154.558 muzaki

Majalah Yatim Mandiri | Mei 2020 / Ramadhan - Syawal 1441 H

Lebaran Tanpa Mudik

Bersegeralah bersedekah, sebab bala bencana tidak pernah “ bisa mendahului sedekah.” (HR. Imam Baihaqi)

BANK INFAK SHODAQOH ZAKAT WAKAF Mandiri Syariah 700 1201 454 700 1241 782 700 1241 798 CIMB Niaga Syariah 8600 00976 500 8613 00000 300 Muamalat 701 0054 803 701 0054 804 Permata Syariah 0290 1444 415 0290 1445 144 BNI Syariah 010 835 1174 021 149 7003 Mandiri 140 000 311 7703 142 001 031 3327 142 001 031 3350 BCA 0101 358 363 0883 996 647 0883 996 621 BRI 00960 10019 68305 BNI 2244 900 000 Mei 2020 1 Majalah Yatim Mandiri Edisi Mei 2020

LAZNAS YATIM MANDIRI Bekal Hidup 05 S.K. Menteri Agama No. 185/2016 Merayakan Kemenangan di Negeri Orang VISI Menjadi Lembaga Terpercaya Dalam Membangun Oase 08 Idul Fitri di Panggung Sejarah Kemandirian Yatim MISI Hikmah 10 Keringanan Puasa saat Siang Panjang 1. Membangun Nilai-Nilai Kemandirian Yatim dan Dhuafa Move On 12 2. Meningkatkan Partisipasi Masyarakat dan Cinta Itu Tanpa Jika Dukungan Sumberdaya untuk Kemandirian Solusi 14 Yatim dan Dhuafa Niat Qadha Puasa Ramadhan Sekaligus Niat Puasa Sunnah 3. Meningkatkan Capacity Building Organisasi ZISWAF 16 Zakat Fitrah dalam Bentuk Uang Tunai Dewan Pembina H. Nur Hidayat, S.Pd, M.M Smart Parenting 18 Prof. Dr. Moh. Nasih, S.E, M.T, Ak Tips Agar Si Kecil Mudah Beradaptasi dengan Lingkungan Baru Dewan Pengawas Ir. H. Bimo Wahyu Wardoyo Drs. H. Abdul Rokib, M.H.I Muslimah 20 Yusuf Zain, S.Pd, M.M Berkeluarga dan Membangun Umat di Negeri Seberang Dewan Pengawas Syariah Prof. Dr. H. Imam Bawani, M.A Kuliner Prof. Dr. HM. Roem Rowi, M.A 22 Hijau Segar untuk Buka Puasa dan Hari Raya Drs. Agustianto, M.A KH. Abdurrahman Navis, Lc., M.H.I Doa 24 Dewan Pengurus Achmad Zaini Faisol, S.M Hadis Tentang Menyambung Tali Silaturrahim H. Mutrofin, S.E Bagus Sumbodo, S.T Pintu Rezeki 26 Direktur Utama Achmad Zaini Faisol, S.M Ahlinya Kopi dari Hulu hingga Hilir Direktur Fundraising Andriyas Eko, S.TP Silaturahim 28 Direktur Keuangan Bagus Sumbodo, S.T , Maros, Jember, Pasuruan Direktur Operasional Heni Setiawan, S.H Direktur Program Hendy Nurrohmansyah, S.S Jendela 30 Sekretaris Eksekutif H. Imam Fahrudin, S.E Wujudkan Mimpi Anak Yatim Melalui Gerakan Orang Tua Asuh GM Wakaf Rudi Mulyono, S.Kom Naik Kelas 32 GM Regional 1 H. Mutrofin, S.E Enam Tahun di ICMBS, Mudah Masuk Kuliah GM Regional 2 Agus Budiarto, A.md. Pd GM Regional 3 Sugeng Riyadi, S.E Kemandirian 34 Penasehat Dr. Zaim Uchrowi Ir. H. Jamil Azzaini, MM Kabar Nusantara 36 Dr. Muhammad Nafik Kinerja 38

BALIKPAPAN Jl. Pattimura RT104 No.38 B, Batu Ampar, Balikpapan, Telp. (0542) 860 609, 081 25344932. BANDUNG Ruko Cipta Pesona Blok B23. Jl. Cipamokan - Rancacili Telp. (022) 87503578, 0822 4229 7252. BANTEN Jl. Ayip Usman No.11 Cikepuh Kebaharan Serang Banten, Telp. (0254) 219375, 0812 8744 8444. BANYUWANGI Jl. Imam Bonjol No.35 Tukangkayu. Telp. 0821 3200 4007 BATAM Griya Kurnia Djaya Alam JL. Parkit 01, No. 02 Batam Center - Batam, Telp. (0778) 7413 149, 0813 7260 1112. BEKASI JL. Dewi Sartika Blok A No. 6 Margahayu - Bekasi Timur, Telp. (021) 8269 6344, 0812 7115 2094. BLITAR Jl. Bali No. 264 Blitar, Telp. (0342) 8171 727, 0823 3113 4732. BOGOR Jl. Sempur Kaler No. 02 Bogor Tengah - Kota Bogor, Telp (0251) 8409054, 0856 0488 8125. BOJONEGORO JL. Panglima Polim Gg. Mangga 2 No 59 Sumbang Bojonegoro, Telp. (0353) 5254809, 0813 3388 3360. CIREBON JL. Cendana Raya No. 61 Cirebon Girang, Kec. Talun Kab. Cirebon Telp. 0896 6030 0292 DENPASAR Jl. Gunung cemara 7K Perumnas Monang Maning, Denpasar - Bali, Telp. 0821 3200 4007 DEPOK Jl. Mangga Raya No 298, Depok Jaya - Pancoran Mas Telp. (021) 7780 7396, 0821 7996 0669. GRESIK Ruko Multi Sarana Plaza Blok B-11 Jl. Gubernur Suryo Gresik, Telp. (031) 399 0727, 0821 3993 9427. JAKARTA BARAT Jl. Pos Pengumben Dalam No. 12 Kelapa Dua Kebon Jerok, Telp. (021) 2567 2565, 0896 0185 0149. JAKARTA SELATAN Jl. Kavling Keuangan III No. 87 Pamulang - Tangerang Selatan Telp. (021) 2759 1181, 0812 1997 7654. JAKARTA TIMUR Jl. Utan Kayu Raya No. 64 Matraman Jakarta Timur, Telp. (021) 2982 1197, 0819 0534 2768. JEMBER Pandora Square Jl. Mastrip No. 8 Ruko 8 E, Jember, Telp. 0817 9393 412, 0851 0264 0333. JOMBANG Jl. Ir. Juanda No. 80, Ds. Kepanjen, Jombang Telp. (0321) 849 0715, 0822 2776 8010, 0813 3260 5565. KEDIRI Perum Candra Kirana Blok T No. 4A Mojoroto - Kediri Telp. (0354) 3782141, 0813 3177 1830. KEPANJEN Jl. Diponegoro No. 44, Bangsri - Kepanjen. Telp. (0341) 390 3518, 0813 3290 0639. KUDUS Jl. Dewi Sartika No. 5 Singocandi - Kudus, Telp. 0822 4325 3243. LAMONGAN Jl. Nangka No.3 Perum Deket Permai, Lamongan, Telp.2 (0322)Majalah 324025, Yatim 0813 Mandiri 3509 5929. LAMPUNG Jl. Sultan Haji No. 36, Kel. Kota Sepang Kec. Labuhan Ratu, Lampung Telp. (0721) 5613 878, 0853 2112 1988. LUMAJANG JL. Suwandak No. 42, Lumajang, Telp. (0334) 890300, 0812 4914 2453. Penyejuk11 Hati Jangan Egois

Fenomena13 Menahan Pulang demi Kebaikan Bersama

Solusi15 Sehat Menjaga Imunitas Keluarga di Tengah Wabah Bekal Hidup Merayakan Kemenangan 5 di Negeri Orang REDAKSI MAJALAH YATIM MANDIRI Dewan Redaksi: Achmad Zaini, Mutrofin, Bagus Sumbodo Pemimpin Umum: Ahmad Zaini Pemimpin Redaksi: Muhammad Arif Reporter: Grace Aria Layout: Reza Desain: Meta Fotografer: Grace Aria, Sholahuddin, Apit Sirkulasi: ARF Alamat Redaksi: Jl. Raya Jambangan 135-137 Surabaya WA Center: 0811 1343 577 Telp: 031 828 3488 Email: [email protected] Web: www.yatimmandiri.org

MADIUN Jl. Letkol Suwarno Perum Bumi Mas II No. 2, Telp. 0852 5764 5991. MAGELANG Jl. Perintis Kemerdekaan No. 23 Sanden, Kramat Selatan. Telp: (0293) 319 5924, 0896 2606 7500. MAKASSAR JL. Andi Tonro No.11 Kec. Tamalate, Kota Makassar, Telp. (0411) 884050, 0823 8444 4369. MALANG Perum Taman Raden Intan No.612, Telp. (0341) 437 4155, 0856 4649 6131. MAROS Jl. Bakri No. 5 Kec. Turikale Kab. Maros, Telp. 0823 4343 0681. MOJOKERTO Jl. Raden Wijaya. Panggreman Gg.6 No. 12, Kec. Kranggan Mojokerto Telp. (0321) 528 7100, 0857 4525 6435. MEDAN JL. Senam No. 24, Medan, Telp. (061) 7335 9471, 0852 7566 9977 PALEMBANG Jl.Rawasari No. 2457 Ruko No. 4. Kel. 20 Ilir, Kec. Kemuning Telp. (0711) 573 0360, 0859 4591 4425. PASURUAN Perum Pondok Sejati Indah Blok 4 No. 5 Jl. Panglima Sudirman Pasuruan, Telp. (0343) 4742 017, 0888 0550 8832, 0851 0364 4849. PEKALONGAN Jalan Bina Griya Blok B-IV No. 191 Medono, Pekalongan, Telp (0285) 421082, 0813 3253 7501. PONOROGO Jl. Ir. Juanda No. 158 Tonatan, Ponorogo Telp (0352) 488223, 0856 4890 6767. PROBOLINGGO Jl. Sukarno Hatta No. 162 Probolinggo, Telp. (0335) 589 4623, 0878 5225 6476, 0813 3153 6287. PURWOKERTO Jl. Patriot No. 073 RT/RW 03/03 Kel. Karangpucung Kec. Purwokerto Selatan, Telp (0281) 639 042, 0857 8518 1046. SAMARINDA Jl. Slamet Riyadi Gang 4. RT 14, Samarinda, Telp. 0813 8146 0866 SEMARANG Jl. Karangrejo No. 97 Kel. Karangrejo, Kec. Gajahmungkur Semarang Telp. (024) 7642 0035, 0856 3504 229. SIDOARJO Pondok Mutiara Blok A Nomor 15, Telp. (031) 9971 6463, 0857 4567 8974. SOLO Jayengan Kidul, RT 03/RW 08, Serengan, Surakarta, Telp. (0271) 2936 205, 0813 2775 7809. SRAGEN Jl. Raya Sukowati No. 514 Sragen Wetan, Sragen, Telp. (0271) 894811, 0851 0275 4279. SURABAYA Jl. Bendul Merisi Selatan I/2A Surabaya, Telp. (031) 8494100, 0812 3042 6962. TANGERANG Jl. Cibodas Raya No. 7 Perumnas 1 Karawaci Baru Tangerang, Telp. (021) 2917 0263, 0831 1232 4939. TUBAN JL. Walisongo No. 24 Tuban Telp. (0356) 327118, 0818 334 995. TULUNGAGUNG. Pahlawan III No. 5A, Kedungwaru Tulungagung, Telp. (0355) 332 306, 0851 0376 1333. YOGYAKARTA Jl. Ireda No. 119 Keparakan, Mergangsan, Kota MeiYogyakarta, 2020 Telp.3 (0274) 450 896, 0812 5951 5665. GRAHA YATIM MANDIRI Jl. Raya Jambangan 135-137 Surabaya, Telp. (031) 828 3488 salam

Lebaran Idul Fitri Bagus Sumbodo, S.T Direktur Keuangan LAZNAS Yatim Mandiri

Assalamu’alaikum Wr. Wb. bin Abdul Aziz “Hari raya itu bukan bagi orang yang memakai pakaian baru, Akan tetapi hari Setelah berpuasa sebulan penuh tibalah raya bagi mereka yang takut terhadap hari hari yang dinanti nanti kaum Muslimin yaitu pembalasan.” Wallahu a'lam bisshowab. datangnya hari kemenangan Idul Fitri. Seluruh umat Islam merayakannya dengan penuh Wassalamu’alaikum Wr. Wb. sukacita, tua muda, besar kecil, laki-laki perempuan tanpa terkecuali. Di hari raya Idul Fitri ini selalu meriah bahkan melebihi hari raya Idul Adha. Setelah sholat Ied mereka akan saling mengunjungi atau bersilaturahmi bermaafan dengan berjabat tangan. Namun lebaran tahun ini terasa berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya karena adanya wabah Covid-19 yang sudah dinyatakan pandemi oleh WHO. Sampai detik ini, secara global sudah lebih dari satu juta orang tertular virus ini. Maka berbagai pencegahan bahkan program dari pemerintah mulai dijalankan, mulai dari lockdown, PSBB, social distancing dan physical distancing. Lantas, bagaimana kita menyikapi lebaran dalam kondisi merebaknya wabah ini? Tentunya perlu kearifan sebagaimana yang dilakukan Khalifah Umar bin Khattab ketika wabah Tho'un melanda Syam. Beliau membuat kebijakan lockdown atau karantina sebagaimana hadis dari Abdullah bin Amir bin Rabi‘ah, Umar bin Khattab RA menempuh perjalanan menuju Syam. Ketika sampai di Sargh, Umar mendapat kabar bahwa wabah sedang menimpa wilayah Syam. Abdurrahman bin Auf mengatakan kepada Umar bahwa Rasulullah SAW pernah bersabda, “Bila kamu mendengar wabah di suatu daerah, maka kalian jangan memasukinya. Tetapi jika wabah terjadi wabah di daerah kamu berada, maka jangan tinggalkan tempat itu.” Lalu Umar bin Khattab berbalik arah meninggalkan Sargh, (HR Bukhari dan Muslim). Momen lebaran kali ini meskipun tidak ada salam-salaman, tidak ada halal-bihalal yang mengundang banyak orang semoga tidak mengurangi esensi dari hari kemenangan itu sendiri sebagaimana perkataan Khalifah Umar 4 Majalah Yatim Mandiri bekalhidup

