Persepsi Mahasiswa Ukmi Terhadap Tayangan “Berita

Total Page:16

File Type:pdf, Size:1020Kb

Persepsi Mahasiswa Ukmi Terhadap Tayangan “Berita PERSEPSI MAHASISWA UKMI TERHADAP TAYANGAN “BERITA ISLAMI MASA KINI” ( Studi Deskriptif tentang Persepsi Mahasiswa UKMI terhadap Tayangan “Berita Islami Masa Kini” di Trans TV ) SKRIPSI DI AJUKAN OLEH : MUHAMMAD SHOLEH PUTRA SINAGA 120904021 PUBLIC RELATIONS DEPARTEMEN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2016 Universitas Sumatera Utara UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK DEPARTEMEN ILMU KOMUNIKASI LEMBARAN PERSETUJUAN Skripsi ini disetujui dan dipertahankan oleh Nama : Muhammad Sholeh Putra Sinaga NIM : 120904021 Judul skripsi : Persepsi Anggota Ukmi Terhadap Tayangan Berita Islami Masa Kini ( Studi Deskriptif tentang Tayangan “Berita Islami Masa Kini” di Trans TV) Medan, Mei 2016 DOSEN PEMBIMBING KETUA DEPARTEMEN Dra. Fatma Wardi Lubis, MA Dra. Fatma Wardi Lubis, MA NIP. 196208281987012001 NIP. 196208281987012001 DEKAN FISIP USU Prof.Dr. Badaruddin, M.Si. NIP. 196805251992031002 Universitas Sumatera Utara PERSEPSI MAHASISWA UKMI TERHADAP TAYANGAN “BERITA ISLAMI MASA KINI” ( Studi Deskriptif tentang Persepsi Mahasiswa UKMI terhadap Tayangan “Berita Islami Masa Kini” di Trans TV ) SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana Program Strata 1 (S1) pada Departemen Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara Muhammad Sholeh Putra Sinaga 120904021 DEPARTEMEN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2016 i HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS Skripsi ini adalah hasil karya saya sendiri, semua sumber baik yang dikutip maupun dirujuk telah saya cantumkan sumbernya dengan benar. Jika dikemudian hari saya terbukti melakukan pelanggaran (plagiat) maka saya akan bersedia diproses sesuai dengan hukum yang berlaku Nama : Muhammad Sholeh Putra Sinaga NIM : 120904021 Tanda Tangan : Tanggal : Mei 2016 ii KATA PENGANTAR Assalamu‟alaikum.wr.wb. Syukur alhamdulilah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayahnya karena hanya izin-Nyalah penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Shalawat dan salam kepada Nabi Muhammad SAW, semoga kita diberikan syafaatnya diyaumil mashar kelak. Ucapan hormat dan terima kasih yang terdalam penulis persembahkan kepada kedua orang tua, ibundaku tersayang Asna br pardede dan ayahanda tercinta Jansen sinaga yang telah banyak memberikan dukungan baik materi, moral dan doa. Dan juga kepada saudara dan kerabat dekat ku atas perhatian dan doanya serta yang menguatkan penulis. Skripsi ini dibuat sebagai salah satu syarat kelulusan dan perolehan gelar sarjana, Departemen Ilmu Komunikasi, FISIP USU. Dalam pelakasanaannya,penulis mendapatkan banyak bimbingan, nasehat, serta dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis ingin mengucapkan banyak terima kasih kepada : 1. Bpk Prof.Dr.Badaruddin. M.Si selaku dekan FISIP USU 2. Ibu Dra. Fatma Wardi Lubis, MA selaku dosen pembimbing dan ketua Departemen Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara. 3. Seluruh dosen/ staf pengajar di Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara, khususnya para dosen Departemen Ilmu Komunikasi. 4. Pak Tangkas dan Kak Maya yang telah membantu urusan administrasi yang diperlukan peneliti. 5. Kak Hanim yang sudah memberi penjelasan tentang penggunaan aplikasi SPSS 6. Seluruh anggota Ukmi yang telah menjadi responden dalam penelitian ini. 7. Buat sahabat penulis, atas dukungan tiada henti kepada penulis iii 8. Buat teman-teman Kom‟12 yang masih berjuang dalam penyelesaian skripsi, “Tetap Semangat”. Terimakasih atas bantuan yang telah diberikan, semoga Tuhan yang Maha Esa akan membalasnya dengan limpahan rahmat kepada kita semua. Amin. Medan, Mei 2016 Muhammad Sholeh Putra Sinaga iv HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI TUGAS AKHIR UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS Sebagai civitas