PENGUMUMAN KEDUA KONFERENSI NASIONAL KESEJAHTERAAN SOSIAL IX

BANJARMASIN, 18 – 20 SEPTEMBER 2017

“Mengggalang Peran Serta Masyarakat dalam Sistem Layanan dan Rujukan Terpadu (SLRT) dalam Perlindungan Sosial dan Penanggulangan Kemiskinan”

Penyelenggara: Lembaga Koordinasi Kesejahteraan Sosial (LKKS), Provinsi Selatan Bekerjasama dengan Dewan Nasional untuk Kesejahteraan Sosial (DNIKS) SAMBUTAN PROF. DR. HARYONO SUYONO KETUA UMUM DEWAN NASIONAL INDONESIA UNTUK KESEJAHTERAAN SOSIAL (DNIKS)

Assalamu’alaikum Wr.Wb. peran yang dapat dilakukan sebagai organisasi Konferensi Nasional Kesejah­ masyarakat berdasarkan pengalaman dan praktek teraan Sosial (KNKS) yang penyelenggaraan kesejahteraan sosial. dise­leng­garakan setiap 2 tahun Dengan tema tersebut diharapkan para merupakan ajang pertemuan bagi peserta yang berasal dari berbagai unsur dan para pekerja sosial dan pemer­ elemen organisasi masyarakat dapat memahami hati masalah kesejahteraan mekanisme atau sistem dan memberikan kontribusi sosial, baik yang bekerja dalam lembaga kesejah­ bentuk-bentuk kegiatan yang bisa dilaksanakan teraan sosial (LKS) atau organisasi sosial serta di perbagai tingkatan sesuai dengan peran serta perorangan. Maksud dilaksanakannya KNKS masyarakat dalam penyelengaraan kesejahteraan adalah untuk membahas konsep atau pemikiran sosial untuk penyempurnaan SLRT. yang inovatif dalam penyelenggaraan kesejahteraan Dengan demikian dalam konferensi dan sosial berdasarkan isu-isu dan permasalahan yang lokakarya yang dilakukan DNIKS akan menghim­ ­pun berkembang dalam masyarakat. pemikiran dan mendorong dapat dikeluarkannya KNKS IX yang akan dilaksanakan tanggal gagasan dan praktek penyelenggaraan kese­ 18-20 September 2017 merupakan KNKS jahteraan sosial yang dapat dilakukan dengan keempat setelah dikeluarkannya Undang-Undang melibatkan berbagai pihak, mulai dari dunia usaha, No.11 tahun 2009 tentang Kesejahteraan Sosial. perguruan tinggi, lembaga kesejahteraan sosial/ Dalam UU tersebut telah dinyatakan bahwa organisasi sosial, serta unsur-unsur masyarakat untuk terwujudnya kesejahteraan bagi seluruh lainnya. Paling tidak melalui KNKS ini dapat masyarakat pada hakekatnya bukan saja menjadi diperluas, komitmen, kepedulian, pemahaman tanggung jawab pemerintah, tetapi perlu melibatkan dan pemikiran peran serta BK3S/LKKS, LKS/ berbagai pihak, mulai dari dunia usaha, perguruan Orsos, Perguruan Tinggi dan pengusaha dalam tinggi, lembaga kesejahteraan sosial/organisasi Penyelenggaraan SLRT dalam Perlindungan Sosial sosial, serta unsur-unsur masyarakat lainnya. dan Penanggulangan Kemiskinan. Dalam KNKS IX yang akan dilaksanakan di Akhirnya kepada semua pihak yang ingin Kalimantan Selatan ditetapkan sebagai berperan dalam melaksanakan pembangunan tema “Menggalang Peran Serta Masyarakat Dalam kesejahteraan sosial, kami harapkan dapat Sistem Layanan dan Rujukan Terpadu (SLRT) mengikuti KNKS ini sebagai peserta atau menjadi Dalam Perlindungan Sosial dan Penanggulangan pembicara dalam Lokakarya. Partisipasi dan Kemiskinan”. Maksud dikeluarkannya SLRT sumbangan pemikiran dari para peserta akan adalah untuk mensukseskan pencapaian RPJMN sangat bermanfaat bagi keberhasilan Konferensi. 