Merayakan Kemenangan di Negeri Orang ulan Ramadhan adalah bulan yang paling bercengkrama dalam momen lebaran bersama ditunggu seluruh umat muslim. Selain bisa teman seperantauan hingga tetangga yang bukan Bmenjalankan ibadah puasa, setelah itu kita orang Indonesia bahkan berbeda agama sekalipun. akan merayakan kemenangan. Ya, Idul Fitri atau yang Nabi SAW bersabda, “Tidak bersilaturahim biasa disebut masyarakat Indonesia dengan hari raya (namanya) orang yang membalas kunjungan atau atau lebaran. Saat hari raya, kita berkumpul dengan pemberian, tetapi (yang dinamakan bersilaturahim keluarga besar. Saling bersilaturahmi dan merayakan adalah) yang menyambung apa yang putus.” (HR. bersama. Bukhari) Namun, tak semua orang bisa merasakan Itulah puncak silaturahim, yang dapat diwujudkan kehangatan momen berlebaran bersama keluarga. oleh mereka yang mudik, juga oleh mereka yang Misalnya karena sedang bekerja atau berkuliah di tetap tinggal seperti saya, saya berusaha mengingat- luar negeri. Seperti yang dialami oleh beberapa ingat siapa yang hatinya pernah saya lukai atau yang narasumber Majalah Yatim Mandiri edisi kali ini. selama ini banyak membantu dalam perantauan Pengalaman puasa dan merayakan lebaran di negeri saya. Saya berusaha menengok kanan-kiri karena orang menjadi pengalaman yang tak bisa terlupakan. secara tidak langsung, mereka juga merupakan Bahkan beberapa diantaranya berusaha tetap pulang keluarga saya. kembali ke Indonesia meski harus “mepet” waktunya. Lebaran identik dengan mudik, kumpul bersama Lebaran Bukan Melulu tentang Mudik keluarga tercinta. Bagi perantau seperti saya, tak Sebagai perantau sudah keempat kali saya selamanya bisa mengharapkan merayakan hari merayakan Lebaran di negeri orang. Bahagia, rindu, lebaran di kampung halaman. Tak selamanya momen sedih, bercampur menjadi satu. Tak ada ketupat, tak lebaran kita jadikan untuk mengharapkan timbal balik ada jajanan dalam toples, apalagi keluarga karena melainkan bagaimana cara kita mengartikan esensial jauh dari perantauan. dari lebaran itu sendiri. Hari raya saya di Kairo meski tak dilalui bersama Yakni merayakan hari kemenangan. Setelah satu keluarga, sebagai gantinya selalu akan ada bulan penuh kita diuji dengan bulan ramadhan lalu pengalaman baru merasakan lebaran dengan tradisi disambut dengan hari dimana semua kembali ke yang berbeda. Setelah sholat Ied, pihak KBRI selalu fitrahnya dan seakan menjadi suci kembali seperti mengadakan acara silaturahmi yang ditutup dengan bayi yang baru lahir, rasanya akan amat absurd menyantap makanan khas Indonesia lalu sisanya memaknai lebaran semata menuntut ingin menerima dikembalikan kepada pribadi masing-masing mau timbal balik dari kerabat sekitar. merayakan dengan apa dan siapa. Lebaran bukan melulu mengharapkan bisa Lingkungan sekitar yang tak ada sanak saudara mendapatkan arti dari kerabat sekitar tapi bagaimana apalagi keluarga, memaksa saya harus beradaptasi kita menutup bulan ramadhan dengan memberikan Mei 2020 5 bekalhidup arti di hari kemenangan Idul Fitri ini. (Oleh: dan putri biasanya hadir 10 menit sebelum Adzan Taqiyuzzufar Ali, Kairo, Mesir) Maghrib dan duduk rapi di tempat yang disediakan Pengalaman Puasa di Inggris sambal menunggu adzan. Pengalaman kami ketika menjalankan ibadah Setelah sholat maghrib, jamaah kembali duduk puasa di Inggris cukup menarik untuk dibagikan. di tempat yang disediakan untuk menikmati menu Pertama, terkait lama waktu puasa. Puasa di Inggris utama. Menu utama disediakan oleh masing-masing akan sangat lama apabila bulan puasa bertepatan society. Menariknya kita bisa menjajal makanan dari dengan musim panas dan sebaliknya apabila puasa berbagai penjuru dunia. Ada society yang memasak jatuh pada musim dingin, lama waktu puasa akan sendiri makanannya, ada juga yang pesan ke berkurang jauh dibanding musim panas. Ramadhan restoran. Porsi yang dihidangkan cukup besar untuk tahun ini akan dimulai pada akhir April sampai ukuran perut orang Indonesia. Untuk memastikan dengan akhir Mei (musim spring-summer). makanan tidak terbuang sia-sia, porsi makanan untuk Di awal-awal Ramadhan, umat Islam akan anak-anak telah disesuaikan. Selesai makan, Masjid berpuasa dari sekitar jam 04.00 sd 20.30 malam. juga menyiapkan kopi, teh, sebuah dispenser besar Kemudian di akhir Ramadhan, jam puasa akan dan tentunya self-service. bertambah panjang dari sekitar jam 03.00 sampai jam Keempat, tiba saatnya untuk menunaikan 21.00 malam. ibadah sholat Isya’. Setelah jamaah menyelesaikan Kedua, solidaritas umat Islam dalam menyambut sholat sunnah ba’da Isya. Imam yang ditunjuk mulai bulan Ramadhan sangat luar biasa. Pengalaman memimpin sholat Tarawih. Menariknya di Masjid kami di Cranfield University Mosque, setiap komunitas tidak ada kultum sebelum Tarawih atau ba'da Subuh Muslim dari berbagai negara, misalkan Indonesian selama Ramadhan. Di 10 hari terakhir Ramadhan, society, Saudi society, Pakistan society, Nigeria sholat Tarawih akan dilaksanakan dua kali, ba’da Isya’ society, Egypt society, dan society lainnya akan dan menjelang sahur. (Oleh: Ibrahim Fatwa Wijaya, diminta untuk menjadi tuan rumah buka puasa mahasiswa PhD di Cranfield University, UK) bersama di Masjid. Kurang dari 2 Minggu, kalender Pengalaman Puasa di China kosong disiapkan di papan pengumuman Masjid. Saya datang ke Guangzhou pada tahun 2015, Masing-masing perwakilan society diminta mengisi dimana sebelumnya saya sudah study di Beijing kesediaan menjadi tuan rumah di kalender tersebut. selama 1 tahun pada 2014. Di tahun pertama saya Ketiga, masjid juga membuka kesempatan ke China, seperti yang saya sebutkan di atas, Beijing bagi jamaah untuk menjadi relawan Ramadhan adalah kota pertama untuk study. Pertama kalinya dengan tugas utama menyiapkan tempat buka sampai di sana, jujur, saya harus adaptasi ekstra. puasa dan membersihkan Masjid. Pihak Masjid akan Dari segi bahasa, , makanan, cuaca, lingkungan, menyiapkan susu, air putih, jus, buah-buahan dan dan lain sebagainya. Khususnya untuk bahasa dan kurma sebagai menu pembatal puasa. Jamaah putra lingkungannya, yang menurut saya (pribadi) paling

6 Majalah Yatim Mandiri bekalhidup dominan untuk beradaptasi di tempat baru. Ya meskipun cuma 1 bulan di rumah tapi, setidaknya Karena saat itu saya belum benar-benar bisa sudah mengurangi rasa kangen buat kumpul bareng bahasa setempat, jadi ya mau nggak mau harus sering keluarga. Setelah itu, saya kembali lagi ke China dan buka kamus kalau kebetulan pas lagi keluar sendirian saya pindah ke kota Guangzhou. (Oleh: Syarifah gitu. Untuk lingkungannya, khususnya di area kampus, Pinaka Baladika Waskito, lulusan S1 jurusan Chinese sebenarnya untuk angkatan saya itu ada 5 orang yang Education, di Jinan University, Guangzhou China) beragama Islam. 2 laki dan 3 perempuan (termasuk Puasa Lebih Ringan, Mudik Was-was saya). Tapi, di kampus cuma saya sendiri yang pakai Pengalaman berpuasa di luar negeri tak jilbab. Jadi, kadang ngerasa nggak percaya diri. selamanya terasa sulit. Seperti yang saya alami Apa lagi kampus sering banget ada acara yang saat masih menjadi mahasiswa universitas swasta harus mewajibkan kita pakai dresscode yang sudah di Surabaya. Pada 2016 lalu, saya berkesempatan tertera. Intinya jarang banget bisa ikut acara kampus mengunjungi satu negara di belahan bumi gitu. Terus untuk makanan alhamdulillah tidak ada selatan, Selandia Baru. Saya sengaja mengisi waktu kendala. Untuk beberapa minggu diawal waktu itu, liburannya untuk mengunjungi keluarga di sana. kita masih banyak banget kegiatan kampus, karena Nggak menyangka ternyata waktu satu bulan kan kita masuk saat tahun ajaran baru, jadi selama terakhir di sana itu bulan puasa. Awalnya takut kalau kegiatan di kampus kita seringnya makan di kantin puasa nanti lebih dari 14 jam. Ternyata nggak.. Saat kampus. Ramadhan 2016 lalu, Selandia Baru sendang musim Setelah dua semester berlalu. Saya liburan di dingin. Sehingga matahari di belahan bumi selatan Indonesia kebetulan summer holiday-nya bertepatan terbit lebih lambat dan terbenam lebih cepat. dengan Idul Fitri. Jadi di tahun pertama saya Untuk pertama kalinya saat itu saya merasakan pulang itu hari kedua lebaran. Pertama kalinya juga puasa hanya 11 jam. Alhamdulillah, rasanya lebih merasakan puasa di negara orang. Yang biasanya ringan. Meski begitu, saya tetap merasa ada yang di Indonesia puasa cuma kurang lebih 13 jam dan kurang. Karena hanya buka puasa bersama dengan di Beijing itu bisa sampai 16 jam. Karena waktu sepupunya. Akhirnya, saya memutuskan untuk imsak saat itu mulai dari pukul 04.00 subuh dan segera pulang ke Indonesia demi bisa berkumpul maghribnya itu sekitar pukul 20.00. Minggu awal dengan keluarga besar saat hari raya. Alhamdulillah, puasa sih masih terasa banget (beratnya). Tapi, saat itu tiket pesawat pulang tinggal 2 seat. Dan itu alhamdulillah, karena kegiatan kampus yang kadang tepat di hari raya Idul Fitri. Benar-benar was-was tidak sampai sore dan banyak teman juga, jadi seiring bisa pulang. Meski perjalanan jauh, saya bersyukur berjalannya waktu sudah terbiasa puasa saat itu. bisa merasakan berlebaran di atas pesawat dalam Liburan pertama di kampung halaman, perjalanan pulang. (Oleh: Fitria Febriantari Istanto) alhamdulillah masih merasakan nuansa Ramadhan, masih bisa bertemu dan berkumpul dengan keluarga.

Mei 2020 7 oase

Idul Fitri di Panggung Sejarah (Di Zaman Nabi dan Generasi Terbaik Umat Ini) Oleh: Drs. H. Usman Daud, MA Konsultan Hukum Islam dan Keluarga Firman Allah: “…Dan hendaklah kamu mencukupkan bilangan (hari terakhir Ramadhan 30 hari) dan kamu mengagungkan Allah ( dengan cara bertakbir) atas petunjuk-Nya yang dianugerahkan kepada kamu agar kamu menjadi orang-orang yang bersyukur.” (QS. al-Baqarah: 185) Dalam satu riwayat disebutkan: [Abdullah bin umar] radliallahu 'anhuma ditanya tentang seseorang yang bernadzar untuk tidak melalui hari selain melakukan puasa, kemudian bertemu dengan hari idul adha dan idul fitri. Ia menjawab dengan mengutip firman Allah;"sesungguhnya telah ada pada diri Rasulullah sebagai teladan yang baik bagimu" (QS. Ahzab 21), pada hal beliau tidak pernah melakukan puasa di hari raya adha dan fitri, dan beliau tidak berpandangan berpuasa di kedua hari itu. HR. Bukhari.

