Interior Galeri Kebaya Indonesia Di Surabaya

Interior Galeri Kebaya Indonesia Di Surabaya

JURNAL INTRA Vol. 2, No. 2, (2014) 668-677 668 Interior Galeri Kebaya Indonesia di Surabaya Cheung, Vivi Chandra Program Studi Desain Interior, Universitas Kristen Petra Jl. Siwalankerto 121-131, Surabaya E-mail: [email protected] Abstrak - Perancangan Interior Galeri Kebaya Indonesia di perkembangan. Beberapa bahan digunakan pada kebaya, Surabaya, bertujuan untuk memberikan fasilitas umum berupa contohnya sutra organdi dan serat alam yang tergolong mewah. galeri dimana terdapat sebuah museum yang menghadirkan nilai- Hal ini membuat kebaya diterima di golongan masyarakat nilai sejarah tentang kebaya dari masa ke masa. Selain itu juga kalangan atas. Bahkan kebaya mulai digunakan pada acara- disediakannya fasilitas publik seperti restoran atau café yang acara formal baik yang sifatnya pribadi, keluarga maupun mendukung kenyamanan aktivitas pengunjung. Galeri ini didesain dengan mengangNat Nonsep — .ompleksitas“, yang kenegaraan sehingga menjadi pakaian nasional Indonesia. Saat menggambarkan kerumitan dan keindahan dari pakaian kebaya ini kesuksesan kebaya masih terus berlanjut. itu sendiri dan menghadirkannya di tengah-tengah masa yang Dengan kemajuan kebaya di masa sekarang ini, para sudah modern ini. Penggunaan bentuk spiral distilasi menjadi desainer Indonesia sepakat kebaya merupakan genre dari dunia bentuk lingkaran yang lebih sederhana dan diterapkan baik fesyen yang menjanjikan. Sehingga mulai timbul sisi menarik dalam pola layout, perabot, maupun elemen interior yang ada. untuk dipelajari, dan berkreasi dengan kebaya sehingga makin banyak juga galeri-galeri dari para desainer tersebut untuk Kata kunci - Perancangan, Interior, Galeri, Kebaya menunjukkan hasil karya mereka di masyarakat. Galeri adalah sebuah ruangan yang dipergunakan untuk Abstract- Interior Design Indonesian Gallery of Kebaya in memamerkan serta menjual obyek yang dipamerkan, dengan Surabaya , it‘s purpose is to facilitate the puElic. The gallery luasan lebih sempit bila dibandingkan dengan museum. Galeri where there is a museum that promotes the historical value of sendiri mempunyai fungsi yang pada umumnya yang tidak lain kebaya from time to time. It also provides public area likes, adalah memamerkan atau menunjukkan barang-barang baik restaurant / café, to enhance the comfort of visitors. This gallery yang merupakan hasil seni ataupun bukan yang ditawarkan itself was designed theme with the concept called —Complexity“ kepada masyarakat umum dengan tujuan mendapatkan which is describe the difficulty and the beauty of kebaya and re- keuntungan dari hasil penjualan benda-benda atau barang- live in this modern era. Spiral has been modified more simple barang yang dipamerkan dalam area galeri [1] become circle form., and apllied in layout, furniture, even elements in interior. Sebagian besar galeri yang ada di Indonesia saat ini hanya mewakili karya satu desainer saja. Padahal banyak desainer- desainer kebaya yang cukup memiliki nama dan hasil karya Keyword- Design, Interior, Gallery, Kebaya nya bisa bersaing di lingkup internasional. Hal ini memunculkan ide untuk merancang interior dari Galeri Kebaya Indonesia, untuk memeberikan wadah bagi para desainer untuk I. PENDAHULUAN memamerkan karyanya dalam perancangan kebaya. Dikatakan Indonesia dikarenakan hasil-hasil kebaya yang akan NDONESIA merupakan salah satu negara kepulauan yang dipamerkan merupakan hasil karya dari desainer-desainer