2015-2019, karena dengan sistem tersebut akan dapat dilakukan efektivitas dan efisiensi sistem Wassalamu’alaikum wr.wb. perlindungan sosial guna mengurangi kemiskinan, Ketua Umum kerentanan dan kesenjangan. Dewan Nasional Indonesia Dewan Nasional Indonesia untuk Kesejahteraan untuk Kesejahteraan Sosial Sosial (DNIKS) dan seluruh anggotanya menyambut baik gagasan Pemerintah dengan digulirkannya SLRT tersebut. Sebagai bentuk partisipasi dalam pembangunan kesejahteraan sosial, melalui KNKS IX DNIKS sebagai LKKS Tingkat Nasional bermaksud ingin menyoroti atau menelaah serta memberikan masukan tentang Prof. Dr.Haryono Suyono SAMBUTAN HJ. DEWI DAMAYANTI SAID, SE,MM KETUA PELAKSANA/KETUA UMUM LKKS/BK3S PROVINSI KALIMANTAN SELATAN Assalamu’alaikum Wr. Wb. baik pemerintah maupun dunia usaha dalam gerakan Bismillahirrahmanirrahim kepedulian sosial di tengah-tengah masyarakat. Untuk itu, dalam rangka mengembangkan program tersebut Segala puji dan syukur marilah LKKS-BK3S Provinsi Kalimantan Selatan melakukan senantiasa kita panjatkan kehadirat kerjasama dengan pemerintah, dunia usaha, dunia Allah SWT, Tuhan yang Maha Esa, pendidikan dan relawan sosial yang aktif di tengah- atas limpahan rahmat dan kasih tengah masyarakat, yaitu PT. Adaro Indonesia, sayang-Nya kepada kita semua. Yayasan Sosial Mulia Sejahtera, LKS LB2T, DP IRSI Perkenankan kami mengucapkan salam hormat dan Kalimantan Selatan, LKS-K3S Kabupaten/Kota se- penantian selamat datang di kota Banjarmasin kepada Kalimantan Selatan, dan tentu saja dengan dukungan seluruh peserta Konferensi Nasional Kesejahteraan penuh dari DNIKS serta Yayasan Damandiri, sehingga Sosial IX tahun 2017 dari seluruh Indonesia. Kami keberadaan LKKS-BK3S Provinsi Kalimantan Selatan atas nama seluruh pengurus LKKS-BK3S Provinsi sangat dirasakan secara langsung oleh masyarakat. Kalimantan Selatan meyampaikan penghargaan dan Akhirnya, dengan senantiasa memohon per­ terima kasih atas kepercayaan yang diberikan kepada tolongan dan ridho dari Allah SWT, kami selaku kami sebagai Panitia Pelaksana sekaligus tuan rumah Ketua Panitia Pelaksana KNKS IX tahun 2017 di kota KNKS IX tahun 2017 oleh peserta Rakernas DNIKS Banjarmasin dan selaku Ketua Umum LKKS-BK3S tahun 2015 dan Konferensi Nasional Kesejahteraan Provinsi Kalimantan Selatan memohonkan dukungan Sosial (KNKS) VIII di Padang - Sumatera Barat. dan kerjasama kepada seluruh peserta dari seluruh Sebagai tuan rumah yang baik kami mengha­ Provinsi se-Indonesia untuk turut mensukseskan rapkan dukungan dan bimbingan Ketua Umum dan pelaksanaan KNKS IX tahun 2017 di kota Banjarmasin Pengurus DNIKS serta semua pihak terkait, agar Provinsi Kalimantan Selatan. Kedatangan Bapak/ seluruh pelaksanaan kegiatan KNKS IX tahun 2017 di Ibu/Saudara/Saudari mengikuti kegiatan KNKS IX kota Banjarmasin - Provinsi Kalimantan Selatan berjalan tahun 2017 di kota Banjarmasin Provinsi Kalimantan dengan lancar, aman dan sukses serta meriah. Amin. Selatan sangat kami nantikan, sampai berjumpa di Dalam pelaksanaan KNKS IX tahun 2017 di kota kami, kota “Seribu Sungai” yang menawarkan kota Banjarmasin Provinsi Kalimantan Selatan, akan berbagai wisata mempesona sambil menyusuri sungai dibahas Penyelenggaraan Kesejahteraan Sosial Dalam Martapura dengan perahu kelotok dan menikmati pasar Kerangka Penanggulangan Kemiskinan Berbasis Ma­ terapung yang menawarkan berbagai kuliner menarik sya­rakat, sesuai dengan Peraturan Presiden Republik serta pasar batu permata yang menampilkan kemilau Indonesia nomor 2 tahun 2015 tentang Rencana intan permata dan berbagai perhiasan elok lainnya. Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) Harapan dan doa kita bersama semoga tahun 2015-2019. Dalam RPJMN tersebut telah pelaksanaan KNKS IX tahun 2017 berjalan dengan diamanatkan bahwa untuk penurunan angka kemiskinan lancar, aman, sukses dan dapat memberikan perlu disusun “Sistem Layanan dan Rujukan Terpadu manfaat bagi penanggulangan kemiskinan serta bagi (SLRT)” guna memberikan perlindungan sosial dalam pembangunan kesejahteraan sosial di negara kita yang mengatasi kemiskinan, yang akan dibahas bersama tercinta ini. Amin. oleh peserta KNKS IX tahun 2017 sebagai langkah kongkrit untuk implementasi di lapangan, khususnya Wassalamu’alaikum wr. wb. di masyarakat yang bisa digerakkan oleh kader-kader Posdaya dan relawan sosial penggerak Posdaya di Ketua Pelaksana desa-desa di seluruh Indonesia. Ketua Umum LKKS-BK3S Kalimantan Selatan Program strategis yang selama ini digerakkan LKKS-BK3S Provinsi Kalimantan Selatan seperti: Pengembangan Posdaya, Pemberdayaan LKS yang Peduli Pembangunan Kesejahteraan Sosial, Pembentukan Ikatan Relawan Sosial Indonesia Hj. Dewi Damayanti Said, SE, MM (IRSI) yang mengajak partisipasi berbagai pihak, A. PENDAHULUAN yang bertugas sebagai operator/petugas teknologi informasi yang melaporkan data-data tingkat Dalam Peraturan Presiden No. 2 tahun kesejahteraan sosial di desa. Dalam jangka panjang 2015 tentang Rencana Pembangunan Jangka akan disiapkan sekitar 1028 relawan yang akan Menengah Nasional (RPJMN) tahun 2015-2019 dilatih dengan Sistem Informasi Kesejahteraan Pemerintah terus berupaya menurunkan angka Sosial (SIKS). Mereka akan ditempatkan di 268 kemiskinan. Target yang ditetapkan pada tahun Kabupaten/Kota yang tersebar di seluruh tanah air. 2019 angka kemiskinan dapat diturunkan dari Melalui SLRT/SIKS Puskesos melakukan verifikasi sekitar 9-10 % pada tahun 2015 menjadi 5-6 % dari dan validasi data kemiskinan maupun masalah jumlah penduduk pada tahun 2019. Dalam upaya kesejahteraan sosial lainnya, sehingga perubahan mempercepat penurunan tingkat kemiskinan dalam data kemiskinan yang sering mengalami fluktuasi RPJMN tersebut diamanatkan perlu disusunnya atau naik turun dapat terpantau secara up to date. Sistem Layanan dan Rujukan Terpadu (SLRT). Melalui SLRT ini kebutuhan masyarakat miskin Oleh karena itu Menteri Sosial RI dan unsur- dan rentan dapat teridentifikasi dan tersusun unsur instansi pemerintah lainnya pada tanggal 29 dalam Basis Data Terpadu (BDT). Dengan BDT Desember 2016 mencanangkan SLRT untuk dimulai tersebut program penanggulangan kemiskinan di 50 kabupaten/kota di 17 provinsi di Indonesia. yang direncanakan di tingkat pusat dan daerah SLRT disusun bersama oleh Kementerian memiliki satu sumber data yang sama. Sinkronisasi Sosial bersama Bappenas, Kementerian Desa rancangan program kesejahteraan yang antara Tertinggal, Kementerian Dalam Negeri dan pusat maupun pemerintah daerah dapat dibuat Kementerian terkait lainnya sebagai sarana sesuai skala prioritas dan didasarkan atas untuk menata koordinasi dan integrasi