Asal Makna kata Fithr, yang antara lain berarti asal kejadian, Kata ‘Ied terambil dari akar kata “’Aada” agama yang benar, atau kesucian. Orang yang yang berarti kembali, juga bermakna ‘Kembali berhasil melaksanakan puasa sebulan penuh dan hari raya’ yakni kembali ke tempat atau ke dengan penuh keimanan dan keikhlasan pada keadaan semula. Ini berarti bahwa sesuatu yang Allah dianggap sebagai orang yang kembali suci. “kembali” pada mulanya berada pada suatu Sebagai tanda rasa syukur kepada Allah maka keadaan atau tempat, kemudian meninggalkan diperintahkan untuk menutup ibadah Ramadhan tempat atau keadaan itu, lalu kembali dalam arti dengan melaksanakan sholat sunnah dua raka’at ke tempat dan keadaan semula. Apakah keadaan yang disebut Iedul Fitri. atau tempat semula itu? Hal ini dijelaskan oleh Dalam pandangan al-Qur’an, asal kejadian 8 Majalah Yatim Mandiri oase manusia bebas dari dosa, sehingga kalimat SAW yang karenanya beliau SAW bersandar antara lain berarti kembalinya manusia pada Hadhrat Bilal RA dan pada saat bersandar عيد الفطر kepada keadaan sucinya atau keterbebasannya itulah beliau menyampaikan khutbah. Inilah dari segala dosa dan noda, sehingga dengan ‘Ied yang beberapa hari sebelumnya beliau demikian ia berada dalam kesucian. Dosa Saw telah mengumumkan Sedekah (Zakat) memang mengakibatkan manusia menjauh dari Fitrah disamping mewajibkannya. Beliau Saw posisinya semula. Baik kedekatan posisinya bersabda bahwa Fitrah ‘Ied telah diwajibkan terhadap Allah maupun sesama manusia. atas seluruh sahabat yakni pada waktu itu telah Demikianlah salah satu kesan yang diperoleh dari dikumpulkan Fitrah dari orang-orang Islam sekian banyak ayat al-Qur’an. dan sudah terkumpul sebelum tiba hari ‘Ied Konteks Sejarah lalu dibagi-bagikan kepada fakir-miskin pada Dalam setiap tahun ada dua hari yang hari ‘Ied atau sesudahnya. Hafizh Ibnu Katsir dimuliakan oleh Allah SWT. Pada hari tersebut pun mengakui riwayat ini dan menerangkan umat Islam dilarang berpuasa yaitu pada Idul bahwa pada kesempatan ‘Ied pertama, mula Fitri dan Idul Adha. Dalam hadis dijelaskan pertama Rasulullah SAW pergi meninggalkan bahwa asal-usul adanya dua hari yang mulia masjid menuju suatu tanah lapang dan di sana ini berkaitan dengan tradisi orang jahiliyyah merayakan ‘Ied. Setelah itu semua perayaan yang dalam setiap tahunnya memiliki kebiasaan ‘Ied berjalan (dilakukan) seperti itu yakni mengkhususkan bermain pada dua hari raya semua berkumpul di lapangan terbuka untuk tersebut, yang kemudian dua hari itu oleh Nabi melaksanakan Shalat ‘Ied, bukan dalam masjid. diganti dengan hari yang lebih baik yaitu Idul Demikian keterangan dari Ensiklopedi Islam. Fitri dan Idul Adha. Tidak lain pergantian ini Hikmatut Tasyri’ dimaksudkan agar tradisi masyarakat jahiliyyah Napak tilas dari sejarah perjalanan tentang tersebut hilang dan diganti dengan sesuatu yang perintah ‘Iedul Fithri mulai dari zaman Nabi lebih baik. Muhammad SAW sampai kepada zaman dimana Terdapat keterangan bahwa dua hari raya dihuni oleh para sahabat (sebagai umat terbaik yang setiap tahunnya digunakan untuk pesta di kurun itu) memiliki nilai-nilai dan hikmatut pora oleh masyarakat jahiliyyah itu disebut tasyri’, walau berbeda kurun dan masa, ruh dengan Nairuz dan Mahrajan. Dalam setiap dari ibadah ini tidak berubah sampai pada tahunnya dua hari raya ini digunakan oleh zaman kedewasaan akal dan kematangan masyarakat jahiliyyah untuk pesta pora, diisi rohani yang menjadi bingkai dari silsilah dengan mabuk-mabukan, dan menari-menari. pelaksanaan ibadah ini. Hikmah kegembiraan Konon Nairuz dan Mahrajan adalah hari raya dan kesyukuran, ketauhidan, keimanan dan orang Persia Kuno. Setelah turunnya kewajiban ketaqwaan; kefitrahan, kepedulian, kebersamaan puasa ramadhan kemudian Nabi SAW mengganti dan persatuan; harus mewarnai momen-momen hari raya Nairuz dan Mahrajan dengan Idul Fitri penting dalam perayaan ‘Iedul Fithri untuk dan Idul Adha. Tujuannya agar manusia memiliki membangun kecerdasan spiritual dan konsep tradisi yang lebih baik yang sejalan dengan apa kebersamaan global. yang disyari’atkan oleh Allah SWT. Sisi syari’at yang perlu dibangun dari masa Salah satu riwayat dr Anas bin Malik Nabi, sahabat, sampai pada kita sekarang menyebutkan: “Rasulullah shallallahu adalah: Shalat Idul Fitri merupakan shalat ‘alaihi wasallam tiba di Madinah, sedangkan sunnah dua rakaat yang dilaksanakan selepas penduduknya memiliki dua hari khusus yang terbit matahari hingga waktu zuhur tiba. Momen mereka rayakan dengan permainan, maka beliau ‘Iedul Fitri ini juga sangat identik dengan bersabda: “Apakah maksud dari dua hari ini?” hari berkumpulnya seluruh keluarga, saling mereka menjawab; “Kami biasa merayakan bersilaturrahmi, dan saling memaafkan. Adab- keduanya dengan permainan semasa masih adab yang harus dijalani agar ‘Iedul Fitri tidak Jahiliyah.” Maka Rasulullah shallallahu ‘alaihi kehilangan makna syar’iyah adalah bahwa; wasallam bersabda; “Sesungguhnya Allah telah Sholat ‘Iedul Fitri dilaksanakan secara berjam’ah menggantikan untuk kalian yang lebih baik dari dan di tanah lapang (musholla), disunnahkan kedua hari tersebut, yaitu hari (raya) kurban (Iedul untuk mandi sebelum berangkat shalat Idul Adha) dan hari raya Iedul fithri.” (HR. Abu Dawud, Fitri, berhias diri dan memakai pakaian yang An-Nasaa-i, Ahmad dan Ibnu Hibban ) terbaik, makan sebelum shalat Idul Fitri, bertakbir Dari beberapa catatan sejarah diketahui dari rumah menuju tempat shalat, saling bahwa: Pada bulan Ramadhan saat terjadi mengucapkan selamat (at-tahniah yaitu ucapan Perang Badar, yang beberapa hari kemudian tiba ‘taqabbalallahu minna wa minkum’ ketika bersua ), hari ‘Ied dan orang-orang Islam telah merayakan melewati jalan pergi dan pulang yang berbeda. ‘Ied pertama setelah perang selesai selagi luka- Inilah suasana yang tidak boleh berubah dalam luka akibat perang belum pulih sepenuhnya. tataran nalar dan spiritual keagamaan. Tentang Rasulullah SAW sendiri diriwayatkan Wallahu a’lam bahwa keletihan masih membekas pada beliau

Mei 2020 9 hikmah

Keringanan Puasa saat Siang Panjang

inggal di negara dengan empat musim kondisi waktu yang stabil, atau mengikuti waktu terkadang menjadi kendala tersendiri di Mekah. Sementara dalam teknisnya, kedua Tbagi umat muslim. Cuaca yang berubah- pendapat tersebut tidak berbeda. Mereka boleh ubah serta siang malam yang tak tentu jamnya, makan pada malam hari sampai terbitnya Fajar di membuat sebagian umat muslim bingung saat tempatnya, dan harus menahan diri dari hal yang menjalankan puasa. Apalagi yang belum terbiasa membatalkan pada siang hari sampai terbenamnya tinggal di sana. Pada saat musim dingin, biasanya matahari sebagaimana waktu daerah yang diikuti. malam menjadi lebih panjang. Dan pada saat Baik tempat terdekat menurut pendapat musim panas, siang menjadi lebih panjang bahkan pertama, atau mengikuti durasi di Mekah seperti bisa mencapai 18 jam. pendapat kedua. Maka jika puasa dimulai pukul Dikutip dari rumahfiqih.com, di kalangan ahli 03.00 pagi hari, dan di Mekah atau tempat terdekat fiqih sendiri, setelah mengetahui ada sebagian melakukan puasa sepanjang 15 jam, muslim daerah yang memiliki malam yang sangat panjang tersebut boleh berbuka pada pukul 16.00 waktu dan siang yang sangat pendek atau sebaliknya, setempat. mereka berselisih pendapat dalam masalah Ternyata fatwa-fatwa di atas tidak berlaku bagi standar dalam menyesuaikan waktunya. semua negara dengan empat musim dan summer Adapun pendapat agar muslim di negara yang ekstrim. Ada batas maksimal durasi siang dengan kondisi siang yang panjang mengikuti dimana muslim boleh mengikuti fatwa tersebut, waktu shalat dan puasa di Makkah. Pendapat ini yakni negara dengan durasi siang tak kurang banyak diikuti oleh lembaga fatwa seperti Darul Ifta dari 18 Jam dan malam tak lebih dari 6 jam. Mesir ( fatwa nomor 4777. 09/07/2013 dan fatwa Pertimbangannya bukan hanya pada penentuan nomor 3740 tanggal 31/07/2011). Karena ketidak waktu shalat maghrib hingga subuh, tapi juga pada mungkinan melakukan analogi terhadap negara segi kesehatan. terdekat mengingat secara letak geografis akan Maka dengan merujuk kepada kedua fatwa mengalami musim yang sama, maka dipusatkan tersebut, atau jika ada fatwa baru dari ulama-ulama kepada Mekah dengan laqob Ummul Quro setempat, tidak ada lagi keraguan alias galau religi tersebut. bagi umat Islam, terutama WNI di negara dengan Maka dalam kasus ini, terdapat dua pendapat durasi siang yang panjang untuk beribadah all out. yakni mengikuti waktu daerah terdekat dengan Wallahu a’lam bisshowab.

10 Majalah Yatim Mandiri penyejukhati

Jangan Egois Oleh: KH. Abdullah Gymnastiar

audaraku, sesungguhnya ego adalah Jantung kita berdegup tanpa dipinta. Bahkan dia unsur di dalam kemanusiaan yang berdegup terus baik diingat maupun dilupakan. Sdianugerahkan Allah kepada kita. Karena Ia berdegup tanpa pamrih memenuhi kebutuhan siapa yang bisa menolong diri kita, syariatnya darah kita. Ia tidak menonjolkan diri, tidak berharap adalah diri kita sendiri. mendapat sanjungan, yang ia lakukan hanya Coba saja perhatikan, ketika keluar dari masjid, bekerja terus, memberi manfaat terus-menerus. yang lebih dahulu kita lakukan adalah mencari-cari Rasulullah SAW. bersabda, “Dan sebaik-baik sandal sendiri di antara tumpukkan sekian banyak manusia adalah yang bermanfaat bagi orang lain.” sandal. Bukan membantu orang lain menemukan (HR. Thobroni) sandalnya. Atau ketika berfoto dengan teman- Tidak ada artinya jika kita kaya raya tapi teman, yang pertama kita cari adalah gambar diri hanya kaya raya sendirian, tanpa membantu fakir kita sendiri, malah kalau posenya kurang bagus miskin untuk meningkat taraf hidupnya. Tidak ada meski yang lain bagus, kita akan minta diulangi. artinya gelar akademik kita berderet-deret jika Semua ini adalah wajar dan manusiawi. hanya pintar sendirian tanpa mengamalkan dan Namun, akan menjadi tidak wajar jikalau ego mengajarkannya. kita membuat pihak lain menjadi terzalimi. Misalkan Maka, kehormatan tidak bisa diraih jika kita mencari-cari sandal sendiri sambil melempar- hanya mementingkan keuntungan diri sendiri. lemparkan sandal orang lain. Sikap yang demikian Kehormatan justru akan datang jikalau kita menjadi adalah egois. Orang yang egois adalah orang jalan manfaat bagi orang lain bahkan meski yang hanya sibuk memenuhi keinginan dirinya kepentingan kita terkorbankan. Para pahlawan tanpa memikirkan hak orang lain, bahkan tanpa sejati dihormati dan dikenang karena ketulusannya peduli orang lain tersakiti. Dan, semakin besar dalam berkorban. Para koruptor dinista karena sifat egoisnya maka akan besar kemungkinannya keegoisannya memperkaya diri sendiri. dia menjadi penjahat. Lihatlah koruptor, demi Saudaraku, semoga kita terhindar dari sifat memperkaya dirinya sendiri, dia korbankan egois. Semoga Allah SWT. senantiasa membimbing masyarakat luas dengan cara mencuri uang kita sehingga kita menjadi orang-orang yang negara. bermanfaat bagi orang lain dan lingkungan kita. Marilah kita memetik hikmah dari jantung kita. Aamiin yaa Robbal ‘aalamiin. Mei 2020 11 moveon

