METROPOLIS SELASA 11 DESEMBER TAHUN 2018 HALAMAN 17 Polda Jatim Jadi Percontohan Satker Paling Banyak POLRES PERAIH PENGHARGAAN REFORMASI: Wilayah Birokrasi Wilayah Bebas Korupsi: Raih WBBM dan WBK Dari kiri, Menteri PAN-RB Bersih dan Melayani: Polres Malang Syafruddin, Asrena Polri SURABAYA – Penghargaan bergengsi wilayah Irjen Pol Gatot Eddy, Polrestabes Surabaya Polresta Malang bebas korupsi (WBK) serta wilayah birokrasi Kapolrestabes Surabaya Polres Tuban bersih dan melayani (WBBM) dari Kementerian Kombespol Rudi Polres Bojonegoro Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Setiawan, Kapolda Jatim Polres Mojokerto Birokrasi (PAN-RB) kembali jatuh kepada jajaran Irjen Pol Luki Hermawan, Polresta Mojokerto Polda Jawa Timur. Total, 11 polres mendapat dan Wakil Jaksa Agung Polres Lamongan Arminsyah dalam acara WBK dan 1 polres meraih WBBM (selengkapnya Polres Trenggalek pemberian penghargaan lihat grafis). Untuk menjadi WBBM, satker harus Polres Situbondo reformasi birokrasi meraih WBK terlebih dulu J Polres Banyuwangi kemarin. Baca Polda... Hal 27 Polres Batu Sumber: Kementerian PAN-RB GRAFIS: HERLAMBANG/JAWA POS POLDA JATIM FOR JAWA POS Ipul sang Pemimpin Upacara GRESIK – Peringatan upacara Hari Disabilitas Internasional di Gresik dipimpin sosok spesial kemarin pagi (10/12). Dia adalah Nasiful Khoiri, penyandang disabilitas yang merupakan siswa kelas VII MTs Al Hidayah Serah. Bocah 13 tahun itu memiliki bentuk tangan dan kaki yang tidak sempurna. Kedua kakinya tumbuh kecil. Dilihat dari depan seperti tak punya kaki. Kondisi itu tidak membuatnya minder. Dia terlihat begitu percaya diri memimpin ratusan siswa reguler dan inklusi dari 35 sekolah yang menjadi peserta upacara di halaman Resource Center, Jalan Proklamasi. ”Siappp grak,” teriaknya lantang dengan suara jelas. Pandangan peserta tertuju pada Ipul. Sejumlah kamera smartphone di keluarkan untuk me nga ba di ka nnya J Baca Ipul... Hal 27 SUARA LANTANG: Nasiful ”Ipul” Khoiri memimpin upacara Hari Disabilitas Internasional di halaman Resource Center, Jalan Proklamasi, Gresik, kemarin (10/12). GALIH WICAKSONO/JAWA POS CC112 Tak Ada Underpass di Jalan A. Yani SURABAYA – Rencana Kemen- rencana kerja tahun ini maupun ter ian Pekerjaan Umum dan Peru- yang akan datang. ’’Kami tidak ma han Rakyat (PUPR) membangun berani menjelaskan apa pun terkait underpass di Jalan Ahmad Yani rencana itu karena memang tidak tinggal wacana. Program yang ada pembahasannya,’’ ucapnya. digulirkan pada 2016 dan rencananya Underpass tersebut dibuat di dilaksanakan pada 2017 itu tidak jalur utama Jalan Ahmad Yani berlanjut. Balai Besar Pelaksanaan arah Sidoarjo. Alurnya mulai depan Jalan Nasional (BBPJN) VIII Universitas Islam Negeri Sunan menyatakan, belum ada pembahasan Ampel (UINSA) hingga sisi selatan terkait program tersebut. putar balik depan Dolog. Pejabat Pembuat Komitmen Panjangnya 860 meter dengan Perencanaan dan Pemantauan kedalaman 8 meter dan terdiri BBPJN VIII Surabaya Agung Hari atas dua jalur. Pe ngerja ann ya mengatakan, di tingkat nasional diperkirakan memakan waktu 30 tidak ada pembahasan tentang bulan atau 2,5 tahun J EKO HENDRI/JAWA POS proyek itu. Underpass tidak masuk Baca Tak... Hal 27 DRAINASE BURUK: Dilewati kendaraan berat tiap