumen cocok, efektif dan lingkungan komunikasi yang senantiasa tepat waktu). berubah, maka perusahaan termasuk restoran D'penyetz membutuhkan 5.3 Strategi Promosi Penjualan komunikasi pemasaran yang efektif. Restoran D'penyetz Perubahan dalam pemasaran modern, menyebabkan perusahaan harus Promosi merupakan salah satu berupaya keras untuk mendapatkan bagian dari rangkaian kegiatan pemasran target konsumennya dengan melakukan suatu barang. Tujuan dari promosi komunikasi pemasaran terintegrasi. penjualan sangat beraneka ragam yakni merangsang permintaan, meningkatkan Komunikasi pemasaran yang hasrat konsumen untuk mencoba produk. efektif merupakan hasil dari suatu proses Membentuk goodwill, meningkatkan

JOM FISIP Vol. 6: Edisi II Juli – Desember 2019 Page 8 pembelian konsumen, juga bisa online, brosur hingga kegiatan mendorong konsumen untuk membeli sponsorship. lebih banyak serta meminimkan prilaku berganti-ganti merek, atau mengganti 5.5 Pembahasan konsumen untuk mencoba pembelian Dari hasil penelitian yang produk baru. Tujuan lainnya adalah dipaparkan diatas, dapat dikemukakan untuk mendorong pembelian ulang pembahasan peneliti sebagai berikut produk, dapat menarik pelanggan baru, sesuai dengam teori strategi komunikasi mempengaruhi pelanggannya untuk pemasarann menurut kotler (dalam mencoba produk baru, menyerang Abdurrahman 2005:78) yang telah aktifitas promosi pesaing. Promosi diolah dan disesuaikan dengan penelitian penjualan terdiri dari serangkaian teknik ini: yang digunakan untuk mencapai sasaran- Dalam hal ini pihak Restora sasaran penjualan/pemasaran dengan D'penyeytz melakukan promosi menggunakan biaya yang efektif, dengan penjualan dengan membuat adanya memberikan nilai tambah pada produk promo-promo menu terbaru yang atau jasa baik kepada perantara maupun bervariasi agar konsumen tidak bosan pemakai langsung, biasanya tidak dengan menu sebelumnya. Dijelaskan dibatasi dalam jangka waktu tertentu. Abdurrahman (2015:179-180) yaitu sampel contoh, kupon, kemasan harga 5.4 Kegiatan Periklanan Restoran khusus, premi, trading stamp, D'penyetz pertunjukkan tawaran uang kembali, promosi dagang, pemajangan, pameran Kegiatan periklanan dalah dagang, kontes, undian dan permainan. penggunaan media untuk Dengan memaksimalkan dan memberitahukan kepada konsumen merencanakan dengan baik untuk tentang sesuatu. Dari mataseorang kegiatan promosi penjualan tentunya konsumen, iklan merupakan sumber akan memudahkan strategi komunikasi informasi atau hanya bentuk hiburan. pemasaran Restoran D'penyetz Sedangkan dari pandangan sosial, iklan Pekanbaru dalam meningkatkan jumlah merupakan suatu bentuk kelompok konsumen. masyarakat. Secara umum, iklan membantu menjelaskan akan suatu PENUTUP produk, sedangkan bagi perusahaan iklan merupakan alat pemasaran yang 6.1 Simpulan sangat penting bagi produsen atau perusahaan unttuk dapat Berdasarkan hasil penelitianyang memperkenalkan produknya agar dapat telah dilakukan, maka dapat diambil dikenal oleh masyarakat. Restoran kesimpulan sebagai berikut: D'penyets memanfaat media periklanan 1. Strategi komunikasi pemasaran yang untuk memperkenalkan produk mereka dilakukan Restoran D'penyetz kepada khalayak. Iklan yang dijalankan Pekanbaru dalam menarik minat memang sukses mendatangkan konsumen melalui kegiatan promosi pelanggan ke Restoran mereka dalam penjualan dengan berbagai cara jangka waktu lama membuat konsumen 2. Strategi komunikasi pemasaran yang tersebut loyal kepada restoran ini. dilakukan Restoran D'penyetz Beberapa kegiatan periklanan yang Pekanbaru dalam menarik minat dilakukan diantaranya iklan dari portal konsumen melalui kegiatan