Cinta Itu Tanpa Jika Oleh: Jamil Azzaini Inspirator Sukses Mulia

anyak orang, boleh jadi termasuk saya, Keberlimpahan kebaikan selalu ada dalam merasa ia sangat mencintai pasangan diri manusia. Banyak kebaikan yang bisa kita Bhidup, anak, orang tua, sahabat dan lakukan bersama dengan orang yang kita cintai. orang lain. Padahal hakikatnya bukan cinta yang Memadukan dan mensinergikan sumber daya tulus tetapi ego pribadi (ingin memuaskan diri) yang kita punya dengan milik orang yang kita yang lebih dominan. cintai bisa menghasilkan sesuatu yang berarti di Apa bukti bahwa cinta kita belum tulus? Saat bumi, membuat hidup semakin punya arti dan kita masih berpikir “jika” yang disertai kepentingan punya bekal untuk mati. Merasa memiliki banyak pribadi. Saya mencintaimu “jika” kamu perhatian keberlimpahan akan meningkatkan rasa cinta dan kepadaku. Saya mencintaimu “jika” kamu perasaan bahagia. mengikuti perintahku. Saya mencintaimu, jika… Namun demikian, tidak ada manusia jika…jika yang lain. yang sempurna, tidak ada manusia yang bisa Ya, cinta yang tulus itu tidak disertai jika. Cinta memenuhi semua harapan kita. Untuk itu, yang tulus itu disertai rasa syukur (gratitude), acceptance, menjadi penting saat kita ingin keberlimpahan (abundance) dan menerima secara mencintai dengan tulus orang yang kita cintai. utuh (acceptance) orang yang kita cintai. Tidak perlu menuntut kesempurnaan karena kita Syukuri semua kebaikan, hal-hal positif yang pun tidak sempurna. sudah diberikan orang yang kita cintai. Betapa Semoga setelah menulis ini, saya tidak lagi banyak yang kita peroleh. Betapa melimpah apa menggunakan kata “jika” untuk mencintai orang- yang kita dapatkan. Syukuri semua hal yang orang yang saya cintai. Bagi Anda, pembaca, tampak maupun yang tidak tampak. Akan lebih semoga berkomitmen yang sama seperti saya baik bila kita tulis semua kebaikan dan hal-hal Yes, I Love You, tanpa “Jika”… baik yang sudah kita dapatkan dari orang yang kita cintai. Salam SuksesMulia 12 Majalah Yatim Mandiri fenomena

Menahan Pulang demi Kebaikan Bersama alam Idul Fitri tahun ini, ternyata tak tinggalkan tempat itu.” (HR Bukhari dan Muslim) hanya para pelajar, keluarga, maupun Dari hadis tersebut dapat kita pahami Dpekerja yang ada di luar negeri saja yang bahwa untuk menjaga diri serta keluarga dan tak bisa pulang kampung. Namun kita yang saat menghentikan penyebaran wabah tersebut agar tak ini berada di Indonesia juga. Ya, pandemi karena semakin meluas, Rasulullah SAW memerintahkan virus corona membuat kita harus mengisolasi diri kita untuk berdiam diri di mana kita berada. dari dunia luar sementara waktu. Tradisi mudik Sama seperti saat ini, karena virus corona ini pun harus dihentikan sementara waktu demi dapat mudah menyebar dan mematikan, tak ada menjaga kesehatan bersama. Terutama bagi salahnya untuk kita menahan diri dari mudik dulu. kita yang tinggal di kota-kota besar, tak inginkan Jumlah kematian yang cukup tinggi bahkan kita membawa penyakit yang bisa tertular pada membuat para ulama setuju untuk meniadakan keluarga di desa? shalat Jumat, shalat tarawih, serta larangan buka Wabah penyakit tak hanya terjadi sekali ini puasa bersama tahun ini. “Tidak ada seorang saja. Di dunia, sudah berkali-kali terjadi wabah pun, ketika terjadi wabah, lalu ia di rumah saja penyakit bahkan sejak zaman Rasulullah SAW. dengan sabar dan yakin bahwa tidak ada yang Contohnya pada saat Umar bin Khattab ra sedang menimpanya kecuali apa yang telah ditakdirkan melakukan perjalanan menuju Syam. Sebelum Allah, melainkan ia akan memperoleh pahala sampai di sana, tepatnya di Sargh, Umar mendapat seperti seorang syahid.” (HR Imam Ahmad) kabar bahwa sedang terjadi wabah yang menimpa Dari hadis di atas dapat kita simpulkan betapa Syam. pentingnya kita untuk tetap di rumah selama Lalu, Abdurrahman bin Auf teringat sabda terjadinya wabah. Allah menjanjikan pahala Rasulullah SAW dan mengatakannya pada Umar seperti orang yang syahid. Tak hanya itu, mari kita “Bila kamu mendengar wabah di suatu daerah, ikhtiarkan menjaga diri dengan selalu menjaga maka kalian jangan memasukinya. Tetapi jika kebersihan dan berdoa pada Allah SWT agar wabah terjadi di daerah kamu berada, maka jangan terhindar dari segala wabah. Wallahu alam.

Mei 2020 13 solusiislam

Niat Qadha Puasa Ramadhan Sekaligus Niat Puasa Sunnah Oleh: H. Ainul Yaqin, M.Si. Sekretaris Umum MUI Prov. Jatim engqadha puasa, wajib dilakukan bagi dasarnya bisa diniatkan dengan niat puasa mutlak, orang yang tidak berpuasa di siang hari misalnya cukup dengan ungkapan saya berniat untuk Mpada bulan Ramadhan karena udzur puasa. seperti sakit, perjalanan, karena menstruasi, dan Pendapat yang berbeda dengan di atas, nifas, juga yang meninggalkan puasa Ramadhan disampaikan oleh Abu Makhramah mengikuti bukan karena udzur. Perempuan yang sedang pendapat al-Samhudi, bahwa tidak mendapatkan menstruasi dan nifas tidak sah melakukan puasa sesuatu dari keduanya, ketika diniati qadha dan dan harus mengqadha di hari yang lain, berdasarkan puasa sunnah secara bersamaan, seperti niat shalat hadis A’isyah ra, beliau berkata: “Dahulu kami dhuhur dan sunnah qabiyah Dzuhur. mengalaminya (menstruasi), maka kami diperintah Khusus terkait dengan puasa 6 hari bulan Syawal, untuk mengqadha puasa, tapi tak diperintah untuk berdasarkan dzahir hadis (sebagaimana riwayat mengqadha shalat.” (HR. Muslim) Muslim), “Barang siapa yang berpuasa Ramadhan Qadha puasa Ramadhan dapat ditunda hingga kemudian berpuasa 6 hari di bulan Syawal, maka beberapa bulan ke belakang sesuai dengan Hadits dia berpuasa seperti setahun penuh”, maka tidak A’isyah ra, “Aku dahulu masih punya utang puasa ada pahala kesunnahannya, jika digabung dengan dan aku tidak mampu melunasinya selain pada niat qadha. Namun munurut Ibnu Hajar al-Haitami, bulan Sya’ban” (HR. Bukhari). Hal ini khusus untuk akan mendapatkan pahala dari sunnah, jika yang meninggalkan puasa karena udzur. Bagi yang disempurnakan niatnya. Bahkan menurut Syams meninggalkan puasa karena teledor, maka wajib al-Din al-Ramli, tetap mendapatkan pahalanya qadha sesegera mungkin, haram ditunda-tunda. sekalipun tidak diniatkan sunnah sebagaimana puasa Lalu bagaimana jika mengqadha puasa diniatkan sunnah yang lain. Sedang menurut al-Syarqawi juga mengerjakan puasa sunnah, para ulama mengabungkan niat puasa Syawal dengan qadha berbeda pendapat dalam hal ini. Secara umum orang Ramadhan tetap mendapatkan pahala, hanya saja yang mengqadha puasa waktunya ditepatkan pada berbeda dengan pahala orang mengkhususkan waktu-waktu puasa sunnah seperti hari Senin-Kamis, puasa syawal. hari-hari ayyam al-bidh (tanggal 13, 14, 15), hari Berbeda dengan itu, Syeikh Shalih bin Utsaimin Arafah, dan hari Asyura, maka akan memperoleh bahkan tidak membolehkan seseorang berpuasa 6 keutamaan juga dari puasa sunnahnya. Hal ini hari di bulan Syawal sebelum melaksanakan qadha sebagaimana pendapat al-Khatib al-Syarbini, Syekh Ramadhan. Sulaiman al-Jamal, Syekh al-Ramli. Bahkan seperti Hal tersebut di atas, karena kedudukan puasa disampaikan oleh al-Barizi, sekiranya hanya berniat Syawal mempunyai keterkaitan dengan puasa qadha saja khususnya pada hari-hari yang sangat Ramadhan. Hemat saya, khusus jika ingin melakukan dianjurkan seperti hari Arafah dan Asyura, masih puasa sunnah 6 hari bulan Syawal, bisa lebih dahulu tetap mendapatkan pahala dari keutamaan hari-hari melakukan qadha puasa Ramadhan. Wallahu a’lam. tersebut. Puasa pada hari yang disunnahkan pada 14 Majalah Yatim Mandiri solusisehat

Menjaga Imunitas Keluarga di Tengah Wabah Oleh: dr. Hj. Anna Susanti Ketua MT. Sahabat An Nisa’ aya tahan tubuh atau sistem imunitas hingga daya tahan tubuh. Kita perlu mengelola memiliki peran penting dalam menjaga tingkat stress ini dengan baik untuk menghindari Dkesehatan, sehingga harus dijaga dengan penurunan fungsi daya tahan tubuh. baik agar tidak mudah terserang penyakit. Oleh Hindari rokok dan minuman keras. Asap rokok karena itu, memiliki daya tahan tubuh yang kuat dan minuman keras secara berlebih dapat merusak sangat penting untuk mencegah kita jatuh sakit, sistem daya tahan tubuh. Perokok memiliki risiko terutama di masa mewabahnya virus corona seperti tinggi untuk mengalami infeksi paru, seperti bronkitis sekarang ini. dan pneumonia. Sementara untuk perokok yang juga Ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk pecandu minuman keras, risiko untuk terkena infeksi menjaga daya tahan tubuh kita. Seperti menerapkan paru akan semakin besar. pola hidup sehat. Agar imunitas tubuh dapat bekerja Rutin melakukan olahraga. Disarankan untuk dengan optimal, maka kita harus melakukan penerapan rutin melakukan olahraga selama 30 menit setiap hari, Pola Hidup Sehat, yang akan dibahas di sini antara lain: untuk meningkatkan sistem daya tahan tubuh dalam Jaga pola makan yang sehat dan seimbang. melawan infeksi. Salah satu olahraga yang murah Makanan harian kita diusahakan haruslah bervariasi, dan mudah untuk dilakukan adalah berjalan kaki. mulai dari menu dan varian isi yang ada di piring dan Menerapkan Pola Hidup Bersih, minimal dengan porsinya seimbang, hindari makan yang berlebihan. menerapkan hal-hal sebagai berikut: Cuci tangan Perbanyak konsumsi buah dan sayur. Untuk dengan air mengalir dan memakai sabun setiap menjaga imunitas tubuh kita, maka disarankan untuk akan dan selesai melakukan aktivitas. Gunakan memperbanyak konsumsi buah dan sayur. Hal ini pembersih tangan setelah menyentuh sesuatu yang dikarenakan buah dan sayur banyak mengandung tampak kotor misal menggunakan tisu basah atau vitamin dan mineral yang mampu memperkuat sistem hand sanitizer. Tutup mulut saat bersin dan batuk, kekebalan tubuh dalam melawan virus dan bakteri disarankan memakai masker bagi yang sedang flu. penyebab penyakit. Hindari mengucek mata, mengorek hidung/telinga, Penuhi kebutuhan cairan. 60-70% tubuh kita dan memasukkan sesuatu ke mulut pada saat tangan terdiri dari air, oleh karena itu dalam menunjang belum bersih. kesehatan tubuh, dibutuhkan sekitar 2,5 liter air putih Dengan menerapkan pola hidup bersih dan per hari untuk pria. Sedangkan untuk wanita dewasa sehat tersebut merupakan langkah terbaik dalam sekitar 2,3 liter air putih per hari. menjaga imunitas tubuh terutama di tengah wabah Istirahat yang cukup. Tidur yang kurang bisa seperti saat ini. Pada beberapa kondisi, konsumsi menurunkan imunitas tubuh. Penting untuk mencukupi suplemen meningkatkan imunitas tubuh mungkin kebutuhan tidur sesuai dengan usia Anda. Umumnya, diperlukan. Namun disarankan agar berkonsultasi orang dewasa butuh waktu tidur sekitar 7-8 jam. ke dokter yang merawat Anda dahulu sebelum Hindari stress. Stres dapat mempengaruhi mengkonsumsinya, terutama jika Anda memiliki segalanya, mulai dari kesehatan otak, berat badan, kondisi medis tertentu. Mei 2020 15 ziswaf

Zakat Fitrah dalam Bentuk Uang Tunai Oleh: Prof. Dr. H. A. Faishal Haq, M.Ag Guru Besar Ilmu Fiqih UIN Surabaya akat merupakan sesuatu yang harus sampai besar, sehingga sesuap nasi bisa menjadi dikeluarkan oleh seseorang, karena hal itu sebuah gunung Uhud” (HR. Ahmad dari Abi Zmenjadi hak Allah untuk diberikan kepada Hurairah). orang-orang yang sangat membutuhkan. Dinamai Zakat ada 2 (dua) macam, yaitu: Zakat Mal dengan zakat, karena dengan mengeluarkan zakat dan Zakat Fitrah. Zakat Mal adalah zakat dari diharapkan turunnya berkah, pembersihan jiwa harta simpanan kaum muslimin yang sudah dan harapan semoga harta kita berkembang, di mencapai senisob (kurang lebih 60 juta rupiah) dan antara ayat-ayat dan hadis-hadis yang menjelaskan sudah dimiliki selama satu tahun, seperti emas, hal tersebut adalah surah at-Taubah (9) ayat 103: perak atau uang kertas. Walaupun demikian ada “Ambillah zakat dari sebagian harta mereka, harta yang tidak menunggu satu tahun, tetapi dengan zakat itu kamu membersihkan dan kewajiban zakatnya setiap kali panen, seperti yang menyucikan mereka, dan berdoalah untuk mereka. tercantum dalam surah al-An’am (6) ayat 141: “... Sesungguhnya doa kamu itu (menjadi) ketentraman Dan tunaikanlah haknya di hari memetik hasilnya jiwa bagi mereka. Dan Allah Maha Mendengar lagi (dengan dikeluarkan zakatnya) dan janganlah Maha Mengetahui”. Dan surah al-Baqarah (2) ayat kamu berlebih-lebihan. Sesungguhnya Allah tidak 276: “Allah memusnahkan riba dan menyuburkan menyukai orang-orang yang berlebih-lebihan”. sedekah ...”. Beda dengan zakat Fitrah, zakat Fitrah punya Sedangkan hadis Nabi antara lain: aturan tersendiri, antara lain: Pertama, Zakat ini “Sesungguhnya Allah ‘Azza wa Jalla menerima diwajibkan terkait dengan datangnya hari raya shadaqah (zakat) dan mengambilnya dengan Fitri setelah bulan Ramadhan selesai, baik anak tangan kanan-Nya, kemudian Ia kembangkan/ kecil, orang dewasa, laki-laki, perempuan, orang rawat sebagaimana kalian merawat anak kuda merdeka maupun hamba sahaya, sebagaimana