akademika Universitas Sumatera Utara, saya yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : Muhammad Sholeh Putra Sinaga NIM : 120904021 Departemen : Ilmu Komunikasi Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas : Sumatera Utara Jenis Karya : Skripsi Demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada Universitas Sumatera Utara Hak Bebas Royalti Non Ekslusif (Non-ekslusive Royalty- Free Right) atas karya ilmiah saya yang berjudul : Persepsi Anggota Ukmi Terhadap Tayangan Berita islami Masa Kini( Studi Deskriptif tentang Persepsi Mahasiswa UKMI terhadap Tayangan “Berita Islami Masa Kini” di Trans TV ) Beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan Hak Bebas Royalti Nonekslusif ini Universitas Sumatera Utara berhak menyimpan, mengalih media-formatkan, mengelola dalam bentuk pangkalan data (database), merawat dan mempublikasikan tugas akhir saya tanpa meminta izin dari saya selama masih tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis/pencipta dan sebagai pemilik hak cipta. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya Dibuat di : Medan Pada tanggal : Mei 2016 Yang menyatakan (MuhammadSholeh Putra Sinaga) v ABSTRAK Penelitian ini berjudul Persepsi Anggota Ukmi terhadap Tayangan Berita Islami Masa Kini (Studi Deskriptif yang bertujuan untuk mengetahui persepsi dan motif anggota UKMI terhadap Tayangan Berita Islami Masa Kini. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah Teori Komunikasi, Teori Komunikasi Massa, Teknologi Komunikasi, Televisi, dan Persepsi. Sementara teknik analisis data yang digunakan adalah analisis tabel tunggal. dengan menggunakan bantuan SPSS versi 13,0 dan didukung dengan skala Guilford. Populasi dalam penelitian ini adalah Anggota Ukmi As-siyasah FISIP USU angkatan 2012-2015 yang berjumlah 50 orang dan dilakukan totaling sampling penelitian sampel berdasarkan purposive sampling dengan kriteria pernah menonton minimal tiga kali. Teknik pengumpulan data melalui dua cara, yakni Penelitian Kepustakaan dan Penelitian Lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mayoritas mutlak responden menjawab tertarik dengan Tayangan Berita Islami Masa Kini Materi dan Konsep acaranya menarik sehingga responden antusias dalam menonton tayangan tersebut. Host yang merupakan tetapi islami dalam memandu acara. Responden mendapatkan banyak manfaat setelah menonton tayangan ini seperti menambah imu pengetahuan dalam bidang islam, memperbaiki akhlak dan memperluas wawasan responden. sehingga tayangan ini disukai oleh responden. Kata kunci : persepsi, tayangan TV, Berita Islami Masa Kini vi ABSTRACT This research entitled Perception of UKMI member to the Berita Islami Masa Kini program . Descriptive Study To purpose is to study perception and motif of UKMI of Berita Islami Masa Kini. The applied Theory in this research is Communication Theory, Mass Communication, communication of technology, television and perception awhile The data was analyzed by single table using SPSS 13.0 version software Gulford scale. The Population in this research is member of UKMI As-siyasah FISIP USU S-1 program in 2012-2015 for 50 persons and using totaling sampling. The sample of research based on purposive not less than three times. The data was collected by library study and field research. Results of the study to show that absolute mayority of respondent is interest to the content of Berita Islami Masa Kini Program. Content and concept are made interesting so that respondent enthusiasthic to watch it program. The host is a celebrity but can to handle the Islamic program. Respondent fell get many benefit after watch the program like get the Islamic knowledge, to fix the moral and increase insight so that them loves that program. Keyword : perception, the program, Brita Islami Masa kini vii DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL ................................................................................................ i HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS ii HALAMAN PENGESAHAN ........................................................................... iii KATA PENGANTAR ....................................................................................... iv LEMBAR PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH.......................vii ABSTRAK ......................................................................................................... ix ABSTRACT ........................................................................................................ x DAFTAR ISI ...................................................................................................... xi DAFTAR GAMBAR ......................................................................................... xv DAFTAR TABEL ............................................................................................ xvi DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................….xix BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah1 1.2 Perumusan Masalah ...................................................................... 14 1.3 Pembatasan Masalah ..................................................................... 14 1.4 Tujuan Penelitian ............................................................................14 1.5 Manfaat Penelitian ......................................................................... 15 BAB II URAIAN TEORITIS 2.1 Kerangka Teoritis ........................................................................ 16 2.1.1 Komunikasi ....................................................................................16 2.1.2 Komunikasi Massa ........................................................................17 2.1.3 Teknologi Komunikasi ..................................................................23
Recommended publications
  • Respon Mahasiswa Jurusan Komunikasi Penyiaran Islam Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta Terhadap Sinetron Religi Para Pencari Tuhan Di Sctv
    RESPON MAHASISWA JURUSAN KOMUNIKASI PENYIARAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA TERHADAP SINETRON RELIGI PARA PENCARI TUHAN DI SCTV Skripsi Diajukan untuk memenuhi persyaratan memeperoleh Gelar Sarjana Sosial Islam (S.SOS.I) Oleh Nurodin NIM 102051025560 JURUSAN KOMUNIKASI DAN PENYIARAN ISLAM FAKULTAS DAKWAH DAN KOMUNIKASI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA 1430 H/ 2009 RESPON MAHASISWA KOMUNIKASI PENYIARAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA TERHADAP SINETRON RELIGI PARA PENCARI TUHAN DI SCTV Sripsi Diajukan kepada Fakultas Dakwah dan Komunikasi Untuk memenuhi syarat-syarat meraih Gelar Sarjana Ilmu Sosial Islam (S.SOS.I) Oleh Nurodin NIM 102051025560 Di bawah Bimbingan Drs. H.Sunandar ,M.Ag NIP.150 273 477 JURUSAN KOMUNIKASI DAN PENYIARAN ISLAM FAKULTAS DAKWAH DAN KOMUNIKASI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA 1430 H/ 2009 ABSTRAKSI Nama : Nurodin NIM : 102051025560 RESPON MAHASISWA KOMUNIKASI PENYIARAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA TERHADAP SINETRON RELIGI PARA PENCARI TUHAN DI SCTV Sinetron merupakan singkatan dari sinema elektronik . sedangkan sinetron religi adalah yang menjadikan agama sebagai topik sentralnya. Saat ini cukup banyak sinetron religi yang di tayangkan di berbagai stasiun televisi Indonesia, mulai dari yang mengangkat kisah nyata, maupun sekedar gambaran kehidupan yang mengandung pesan agama dalam membedakan yang hak dan yang bathil menurut ajaran Islam, seperti Sinetron Rahasia Illahi, Maha Kasih, Tawakal, Kodrat dan Misteri Illahi. Penayangan sinetron yang kental dengan tema religi ternyata mendapat sambutan hangat dari beberapa kalangan, tak terkecuali para ulama, karena melaui media ini, mereka mampu menyampaikan dakwahnya dengan mudah ke setiap kalangan di seluruh pelosok dengan kemasan yang ringan dan tidak membosankan seperti halnya ceramah.