JOM FISIP Vol. 6: Edisi II Juli – Desember 2019 Page 9 pemasaran langsung dalam penjualan D'penyet Pekanbaru menawarkan adalah dengan media sosial. Audiens program yang lebih menarik lagi bisa berinteraksi langsung, dengan untuk meningkatkan jumlah manajemen Restoran D'penyetz konsumen. Restoran D'penyet melalui media sosial instagram, Pekanbaru disarankan memberikan facebook dan whatsapp atau melalui member atau kartu anggota untuk fanspage restoran tersebut. Selain itu konsumen shingga konsumen sangat kegiatan pemasaran langsung juga bangga dan konsumenpun semakin dilakukan dengan sponsorship, meningkat untuk datang, apalagi partnership dan event. memberikan diskon tertentu bagi 3. Restoran ini menjalankan beberapa yang memiliki member sehingga startegi promosi penjualan untuk konsumen yang datang lebih ramai menggerakkan dan mempercepat lagi. respon konsumen diantaranya dengan 2. Sebaiknya pihak konsumen kupon undian dan potongan harga. memberikan batasan kepada Restoran Strategi ini memberikan kontribusi D'penyetz melakukan strategi 4. dalam menarik minat konsumen. komunikasi pemasaran memasarakan Dengan cara ini, Restoran D'penyetz secara langsung, sehingga tidak berhasil mendatangkan konsumen mengganggu kenyamanan konsumen. secara cepat dan berpeluang membuat Dan juga sebiknya konsumen selalu konsumen lebih loyal. membangun hubungan baik dengan 5. Kegiatan periklanan yang dilakukan pihak Restoran D'penyetz agar dapat manajemen Restoran D'penyetz menjalin komunkasi terus sehingga Pekanbaru diantaranya iklan melalui nantinya jika ada informasi tentang portal online, brosur hingga kegiatan diskon, potongan dan bonus akan sponsorship. Kegiatan periklanan ini diberitahukan oleh pihak restoran memberikan dampak yang besar jika ingin datang kembali. terhadap jumlah pengunjung Restoran 3. Restoran D'penyetz Pekanbaru D'penyetz. diharapkan terus menjaga kualitas 6. Aspek-aspek loyalitas konsumen dan terus berinovasi untuk yang diterapkan di Restoran menciptakan produk-produk baru D'penyetz Pekanbaru mleiputi sehingga pelanggan selalu mendapat kepuasan pelanggan. Emotional menu yang baru ketika datang ke bonding (Ikatan Emosi), membangun restoran ini. Hal ini dapat kepercayaan konsumen, adanya menghindari perasaan bosan yang kemudahan dan pengalaman yang dialami pelanggan. baik dengan perusahaan.

4. Kegiatan partnership dengan 6.2 Saran perusahaan lain menjadi langkah Berdasarkan penelitian yang bagus yang perlu dikembangkan dilakukan peneliti, maka diberikan saran untuk memperkenalkan produk sebagai berikut: kepada konsumen. Jika restoran ini 1. Dalam mengenai strategi komunikasi semakin mengambangkan pemasaran dibidang promosi kerjasamanya dengan usaha lain, penjualan, sebaiknya Restoran tentu saja peluang untuk

JOM FISIP Vol. 6: Edisi II Juli – Desember 2019 Page 10 memperbanyak calon konsumen strategis dan terapan. : baru akan semakin terbuka. Alfabeta