Imemiliki keindahan warisan budaya yang sangat kaya. Salah ternama dari Indonesia sendiri. Selain berfungsi sebagai satunya adalah pakaian tradisional di Indonesia yaitu kebaya. tempat memamerkan rancangan kebaya juga sebagai tempat Kebaya merupakan pakaian tradisional Indonesia berupa kain informasi bagi masyarakat mengenai perjalanan perkembangan tipis yang dipadukan dengan sarung dan kain batik. pakaian kebaya hingga saat ini. Perkembangan kebaya saat ini tidak dapat dilepaskan dari Galeri Kebaya Indonesia yang akan dirancang berlokasi di pengaruh penyebaran agama Islam yang terjadi pada abad ke- Kota Surabaya. Dikarenakan Surabaya merupakan kota 15. Terdapat dugaan yang cukup kuat bahwa budaya Islam terbesar kedua di Indonesia setalah Jakarta. Di samping itu yang cukup berpengaruh pada siluet-siluet kebaya, sehingga Surabaya juga memiliki nilai sejarah bagi Indonesia dan Galeri diperkirakan kebaya pada awalnya merupakan atasan panjang Kebaya Indonesia dimunculkan untuk memberikan wajah baru berbentuk tunik sederhana yang menjulur dari leher hingga bagi kota Surabaya dalam bidang fesyen melalui pakaian lutut. Pakaian semacam ini yang kemudian menggeser kebaya yang sejak saat dulu sudah menjadi pakaian tradisional beberapa kebiasaan busana yang lain, walaupun dalam Indonesia. keadaan tertentu keadaan busana sebelum kebaya masih banyak dipergunakan terutama di pulau Jawa. Setelah Revolusi kemerdekaan terjadi kebaya mulai digunakan oleh para wanita terdidik, terutama jenis kutu buku dan kebaya encim yang masih ditemui saat itu. Di akhir abad ke-19 kebaya mulai banyak dimodifikasi dan mengalami JURNAL INTRA Vol. 2, No. 2, (2014) 668-677 669 II. METODE PERANCANGAN kemudian menggeser beberapa kebiasaan busana yang lain, walaupun dalam keadaan tertentu keadaan busana sebelum Data yang diperlukan dalam proses perancangan interior kebaya masih banyak dipergunakan. Galeri Kebaya Indonesia adalah, data lapangan yang terdiri Tradisi pakaian kebaya mulai ditinggalkan memasuki era dari data fisik dan non fisik. Data fisik lapangan berupa, luas nasionalisme yang terjadi sekitar tahun 1920. Baik organisasi bangunan, bentuk layout, dan tinggi bangunan, serta keadaan tradisional maupun bentukan pemerintah Hindia-Belanda site yang digunakan. Untuk yang dimaksudkan dengan data menyerukan akan adanya Nasionalisme. Kondisi pemerintah non fisik adalah data-data yang berhubungan dengan benda Hindia-Belanda menyerukan akan adanya Nasionalisme. utama yang dipamerkan pada galeri, yaitu kebaya. Terkait Kondisi politik saat itu mempengaruhi gaya berbusana dengan bentuk kebaya, jenis-jenis kebaya, bahan ± bahan yang masyarakatnya. Kaum wanita mulai memilih untuk digunakan pada kebaya, atau informasi dari orang-orang yang meninggalkan kebaya sebagai pakaian keseharian mereka. terkait erat dengan pakaian kebaya. Kedua adalah data Sehingga dapat dikatakan periode ini mulai terjadi minimasi literatur, data literatur terkait dengan data yang diperoleh dari perkembangan pakaian kebaya. sumber buku, artikel, atau hasil penelitian yang dapat Dua dekade berikutnya kebaya menjadi semakin terpuruk. memberikan informasi mengenai galeri, kebaya, pusat Bahkan pada periode 1942-1945 saat Jepang berkuasa, kebaya informasi, dan fasilitas pelengkap untuk menunjang hanya dikenakan oleh para tahanan wanita yang berarti koloni. perancangan interior Galeri Kebaya Indonesia. Data tipologi Pada periode ini dipastikan tidak ada perkembangan yang atau data pembanding juga diperlukan