Analisis Framing Pemberitaan Kisruh Dualisme Kepemimpinan Partai Golkar Di Harian Tribun Timur Dan Harian Kompas

Analisis Framing Pemberitaan Kisruh Dualisme Kepemimpinan Partai Golkar Di Harian Tribun Timur Dan Harian Kompas

ANALISIS FRAMING PEMBERITAAN KISRUH DUALISME KEPEMIMPINAN PARTAI GOLKAR DI HARIAN TRIBUN TIMUR DAN HARIAN KOMPAS Skripsi Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Meraih Gelar Sarjana Sosial Jurusan Jurnalistik pada Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Alauddin Makassar Oleh: MARDIANTO NIM. 50500112048 JURUSAN JURNALISTIK FAKULTAS DAKWAH DAN KOMUNIKASI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI (UIN) ALAUDDIN MAKASSAR 2016 PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI Mahasiswa yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Mardianto NIM : 50500112048 Tempat/Tgl. Lahir : Bulukumba, 11 Agustus 1993 Jurusan : Jurnalistik Fakultas : Dakwah dan Komunikasi Alamat : Tujuang, Desa Mattirowalie, Kec. Kindang, Bulukumba Judul :Analisis Framing Pemberitaan Kisruh Dualisme Kepemimpinan Partai Golkar di Harian Tribun Timur dan Harian Kompas Menyatakan dengan sesungguhnya dan penuh kesadaran bahwa skripsi ini benar adalah hasil karya sendiri. Jika dikemudian hari terbukti bahwa ia merupakan duplikat, tiruan, plagiat, atau dibuat oleh orang lain, sebagian atau seluruhnya, maka skripsi dan gelar yang diperoleh karenanya batal demi hukum. Makassar, Maret 2016 Penyusun, MARDIANTO NIM : 50100112048 ii PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI Mahasiswa yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Mardianto NIM : 50500112048 Tempat/Tgl. Lahir : Bulukumba, 11 Agustus 1993 Jurusan : Jurnalistik Fakultas : Dakwah dan Komunikasi Alamat : Tujuang, Desa Mattirowalie, Kec. Kindang, Bulukumba Judul :Analisis Framing Pemberitaan Kisruh Dualisme Kepemimpinan Partai Golkar di Harian Tribun Timur dan Harian Kompas Menyatakan dengan sesungguhnya dan penuh kesadaran bahwa skripsi ini benar adalah hasil karya sendiri. Jika dikemudian hari terbukti bahwa ia merupakan duplikat, tiruan, plagiat, atau dibuat oleh orang lain, sebagian atau seluruhnya, maka skripsi dan gelar yang diperoleh karenanya batal demi hukum. Makassar, Maret 2016 Penyusun, MARDIANTO NIM : 50100112048 ii PENGESAHAN SKRIPSI Skripsi yang berjudul, “Analisis Framing Pemberitaan Kisruh Dualisme Kepemimpinan Partai Golkar di Harian Tribun Timur dan Harian Kompas”, yang disusun oleh Mardianto, NIM: 50500112048, mahasiswa Jurusan Jurnalistik pada Fakultas Dakwah danKomunikasi UIN Alauddin Makassar, telah diuji dan dipertahankan dalam sidang munaqasyah yang diselenggarakan pada hari Rabu, 23 Maret 2016, dinyatakan telah dapat diterima sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana dalam Ilmu Dakwah dan Komunikasi, Jurusan Jurnalistik (dengan beberapa perbaikan). Makassar, 22 Maret 2016 M. 1436 H. DEWAN PENGUJI Ketua : Muliadi, S.Ag.,M.Sos.I ( ….…….) Sekretaris : Dra. Asni Djamereng, M.Si (……..….) Pembimbing I : Dr. Firdaus Muhammad, MA (……..….) Pembimbing II : A. Fauziah Astrid Abidin, S.Sos, M.Si (….……..) Munaqisy I : Dr. H. Abd. Rasyid Masri, S.ag, M.Pd, M.Si, M.M (….....…..) Munaqisy II : Drs. Alamsyah, M.Hum (…….…..) Mengetahui: Dekan Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Alauddin Makassar, Dr. H. Abd. Rasyid Masri,S.Ag.,M.Pd.,M.Si.,M.M NIP. 19690827 199603 1 004 iii KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT, atas segala limpahan rahmat dan karunianya sehingga karya tulis ilmiah ini dapat terselesaikan meskipun dalam konteks yang sangat sederhana baik dari segi ketepatan pemaparan maupun ketepatan penyajian hasilnya. Karya ilmiah ini disusun berdasarkan pedoman penulisan yang berlaku dan dengan upaya pemamfaatan segala potensi yang penulis miliki seoptimal mungkin, tetapi karena keterbatasan kemampuan penulis sebagai manusia biasa, bukan hal yang tidak mungkin jika terdapat ketidak-sempurnaan dalam upaya pembuatan tulisan ini menjadi karya ilmiah yang baik, penulis senantiasa bersedia menerima saran dan kritikan dari berbagai pihak. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa karya ilmiah ini mustahil terselesaikan tanpa keterlibatan dan bantuan dari berbagai pihak. Berbagai macam kendala yang penulis hadapi dalam proses penyelesaian karya ilmiah ini dapat terlewati berkat partisipasi dari berbagai pihak, olehnya itu penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada : 1. Bapak Prof. Dr. H. Musafir Pabbabari, M.Si. Selaku rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin Makassar. 2. Bapak Prof. Dr. Mardan, M.Ag, selaku wakil rektor I, Prof. Dr. H. Lomba Sultan, MA, selaku wakil rektor II, Prof. Dr. Hj. St. Aisyah Kara, MA, PhD selaku Wakil Rektor III. iv 3. Bapak Drs. H. Suyuti Ghazali M.Ag selaku ketua Lembaga penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin Makassar. 4. Bapak Dr. H. Abd. Rasyid Masri, S.Ag, M.Pd, M.Si, MM selaku Dekan Fakultas Dakwah dan Komnikasi UIN Alauddin Makassar. 5. Bapak Dr. H. Misbahuddin, M.Ag, selaku Wakil Dekan I, Dr. H. Mahmuddin,M.Ag selaku Wakil Dekan II, Dr. Nur Syamsiah, M.Pd.I selaku Wakil Dekan III Fakultas Dakwah dan Komunikasi. 6. Bapak Mulyadi, S.Sos, M.Ag selaku ketua dan sekretaris jurusan Jurnalistik dan Drs. Alamsyah, M.Hum selaku sekretaris jurusan Jurnalistik yang telah memberikan bimbingan kepada peneliti. 