antar kebutuhan yang nyata. Dengan demikian upaya program perlindungan sosial dan penanggulangan mensejahterakan masyarakat diharapkan akan kemiskinan yang dilaksanakan oleh berbagai lebih mudah tertangani dan tidak terjadi tumpang instansi dan jenjang pemerintahan di pusat tindih antara sektor/instansi dan juga antara pusat dan daerah. Sistem ini juga diharapkan dapat dan daerah. menjangkau sasaran masyarakat miskin dan rentan Dalam rangka memberikan partisipasi dalam secara terintegrasi dan menyeluruh serta dapat pembangunan kesejahteraan sosial, Dewan mengakomodasikan kepentingan masyarakat Nasional Indonesia untuk Kesejahteraan Sosial miskin secara efektif termasuk dalam masa krisis. (DNIKS) dan seluruh anggotanya menyambut baik Sistem ini dimaksudkan untuk mendapatkan gagasan Pemerintah yang menggulirkan SLRT ini. secara berkala data terbaru perihal tingkat Sistem yang dapat memantau pencapaian dan kesejahteraan masyarakat dengan memanfaatkan pemerataan pembangunan kesejahteraan sosial teknologi informasi yang akan dimulai di 50 serta kendala yang ditemui dalam pelaksanaan Kabupaten/Kota di 17 provinsi di Indonesia. perlu dipahami dan diikuti seluruh elemen Cakupan materi yang dicakup dalam SLRT juga masyarakat. Hal ini sejalan dengan hakekat dan akan dioptimalkan termasuk aspek-aspek masalah tujuan pembentukan Negara Kesatuan Republik sosial yang tidak terbatas data seperti sasaran Indonesia (NKRI) seperti tercantum dalam Program Keluarga Harapan (PKH), penerima Kartu Pembukaan UUD 1945, yaitu untuk 1) melindungi Indonesia Pintar (KIP), Kartu Indonesia Sehat (KIS), segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah tetapi juga untuk memberikan informasi kebutuhan darah Indonesia; 2) memajukan kesejahteraan akan aliran listrik, sarana air bersih, akses jalan umum dan mencerdaskan kehidupan bangsa, serta atau transportasi dan seterusnya. 3) ikut melaksanakan ketertiban dunia merupakan kewajiban seluruh masyarakat Indonesia. Dalam sistem tersebut Kemensos mengawali proyek percontohan di 10 desa dengan membentuk Dalam rangka mencapai tujuan negara Pusat Kesejahteraan Sosial (Puskesos). Dalam tersebut karena bangsa Indonesia menganut sistem Puskesos tersebut ditempatkan 2 orang relawan kesejahteraan sosial, maka untuk mewujudkannya setiap elemen masyarakat memiliki tanggung jawab 3. Meningkatkan penguatan peran lembaga membantu pemerintah dengan melibatkan diri sosial dalam penyelenggaraan kesejahteraan untuk pencapaiannya. Termasuk diantaranya dunia sosial, dengan dukungan stakeholders baik usaha, perguruan tinggi, lembaga kesejahteraan pemerintah pusat dan daerah, dunia usaha sosial/organisasi sosial, serta unsur-unsur dalam SLRT. masyarakat lainnya. Oleh karena itu melalui KNKS IX, DNIKS sebagai LKKS Tingkat Nasional 4. Menggerakkan peran serta masyarakat untuk berdasarkan SK Mensos No: 72/HUK/2010, ingin peduli terhadap penyelenggaraan SLRT. menyoroti dan memberikan masukan bentuk- 5. Membangun kesadaran dan pemahaman bentuk partisipasi yang bisa dilaksanakan di jiwa kerelawanan sosial terhadap masyarakat perbagai tingkatan beradasarkan pengalaman dan sesuai dengan peran dan tugasnya masing- praktek penyelenggaraan kesejahteraan sosial masing di berbagai bidang. guna penyempurnaan SLRT.