16 Majalah Yatim Mandiri ziswaf hadis yang diriwayatkan oleh al-Bukhari dan kurma atau satu sho’ gandum/beras, baik hamba Muslim dari Ibnu Umar bahwa Rasulullah SAW sahaya, orang merdeka, laki-laki, perempuan, anak mewajibkan kepada kaum muslimin zakat fitrah di kecil maupun orang dewasa (HR. al-Bukhari dan bulan Ramadhan satu sho’ kurma atau satu sho’ Muslim dari Ibnu Umar). gandum/beras (satu sho’ sama dengan 2,5 kg Tetapi Imam Abu Hanifah memperbolehkan beras), baik hamba sahaya, orang merdeka, laki- mengeluarkan zakat Fitrah dengan harganya, laki, perempuan, anak kecil maupun orang dewasa. artinya mengeluarkan zakat Fitrah dengan uang Kedua, Zakat ini merupakan pembersih dosa seharga makanan pokok tersebut, jika harga satu bagi orang yang berpuasa dan menjadi santunan kg beras Rp. 10.000,-, maka uang yang harus untuk orang-orang miskin, seperti hadis yang dikeluarkan Rp. 25.000,- diriwayatkan oleh Abu Dawud dari Ibnu Abbas Ada 2 (dua) opsi dalam pelaksanaan zakat bahwa Rasulullah SAW mewajibkan zakat Fitrah Fitrah dalam bentuk uang tunai, Pertama: Muzakki sebagai pembersih bagi orang yang berpuasa dari (orang yang mengeluarkan zakat) langsung perkataan yang tak ada guna dan perkataan yang membawa uang dan uang itu diserahkan kepada kotor serta sebagai santunan bagi orang-orang amil zakat yang ada di daerah tersebut. Kedua: miskin. Muzakki dari rumah membawa uang, sampai di Ketiga, Zakat ini diwajibkan kepada orang hadapan amil, ia beli beras seukuran zakat Fitrah, yang mempunyai kelebihan makanan untuk yaitu 2,5 kg, setelah itu ia serahkan kepada amil. dirinya dan keluarganya di malam dan siang hari Untuk jual-beli beras zakat Fitrah ini ada raya, sehingga untuk zakat Fitrah bisa terjadi beberapa persyaratan: Pertama, Amil harus orang miskin pun wajib zakat Fitrah, asalkan ia menyiapkan beras fitrah terlebih dahulu, bukan mempunyai kelebihan makanan di malam dan mengambil beras zakat Fitrah orang lain, lalu dijual siang hari raya. ke muzakki. Semua imam mujtahid sepakat bahwa zakat Kedua, Jual-beli beras ini tidak boleh dilakukan Fitrah ini wajib dikeluarkan berupa makanan pokok di dalam masjid, harus disiapkan tempat untuk suatu daerah, jika makanan pokoknya berupa jual-beli beras zakat ini. kurma, maka zakat Fitrahnya berupa kurma dan Ketiga, Amil boleh mengambil laba dari jika makanan pokoknya berupa beras, maka kegiatan ini, umpamanya: Amil beli beras di zakat Fitrahnya berupa beras, sebagaimana hadis pasar dengan harga sepuluh ribu rupiah per kilo, bahwa Rasulullah SAW mewajibkan kepada kaum kemudian dijual ke muzakki sepuluh ribu lima ratus muslimin zakat fitrah di bulan Ramadhan satusho’ rupiah.

Mei 2020 17 smartparenting

Tips Agar Si Kecil Mudah Beradaptasi dengan Lingkungan Baru etika si kecil berada di lingkungan yang tempat yang belum pernah si kecil tahu. Agar baru, si kecil perlu diajarkan beberapa si kecil tidak frustasi, rendah diri dan merasa Khal agar si kecil bisa beradaptasi dengan terasing, orang tau perlu melakukan beberapa tips baik. Tidak semua anak bisa beradaptasi dengan di bawah ini. lingkungan barunya. Beberapa anak mengalami Kenali Kondisi Fisik dan emosi anak. kegagalan adaptasi di lingkungan baru. Kegagalan Perhatikan kondisi si kecil, apakah sedang adaptasi ini bisa membuat si kecil frustasi, rendah sakit, lapar, sedang badmood, atau tipe si kecil diri dan merasa terasing. yang mudah bergaul, pemalu. Orang tua perlu Menurut Hurlock (1997), penyesuaian diri mengidentifikasi kondisi anak, agar adaptasi diartikan sebagai keberhasilan seseorang mudah dilakukan. Ketika sedang sakit atau untuk menyesuaikan diri terhadap orang lain sedang badmood jangan paksa anak untuk pada umumnya dan terhadap kelompok pada berada atau dilepas bermain sendiri di lingkungan khususnya. Orang dapat menyesuaikan diri secara baru baik dengan mempelajari berbagai keterampilan Memberikan Gambaran tentang tempat sosial, seperti kemampuan untuk menjalin baru yang akan dituju. Orang tua perlu hubungan secara diplomatis dengan orang lain, memberikan gambaran dan mengatakan kepada baik teman, anggota keluarga, maupun orang si kecil bahwa akan pergi bermain atau pindah ke yang tidak dikenal (kemdikbud.go.id). tempat yang baru atau mengunjungi tempat baru. Lingkungan baru ini bisa diartikan, rumah dan Usia tidak menjadi batasan dalam melakukan hal lingkungan yang baru, rumah kakek dan nenek, ini, ketika anak belum bisa berbicara pun, orang playground, sekolah, taman bermain dan tempat tua tetap wajib memberikan gambaran tentang 18 Majalah Yatim Mandiri smartparenting lingkungan yang akan mereka datangi. Hal ini adalah bagian dari hidupnya, sehingga si anak bertujuan agar si kecil tidak kaget. Sama dengan akan lebih mudah bersosialisasi dengan orang orang dewasa, ketika orang dewasa bangun disekitarnya ditempat yang masih asing tentu akan merasa Jangan melabeli anak. Anak boleh kita tandai canggung bukan? Tetapi akan terjadi hal berbeda sifatnya, tetapi tidak dengan menyebutkan di ketika orang dewasa tersebut sudah mempunyai depan si anak, itu akan membuat anak merasa gambaran tentang tempat baru tersebut. rendah diri. Misalnya jangan mengatakan “ih Temani. Walaupun dirumah kakek dan kakak pemalu” saat si kecil malu berkenalan neneknya sekalipun, si kecil perlu ditemani ketika dengan orang lain. Atau mengatakan “adek berada ditempat baru, kegunaannya adalah agar cari-cari perhatian deh,” saat ia malah sedang si kecil merasa ada orang terdekat yg berada di berusaha berkenalan dengan orang baru. sampingnya sehingga menumbuhkan keberanian Beri pujian. Beri pujian, ketika si kecil berhasil ketika bermain. bermain sendiri dan dapat bersosialisasi dengan Mengajak sering berkunjung. Semakin teman sekitaranya. sering berkunjung anak akan mudah merasa ini (Tips Ala Member momilenial.id)

Mei 2020 19 muslimah Berkeluarga dan Membangun Umat di Negeri Seberang erkesempatan tinggal di luar Indonesia Arab suka menghias rumah saat Ramadhan. Lalu memang tak bisa didapat semua orang. suasana malam lebih hidup karena shalat tarawih. BKesempatan langka ini terkadang hanya Yang paling seru adalah supermarket malah diskon bisa di dapat oleh mereka yang bekerja atau besar-besaran, bukannya harga naik,” ceritanya. berkuliah di negeri lain. Namun, siapa sangka, Delina menambahkan bahwa puasa di Jeddah cukup banyak mereka yang bisa berkeluarga dan memiliki tantangan tersendiri. Lama puasanya membangun peradaban umat muslim di luar negeri. memang relatif normal. Antara 12 sampai 14 jam. Seperti beberapa narasumber Muslimah ini. “Tapi kalau bertepatan dengan musim panas, Salah satunya adalah Delina Partadiredja. suhu bisa sampai 40°C. Dan saat musim dingin Perempuan kelahiran Yogyakarta ini sudah sejak bisa 16°C. itulah tantangannya,” ujar lulusan MBA 2004 tinggal di Jeddah. Karena sang suami Finance, University of Leicester, Inggris ini. harus bekerja di Islamic Development Bank. Saat Berbeda dengan di Indonesia, suasana lebaran mendapat kabar tersebut, tentu Delina merasa di Jeddah lebih rama saat malam sebelum lebaran. senang sekali. “Saat itu kami baru 1,5 tahun tinggal “Biasanya orang-orang Arab berkunjung ke kerabat di Indonesia setelah sebelumnya tinggal di Amerika atau pesta saat malam sebelum shalat Ied. Dan Serikat,” kenang perempuan berusia 49 tahun ini. shalat Ied dilaksanakan dini sekali. Satu jam setelah Delina memang sudah terbiasa tinggal jauh subuh. Jadi setelah shalat Ied, kondisi jalan sudah dari keluarganya di Indonesia. Sehingga ia tak sepi kembali karena sudah meriah pada malamnya,” ada kesulitan saat harus beradaptasi. Begitu pula paparnya. dengan keluarganya. Terutama saat Ramadhan Jika Delina tinggal di Jeddah dengan suaminya dan hari raya tiba. Jika hari raya bertepatan karena tuntutan kerja, lain cerita dengan Nursari dengan liburan sekolah, Delina dan keluarga akan Okano. Pada 1995, Nursari yang berkuliah di merayakan lebaran di Indonesia. “Tapi akhir-akhir Universitas Indonesia, dilamar oleh seorang mualaf ini lebaran tidak bersamaan dengan libur panjang. dari Jepang, Takao Okano. Mereka pun menikah. Sehingga kami merayakan lebaran di Jeddah atau Takao pun memboyong Nursari ke Jepang. Tinggal Madinah,” jelasnya. di negara asing bukanlah hal yang udah. Apalagi Meski begitu, Delina dan keluarga sangat saat itu perkembangan islam di Jepang belum menikmati suasana Ramadhan di Jeddah. “Orang signifikan.

20 Majalah Yatim Mandiri muslimah

“Saat 24 tahun lalu saya datang ke Jepang, Hajar yang tak pernah jauh dari keluarga pun belum banyak masjid dan komunitas islam. harus ikut sang suami tinggal di New York, Amerika Alhamdulillah 10 tahun belakangan makin ber- Serikat. Bukan hal yang mudah bagi Hajar untuk kembang. Makin banyak makanan halal,” ujar beradaptasi. Suasana New York dan Makassar perempuan kelahiran Cilandak ini. Sari menam- tentu jauh berbeda. Terutama saat Ramadhan. bahkan bahwa jumlah komunitas islam makin “Tahun pertama puasa agak sedih karena jauh dari banyak dan pemerintah Jepang lebih memper- keluarga. Rindu dengan suasana ramai Makassar. hatikan komunitas Islam. “Alhamdulillah banyak Puasa di New York sahurnya cuma roti dan teh,” restoran halal dan di dalam mall sudah ada kenangnya. mushola,” tambah perempuan kelahiran 1970 ini. Namun hal itu tak berlangsung lama, Hajar Saat suasana Ramadhan, kini Sari merasa lebih mulai beradaptasi. Karena ia tinggal tak jauh dari nyaman karena ia aktif di Masjid Tsukuba. Di sana komunitas muslim. Sehingga tiap akhir pekan banyak komunitas Islam dari hingga India. mereka bisa berbuka puasa bersama. “Puasa di “Disana kita memasak bergantian untuk 450 jamaah. New York memang agak menjadi cobaan. Karena Seru sekali,” ujarnya. imsak jam 03.00 dan buka baru jam 08.30 malam. Memang hamper tiap Ramadhan dan hari Terutama saat musim panas,” cerita perempuan 41 raya, Sari merayakannya di Jepang. Namun, hal tahun ini. tersebut tidak membuatnya bersedih. Karena ia Alhamdulillah sejak beberapa tahun lalu, Idul bisa merayakannya bersama para muslim di sana. Fitri dan Idul Adha dijadikan hari libur khusus di New “Alhamdulillah saat shalat Ied kadang kita harus York karena komunitas muslim yang cukup besar. bergantian dua kloter. Saking membludaknya. Juga “Saya merayakan lebaran bersama teman teman kita bisa merayakan di KBRI yang biasanya open dari komunitas Indonesia. Biasanya ada open house house,” ceritanya. Meski saat Idul Fitri di Jepang di KJRI dan rumah teman-teman. Ada makanan bukan hari libur, tapi sari bisa meminta izin dua hari tradisional Indonesia termasuk ketupat,” jelas ibu libur tiga orang anak ini. Tak jauh beda dengan Sari, Sitti Hajar seorang Siapa sangka, perkembangan islam di sana perempuan asal Makassar, juga membangun cukup pesat. Sejak kejadian WTC semakin banyak keluarga di negeri seberang. Siapa sangka, pada orang Amerika yang mau belajar tentang islam. 2000 ia mendapat beasiswa di Foothill College “Saya ada beberapa sahabat muallaf, bahkan ada California Major Accounting. Dan dari situlah teman dekat yang orang yahudi menjadi muallaf,” perempuan yang mengaku sama sekali tak pernah tambahnya. Terlepas adanya diskriminasi pada keluar Sulawesi Selatan ini bertemu dengan orang muslim, mayoritas orang Amerika menghargai jodohnya. Hani Zougla, seorang pria berdarah mereka. “Alhamdulillah saya bisa shalat di mana Amerika Selatan dan Pakistan. saja dan nyaman memakai hijab,” tutupnya.