7. Pimpinan Harian Tribun Timur dan Harian Kompas yang telah memfasilitasi segala hal dalam penelitian ini. 8. Kepada segenap tenaga pengajar, tenaga pendidik dan mahasiswa Jurnalistik Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Alauddin Makassar, pihak lain yang tidak dapat di sebutkan satu persatu. 9. Teristimewah kepada sanak famili terutama kedua orang tua penulis, ibunda Sio’ dan ayahanda Lahamid. Saudara dan ipar penulis yang tercinta kak Murni dan kak Yusuf, kak Kaharuddin dan kak Suharni, kak Bakri, kak Sumarni dan kak Syamsir Thiar, kak Syamsinar dan kak Hartono. Ponakan penulis yang tercinta, Wahyuni, Aldi Wijaya Kaharuddin, Faldi Wijaya Kaharuddin, Lilu Nayla Kaharuddin, Danil Syaputra Bakri, Asyila Cantika Putri Pertama Syamsir Thiar. v Dengan penuh kerendahan hati penulis menyampaikan ucapan terima kasih yang tak terhingga kepada mereka, seorang motivator dan inspirator terbaik dalam hidup penulis. cinta, dan kasih sayangnya mengalir begitu tulus dalam nadi penulis, sehingga pada akhirnya penulis menyadari bahwa setiap kesuksesan yang penulis raih disetiap sesi kehidupan, sosoknya tak pernah absen untuk mendoakan penulis. Dengan rasa syukur kepada Allah SWT, penulis memohon dengan ikhlas semoga semua pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan karya ilmiah ini diberikan pahala yang setimpal. Amin Ya Rabbil Alamin! Samata-Gowa, Maret 2016 Penulis Mardianto vi DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL......................................................................................................i PERNYATAAN KEASLIAN JUDUL……………………………………………….ii PERSETUJUAN PEMBIMBING……………………………………………………iii PENGESAHAN SKRIPSI……………………………………………………………iv KATA PENGANTAR...................................................................................................ii DAFTAR ISI................................................................................................................iv DAFTAR TABEL........................................................................................................vi BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang.....................................................................................1 B. Rumusan Masalah................................................................................7 C. Fokus Penelitian dan Deskripsi Fokus……………………………….8 D. Kajian Pustaka dan Penelitian Terdahulu…………………………..10 E. Tujuan dan Kegunaan Penelitian.......................................................14 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Komunikasi Massa……………………….........................................16 B. Komunikasi Politik............................................................................22 C. Partai Politik………………..............................................................26 vii D. Teori Konstruksi Realitas Sosial .......................................................30 BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian...................................................................................42 B. Pendekatan Penelitian.........................................................................42 C. Subjek dan Objek Penelitian...............................................................43 D. Sumber Data.......................................................................................44 E. Teknik Pengumpulan Data.................................................................44 F. Instrument Penelitian..........................................................................46 G. Teknik Pengolahan dan Analisis Data................................................47 BAB IV PEMBAHASAN DAN HASIL PENELITIAN A. Profil Harian Tribun Timur…………………………………………..49 B. Profil Harian Kompas………………………………………………..51 C. Bingkai Berita Kisruh Dualisme Kepemimpinan Partai Golkar di Harian Tribun Timur dan Harian Kompas.…………………………..53 D. Aspek yang Cenderung Ditonjolkan Harian Tribun Timur dan Harian Kompas dalam Pemberitaan Kisruh Dualisme Kepemimpinan Partai Golkar……………………………………………………………......83 BAB V PENUTUP A. Kesimpulan……………………………………………………….....87 B. Implikasi Penelitian…………………………………………………88 DAFTAR PUSTAKA..................................................................................................89 viii LAMPIRAN-LAMPIRAN..........................................................................................93 DAFTAR RIWAYAT HIDUP ix DAFTAR TABEL Tabel 1.1 Penelitian Terdahulu....................................................................................13 Tabel 1.2 Teori Framing Pemberitaan.........................................................................33 Tabel 1.3 Kerangka Framing Zhondang Pan dan Gerald M. Kosicki.........................36

View Full Text

Details

  • File Type
    pdf
  • Upload Time
    -
  • Content Languages
    English
  • Upload User
    Anonymous/Not logged-in
  • File Pages
    113 Page
  • File Size
    -

Download

Channel Download Status
Express Download Enable

Copyright

We respect the copyrights and intellectual property rights of all users. All uploaded documents are either original works of the uploader or authorized works of the rightful owners.

  • Not to be reproduced or distributed without explicit permission.
  • Not used for commercial purposes outside of approved use cases.
  • Not used to infringe on the rights of the original creators.
  • If you believe any content infringes your copyright, please contact us immediately.

Support

For help with questions, suggestions, or problems, please contact us