Dharmakarya Dharmakarya

Dharmakarya Dharmakarya

Vol. 8 No. 3 / September 2019 Dharmakarya Jurnal Aplikasi Ipteks untuk Masyarakat Aplikasi Teknologi Tepat Guna melalui Pemanfaatan Energi Terbarukan untuk Penerangan dan Pengembangan Wisata Watu Tekek Kulonprogo (Evrita Lusiana Utari, Latifah Listyalina, dan Novi Irawati) Proteksi Kendaraan Bermotor dalam Persepsi Masyarakat Desa Sayang, Jatinangor, Kab. Sumedang (Lienda Noviyanti, Achmad Zanbar Soleh dan Anna Chadidjah) Pengenalan Tokoh dan Karya Sastra Perancis bagi Siswa Pembelajar Bahasa Perancis di SMAN 1 Purwakarta (Ferli Hasanah, Mega Subekti, Vincentia Tri Handayani) Peningkatan Kapasitas Kader Posyandu dalam Mendeteksi dan Mencegah Stunting di Desa Cipacing Jatinangor (Ginna Megawati, dan Siska Wiramihardja) Penguatan Kelembagaan Pengelola Pariwisata Mangrove Karangsong dan Kelembagaan Potensi Bird Watching di Ekowisata Mangrove Karangsong Indramayu (Donny Juliandri Prihadi, Wahyuniar Pamungkas, dan Indah Riyantini) Pemberdayaan Seni, Sara’ dan Budaya Tuangku Nan Renceh di Kanagarian Kamang Mudiak Kecamatan Kamangmagek Kabupaten Agam (Romi Isnanda, Hidayati Azkiya, dan Syofiani) Pendampingan Peningkatan Kompetensi Ilmiah dan Kewirausahaan Guru SD Muhammadiyah Karangturi melalui Penulisan Buku (Filosa Gita Sukmono, dan Fajar Junaedi) Program Kemitraan Masyarakat “Penanggulangan Tuberculosis (TB) Menggunakan Model Interaksi Guna Mencegah Kejadian Drop Out (DO) di Surabaya” (Tintin Sukartini, Laily Hidayati, dan Ika Nur Pratiwi) Pelatihan Pengembangan Komunikasi Pemasaran Industri Pariwisata melalui Produk Inovatif Kreatif di Kecamatan Parigi Kabupaten Pangandaran (Iwan Koswara, Dedi Rumawan Erlandia, dan Putri Trulline) Sosialisasi Budaya Sunda kepada Mahasiswa Asing melalui Pengenalan Kuliner Sunda (Muhamad Adji, Taufik Ampera, dan Tatang Suparman) Potensi Sorgum Sebagai Produk Kewirausahaan di Desa Sayang, Kecamatan Jatinangor, Kabupaten Sumedang (Endah Wulandari, Elazmanawati Lembong, dan Fitry Filianty) Introduksi Produk Olahan Berbasis Pisang pada Unit Usaha Pengolahan Pangan di Desa Cileunyi Kulon Kabupaten Bandung (Yana Cahyana, Herlina Marta dan Dian Kurniati) Pembelajaran untuk Masyarakat Mengenai Kebencanaan Geologi Melalui Konsep Modifikasi PRA (Participatory Rural Appraisal) (Zufialdi Zakaria, R. Irvan Sophian, Dan Nurul Gusriani) Pemanfaatan Media Pemasaran Online dan Manajemen Keuangan bagi Usaha Kerupuk Rambak Salmon (Wayan Hesadijaya Utthavi, I Gusti Lanang Made Parwita, dan I Wayan Budi Sentana) PKM: Paud PKK Al Ikhsan Desa Panggungrejo Wujud Sinergi Desa dan Pendidikan Anak Usia Dini (Eny Yuniriyanti, Ririn Sudarwati, dan Totok Subianto) ISSN No. 2302-8955 Dharmakarya Dharmakarya Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat merupakan jurnal pengembangan dan penerapan Ipteks yang memuat publikasi hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat, model atau konsep dan atau implementasinya dalam rangka peningkatan partisipasi masyarakat dalam pembangunan, pemberdayaan masyarakat, atau pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat. Editor : 1. Ipit Zulfan 2. Dian Indira Editor Bagian : 1. Dian Fordian 2. Viani Puspita Sari 3. Mas Rizki Anggun Syamsunarno 4. Taty Hernawati 5. Nisa Nurul Ilmi 6. Andri Yanto 7. Devianti Yunita Harahap 8. Irfan Zidni 9. Sulistyodewi Nur Wiyono Manajer Jurnal : 1. U. Santosa Kusumah 2. Usep Sahrudin Sekretariat : 1. Trisatya 2. Yono Yugiono 3. Dodih Firmansyah 4. Lala Adilla Nur ALAMAT REDAKSI: Dharmakarya Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Volume 8, Nomor 3 / September 2019 Daftar Isi Aplikasi Teknologi Tepat Guna melalui Pemanfaatan Energi Terbarukan untuk Penerangan dan Pengembangan Wisata Watu Tekek Kulonprogo 140 - 144 (Evrita Lusiana Utari, Latifah Listyalina, dan Novi Irawati) Proteksi Kendaraan Bermotor dalam Persepsi Masyarakat Desa Sayang, Jatinangor, Kab. Sumedang (Lienda Noviyanti, Achmad Zanbar Soleh dan Anna Chadidjah) 145 - 149 Pengenalan Tokoh dan Karya Sastra Perancis bagi Siswa Pembelajar Bahasa Perancis di SMAN 1 Purwakarta (Ferli Hasanah, Mega Subekti, Vincentia Tri Handayani) 150 - 153 Peningkatan Kapasitas Kader Posyandu dalam Mendeteksi dan Mencegah Stunting di Desa Cipacing Jatinangor (Ginna Megawati, dan Siska Wiramihardja) 154 - 159 Penguatan Kelembagaan Pengelola Pariwisata Mangrove Karangsong dan Kelembagaan Potensi Bird Watching di Ekowisata Mangrove Karangsong Indramayu (Donny Juliandri Prihadi, Wahyuniar Pamungkas, dan Indah Riyantini) 160 - 162 Pemberdayaan Seni, Sara’ dan Budaya Tuangku Nan Renceh di Kanagarian Kamang Mudiak Kecamatan Kamangmagek Kabupaten Agam (Romi Isnanda, Hidayati Azkiya, dan Syofiani) 163 - 169 Pendampingan Peningkatan Kompetensi Ilmiah dan Kewirausahaan Guru SD Muhammadiyah Karangturi melalui Penulisan Buku (Filosa Gita Sukmono, dan Fajar Junaedi) 170 - 174 Program Kemitraan Masyarakat “Penanggulangan Tuberculosis (TB) Menggunakan Model Interaksi Guna Mencegah Kejadian Drop Out (DO) di Surabaya” (Tintin Sukartini, Laily Hidayati, dan Ika Nur Pratiwi) 175 - 179 Pelatihan Pengembangan Komunikasi Pemasaran Industri Pariwisata melalui Produk Inovatif Kreatif di Kecamatan Parigi Kabupaten Pangandaran (Iwan Koswara, Dedi Rumawan Erlandia, dan Putri Trulline) 180 - 185 Sosialisasi Budaya Sunda kepada Mahasiswa Asing melalui Pengenalan Kuliner Sunda (Muhamad Adji, Taufik Ampera, dan Tatang Suparman) 186 - 190 Potensi Sorgum Sebagai Produk Kewirausahaan di Desa Sayang, Kecamatan Jatinangor, Kabupaten Sumedang (Endah Wulandari, Elazmanawati Lembong, dan Fitry Filianty) 191 - 193 Introduksi Produk Olahan Berbasis Pisang pada Unit Usaha Pengolahan Pangan di Desa Cileunyi Kulon Kabupaten Bandung (Yana Cahyana, Herlina Marta dan Dian Kurniati) 194 - 199 Pembelajaran untuk Masyarakat Mengenai Kebencanaan Geologi Melalui Konsep Modifikasi PRA (Participatory Rural Appraisal) 200 - 205 (Zufialdi Zakaria, R. Irvan Sophian, Dan Nurul Gusriani) Pemanfaatan Media Pemasaran Online dan Manajemen Keuangan bagi Usaha Kerupuk Rambak Salmon (Wayan Hesadijaya Utthavi, I Gusti Lanang Made Parwita, dan I Wayan Budi Sentana) 206 - 209 PKM: Paud PKK Al Ikhsan Desa Panggungrejo Wujud Sinergi Desa dan Pendidikan Anak Usia Dini (Eny Yuniriyanti, Ririn Sudarwati, dan Totok Subianto) 210 - 215 Dharmakarya: Jurnal Aplikasi Ipteks untuk Masyarakat Vol. 8, No. 3, September 2019: 140 - 144 ISSN 1410 - 5675 APLIKASI TEKNOLOGI TEPAT GUNA MELALUI PEMANFAATAN ENERGI TERBARUKAN UNTUK PENERANGAN DAN PENGEMBANGAN WISATA WATU TEKEK KULONPROGO Evrita Lusiana Utari1, Latifah Listyalina1, dan Novi Irawati2 1Universitas Respati Yogyakarta, 2Sekolah Tinggi Pariwisata Ambarrukmo E-mail: [email protected] ABSTRAK. Pemerintah daerah Kulonprogo memberdayakan potensi alam sebagai modal pembangunan dan pengembangan daerah. potensi wisata merupakan salah satu faktor pendukung dalam peningkatan lapangan pekerjaan, peningkatan pendapatan, dan perkembangan usaha kecil. Wilayah yang memiliki potensi wisata yang cukup besar salah satunya