Mei 2020 21 kuliner Hijau Segar untuk Buka Puasa dan Hari Raya

ulan Mei ini kita masih menjalankan puasa selama kurang lebih 3 minggu Bke depan. Namun, di tengah suasana pandemi seperti ini, membuat kita harus menjaga jarak dengan orang lain. Sehingga jadwal buka puasa di luar akan hilang. Serta kita harus meminimalisasi membeli jajanan di luar. Tapi, tidak ada salahnya jika kita membuat jajanan untuk berbuka puasa sekaligus yang bisa menjadi suguhan hari raya sendiri di rumah. Buko pandan, adalah dessert khas Filipina yang bisa kita buat di rumah. Bahannya pun sangat mudah ditemukan. Mulai dari agar-agar plain, nata de coco, daging degan (kelapa muda), keju, susu evaporasi, serta yang paling penting adalah pandan. Bahan-bahan tersebut cukup terjangkau dan pastinya sangat nikmat jika dipadukan bersama. Rasa creamy dan segar menjadi paduan yang pas dari dessert satu ini. Kenyalnya nata de coco dan rasa pandan menyatu dengan creamy-nya susu dan keju. Membuat buko pandan cocok menjadi takjil buka puasa atau suguhan di hari raya. Sangat cocok saat disajikan selagi dingin. Untuk minuman pendamping, cendol daun suji juga bisa menjadi pilihan yang pas. Rasa daun suji asli membuat minuman ini segar. Cendol daun suji bisa dibuat dengan bahan dasar santan maupun susu. Atau juga bubuk pengganti santan yang lebih sehat. Cendol daun suji bisa menjadi alternatif penghilang dahaga setelah berpuasa. Karena tidak terlalu manis, jadi lebih aman dikonsumsi dalam jangka panjang. Kedua dessert ini bisa anda buat sendiri atau dipesan via online melalui Instagram @mamabento_surabaya dan @cucinaricca yang pastinya lebih mudah.

22 Majalah Yatim Mandiri kuliner

Mei 2020 23 Hadis Tentang Menyambung Tali Silaturrahim َّ ُ ّٰ َ َ ُ ْ َ ْ َ َ ُ ْ ِاتقوا الل و ِصلوا أرحامكم Artinya: "Bertakwalah kalian kepada Allah, dan sambunglah tali silaturrahim di antara kalian." (Hadits Hasan, Riwayat Ibnu ‘Asakir).

24 Majalah Yatim Mandiri Karyaku

Mau Karyamu dimuat di sini ?? Yuk kirimkan karyamu ke redaksi majalah di Graha Yam Mandiri JI. Raya Jambangan No. 135-137 Surabaya atau melalui email media@yammandiri.org

Mei 2020 25 pinturezeki Ahlinya Kopi dari Hulu hingga Hilir Dr. Coffee Lampung

isnis kopi, mulai dari coffee shop, kopi Tohir,” ujarnya. siap minum, hingga menjual biji kopi Nama usaha Dr. Coffee dipilih. Filosofinya Broasting siap konsumsi memang sedang adalah Dr. Coffee didoakan menjadi ahlinya kopi. menjamur di Indonesia. Ribuan kedai kopi baru “Karena Dr. identik dengan sarjana strata tiga bermunculan. Mulai dari kota hingga pelosok atau S3, kalau sudah S3 kan sudah ahli,” ujar desa, bisnis kopi menjadi primadona di berbagai Yustinia lantas tertawa mengenang pemberian kalangan. Ya, kopi memang salah satu minuman nama pada usahanya ini. Sesuai dengan doanya, yang akrab dengan masyarakat Indonesia sejak Dr. Coffee berusaha menjadi ahlinya kopi dengan dulu kala. Bahkan masyarakat dunia. memberikan produk yang terbaik. Peluang inilah yang dilirik oleh pasangan Yustinia dan sang suami merintis usaha ini suami istri, Muhammad Alghazali Qurtubi, S.P dan dari bawah. Dengan modal yang sangat terbatas, Yustinia,S.H. ide bisnis ini muncul saat mereka mereka memulai bisnis dengan mengerjakan masih dalam satu komunitas Rumah Prancis sendiri segala sesuatunya. Mulai dari produksi UNILA. “Saat itu kami belum menikah. Di sana kopi sampai pengiriman. “Bahkan dulu kami kirim banyak orang asing yang mencari kopi. Dari dari rumah ke rumah hanya pakai motor. Cukup situlah kami melihat adanya peluang,” kenang berkesan perjuangannya. Dari menjual kopi Yustinia. Mereka pun mencoba menawarkan kopi kemasan, mengikuti berbagai pameran. Sampai Lampung dan tak disangka responnya cukup akhirnya bisa membuka coffee shop sendiri. bagus. Alhamdulillah,” paparnya. Semangat pun tumbuh dalam diri mereka. Dr. Coffee mendapat respon yang bagus di Banyak hal yang menginspirasi mereka untuk Lampung. Yustinia mengatakan bahwa respon membangun usaha ini. Beberapa diantaranya yang baik ini juga karena makin maraknya adalah pada tokoh dunia. “Kami terinspirasi oleh bisnis serupa. “Cukup banyak pengusaha es pengusaha-pengusaha besar dunia. Seperti Jack kopi susu yang mengambil biji kopinya dari Dr. Ma, Chairul Tanjung, Sandiaga Uno, dan Erick Coffee,” ujarnya. Dari respon yang bagus ini,

26 Majalah Yatim Mandiri pinturezeki membuat Yustinia dan sang suami tak ragu untuk ketat. Banyaknya franchise kedai kopi serupa mengembangkan Dr. Coffee dengan membuka tak membuat Dr. Coffee kehilangan pelanggan. franchise di berbagai penjuru Indonesia. “Caranya dengan memberikan biji kopi kualitas Ide memulai bisnis franchise ini berawal terbaik. Karena biji kopi ini sangat mempengaruhi dari banyaknya permintaan untuk bekerjasama rasa dan juga resep-resep signature dari Dr. membuka coffee shop. “Karena banyak Coffee,” tambahnya. permintaan akhirnya kami putuskan untuk Selain mengembangkan bisnisnya dengan franchise saja. Alhamdulillah cukup membantu franchise, Yustinia juga memanfaatkan media dalam pemasaran Dr. Coffee ke seluruh online untuk promosi Dr. Coffee. “Mulai dari Indonesia,” jelasnya. Karena usahanya yang Instagram sampai marketplace seperti Tokopedia, makin berkembang dan mencapai cangkupan Bukalapak, dan Shopee,” ujarnya. Media online yang luas, membuat permintaan kopi semakin ini sangat membantu perkembangan bisnis Dr. besar. Coffee. Terutama saat ada pandemi corona Akhirnya, Yustinia dan sang suami yang membuat pelanggannya banyak yang memutuskan untuk menggandeng para petani harus mengisolasi diri. “Saat pandemik seperti kopi di Lampung Barat. “Sejak 2016, kami ini banyak terbantu penjualan dari Instagram,” memiliki petani binaan di Lampung Barat yang tambahnya. khusus untuk memproduksi biji kopi robusta Dr. Tentu di tengah usahanya yang terus Coffee,” paparnya. Dengan dibantu produksi biji berkembang, Yustinia dan sang suami tak kopi sendiri, Yustinia bisa memasok kopi sampai lupa untuk berbagi rezeki kepada mereka yang di 14 cabang franchisenya yang tersebar sampai membutuhkan. Sejak 2015, Yustinia mengenal Papua. “Franchise ini bisa dibuka dengan modal Yatim Mandiri Lampung saat mereka baru mulai dari Rp 30 Juta,” ujarnya. membuka Dr. Coffee. “Salah seorang teman kami Dalam sebulan, Yustinia mengaku bisa bekerja di Yatim Mandiri. Kami dijelaskan berbagai menghasilkan ratusan kilogram roasted bean. program dan kami percaya. Kami pun langsung Biji ini lah yang nanti akan diproduksi menjadi jadi donatur sejak saat itu,” kenang Yustinia. kopi siap minum maupun dijual langsung. “Tapi Yustinia ingin agar usaha yang ia jalankan pelanggan tetap paling suka dengan kopi yang ini semakin berkah dengan berbagi rezeki pada siap minum karena lebih praktis,” jelas Yustinia. anak-anak yatim. “Kami tak lupa mengajak rekan- Persaingan di dunia perkopian memang makin rekan bisnis yang lain untuk berbagi,” tutupnya.

Mei 2020 27 silaturahim

Hati Tenang Tabungan Qurban dengan Bersedekah Ringankan Beban Qintani Hijab Bandung Dinas Kesehatan Kabupaten Maros

emang belum lama Intan Permata, khir tahun 2019 lalu, menjadi awal owner Qintani Hijab Bandung perkenalan Jumania, SKM, M.Kes dengan Mmengenal Yatim Mandiri. Sekitar awal AYatim Mandiri. Ia mengenal Yatim Mandiri 2019 lalu, Intan baru mengenal Yatim Mandiri melalui salah seorang rekan kerjanya. Tanpa berpikir dari salah seorang kerabat yang bekerja di Panjang, perempuan yang akrab disapa Bu Jum ini Yatim Mandiri Bandung. “Atas izin Allah saya langsung tertarik untuk menjadi donatur. “Salah satu dipertemukan dengan Yatim Mandiri. Hati ini jadi yang membuat kami percaya adalah adanya majalah tergerak untuk memberikan rezeki untuk anak yang dikirim setiap bulan,” ujarnya yatim. InsyaAllah akan diberi Allah keberkahan Kepercayaan menjadi salah satu hal yang sangat dan rezeki bertambah,” ujar Intan. Jum perhatikan. Sebab, dirinya pernah mengalami Intan memang baru menjadi donatur Yatim hal yang kurang menyenangkan. “Dulu pernah ada Mandiri. Namun, dirinya semangat untuk orang yang datang door to door. Mengaku dari mengajak keluarga, terutama ibunya sebuah lembaga atau yayasan. Dan kita tidak tahu untuk menjadi donatur. Alhamdulillah Intan pasti apakah mereka benar-benar amanah atau selalu mendapat respon yang baik. Ditengah yayasan fiktif,” paparnya. Jumania percaya pada kesibukannya, Intan sangat terbantu dengan Yatim Mandiri karena laporan yang transparan dan kemudahan berdonasi via transfer. Sehingga tak petugas yang rutin datang ke kantornya. mengganggu waktunya. Hal itu memudahkan Jumania dan rekan- Banyak hal baik yang Intan rasakan setelah rekannya untuk menyalurkan donasi. Tak hanya mengenal Yatim Mandiri. Ia bercerita sebuah itu, Jumania juga mengikuti program tabungan pengalaman berkah dari sedekah. Suatu hari ia qurban yang diadakan oleh Yatim Mandiri. “Saya merasa tidak tenang karena menunggu seseorang tahu program ini dari petugas. Saya tertarik karena untuk membayar barangnya. Lalu, Intan berdoa sepertinya sangat memudahkan kita untuk berkurban pada Allah agar orang tersebut tergerak hatinya. nantinya,” jelas perempuan yang bekerja sebagai Intan pun mengiringinya dengan bersedekah analis kesehatan ini. lewat Yatim Mandiri. “Tak lama setelah itu Jumania menjelaskan dengan dirinya rutin dengan izin Allah ada transfer uang yang masuk. mengisi tabungan qurban, dirinya tak akan merasa Alhamdulillah. Saat kita memohon pada Allah terbebani saat nanti datang waktu Idul Adha. “Kalau insyaAllah akan selalu dimudahkan,” kenangnya. langsung mengeluarkan uang dalam jumlah banyak “Percaya atau tidak, ketika kita memberi kadang terasa berat. Tapi kalau dengan tabungan sedekah, keajaiban Allah datang. Segala urusan qurban, tak terasa setiap bulan sedikit demi sedikit terasa mudah dan cukup. Insya Allah hati terasa kita kumpulkan. Saat tiba qurban kita tinggal tenang,” tutupnya. menyerahkan hasilnya,” tutupnya.