D. PEMBICARA/NARA SUMBER B. TEMA DAN SUB TEMA 1. Sambutan dan Pembicara Kunci. Tema Utama : a. Menko Pembangunan Manusia dan “Menggalang Peran Serta Masyarakat Dalam Kebudayaan RI, Ibu Puan Maharani. Sistem Layanan dan Rujukan Terpadu (SLRT) b. Menteri Sosial R.I. Ibu Dra. Khofifah Dalam Perlindungan Sosial dan Indar Parawansa. Penanggulangan Kemiskinan”. c. Gubernur Provinsi Kalimantan Selatan, H. Sahbirin Noor, S.Sos., M.H. Sub tema : d. Prof. Dr. Haryono Suyono, Ketua Umum 1. Peran Lembaga Koordinasi Kesejahteraan DNIKS. Sosial Dalam Penyelenggaraan SLRT. e. Hj. Dewi Damayanti Said, SE., MM. 2. Peran Perguruan Tinggi dalam mensukseskan Ketua Umum LKKS Provinsi Kalimantan SLRT. Selatan. 3. Peran organisasi/lembaga masyarakat dalam pelayanan dan penyelenggaraan SLRT. 2. Pembicara Sidang Pleno : 4. Peran Dunia Usaha (Forum CSR) Dalam a. Drs. Hartono Laras, M.Si.Dirjen Pember­ SLRT. dayaan Sosial Kemensos RI. b. Deputi Menteri PPN/Kepala Bappe­nas C. TUJUAN DAN SASARAN Bidang Kependudukan dan Ketenaga­ kerjaan R.I. 1. Merumuskan konsep, model, dan rencana c. Dirjen Pembangunan dan Pember­ aksi peran masyarakat dalam SLRT. dayaan Masyarakat Desa Kementerian 2. Mendorong kepedulian dan komitmen Desa Pembangunan Daerah Tertinggal pemerintah pusat maupun pemerintah dan Transmigrasi R.I. daerah terhadap peran masyarakat dalam d. Bupati Barito Kuala. penanganan kesejahteraan sosial dan e. Ketua STKS Bandung. pelaksanaan SLRT. f. Ketua Umum BPP Forum CSR Kessos. E. WAKTU PENYELENGGARAAN jamuan makan malam dan snack selama DAN TEMPAT KEGIATAN konferensi, sertifikat, antar jemput dari hotel yang telah ditunjuk panitia dari dan ke tempat Hari, tanggal : acara serta mengikuti kunjungan program di lapangan dan obyek wisata secara yang telah Senin s.d Rabu, 18 s.d 20 September 2017 ditetapkan panitia. Tempat : 6. Panitia tidak menyediakan penginapan dan • Hotel Rattan Inn penggantian biaya transport dari dan kembali Jl. Jend. A. Yani km 5,7 ke daerah masing-masing. Panitia dapat Pusat Kota Banjarmasin, membantu memesankan kamar hotel atas Kalimantan Selatan tanggung jawab peserta.