adalah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. Salah satu wilayah yang memiliki potensi wisata, yaitu wisata Watu Tekek di daerah Kabupaten Kulonprogo. Permasalahan yang timbul adanya keterbatasan energi listrik dalam memenuhi kebutuhan energi dikawasan wisata Watu Tekek dikarenakan lokasi wisata yang cukup curam dan medan yang terjal, belum adanya penataan dan pengembangan kawasan wisata Watu Tekek dan masih terbatasnya amenitas/fasilitas pendukung dan sarana prasarana dikawasan wisata Watu Tekek. Dengan program kemitraan masyarakat (PKM) dana hibah dari Kemenristekdikti memberikan solusi dari permasalahan tersebut dengan memenuhi kebutuhan energi listrik dengan menggunakan tenaga matahari berupa lampu penerangan, lampu hias, dan air mancur. Sedangkan untuk penambahan fasilitas pariwisata berupa penambahan gazebo, kursi taman , penambahan ornament tanah liat dan penataan taman. Metode kegiatan yang dilakukan dengan melaksanakan diskusi dan observasi, sosialisasi dan penyuluhan, melaksanakan pelatihan, perancangan alat dan pemasangan alat. Hasil luaran dari kegiatan ini berupa produk teknologi tepat guna berupa lampu bertenaga solar panel, produk gerabah, kursi, dan gazebo untuk penambahan fasilitas pedukung, dan memberikan informasi kepada masyarakat luas melalui media massa. Kata kunci: Solar Panel; Teknologi Tepat Guna; Watu Tekek APPLICATION OF TECHNOLOGY IS APPROPRIATE THROUGH THE USE OF RENEWABLE ENERGY FOR LIGHTING AND DEVELOPMENT OF TOURISM WATU TEKEK KULONPROGO ABSTRAK. The local government of Kulonprogo empowers the potential of nature as regional development and development capital. tourism potential is one of the supporting factors in increasing employment, increasing income, and developing small businesses. The region that has considerable tourism potential, one of which is the Special Province of Yogyakarta. One of the regions that has tourism potential, namely Watu Tekek tourism in the Kulonprogo Regency area. Problems arising from the limitations of electrical energy in meeting the energy needs of Watu Tekek tourism area due to quite steep tourist sites and steep terrain, the absence of structuring and development of Watu Tekek tourist area and limited facilities / supporting facilities and infrastructure in the tourist area of ​​Watu Tekek. With the community partnership program (PKM), grant funds from the Ministry of Research, Technology and Higher Education provide solutions to these problems by meeting the energy needs of electricity using solar energy in the form of lighting, decorative lights and fountains. As for the addition of tourism facilities in the form of adding gazebos, garden chairs, addition of clay ornament and garden arrangement.

View Full Text

Details

  • File Type
    pdf
  • Upload Time
    -
  • Content Languages
    English
  • Upload User
    Anonymous/Not logged-in
  • File Pages
    79 Page
  • File Size
    -

Download

Channel Download Status
Express Download Enable

Copyright

We respect the copyrights and intellectual property rights of all users. All uploaded documents are either original works of the uploader or authorized works of the rightful owners.

  • Not to be reproduced or distributed without explicit permission.
  • Not used for commercial purposes outside of approved use cases.
  • Not used to infringe on the rights of the original creators.
  • If you believe any content infringes your copyright, please contact us immediately.

Support

For help with questions, suggestions, or problems, please contact us