28 Majalah Yatim Mandiri silaturahim

Mendapat Ilmu Baru Setia karena Program Setiap Bulan Terpercaya MAN 1 Jember PT. Winaros Kaula Bahari Pasuruan

anyak sarana yang bisa digunakan untuk udah cukup lama para karyawan dari PT. menambah ilmu. Begitu juga dengan Winaros Kaula Bahari Pasuruan mengenal Bbersedekah pada Yatim Mandiri, yang SYatim Mandiri. Tepatnya sejak 2009. Dari secara tak langsung bisa menambah wawasan baru salah seorang atasan lama, Reny Agustina mengenal dari para guru di Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 Yatim Mandiri. Karena atasannya tersebut resign, Jember. Pertama kali mereka mengenal Yatim Mandiri Reny pun diberi amanah untuk mengajak rekan- pada 2013 lalu. “Pada saat itu Madrasah kedatangan rekan kerja lainnya menjadi donatur Yatim Mandiri. tim dari Yatim Mandiri. Mereka menjelaskan “Saat itu sekitar tahun 2010. Saya memang berbagai program dengan jelas,” kenang Rodhiyah, kurang paham bagaimana dulu beliau (atasan) koordinator donatur dari MAN 1 Jember. mengenal Yatim Mandiri. Tapi, setelah saya baca Saat itu, kurang lebih sebanyak 15 guru tertarik lagi majalahnya, masyaAllah sangat terpercaya,” untuk menjadi donatur. “Yatim Mandiri jelas dalam papar perempuan yang bekerja di departemen HRD menerangkan penyaluran infaq yang diperuntukkan ini. Dari amanah itulah, Reny giat mengajak rekan- untuk anak yatim. Serta pemanfaatan program- rekannya. program tersebut,” ujar guru Bahasa Inggris ini. Tak disangka, kurang lebih 30 rekannya menjadi Rodhiyah dan rekan-rekannya merasa sangat donatur. Mereka pun semangat untuk membantu mudah dengan menghimpun infaq dengan cara adik-adik yatim tiap bulan dengan mengumpulkan diambil dari gaji bulanan. “Setiap bulan langsung donasi pada Reny. “Alhamdulillah mudah sekali dipotong oleh bendahara dan dikumpulkan,” dalam memberi donasi karena saya bisa hubungi jelasnya. Yatim Mandiri kapan saja saat semuanya sudah Berjalannya waktu, majalah yang diberikan terkumpul. Tinggal dijemput donasi,” jelasnya. pada MAN 1 Jember selalu menambah wawasan. Bukan hanya menyalurkan donasi, Reny juga Terutama tentang kajian islam. Sehingga donatur mengikuti program wakaf dari Yatim Mandiri. Karena yang awalnya 15 orang, menjadi 23 orang pada Reny sangat mendukung program pendidikan yang 2014. “Majalah Yatim Mandiri, sangat menarik dari diselenggarakan oleh Yatim Mandiri. “Saya dukung konten serta isi kajiannya. Menambah wawasan dan karena saya tahu sendiri Gedung sekolah dan semangat. Informasi juga mengikuti perkembangan kampus yang ada di Sidoarjo. InsyaAllah mereka zaman dan fastabiqul khoirot,” papar Rodhiyah. bisa menggapai cita-citanya di sana,” ujarnya. “Pastinya banyak manfaat yang kami rasakan Reny juga merasakan banyak manfaat sedekah bisa berbagi dan berharap bermanfaat. rajin menyisihkan rezeki untuk anak-anak yatim. Selain infaq, petugas menyampaikan program “InsyaAllah penghasilan kami lebih berkah dan kami pembangunan atau renovasi rumah yatim, program bersyukur bisa didoakan oleh mereka setiap hari,” qurban dan zakat, muharram,” tutupnya. tutupnya.

Mei 2020 29 jendela Wujudkan Mimpi Anak Yatim Melalui Gerakan Orang Tua Asuh elama ini masih banyak pemahaman di Anak-anak yatim tersebut berasal dari seluruh masyarakat, bahwasanya anak yatim pelosok Indonesia. Mereka rata-rata memiliki Shanya disantuni dengan memberikan berbagai prestasi, baik akademik maupun dalam sejumlah uang saja, tanpa mendampingi, dan berbagai perlombaan. Selain itu, selama di tidak peduli apakah mereka mendapat pendidikan asrama dan sekolah, anak-anak yatim dan dhuafa yang layak atau tidak. Sedangkan untuk menjadi ini juga dituntut untuk bisa hafidz Quran. Serta Orang Tua Asuh, banyak orang ingin mau dibina keagamaannya, yang meliputi shalat wajib membantu, tapi masih berpikir, ”Nanti bila saya berjamaah, puasa sunnah, shalat sunnah, dan kaya”. Padahal sesungguhnya, untuk menjadi lainnya. Orang Tua Asuh, tidak perlu menunggu harus Seperti salah satu anak asuh bernama kaya. Kita semua bisa menjadi Orang Tua Asuh. Muhammad Ibrohim Nadhif, asal Pekalongan. Untuk itu, LAZNAS Yatim Mandiri memiliki Saat ini ia kelas VII-D SMP ICMBS. Prestasi anak Program GENOTA (Gerakan Orang Tua Asuh. yatim ini antara lain Juara 1 Silat Nasional Perisai Yakni program dalam bentuk kepedulian sosial Diri Tahun 2019, Juara 1 Lomba Pidato Tingkat untuk menjamin keberlangsungan pendidikan Kecamatan Tahun 2013, Juara 2 Lomba Pidato anak yatim dhuafa berprestasi. Yakni melalui Tingkat Kecamatan Tahun 2018, dan Juara 2 sistem pengasuhan yang tepat dan baik, Pidato Tingkat Kabupaten Tahun 2018. Ia juga di sekolah unggulan SMP dan SMA Insan sedang berusaha untuk bisa hafidz Quran. Cita- Cendekia Mandiri Boarding School (ICMBS) yang citanya bisa menjadi atlet Pencak Silat Indonesia. merupakan wadah Pendidikan Calon Pemimpin Sedangkan Arsya Fernando Putra, anak Dunia. Yang terletak di Jalan Raya Sarirogo No.1, yatim asal Probolinggo yang kini kelas VII-B Sidoarjo. SMP ICMBS, juga memiliki sederet prestasi, baik

30 Majalah Yatim Mandiri jendela

tingkat daerah maupun nasional. Antara lain Juara tersebut. Yakni dengan menjamin pendidikan dan 1 Cerdas Cermat Agama Tingkat Kecamatan asrama yang layak bagi mereka. 2017, Juara 1 Cerdas Cermat Agama Tingkat Kota Tak hanya itu, dalam rangka memudahkan 2017, Juara 3 Puisi Tingkat SD/MI 2017, Juara 1 masyarakat turut serta dalam Program Genota Matematika OMATIQ Tingkat Kota 2018. ini, Yatim Mandiri beberapa waktu lalu telah Lalu Juara 1 Agama OMATIQ Tingkat Kota meluncurkan platform digital orang tua asuh, 2017, 100 besar terbaik Lomba MIPA Airlangga yakni di www.genota.id. Melalui platform ini, 2018, 50 besar terbaik Lomba MIPA Airlangga masyarakat bisa mendaftarkan diri secara 2018, peserta Omatiq Nasional 2017, Peserta online untuk bisa menjadi Orang Tua Asuh. Omatiq Nasional 2018, Juara 3 Matematika Selain itu juga bisa memilih paket donasi untuk Omatiq 2018, lomba Catur Se-Jawa Timur di biaya pendidikan dan asrama anak asuh. Serta Malang 2017, Peringkat 5 Lomba Catur se-kota, memilih anak asuh yang dikehendaki. Tak hanya dan Juara 1 Lomba Tahfidz Juz 30. Fernando itu, Orang Tua Asuh juga mendapatkan update memiliki cita-cita menjadi seorang Hafidz Quran. perkembangan prestasi anak asuhnya, termasuk Itulah salah satu profil anak asuh yang hafalan Al-Quran dan nilai akademiknya. sekarang tinggal di asrama dan menuntut ilmu di Mari, bersama-sama kita bantu mewujudkan SMP dan SMA ICMBS. Mereka memiliki mimpi, impian dan cita-cita anak-anak yatim tersebut keinginan dan cita-cita. Semua itu bisa terwujud, dengan menjadi Orang Tua Asuh. Karena dengan salah satunya dengan memiliki pendidikan yang memiliki pendidikan yang terjamin dan layak, bisa terjamin dan layak. Melalui Program Genota ini, menjadi bekal anak-anak yatim tersebut meraih Yatim Mandiri mengajak seluruh masyarakat untuk impian dan cita-citanya. menjadi Orang Tua Asuh bagi anak-anak yatim

Nama Paket Deskripsi Jenjang Donasi per Bulan

Setiap 1 siswa dibiayai oleh SMP Gold SMP Rp150.000 15 orang tua asuh Setiap 1 siswa dibiayai oleh 1 SMP Platinum SMP Rp2.250.000 orang tua asuh Setiap 1 siswa dibiayai oleh SMA Gold SMA Rp185.000 15 orang tua asuh Setiap 1 siswa dibiayai oleh 1 SMA Platinum SMA Rp2.775.000 orang tua asuh

Mei 2020 31 naikkelas Enam Tahun di ICMBS, Mudah Masuk Kuliah Abdul Malik Siswa SMA Insan Cendekia Mandiri Boarding School

ia adalah Abdul Malik, siswa akhir 16 April 2001 ini menjadi salah satu siswa dari SMA Insan Cendekia Mandiri Boarding SMA ICMBS yang lolos Seleksi Nasional Masuk DSchool, Sidoarjo. Dia sudah sejak SMP Perguruan Tinggi Negeri atau biasa dikenal menimba ilmu dan berprestasi di ICMBS. dengan jalur SNMPTN. Sebanyak 30 persen Abdul Malik juga pernah beberapa kali dari keseluruhan siswa kelas 12 SMA ICMBS membawa nama ICMBS dan juga Yatim Mandiri yaitu sekitar 27 siswa berkesempatan mengikuti di kejuaraan tingkat provinsi bahkan nasional. jalur SNMPTN ini. Abdul Malik menjadi salah Diantaranya yaitu Malik dan tim kreator SMA satu siswa SMA ICMBS dari 7 siswa yang ICMBS pernah menjadi perwakilan kota Sidoarjo telah diterima di perguruan tinggi negeri, yaitu dalam event yang diadakan oleh mading sekolah. di Universitas Negeri Malang jurusan Ilmu Bekerjasama dengan Google yang diadakan Kesehatan Masyarakat. Tidak hanya itu, dia di kota Malang dalam acara Creator Muda juga berhasil lolos dan diterima di Universitas Academy. Dan Malik juga berhasil menjadi juara Islam Negeri Sunan Ampel, Surabaya, jurusan di Kejuaraan Nasional Silat Perisai Diri 2018 dan manajemen dakwah melalui jalur SPAN-PTKIN. juga 2019 yang diadakan di Bandung dan juga di Siapa sangka, dibalik segudang prestasinya, kota Solo. Malik tumbuh sebagai anak yang pendiam dan Dari sisi akademiknya siswa kelahiran pemalu. Dirinya yang sederhana, hidup bersama

32 Majalah Yatim Mandiri naikkelas ibu, kakak, serta adiknya. Malik adalah anak ke- lima dari enam bersaudara. Hangatnya keluarga Malik yang ramai mendadak harus sepi saat sang ayah dipanggil oleh Sang Maha Kuasa. Saat itu, Malik masih berusia sembilan tahun dan duduk di bangku kelas IV sekolah dasar. Malik dan keluarganya menjadi serba terbatas. Sampai pada akhirnya salah seorang kerabat Malik yang memang sering membantu anak- anak yatim, mengenalkan Malik pada Insan Cendekia Mandiri Boarding School atau ICMBS. Malik yang saat itu baru lulus sekolah dasar pun mau untuk bersekolah di ICMBS. Agar sedikit mengurangi beban ibunya yang hanya seorang ibu rumah tangga. Memang tak mudah bagi anak sekecil Malik pada saat itu untuk beradaptasi dengan lingkungan baru. Seperti penyesuaian dengan asrama, berbeda pendapat dengan teman, berselisih dengan para ustaz, bahkan bertengkar pun pernah Malik alami. Maklum, sangat banyak anak yang bersekolah di sana dan berasal dari berbagai daerah dan latar belakang. Ternyata, hal-hal tersebut yang malah membuat Malik semakin berani. Malik yang sudah terbiasa dengan kehidupan asrama semakin terbuka. Baginya, semenjak bersekolah di ICMBS dirinya merasa beruntung sekali. Dirinya lebih percaya diri dan terbuka. Mudah bersosialisasi, mengembangkan bakat, dan berani berpendapat. Sifat pemalu dan pendiamnya pun hilang. Malik merasakan perubahan yang signifikan pada dirinya. Misal dirinya yang dulu buta internet, menjadi paham seluk beluk internet. Berani berpendapat menjadi salah satu hal yang Malik rasa sangat berpengaruh pada dirinya. Gaya belajar di ICM membuat Malik lebih leluasa dalam berpendapat dan mencari informasi dengan segala fasilitas yang disediakan. Banyak kegiatan yang Malik lakukan disamping kegiatan akademik. Yang ternyata kegiatan dan hobinya itu membuahkan banyak prestasi. Seperti menjadi wakil ketua OSIS SMA. Malik pun memiliki hobi olahraga seperti parkour dan silat. Dalam menyuarakan pendapatnya, Malik juga menjadi reporter di majalah sekolah ICM Media. Semua waktunya selama belajar di ICMBS ia habiskan dengan kegiatan positif yang menunjangnya di kemudian hari. Malik mengatakan bahwa semua ini tak lepas dari doa sang ibu yang tak pernah terputus. Juga dukungan dari para ustaz dan ustazah di ICMBS. Mei 2020 33 kemandirian