F. KETENTUAN-KETENTUAN G. PENYAMPAIAN MAKALAH PESERTA KONFERENSI DALAM LOKAKARYA

1. Konferensi Nasional Kesejahteraan Sosial 1. Peserta diundang untuk menyajikan makalah IX bersifat terbuka dan dapat diikuti oleh dalam lokakarya dengan terlebih dahulu siapa saja yang berminat dengan mengikuti mendaftarkan diri. ketentuan yang ditetapkan oleh Panitia sepanjang tempat dan fasilitas lainnya 2. Peserta yang mendaftarkan diri sebagai memungkinkan. peserta dan melakukan pendaftaran sebagai pembicara diharapkan menyampaikan abs­ 2. Peserta diutamakan wakil-wakil organisasi trak makalah dengan judul dan isinya sesuai anggota DNIKS, organisasi pelayanan tema dan sub tema KNKS IX yang dibagi sosial, lembaga swadaya masyarakat, menjadi 4 (empat) pokok bahasan sebagai organisasi masa, organisasi internasional berikut: serta orang perorangan dan mahasiswa yang akan diundang untuk berpartisipasi dalam a. Peran Lembaga Koordinasi Kesejah­ konferensi. teraan Sosial Dalam Penyelenggaraan SLRT. 3. Para peserta yang akan mengikuti konferensi diharapkan dapat mendaftarkan diri dengan b. Peran Perguruan Tinggi dalam men­ mengisi dan mengembalikan formulir yang sukseskan SLRT disediakan panitia, selambat-lambatnya pada c. Peran organisasi/lembaga masyarakat tanggal 5 September 2017. dalam pelayanan dan penyelenggaraan 4. Panitia berhak menolak calon peserta dengan SLRT. memberitahukan kepada yang bersangkutan d. Peran Dunia Usaha (Forum CSR) Dalam apabila jumlah para peserta telah mencapai SLRT. batas yang ditentukan karena ketersediaan 3. Panitia berhak menerima atau menolak fasilitas yang terbatas. makalah yang abstraknya telah dikirimkan 5. Peserta konferensi diwajibkan membayar untuk menjadi pembicara dalam Lokakarya, biaya pendaftaran sebesar Rp. 600.000,- apabila tidak sesuai dengan tema atau sub (enam ratus ribu rupiah), dengan menda­ tema serta jumlah calon sudah melebihi dari patkan bahan konferensi, makan siang, penetapan pembicara yang ditentukan. 4. Peserta yang telah diterima sebagai calon pembicara dalam lokakarya dan telah H. LAIN-LAIN dinyatakan abstrak makalahnya sesuai, tidak diberikan fasilitas penginapan dan Untuk menjaga ketertiban dan kelancaran transport untuk mengikuti KNKS IX, tetapi Konferensi, setiap peserta diwajibkan memakai akan dibebaskan dari pendaftaran sebagai kartu identitas, mematuhi tata tertib Konferensi, peserta KNKS dan akan diberikan honorium disiplin waktu dalam mengikuti acara dan sekedarnya serta sertifikat. menciptakan suasana kekeluargaan serta saling 5. Bagi Pembicara Lokakarya formulir pen­ menghormati sesama peserta. daftaran dan abstrak makalah (soft copy) dapat Informasi lebih lanjut untuk menjadi Peserta diterima oleh panitia mulai tanggal 1 Agustus dapat menghubungi : 2017 dan paling lambat pada tanggal 5 September 2017. Sedangkan makalah PANITIA PELAKSANA lengkap (soft copy) diterima oleh panitia mulai d/a Kantor LKKS/BK3S tanggal 22 Agustus 2017 dan paling lambat Provinsi Kalimantan Selatan pada tanggal 10 September 2017. Jl. Pulau Laut RT. 4 No. 15 6. Format makalah : (1) ukuran kertas : A4 ; Kelurahan Antasan Besar (2) Jenis huruf : Arial Narrow size 12 ; Banjarmasin 70112 (3) spasi : 1,5. Telp : 0813-5171-0540 dan 0813-5171-0904 7. Pendaftaran Pembicara Lokakarya dan Email : [email protected] abstrak makalah dapat dikirimkan melalui fax ke DNIKS. 8. Makalah lengkap diharapkan dapat dikirimkan Informasi untuk menjadi Pembicara Lokakarya dalam bentuk CD atau dikirimkan melalui dapat menghubungi: E-mail DNIKS : [email protected] sesuai SEKRETARIAT PENGARAH KNKS IX ketentuan waktu tersebut di atas. d/a Kantor DNIKS 9. Panitia dapat menyunting dan menerbitkan semua makalah yang disajikan dalam Jl. Tanah Abang Timur 15 Pusat konferensi. Telp : (021) 3844-718 10. Peserta yang telah mendaftarkan diri sebagai Fax : (021) 3450-863 peserta perlu menetapkan lokasi daerah untuk mengikuti kunjungan lapangan sesuai E-mail : [email protected] dengan sasaran yang telah dipilihnya. JADWAL ACARA KNKS IX (TENTATIF)