Sulaksana, Uyung. 2008. Intergrated marketing communication, Teks DAFTAR PUSTAKA dan kasus. Yogjakarta: pustaka belajar Ardial., 2014., Paradigma dan model penelitian komunikasi., Bumi Swasta, Basu, dan Irawan, 2008. aksara.,Jakarta. Manajemen pemasaran modern. Danang Sunyoto. (2013). Teori Yogyakarta : Liberty Kuesioner dan Analisi Data untuk Pemasaran dan Prilaku Konsumen. Skripsi Yogyakarta: Graha Ilmu. Ade mutia. 2015. Komunikasi Kotler, P. 2009. Management of pemasaran dalam meningkatkan Marketing, Indeks. Jakarta: penjualan gudeg kaleng bu tjitro. Kelompok Media Universitas riau. Pekanbaru: Machfoedz, Mahmud. 2010. Komunikasi Fakultas ilmu sosial dan politik Pemasaran Modern. Cetakan pertama. Cakra Ilmu: Yogyakarta Annisa pinki septia. 2018. Strategi komunikasi indi home dalam Moloeng, Lexy J., 2008., Metode meningkatkan jumlah pelanggan Penelitian Kualitatif., PT Remaja dikota serang. Universitas sultan Rosdakarya., Bandung. ageng tirtayasa. Banten : Fakultas ilmu sosial dan politik Morissan, 2010. Periklanan, komunikasi pemasaran terpadu. Eva intan herlina. 2017. Analisis strategi Jakarta:Kencana komunikasi pemasaran kampoeng merdeka dalam meningkatkan Nyoto., 2015., Metode Penelitian Teori jumlah konsumen dikota makasar. dan Aplikasi., UR Press., UIN Alaudin makassar: fakultas Pekanbaru. ilmu sosial dan politik

Pawito, 2008., Metode Penelitian Teori Hamdan. 2015. Strategi komunikasi Bandung : PT Remaja rosdakarya pemasaran browcyl dalam upaya meningkatkan jumlah konsumen. Sugiyono., 2012., Metode Penelitian Universitas islam negeri alaudin: Kuantitatif Kualitatif dan R&D., Makassar: Fakultas ilmu sosial dan ALFABETA., Bandung. politik

Rumyeni dan Lubis, Evawani Elysa. Putri ayu,. 2018. Strategi komunikasi 2015. Komunikasi Pemasaran. pemasaran usaha kecil dan Pekanbaru: UR Press menengah (UKM) Gaharu plaza Indonesia dalam meningkatkan Santosa, Sigit. 2009. Creative penjualan produk. Universitas advertising. Jakarta: PT Gramedia riau. Pekanbaru : Fakultas ilmu sosial dan politik Soemanegara, Rd. 2012. Strategi komunikasi pemasaran konsep

JOM FISIP Vol. 6: Edisi II Juli – Desember 2019 Page 11 Kotler, Philip. Armstrong, Gary. 2006. Pranciples of Marketing. 11 Edition. New Jersey. Prentice Hall

Kotler, Philip. 2003. Manajemen Pemasaran, Analisis perencanaan dan Pengawasan. Jakarta : Erlangga

Sugiyono, 2009. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Bandung : Alfabeta.

Chaffey, Dave. 2009. E-business and E- commerce Management (4th Edition ed). England: Pearson Education.

Tjiptono, Fandy. 2008. Pemasaran Strategik, Yogyakarta: Andi.

Morissan, 2014. Teori Komunikasi Individu Hingga Massa, Jakarta: Kencana Prenadamedia Group.

Aksan, Hermawan. 2014. Seri Pendidikan Budaya dan Karakter Bangsa (4). Bandung: Nuansa Cendikia. Basu Swastha. 2008. Manajemen Pemasaran Modern. (edisi 2), Yogyakarta : Penerbit Liberty- Yogyakarta

JOM FISIP Vol. 6: Edisi II Juli – Desember 2019 Page 12