    [Show full text]
  • Rethinking National Identity in an Age of Commercial Islam: the Television Industry, Religious Soap Operas, and Indonesian Youth
    Rethinking National Identity in an Age of Commercial Islam: The Television Industry, Religious Soap Operas, and Indonesian Youth by Inaya Rakhmani, S.Sos (UI), MA (UvA) This thesis is presented for the degree of Doctor of Philosophy at Murdoch University 2013 I declare that this thesis is my own account of my research and contains as its main content work which has not previously been submitted for a degree at any tertiary institution. ………………………………………….. Inaya Rakhmani ii ABSTRACT This thesis is about what it means to be Indonesian in an age of commercial Islam. It set out to understand the growing trend of “Islamisation” in Indonesian television after the end of the authoritarian New Order regime (1962 to 1998), which coincided with the rise of Islamic commodification in other sectors (Fealy, 2008). To achieve this, the thesis looks at the institutional practices, Islamic representation, and the reception of the most-watched television format with an Islamic theme, sinetron religi (religious drama). Studies on Indonesian television so far have focused on its structure, construct, and audience as separate entities (e.g. Sen & Hill, 2000; Kitley, 2000; Ida, 2006; Barkin, 2004; Loven, 2008). This thesis is the first research on Indonesian television that understands the institutional frameworks, identity constructs, and its reception as a whole. As the industry’s livelihood is determined by advertising revenue that relies on audience ratings, it is in the interest of the television stations to broadcast Islamic symbols that are acceptable to the general, “national” viewers. This study takes a look into the tension between Islamic ideologies and commercial interest in the practices that surround sinetron religi.
    [Show full text]
  • PESAN DAKWAH DALAM FILM HIJAB KARYA HANUNG BRAMANTYO (Analisissemiotik Charles Sanders Pierce)
    1 PESAN DAKWAH DALAM FILM HIJAB KARYA HANUNG BRAMANTYO (AnalisisSemiotik Charles Sanders Pierce) SKRIPSI O l e h : OlifiaOktaSurnayanti NIM. 211014026 Pembimbing: Drs. H. AgusRomdlon S, M.HI NIP. 195704271986031003 JURUSAN KOMUNIKASI DAN PENYIARAN ISLAM FAKULTAS USHULUDDIN, ADAB, DAN DAKWAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) PONOROGO 2019 1 2 ABSTRAK OlifiaOktaSurnayanti. 2018. PesanDakwahdalam Film Hijab KaryaHanungBramantyo (AnalisisSemiotikCharles Sanders Pierce). Skripsi. JurusanKomunikasi dan Penyiaran Islam FakultasUshuluddin, Adab, dan DakwahInstitut Agama Islam (IAIN) Ponorogo. Pembimbing Drs. H. AgusRomdlonSaputra, M.HI. Kata kunci :PesanDakwah. Semiotika. Film Hijab Dakwah merupakan sesuatu yang sangat dibutuhkan dalam kehidupan sehari-hari, karena seperti yang kita ketahui, manusia tidak luput dari khilaf atau lupa. Salah satu unsur penting dalam dakwah yang disampaikan oleh da„i>kepada mad„u> adalah pesan dakwah. Penyampaian pesan dakwah ini bisa dilakukan melalui berbagai macam cara, salah satunya melalui film. Film memilikidayapengaruhtinggikarenakelebihannya yang terletak pada audiovisual. Sepertihalnyadalam film Hijab, di sampingdesas-desusnya yang dianggapkontroversial film inipun juga memuatpesandakwah. Untukmenjelaskanapa yang akandisusundalampenelitianini, makapenelitimembuatsuaturumusanmasalah. Adapunrumusan yang pertamayaknibagaimanaanalisissemiotikterkaitdenganpesanaqidah. Kedua, bagaimanaanalisissemiotikterkaitdenganpesansyariah. Terakhir, bagaimanaanalisissemiotikterkaitdenganpesanakhlak. Metodologi yang digunakandalampenelitianiniyaituanalisissemiotik
    [Show full text]