Hari, No Tanggal, Acara Pembicara/Petugas Tempat Jam

1 Senin, 18 Sept 2017 12.00 s.d 18.00 Registrasi Peserta Panitia Ht. Rattan Inn 18.00 s.d 18.30 Menuju Auditorium Mahligai Pancasila Panitia/LKKS Kalsel Banjarmasin 18.30 s.d 19.30 Makan malam Panitia/LKKS Kalsel

19.30 s.d. 21.00 Upacara Pembukaan MC Mahligai A. Laporan Ketua Panitia Hj. Dewi Damayanti Said SE MM. Pacasila (Ka. LKKS Kalsel) Banjarmasin

B. Sambutan : 1. Ketua Umum DNIKS Prof. Dr. Haryono Suyono 2. Gubernur Provinsi Kalsel H. Sahbirin Noor, S.Sos., M.H. 3. Pembukaan resmi oleh Menko Pembangunan Ibu Puan Maharani Manusia dan Kebudayaan (PMK) R.I. (Menko PMK RI)

2 Selasa, 19 Sept 2017 Pembicara Kunci: 08.30 s.d. 10.00 “Kebijakan Pemerintah dalam Peningkatan Peran Serta Ibu Dra. Khofifah Indar Ht. Rattan Inn Masyarakat dalam Penanganan Kemiskinan“ Parawansa Banjarmasin (Menteri Sosial RI)

10.00 s.d. 12.00 Sidang Pleno I : Sub Tema: Moderator/Pembicara Ht. Rattan Inn “Peran LKKS Dalam Penyelenggaraan SLRT”. Banjarmasin Materi Bahasan: 1. “Dukungan dan Peran DNIKS - BK3S/LKKS Propinsi Bapak Drs. Hartono Laras MSi dalam SLRT”. (Dirjen Pemberdayaan Sosial Kementerian Sosial R.I.)

2. Dukungan Pemerintah untuk Menggalang Partisipasi Ibu Dra. Rahma Iryanti, MT. Masyarakat dalam SLRT (Deputi Menteri PPN / Kepala Bappenas Bidang Kependudukan dan Ketenagakerjaan R.I.)

3. Peran Organisasi Sosial di Desa dalam Layanan dan Dirjen Pembangunan dan Rujukan Sosial Terpadu Pemberdayaan Masyarakat Desa Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi RI.

12.00 s.d 13.00 Makan Siang Hotel. Hari, No Tanggal, Acara Pembicara/Petugas Tempat Jam

13.00 s.d. 15.00 Sidang Pleno II : Sub Tema: Moderator Ht. Rattan Inn “Peran LKKS dan Organisasi Sosial Kabupaten/Kota, Banjarmasin Perguruan Tinggi dan Badan Usaha dalam SLRT”. Materi Bahasan: 1. Pengalaman Kab Barito Kuala dalam SLRT dan Peran Bapak H. Hasanuddin Murad, S.H. K3S dalam SLRT. (Bupati Barito Kuala)

2. Peran Perguruan Tinggi dan Pekerja Sosial dalam Bapak Dr. Dwi Heru Sukoco, M.Si Penyelenggaraan SLRT (Ketua STKS Bandung)

3. Peran Serta Badan Usaha dalam Mendukung SLRT Gusti Kanjeng Ratu (GKR) Mangkubumi, (Ketua Umum BPP Forum CSR Kessos)

15.00 s.d. 15.30 Rehat Hotel

15.30 s.d. 17.30 Lokakarya kelompok 1 Disediakan 4 ruangan Ht. Rattan Inn Lokakarya kelompok 2 Penyajian Peserta Lokakarya Banjarmasin Lokakarya kelompok 3 Lokakarya kelompok 4 (masing-masing membahas 4 makalah)