hari, Jalan Osowilangun ini gampang rusak dan banjir saat hujan. CC112 FOR JAWA POS SEDANG SAKIT: Petugas CC112 melihat kondisi kucing yang tidak diinginkan lagi oleh pemiliknya kemarin (10/12). Dokter Joni Wahyuadi SpBS (K), Dirut Baru RSUD dr Soetomo Minta Tolong Fokus Efi siensi Program JKN Buang Kucing MASALAH JKN atau yang dikenal ’’Namun, saya sudah menyiapkan SURABAYA – Command Center 112 Dokter Joni Wahyuhadi masyarakat sebagai BPJS adalah hal sejumlah langkah efisiensinya,’’ kata (CC112) sering menerima laporan soal yang pasti dihadapi seorang Dirut dr Joni Wahyuadi SpBS (K), Dirut kucing. Umumnya meminta tolong agar SpBS (K) resmi RSUD dr Soetomo. Rumah sakit baru RSUD dr Soetomo. Pertama, kucing diselamatkan dari kondisi menjabat direktur terbesar di Indonesia Timur itu selalu mengurangi biaya dengan begitu membahayakan. Ada yang terjepit di kap utama (Dirut) RSUD mempunyai piutang jumbo ke BPJS. efektif. ’’Tentu tanpa mengurangi mobil, ada pula yang tersangkut di plafon. Pada Februari 2018, tunggakan BPJS mutu pelayanan,’’ tambahnya. Namun, laporan yang masuk kemarin dr Soetomo pada mencapai Rp 384 miliar. Sudah dibayar, Contohnya, untuk obat-obatan, akan (10/12) berbeda daripada biasanya. Jumat (30/11). Yang kemudian tidak lama kemudian mengikuti yang sudah ditentukan Seorang ibu yang tinggal di Surabaya dilakukan pertama nunggak lagi. Pada September piutang pemerintah dan tercatat di BPJS. ’’Meski Timur menelepon. Yang menerima adalah efi siensi itu mencapai Rp 210 miliar yang tidak bisa mengikuti 100 persen, anggota CC112 M. Ardiansyah Putra kemudian dibayar. minimal bisa berupaya untuk menekan Panjaitan. Ibu itu meminta tolong jaminan kesehatan Sebagai rumah sakit yang fasilitas SDM sebaik-baiknya,’’ paparnya. supaya kucingnya dibuang. ’’Pokoknya nasional. dan peralatan medisnya paling lengkap, Joni menuturkan, program yang situ bawa,’’ ujar Ardi menirukan RSUD dr Soetomo memang menerima diaplikasikan adalah manajemen penelepon tersebut. SEPTINDA AYU pasien-pasien kelas 3. Artinya, pasien partisipatif. Yakni, menghilangkan Ardi tak langsung mengiyakan. Dia yang sakitnya berat. Di antaranya, kanker keborosan dan mendengarkan penasaran mengapa kucing itu tidak dan cuci darah. Jenis-jenis penyakit semua sisi J diinginkan lagi oleh pemiliknya J JONI WAHYUADI FOR JAWA POS yang pembiayaannya tinggi. Baca Fokus... Hal 27 Baca Minta... Hal 27 SUDAH SIAP: Dokter Joni Wahyuadi berada di ruang kerjanya. Langganan Surabaya, Sidoarjo, dan Gresik Rp 120.000 031 8202000 08113475001 18 SELASA 11 DESEMBER 2018 POLITIK & PEMERINTAHAN METROPOLIS • TATA KOTA Daftarkan Desain Perkotaan ke UNESCO SURABAYA – Dalam waktu dekat, pemkot mendaftarkan kategori desain kota ke United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization (UNESCO). Pendaftaran kategori desain itu diharapkan mampu merangsang kegiatan industri kreatif warga kota. Rencana tersebut disampaikan Wali Kota Tri Rismaharini kemarin (10/12). Risma mengatakan, ide mendaftarkan kategori desain muncul setelah dirinya bertemu dengan perwakilan UNESCO. ”Waktu ketemu itu saya cerita tentang Surabaya,” terangnya. Dari obrolan itu, Risma mengatakan bahwa di UNESCO ternyata ada beberapa kategori bidang penghargaan. Salah satunya terkait