Gebyar KKN ke-Tujuh STAINIM Sekolah Tinggi Agama Islam An-Najah Indonesia Mandiri eski bukan KKN yang pertama tapi menangkan oleh RT 5 sebagai juara pertama, para kemeriahan acara demi acara sukses wali pendamping bersorak bahagia setelah jerih Mdilaksanakan. Ahad (2/2), KKN-7 STAINIM payah anaknya berfikir keras yang menuai hasil memulai aktivitas di Desa Jedong Cangkring, Prambon. memuaskan. Dengan jargon SIAP MENGABDI! salah satu program Puncak kemeriahan acara KKN-7 STAINIM pada KKN mahasiswa mengabdikan diri di lembaga- Ahad (1/3) adalah gebyar penutupan dan perpisahan lembaga pendidikan baik formal seperti Sekolah mahasiswa dengan masyarakat Desa Jedong Dasar (SD), Madrasah Ibtidaiyah (MI), Taman kanak- Cangkring yang dimeriahkan dengan Jalan Sehat kanak (TK&PAUD) dan non formal. Seperti Taman dan Pentas seni. Memang doorprize jalan sehat tidak Pendidikan al-Qur’an (TPQ) dan Bimbingan Belajar seberapa, tapi semangat dan antusiasme warga (BIMBEL). Tidak hanya di bidang pendidikan saja, menjadikan gebyar ini luar biasa sukses dan lancar. mahasiswa juga turut membantu di koperasi wanita Penutupan dan perpisahan dihadiri oleh bapak yang ada di balai desa. ibu dosen yaitu, Ani Faujiah, MEI, dan Arifin Ikhwandi, Pekan kedua di hari Ahad (9/2), mahasiswa M. Pd dan juga dihadiri oleh bapak lurah Soedikman melakuan sharing ilmu tentang Internet Marketing Pribadi, M.Pd, perangkat desa, dan perwakilan tiap- dengan narasumber Alifian Bayu atau nama tiap RT. Bapak lurah berpesan,“kalau KKN sudah kerennya Kang Abay. Beliau adalah seorang praktisi selesai, berarti hanya tinggal satu tugas akhir lagi di dunia internet marketing. Acara ini dihadiri oleh yaitu skripsi. Terus maju, berinovatif, berkreasi selagi para pemuda pemudi desa dengan grade rata-rata masih muda”. pelajar SMA yang biasanya menjadi sasaran empuk Satu bulan berlalu dengan penuh haru dan penggerak berkembangnya usaha online saat ini. keceriaan. Banyak pelajaran yang bisa dipetik mulai Lomba Cerdas Cermat (LCC) juga merupakan dari kekompakan, kepedulian, keegoisan yang tidak salah satu program KKN yang diadakan di pekan boleh diutamakan, bagaimana adab berinteraksi ke empat hari Ahad (23/2) bertempat di Balai secara langsung dengan masyarakat yang bukan Desa. Sejumlah 48 peserta lomba perwakilan tiap domisili kita, bagaimana menarik perhatian RT dari tingkat SD dan MI kelas 4 sampai 6 turut masyarakat akan kesadaran terhadap lingkungan, hadir memeriahkan acara yang didampingi oleh dan bagaimana mengembangkan minat masyarakat wali masing-masing peserta, dengan penuh harap dalam berinteraksi sosial. Hal itu menjadi pelajaran anaknya bisa memenangkan lomba cerdas cermat berharga bagi seluruh mahasiswa. KKN-7 STAINIM ini. Lomba Cerdas Cermat tingkat Kelurahan ini di SIAP BERKARYA! SIAP MENGABDI!. (dev) 34 Majalah Yatim Mandiri kemandirian Lolos SNMPTN 2020 Doa Bersama Cegah Corona Insan Cendekia Mandiri Boarding School Mandiri Entrepreneur Center

ada 8 April 2020, panitia SNMPTN 2020 eperti yang kita ketahui bersama bahwa di telah mengumumkan hasil seleksi siswa Indonesia, bahkan di dunia sedang gawat Pyang lolos masuk PTN. 30 % siswa lolos Sdegan virus yang sedang merajalela yang masuk PTN melalui jalur ini dari jumlah 40% seluruh kita kenal dengan Virus Corona atau Covid-19. siswa yang mendaftarkan diri. Jumlah tersebut Awal mula virus ini ada di Wuhan, China, mengalami peningkatan dari tahun sebelumnya. namun seiring dengan cepatnya penyebaran Siswa angkatan tiga lolos masuk ke beberapa hampir seluruh negara di dunia sudah terpapar universitas terbaik di Indonesia, diantaranya: ITS, dengan virus yang mengerikan ini. UNAIR, UM, dan UTM. Proses seleksi jalur SNMPTN Banyak sudah ikhtiar yang dilakukan baik berdasarkan nilai rapot dari semester pertama dengan lahiriah maupun batiniah. Bisa kita lihat hingga akhir. “Berkat bimbingan dan doa yang sekarang ini sedang digencar-gencarkan untuk diberikan oleh Ustad dan Ustadzah kita bisa diterima Stay at Home terkhusus di Indonesia atau Sosial di PTN melalui jalur SNMPTN 2020. Terima kasih Distancing yang mana pada dasarnya untuk atas dukungan dan arahannya selama ini,” kata Arya mengurangi efek parah dari cepatnya penyebaran Maulana, siswa kelas XII IIS dan mantan ketua OSIS. ini. Beberapa siswa yang lolos pada jalur SNMPTN Bukan hanya itu saja ada di beberapa negara 2020 diantaranya: Nur Fahmi (Manajemen-UNAIR), yang sudah terkena virus ini pun harus berani Arya Maulana (Ekonomi Islam-UNAIR), Aisy Al mengambil kebijakan untuk me-lockdown Fawwas (Teknik Biomedis-UNAIR), Ahmad Alvi wilayahnya agar menekan jumlah warganya Alvikri ( Kesehatan Masyarakat-UNAIR), Tegar yang terpapar. Di Mandiri Entrepreneur Center, di Anugerah (Fisika-ITS), Abdul Malik (Ilmu Kesehatan samping tetap stay di rumah juga melakukan doa Masyarakat-UM), Rio Satriya (Ilmu Hukum-UTM), bersama untuk keselamatan bangsa. Kegiatan M. Haidar Ali (Ilmu Hadist-UINSA), Abdul Malik ini sebagai bentuk dari ikhtiar yang dilakukan (Manajemen Dakwah-UINSA), Taufikur Rochman oleh asrama Surabaya yang terdiri dari sekitar 16 (Filsafat Islam-UINSA), masih banyak lagi siswa- Ikhwan dan 20 lebih akhwat yang mengikutinya. siswa yang akan menyusul lolos seleksi PTN pada Kegiatan doa bersama ini dipimpin langsung jalur selanjutnya. oleh kepala asrama Ustaz Muhammad Hamim Selain jalur SNMPTN terdapat beberapa jalur selaku pengasuh asrama Mandiri Entrepreneur seleksi yang bisa diikuti oleh beberapa siswa Center Surabaya. Sudah banyak peserta didik yang yang belum lolos pada jalur ini, diantaranya dipulangkan di karenakan bahaya Covid-19 ini, SBMTN, UMPN, SPAN-PTKIN, UM-PTKIN dan dan rata-rata yang masih bertahan dan melakukan lain sebagainya. Besar harapan pada seleksi PTN lockdown internal adalah mereka yang tidak bisa periode akhir 2020, 100% siswa Angkatan 3 SMA pulang dikarenakan tanggungan, atau jarak ke ICMBS lolos seleksi masuk PTN. (arn) rumah yang jauh. Mei 2020 35 kabarnusantara

Bantuan Sembako Peduli Korban Covid-19 Maros. Di tengah suasana sendu dan Tim Yatim Mandiri Maros membagikan bantuan cemas karena pandemi Covid-19, banyak kisah sembako bagi masyarakat Maros, sasaran dari menginspirasi yang menggetarkan hati. Tak jarang kegiatan ini adalah tukang becak, pedagang kecil, aksi kebaikan yang dilakukan satu orang menular ke tukang ojek, dan lain sebagainya. Dalam aksi ini yang lain dan menjadi gerakan bersama untuk saling kami menyalurkan 50 paket sembako dan kami menolong. masih terus membuka donasi dalam aksi ini. (*) Yatim Mandiri mengajak masyarakat untuk turut berperan dalam menginspirasi aksi kebaikan disaat banyak masyarakat yang merasakan dampak dari Covid-19, terutama masyarakat yang berpenghasilan rendah maupun harian. Bukan mereka tidak mau tinggal di rumah, Pindai Untuk bukan pula mengacuhkan anjuran pemerintah atau Melihat Berita bahkan tidak takut tertular. Mereka hanya takut Lainnya ketika tidak keluar bekerja anak dan istrinya akan mati kelaparan.

Bersama Hadapi Covid-19 Palembang. Pada Sabtu, (4/4) dalam aksi #BersamaLawanCorona Tim Yatim Mandiri Palembang lakukan penyemprotan disinfektan di Masjid Baitul Rahman yang berlokasi di Komplek Garuda Seduduk Putih. Serta TK IT Nurul Jannah yang berlokasi di Griya Harapan A Sako Borang. Tim Yatim Mandiri Palembang akan terus melakukan #AksiLawanCorona di tempat-tempat lainnya. Sahabat bisa turut jadi bagian dalam aksi melawan Covid-19 ini dengan berdonasi untuk Aksi Penyemprotan Disinfektan dan Pembagian Paket Sembako bagi Yatim dan Dhuafa yg terdampak. Selain jaga imun, mari kita jaga iman juga untuk selalu dekat kepada Allah SWT dengan Berdoa dan Bersedekah. (*) 36 Majalah Yatim Mandiri kabarnusantara Bantu Perawat Covid-19 Solo. Pada Rabu (1/4), Tim Yatim Mandiri Solo melakukan kunjungan ke Rumah Sakit Dr. Moewardi Solo. Salah satu rumah sakit yang menangani pasien corona. Dalam kunjungan ini selain bersilahturahim, Tim Yatim Mandiri Solo memberi bantuan moril dan materil berupa kurma, madu dan SGQ kepada tim perawat. Bantuan diterima dengan sangat baik. Melalui penuturan dari salah satu humas Rumah Sakit Dr. Moewardi, Bapak Solikin, Pasien positif corona di Solo sudah dinyatakan sembuh. Semoga dengan kabar baik ini dapat terus berjalan dan dengan kegiatan dapat bermanfaat serta berkah untuk semua. (*)

Aksi Penyemprotan Cegah Covid-19 Tuban. Sebagai langkah antisipasi penyebaran corona virus diseases Covid-19, Yatim Mandiri Cab. Tuban kerjasama dengan PMI Tuban melakukan penyemprotan disinfektan disejumlah lokasi publik. Lokasi yang disterilkan hari ini, Selasa (31/03/2020) yakni Kantor LAZNAS Yatim Mandiri Tuban di JL Walisongo No 24 Latsari Tuban Selanjutnya di Lokasi lainnya yakni di RA Hidayatun Najah Jl Kalijogo No 20 Tuban. Dengan berdonasi, sahabat sudah turut jadi bagian dalam aksi melawan Covid-19. (*)

BLM Ekonomi untuk Ibu Chotijah Surabaya. Ibu Chotijah adalah seorang janda dhuafa yang mencoba bertahan hidup di tengah kota Surabaya. Sejak beliau sakit, beliau tidak bisa berjualan selama beberapa bulan. Ditambah semakin menyebarnya pandemi Covid-19 di Kota Surabaya. Sehingga beliau tidak bisa memenuhi kebutuhan hidupnya serta membayar biaya perawatan rumah sakit. Mengetahui hal ini, Yatim Mandiri Surabaya memberikan bantuan ekonomi untuk membantu biaya kebutuhan sehari-hari dan biaya pendidikan anaknya. Ditengah Penyebaran Pandemi Covid-19 yang luar biasa ini, mari sahabat terus berbuat baik kepada sesama. Karena banyak berbuat baik, bukti rasa syukur kita atas rezeki yg diberikan oleh Allah SWT. (*)

Mei 2020 37 kinerja Penerimaan dan Penyaluran Bulan Februari 2020 Penerimaan Januari 2020 Penerimaan Dana Zakat 898.612.205 Penerimaan Dana Infak/Shadaqah 7.182.347.927 Penerimaan Dana Terikat 48.014.000 Penerimaan Dana Wakaf 369.077.357 Total Penerimaan 8.539.930.086 Surplus Bulan Sebelumnya 69.258.799 Dana Tersedia 8.567.310.288

Penyaluran Berdasarkan Program Penyaluran Berdasarkan Mustahiq Program Pendidikan 2.919.331.821 Mustahiq Fakir 172.685.732 Program Kesehatan 589.781.030 Mustahiq Miskin 3.509.112.851 Program Kemanusiaan 172.685.732 Mustahiq Fisabilillah 2.115.714.606 Program Ekonomi 53.974.820 Mustahiq Amil 1.750.361.415 Program Dakwah 3.812.101.201 Jumlah Penyaluran 7.547.874.604 Jumlah Penyaluran 7.547.874.604 Surplus Bulan Ini 1.019.435.684 Surplus Bulan Ini 1.019.435.684

38 Majalah Yatim Mandiri Pemanfaatan Program Bulan Februari 2020 PROGRAM PENDIDIKAN

326 Anak 83 Mahasiswa

3.768 Anak 29 Anak

318 Anak 4.500 Anak

880 Anak

PROGRAM PEMBERDAYAAN EKONOMI

365 Bunda 126 Anak

PROGRAM KESEHATAN

9.290 Kaleng & 3.050 Anak

PROGRAM KEMANUSIAAN

32 Mustahik 108 Anak

5 Lokasi

PROGRAM DAKWAH

82.924 Donatur 117.666 Eksemplar 40 Majalah Yatim Mandiri