untuk melihat kelebihan cukup berarti dari pakaian atau busana yang dinamakan maupun kekurangan yang terjadi pada perancangan objek kebaya. sejenis yang telah ada dan dapat dianalisa. Ketika terjadi Revolusi kemerdekaan Indonesia tahun Metode pengumpulan data dapat diperoleh dengan cara 1945, kebaya sedikit mengalami kepulihan dari mencari langsung ke denah existing untuk pengumpulan data keterpurukannya. Pada masa itu, wanita terdidik banyak fisik lapangan, wawancara untuk memperoleh data non fisik mengenakan aneka kebaya, terutama jenis kutu baru dan lapangan terkait dengan orang-orang yang mempunyai kebaya encim yang masih ditemui pada saat ini. Sungguh ketertarikan dengan kebaya, untuk data literatur dapat sangat disayangkan keadaan yang sudah membaik ternyata diperoleh dengan mengeksplorasi buku yang relevan dengan harus kembali terpuruk dengan munculnya pemerintahan Orde perancangan yang akan dilakukan, sedangkan untuk Baru. Pada jaman ini terusan modern dan kemeja-kemeja memperoleh data tipologi dapat secara langsung melihat dan wanita lebih digemari daripada kebaya, sehingga perlahan menganalisa kelebihan dan kekurangan dari objek sejenis. namun pasti mengakibatkan kebaya tersingkir dari perempuan Metode pengolahan data yang digunakan adalah komparatif, Indonesia. yaitu mengolah data dengan cara membandingkan beberapa Sekitar tahun 1980, peran informasi dan pertukaran objek sejenis yang terkait dengan galeri maupun kebaya, komoditif antar negara kembali terbuka lebar. Sebuah tugas kemudian dianalisa kelebihan dan kekurangannya. Data bagi anak bangsa untuk mengolah kembali apa yang sudah literatur dipakai sebagai acuan untuk dibandingkan kembali ditinggalkan menjadi kondisi yang lebih baik. dengan data yang sudah ada dari data pembanding. Di tahun 1990, Ghea Panggabean melakukan eksperimen pada kebaya. Beberapa bahan dicoba untuk membuat kebaya, contohnya sutra organdi dan serat-serat alam lain yang III. KONSEP PERANCANGAN tergolong mewah. Hal ini membuat kebaya kembali diterima terutama dari golongan kelas atas. Bahkan kebaya mulai digunakan pada acara-acara formal baik yang sifatnya pribadi, A. Sekilas Mengenai Kebaya keluarga maupun kenegaraan. Kebaya adalah sebuah blus berlengan panjang yang dipakai Kesuksesan kebaya ini ternyata masih berlanjut. Para di sebelah luar kain atau sarung yang menutupi sebagian dari desainer Indonesia sepakat bahwa kebaya merupakan genre badan . Panjang kebaya ini berkisar sekitar pinggul sebelah dari dunia fesyen yang cukup menjanjikan. Sehingga mulai atas sampai ke lutut. Kebaya pendek dapat dibuat dari bahan timbul sisi menarik untuk dipelajari, dan berkreasi dengan katun yang berbunga atau polos,

View Full Text

Details

  • File Type
    pdf
  • Upload Time
    -
  • Content Languages
    English
  • Upload User
    Anonymous/Not logged-in
  • File Pages
    10 Page
  • File Size
    -

Download

Channel Download Status
Express Download Enable

Copyright

We respect the copyrights and intellectual property rights of all users. All uploaded documents are either original works of the uploader or authorized works of the rightful owners.

  • Not to be reproduced or distributed without explicit permission.
  • Not used for commercial purposes outside of approved use cases.
  • Not used to infringe on the rights of the original creators.
  • If you believe any content infringes your copyright, please contact us immediately.

Support

For help with questions, suggestions, or problems, please contact us