dengan desain. Dalam kategori itu, Surabaya bakal mengajukan beberapa desain. Di antaranya, desain penerangan, desain taman, jalur pedestrian, hingga mural. Semua yang diajukan itu bakal didesain khusus. ”Pengajuan ke UNESCO untuk kategori desain ini bukan sekadar lomba,” terangnya. Menurut Risma, jika bisa didapatkan Surabaya, penghargaan tersebut akan berdampak positif. Salah satunya, bimbingan dari UNESCO untuk pengembangan desain. Melalui pendaftaran itu, paling tidak warga juga terpacu untuk mengembangkan HANUNG HAMBARA/JAWA POS TERLAPOR: Dari kiri, Anas Karno, Ketua DPRD Surabaya Armuji, Martin Hamonangan, dan Baktiono menjalani pemeriksaan di kantor Bawaslu Surabaya kemarin. industri kreatif. Harapan orang nomor satu di Surabaya tersebut bukan tanpa alasan. Tahun lalu Surabaya telah mendapatkan penghargaan di bidang learning city dari UNESCO. Dari penghargaan itu, banyak manfaat yang didapat Surabaya. Salah satunya terkait pembinaan. (elo/c7/git) Armuji Ancam Lapor DKPP PERMUKIMAN adanya persekongkolan antara apa? Apa mau cari panggung Dituding panitia pengawas pemilu ke ca- mereka?” ujar pria yang sudah JALAN SEHAT YANG BERBUAH LAPORAN matan (panwascam) dan po litikus empat periode menjabat di Bagi-Bagi Hadiah 1 Warga Tambaksari mengada- 4 Panwascam Tambaksari mela- yang menjadi lawan politiknya. DPRD Surabaya itu. kan jalan sehat pada 11 porkan adanya dugaan pelang- saat Jalan Sehat Anggota majelis sidang me na- Martin Hamonangan menjadi November lalu. garan kampanye dalam acara nyakan lawan politik yang dimak- kuasa hukum tiga politikus PDIP 2 Ketua DPRD Surabaya tersebut pada 16 November SURABAYA – Amarah Ketua sud. Juga, isi rekaman itu. Namun, tersebut. Sebelum sidang, Martin Armuji, anggota DPRD ke Bawaslu Surabaya. DPRD Surabaya Armuji akhirnya Armuji menolaknya. Dia menga- mempertanyakan SK majelis Surabaya Baktiono, dan caleg memuncak kemarin. Itu terjadi takan bahwa waktu dan tempatnya yang memimpin sidang. Sebab, DPR RI Puti Guntur Soekarno 5 Bawaslu meregistrasi laporan hadir dalam acara itu. itu pada 22 November. saat dia diberi waktu bicara oleh belum tepat. Akan lebih pas jika hingga kemarin pihaknya belum ketua majelis sidang Badan rekaman ter sebut dibuka saat menerima SK tersebut. Terlebih 3 Mereka sudah mengirimkan 6 Baktiono dan Armuji dipanggil surat pemberitahuan kegiatan ke KPU terkait laporan itu Peng awas Pemilu (Bawaslu) dia melapor ke DKPP. lagi, yang memimpin majelis ke kepolisian dan Bawaslu. kemarin (10/12). Su ra baya. Armuji memper ta- Permasalahan tersebut men- sidang itu bukan Ketua Bawaslu nyakan laporan pelanggaran cu at gara-gara jalan sehat 11 Surabaya Hadi Margo, melainkan RIZKY AGUNG/JAWA POS pemilu yang tertuju kepada di- No vember lalu di Tambaksari. angotanya, yakni Usman. begini,” ujarnya. berbeda. Dia dengan terang- ri nya, anggota DPRD Surabaya Tiga politikus PDIP itu hadir. Permintaan itu membuat Martin juga membawa dua te rangan menyatakan bahwa Baktiono, dan caleg DPR Puti Ada yang menuding door prize sekretaris majelis sidang keluar saksi dalam sidang itu. Saksi Armuji dkk memang berkam- Guntur Soekarno.
Details
-
File Typepdf
-
Upload Time-
-
Content LanguagesEnglish
-
Upload UserAnonymous/Not logged-in
-
File Pages12 Page
-
File Size-