17.30 s.d. 19.00 Makan Malam Walikota Banjarmasin

19.00 s.d. 22.00 Upacara Penutupan MC Kota 1. Sambutan Walikota Banjarmasin Kantor Walikota Banjarmasin Banjarmasin 2. Pembacaan Pokok-Pokok Hasil KNKS IX Sekretaris Panitia Pengarah 3. Penutupan dilanjutkan ramah tamah. Ketua Umum DNIKS

3 Rabu, 20 Sept 2017 06.00 s.d. 07.00 Makan pagi Panitia Pelaksana

07.00 s.d.08.00 Persiapan kunjungan lapangan Panitia Pelaksana 08.00 s.d.12.00 Empat lokasi kunjungan lapangan: Panitia Pelaksana Lapangan 1. Posdaya di Kota Banjarmasin 2. Posdaya di Kab Banjar Baru 3. Poskesos di Kab Barito Kuala 4. Posdaya di Kab Barito Kuala Rekreasi ke Pasar Terapung.

12.00 s.d. - Peserta kembali ke masing-masing daerah. Jakarta, 9 Juli 2017 Sekretariat DNIKS DAFTAR HARGA HOTEL DAN JARAK TEMPUH MENUJU HOTEL RATTAN INN Harga Type Tgl Tgl No Nama Hotel Type Kamar Per Malam Pesanan Check Check (Rp) *) (X) in out

1 Royal Jelita Superior 388.800 Jl. Ahmad Yani km. 4,5 No. 02 Deluxe 449.550 Banjarmasin - Indonesia 70249 Junior Suite 558.900 Jarak Tempuh dari Hotel Rattan Inn ± 2,1 km Suite 631.800

2 Tree Park Hotel Superior 426.000 Jalan Ahmad Yani km. 6 Deluxe 526.000 Banjarmasin - Indonesia 70654 Suite 826.000 Jarak Tempuh dari Hotel Rattan Inn ± 800 m

3 Efa Hotel Standart 500.000 Jalan A Yani km 6,5 Komplek bunyamin Permai Deluxe 650.000 No.03, Kertak Hanyar, Suite 750.000 Banjarmasin - Indonesia 70249 President Suite 1.300.000 Jarak Tempuh dari Hotel Rattan Inn ± 1,3 km

4 HBI (Hotel Banjarmasin Internasional) Superior Single 770.000 Jln. Jendral Ahmad Yani km 4,5 Superior Double 870.000 Banjarmasin - Indonesia 70234 Deluxe Single 990.000 Jarak Tempuh dari Hotel Rattan Inn ± 3 km Deluxe Double 1.090.000 Executive 1.450.000 Junior Suite 1.700.000 Family Suite 2.300.000

5 G’Sign Hotel Strait Times Room 975.000 Jl. A. Yani km 4,5 No. 448 Banjarmasin, Hang Seng Room 1.175.000 Kalimantan Selatan - Indonesia Nikkei Room 1.275.000 Jarak Tempuh dari Hotel Rattan Inn ± 1,8 Km Wall Street Room 1.375.000 Nasdaq Room 1.475.000 Dow Jones Room 1.675.000 Global Suite 2.950.000 Signature Suite 4.950.000 G’Sign Suite 5.920.000

Catatan: *) Harga bisa sewaktu-waktu berubah. Jakarta, 9 Juli 2017 Sekretariat DNIKS SEKILAS BANJARMASIN Badan Koordinasi Kegiatan Kesejahteraan Sosial (BK3S) Provinsi Kalimantan Selatan Jl. Pulau Laut RT. 4 No. 15, Kelurahan Antasan Besar, Banjarmasin 70112 Telp : 0813-5171-0540 dan 0813-5171-0904 Email : [email protected]

Dewan Nasional Indonesia untuk Kesejahteraan Sosial (DNIKS) Jl. Tanah Abang Timur 15 Jakarta Pusat Telp : (021) 3844-718 ; Fax : (021) 3450-863 E-mail : [email protected]